Re: [iagi-net-l] Day rate
kala harga minyak $140/bl, kalau sekarang ? 2010/3/26 Amir Al Amin > lhoWSG orang Indonesia sudah dibayar 750-1000US/d di India. > > > 2010/3/25 Dyah Tribuanawati > > > Herman, > > Sekedar share saja biasanya untuk Daily rate (Indonesian Professional) dg > > experience diatas 15 thn range nya memang masih berkisar sktr 500 - 1500 > > usd > > tergantung dengan project dan lokasi nya. Accomodation dan Transportation > > sudah ditanggung. > > Untuk project2 di India biasanya untuk 500 usd/day sudah dianggap > kemahalan > > ... > > > > DT > > > > 2010/3/25 basuki puspoputro > > > > > Untuk tahun lalu seorang Indonesian senior geologist / senior > > geophysicist > > > termasuk interpreter / senior petroleum engineer termasuk reservoir dan > > > economist daily rate-nya adalah US$ 500 sampai US$ 1000, belum termasuk > > > accomodation dan transport. Rate range menunjukkan tngkat keahliannya. > > > Sekian dulu pak Herman Darman > > > > > > Salam, > > > Yangkung > > > > > > --- On Wed, 24/3/10, herman.dar...@shell.com > > > wrote: > > > > > > > > > From: herman.dar...@shell.com > > > Subject: [iagi-net-l] Day rate > > > To: iagi-net@iagi.or.id > > > Date: Wednesday, 24 March, 2010, 8:34 PM > > > > > > > > > Saya mau tanya mungkin ada yang kasih informasi mengenai day rate. Dulu > > > saya dapat informasi di bawah ini. Mungkin ada yang bisa kasih update > > atau > > > kasih indikasi bila rate ini sudah jauh berubah atau masih kurang lebih > > > sama. > > > > > > Tahun 1997 waktu ikut dalam proyek pengeboran offshore saya mendapatkan > > > informasi day-rate sbb: > > > 1. Well site geologist: > > > - Indian National: US$250-350/day > > > - Australian National: US$750-850/day > > > - Indonesian National: US$ 300-400/day > > > - Dutch National: US$ 500-600/day (mau lebih murah karena tinggal di > > > Indonesia) > > > 2. Drilling superintendent / company man > > > - Australian National: US$ 2250/day > > > - French National: US$ 2250-2500/day > > > > > > Tahun 2000-an waktu saya dapat informasi sebagai berikut: > > > 1. Seismic interpreter > > > - Indonesian/Australian National: US$250-500/day > > > 2. Drilling / Well design engineer > > > - Any nationality: US$750-1000/day > > > 3. Petrophysicist > > > - Indian National: US$500-750/day > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > Get your preferred Email name! > > > Now you can @ymail.com and @rocketmail.com. > > > http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/aa/ > > > > > > -- > *** > Amir Al Amin > Operations/ Wellsite Geologist > (62)811592902 > amir13120[at]yahoo.com > amir.al.amin[at]gmail.com > >
Re: [iagi-net-l] Day rate
lhoWSG orang Indonesia sudah dibayar 750-1000US/d di India. 2010/3/25 Dyah Tribuanawati > Herman, > Sekedar share saja biasanya untuk Daily rate (Indonesian Professional) dg > experience diatas 15 thn range nya memang masih berkisar sktr 500 - 1500 > usd > tergantung dengan project dan lokasi nya. Accomodation dan Transportation > sudah ditanggung. > Untuk project2 di India biasanya untuk 500 usd/day sudah dianggap kemahalan > ... > > DT > > 2010/3/25 basuki puspoputro > > > Untuk tahun lalu seorang Indonesian senior geologist / senior > geophysicist > > termasuk interpreter / senior petroleum engineer termasuk reservoir dan > > economist daily rate-nya adalah US$ 500 sampai US$ 1000, belum termasuk > > accomodation dan transport. Rate range menunjukkan tngkat keahliannya. > > Sekian dulu pak Herman Darman > > > > Salam, > > Yangkung > > > > --- On Wed, 24/3/10, herman.dar...@shell.com > > wrote: > > > > > > From: herman.dar...@shell.com > > Subject: [iagi-net-l] Day rate > > To: iagi-net@iagi.or.id > > Date: Wednesday, 24 March, 2010, 8:34 PM > > > > > > Saya mau tanya mungkin ada yang kasih informasi mengenai day rate. Dulu > > saya dapat informasi di bawah ini. Mungkin ada yang bisa kasih update > atau > > kasih indikasi bila rate ini sudah jauh berubah atau masih kurang lebih > > sama. > > > > Tahun 1997 waktu ikut dalam proyek pengeboran offshore saya mendapatkan > > informasi day-rate sbb: > > 1. Well site geologist: > > - Indian National: US$250-350/day > > - Australian National: US$750-850/day > > - Indonesian National: US$ 300-400/day > > - Dutch National: US$ 500-600/day (mau lebih murah karena tinggal di > > Indonesia) > > 2. Drilling superintendent / company man > > - Australian National: US$ 2250/day > > - French National: US$ 2250-2500/day > > > > Tahun 2000-an waktu saya dapat informasi sebagai berikut: > > 1. Seismic interpreter > > - Indonesian/Australian National: US$250-500/day > > 2. Drilling / Well design engineer > > - Any nationality: US$750-1000/day > > 3. Petrophysicist > > - Indian National: US$500-750/day > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > > Get your preferred Email name! > > Now you can @ymail.com and @rocketmail.com. > > http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/aa/ > -- *** Amir Al Amin Operations/ Wellsite Geologist (62)811592902 amir13120[at]yahoo.com amir.al.amin[at]gmail.com
[iagi-net-l] FW: [Koran-Digital] Lapindo Dapat Penghargaan
Para pendekar dan jawara HSE serta ahli kebumian yang peduli HSE tentu punya argumentasi yang menarik untuk didiskusikan tentang penghargaan dimaksud terkait dengan berbagai pencerahan curah pendapat "uneg-uneg Lusi" yang selama ini menari-nari di pentas milist pakar kebumian, iagi-net ini. Tabik; RnB "Lapindo itu tidak zero accident, tapi multi-accident." PT Lapindo Brantas Inc, perusahaan yang diduga menjadi penyebab semburan lumpur di Sidoarjo, Jawa Timur, memperoleh penghargaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dalam kategori zero accident dari Pemerintah Provinsi Jawa Timur. Penganugerahan penghargaan tahunan ini diberikan langsung oleh Gubernur Jawa Timur Soekarwo di kantornya kemarin sore."Penghargaan K3 ini murni kami lihat zero accident," kata Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, dan Kependudukan Jawa Timur Gentur Prihantono Sanjoyo. Area Manager Lapindo Brantas Divisi Operasi, Taryono, menyambut gembira penganugerahan tersebut. "Sejak 2005 hingga 2009 kami memang selalu zero accident,"kata Taryono. Menurut Taryono, Lapindo sudah dua kali mendapatkan penghargaan K3. Penghargaan pertama diterima pada 2009. "Penghargaan ini tidak ada kaitannya dengan tragedi lumpur Lapindo," ujar Taryono. Di Sidoarjo, kata dia, Lapindo memiliki 26 sumur eksploitasi gas. Menanggapi pemberian penghargaan tersebut, anggota DPRD Jawa Timur Adi Mawardi bereaksi keras. "Pada saat Lapindo tengah menjadi sorotan masyarakat, penghargaan ini tidak tepat," ujar politikus dari Partai Kebangkitan Bangsa ini. Menurut dia, penghargaan itu bukti bahwa pemerintah provinsi ceroboh. Padahal semua orang tahu, Lapindo telah membuat ribuan warga Sidoarjo kehilangan tempat tinggal. "Ini jelas menyakitkan masyarakat Jawa Timur,"kata Adi, anggota Komisi B DPRD Bidang Perekonomian. DPRD menyesalkan sikap pemerintah provinsi yang tidak berkoordinasi dengan Dewan membicarakan layak tidaknya Lapindo mendapat penghargaan tersebut. Hal senada diungkapkan Direktur Wahana Lingkungan Hidup Jawa Timur Bambang Catur Nusantara. Dia menilai Lapindo Brantas Inc tak pantas menerima penghargaan tersebut. "Semua orang tahu Lapindo tidak zero accident tapi multi-accident," kata Bambang ketika dihubungi. Walhi mempertanyakan parameter Dinas Tenaga Kerja Jawa Timur dalam pemberian penghargaan tersebut. Apalagi sudah bukan rahasia bahwa akibat semburan lumpur Lapindo, perusahaan milik keluarga Bakrie itu membuat puluhan nyawa warga melayang dan ribuan rumah warga tenggelam. Penganugerahan ini, menurut dia, bukti pemerintah provinsi gelap mata dan selalu membela pemilik modal ketimbang memperhitungkan nasib warganya. Karena itu, Walhi menduga, penganugerahan ini merupakan bagian dari skenario pemulihan citra yang disusun oleh Lapindo. ROHMAN TAUFIQ I ENI S http://epaper.korantempo.com/KT/KT/2010/03/26/ArticleHtmls/26_03_2010_00 9_006.shtml?Mode=1 * This message may contain confidential and/or privileged information. If you are not the addressee or authorized to receive this for the addressee, you must not use, copy, disclose or take any action based on this message or any information herein. If you have received this communication in error, please notify us immediately by responding to this email and then delete it from your system. PT Pertamina (Persero) is neither liable for the proper and complete transmission of the information contained in this communication nor for any delay in its receipt. *
RE: [iagi-net-l] undangan - pengaktifan kembali IAGI Pengda Kaltim
Muhlis, dan teman2 ES KLO; Silahkan hadir di musyawarah IAGI pengda Kaltim Selasa malam jam 19:00 wita, 30 Maret, di ruang bengkirai hotel Novotel BalikPapan. Dan reactivate IAGI KalTim, -ido- -Original Message- From: mohammad syaiful [mailto:mohammadsyai...@gmail.com] Sent: Thursday, March 25, 2010 7:29 PM To: IAGI Pusat Cc: sutar_iagi; lam...@gc.itb.ac.id; firdaus.tampil...@total.com Subject: [iagi-net-l] undangan - pengaktifan kembali IAGI Pengda Kaltim rekan2 anggota IAGI, di antara acara seminar Kalimantan's Coal and Mineral Resources yg akan dilaksanakan pada 29-30 maret 2010 di balikpapan, akan coba digalakkan lagi kegiatan IAGI Pengda Kaltim yg telah beberapa tahun ini tidak jelas kepengurusannya. sehubungan dengan hal tersebut, kami mengundang rekan2 anggota IAGI terutama yg bermukim atau bekerja di wilayah kaltim, untuk dapat hadir pada acara Musyawarah IAGI Pengda Kaltim yg direncanakan akan dilaksanakan: * hari: selasa malam * tanggal: 30 maret 2010 * jam: 19:00 wita (waktu indonesia tengah) * tempat: ruang bengkirai, hotel novotel, balikpapan. selaku sekjen iagi, saya sampaikan terimakasih kepada om yan (arutmin) dkk lainnya di mgei, yg telah bersedia utk 'membangunkan' pengda ini. jadi mohon rekan2 dari total-indonesie, chevron-kalimantan, dan lain2nya utk dapat menghadiri undangan ini. juga mohon ini dapat disebarkan kepada kawan2 lainnya yg mungkin tidak tercantol di milis ini. salam iagi, syaiful PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. - PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. -
Re: [iagi-net-l] Bingung: Sandstone or Volcanics
kalau dari cutting, bentuk irreguler dari grain sdh seharusnya dicurigai di banding grain sandstone, belum lagi assosiasinya dengan calcite yg sering sebagai wheathered basement ataupun pengisian calcite di lavanya. Warna quartz grain dari bt.beku volcanic lebih fresh dari grain sandstone sedimen, kehadiran accesories minor mineral lainnya seharusnya lebih membuat yakin sdh masuk di volcanic. Di petronas ethiopia hal ini saya jumpai di kedalaman 1000m shalower dari pronogsis well, membuat geophicisistnya kalang kabut dan tak percaya. Karena ada camera digital dan hasil kiriman dari picturenya membuat mereka yakin untuk stop drilling. Bayangkan 1000m shallower. Hal yg sama di India, ketika hand over ditafsirkan sbg limestone..sementara kedalaman sudah 6000m dan memang ditargetkan masuk 40m ke basement, drilling pakai LWD dengan density toolnya22m off bit..kehadiran mineral lainnya di cutting seharusnya menguatkan identifikasi batuan tak cukup harus mengandalkan LWD (kan off bit), kita yakinkan ini sdh masuk ke wheatered basement, di dukung GR/density data yg sdh keluar akhirnya pas 40m stop drilling. Hal lain Diekplorasi well yg membuat masalah adalah pemakaian OBM atau polymer dengan mud chemical (solvent/lubricant) yg menimbulkan effect flouresence..pernah menggantikan seorang wsg yg oil shownya ada disemua cutting , baik clay maupun sandstone..terpaksa kerjaan hari pertama mengganti semua mudlog. 2010/3/26 Sugeng Hartono > Ini cerita sudah sangat lama (lebih dari seperempat abad yll), dan di luar > negeri lagi. > Karena sumur eksplorasi di lepas pantai, Oil Co. menugaskan dua wsg ke rig, > sementara mudlogger juga berdua. > Sampai di kedalaman target, pemboran menjadi agak lambat dan lithologi: > 100% Sandstone or Volcanic (?). > Baik mudloggers maupun wsg bekerja keras untuk mendeskripsi cutting > samples. > Semula kami tulis sbb: Ss, gray-lt gray, mod hard- hard, loc compact, vf-f > grained, ang-subang, mod well srtd, mod well cmtd by siliceous cmt, tr white > and clear mineral inclusion, gen poor vis por, no show. > Setelah membor lebih dalam, kami mendeskripsi (yakin) bahwa sample ini > bukan Sandstone tetapi Volcanic, sementara wsg tetap yakin Sandstone. > Pembbacaan gas hanya 1/2 sampai 2 units (saja). > Sebagai mudlogger yag baik (dan bijak?) kami pun membuat jalan tengah: > Membuat dua jenis Mudlog, yang satu dideskripsi sbg Sandstone (simbol > titik-titik), dan yang satu sbg Volcanic (simbol V). Lumayan capek karena > hampir 2000 ft mengetik lithologi. Waktu itu mudlog digambar dalam kertas > kalkir dng dilambari kertas karbon warna orange. Kalau mau cetak mudlog > digunakan kertas khusus lalu diuapkan dng amonia yg baunya sangat menyengat. > Selama pemboran dalam progres, cutting sample dikirim ke universitas negeri > di ibu kota negara ybs untuk dianalisa. > Bbrp hari kemudian, kami mendapat kabar bahwa dari hasil analisa petrografi > dll menunjukkan: VOLCANICS. > Belakangan program eksplorasi dievaluasi kembali. > > Salam, > sugeng > > >>> >>> PP-IAGI 2008-2011: >>> ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id >>> sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com >>> * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... >>> >>> >>> >>> Ayo siapkan diri! >>> Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember >>> 2010 >>> >>> >>> - >>> To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id >>> To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id >>> Visit IAGI Website: http://iagi.or.id >>> Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: >>> Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta >>> No. Rek: 123 0085005314 >>> Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) >>> Bank BCA KCP. Manara Mulia >>> No. Rekening: 255-1088580 >>> A/n: Shinta Damayanti >>> IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ >>> IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi >>> - >>> DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information >>> posted >>> on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall >>> IAGI or its members be liable for any, including but not limited to >>> direct >>> or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from >>> loss >>> of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of >>> any >>> information posted on IAGI mailing list. >>> - >>> >>> >>> >> > > > > PP-IAGI 2008-2011: > ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id > sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com > * 2 sekr
RE: [iagi-net-l] Fw: [economicgeology] Ayahanda Mas Bronto S. Berpulang Kerakhmatullah
Mas Broto, Turut berduka cita atas berpulangnya ayahanda tercinta. Semoga arwah beliau diterima disisiNya, dan keluarga yang ditinggal tabah atas berpulangnya beliau. Salam, Yd.. -Original Message- From: Wahyudi Adhiutomo [mailto:wahyudi.adhiut...@gmail.com] Sent: Thursday, March 25, 2010 11:20 PM To: Mailing List IAGI Subject: [iagi-net-l] Fw: [economicgeology] Ayahanda Mas Bronto S. Berpulang Kerakhmatullah Berita duka dari om Bronto Sutopo/MGEI, Innalillahi wa innalillahi rajiun. Ayahanda dari om Bronto Sutopo telah meninggal dunia pada hari ini Kamis 25 Maret 2010. Turut berduka cita, WA -Original Message- From: siswandi kastari Date: Thu, 25 Mar 2010 05:15:17 To: Subject: [economicgeology] Ayahanda Mas Bronto S. Berpulang Kerakhmatullah Innalillahi wa Innailaihi rajiun.. Telah berpulang ke rakhmatullah ayahanda Mas Bronto Sutopo Pada hari ini Kamis 25 Maret 2010.
[iagi-net-l] Bingung: Sandstone or Volcanics
Ini cerita sudah sangat lama (lebih dari seperempat abad yll), dan di luar negeri lagi. Karena sumur eksplorasi di lepas pantai, Oil Co. menugaskan dua wsg ke rig, sementara mudlogger juga berdua. Sampai di kedalaman target, pemboran menjadi agak lambat dan lithologi: 100% Sandstone or Volcanic (?). Baik mudloggers maupun wsg bekerja keras untuk mendeskripsi cutting samples. Semula kami tulis sbb: Ss, gray-lt gray, mod hard- hard, loc compact, vf-f grained, ang-subang, mod well srtd, mod well cmtd by siliceous cmt, tr white and clear mineral inclusion, gen poor vis por, no show. Setelah membor lebih dalam, kami mendeskripsi (yakin) bahwa sample ini bukan Sandstone tetapi Volcanic, sementara wsg tetap yakin Sandstone. Pembbacaan gas hanya 1/2 sampai 2 units (saja). Sebagai mudlogger yag baik (dan bijak?) kami pun membuat jalan tengah: Membuat dua jenis Mudlog, yang satu dideskripsi sbg Sandstone (simbol titik-titik), dan yang satu sbg Volcanic (simbol V). Lumayan capek karena hampir 2000 ft mengetik lithologi. Waktu itu mudlog digambar dalam kertas kalkir dng dilambari kertas karbon warna orange. Kalau mau cetak mudlog digunakan kertas khusus lalu diuapkan dng amonia yg baunya sangat menyengat. Selama pemboran dalam progres, cutting sample dikirim ke universitas negeri di ibu kota negara ybs untuk dianalisa. Bbrp hari kemudian, kami mendapat kabar bahwa dari hasil analisa petrografi dll menunjukkan: VOLCANICS. Belakangan program eksplorasi dievaluasi kembali. Salam, sugeng PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. - PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. -
Re: [iagi-net-l] Kegiatan Pengda IAGI DIY dalam Ultah Emas (50 tahun) IAGI
Selamat atas IAGI Pengda DIY melakukan kegiatan "partner masyarakat" yang besar. Kursus geologi kepada guru, seminar sehari, "field trip " . Ini tentu rangkaian Ultah ke 50 th Gelogi UGM. Yang ada seminar Agustus th lalu (2009) terus Field Trip ke Dieng (keduanya ini yang bisa saya ikuti) . Tentu setelah 50 th melewati perjalanan yang mengasyikkan, menjadi partner masyarakat (dunia). Merangkak sejak lahir 1959, dengan kampusnya di Jetis, lalu ke timur Gedung pusat, lalu kini di kampus Utara RS Sardjito. Keberhasilan ini tentu juga atas keberhasilan Geologi seluruh Indonesia, ada semua geologi Jogja, PSG, Geologi di Indonesia. Salam Selamat Atas Keberhasilannya. Untunglah, selalu saja masih ada sesuatu (di alam) yang masih bisa di perbaiki, sehingga kita masih berguna (Kalau tak ada lagi masalah, manusia nganggur). Salam, Maryanto. Dear All, Kami Pengda IADI DIY sesuai visinya menjadi partner masyarakat; dan misinya di bidang edukasi dan advokasi, baru saja menyelesaikan rangkaian kegiatan. Pada tgl.18-20 Maret diadakan diklat "Geology for Non-Geologists" bagi peserta guru geografi DIY dan umum dalam rangka mempersiapkan Olimpiade Kebumian Nasional dan Internasional tahun ini. Diklat diakhiri dengan "field trip" geologi seputar DIY sampai Museum Karst. Selanjutnya, pada hari Selasa tgl. 23 Maret diadakan "Geological Symposium of Yogyakarta", "Keynote Speaker": Prof. Febri Hirnawan (UNPAD) memaparkan: Pola Fikir Geologi Masa Depan, kemudian diikuti 3 panelis, a.l: 1. Sutikno Bronto (PSG): Evolusi Gunung Api Purba Pegunungan Selatan, 2. Salahuddin Husein et al (UGM): Zonasi Mikro Kerentanan DIY 3. Hoesni (Dinas ESDM DIY): Potensi Sumberdaya Mineral dan Air DIY Setelah lunch break, dipaparkan 10 paper dalam "technical session" secara paralel. Esok paginya tgl. 24 Maret, diadakan "field trip" yang diikuti oleh sekitar 150 mahasiswa geologi (berbagai angkatan) dari enam universitas (peserta dari yang terbanyak: UNSOED, IST AKPRIND, UNDIP, STTNAS, UGM dan UPN) serta dari BPPTK. Pemandu: Dr. Sutikno Bronto, Dr. Lucas Donny, Dr. C.Prasetyadi, Dr. Hill.Gendoet dan Dr. Premonowati menyampaikan stratigrafi Peg.Selatan dan Evolusi Volkanisme D.I.Yogyakarta. Nampak antusiasme para peserta,sehingga kita jadikan kegiatan tahunan.IAGI DIY. Demikian info dari IAGI DIY. Salam Selalu, Premonowati dkk. PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. - From: Premonowati Sumarto To: iagi-...@googlegroups.com; iagi-net@iagi.or.id Sent: Fri, March 26, 2010 6:02:47 AM Subject: [iagi-net-l] Kegiatan Pengda IAGI DIY dalam Ultah Emas (50 tahun) IAGI
RE: [iagi-net-l] Kegiatan Pengda IAGI DIY dalam Ultah Emas (50 tahun) IAGI
Selamat dan sukses atas terselenggaranya kegiatan pengda IAGI DIY. Salut buat diklatnya, semoga pengetahuan geology semakin membumi dan masyarakat semakin sadar akan natural hazard yang terdapat disekitar lingkungannya. Sekali lagi selamat... \yoga -Original Message- From: Premonowati Sumarto [mailto:premonow...@gmail.com] Sent: Friday, 26 March 2010 9:03 AM To: iagi-...@googlegroups.com; iagi-net@iagi.or.id Subject: [iagi-net-l] Kegiatan Pengda IAGI DIY dalam Ultah Emas (50 tahun) IAGI Dear All, Kami Pengda IADI DIY sesuai visinya menjadi partner masyarakat; dan misinya di bidang edukasi dan advokasi, baru saja menyelesaikan rangkaian kegiatan. Pada tgl.18-20 Maret diadakan diklat "Geology for Non-Geologists" bagi peserta guru geografi DIY dan umum dalam rangka mempersiapkan Olimpiade Kebumian Nasional dan Internasional tahun ini. Diklat diakhiri dengan "field trip" geologi seputar DIY sampai Museum Karst. Selanjutnya, pada hari Selasa tgl. 23 Maret diadakan "Geological Symposium of Yogyakarta", "Keynote Speaker": Prof. Febri Hirnawan (UNPAD) memaparkan: Pola Fikir Geologi Masa Depan, kemudian diikuti 3 panelis, a.l: 1. Sutikno Bronto (PSG): Evolusi Gunung Api Purba Pegunungan Selatan, 2. Salahuddin Husein et al (UGM): Zonasi Mikro Kerentanan DIY 3. Hoesni (Dinas ESDM DIY): Potensi Sumberdaya Mineral dan Air DIY Setelah lunch break, dipaparkan 10 paper dalam "technical session" secara paralel. Esok paginya tgl. 24 Maret, diadakan "field trip" yang diikuti oleh sekitar 150 mahasiswa geologi (berbagai angkatan) dari enam universitas (peserta dari yang terbanyak: UNSOED, IST AKPRIND, UNDIP, STTNAS, UGM dan UPN) serta dari BPPTK. Pemandu: Dr. Sutikno Bronto, Dr. Lucas Donny, Dr. C.Prasetyadi, Dr. Hill.Gendoet dan Dr. Premonowati menyampaikan stratigrafi Peg.Selatan dan Evolusi Volkanisme D.I.Yogyakarta. Nampak antusiasme para peserta,sehingga kita jadikan kegiatan tahunan.IAGI DIY. Demikian info dari IAGI DIY. Salam Selalu, Premonowati dkk. PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. - PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss
[iagi-net-l] Kegiatan Pengda IAGI DIY dalam Ultah Emas (50 tahun) IAGI
Dear All, Kami Pengda IADI DIY sesuai visinya menjadi partner masyarakat; dan misinya di bidang edukasi dan advokasi, baru saja menyelesaikan rangkaian kegiatan. Pada tgl.18-20 Maret diadakan diklat "Geology for Non-Geologists" bagi peserta guru geografi DIY dan umum dalam rangka mempersiapkan Olimpiade Kebumian Nasional dan Internasional tahun ini. Diklat diakhiri dengan "field trip" geologi seputar DIY sampai Museum Karst. Selanjutnya, pada hari Selasa tgl. 23 Maret diadakan "Geological Symposium of Yogyakarta", "Keynote Speaker": Prof. Febri Hirnawan (UNPAD) memaparkan: Pola Fikir Geologi Masa Depan, kemudian diikuti 3 panelis, a.l: 1. Sutikno Bronto (PSG): Evolusi Gunung Api Purba Pegunungan Selatan, 2. Salahuddin Husein et al (UGM): Zonasi Mikro Kerentanan DIY 3. Hoesni (Dinas ESDM DIY): Potensi Sumberdaya Mineral dan Air DIY Setelah lunch break, dipaparkan 10 paper dalam "technical session" secara paralel. Esok paginya tgl. 24 Maret, diadakan "field trip" yang diikuti oleh sekitar 150 mahasiswa geologi (berbagai angkatan) dari enam universitas (peserta dari yang terbanyak: UNSOED, IST AKPRIND, UNDIP, STTNAS, UGM dan UPN) serta dari BPPTK. Pemandu: Dr. Sutikno Bronto, Dr. Lucas Donny, Dr. C.Prasetyadi, Dr. Hill.Gendoet dan Dr. Premonowati menyampaikan stratigrafi Peg.Selatan dan Evolusi Volkanisme D.I.Yogyakarta. Nampak antusiasme para peserta,sehingga kita jadikan kegiatan tahunan.IAGI DIY. Demikian info dari IAGI DIY. Salam Selalu, Premonowati dkk. PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. -
Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39
He he sumur itu nabrak sumur produksi juga ya Powered by Telkomsel BlackBerry® -Original Message- From: "Ida Bagus Ari Kresnawan" Date: Thu, 25 Mar 2010 23:08:21 To: Subject: RE: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Jadi Inget . Waktu ngejobs bareng sama Pak Sugeng di suatu tempat, yang untuk mencapainya harus dengan menggunakan Boat kecil dari Pelabuhan kecil di Kuala Tungkal. Waktu itu Pipe Screen saya hancur lebur semua 'wash out' hanya dalam waktu yang tidak lama. Selidik punya selidik, banyak tertinggal serpihan-serpihan di dalam Pipe Screen saya. Tadinya saya mengira itu serpihan Batu bara. Cuma setelah berfikir panjang, walaupun serpihan batu bara, seharusnya tidak akan masuk Mud Pit, karena tertinggal di Shaker. Datanglah saya ke Mud Logging Unit. Pas banget pak sugeng sedang ada disana mengawasi anak buahnya para Mud Logger. :) Dikeluarkanlah 'SENJATA RAHASIA' pak Sugeng. 'MAGNET' dan ternyata serpihan itu adalah serpihan besi. Bisa berasal dari dalam DP yang lama tidak dipakai dan tidak dibersihkan. Atw dari dalam Mud Pit. Akhirnya saya berkesimpulan . Ternyata penting juga ada magnet di dalam Mud Logging Unit. - ibak - Geun '99 -Original Message- From: Sugeng Hartono [mailto:sugeng.hart...@petrochina.co.id] Sent: Thursday, March 25, 2010 4:25 PM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Pak Taufik, Magnet digunakan untuk mengetahui adanya metal dalam cutting samples tatkala pemboran masih slow ROP, jadi "belum ada apa-apa"; belum perlu menutup BOP. Trajectory sumur sudah okay (kalau ini kena casing, bukan shallow gas), yang perlu ditengok adalah sumur yang tertabrak (karena ini sumur lama, vertikal, ketika dibor belum ada MWD tool, jadi pengukuran inclination mungkin kurang akurat). Sumur sudah berhasil ditangani dengan baik. - Original Message - From: "OK Taufik" To: Sent: Thursday, March 25, 2010 4:11 PM Subject: Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 > itukan procedure standard pak, close BOP then circ. through choke > manifold, > soal menggunakan magnet untuk catch metal cuting juga tak ada gunanya > dalam > kasus ini...masalahnya adalah seperti yg diutarakan pak nyoto-kl, dan > menurut saya kacau sekali..masak sih company tak punya database > trajectory excisting well??..baru sekali ini saya dengar sumur nabrak > sumur. > > 2010/3/25 Sugeng Hartono > >> Rekan-2 Yth, >> >> Ada pengalaman menarik dari kawan, mungkin dapat diambil sbg pelajaran: >> >> Lapangan Pinang Emas sudah diproduksi sejak bbrp tahun yll, sudah ada >> puluhan sumur produksi dibor dng kedalaman antara 5500' - 6000'. Salah >> satu >> lokasi (pad) terdapat bbrp sumur produksi, ada yg vertikal dan ada yg >> miring >> (berarah). Selama sekian tahun belum pernah terjadi problem pemboran yg >> serius. >> Akhirnya, suatu saat ada laporan bahwa sumur Pinang Emas -39 mengalami >> blowout; padahal pemboran baru sampai di kedalaman 1500 ft. >> Setelah sekian hari, yang tadinya miring, akhirnya menara (rig) tumbang, >> dan lokasi berubah seperti kawah kecil. Akhirnya menara dikubur. Tidak >> ada >> korban jiwa kecuali rig dan sumurnya hilang. Konon sempat ada perdebatan, >> apa penyebabnya: karena shallow gas atau pemboran (bit PDC) menabrak >> casing >> sumur produksi. >> >> Hasil bincang-2 dengan salah satu mudlogger yg bertugas, ada informasi >> sbb: >> Ketika pemboran sampai di kedalaman 1500 ft, ROP (rate of penetration) >> sangat lambat, lalu engineer pemboran berarah telpon mudlogger, >> menanyakan >> jenis cutting sample, karena engineer menduga bahwa pemboran menembus >> litologi yg keras. Litologi biasa-2 saja (claystone). Pipa pun diangkat, >> lalu dng kecepatan agak tinggi pipa diturunkan untuk melanjutkan >> pemboran. >> Tetap saja ROP sangat lambat atau tidak ada kemajuan. Setelah ini >> dilakukan >> tiga kali maka pemboran ada kemajuan (progress), tetapi segera di-ikuti >> semburan gas dan lumpur. Terjadilah blowout. >> Catatan: Belakangan diketahui bahwa ada salah satu sumur produksi mati. >> >> Saya tidak akan mempermasalahkan penyebab blowout, tetapi seandainya saya >> ada di sana, saya akan segera stop pemboran, lalu dilakukan sirkulasi >> cukup >> lama, dan perintahkan mudloggers untuk mengambil sample setiap 5 menit. >> Dengan "senjata" magnet (selalu ada di dalam mudlogging unit) kita >> periksa >> dengan teliti, apakah cutting sample mengandung serpihan-2 metal. Kalau >> ya, >> ini gawat. Perlu koordinasi dengan Companyman. Pipa harus segera dicabut, >> lubang sumur segera disemen (cement plug). Evaluasi kembali arah (azimuth >> dan kemiringan) sumur baru. >> >> Semoga cerita ini bermanfaat bagi kita semua. >> >> Salam, >> Sugeng >> >> >> >> >> PP-IAGI 2008-2011: >> ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id >> sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmai
RE: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39
Wah Seperti sumur saya tuh Pak . (Apa emang ngomongin sumur saya yah pak Sugeng ? ) Koq mirip yah Akhirnya itu sumur 2 hari dijaga 1 SSK Brimob + Polres Cirebon + TNI AD & AL. Crew Siang tidak ada yang berani masuk kerja, akhirnya Companyman jadi Floorman, RigSupt jadi Dericman, DD jadi Driller pegang brake. MWD . hehehehe Cuma ngeliatin ajah. Kejadian lucu juga yang nggak penting di certain disini, adalah selama 2 hari itu, tidak ada mobil tanki yang mengantar air untuk kita mandi di Lokasi. Akhirnya kami berinisiatif mandi di Masjid (mandi dengan jentik nyamuk) untuk hari pertama, dan mandi di POM Bensin untuk hari kedua. :) Untung ngebornya di Pinggir jalan Pantura. -ibak- -Original Message- From: Sugeng Hartono [mailto:sugeng.hart...@petrochina.co.id] Sent: Thursday, March 25, 2010 2:49 PM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Mas Doddy yang baik, Maaf, sumur PSJ-1 saya tidak tahu, tetapi tahun 1980 sumur yang saya jaga juga blowout. Perlu 3 bulan untuk kill the well. Rig dan sumur aman. Belum lama ini konon ada sumur mengalami lost dan kick, ... dan ada demo para pekerja. Saya tidak dapat membayangkan betapa repotnya mengendalikan sumur sekaligus pendemo. Coba baca sms sbb: ... iya pak, lumayan menegangkan. kita disuruh keluar ke jalan. celakanya kita masih kick dan loss... Selanjutnya ada sms, ... kita dievakuasi pak... kondisi sudah nggak kondusif. Semoga baik sumur maupun pekerja segera dapat diatasi dng baik. Pernah juga saya saksikan para pekerja hanya duduk-2 santai, sementara Rig Supt, Companyman sibuk di rig floor, ...wo, rupanya crew pada demo, minta kenaikan gaji yg pernah dijanjikan oleh PT majikannya. Banyak pengalaman yang aneh-2 di rig yha. Lha sumur PSJ-1 terus bagaimana? Salam, sugeng - Original Message - From: "Doddy Suryanto" To: Sent: Thursday, March 25, 2010 2:23 PM Subject: RE: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Pak Sugeng Yth, Ada salah satu sumur di Indonesia yang mengalami loss, kick dan akhirnya blowout. Nama sumurnya PSJ-1 dan dibor tahun 1984. Kira-kira pak Sugeng tahu sumur ini? Bisa cerita bagaimana ini terjadi? -doddy- -Original Message- From: Sugeng Hartono [mailto:sugeng.hart...@petrochina.co.id] Sent: Thursday, 25 March, 2010 1:36 PM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Rekan-2 Yth, Ada pengalaman menarik dari kawan, mungkin dapat diambil sbg pelajaran: Lapangan Pinang Emas sudah diproduksi sejak bbrp tahun yll, sudah ada puluhan sumur produksi dibor dng kedalaman antara 5500' - 6000'. Salah satu lokasi (pad) terdapat bbrp sumur produksi, ada yg vertikal dan ada yg miring (berarah). Selama sekian tahun belum pernah terjadi problem pemboran yg serius. Akhirnya, suatu saat ada laporan bahwa sumur Pinang Emas -39 mengalami blowout; padahal pemboran baru sampai di kedalaman 1500 ft. Setelah sekian hari, yang tadinya miring, akhirnya menara (rig) tumbang, dan lokasi berubah seperti kawah kecil. Akhirnya menara dikubur. Tidak ada korban jiwa kecuali rig dan sumurnya hilang. Konon sempat ada perdebatan, apa penyebabnya: karena shallow gas atau pemboran (bit PDC) menabrak casing sumur produksi. Hasil bincang-2 dengan salah satu mudlogger yg bertugas, ada informasi sbb: Ketika pemboran sampai di kedalaman 1500 ft, ROP (rate of penetration) sangat lambat, lalu engineer pemboran berarah telpon mudlogger, menanyakan jenis cutting sample, karena engineer menduga bahwa pemboran menembus litologi yg keras. Litologi biasa-2 saja (claystone). Pipa pun diangkat, lalu dng kecepatan agak tinggi pipa diturunkan untuk melanjutkan pemboran. Tetap saja ROP sangat lambat atau tidak ada kemajuan. Setelah ini dilakukan tiga kali maka pemboran ada kemajuan (progress), tetapi segera di-ikuti semburan gas dan lumpur. Terjadilah blowout. Catatan: Belakangan diketahui bahwa ada salah satu sumur produksi mati. Saya tidak akan mempermasalahkan penyebab blowout, tetapi seandainya saya ada di sana, saya akan segera stop pemboran, lalu dilakukan sirkulasi cukup lama, dan perintahkan mudloggers untuk mengambil sample setiap 5 menit. Dengan "senjata" magnet (selalu ada di dalam mudlogging unit) kita periksa dengan teliti, apakah cutting sample mengandung serpihan-2 metal. Kalau ya, ini gawat. Perlu koordinasi dengan Companyman. Pipa harus segera dicabut, lubang sumur segera disemen (cement plug). Evaluasi kembali arah (azimuth dan kemiringan) sumur baru. Semoga cerita ini bermanfaat bagi kita semua. Salam, Sugeng PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro...
RE: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39
Jadi Inget . Waktu ngejobs bareng sama Pak Sugeng di suatu tempat, yang untuk mencapainya harus dengan menggunakan Boat kecil dari Pelabuhan kecil di Kuala Tungkal. Waktu itu Pipe Screen saya hancur lebur semua 'wash out' hanya dalam waktu yang tidak lama. Selidik punya selidik, banyak tertinggal serpihan-serpihan di dalam Pipe Screen saya. Tadinya saya mengira itu serpihan Batu bara. Cuma setelah berfikir panjang, walaupun serpihan batu bara, seharusnya tidak akan masuk Mud Pit, karena tertinggal di Shaker. Datanglah saya ke Mud Logging Unit. Pas banget pak sugeng sedang ada disana mengawasi anak buahnya para Mud Logger. :) Dikeluarkanlah 'SENJATA RAHASIA' pak Sugeng. 'MAGNET' dan ternyata serpihan itu adalah serpihan besi. Bisa berasal dari dalam DP yang lama tidak dipakai dan tidak dibersihkan. Atw dari dalam Mud Pit. Akhirnya saya berkesimpulan . Ternyata penting juga ada magnet di dalam Mud Logging Unit. - ibak - Geun '99 -Original Message- From: Sugeng Hartono [mailto:sugeng.hart...@petrochina.co.id] Sent: Thursday, March 25, 2010 4:25 PM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Pak Taufik, Magnet digunakan untuk mengetahui adanya metal dalam cutting samples tatkala pemboran masih slow ROP, jadi "belum ada apa-apa"; belum perlu menutup BOP. Trajectory sumur sudah okay (kalau ini kena casing, bukan shallow gas), yang perlu ditengok adalah sumur yang tertabrak (karena ini sumur lama, vertikal, ketika dibor belum ada MWD tool, jadi pengukuran inclination mungkin kurang akurat). Sumur sudah berhasil ditangani dengan baik. - Original Message - From: "OK Taufik" To: Sent: Thursday, March 25, 2010 4:11 PM Subject: Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 > itukan procedure standard pak, close BOP then circ. through choke > manifold, > soal menggunakan magnet untuk catch metal cuting juga tak ada gunanya > dalam > kasus ini...masalahnya adalah seperti yg diutarakan pak nyoto-kl, dan > menurut saya kacau sekali..masak sih company tak punya database > trajectory excisting well??..baru sekali ini saya dengar sumur nabrak > sumur. > > 2010/3/25 Sugeng Hartono > >> Rekan-2 Yth, >> >> Ada pengalaman menarik dari kawan, mungkin dapat diambil sbg pelajaran: >> >> Lapangan Pinang Emas sudah diproduksi sejak bbrp tahun yll, sudah ada >> puluhan sumur produksi dibor dng kedalaman antara 5500' - 6000'. Salah >> satu >> lokasi (pad) terdapat bbrp sumur produksi, ada yg vertikal dan ada yg >> miring >> (berarah). Selama sekian tahun belum pernah terjadi problem pemboran yg >> serius. >> Akhirnya, suatu saat ada laporan bahwa sumur Pinang Emas -39 mengalami >> blowout; padahal pemboran baru sampai di kedalaman 1500 ft. >> Setelah sekian hari, yang tadinya miring, akhirnya menara (rig) tumbang, >> dan lokasi berubah seperti kawah kecil. Akhirnya menara dikubur. Tidak >> ada >> korban jiwa kecuali rig dan sumurnya hilang. Konon sempat ada perdebatan, >> apa penyebabnya: karena shallow gas atau pemboran (bit PDC) menabrak >> casing >> sumur produksi. >> >> Hasil bincang-2 dengan salah satu mudlogger yg bertugas, ada informasi >> sbb: >> Ketika pemboran sampai di kedalaman 1500 ft, ROP (rate of penetration) >> sangat lambat, lalu engineer pemboran berarah telpon mudlogger, >> menanyakan >> jenis cutting sample, karena engineer menduga bahwa pemboran menembus >> litologi yg keras. Litologi biasa-2 saja (claystone). Pipa pun diangkat, >> lalu dng kecepatan agak tinggi pipa diturunkan untuk melanjutkan >> pemboran. >> Tetap saja ROP sangat lambat atau tidak ada kemajuan. Setelah ini >> dilakukan >> tiga kali maka pemboran ada kemajuan (progress), tetapi segera di-ikuti >> semburan gas dan lumpur. Terjadilah blowout. >> Catatan: Belakangan diketahui bahwa ada salah satu sumur produksi mati. >> >> Saya tidak akan mempermasalahkan penyebab blowout, tetapi seandainya saya >> ada di sana, saya akan segera stop pemboran, lalu dilakukan sirkulasi >> cukup >> lama, dan perintahkan mudloggers untuk mengambil sample setiap 5 menit. >> Dengan "senjata" magnet (selalu ada di dalam mudlogging unit) kita >> periksa >> dengan teliti, apakah cutting sample mengandung serpihan-2 metal. Kalau >> ya, >> ini gawat. Perlu koordinasi dengan Companyman. Pipa harus segera dicabut, >> lubang sumur segera disemen (cement plug). Evaluasi kembali arah (azimuth >> dan kemiringan) sumur baru. >> >> Semoga cerita ini bermanfaat bagi kita semua. >> >> Salam, >> Sugeng >> >> >> >> >> PP-IAGI 2008-2011: >> ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id >> sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com >> * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... >> >> >> Ayo siapkan diri! >> Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November
Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39
Mas Nyoto, maaf mau tanya, kalau drilling plan bukannya juga di approved oleh BPMIGAS? Bukannya mau nge-blame, tapi ini untuk pelajaran kita semua juga. Wass. HK From: nyoto - ke-el To: iagi-net@iagi.or.id Sent: Thu, March 25, 2010 1:52:06 PM Subject: Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Yg bikin proposal lupa atau nggak tahu sama sekali kalau di trajectory rencana sumur barunya sudah ada trajectory sumur lain sebelumnya ? Si pembuat well proposalnya kurang teliti mungkin. wass, nyoto 2010/3/25 Sugeng Hartono > Rekan-2 Yth, > > Ada pengalaman menarik dari kawan, mungkin dapat diambil sbg pelajaran: > > Lapangan Pinang Emas sudah diproduksi sejak bbrp tahun yll, sudah ada > puluhan sumur produksi dibor dng kedalaman antara 5500' - 6000'. Salah satu > lokasi (pad) terdapat bbrp sumur produksi, ada yg vertikal dan ada yg miring > (berarah). Selama sekian tahun belum pernah terjadi problem pemboran yg > serius. > Akhirnya, suatu saat ada laporan bahwa sumur Pinang Emas -39 mengalami > blowout; padahal pemboran baru sampai di kedalaman 1500 ft. > Setelah sekian hari, yang tadinya miring, akhirnya menara (rig) tumbang, > dan lokasi berubah seperti kawah kecil. Akhirnya menara dikubur. Tidak ada > korban jiwa kecuali rig dan sumurnya hilang. Konon sempat ada perdebatan, > apa penyebabnya: karena shallow gas atau pemboran (bit PDC) menabrak casing > sumur produksi. > > Hasil bincang-2 dengan salah satu mudlogger yg bertugas, ada informasi sbb: > Ketika pemboran sampai di kedalaman 1500 ft, ROP (rate of penetration) > sangat lambat, lalu engineer pemboran berarah telpon mudlogger, menanyakan > jenis cutting sample, karena engineer menduga bahwa pemboran menembus > litologi yg keras. Litologi biasa-2 saja (claystone). Pipa pun diangkat, > lalu dng kecepatan agak tinggi pipa diturunkan untuk melanjutkan pemboran. > Tetap saja ROP sangat lambat atau tidak ada kemajuan. Setelah ini dilakukan > tiga kali maka pemboran ada kemajuan (progress), tetapi segera di-ikuti > semburan gas dan lumpur. Terjadilah blowout. > Catatan: Belakangan diketahui bahwa ada salah satu sumur produksi mati. > > Saya tidak akan mempermasalahkan penyebab blowout, tetapi seandainya saya > ada di sana, saya akan segera stop pemboran, lalu dilakukan sirkulasi cukup > lama, dan perintahkan mudloggers untuk mengambil sample setiap 5 menit. > Dengan "senjata" magnet (selalu ada di dalam mudlogging unit) kita periksa > dengan teliti, apakah cutting sample mengandung serpihan-2 metal. Kalau ya, > ini gawat. Perlu koordinasi dengan Companyman. Pipa harus segera dicabut, > lubang sumur segera disemen (cement plug). Evaluasi kembali arah (azimuth > dan kemiringan) sumur baru. > > Semoga cerita ini bermanfaat bagi kita semua. > > Salam, > Sugeng > > > > > PP-IAGI 2008-2011: > ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id > sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com > * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... > > > Ayo siapkan diri! > Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember > 2010 > > - > To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id > To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id > Visit IAGI Website: http://iagi.or.id > Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: > Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta > No. Rek: 123 0085005314 > Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) > Bank BCA KCP. Manara Mulia > No. Rekening: 255-1088580 > A/n: Shinta Damayanti > IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ > IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi > - > DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted > on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall > IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct > or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss > of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any > information posted on IAGI mailing list. > - > >
[iagi-net-l] Fw: [economicgeology] Ayahanda Mas Bronto S. Berpulang Kerakhmatullah
Berita duka dari om Bronto Sutopo/MGEI, Innalillahi wa innalillahi rajiun. Ayahanda dari om Bronto Sutopo telah meninggal dunia pada hari ini Kamis 25 Maret 2010. Turut berduka cita, WA -Original Message- From: siswandi kastari Date: Thu, 25 Mar 2010 05:15:17 To: Subject: [economicgeology] Ayahanda Mas Bronto S. Berpulang Kerakhmatullah Innalillahi wa Innailaihi rajiun.. Telah berpulang ke rakhmatullah ayahanda Mas Bronto Sutopo Pada hari ini Kamis 25 Maret 2010.
Re: [iagi-net-l] Day rate
Herman, Sekedar share saja biasanya untuk Daily rate (Indonesian Professional) dg experience diatas 15 thn range nya memang masih berkisar sktr 500 - 1500 usd tergantung dengan project dan lokasi nya. Accomodation dan Transportation sudah ditanggung. Untuk project2 di India biasanya untuk 500 usd/day sudah dianggap kemahalan ... DT 2010/3/25 basuki puspoputro > Untuk tahun lalu seorang Indonesian senior geologist / senior geophysicist > termasuk interpreter / senior petroleum engineer termasuk reservoir dan > economist daily rate-nya adalah US$ 500 sampai US$ 1000, belum termasuk > accomodation dan transport. Rate range menunjukkan tngkat keahliannya. > Sekian dulu pak Herman Darman > > Salam, > Yangkung > > --- On Wed, 24/3/10, herman.dar...@shell.com > wrote: > > > From: herman.dar...@shell.com > Subject: [iagi-net-l] Day rate > To: iagi-net@iagi.or.id > Date: Wednesday, 24 March, 2010, 8:34 PM > > > Saya mau tanya mungkin ada yang kasih informasi mengenai day rate. Dulu > saya dapat informasi di bawah ini. Mungkin ada yang bisa kasih update atau > kasih indikasi bila rate ini sudah jauh berubah atau masih kurang lebih > sama. > > Tahun 1997 waktu ikut dalam proyek pengeboran offshore saya mendapatkan > informasi day-rate sbb: > 1. Well site geologist: > - Indian National: US$250-350/day > - Australian National: US$750-850/day > - Indonesian National: US$ 300-400/day > - Dutch National: US$ 500-600/day (mau lebih murah karena tinggal di > Indonesia) > 2. Drilling superintendent / company man > - Australian National: US$ 2250/day > - French National: US$ 2250-2500/day > > Tahun 2000-an waktu saya dapat informasi sebagai berikut: > 1. Seismic interpreter > - Indonesian/Australian National: US$250-500/day > 2. Drilling / Well design engineer > - Any nationality: US$750-1000/day > 3. Petrophysicist > - Indian National: US$500-750/day > > > > > > > > > > > > > Get your preferred Email name! > Now you can @ymail.com and @rocketmail.com. > http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/aa/
Re: [iagi-net-l] undangan - pengaktifan kembali IAGI Pengda Kaltim
ya nih...dulu semasa masih di total, pengda iagi kaltim banyak kegiatannya..setidaknya luncheon talk sering dilakukan, pertemuan reguler dengan walikota balikpapan juga sering diadakan untuk membahas hal-hal yg berkaitan dengan aspek geologi di lingkungn balikpapan. Terakhir yg megang sipa ya..tony yg pindah ke murphy malaysia itu kah?? 2010/3/25 mohammad syaiful > rekan2 anggota IAGI, > > di antara acara seminar Kalimantan's Coal and Mineral Resources yg > akan dilaksanakan pada 29-30 maret 2010 di balikpapan, akan coba > digalakkan lagi kegiatan IAGI Pengda Kaltim yg telah beberapa tahun > ini tidak jelas kepengurusannya. > > sehubungan dengan hal tersebut, kami mengundang rekan2 anggota IAGI > terutama yg bermukim atau bekerja di wilayah kaltim, untuk dapat hadir > pada acara Musyawarah IAGI Pengda Kaltim yg direncanakan akan > dilaksanakan: > > * hari: selasa malam > * tanggal: 30 maret 2010 > * jam: 19:00 wita (waktu indonesia tengah) > * tempat: ruang bengkirai, hotel novotel, balikpapan. > > selaku sekjen iagi, saya sampaikan terimakasih kepada om yan (arutmin) > dkk lainnya di mgei, yg telah bersedia utk 'membangunkan' pengda ini. > jadi mohon rekan2 dari total-indonesie, chevron-kalimantan, dan > lain2nya utk dapat menghadiri undangan ini. juga mohon ini dapat > disebarkan kepada kawan2 lainnya yg mungkin tidak tercantol di milis > ini. > > salam iagi, > syaiful > > > > PP-IAGI 2008-2011: > ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id > sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com > * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... > > > Ayo siapkan diri! > Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember > 2010 > > - > To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id > To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id > Visit IAGI Website: http://iagi.or.id > Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: > Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta > No. Rek: 123 0085005314 > Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) > Bank BCA KCP. Manara Mulia > No. Rekening: 255-1088580 > A/n: Shinta Damayanti > IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ > IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi > - > DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted > on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall > IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct > or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss > of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any > information posted on IAGI mailing list. > - > >
[iagi-net-l] undangan - pengaktifan kembali IAGI Pengda Kaltim
rekan2 anggota IAGI, di antara acara seminar Kalimantan's Coal and Mineral Resources yg akan dilaksanakan pada 29-30 maret 2010 di balikpapan, akan coba digalakkan lagi kegiatan IAGI Pengda Kaltim yg telah beberapa tahun ini tidak jelas kepengurusannya. sehubungan dengan hal tersebut, kami mengundang rekan2 anggota IAGI terutama yg bermukim atau bekerja di wilayah kaltim, untuk dapat hadir pada acara Musyawarah IAGI Pengda Kaltim yg direncanakan akan dilaksanakan: * hari: selasa malam * tanggal: 30 maret 2010 * jam: 19:00 wita (waktu indonesia tengah) * tempat: ruang bengkirai, hotel novotel, balikpapan. selaku sekjen iagi, saya sampaikan terimakasih kepada om yan (arutmin) dkk lainnya di mgei, yg telah bersedia utk 'membangunkan' pengda ini. jadi mohon rekan2 dari total-indonesie, chevron-kalimantan, dan lain2nya utk dapat menghadiri undangan ini. juga mohon ini dapat disebarkan kepada kawan2 lainnya yg mungkin tidak tercantol di milis ini. salam iagi, syaiful PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. -
Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39
kalau sumur vertikal dan tak ada data survey well, setidaknya well coordinat kan bisa diasumikan sebagai bottom hole coordinat..tinggal memperhitungkan kedalaman sumur. Yang belum ketangkap sama saya dua sumur ini satu platform? 2010/3/25 Sugeng Hartono > Pak Taufik, > Magnet digunakan untuk mengetahui adanya metal dalam cutting samples > tatkala pemboran masih slow ROP, > jadi "belum ada apa-apa"; belum perlu menutup BOP. > Trajectory sumur sudah okay (kalau ini kena casing, bukan shallow gas), > yang perlu ditengok adalah sumur > yang tertabrak (karena ini sumur lama, vertikal, ketika dibor belum ada MWD > tool, jadi pengukuran inclination mungkin > kurang akurat). Sumur sudah berhasil ditangani dengan baik. > > > - Original Message - From: "OK Taufik" > > To: > Sent: Thursday, March 25, 2010 4:11 PM > Subject: Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 > > > > itukan procedure standard pak, close BOP then circ. through choke manifold, >> soal menggunakan magnet untuk catch metal cuting juga tak ada gunanya >> dalam >> kasus ini...masalahnya adalah seperti yg diutarakan pak nyoto-kl, dan >> menurut saya kacau sekali..masak sih company tak punya database >> trajectory excisting well??..baru sekali ini saya dengar sumur nabrak >> sumur. >> >> 2010/3/25 Sugeng Hartono >> >> Rekan-2 Yth, >>> >>> Ada pengalaman menarik dari kawan, mungkin dapat diambil sbg pelajaran: >>> >>> Lapangan Pinang Emas sudah diproduksi sejak bbrp tahun yll, sudah ada >>> puluhan sumur produksi dibor dng kedalaman antara 5500' - 6000'. Salah >>> satu >>> lokasi (pad) terdapat bbrp sumur produksi, ada yg vertikal dan ada yg >>> miring >>> (berarah). Selama sekian tahun belum pernah terjadi problem pemboran yg >>> serius. >>> Akhirnya, suatu saat ada laporan bahwa sumur Pinang Emas -39 mengalami >>> blowout; padahal pemboran baru sampai di kedalaman 1500 ft. >>> Setelah sekian hari, yang tadinya miring, akhirnya menara (rig) tumbang, >>> dan lokasi berubah seperti kawah kecil. Akhirnya menara dikubur. Tidak >>> ada >>> korban jiwa kecuali rig dan sumurnya hilang. Konon sempat ada perdebatan, >>> apa penyebabnya: karena shallow gas atau pemboran (bit PDC) menabrak >>> casing >>> sumur produksi. >>> >>> Hasil bincang-2 dengan salah satu mudlogger yg bertugas, ada informasi >>> sbb: >>> Ketika pemboran sampai di kedalaman 1500 ft, ROP (rate of penetration) >>> sangat lambat, lalu engineer pemboran berarah telpon mudlogger, >>> menanyakan >>> jenis cutting sample, karena engineer menduga bahwa pemboran menembus >>> litologi yg keras. Litologi biasa-2 saja (claystone). Pipa pun diangkat, >>> lalu dng kecepatan agak tinggi pipa diturunkan untuk melanjutkan >>> pemboran. >>> Tetap saja ROP sangat lambat atau tidak ada kemajuan. Setelah ini >>> dilakukan >>> tiga kali maka pemboran ada kemajuan (progress), tetapi segera di-ikuti >>> semburan gas dan lumpur. Terjadilah blowout. >>> Catatan: Belakangan diketahui bahwa ada salah satu sumur produksi mati. >>> >>> Saya tidak akan mempermasalahkan penyebab blowout, tetapi seandainya saya >>> ada di sana, saya akan segera stop pemboran, lalu dilakukan sirkulasi >>> cukup >>> lama, dan perintahkan mudloggers untuk mengambil sample setiap 5 menit. >>> Dengan "senjata" magnet (selalu ada di dalam mudlogging unit) kita >>> periksa >>> dengan teliti, apakah cutting sample mengandung serpihan-2 metal. Kalau >>> ya, >>> ini gawat. Perlu koordinasi dengan Companyman. Pipa harus segera dicabut, >>> lubang sumur segera disemen (cement plug). Evaluasi kembali arah (azimuth >>> dan kemiringan) sumur baru. >>> >>> Semoga cerita ini bermanfaat bagi kita semua. >>> >>> Salam, >>> Sugeng >>> >>> >>> >>> >>> >>> PP-IAGI 2008-2011: >>> ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id >>> sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com >>> * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... >>> >>> >>> >>> Ayo siapkan diri! >>> Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember >>> 2010 >>> >>> >>> - >>> To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id >>> To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id >>> Visit IAGI Website: http://iagi.or.id >>> Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: >>> Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta >>> No. Rek: 123 0085005314 >>> Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) >>> Bank BCA KCP. Manara Mulia >>> No. Rekening: 255-1088580 >>> A/n: Shinta Damayanti >>> IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ >>> IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi >>> - >>> DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information >>> pos
Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39
Pak Taufik, Magnet digunakan untuk mengetahui adanya metal dalam cutting samples tatkala pemboran masih slow ROP, jadi "belum ada apa-apa"; belum perlu menutup BOP. Trajectory sumur sudah okay (kalau ini kena casing, bukan shallow gas), yang perlu ditengok adalah sumur yang tertabrak (karena ini sumur lama, vertikal, ketika dibor belum ada MWD tool, jadi pengukuran inclination mungkin kurang akurat). Sumur sudah berhasil ditangani dengan baik. - Original Message - From: "OK Taufik" To: Sent: Thursday, March 25, 2010 4:11 PM Subject: Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 itukan procedure standard pak, close BOP then circ. through choke manifold, soal menggunakan magnet untuk catch metal cuting juga tak ada gunanya dalam kasus ini...masalahnya adalah seperti yg diutarakan pak nyoto-kl, dan menurut saya kacau sekali..masak sih company tak punya database trajectory excisting well??..baru sekali ini saya dengar sumur nabrak sumur. 2010/3/25 Sugeng Hartono Rekan-2 Yth, Ada pengalaman menarik dari kawan, mungkin dapat diambil sbg pelajaran: Lapangan Pinang Emas sudah diproduksi sejak bbrp tahun yll, sudah ada puluhan sumur produksi dibor dng kedalaman antara 5500' - 6000'. Salah satu lokasi (pad) terdapat bbrp sumur produksi, ada yg vertikal dan ada yg miring (berarah). Selama sekian tahun belum pernah terjadi problem pemboran yg serius. Akhirnya, suatu saat ada laporan bahwa sumur Pinang Emas -39 mengalami blowout; padahal pemboran baru sampai di kedalaman 1500 ft. Setelah sekian hari, yang tadinya miring, akhirnya menara (rig) tumbang, dan lokasi berubah seperti kawah kecil. Akhirnya menara dikubur. Tidak ada korban jiwa kecuali rig dan sumurnya hilang. Konon sempat ada perdebatan, apa penyebabnya: karena shallow gas atau pemboran (bit PDC) menabrak casing sumur produksi. Hasil bincang-2 dengan salah satu mudlogger yg bertugas, ada informasi sbb: Ketika pemboran sampai di kedalaman 1500 ft, ROP (rate of penetration) sangat lambat, lalu engineer pemboran berarah telpon mudlogger, menanyakan jenis cutting sample, karena engineer menduga bahwa pemboran menembus litologi yg keras. Litologi biasa-2 saja (claystone). Pipa pun diangkat, lalu dng kecepatan agak tinggi pipa diturunkan untuk melanjutkan pemboran. Tetap saja ROP sangat lambat atau tidak ada kemajuan. Setelah ini dilakukan tiga kali maka pemboran ada kemajuan (progress), tetapi segera di-ikuti semburan gas dan lumpur. Terjadilah blowout. Catatan: Belakangan diketahui bahwa ada salah satu sumur produksi mati. Saya tidak akan mempermasalahkan penyebab blowout, tetapi seandainya saya ada di sana, saya akan segera stop pemboran, lalu dilakukan sirkulasi cukup lama, dan perintahkan mudloggers untuk mengambil sample setiap 5 menit. Dengan "senjata" magnet (selalu ada di dalam mudlogging unit) kita periksa dengan teliti, apakah cutting sample mengandung serpihan-2 metal. Kalau ya, ini gawat. Perlu koordinasi dengan Companyman. Pipa harus segera dicabut, lubang sumur segera disemen (cement plug). Evaluasi kembali arah (azimuth dan kemiringan) sumur baru. Semoga cerita ini bermanfaat bagi kita semua. Salam, Sugeng PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. - PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammad
Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39
itukan procedure standard pak, close BOP then circ. through choke manifold, soal menggunakan magnet untuk catch metal cuting juga tak ada gunanya dalam kasus ini...masalahnya adalah seperti yg diutarakan pak nyoto-kl, dan menurut saya kacau sekali..masak sih company tak punya database trajectory excisting well??..baru sekali ini saya dengar sumur nabrak sumur. 2010/3/25 Sugeng Hartono > Rekan-2 Yth, > > Ada pengalaman menarik dari kawan, mungkin dapat diambil sbg pelajaran: > > Lapangan Pinang Emas sudah diproduksi sejak bbrp tahun yll, sudah ada > puluhan sumur produksi dibor dng kedalaman antara 5500' - 6000'. Salah satu > lokasi (pad) terdapat bbrp sumur produksi, ada yg vertikal dan ada yg miring > (berarah). Selama sekian tahun belum pernah terjadi problem pemboran yg > serius. > Akhirnya, suatu saat ada laporan bahwa sumur Pinang Emas -39 mengalami > blowout; padahal pemboran baru sampai di kedalaman 1500 ft. > Setelah sekian hari, yang tadinya miring, akhirnya menara (rig) tumbang, > dan lokasi berubah seperti kawah kecil. Akhirnya menara dikubur. Tidak ada > korban jiwa kecuali rig dan sumurnya hilang. Konon sempat ada perdebatan, > apa penyebabnya: karena shallow gas atau pemboran (bit PDC) menabrak casing > sumur produksi. > > Hasil bincang-2 dengan salah satu mudlogger yg bertugas, ada informasi sbb: > Ketika pemboran sampai di kedalaman 1500 ft, ROP (rate of penetration) > sangat lambat, lalu engineer pemboran berarah telpon mudlogger, menanyakan > jenis cutting sample, karena engineer menduga bahwa pemboran menembus > litologi yg keras. Litologi biasa-2 saja (claystone). Pipa pun diangkat, > lalu dng kecepatan agak tinggi pipa diturunkan untuk melanjutkan pemboran. > Tetap saja ROP sangat lambat atau tidak ada kemajuan. Setelah ini dilakukan > tiga kali maka pemboran ada kemajuan (progress), tetapi segera di-ikuti > semburan gas dan lumpur. Terjadilah blowout. > Catatan: Belakangan diketahui bahwa ada salah satu sumur produksi mati. > > Saya tidak akan mempermasalahkan penyebab blowout, tetapi seandainya saya > ada di sana, saya akan segera stop pemboran, lalu dilakukan sirkulasi cukup > lama, dan perintahkan mudloggers untuk mengambil sample setiap 5 menit. > Dengan "senjata" magnet (selalu ada di dalam mudlogging unit) kita periksa > dengan teliti, apakah cutting sample mengandung serpihan-2 metal. Kalau ya, > ini gawat. Perlu koordinasi dengan Companyman. Pipa harus segera dicabut, > lubang sumur segera disemen (cement plug). Evaluasi kembali arah (azimuth > dan kemiringan) sumur baru. > > Semoga cerita ini bermanfaat bagi kita semua. > > Salam, > Sugeng > > > > > PP-IAGI 2008-2011: > ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id > sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com > * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... > > > Ayo siapkan diri! > Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember > 2010 > > - > To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id > To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id > Visit IAGI Website: http://iagi.or.id > Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: > Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta > No. Rek: 123 0085005314 > Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) > Bank BCA KCP. Manara Mulia > No. Rekening: 255-1088580 > A/n: Shinta Damayanti > IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ > IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi > - > DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted > on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall > IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct > or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss > of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any > information posted on IAGI mailing list. > - > >
Re: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39
Mas Doddy yang baik, Maaf, sumur PSJ-1 saya tidak tahu, tetapi tahun 1980 sumur yang saya jaga juga blowout. Perlu 3 bulan untuk kill the well. Rig dan sumur aman. Belum lama ini konon ada sumur mengalami lost dan kick, ... dan ada demo para pekerja. Saya tidak dapat membayangkan betapa repotnya mengendalikan sumur sekaligus pendemo. Coba baca sms sbb: ... iya pak, lumayan menegangkan. kita disuruh keluar ke jalan. celakanya kita masih kick dan loss... Selanjutnya ada sms, ... kita dievakuasi pak... kondisi sudah nggak kondusif. Semoga baik sumur maupun pekerja segera dapat diatasi dng baik. Pernah juga saya saksikan para pekerja hanya duduk-2 santai, sementara Rig Supt, Companyman sibuk di rig floor, ...wo, rupanya crew pada demo, minta kenaikan gaji yg pernah dijanjikan oleh PT majikannya. Banyak pengalaman yang aneh-2 di rig yha. Lha sumur PSJ-1 terus bagaimana? Salam, sugeng - Original Message - From: "Doddy Suryanto" To: Sent: Thursday, March 25, 2010 2:23 PM Subject: RE: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Pak Sugeng Yth, Ada salah satu sumur di Indonesia yang mengalami loss, kick dan akhirnya blowout. Nama sumurnya PSJ-1 dan dibor tahun 1984. Kira-kira pak Sugeng tahu sumur ini? Bisa cerita bagaimana ini terjadi? -doddy- -Original Message- From: Sugeng Hartono [mailto:sugeng.hart...@petrochina.co.id] Sent: Thursday, 25 March, 2010 1:36 PM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Rekan-2 Yth, Ada pengalaman menarik dari kawan, mungkin dapat diambil sbg pelajaran: Lapangan Pinang Emas sudah diproduksi sejak bbrp tahun yll, sudah ada puluhan sumur produksi dibor dng kedalaman antara 5500' - 6000'. Salah satu lokasi (pad) terdapat bbrp sumur produksi, ada yg vertikal dan ada yg miring (berarah). Selama sekian tahun belum pernah terjadi problem pemboran yg serius. Akhirnya, suatu saat ada laporan bahwa sumur Pinang Emas -39 mengalami blowout; padahal pemboran baru sampai di kedalaman 1500 ft. Setelah sekian hari, yang tadinya miring, akhirnya menara (rig) tumbang, dan lokasi berubah seperti kawah kecil. Akhirnya menara dikubur. Tidak ada korban jiwa kecuali rig dan sumurnya hilang. Konon sempat ada perdebatan, apa penyebabnya: karena shallow gas atau pemboran (bit PDC) menabrak casing sumur produksi. Hasil bincang-2 dengan salah satu mudlogger yg bertugas, ada informasi sbb: Ketika pemboran sampai di kedalaman 1500 ft, ROP (rate of penetration) sangat lambat, lalu engineer pemboran berarah telpon mudlogger, menanyakan jenis cutting sample, karena engineer menduga bahwa pemboran menembus litologi yg keras. Litologi biasa-2 saja (claystone). Pipa pun diangkat, lalu dng kecepatan agak tinggi pipa diturunkan untuk melanjutkan pemboran. Tetap saja ROP sangat lambat atau tidak ada kemajuan. Setelah ini dilakukan tiga kali maka pemboran ada kemajuan (progress), tetapi segera di-ikuti semburan gas dan lumpur. Terjadilah blowout. Catatan: Belakangan diketahui bahwa ada salah satu sumur produksi mati. Saya tidak akan mempermasalahkan penyebab blowout, tetapi seandainya saya ada di sana, saya akan segera stop pemboran, lalu dilakukan sirkulasi cukup lama, dan perintahkan mudloggers untuk mengambil sample setiap 5 menit. Dengan "senjata" magnet (selalu ada di dalam mudlogging unit) kita periksa dengan teliti, apakah cutting sample mengandung serpihan-2 metal. Kalau ya, ini gawat. Perlu koordinasi dengan Companyman. Pipa harus segera dicabut, lubang sumur segera disemen (cement plug). Evaluasi kembali arah (azimuth dan kemiringan) sumur baru. Semoga cerita ini bermanfaat bagi kita semua. Salam, Sugeng PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. I
RE: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39
Pak Sugeng Yth, Ada salah satu sumur di Indonesia yang mengalami loss, kick dan akhirnya blowout. Nama sumurnya PSJ-1 dan dibor tahun 1984. Kira-kira pak Sugeng tahu sumur ini? Bisa cerita bagaimana ini terjadi? -doddy- -Original Message- From: Sugeng Hartono [mailto:sugeng.hart...@petrochina.co.id] Sent: Thursday, 25 March, 2010 1:36 PM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: [iagi-net-l] Bejalar dari blowout sumur Pinang Emas-39 Rekan-2 Yth, Ada pengalaman menarik dari kawan, mungkin dapat diambil sbg pelajaran: Lapangan Pinang Emas sudah diproduksi sejak bbrp tahun yll, sudah ada puluhan sumur produksi dibor dng kedalaman antara 5500' - 6000'. Salah satu lokasi (pad) terdapat bbrp sumur produksi, ada yg vertikal dan ada yg miring (berarah). Selama sekian tahun belum pernah terjadi problem pemboran yg serius. Akhirnya, suatu saat ada laporan bahwa sumur Pinang Emas -39 mengalami blowout; padahal pemboran baru sampai di kedalaman 1500 ft. Setelah sekian hari, yang tadinya miring, akhirnya menara (rig) tumbang, dan lokasi berubah seperti kawah kecil. Akhirnya menara dikubur. Tidak ada korban jiwa kecuali rig dan sumurnya hilang. Konon sempat ada perdebatan, apa penyebabnya: karena shallow gas atau pemboran (bit PDC) menabrak casing sumur produksi. Hasil bincang-2 dengan salah satu mudlogger yg bertugas, ada informasi sbb: Ketika pemboran sampai di kedalaman 1500 ft, ROP (rate of penetration) sangat lambat, lalu engineer pemboran berarah telpon mudlogger, menanyakan jenis cutting sample, karena engineer menduga bahwa pemboran menembus litologi yg keras. Litologi biasa-2 saja (claystone). Pipa pun diangkat, lalu dng kecepatan agak tinggi pipa diturunkan untuk melanjutkan pemboran. Tetap saja ROP sangat lambat atau tidak ada kemajuan. Setelah ini dilakukan tiga kali maka pemboran ada kemajuan (progress), tetapi segera di-ikuti semburan gas dan lumpur. Terjadilah blowout. Catatan: Belakangan diketahui bahwa ada salah satu sumur produksi mati. Saya tidak akan mempermasalahkan penyebab blowout, tetapi seandainya saya ada di sana, saya akan segera stop pemboran, lalu dilakukan sirkulasi cukup lama, dan perintahkan mudloggers untuk mengambil sample setiap 5 menit. Dengan "senjata" magnet (selalu ada di dalam mudlogging unit) kita periksa dengan teliti, apakah cutting sample mengandung serpihan-2 metal. Kalau ya, ini gawat. Perlu koordinasi dengan Companyman. Pipa harus segera dicabut, lubang sumur segera disemen (cement plug). Evaluasi kembali arah (azimuth dan kemiringan) sumur baru. Semoga cerita ini bermanfaat bagi kita semua. Salam, Sugeng PP-IAGI 2008-2011: ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com * 2 sekretariat (Jkt & Bdg), 5 departemen, banyak biro... Ayo siapkan diri! Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 29 November - 2 Desember 2010 - To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id Visit IAGI Website: http://iagi.or.id Pembayaran iuran anggota ditujukan ke: Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta No. Rek: 123 0085005314 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) Bank BCA KCP. Manara Mulia No. Rekening: 255-1088580 A/n: Shinta Damayanti IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/ IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi - DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI mailing list. -