Re: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

2008-12-10 Terurut Topik Sunaryo
Assalamu'alaikum warohmatullah

Koreksi:
Doa untuk anak yang benar adalah "u'idzu[ka/ki] bikalimaatiLLAAhi taammati min 
kulli syaithon wa haammah wa min kulli 'ainin laammah"

Artinya: "aku memohon untukmu dengan Kalimat Allah yang sempurna dari semua 
setan dan dari binatang buas dan dari semua pandangan mata yang jahat"

Silahkan dicek lagi di Hisnul Muslim.
abu zalfa


On Thu, Dec 4, 2008 at 8:52 AM, Nur Hidayat, Syaiful (EXT-Other -
ID/Jakarta) <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

>   Assalamu 'alaikum,
>
> Sedikit berbagi, yang saya tahu posisi tidur yang diajarkan Nabi
> Shallallahu 'alaihi wa sallam, berbaring di atas sisi badan sebelah kanan,
> soal posisi kepala saya belum tau dalilnya.. Saya pernah dengar perkataan
> Ustadz. Abu Haidar "Sebaiknya posisi kaki tidak menghadap qiblat ketika
> tidur.." (waLLAHu a'lamu) Coba dibacakan doa "a'uudzu bikalimaatiLLAAhi
> taammati min kulli syaithon wa min haammah wa min kulli 'ainin laammah" "aku
> berlindung dengan Kalimat Allah yang sempurna dari semua setan dan dari
> binatang buas dan dari semua pandangan mata yang jahat" Mohon dikoreksi bila
> salah..
>
> Wassalamu 'alaikum,
>
> Abu Fáiz.



Website anda http://www.almanhaj.or.id
Download MP3 -Free kajian Islam- http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : http://milis.assunnah.or.id/aturanmilis/
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

2008-12-05 Terurut Topik Adam Amrullah
assalaamu'alaikum

sekedar untuk penjagaan bagi siapa aja dalam keadaan apapun :

bisa rutinkan membaca ayat kursi, alikhlash, alfalaq, annaas di saat pagi, 
sore, setiap habis sholat, mau tidur, ketika merasa was was, ketika marah, dsb

barokallohu fii kum

wassalaamu'alaikum


--- On Sun, 12/7/08, abah nisa <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
From: abah nisa <[EMAIL PROTECTED]>
Subject: Re: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris
To: assunnah@yahoogroups.com
Date: Sunday, December 7, 2008, 9:51 PM

waalaikumsalam

1. tidur menurut syariat islam yaitu yang dicontohkan oleh nabi shalallahu 
alaihi wassalam, yaitu tidak tengkurap, menghadap ke kanan.

2. anak kecil terkena gangguan syetan adalah hal yang sudah lama di peringatkan 
oleh nabi shalallahu alaihi wassalam kepada kita, karna beliau memerintahkan 
kita agar menjaga anak2 kita (tidak keluar rumah) dan juga menutup pintu  jika 
malam tiba sampai matahari benar2 terbenam

3. Mungkin ada baiknya antum tidak berpikiran ke arah sana (baca: diganggu 
setan) dulu, coba saja secara ilmiah .. ada anak2 yang sangat sensitif terhadap 
suasana malam, entah itu anginnya atau cuacanya itu sendiri .. sebaiknya 
konsultasikan ke dokter

4. atau kalau memang antum berpikiran ke arah sana (baca: diganggu setan), 
mungkin antum bisa coba tips2 nabi shalallahu alaihi wassalam dalam menghadapi 
malam, misalkan dengan tidak membiarkan anak2 keluar rumah ketika maghrib tiba, 
menutup pintu dengan membaca basmallah, tidak menyalakan televisi apalagi 
musik2, senantiasa membentengi rumah dengan memperbanyak tadarus dan sholat 
sunnah, tidak memajang gambar dan lain sebagainya

allahu a'lam

wassalammualaikum



- Original Message -

From: gun iwan
To: [EMAIL PROTECTED] s.com
Sent: Thursday, November 27, 2008 9:32 PM
Subject: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

Assalamu'alaikum. .

Akhir2 ini anak saya (umur 19 bulan) kalau malam hari sering rewel (menangis, 
histeris). dari segi kesehatan anak saya dlm keadaan sehat dan sudah dibawa ke 
dokter. Teman Orang tua saya (dikenal sbg "kyai") memberi tahu bahwa anak saya 
kena sawan (kena gangguan makhluk halus). Dan disarankan agar posisi tidur anak 
saya kepala di utara atau di timur, dan dilarang ke barat atau ke selatan.
Orang tua saya menyarankan agar anak saya dibawa ke "kyai" tersebut supaya 
sawannya hilang.
Yang saya tanyakan :
1. Bagaimana mengenai posisi tidur menurut islam?
2. Adakah istilah kena sawan (kena gangguan setan)
3. Apa yang harus saya lakukan terhadap anak saya.

Bagi yang punya pengalaman mengenai hal tersebut saya mohon informasinya.

Terimakasih atas jawaban dan informasinya, semoga Alloh membalas kebaikan anda.

wassalamu'alaikum. ..

Iwan



Website anda http://www.almanhaj.or.id
Download MP3 -Free kajian Islam- http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : http://milis.assunnah.or.id/aturanmilis/
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

2008-12-04 Terurut Topik Danang M
assalamu'alaikum
Ana juga pernah mengalami hal yang serupa pada saat anak ana 8 bulan dan 2,5 
tahun. saat 8 bulan ketakutan jika melihat ibunya. saat usia 2,5 tahun 
ketakutan saat melihat plafon rumah. Akhirnya ana sama istri memperkuat membaca 
alqur'an terutama surah albaqoroh. alkhamdulillah anak ana dalam waktu satu 
minggu sembuh.

Sebenarnya untuk merukyah seseorang yang diganggu jin ada tuntunannya (Maaf ana 
lupa) dan salah satunya membaca al qur'an QS Al baqoroh
Wassalam


- Original Message -
From: gun iwan
To: assunnah@yahoogroups.com
Sent: Thursday, November 27, 2008 9:32 PM
Subject: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

Assalamu'alaikum..

Akhir2 ini anak saya (umur 19 bulan) kalau malam hari sering rewel (menangis, 
histeris). dari segi kesehatan anak saya dlm keadaan sehat dan sudah dibawa ke 
dokter. Teman Orang tua saya (dikenal sbg "kyai") memberi tahu bahwa anak saya 
kena sawan (kena gangguan makhluk halus). Dan disarankan agar posisi tidur anak 
saya kepala di utara atau di timur, dan dilarang ke barat atau ke selatan.
Orang tua saya menyarankan agar anak saya dibawa ke "kyai" tersebut supaya 
sawannya hilang.
Yang saya tanyakan :
1. Bagaimana mengenai posisi tidur menurut islam?
2. Adakah istilah kena sawan (kena gangguan setan)
3. Apa yang harus saya lakukan terhadap anak saya.

Bagi yang punya pengalaman mengenai hal tersebut saya mohon informasinya.

Terimakasih atas jawaban dan informasinya, semoga Alloh membalas kebaikan anda.

wassalamu'alaikum...

Iwan



Website anda http://www.almanhaj.or.id
Download MP3 -Free kajian Islam- http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : http://milis.assunnah.or.id/aturanmilis/
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

2008-12-04 Terurut Topik abah nisa
waalaikumsalam

1. tidur menurut syariat islam yaitu yang dicontohkan oleh nabi shalallahu 
alaihi wassalam, yaitu tidak tengkurap, menghadap ke kanan.
2. anak kecil terkena gangguan syetan adalah hal yang sudah lama di peringatkan 
oleh nabi shalallahu alaihi wassalam kepada kita, karna beliau memerintahkan 
kita agar menjaga anak2 kita (tidak keluar rumah) dan juga menutup pintu  jika 
malam tiba sampai matahari benar2 terbenam
3. Mungkin ada baiknya antum tidak berpikiran ke arah sana (baca: diganggu 
setan) dulu, coba saja secara ilmiah .. ada anak2 yang sangat sensitif terhadap 
suasana malam, entah itu anginnya atau cuacanya itu sendiri .. sebaiknya 
konsultasikan ke dokter
4. atau kalau memang antum berpikiran ke arah sana (baca: diganggu setan), 
mungkin antum bisa coba tips2 nabi shalallahu alaihi wassalam dalam menghadapi 
malam, misalkan dengan tidak membiarkan anak2 keluar rumah ketika maghrib tiba, 
menutup pintu dengan membaca basmallah, tidak menyalakan televisi apalagi 
musik2, senantiasa membentengi rumah dengan memperbanyak tadarus dan sholat 
sunnah, tidak memajang gambar dan lain sebagainya

allahu a'lam

wassalammualaikum


- Original Message -
From: gun iwan
To: assunnah@yahoogroups.com
Sent: Thursday, November 27, 2008 9:32 PM
Subject: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

Assalamu'alaikum..

Akhir2 ini anak saya (umur 19 bulan) kalau malam hari sering rewel (menangis, 
histeris). dari segi kesehatan anak saya dlm keadaan sehat dan sudah dibawa ke 
dokter. Teman Orang tua saya (dikenal sbg "kyai") memberi tahu bahwa anak saya 
kena sawan (kena gangguan makhluk halus). Dan disarankan agar posisi tidur anak 
saya kepala di utara atau di timur, dan dilarang ke barat atau ke selatan.
Orang tua saya menyarankan agar anak saya dibawa ke "kyai" tersebut supaya 
sawannya hilang.
Yang saya tanyakan :
1. Bagaimana mengenai posisi tidur menurut islam?
2. Adakah istilah kena sawan (kena gangguan setan)
3. Apa yang harus saya lakukan terhadap anak saya.

Bagi yang punya pengalaman mengenai hal tersebut saya mohon informasinya.

Terimakasih atas jawaban dan informasinya, semoga Alloh membalas kebaikan anda.

wassalamu'alaikum...

Iwan



Website anda http://www.almanhaj.or.id
Download MP3 -Free kajian Islam- http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : http://milis.assunnah.or.id/aturanmilis/
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



Re: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

2008-12-04 Terurut Topik Haris
Wa'alaikumsalam warohmatullahi wabarokatuh

Akhi, mengenai sawan terus terang ana sendiri tidak memahami seluk beluk 
istilah tsb.

Menjawab pertanyaan antum tentang posisi tidur tidak ada keterangan yang sharih 
melainkan apa yang telah datang dalilnya dari Rasulullah shallallahu 'alaihi 
wasallam, yakni :

"Berbaringlah di atas rusuk sebelah kananmu." (HR. Al-Bukhari no. 247 dan 
Muslim no. 2710)
"Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam apabila tidur meletakkan tangan 
kanannya di bawah pipi kanannya." (HR. Abu Dawud no. 5045, At Tirmidzi No. 
3395, Ibnu Majah No. 3877 dan Ibnu Hibban No. 2350)

Sedangkan pertanyaan kedua dan ketiga ana jawab jadi satu yakni yang antum 
harus lakukan adalah biasakan antum membaca surat Al-Baqoroh di rumah antum, 
ajak pula istri antum untuk membacanya. Karena berdasarkan pada hadits Nabi 
Shallallahu 'alaihi wa sallam dari Abu Hurairah radhiyallahu 'anhu : "Laa 
taj'aluu buyuutakum maqoobir, inna syaithona yanfiru minnal baytil ladzii 
tuqro'u fiihi suuratul baqoroh"

(Artinya: Janganlah kalian menjadikan rumah-rumah kalian sebagai kuburan, 
sesungguhnya syaithon akan lari dari rumah yang di dalamnya dibacakan surat Al 
Baqoroh)

Demikian yang ana bisa sampaikan, mohon maaf bila ada kesalahan dan mohon 
koreksi dari ikhwah sekalian
Wallahu a'lam

Wasslamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh
abu fatih



- Original Message -
From: gun iwan
To: assunnah@yahoogroups.com
Sent: Thursday, November 27, 2008 9:32 PM
Subject: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

Assalamu'alaikum..

Akhir2 ini anak saya (umur 19 bulan) kalau malam hari sering rewel (menangis, 
histeris). dari segi kesehatan anak saya dlm keadaan sehat dan sudah dibawa ke 
dokter. Teman Orang tua saya (dikenal sbg "kyai") memberi tahu bahwa anak saya 
kena sawan (kena gangguan makhluk halus). Dan disarankan agar posisi tidur anak 
saya kepala di utara atau di timur, dan dilarang ke barat atau ke selatan.
Orang tua saya menyarankan agar anak saya dibawa ke "kyai" tersebut supaya 
sawannya hilang.
Yang saya tanyakan :
1. Bagaimana mengenai posisi tidur menurut islam?
2. Adakah istilah kena sawan (kena gangguan setan)
3. Apa yang harus saya lakukan terhadap anak saya.

Bagi yang punya pengalaman mengenai hal tersebut saya mohon informasinya.

Terimakasih atas jawaban dan informasinya, semoga Alloh membalas kebaikan anda.

wassalamu'alaikum...

Iwan



Website anda http://www.almanhaj.or.id
Download MP3 -Free kajian Islam- http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : http://milis.assunnah.or.id/aturanmilis/
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/



RE: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

2008-12-04 Terurut Topik Nur Hidayat, Syaiful (EXT-Other - ID/Jakarta)
Assalamu 'alaikum,

Sedikit berbagi, yang saya tahu posisi tidur yang diajarkan Nabi Shallallahu 
'alaihi wa sallam, berbaring di atas sisi badan sebelah kanan, soal posisi 
kepala saya belum tau dalilnya.. Saya pernah dengar perkataan Ustadz. Abu 
Haidar "Sebaiknya posisi kaki tidak menghadap qiblat ketika tidur.." (waLLAHu 
a'lamu) Coba dibacakan doa "a'uudzu bikalimaatiLLAAhi taammati min kulli 
syaithon wa min haammah wa min kulli 'ainin laammah" "aku berlindung dengan 
Kalimat Allah yang sempurna dari semua setan dan dari binatang buas dan dari 
semua pandangan mata yang jahat" Mohon dikoreksi bila salah..

Wassalamu 'alaikum,

Abu Fáiz.



-Original Message-
From: assunnah@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of ext gun 
iwan
Sent: 27 Nopember 2008 21:33
To: assunnah@yahoogroups.com
Subject: [assunnah] Tanya: Anak sering rewel, histeris

Assalamu'alaikum..

Akhir2 ini anak saya (umur 19 bulan) kalau malam hari sering rewel (menangis, 
histeris). dari segi kesehatan anak saya dlm keadaan sehat dan sudah dibawa ke 
dokter. Teman Orang tua saya (dikenal sbg "kyai") memberi tahu bahwa anak saya 
kena sawan (kena gangguan makhluk halus). Dan disarankan agar posisi tidur anak 
saya kepala di utara atau di timur, dan dilarang ke barat atau ke selatan.
Orang tua saya menyarankan agar anak saya dibawa ke "kyai" tersebut supaya 
sawannya hilang.
Yang saya tanyakan :
1. Bagaimana mengenai posisi tidur menurut islam?
2. Adakah istilah kena sawan (kena gangguan setan)
3. Apa yang harus saya lakukan terhadap anak saya.

Bagi yang punya pengalaman mengenai hal tersebut saya mohon informasinya.

Terimakasih atas jawaban dan informasinya, semoga Alloh membalas kebaikan anda.

wassalamu'alaikum...

Iwan



Website anda http://www.almanhaj.or.id
Download MP3 -Free kajian Islam- http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : http://milis.assunnah.or.id/aturanmilis/
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> Your email settings:
Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
http://groups.yahoo.com/group/assunnah/join
(Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
mailto:[EMAIL PROTECTED] 
mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/