RE: [balita-anda] posisi plasenta di bawah (Previa and Abruption article)

2000-09-17 Terurut Topik mamanya Dafi

Pak Hendri,
Sebenarnya saya tidak penyimpan artikel ini, tapi saya
carikan mudah-mudahan berguna bagi kita semua.

Mamanya dafi

What is placenta previa, and how common is it? 
   With placenta previa, the placenta
covers part or all of the cervix. About one
   in 250 pregnant women develop this
complication, which can cause severe,
   often painless bleeding usually
toward the end of the second trimester or later.
   Uncontrolled hemorrhage can
jeopardize a woman's life and the life of her
   baby, although this is rare. If the
bleeding doesn't stop or if placenta previa
   causes preterm labor, the baby will
be delivered by c-section even if a woman's
   due date is weeks away.

   If an early ultrasound (between
12-14 weeks) shows the placenta near, or
   covering the cervix, don't be
alarmed--it is most likely not placenta previa. As
   the uterus grows, it naturally
pulls the placenta away from the cervix; in these
   cases, medical intervention
generally isn't necessary. 
What are the warning signs? 
   Painless vaginal
bleeding during your third trimester can
   tip you off to the
problem, and if this happens you should
   call your doctor or
midwife immediately. But in many
   instances, there
are no warning signs. In fact, most
   cases of placenta
previa turn up during routine
   ultrasound exams.

   Leslie Louie, of
Oakland, California, is an example of
   someone who was
diagnosed with placenta previa too
   early for warning signs to have
appeared. Three years after a normal pregnancy
   with her first baby, Louie had
become pregnant again. Because she was over
   35, her doctor performed a sonogram
at 16 weeks; it showed that the placenta
   was closer to her cervix than it
should have been. But none of the doctors in
   her group practice seemed
concerned, so Louie continued her rigorous
   schedule. She even went camping and
took a trip to Africa.

   Then a follow-up sonogram at 28
weeks showed that Louie's placenta was
   indeed covering her cervix. "Once
my doctors realized it," says Louie, "they
   told me to watch for signs of
bleeding." Her doctors also told her she would
   deliver by cesarean section and
need to restrict her activities if she started
   spotting or bleeding. What they
didn't say was that she'd also have to be on
   strict bedrest until she delivered
her baby--something that took her by suprise
   when she began bleeding four weeks
later. 

   Who's at risk? 
   Women who have delivered a baby by
cesarean section or have previously
   been diagnosed with placenta previa
face a higher risk with later pregnancies. If
   you're pregnant with twins, you're
also more likely to develop placenta previa,
   though it's not clear why. And
smoking increases the risk of fetal loss for
   women who have placenta previa. But
most women who develop the condition
   have no apparent risk factors. 

   How is placenta previa treated? 
   Treatment depends on whether you're
bleeding and how far along you are in
   your pregnancy. If the condition is
diagnosed after the 20th week, but you're
   not bleeding, you'll probably be
asked to cut way back on your activity level
   and increase the amount of time you
spend in bed. If you're bleeding heavily,
   you'll have to be hospitalized
until you and the baby have been stabilized. If the
   bleeding stops or is light you'll
have to continue bed rest until the baby is ready
   to deliver.
--end

What is placental abruption?
Expert: Joyce and Marshall Gottesfeld, M.D.

   Question:   My wife had a placental
abruption at 18 weeks. She doesn't fall
   into any of the high-risk groups
for this (does not smoke, drink, do drugs, no
   accidents). What could have caused
this to happen? She and the baby are fine
   now, but she's on bedrest for the
rest of the pregnancy.

   Joyce and Marshall Gottesfeld:  
We're so sorry to hear about your
   pregnancy scare. We're glad both
baby and mother seem to be doing well.
   Placenta abruption is a condition
in which the 

RE: [balita-anda] Jadwal Makan Bayi

2000-09-17 Terurut Topik Budi Sutrisno

Mbak Fenny,tolong kirimi saya dong, 
terimakasih
budi

 -Original Message-
 From: Fenny Halim [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Saturday, September 16, 2000 10:19 AM
 To:   'Quinike N. Sukirwan'
 Cc:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  [balita-anda] Jadwal Makan Bayi
 
  JadwalMakan 
 
 Mbak Nike
 
 Ini saya coba pake zip, besar file hanya 3 kb loh. Mudah-mudahan bisa
 masuk
 ya.
 
 Saya sih nggak keberatan ngirim ke japri satu-satu, cuma addressnya itu
 loh,
 udah saya delete mail dari yang minta.
 
 Regards
 Fenny
 
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] pelepasan placenta

2000-09-17 Terurut Topik YULI (GGPC/TBG)

ibu Bintari

kok via japri sih.., yang lain juga pingin baca lho, sapa tahu
berguna juga untuk keluarga kita yang lain...(yang ndak punya email
maksudnya...)

salam 
Yuli

 --
 From: Bintari[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Saturday, September 16, 2000 3:21 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] pelepasan placenta
 
 baru-baru ini saya mengalami pepasan placenta (solucio placenta..benar
 istilahnya ?) ringan diusia kehamilan 14 minggu, dan harus dirawat 12
 hari
 di RS. Buat netter yang pernah punya pengalaman serupa ditunggu
 sharingnya
 (bisa via japri) bagaiman mencegah agar tidak terulang lagi menginggat
 saya
 adalah ibu bekerja.
 
 terimakasih,
 
 Bintari
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Imunisasi HiB

2000-09-17 Terurut Topik E. Rohiyat

 bantu? Maaf informasi mengenai ini khabarnya hanya
 bisa di dapat di
 posyandu.Saya siang hari bekerja jadi praktis saya
 nggak pernah ke posyandu
  Tolong dong  infonya?

Informasi mengenai imunisasi tidak hanya didapat dari
Posyandu, saya dapatnya dari DSA anak saya. DSAnya
punya buku Medical Report pasien dan di dalamnya
berisikan juga informasi seputar kesehatan balita.

Saya juga sudah kompile dari berbagai sumber, berupa
jadwal imunisasi yg disarankan (DEPKES) dan sudah saya
kirimkan ke admin balita-anda untuk dapat ditampilkan
di homepage balita-anda.


Wassalam


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
http://mail.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]

2000-09-17 Terurut Topik dilla aja

dear ibu farida,
sepertinya kasus anak ibu hampir sama dengan putri saya.  Putri saya umurnya
skr 9 bulan dan beratnya cuman 6kg. kondisi kesehatan dan kecerdasannya normal
seperti yang lain, bahkan makannya dapat dibilang lebih banyak dari temen
sebayanya.
dsa-nya curiga kok, beratnya nggak-2 naik sejak usia 6 bulan. akhirnya ditest
darah, mantoux dan rontgen. dari hasil test itu ketahuan bahwa ada flek di
paru-2 putri saya.
kalau test mantoux itu, suntikan yang digunakan untuk mengetahui apakah ada
flek apa enggak di paru-2 anak, dan hasilnya kira-2 3 hari setelah disuntik. 
pada umumnya semua merah, cuman tergantung besar kecilnya merah itu (bekas
suntikannya akan menimbulkan warna merah). kalau besar berarti positif, kalau
kecil kemungkinan enggak.
lebih baik anak ibu ditest aja, supaya yakin bener.

salam 
uminya fadilah



"Farida" [EMAIL PROTECTED] wrote:

 - 
   Attachment:  
   MIME Type: multipart/alternative 
 - 
Dear netters dan Para Ahli yang mau bantu 

Saya punya anak 2.8 th dengan berat badan cuma 10.5 , kurus sekali dan
mengkhawatirkan .
Keadaan fisik pada umumnya sehat dan tidak bermasalah , kecerdasan kognitif
atau yang lainnya juga normal saja , bahkan dia sudah sekolah .

Yang perlu saya share informasi dengan anda adalah "
1. Kenapa anak saya kurus sekali .. padahal maknnya menurut saya cukup .
 Sehari 3x dengan lauk dan sayur yang berbeda , susu 300cc 3x juga , kudapan
dan buah 2x dan selalu menghabiskan keju kraft 3-4 lembar.

2. Setiap kali ke dokter , dokter tidak pernah menyarankan periksa apa-apa
secara special , tapi saya curiga dengan keadaaan fisiknya yang kelewat
kurus.

3. Membaca artikel tentang Mantoux apakah itu???
Bagaimana testnya ..??  apakah mungkin anak saya memeang mengidap paru-paru
???


Tolonglah para netters sekalian berbagi cerita tentang ini ,  sehingga menjadi
reverensi saya , keadaan ini sangat meresahkan saya . Apalagi kami hidup di
Batam yang notabene fasilitas kesehatan yang sangat kurang dan tidak lengkap
...



saya ucapkan terimakasih ...sebelumnya atas saran dan pendapanya .

farida - batam







Get free email and a permanent address at http://www.netaddress.com/?N=1


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Maunya digendong

2000-09-17 Terurut Topik basuki rahmat

Mbak Liauw
Coba ikutin caraku, siapa tahu cocok. Mosok se aku bapak aja bisa lho. he..he...
Kalau mau nidurkan, jangan dulu di taruh di box, Mbak Li turunkan putranya
pelan-pelan, jangan langsung ngacir tapi tempelah barang 5 menit untuk tidur bareng,
kemudian secara perlahan tinggalkan dan gantilah guling di sisi  kiri kanannya
dengan mepet (dengan begini mudah-mudahan bayi masih menganggap bahwa kehangatan
guling adalah kehangatan kelonan ibunya).
Selanjutnya puter lagu dengan pelan, lagu apa aja yang penting jangan yang
jingkrak-jingkrak.
Emang sih tidur di gendong pasti lebih nyenyak soalnya ada dekapan ibunya, tapi
suatu saat akan ngerepotin kalao setiap tidur harus digendong mboknya (kata orang
jawa : wis mambu tangan), disinipun kalau harus nggendong usahain pake bantal , gak
kena tangan langsung.Semoga sukses
Liauw Liliani Heru - FIN wrote:

 Dear netters,

 Aku lebih bingung lagi nih. Anakku (6 bulan) kalau tidur siang harus
 digendong, jika ditaruh diranjang pasti bangun  nangis, tidurnya hanya
 sebentar (+/- 1/2 jam) kalau digendong bisa agak lama +/- 1-2 jam.
 Kadang - kadang sore sekitar jam 6 dia tidur yaitu kalau ditaruh diranjang
 pasti bangun kecuali sudah jam 7 malam.
 Kalau tidur malam maunya ditaruh diranjang tidak mau digendong pasti
 berontak minta ditaruh diranjang, walaupun suara TV diluar agak keras tapi
 dia tidak terganggu. Adakah rekan netter yang mempunyai masalah yang sama
 dapat membantu saya ?

 Salam,

 Maminya Farrel

  --
  From: Rie Purnomo[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent: Thursday, September 14, 2000 3:54 PM
  To:   [EMAIL PROTECTED]
  Subject:  Re: [balita-anda] Maunya digendong
 
 
  Mbak istilahnya udah 'bau tangan' ya ... karena
  keseringan di gendong mungkin ... dulu anak saya juga
  gitu trus kalo di tempat tidur saya kasih guling yang
  bisa dipegang sama dia ... biar dia merasa safe aja,
  abis gitu ngga' pernah rewel lagi tuch ... mungkin
  bisa dicoba ...
 
  Salam
  Ibunya Syafa
 
 
  --- [EMAIL PROTECTED] wrote:
  
Dear netters,
  
Teman saya anggota milis ini juga kebetulan
   sedang cuti melahirkan dan
mohon sharing karena anaknya laki - laki
   berumur 1 bulan 3 minggu
maunya digendong terus kalau ditaruh di box
   nangis dan kalau digendong
kembali baru diam.
  
Mohon informasi apakah netters ada tips atau
   ide untuk mengatasinya.
  
Terima kasih
  
Mamanya Tijani
  
  
  
Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
   http://www.indokado.com
Info balita,
   http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
   Stop berlangganan, e-mail ke:
   [EMAIL PROTECTED]
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
 
 
  __
  Do You Yahoo!?
  Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
  http://mail.yahoo.com/
 
 
   Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] ASI Exclusive

2000-09-17 Terurut Topik Budi Sutrisno

Dear Netter...
Saya lihat dijadual makan bayi mbak Fenny, bayi umur 4-6 bulan sudah diberi
makanan tambahan, Tapi ada saran mengenai ASI exclusive katanya bayi diberi
full ASI sampai 6 bulan, dari pengalaman para netter yang terbaik yang mana?
apa diberi makanan tambahan atau full ASI s/d 6 bulan? soalnya anak saya
besok udah genap 4 bulan dan masih full ASI.
terimakasih sebelumnya
Ayahnya Fakhry





 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Pemeriksaan air minum di lab

2000-09-17 Terurut Topik Fathullah



Rekan netters, saya udah cek kandungan kimia air tanah di rumah yang memang
setiap hari digunakan
untuk minum dan yang lainnya.  Saya cek-nya di Sucofindo dan yang saya mau tanya
kandungan Manganese-nya
(Mg atau Mn, saya lupa rumusnya) adalah 0.31 sedang syarat maksimumnya adalah
0.1 berarti ada kelebihan 0.21
dan iron totalnya (Fe) adalah 0.19 sedang syarat maksimumnya 0.3 berari masih
dalam batas.

Yang saya mau tanya, apakah dengan hasil tersebut di atas, air tersebut aman
untuk dikonsumsi karena anak
saya yang ke-2 baru 2,5 bulan.

Terima kasih atas sharing-nya.




 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] ASI Exclusive

2000-09-17 Terurut Topik Safaatun

Ayahnya Fakhry,

Kalo ibunya tidak bekerja sih sebaiknya ikut ASI eksklusif s/d 6 bulan, tapi
kalo ibunya kerja menurut DSA anak saya dan sudah saya praktekkan sendiri
anaknya cukup dikasih susu saja s/d 4 bl, setelah 4 bl baru dikasih makanan
tambahan.
Demikian sharing saya.

Salam
Mamanya Adit  Tia.

-Original Message-
From:   Budi Sutrisno
[mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   18 September 2000 10:00
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject:[balita-anda] ASI Exclusive

Dear Netter...
Saya lihat dijadual makan bayi mbak Fenny, bayi umur 4-6
bulan sudah diberi
makanan tambahan, Tapi ada saran mengenai ASI exclusive
katanya bayi diberi
full ASI sampai 6 bulan, dari pengalaman para netter yang
terbaik yang mana?
apa diberi makanan tambahan atau full ASI s/d 6 bulan?
soalnya anak saya
besok udah genap 4 bulan dan masih full ASI.
terimakasih sebelumnya
Ayahnya Fakhry





 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]

2000-09-17 Terurut Topik Farida

Dear netters dan umminya fadilah ( thanks dengan tanggapannya )

sebenarnya anak saya dulu sudah disuntik PPD5TU yang katanya memang mengetes
imunisasi BCG nya jadi apa nggak dan menurut dokter emang nggak jadi , terus
di re-imunisasi pada saat dia berusia 1.tahun 11 bulan . Nah setelah itu
memang DSA anak saya sudah nggak pernah singgung masalah  bronco itu lagi ,
jadi saya bingung , apa penyebab kekurusan dia . Pernah juga test " tinja "
tapi juga katanya nggak apa -apa . Yang saya bingung , kenapa DSA anak saya
tidak menganjurkan di Rotgen misalnya dan sebagaimanya seperti yang dialami
Umminya fadilah .
Ummi fadilah , bagaimana keadaan anaknya sekarang , ??? sudah gemuk Buu ...



Netters yang lain , bagaimana  ada pendapat dan pengalaman yang bisa
buat referensi saya lebih jauh.


Wassalam
farida


- Original Message -
From: dilla aja [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, September 18, 2000 9:33 AM
Subject: [balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]


 dear ibu farida,
 sepertinya kasus anak ibu hampir sama dengan putri saya.  Putri saya
umurnya
 skr 9 bulan dan beratnya cuman 6kg. kondisi kesehatan dan kecerdasannya
normal
 seperti yang lain, bahkan makannya dapat dibilang lebih banyak dari temen
 sebayanya.
 dsa-nya curiga kok, beratnya nggak-2 naik sejak usia 6 bulan. akhirnya
ditest
 darah, mantoux dan rontgen. dari hasil test itu ketahuan bahwa ada flek di
 paru-2 putri saya.
 kalau test mantoux itu, suntikan yang digunakan untuk mengetahui apakah
ada
 flek apa enggak di paru-2 anak, dan hasilnya kira-2 3 hari setelah
disuntik.
 pada umumnya semua merah, cuman tergantung besar kecilnya merah itu (bekas
 suntikannya akan menimbulkan warna merah). kalau besar berarti positif,
kalau
 kecil kemungkinan enggak.
 lebih baik anak ibu ditest aja, supaya yakin bener.

 salam
 uminya fadilah



 "Farida" [EMAIL PROTECTED] wrote:

  -
  Attachment:
  MIME Type: multipart/alternative
  -
 Dear netters dan Para Ahli yang mau bantu

 Saya punya anak 2.8 th dengan berat badan cuma 10.5 , kurus sekali dan
 mengkhawatirkan .
 Keadaan fisik pada umumnya sehat dan tidak bermasalah , kecerdasan
kognitif
 atau yang lainnya juga normal saja , bahkan dia sudah sekolah .

 Yang perlu saya share informasi dengan anda adalah "
 1. Kenapa anak saya kurus sekali .. padahal maknnya menurut saya cukup .
  Sehari 3x dengan lauk dan sayur yang berbeda , susu 300cc 3x juga ,
kudapan
 dan buah 2x dan selalu menghabiskan keju kraft 3-4 lembar.

 2. Setiap kali ke dokter , dokter tidak pernah menyarankan periksa apa-apa
 secara special , tapi saya curiga dengan keadaaan fisiknya yang kelewat
 kurus.

 3. Membaca artikel tentang Mantoux apakah itu???
 Bagaimana testnya ..??  apakah mungkin anak saya memeang mengidap
paru-paru
 ???


 Tolonglah para netters sekalian berbagi cerita tentang ini ,  sehingga
menjadi
 reverensi saya , keadaan ini sangat meresahkan saya . Apalagi kami hidup
di
 Batam yang notabene fasilitas kesehatan yang sangat kurang dan tidak
lengkap
 ...



 saya ucapkan terimakasih ...sebelumnya atas saran dan pendapanya .

 farida - batam






 
 Get free email and a permanent address at http://www.netaddress.com/?N=1


  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Dorongan bayi kembar

2000-09-17 Terurut Topik Emillia

Rekan-rekan netters,

InsyaAllah bulan Oktober nanti saya akan melahirkan anak kembar.  Sewaktu
kami (saya dan suami) mencari dorongan untuk bayi kembar harganya mahal
banget (2,5 kali lipat) harga dorongan bayi biasa.
Kira-kira ada yang bisa bantu saya nggak, mencarikan dorongan bayi kembar
yang samping menyamping (bukan yang tandem).  Yang second enggak apa-apa,
yang brand new juga boleh asal harganya miring.  Terima kasih.

emillia



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] ASI Exclusive

2000-09-17 Terurut Topik Kusumawati, Dewi (KPC)

Ayahnya fakri,
kalo menurut info DSA saya kalo bisa (karena saya kerja) bayi diberi ASI aja
(Asi exclusive) sampe 4 bulan aja tuch. Setelah itu baru boleh diberi
makanan tambahan.
Gitu aja sharingnya.

Mama Ryan/Rifan

 --
 From: Budi Sutrisno[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, September 18, 2000 10:59 AM
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  [balita-anda] ASI Exclusive
 
 Dear Netter...
 Saya lihat dijadual makan bayi mbak Fenny, bayi umur 4-6 bulan sudah
 diberi
 makanan tambahan, Tapi ada saran mengenai ASI exclusive katanya bayi
 diberi
 full ASI sampai 6 bulan, dari pengalaman para netter yang terbaik yang
 mana?
 apa diberi makanan tambahan atau full ASI s/d 6 bulan? soalnya anak saya
 besok udah genap 4 bulan dan masih full ASI.
 terimakasih sebelumnya
 Ayahnya Fakhry
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Yayasan Bunda Kasih

2000-09-17 Terurut Topik Stella Martini

Rekan netters yang baik,

setelah cari sana-sini...akhirnya ada juga yayasan yang punya persediaan baby sitter 
untuk new born baby...yaitu yayasan Bunda Kasih di Pasar Minggu (dulunya Yayasan 
Anastasia Gunawan/dr. Gunawan)..telp.nya nonmor 780-7166. 

Adakah di antara netters yang pernah memakai jasa yayasan ini...lalu bagaimana 
pengalamannya ?? Betulkan katanya selama pendidikan baby sitter mereka langsung terjun 
ke rumah sakit bersalin...engga cuma praktek sama boneka.

Saya betul-betul butuh input dari rekan semua..a.s.a.p..sebelum saya keburu 
ngambil...dan sebelum si baby nongol nih.

Terima kasih banyak sebelumnya. Oh ya, kalo mengganggu..please kirim lewat japri aja 
ya.

Stella 


Get your FREE Email and Voicemail at Lycos Communications at
http://comm.lycos.com


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] pelepasan placenta

2000-09-17 Terurut Topik Bintari

ya boleh deh...kalo ada yang punya pengalaman serupa ditunggu sharingnya di
milis ini

regards,

Bintari
- Original Message -
From: YULI (GGPC/TBG) [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 18 September 2000 8:57
Subject: RE: [balita-anda] pelepasan placenta


 ibu Bintari

 kok via japri sih.., yang lain juga pingin baca lho, sapa tahu
 berguna juga untuk keluarga kita yang lain...(yang ndak punya email
 maksudnya...)

 salam
 Yuli

  --
  From: Bintari[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent: Saturday, September 16, 2000 3:21 PM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject: [balita-anda] pelepasan placenta
 
  baru-baru ini saya mengalami pepasan placenta (solucio placenta..benar
  istilahnya ?) ringan diusia kehamilan 14 minggu, dan harus dirawat 12
  hari
  di RS. Buat netter yang pernah punya pengalaman serupa ditunggu
  sharingnya
  (bisa via japri) bagaiman mencegah agar tidak terulang lagi menginggat
  saya
  adalah ibu bekerja.
 
  terimakasih,
 
  Bintari
 
 
 
   Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] ASI Exclusive

2000-09-17 Terurut Topik rahman

Budi Sutrisno yth,
menurut beberapa buku sih memang kita harus beri ASI sampai paling ngga 6
bln, tapi setelah bayi umur 4bln tetep aja bayi kita butuh tambahan makanan,
biasanya sih ditambah dgn bubur susu dan jus buah sejak umur 4bln, jadi ASI
tetep dan makanan tambahan juga menurut saya sih harus juga :-)

Wass,
[EMAIL PROTECTED] - BalitaAnda co-admin
ph:+6221-5771570 fax:+6221-5771569

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com


- Original Message -
From: Budi Sutrisno [EMAIL PROTECTED]


 Dear Netter...
 Saya lihat dijadual makan bayi mbak Fenny, bayi umur 4-6 bulan sudah
diberi
 makanan tambahan, Tapi ada saran mengenai ASI exclusive katanya bayi
diberi
 full ASI sampai 6 bulan, dari pengalaman para netter yang terbaik yang
mana?
 apa diberi makanan tambahan atau full ASI s/d 6 bulan? soalnya anak saya
 besok udah genap 4 bulan dan masih full ASI.
 terimakasih sebelumnya
 Ayahnya Fakhry





 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]

2000-09-17 Terurut Topik Sugiarti

Untuk test mantoux ini bisa di dsa langsung atau harus ke RS?
biayanya berapa?

salam
-ibunya laras-

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED]
[mailto:[EMAIL PROTECTED]]On
Behalf Of dilla aja
Sent: Monday, September 18, 2000 9:34 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]


dear ibu farida,
sepertinya kasus anak ibu hampir sama dengan putri saya.  Putri saya umurnya
skr 9 bulan dan beratnya cuman 6kg. kondisi kesehatan dan kecerdasannya
normal
seperti yang lain, bahkan makannya dapat dibilang lebih banyak dari temen
sebayanya.
dsa-nya curiga kok, beratnya nggak-2 naik sejak usia 6 bulan. akhirnya
ditest
darah, mantoux dan rontgen. dari hasil test itu ketahuan bahwa ada flek di
paru-2 putri saya.
kalau test mantoux itu, suntikan yang digunakan untuk mengetahui apakah ada
flek apa enggak di paru-2 anak, dan hasilnya kira-2 3 hari setelah disuntik.
pada umumnya semua merah, cuman tergantung besar kecilnya merah itu (bekas
suntikannya akan menimbulkan warna merah). kalau besar berarti positif,
kalau
kecil kemungkinan enggak.
lebih baik anak ibu ditest aja, supaya yakin bener.

salam
uminya fadilah



"Farida" [EMAIL PROTECTED] wrote:

 -
   Attachment:
   MIME Type: multipart/alternative
 -
Dear netters dan Para Ahli yang mau bantu

Saya punya anak 2.8 th dengan berat badan cuma 10.5 , kurus sekali dan
mengkhawatirkan .
Keadaan fisik pada umumnya sehat dan tidak bermasalah , kecerdasan kognitif
atau yang lainnya juga normal saja , bahkan dia sudah sekolah .

Yang perlu saya share informasi dengan anda adalah "
1. Kenapa anak saya kurus sekali .. padahal maknnya menurut saya cukup .
 Sehari 3x dengan lauk dan sayur yang berbeda , susu 300cc 3x juga , kudapan
dan buah 2x dan selalu menghabiskan keju kraft 3-4 lembar.

2. Setiap kali ke dokter , dokter tidak pernah menyarankan periksa apa-apa
secara special , tapi saya curiga dengan keadaaan fisiknya yang kelewat
kurus.

3. Membaca artikel tentang Mantoux apakah itu???
Bagaimana testnya ..??  apakah mungkin anak saya memeang mengidap paru-paru
???


Tolonglah para netters sekalian berbagi cerita tentang ini ,  sehingga
menjadi
reverensi saya , keadaan ini sangat meresahkan saya . Apalagi kami hidup di
Batam yang notabene fasilitas kesehatan yang sangat kurang dan tidak lengkap
...



saya ucapkan terimakasih ...sebelumnya atas saran dan pendapanya .

farida - batam







Get free email and a permanent address at http://www.netaddress.com/?N=1


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]

2000-09-17 Terurut Topik aulia

iya biayanya  ?

--
 From: Sugiarti [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: RE: [balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]
 Date: 18 September 2000 11:10
 
 Untuk test mantoux ini bisa di dsa langsung atau harus ke RS?
 biayanya berapa?
 
 salam
 -ibunya laras-
 
 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED]
 [mailto:[EMAIL PROTECTED]]On
 Behalf Of dilla aja
 Sent: Monday, September 18, 2000 9:34 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]
 
 
 dear ibu farida,
 sepertinya kasus anak ibu hampir sama dengan putri saya.  Putri saya
umurnya
 skr 9 bulan dan beratnya cuman 6kg. kondisi kesehatan dan kecerdasannya
 normal
 seperti yang lain, bahkan makannya dapat dibilang lebih banyak dari temen
 sebayanya.
 dsa-nya curiga kok, beratnya nggak-2 naik sejak usia 6 bulan. akhirnya
 ditest
 darah, mantoux dan rontgen. dari hasil test itu ketahuan bahwa ada flek
di
 paru-2 putri saya.
 kalau test mantoux itu, suntikan yang digunakan untuk mengetahui apakah
ada
 flek apa enggak di paru-2 anak, dan hasilnya kira-2 3 hari setelah
disuntik.
 pada umumnya semua merah, cuman tergantung besar kecilnya merah itu
(bekas
 suntikannya akan menimbulkan warna merah). kalau besar berarti positif,
 kalau
 kecil kemungkinan enggak.
 lebih baik anak ibu ditest aja, supaya yakin bener.
 
 salam
 uminya fadilah
 
 
 
 "Farida" [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  -
  Attachment:
  MIME Type: multipart/alternative
  -
 Dear netters dan Para Ahli yang mau bantu
 
 Saya punya anak 2.8 th dengan berat badan cuma 10.5 , kurus sekali dan
 mengkhawatirkan .
 Keadaan fisik pada umumnya sehat dan tidak bermasalah , kecerdasan
kognitif
 atau yang lainnya juga normal saja , bahkan dia sudah sekolah .
 
 Yang perlu saya share informasi dengan anda adalah "
 1. Kenapa anak saya kurus sekali .. padahal maknnya menurut saya cukup .
  Sehari 3x dengan lauk dan sayur yang berbeda , susu 300cc 3x juga ,
kudapan
 dan buah 2x dan selalu menghabiskan keju kraft 3-4 lembar.
 
 2. Setiap kali ke dokter , dokter tidak pernah menyarankan periksa
apa-apa
 secara special , tapi saya curiga dengan keadaaan fisiknya yang kelewat
 kurus.
 
 3. Membaca artikel tentang Mantoux apakah itu???
 Bagaimana testnya ..??  apakah mungkin anak saya memeang mengidap
paru-paru
 ???
 
 
 Tolonglah para netters sekalian berbagi cerita tentang ini ,  sehingga
 menjadi
 reverensi saya , keadaan ini sangat meresahkan saya . Apalagi kami hidup
di
 Batam yang notabene fasilitas kesehatan yang sangat kurang dan tidak
lengkap
 ...
 
 
 
 saya ucapkan terimakasih ...sebelumnya atas saran dan pendapanya .
 
 farida - batam
 
 
 
 
 
 
 
 Get free email and a permanent address at http://www.netaddress.com/?N=1
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] posisi plasenta di bawah

2000-09-17 Terurut Topik K. Eko Putri

Mbak Neneng,
Berikut pengalaman saya sewaktu kehamilan saya sekitar 2 tahun yang lalu.
Mungkin penjelasan berikut mengenai apa itu plasenta previa, sesuai dg apa
yang saya ketahui dan saya alami. Mudah-mudahan dapat berguna bagi anda,
juga sebagai sharing bagi netter yang lain.

Plasenta previa adalah kelainan letak plasenta yang penyebabnya belum dapat
diketahui dg pasti,  bisa dikarenakan oleh banyak hal, dan dapat terjadi
pada siapa saja. Ada dua kategori, yaitu Plasenta previa Totalis dan
plasenta previa Marginal.
Disebut plasenta previa totalis apabila keseluruhan plasenta benar-benar
terletak di bawah atau menutup mulut rahim, sehingga praktis jalan lahir
untuk si bayi tertutupi semuanya oleh plasenta tersebut. Jalan satu-satunya
adalah dg operasi. Dg keadaan ini biasanya sering terjadi pendarahan atau
flek, sehingga biasanya dokter menyarankan untuk ekstra hati-hati dan bisa
jadi harus bed rest.
Plasenta Previa Marginal artinya hanya sebagian plasenta yang menutupi mulut
rahim. Keadaan ini sedikit lebih menguntungkan daripada PV Totalis, karena
ada kemungkinan plasenta tersebut bergeser, dan tidak lagi menutupi jalan
lahir. Dan mungkin juga bisa diusahakan untuk dapat melahirkan secara
normal.
Untuk lebih jelasnya, mungkin dapat anda tanyakan ke dsog-nya adik anda,
termasuk kategori yang mana plasenta previanya ini.

Saya dapat bercerita karena inilah yang pernah saya alami.
Sejak dari usia 3 bulan kehamilan, melalui USG dokter saya memberitahu bahwa
saya mengalami plasenta previa (plasenta di bawah). Namun katanya kondisi
ini bisa berubah sesuai dg perkembangan janin. Tapi kenyataannya pada usia
kehamilan 8 bulan, melalui USG lagi, diketahui bahwa posisi plasenta previa
yang saya alami tersebut tidak dapat berubah, bahkan termasuk kategori
Plasenta previa Totalis, Dan jalan yang paling aman ditempuh untuk
melahirkannya adalah dengan operasi.
Alhamdulillah, waktu itu saya tidak pernah mengalami pendarahan atau flek.
Dan saya melahirkan dengan selamat pada usia kehamilan 40 minggu, dengan
operasi dan juga disertai doa, tentunya...

Saran dari dokter adalah banyak beristirahat, jangan mengangkat yang
berat-berat, memindahkan sesuatu yg berat dg kaki (misal menggeser box yg
berat), pokoknya jangan sampai menyebabkan perut kita ada kontraksi. Karena
kontraksi yang terjadi bisa menyebabkan adanya pendarahan yang bisa sangat
berbahaya bagi kita atau si bayi.
Cara menungging juga tidak akan merubah posisi plasenta, justru akan sangat
berbahaya. Demikian juga dg senam hamil (terutama untuk gerakan yang
berhubungan dg latihan kontraksi perut atau latihan mengejan).
Janganlah memaksakan diri dengan mencoba melahirkan secara alami bila memang
menurut dokter harus melalui operasi karena resikonya adalah sama dengan
mempertaruhkan nyawa kita dan bayi yang akan dilahirkan.
Saran saya, bila memang harus operasi, persiapkan kondisi tubuh sebaik
mungkin untuk operasi tersebut, baik secara fisik maupun kondisi emosional.
Mungkin dokter menyarankan untuk test ke laboratorium dulu (biasanya ttg HB,
gol darah, waktu pembekuan darah, dsb)
Pokoknya jangan takut deh untuk operasi itu. cuma 30 menit, nggak
terasa
Mengingat usia kehamilan adik anda ini sudah 8 bulan, jika sewaktu-waktu
terjadi pendarahan, segeralah dibawa ke rumah sakit, dan hubungi dsog-nya
untuk mengetahui langkah apa yang harus ditempuh.

Demikian mbak Neneng, penjelasan dari saya. Maaf kalau terlalu panjang lebar
begini,
but I'm very concern about this thing , 'cos I'd been through and
experienced myself  in this unfortunate condition.
Teriring do'a, mudah-mudahan adik anda dapat melahirkan dengan selamat.
Amien...

Wassalam,
Putri


-Original Message-
From: Neneng Purwanti [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 14 September 2000 15:14
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: [balita-anda] posisi plasenta di bawah


Assalamuálaikum wr. wb
Slamat sore ...

Dear Netters,..
Saudara (adik) saya punya masalah dengan kehamilannya
Sekarang ini kehamilannya sudah 8 bulan, masalahnya adalah 3 hari yang lalu
dia periksa untuk yg kesekian kalinya ke dsog, pada saat periksa yg
terakhir
ini diketahui bahwa plasentanya terletak di bawah (menutup jalan lahir),
bulan2 sebelumnya tidak demikian.
Satu bulan sebelumnya, memang adik saya tsb mengalami batuk2 selama kurang
lebih satu bulan, bisa jadi plasentanya lari kebawah karna guncangan
sewaktu
batuk tsb (kata dsog-nya).
Dsog-nya mengatakan kalau akan dicek kembali 2 minggu kemudian, seandainya
plasenta masih di bawah maka jalan satu2nya harus di operasi.
Yang ingin saya tanyakan apakah dengan kondisinya yg sudah 8 bulan tersebut
dengan cara sering2 nungging (maaf) akan bisa merubah posisi plasenta
tersebut ..?? atau adakah cara yang lain supaya posisi plasentanya naik
lagi
keatas (tidak di bawah).
Jika ada yang punya pengalaman tentang hal ini ...tolong ya beri masukan



Wassalam
Neneng


















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, 

RE: [balita-anda] posisi plasenta di bawah

2000-09-17 Terurut Topik Neneng Purwanti

Mbak Fenny dan untuk semua rekan2 netters yang telah memberikan masukan
terimakasih atas informasinya.
Salam dari adik saya (Dana) untuk semua.
Untuk Mbak Fenny semoga menjalani proses persalinan yang normal seperti yang
pertama dan berjalan dengan lancaramiien..

Salam
Neneng

 --
 From: Fenny Halim[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, September 15, 2000 4:47 PM
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Cc:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  [balita-anda] posisi plasenta di bawah
 
  Dulu sewaktu saya mengandung anak saya, saya juga mengalami 1/2 ari-ari
  ada dibawah (1/2 menutupi jalan lahir). Ceritanya pada kehamilan bulan
  ke-5, saya merasa nyeri dibagian perut disebelah kiri. Karena takut ada
  sesuatu yang diluar dugaan, akhirnya saya putuskan minta dokter untuk
 USG.
  Setelah USG dinyatakan ari-ari saya dibawah (tidak full). Istilahnya
  Partly Placenta previa. Kalau total semua dibawah, istilahnya kalau
 nggak
  salah Total Placenta Previa. Dokter menganjurkan banyak istirahat dan
  jangan mengangkat yang berat-berat karena ditakutkan akan timbul flek
 atau
  persalinan dini. Saya tidak mengalami flek selama masa itu. Lalu saya
 juga
  baca di AMA, Placenta akan naik ke posisi normal dalam masa perputaran
  bayi pada bulan ke-7/8 (jadi bukan berarti "hanya" placenta yang
 berputar,
  tetapi bayi yang berputar dan placenta jadi ikut berputar). Dokter juga
  mengatakan hal yang serupa. Dalam buku itu juga ditulis, berat bayi dan
  denyut jantung harus selalu dipantau karena dikhawatirkan bila ari-ari
 tsb
  terjepit oleh tubuh bayi, maka asupan oksigen / makanan akan terhambat
 dan
  hal ini akan membahayakan perkembangan bayi terutama otak bayi. Bila
 pada
  saat akan melahirkan ari-ari juga tidak naik, maka jalan satu-satunya
  adalah dengan operasi Caesar.
  
  Tiap bulan kandungan saya di USG (atas permintaan saya sendiri). Dan
 pada
  USG dibulan ke-8, dokter memberitahukan kalau ari-ari saya sudah naik.
 Dan
  saya sangat bersyukur sekali. 
  
  Kata buku AMA, Placenta Previa adalah bawaan. Hal ini akan terulang lagi
  pada kehamilan selanjutnya. Bila keadaan ini hanya terjadi pada
 kehamilan
  ke-2 atau 3 maka salah satu penyebabnya adalah pernah aborsi, keguguran
  atau terjadi pada ibu yang mempunyai banyak anak.
  
  Benar saja, pada kehamilan saya yang sekarang juga demikian. Placenta
  previa terdeteksi pada minggu ke-21. Wah ... perasaan saya sedih banget.
  Soalnya kan takut juga akan terjadi bleeding dsb. Cuma saya sering
  mengalami kontraksi (kram) pada perut. Jadi dokter menganjurkan saya
  jangan terlalu capek.
  
  Pada bulan ke-7, placenta dinyatakan sudah naik, tidak dibawah lagi.
 Saya
  sangat bersyukur, jadinya saya bisa melahirkan secara normal. Sekarang
  kehamilan saya sudah memasuki minggu ke-38 dan nggak di USG lagi karena
  dokter sudah yakin kalau palcenta sudah naik dan posisi bayi juga sudah
  bagus.
  
  Tetapi kalau sampai bulan ke-8 placenta belum naik, gimana ya ? Saya
 cuma
  pernah dengar kejadian kalau sampai bulan ke-7 placenta belum naik, bayi
  pasti akan nongol (prematur) karena ada beban pada placenta sehingga
  menyebabkan bleeding. Coba deh cari second / third opinion deh. Mungkin
  DSOG lain punya solusi yang berbeda.
  
  Demikian sharing dari saya, sorry kepanjangan.
  
  Fenny
  
  
  
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Dorongan bayi kembar

2000-09-17 Terurut Topik Yani-Prime Indonesia

Mbak Emilia...

FYI ..Saya pernah dikasih tahu teman saya ada rumah di Komp Billy Moon
kalimalang jual barang-barang second dan dia pernah cerita disana juga ada
dorongan untuk bayi kembar..hanya saya kurang tahu alamat lengkapnya mungkin
ada diantara rekan netters yang tinggal di Komp Billy moon dan kasih info ke
Mbak Emilia...

Regards,
Yani
-Original Message-
From: Emillia [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Monday, September 18, 2000 10:15 AM
Subject: [balita-anda] Dorongan bayi kembar


Rekan-rekan netters,

InsyaAllah bulan Oktober nanti saya akan melahirkan anak kembar.  Sewaktu
kami (saya dan suami) mencari dorongan untuk bayi kembar harganya mahal
banget (2,5 kali lipat) harga dorongan bayi biasa.
Kira-kira ada yang bisa bantu saya nggak, mencarikan dorongan bayi kembar
yang samping menyamping (bukan yang tandem).  Yang second enggak apa-apa,
yang brand new juga boleh asal harganya miring.  Terima kasih.

emillia



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Re: [RE: [balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]]

2000-09-17 Terurut Topik dilla aja

dear netters,
seneng rasanya bisa berbagi. kebetulan putri saya baru ditest mantoux tgl 9
sept kemarin di rs haji pondok gede, biayanya rp 40.000. kayaknya sih setiap
dsa punya persediaan test mantoux, masalahnya temen kantor saya pernah testnya
di tmp praktek dsanya di rumah dan bukan di rs.
ibu farida, coba aja ibu test darah di lab swasta (tanpa pengantar dsa), minta
test darah-rutin, terus baru periksakan hasilnya. cepetan aja, dari pada
terlambat. 
skr sih putri saya udah lumayan, setelah diberi obat "pyravit", alhamdulilla
bb naik 1 ons.
semoga ibu cepet dapet kepastian ttg kondisi si kecil.

wasalam
umminya fadilah
 



"Sugiarti" [EMAIL PROTECTED] wrote:
Untuk test mantoux ini bisa di dsa langsung atau harus ke RS?
biayanya berapa?

salam
-ibunya laras-

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED]
[mailto:[EMAIL PROTECTED]]On
Behalf Of dilla aja
Sent: Monday, September 18, 2000 9:34 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Re: [[balita-anda] Mantoux]


dear ibu farida,
sepertinya kasus anak ibu hampir sama dengan putri saya.  Putri saya umurnya
skr 9 bulan dan beratnya cuman 6kg. kondisi kesehatan dan kecerdasannya
normal
seperti yang lain, bahkan makannya dapat dibilang lebih banyak dari temen
sebayanya.
dsa-nya curiga kok, beratnya nggak-2 naik sejak usia 6 bulan. akhirnya
ditest
darah, mantoux dan rontgen. dari hasil test itu ketahuan bahwa ada flek di
paru-2 putri saya.
kalau test mantoux itu, suntikan yang digunakan untuk mengetahui apakah ada
flek apa enggak di paru-2 anak, dan hasilnya kira-2 3 hari setelah disuntik.
pada umumnya semua merah, cuman tergantung besar kecilnya merah itu (bekas
suntikannya akan menimbulkan warna merah). kalau besar berarti positif,
kalau
kecil kemungkinan enggak.
lebih baik anak ibu ditest aja, supaya yakin bener.

salam
uminya fadilah



"Farida" [EMAIL PROTECTED] wrote:

 -
   Attachment:
   MIME Type: multipart/alternative
 -
Dear netters dan Para Ahli yang mau bantu

Saya punya anak 2.8 th dengan berat badan cuma 10.5 , kurus sekali dan
mengkhawatirkan .
Keadaan fisik pada umumnya sehat dan tidak bermasalah , kecerdasan kognitif
atau yang lainnya juga normal saja , bahkan dia sudah sekolah .

Yang perlu saya share informasi dengan anda adalah "
1. Kenapa anak saya kurus sekali .. padahal maknnya menurut saya cukup .
 Sehari 3x dengan lauk dan sayur yang berbeda , susu 300cc 3x juga , kudapan
dan buah 2x dan selalu menghabiskan keju kraft 3-4 lembar.

2. Setiap kali ke dokter , dokter tidak pernah menyarankan periksa apa-apa
secara special , tapi saya curiga dengan keadaaan fisiknya yang kelewat
kurus.

3. Membaca artikel tentang Mantoux apakah itu???
Bagaimana testnya ..??  apakah mungkin anak saya memeang mengidap paru-paru
???


Tolonglah para netters sekalian berbagi cerita tentang ini ,  sehingga
menjadi
reverensi saya , keadaan ini sangat meresahkan saya . Apalagi kami hidup di
Batam yang notabene fasilitas kesehatan yang sangat kurang dan tidak lengkap
...



saya ucapkan terimakasih ...sebelumnya atas saran dan pendapanya .

farida - batam







Get free email and a permanent address at http://www.netaddress.com/?N=1


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

















Get free email and a permanent address at http://www.netaddress.com/?N=1


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]