Kalau boleh Tanya..pakai mud-nya apa pak..? kalau nggak salah defleksi
kurva SP bisa dipakai untuk membedakan kandungan minyak atau air dengan
memperhatikan nilai cl - mud yang digunakan. Separasi kurva resistivity
induction juga bisa membedakannya pak. (CMIIW)
 
Salam
OQ 
 
-----Original Message-----
From: Miftah Mazied [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, June 14, 2007 10:03 AM
To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: [iagi-net-l] Tanya magnetic resonance
 
Dear IAGI-Net,
 
Mohon bantuannya, Kami akan mengebor satu sumur delineasi di sekitar
Central Sumatra. Problem kami adalah sulitnya membedakan zona oil dan
air yang sangat fresh karena keduanya menghasilkan bacaan resistivity
yang sama-sama tinggi.
 
Bos saya mengusulkan running NMR untuk menyelesaikan masalah ini , tapi
saya agak ragu karena kami tidak punya data capillary pressure atau
Swirr dari core untuk mengkalibrasi nilai T2 cutoff nya. Pertanyaan saya
adalah apakah tanpa kalibrasi T2 cuttof,  akurasi fluids identification
yang dilakukan oleh tool ini bisa dipercaya? 
 
Terimakasih sebelumnya,
Miftah Mazied

Kirim email ke