Re: [tanya-jawab] traffic monitoring

2005-03-02 Terurut Topik Agus ZD Adhibangkit
Terima kasih semua teman2 yang telah mereply ..
Intinya begini sih  saya mau coba dev linux box yang bisa monitor 
traffic detail seperti monitoringnya Allot, Sitara, dll  Sekali lagi 
monitoring traffic-nya bukan bandwidth managementnya.

- Original Message - 
From: yahya/pusatlinux.com office [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Wednesday, March 02, 2005 2:21 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] traffic monitoring



Adakah software (under linux) yang bisa memonitor traffic dengan detail, 
tidak hanya besaran bandwidthnya tapi juga bisa melihat di dalam bandwidth 
tsb ada protocol/service apa saja yang jalan dan juga ip address yang 
conversation menggunakan protocol tsb.

Thanks
Rgds,
AZDA
coba iptraf
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


Re: [tanya-jawab] traffic monitoring

2005-03-02 Terurut Topik Agus ZD Adhibangkit
Ok bos  kadang males create mail, jadi pake yang lagi dibaca di hapus 
subject dan isinya baru reply pake subject + isi baru  sorry ya ...

Thanks
- Original Message - 
From: ov3rr|d3 [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Wednesday, March 02, 2005 1:55 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] traffic monitoring


Agus ZD Adhibangkit wrote:
Dear All,
Adakah software (under linux) yang bisa memonitor traffic dengan detail, 
tidak hanya besaran bandwidthnya tapi juga bisa melihat di dalam 
bandwidth tsb ada protocol/service apa saja yang jalan dan juga ip 
address yang conversation menggunakan protocol tsb.

Thanks
Rgds,
AZDA
gimana ya ini???
dari HD error jadi traffic monitoring!
pak Agus, untuk membuat topik baru dimohon untuk compose new mail,
maaf, kalau teguran saya kurang berkenan
--
-BEGIN PGP PUBLIC KEY BLOCK-
Version: GnuPG v1.2.4 (GNU/Linux)
Comment: A revocation certificate should follow
iFQEIBECABQFAkHw210NHQBiYWNrdXAgY29weQAKCRDlZywBg4oAHyerAJ9jG+AO
Bj5F0w1GHxCB9+OmPXhoQgCbB8wrVC7t6krXcWw6ZFvC5M5c+PM=
=ZtXU
-END PGP PUBLIC KEY BLOCK-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


Re: [tanya-jawab] ATX gak bisa

2005-03-02 Terurut Topik ov3rr|d3

setau saya apm beda dengan acpi.
coba aja dicek dulu yang kepasang apaan ? apm ato acpi.
kalo keduanya kepasang biasanya apm di override, coba dulu tambahin pas
boot 'apm=off acpi=force'.
Kalo gak bisa juga berarti mobonya cuma cupport apm mode.
tambahin apm=on acpi=off


ya apm dan acpi berbeda satu sama lain
apm berjalan di layer bios
sedangkan acpi apic dan lapic di layer os
walaupun keduanya bisa diatur di bios
itu sebabnya apm diload sebagai module
--
-BEGIN PGP PUBLIC KEY BLOCK-
Version: GnuPG v1.2.4 (GNU/Linux)
Comment: A revocation certificate should follow
iFQEIBECABQFAkHw210NHQBiYWNrdXAgY29weQAKCRDlZywBg4oAHyerAJ9jG+AO
Bj5F0w1GHxCB9+OmPXhoQgCbB8wrVC7t6krXcWw6ZFvC5M5c+PM=
=ZtXU
-END PGP PUBLIC KEY BLOCK-
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


[tanya-jawab] Citrix Metaframe vs LTSP

2005-03-02 Terurut Topik yanto jawa
Dear semua..

Aku mau buat skripsi tentang perbandingan antara
Citrix Metaframe in Windows dan LTSP in Linux. Cuma
aku masih bingung bagian apa/mana yang harus aku
bandingin. Tolong dong bantuannya, kalo perlu
disertakan juga aplikasi/software tambahan bila
diperlukan.

Thanks

__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Citrix Metaframe vs LTSP

2005-03-02 Terurut Topik Adi
bagian costnya :))
bagian simplicity (simple mana citrix dengan ltsp dari segi user ataupun 
admin), bagian fleksibilitas, bagian kualitas software yang dapat dijalankan 
diatasnya dlsb... dan jangan lupa, bagian lisensi :D

On Wed, 2 Mar 2005 01:54:42 -0800 (PST)
yanto jawa [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Dear semua..
 
 Aku mau buat skripsi tentang perbandingan antara
 Citrix Metaframe in Windows dan LTSP in Linux. Cuma
 aku masih bingung bagian apa/mana yang harus aku
 bandingin. Tolong dong bantuannya, kalo perlu
 disertakan juga aplikasi/software tambahan bila
 diperlukan.
 
 Thanks

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Tdk ada dependency paket di slackware jadi bikin repot

2005-03-02 Terurut Topik Arief Yudhawarman
Hai milisers,

Mungkin ada rekan-rekan yg pakai slackware yg pernah mengalami hal yg
sama dengan saya, seperti saat install slackware sengaja melewati
beberapa package tidak diinstall seperti mungkin package lib (l)
(berani sumpah yg saya uncawang saat instalasi tsb bukan lah paket kritis
spt lib untuk gnome/kde krn linux boxnya tidak pakai X sama sekali).
Well, ini repotnya pakai slackware yah :-), soalnya saya terbiasa
pakai redhat sih hehehe ... Tidak ada informasi saat install 
package ini, misalnya saat install paket samba harus menyertakan
paket lib tertentu (kalau di redhat ini namanya dependency error
dan bisa secara otomatis include paket yg saling ketergantungan).
Akibatnya apa ? Saat saya mount file yg disharing di kompie windows:

  mount -t smbfs -o username=guest //192.168.0.100/d /mnt/smbfs

Ada beberapa baris error yg susah diartikan sebagai info bahwa ada
file atau paket yg tidak diinstall. Saya cari-cari di mbah google,
jawabannya malah bikin tidak jelas dan susah diterapkan. Tapi
untunglah saya kebetulan install slackware yg semi full - maksudnya
beberapa paket yg secara default dicawang untuk instalasi tdk
dg sengaja saya uncawang - dan perintah di atas 100% berjalan.
Akhirnya saya baca isi /var/log/packages, dan saya install paket lib
yg perlu. Voila, perintah mount di atas akhirnya bisa berhasil.

Nah sekarang tambah 2 persoalan, saya curiga ada hubungannya dg
instalasi paket lib yg kurang lengkap:

1. Saya edit crontab pakai 'crontab -e' anehnya hasil editing saya
   itu tidak tersimpan sama sekali saat saya buka perintah di atas
   sekali lagi atau pakai 'crontab -l'. Satu-satunya cara untuk
   edit crontab adalah 'vi /var/spool/crontab/root'

2. mrtg dan snmpd sudah diinstall, dan nampaknya snmpd sudah
   running well, tapi tidak untuk tampilan grafik mrtg, kok yg
   muncul cuma kotak/wadah grafik doang tanpa ada grafik pergerakan
   bandwith ? Besaran numeriknya sih ada. Apa-apa yg saya install
   untuk mrtg sudah lengkap pokoknya sudah sesuai dg requirement
   instalasi mrtg, seperti libpng, libjpeg, libtiff, perl, dll.

Pada komputer dimana diinstall slackware secara default, problem
di atas tidak ada sama sekali. Tolong deh jika ada rekan-rekan yg
tahu paket apa saja yg mungkin lupa/belum diinstall ? Tapi jangan
bilang install ulang yah ? Alternatif lain adalah mencocokkan
daftar instalasi di komputer yg benar dan komputer yg bermasalah.

Demikian cerita dr seorang redhat user.

TIA

~yudi

NB: Kok jadi malahan enak pakai redhat, bukannya direpotkan dg
dependency error saat install rpm, krn diingatkan dr awal
instalasi jadi tidak repot saat mau menjalankan paket tsb.
Tapi ya itu, kok dirasa-rasa pakai slackware 10 lebih
enak dr redhat 9 :-) ... krn angkanya lebih 1, hehehe ..




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] blok dap dg iptables

2005-03-02 Terurut Topik Arief Yudhawarman

Hai milisers,

Saya pernah baca sekilas di internet, lupa urlnya bahwa dg iptables kita
bisa block client windows yg coba download file pakai software dap.
Mengapa ? Karena secara default, dap saat buka koneksi ke penyedia
software akan menyertakan 'user_agent' pd http requestnya. Nah, kalau
iptable bisa baca user_agent yg sesuai dg dap maka koneksi bisa
didrop, kecuali kalau user dapnya pinter dan bisa ubah nama user_agent.

Untuk bisa diterapkan pakai iptables, rule apa yg perlu diterapkan ?

TIA

~yudi



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Tanya iftop (Was Re: [tanya-jawab] traffic monitoring)

2005-03-02 Terurut Topik Rio Martin.
Saya belum pernah baca informasinya,
tapi cuma nebak doank berdasarkan penglihatan selama ini.
Itu dia 3 kali monitor, datanya real time seperti itu.

- Rio.Martin -


On Wednesday 02 March 2005 09:28, Arief Yudhawarman wrote:
 On Wed, Mar 02, 2005 at 11:27:17AM +0700, I Wayan Yuliarta wrote:
  Pake ntop aje.
 Mumpung ada yg bahas ntop atau iftop ?
 Saya mau tanya krn di situsnya tidak ada penjelasan, di pojok kanan
 bawah itu ada besaran sbb:
 TX. rate:  ?? kb ?? kb ?? kb
 RX.?? kb ?? kb ?? kb
 TOTAL..?? kb ?? kb ?? kb
 Itu kolom satu sampai tiga menceritakan apa ? Saya nebak-nebak sesuai
 urutannya:
   real kb  avg kb  peak kb
 CMIIW
 TIA
 ~yudi

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Tdk ada dependency paket di slackware jadi bikin repot

2005-03-02 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Wed, Mar 02, 2005 at 04:56:16PM +0700, Arief Yudhawarman wrote:
 NB: Kok jadi malahan enak pakai redhat, bukannya direpotkan dg
 dependency error saat install rpm, krn diingatkan dr awal
 instalasi jadi tidak repot saat mau menjalankan paket tsb.
 Tapi ya itu, kok dirasa-rasa pakai slackware 10 lebih
 enak dr redhat 9 :-) ... krn angkanya lebih 1, hehehe ..

Kalo gitu pake Gentoo 2004.3 aja :-) versinya gede, hahaha.

Soal dependencies juga udah enak, hampir seenak pake apt-get nya
debian (cuma ini mesti compile aja semua kecuali ada yg sediain GRP
nya).

Sorry mungkin gak menyelesaikan masalah anda :-)

Ronny


pgp6cHkw1NHgU.pgp
Description: PGP signature


Re: [tanya-jawab] bakar is freebsd5.3 disc 2

2005-03-02 Terurut Topik Reno S. Anwari
Tanggal 02/03/2005 [EMAIL PROTECTED] menulis:
 he he he pak andika bisa aja, jadi complicated kayaknya, makanya saya
 kirim juga ke milis id-freebsd, yang saya masalahin sih bakanya bukan
 freebsd.

 btw, saya blom bisa coba di linux karena di komputernya gak ada cd
 writernya, jadi kirain teman2 ada yang punya pengalaman yang sama.

 btw2, yup, i did cek md5sum, and its correct with the list from freebsd.org

nah... pak andika...
akhirnya nyebut linux tuh :p


-- 
Ini signature ta


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Fwd: port number

2005-03-02 Terurut Topik mazida
cara ngelihat port number kaya ssh port=22 dimana ya???
saya pake suse 9.1

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Fwd: port number

2005-03-02 Terurut Topik Willy Sudiarto Raharjo
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1
cara ngelihat port number kaya ssh port=22 dimana ya???
saya pake suse 9.1
/etc/services
- --
Willy Sudiarto Raharjo
Registered Linux User : 336579
Public-key : http://www.informatix.or.id/willy/public-key.txt
Blog : http://willysr.blogspot.com
OOo Documentation Project (ID) : http://project.informatix.or.id
Mandrakelinux Translation Project (ID) :
http://www1.mandrakelinux.com/l10n/id.php3
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: PGP 8.1
iQA/AwUBQiWnOMTucFRdiNbEEQKj2ACgyxi5UWUojRv2yzX6gnpTejOYuJsAn0A3
pjQ3JJjKvcr+qS7fomAysr6E
=HEZe
-END PGP SIGNATURE-

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


Re: [tanya-jawab] Fwd: port number

2005-03-02 Terurut Topik mazida
On Wed, 2 Mar 2005 18:44:58 +0700, Willy Sudiarto Raharjo
[EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 -BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
 Hash: SHA1
 
  cara ngelihat port number kaya ssh port=22 dimana ya???
  saya pake suse 9.1
 
 /etc/services
 
 - --
 Willy Sudiarto Raharjo
 Registered Linux User : 336579
 Public-key : http://www.informatix.or.id/willy/public-key.txt
 Blog : http://willysr.blogspot.com
 OOo Documentation Project (ID) : http://project.informatix.or.id
 Mandrakelinux Translation Project (ID) :
 http://www1.mandrakelinux.com/l10n/id.php3
 
 -BEGIN PGP SIGNATURE-
 Version: PGP 8.1
 
 iQA/AwUBQiWnOMTucFRdiNbEEQKj2ACgyxi5UWUojRv2yzX6gnpTejOYuJsAn0A3
 pjQ3JJjKvcr+qS7fomAysr6E
 =HEZe
 -END PGP SIGNATURE-
 
 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 
makasih mas...

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Vi Clear Screen from /

2005-03-02 Terurut Topik A. Uliansyah
Dear linux users,

kalo ngilangin highlight yang muncul setelah search pake / di vi,
bagaimana caranya ya? Highlight emang membantu pencarian, cuman kalo
dah ketemu kok malah mengganggu mata ya. Apalagi habis :q tetep aja
highlight nya nongol.

Terimakasih.


Salam,
A.Uliansyah
-- 
http://auliansyah.is-a-geek.org
Would setting wireless for food
Would setting linux server for food
Would setting warnet for food

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Vi Clear Screen from /

2005-03-02 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Wed, Mar 02, 2005 at 08:27:48PM +0700, A. Uliansyah wrote:
 kalo ngilangin highlight yang muncul setelah search pake / di vi,
 bagaimana caranya ya? Highlight emang membantu pencarian, cuman kalo
 dah ketemu kok malah mengganggu mata ya. Apalagi habis :q tetep aja
 highlight nya nongol.

Saya berasumsi yang anda maksud di sini adalah VIM. FYI, vi itu ada
banyak versi/clone (e.g. vim, elvis, ...), mirip seperti unix itu juga
ada banyak versi/clone (e.g. linux, freebsd, aix, solaris, ...).

Baca ':he hls'. Kalo mau bisa dimap ke tombol, misalnya F12 utk
':set nohls'. Baca ':he map.txt' utk info lebih lanjut ttg mapping.

Ronny


pgpAJfnda5aJR.pgp
Description: PGP signature


Re: [tanya-jawab] Vi Clear Screen from /

2005-03-02 Terurut Topik Ronny Haryanto
On Thu, Mar 03, 2005 at 12:44:05AM +1100, Ronny Haryanto wrote:
 Baca ':he hls'. Kalo mau bisa dimap ke tombol, misalnya F12 utk
 ':set nohls'. Baca ':he map.txt' utk info lebih lanjut ttg mapping.

Ini mapping yg saya pake di vimrc saya:

map F12   :nohlsearchCR
imapF12   ESC:nohlsearchCRi
vmapF12   ESC:nohlsearchCRgv

Ronny


pgpGkey8S97D7.pgp
Description: PGP signature


Re: [tanya-jawab] Vi Clear Screen from /

2005-03-02 Terurut Topik A. Uliansyah
Wah terimakasih mas Ronny.
Tadi sambil nunggu reply-an email, ternyata pake /ngawur juga bisa.
Search for unexist string bisa jadi solusi sementara.

Terimakasih!


On Thu, 3 Mar 2005 00:44:05 +1100, Ronny Haryanto [EMAIL PROTECTED] wrote:
 On Wed, Mar 02, 2005 at 08:27:48PM +0700, A. Uliansyah wrote:
  kalo ngilangin highlight yang muncul setelah search pake / di vi,
  bagaimana caranya ya? Highlight emang membantu pencarian, cuman kalo
  dah ketemu kok malah mengganggu mata ya. Apalagi habis :q tetep aja
  highlight nya nongol.
 
 Saya berasumsi yang anda maksud di sini adalah VIM. FYI, vi itu ada
 banyak versi/clone (e.g. vim, elvis, ...), mirip seperti unix itu juga
 ada banyak versi/clone (e.g. linux, freebsd, aix, solaris, ...).
 
 Baca ':he hls'. Kalo mau bisa dimap ke tombol, misalnya F12 utk
 ':set nohls'. Baca ':he map.txt' utk info lebih lanjut ttg mapping.
 
 Ronny
 
 
 


-- 
http://auliansyah.is-a-geek.org
Would setting wireless for food
Would setting linux server for food
Would setting warnet for food

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] nanya spec dream pc

2005-03-02 Terurut Topik Fajar Priyanto
Halo rekan2,
Ada yang bisa sharing ngga spec kalo kita mau merakit dream pc buat maen game?
Kalo bisa sekalian merek dan tipe2 peripheralnya.
Thanks yah.
-- 
Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | http://linux2.arinet.org
22:15:43 up 13:23, Mandrakelinux release 10.1 (Official) for i586 
public key: https://www.arinet.org/fajar-pub.key

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] download SUSE 9.2 Profesional

2005-03-02 Terurut Topik Reno S. Anwari
Tanggal 02/03/2005 [EMAIL PROTECTED] menulis:
 Menurut saya, suse 9.2 proffesional versi download tidak ada software
 propiatery. Jadi legal untuk didownload. Kita boleh menginstal langsung
 dari ftp suse. Silahkan buka link ini:
 http://www.novell.com/products/linuxprofessional/downloads/suse_linux/
 untuk mendownload suse.
 Yang ilegal itu kalau kita meng-copy dari versi disk (dvd/cd). Karena
 untuk versi disk, mereka memasukkan beberapa software propiatery.

setahu saya juga, yang boleh di download itu yang versi personal. tidak
ada versi pro yang dapat didownload. mari sama-sama periksa kembali di
suse.com :)

-- 
Ini signature ta


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] download SUSE 9.2 Profesional

2005-03-02 Terurut Topik amin2005
Aah, dari pada pusing2, ganti aja distro. Saya juga dulu pake suse,
tapi begitu dibeli novell, langsung ganti ke turunannya debian:
ubuntu, 100% gpl. Kita susah2 ke Linux karena menghindari bajakan,
mencari yg halal. Kayak gini kan repot, ada versi gpl, ada versi pro.
Siapa yg mau versi gpl kalau yg pro lebih pro ? User linux selalu
bangga bhw mereka bukan pembajak, mau susah payah ngoprek komputer,
mau belajar / hacking.. Udah deh pindah aja, cari 100% gpl,
seperti debian  turunannya, freebsd, gentoo, slack dsb.  Gak usah
pake yg ada versi bisnisnya, spt suse, redhat, dan kayaknya juga
kemungkinan mandrake.

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] download SUSE 9.2 Profesional

2005-03-02 Terurut Topik Reno S. Anwari
Tanggal 03/03/2005 [EMAIL PROTECTED] menulis:
 Aah, dari pada pusing2, ganti aja distro. Saya juga dulu pake suse,
 tapi begitu dibeli novell, langsung ganti ke turunannya debian:
 ubuntu, 100% gpl. Kita susah2 ke Linux karena menghindari bajakan,
 mencari yg halal. Kayak gini kan repot, ada versi gpl, ada versi pro.
 Siapa yg mau versi gpl kalau yg pro lebih pro ? User linux selalu
 bangga bhw mereka bukan pembajak, mau susah payah ngoprek komputer,
 mau belajar / hacking.. Udah deh pindah aja, cari 100% gpl,
 seperti debian  turunannya, freebsd, gentoo, slack dsb.  Gak usah
 pake yg ada versi bisnisnya, spt suse, redhat, dan kayaknya juga
 kemungkinan mandrake.

inilah salah satu keindahan dunia Linux :) ada banyak pilihan sampai
kadang kita bingung mau pilih yang mana atau bingung nambah resource
karena pengen nyoba semua :p

-- 
Ini signature ta


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] deny cache untuk situs lokal (squid)

2005-03-02 Terurut Topik Arief Yudhawarman

Hai milisers,

Mesin proxy.domain.com ini pakai squid2.5STABLE7 sbg transparent
proxy, di squid.conf saya buat rule agar alamat
http://proxy.domain.com/mrtg tidak dicache, grafik mrtg akan dicreate
secara otomatis tiap 5 menit:

  acl QUERY2 urlpath_regex ^proxy\.domain\.com
  no_cache deny QUERY2

Tapi saat saya buka http://proxy.domain.com/mrtg, tetap saja gambarnya
atau grafiknya tdk berubah. Kemungkinan besar squid masih menyimpan
di cache gambar grafik mrtg sebelumnya. Apakah setingan di atas ada
yg salah ? Saya coba dg 'squid -k parse' sudah benar.

Kalau misalnya sudah benar, bagaimana caranya menghilangkan data di cache
khusus untuk situs tertentu yakni proxy.domain.com ?

Kalau mesinnya tidak diset transparent proxy, bisa di by pass di
client agar tdk pakai proxy untuk alamat lokal.

TIA

~yudi



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] nat error

2005-03-02 Terurut Topik Jimmy Fu
Alo,

Saya menginstall router utk warnet memakai RedHat 7.0
sesuai yang di WikiLinux. Semuanya sudah ok, udah bisa
ping ke gateway ISP juga bisa ping ke client.
Tapi waktu ngeset iptable selalu gagal.
error  iptables v1.1.1: can't initialize iptables
table 'nat': iptables who? (do you need to insmod?)
Perhaps iptables or your kernel needs to be upgraded.
Saya masi newbie. tolong dibantu.
Terima kasih.




__ 
Celebrate Yahoo!'s 10th Birthday! 
Yahoo! Netrospective: 100 Moments of the Web 
http://birthday.yahoo.com/netrospective/

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] nat error

2005-03-02 Terurut Topik Massigit Dian Santosa
Setahu saya redhat 7.0 belum mendukung IPTABLES, IPTABLES baru didukung
mulai Redhat 7.3,kecuali anda telah mengupdate kernel,dan menginstall
IPTABLES.

 Alo,

 Saya menginstall router utk warnet memakai RedHat 7.0
 sesuai yang di WikiLinux. Semuanya sudah ok, udah bisa
 ping ke gateway ISP juga bisa ping ke client.
 Tapi waktu ngeset iptable selalu gagal.
 error  iptables v1.1.1: can't initialize iptables
 table 'nat': iptables who? (do you need to insmod?)
 Perhaps iptables or your kernel needs to be upgraded.
 Saya masi newbie. tolong dibantu.
 Terima kasih.




 __
 Celebrate Yahoo!'s 10th Birthday!
 Yahoo! Netrospective: 100 Moments of the Web
 http://birthday.yahoo.com/netrospective/

 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] email lambat

2005-03-02 Terurut Topik Angky
- Original Message - 
From: samurai [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Thursday, March 03, 2005 9:06 AM
Subject: [tanya-jawab] email lambat


helo..teman-teman
saya install mail server...dengan qmail..
installasi berjalan lancar..
send email via web...normal...
tapi ketika saya receive email ppakai thunderbird atau outlooknya
windows...lambat banget hanya untukk connect..
nah sedangkan kalau saya ping ke mail server dari client hasilnya
bagus...dan send emailnya normal..cuma receive email doang lambat
Mohon cek pop3 anda, apakah bekerja dengan normal?
Bisa cek dengan telnet dari client.
Atau bisa di pasteukan log nya?
mohon bantuannya..
samurai
rgds
Salam,
Angky
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


Re: [tanya-jawab] ftp

2005-03-02 Terurut Topik jesie basuki
get , put , mget , ftp --h
google.co.id

--- M. Askari. A [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Rekan2 milis,
 Saya sedang mengalami masalah nih, saya sudah bisa
 login ke ftp server,
 kemudian saya mau memindahkan 1 file dari directory
 A ke directory B.
 Gimana commandnya yahh?.
 Salam,
 Askari.
 
 
 
 
 
 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di
 http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 





__ 
Celebrate Yahoo!'s 10th Birthday! 
Yahoo! Netrospective: 100 Moments of the Web 
http://birthday.yahoo.com/netrospective/

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



RE: [tanya-jawab] ftp

2005-03-02 Terurut Topik M. Askari. A
Saya sudah coba dengan salah satu command yang diberikan.
get, put, mget dan mput.
Kasusnya begini :
Saya login dari linux ke ftp server di winNT. Kemudian di winNT sudah
saya buatkan directory 1 dan 2. Yang ingin saya lakukan adalah
memindahkan file dari directory 1 ke 2, gimana scritp ftpnya?.
Salam,
Askari


-Original Message-
From: jesie basuki [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, March 03, 2005 10:23 AM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] ftp


get , put , mget , ftp --h
google.co.id

--- M. Askari. A [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Rekan2 milis,
 Saya sedang mengalami masalah nih, saya sudah bisa
 login ke ftp server,
 kemudian saya mau memindahkan 1 file dari directory
 A ke directory B.
 Gimana commandnya yahh?.
 Salam,
 Askari.
 
 
 
 
 
 
 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di
 http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 





__ 
Celebrate Yahoo!'s 10th Birthday! 
Yahoo! Netrospective: 100 Moments of the Web 
http://birthday.yahoo.com/netrospective/

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis http://linux.or.id/tatatertibmilis






-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



RE: [tanya-jawab] ftp

2005-03-02 Terurut Topik jesie basuki
gimana kalo mas coba aja WINSCP gratis
google + winscp, run base-ny dari ssh/putty
selamet nyoba

--- M. Askari. A [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Saya sudah coba dengan salah satu command yang
 diberikan.
 get, put, mget dan mput.
 Kasusnya begini :
 Saya login dari linux ke ftp server di winNT.
 Kemudian di winNT sudah
 saya buatkan directory 1 dan 2. Yang ingin saya
 lakukan adalah
 memindahkan file dari directory 1 ke 2, gimana
 scritp ftpnya?.
 Salam,
 Askari
 
 
 -Original Message-
 From: jesie basuki [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
 Sent: Thursday, March 03, 2005 10:23 AM
 To: tanya-jawab@linux.or.id
 Subject: Re: [tanya-jawab] ftp
 
 
 get , put , mget , ftp --h
 google.co.id
 
 --- M. Askari. A [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  Rekan2 milis,
  Saya sedang mengalami masalah nih, saya sudah bisa
  login ke ftp server,
  kemudian saya mau memindahkan 1 file dari
 directory
  A ke directory B.
  Gimana commandnya yahh?.
  Salam,
  Askari.
  
  
  
  
  
  
  --
  Unsubscribe: kirim email kosong ke
  [EMAIL PROTECTED]
  Arsip, FAQ, dan info milis di
  http://linux.or.id/milis
  Tidak bisa posting? Baca:
  http://linux.or.id/problemmilis
  http://linux.or.id/tatatertibmilis
  
  
 
 
 
   
   
 __ 
 Celebrate Yahoo!'s 10th Birthday! 
 Yahoo! Netrospective: 100 Moments of the Web 
 http://birthday.yahoo.com/netrospective/
 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di
 http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 
 
 
 
 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di
 http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 





__ 
Celebrate Yahoo!'s 10th Birthday! 
Yahoo! Netrospective: 100 Moments of the Web 
http://birthday.yahoo.com/netrospective/

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] email lambat

2005-03-02 Terurut Topik samurai



 halo jg
 coba ngasih jawaban y :-)
 kalo masalah koneksi mungkin g bermasalah,terbukti
 untuk pingny oke,send/receive by telnet oke kan?
ping oke...
 transport ok, tp mungkin permasalahan ada pada
 MUA-ny,dan problem X-GUI-ny ato bahkan MS Win-ny.
 coba send/receive dari kompie lain kalo bisa dgn OS
 lain mis thunderbird on linux.
saya..udah coba di 3 pc dengan os yang berbeda Linux dan Windows...tapi
tetap aja ketika kita harus tarik email...harus nunggu sekitar beberapa
menit ..??

mungkin ada yang pernah dapat masalah dengan ini...

mohon pencerahannya..terima kasih

rgds


 --- samurai [EMAIL PROTECTED] wrote:

  helo..teman-teman
 
  saya install mail server...dengan qmail..
  installasi berjalan lancar..
  send email via web...normal...
  tapi ketika saya receive email ppakai thunderbird
  atau outlooknya
  windows...lambat banget hanya untukk connect..
 
  nah sedangkan kalau saya ping ke mail server dari
  client hasilnya
  bagus...dan send emailnya normal..cuma receive email
  doang lambat
 
  mohon bantuannya..
 
 
  samurai
  rgds
 
 
 
  --
  Unsubscribe: kirim email kosong ke
  [EMAIL PROTECTED]
  Arsip, FAQ, dan info milis di
  http://linux.or.id/milis
  Tidak bisa posting? Baca:
  http://linux.or.id/problemmilis
  http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 





 __
 Celebrate Yahoo!'s 10th Birthday!
 Yahoo! Netrospective: 100 Moments of the Web
 http://birthday.yahoo.com/netrospective/

 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis






-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Spec untuk Web Server dan Mail Server

2005-03-02 Terurut Topik muhammad panji
n Fri, 25 Feb 2005 12:28:15 +0700 (WIT), [EMAIL PROTECTED]
[EMAIL PROTECTED] wrote:
 Dear linuxer,
 
 Saya mau tanya spesifikasi komputer utk web dan mail server (planningnya
 mau pake RedHat 9) semuanya dlm 1 PC, yang idealnya berapa ? Apa merek dan
 tipe tiap hardwarenya ? Yang tadi ada dibenak saya :
 
 Pentium IV 3 Ghz
 Ram Visipro 1 Ghz
 Motherboardnya Asus (tp belum tau tipe dan spec yg disupport)
 Casing Server (jg belum tau spec dan mereknya)
 HDD IDE Seagate 80 Gb
 CD-RW Lite-on
Numpang tanya, kalau SCSI vs SATA sekarang gimana ya? kalau performa
untuk non mission critical katanya SATA udah bisa jadi alternatif,
selain murah tentunya.

terus kalau RAID di email / web server itu perlu apa ndak ya???
rgds,


panji

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Squid-reports

2005-03-02 Terurut Topik yudi
saya sudah meng-install sarg dan sudah membuat direktori daily, monthly,
weekly dan sekarang sudah dicoba dan ternyata tidak muncul dan terdapat
pesan You don't have permission to access /squid-reports/daily/ on this
server.
kenapa ya...??

tolong ya...

  trims


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Squid-reports

2005-03-02 Terurut Topik Firdaus Tjahyadi
On Thu, 3 Mar 2005 09:52:14 +0700 (WIT), [EMAIL PROTECTED]
[EMAIL PROTECTED] wrote:
 saya sudah meng-install sarg dan sudah membuat direktori daily, monthly,
 weekly dan sekarang sudah dicoba dan ternyata tidak muncul dan terdapat
 pesan You don't have permission to access /squid-reports/daily/ on this
 server.
 kenapa ya...??

user yang menjalankan squid ( misalnya squid) nggak punya hak akses
untuk membaca di direktori  /squid-reports/daily/

coba dilihat direktori itu kepunyaan siapa? dan atribut filenya gimana? 

ls -al /squid-reports/daily

sebaiknya direktori dan file2 tsb dimiliki oleh user yang menjalankan
squid ( misal user squid) CMIIW

coba ubah kepemilikannya dengan

chown squid.squid /squid-reports/daily -R

semoga membantu

daus

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] rdesktop

2005-03-02 Terurut Topik Imam Nursianto
halo semua, apakah ada yang pernah punya pengalaman remote windows dengan
menggunakan rdesktop,
saya mencoba tetapi error tuh,

[EMAIL PROTECTED] imam]$ rdesktop -g 800x600 192.168.0.9
ERROR: connect: Connection refused

kira-kira setting apa yang harus saya lakukan, kalau setting di host
targetnya (windows xp/windows 2000 server/windows 2003) ?

trus kalo setting di linuxboxnya apa yaa, soalnya begitu install nggak saya
setting lagi (begitu menurut tutorialnya)

terima kasih
salam
imam nursianto



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] deny cache untuk situs lokal (squid)

2005-03-02 Terurut Topik Asfihani
Arief Yudhawarman wrote:

 Mesin proxy.domain.com ini pakai squid2.5STABLE7 sbg transparent
 proxy, di squid.conf saya buat rule agar alamat
 http://proxy.domain.com/mrtg tidak dicache, grafik mrtg akan
dicreate
 secara otomatis tiap 5 menit:

   acl QUERY2 urlpath_regex ^proxy\.domain\.com
   no_cache deny QUERY2

Regex is cpu intensive, so beware :-), Btw, apakah sudah dicoba
dengan pendekatan yang lain? Misalnya dengan menggunakan always_direct
:

acl local-servers dstdomain proxy.domain.com
always_direct allow local-servers

 Kalau misalnya sudah benar, bagaimana caranya menghilangkan data di
 cache khusus untuk situs tertentu yakni proxy.domain.com ?

Purge,
http://www.squid-cache.org/Doc/FAQ/FAQ-7.html#ss7.5

Rgds,
Asfihani


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Tau server kita berat atau tidaknya

2005-03-02 Terurut Topik Adi
gimana kalo pasang kaya cacti buat monitor... tar kan diliat grafik bagian cpu 
usage, memory, connection bla bla bla... dari situ kan bisa kelihatan kita 
nyiksa servernya apa enggak :D

On Thu, 3 Mar 2005 07:28:45 +0700
zhizhaqy [EMAIL PROTECTED] wrote:

 D.H
 
 sebenarnya saya bingung dengan topic yang mau saya tanyakan. cuma
 begini intinya, semisal begini.kita punya server linux yang di dalam
 nya sebagai dns server,web server,database server terus juga mail
 server.
 
 bagaimana kita tau kalo prosess yang di jalankan di server itu berat
 atau tidak? ataukah cukup dengan command 'top' saja? dulu ada salah
 satu teman bilang bagusnya di pisah aja untuk tiap² server .
 
 kemarin saya sempat melihat di milis ini,jika proses yang dijalankan
 di server banyak ada yang bilang 'depend to adminnya',ada yang bilang
 'apa ndak kasihan server nya',terus yang lain 'untuk penghematan'
 
 mungkin ada diantara rekan² yang tau.
 
 :)
 
 btw ini OOT apa engga ya?

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] rdesktop

2005-03-02 Terurut Topik -Cygnus-
On Thursday 03 March 2005 10:14, Imam Nursianto wrote:
 halo semua, apakah ada yang pernah punya pengalaman remote windows dengan
 menggunakan rdesktop,
 saya mencoba tetapi error tuh,

 [EMAIL PROTECTED] imam]$ rdesktop -g 800x600 192.168.0.9
 ERROR: connect: Connection refused

 kira-kira setting apa yang harus saya lakukan, kalau setting di host
 targetnya (windows xp/windows 2000 server/windows 2003) ?

 trus kalo setting di linuxboxnya apa yaa, soalnya begitu install nggak saya
 setting lagi (begitu menurut tutorialnya)

 terima kasih
 salam
 imam nursianto

Service Remote Desktop di win nya sdh diaktifkan blum? By default biasanya 
listen di port 3389. Kalau udah coba lagi $rdesktop 192.168.0.9:3389

-- 
- Cygnus -


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] email lambat

2005-03-02 Terurut Topik Asfihani
samurai wrote:

 benar...sepertinya pop3 nya bermasalah...karena ketika
 saya coba telnet dan access lama...untuk dapat masuk
 telnet mail.server.com 110nunggu lama 1 menit hingga muncul

DNS resolver yang digunakan client anda messy.

 dan di file  /var/qmail/supervise/qmail-pop3d/run 
 isi file seperti berikut
  PATH=$PATH:/usr/local/bin:/var/qmail/bin
 export PATH
 MAXPOP3D=30
 exec /usr/local/bin/softlimit -m 500 \
 tcpserver -H -v -c $MAXPOP3D 0 110 qmail-popup mail.server.com
 /home/vpopmail/bin/vchkpw \
 qmail-pop3d Maildir/ 21

Coba tambahkan switches -R dan -l pada tcpserver misalnya menjadi :
tcpserver -H -v -R -l 0 -c  $MAXPOP3D 0 110 qmail-popup
mail.server.com ...

Arti switches2 tsb bisa dibaca di:
http://cr.yp.to/ucspi-tcp/tcpserver.html

Rgds,
Asfihani


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] email lambat

2005-03-02 Terurut Topik samurai
terima kasih mas asfihani...
sekarang mail server dah berjalan normal...

ternyata opsi -R -l itu perlu heheheh...

sekali lagi terima kasih...dan juga teman-teman yang memberi petunjuk ...


samurai
rgds
- Original Message - 
From: Asfihani [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Thursday, March 03, 2005 10:49 AM
Subject: Re: [tanya-jawab] email lambat


 samurai wrote:
 
  benar...sepertinya pop3 nya bermasalah...karena ketika
  saya coba telnet dan access lama...untuk dapat masuk
  telnet mail.server.com 110nunggu lama 1 menit hingga muncul
 
 DNS resolver yang digunakan client anda messy.
 
  dan di file  /var/qmail/supervise/qmail-pop3d/run 
  isi file seperti berikut
   PATH=$PATH:/usr/local/bin:/var/qmail/bin
  export PATH
  MAXPOP3D=30
  exec /usr/local/bin/softlimit -m 500 \
  tcpserver -H -v -c $MAXPOP3D 0 110 qmail-popup mail.server.com
  /home/vpopmail/bin/vchkpw \
  qmail-pop3d Maildir/ 21
 
 Coba tambahkan switches -R dan -l pada tcpserver misalnya menjadi :
 tcpserver -H -v -R -l 0 -c  $MAXPOP3D 0 110 qmail-popup
 mail.server.com ...
 
 Arti switches2 tsb bisa dibaca di:
 http://cr.yp.to/ucspi-tcp/tcpserver.html
 
 Rgds,
 Asfihani
 
 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 
 



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Qmail gagal kirim email

2005-03-02 Terurut Topik mukti qamal
Halo..

Saya baru install Qmail ngikutin
http://www.layangan.com/asfik/writings/qmail-vpopmail.html
Yg judulnya: Instalasi Qmail, Vpopmail, Qmailadmin, Courier Imap, dan
Squirrelmail

Sekarang kalo kirim email gagal. 

Misalnya saya kirim ke [EMAIL PROTECTED] yg sebelumnya sudah dibuat
accountnya:
# mail [EMAIL PROTECTED]  /dev/null

Maka di /var/log/qmail/current :

@40004225e9b72d8148cc new msg 728755 @40004225e9b72d81680c info
msg 728755: bytes 198 from [EMAIL PROTECTED] qp 3726 uid 0
@40004225e9b731a46984 starting delivery 204: msg 728755 to local
[EMAIL PROTECTED] @40004225e9b731a484dc status: local 1/10 remote
0/20 @40004225e9b731f7e49c delivery 204: failure:
Sorry,_no_mailbox_here_by_that_name._(#5.1.1)/
@40004225e9b731f80bac status: local 0/10 remote 0/20
@40004225e9b737948dc4 bounce msg 728755 qp 3729
@40004225e9b73794a91c end msg 728755 @40004225e9b738bf178c new
msg 728756 @40004225e9b738bf2b14 info msg 728756: bytes 732 from 
qp 3729 uid 506 @40004225e9b73ab770d4 starting delivery 205: msg
728756 to remote [EMAIL PROTECTED] @40004225e9b73ab939dc status: local
0/10 remote 1/20


/var/qmail/control/virtualdomains dan /var/qmail/control/rcpthosts
berisi:
ipwa.or.id (nama domain saya)

/var/qmail/control/locals berisi :
mail.ipwa.or.id (hostname qmail server)


Ada yg bisa bantu ?


Rgds,
MQ



-

The message represents the personal views and opinion of the individual
sender and under no circumstances represents those of Hutchison Port 
Holdings Limited (HPH) or its Group Companies. The shareholders,
directors and management of HPH and any of its Group Companies 
accept no responsibility and accordingly shall have no liability to 
any party whatsoever with respect to the contents of this message.
 
This message (including any attachments) is intended only for the use 
of the addressee(s) named above. It may contain information that is 
PRIVILEGED and CONFIDENTIAL and should not be read, copied or 
otherwise used by any other person.
 
If you are not the intended recipient, you are hereby notified that any 
use, retention, disclosure, copying, printing, forwarding or 
dissemination of this communication is strictly prohibited. If you have 
received this communication in error, please erase all copies of the 
message and its attachments and notify us immediately.

-

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] rdesktop

2005-03-02 Terurut Topik Imam Nursianto
wah..bener...udah jalan, maklum yaa jarang setting windows :)
thx alot
imam
- Original Message -
From: -Cygnus- [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Thursday, March 03, 2005 10:42 AM
Subject: Re: [tanya-jawab] rdesktop


 On Thursday 03 March 2005 10:14, Imam Nursianto wrote:
  halo semua, apakah ada yang pernah punya pengalaman remote windows
dengan
  menggunakan rdesktop,
  saya mencoba tetapi error tuh,
 
  [EMAIL PROTECTED] imam]$ rdesktop -g 800x600 192.168.0.9
  ERROR: connect: Connection refused
 
  kira-kira setting apa yang harus saya lakukan, kalau setting di host
  targetnya (windows xp/windows 2000 server/windows 2003) ?
 
  trus kalo setting di linuxboxnya apa yaa, soalnya begitu install nggak
saya
  setting lagi (begitu menurut tutorialnya)
 
  terima kasih
  salam
  imam nursianto

 Service Remote Desktop di win nya sdh diaktifkan blum? By default biasanya
 listen di port 3389. Kalau udah coba lagi $rdesktop 192.168.0.9:3389

 --
 - Cygnus -


 --
 Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis






-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] deny cache untuk situs lokal (squid)

2005-03-02 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Mar 03, 2005 at 10:29:02AM +0700, Asfihani wrote:

 Regex is cpu intensive, so beware :-), Btw, apakah sudah dicoba
 dengan pendekatan yang lain? Misalnya dengan menggunakan always_direct
 :
 
 acl local-servers dstdomain proxy.domain.com
 always_direct allow local-servers

Kalau itu sudah Pak Asfik, malahan dulu sekali squid.conf punya sampean
saya pakai sebagai rujukan hehe .. Tapi Pak aturan di atas hanya_jika proxy
squid mempunyai cache sibling/parent kan ? Jadi kalau squidnya stand
alone tidak mempunyai parent proxy untuk apa repot-repot pakai rule
always_direct di atas ? CMIIW

  Kalau misalnya sudah benar, bagaimana caranya menghilangkan data di
  cache khusus untuk situs tertentu yakni proxy.domain.com ?
 
 Purge,
 http://www.squid-cache.org/Doc/FAQ/FAQ-7.html#ss7.5

Thanks, akan saya coba nanti.

Salam

~yudi



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] rdesktop

2005-03-02 Terurut Topik pemula
Imam Nursianto wrote:
halo semua, apakah ada yang pernah punya pengalaman remote windows dengan
menggunakan rdesktop,
saya mencoba tetapi error tuh,
[EMAIL PROTECTED] imam]$ rdesktop -g 800x600 192.168.0.9
ERROR: connect: Connection refused
kira-kira setting apa yang harus saya lakukan, kalau setting di host
targetnya (windows xp/windows 2000 server/windows 2003) ?
trus kalo setting di linuxboxnya apa yaa, soalnya begitu install nggak saya
setting lagi (begitu menurut tutorialnya)
terima kasih
salam
imam nursianto

terminal services di server w2k/w2k3 udah jalan apa belum..! pilih yg 
aplication server di terminal service-nya.

kalo mau jalankan rdesktop $rdesktop ip-server supaya jalan di 
background,,ato bisa juga pake terminal client,,di distro RH dan Fedora 
sudah include,,,kalo belum terinstall tinggal install dari CD aja.

salam,
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


Re: [tanya-jawab] deny cache untuk situs lokal (squid)

2005-03-02 Terurut Topik Asfihani
Arief Yudhawarman wrote:

 Kalau itu sudah Pak Asfik, malahan dulu sekali squid.conf punya
 sampean saya pakai sebagai rujukan hehe .. Tapi Pak aturan di atas
 hanya_jika proxy squid mempunyai cache sibling/parent kan ? Jadi
 kalau squidnya stand 
 alone tidak mempunyai parent proxy untuk apa repot-repot pakai rule
 always_direct di atas ? CMIIW

Ups, thanks koreksinya. Baca-baca ketemu thread ini :
http://www.squid-cache.org/mail-archive/squid-users/23/1063.html

Yang merujuk ke FAQ:
http://www.squid-cache.org/Doc/FAQ/FAQ-7.html#ss7.8

Monggo dipun cobi rumiyin lek dereng:

acl proxy_dom dstdomain proxy.domain.com
no_cache deny proxy_dom

Rgds,
Asfihani, #idlinux on EFnet

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Squid-reports

2005-03-02 Terurut Topik yudi
sudah saya rubah kepemilikanya tetapi masih Forbiden ya...

tolong...

   trims


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] traffic monitoring

2005-03-02 Terurut Topik Ressa Restullah
klo saya biasanya make ntop, CMIIW 

- Original Message -
From: ov3rr|d3 [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] traffic monitoring
Date: Wed, 02 Mar 2005 13:55:02 +0700

 
 Agus ZD Adhibangkit wrote:
  Dear All,
 
  Adakah software (under linux) yang bisa memonitor traffic dengan 
  detail, tidak hanya besaran bandwidthnya tapi juga bisa melihat 
  di dalam bandwidth tsb ada protocol/service apa saja yang jalan 
  dan juga ip address yang conversation menggunakan protocol tsb.
 
  Thanks
  Rgds,
  AZDA
 
 
 gimana ya ini???
 dari HD error jadi traffic monitoring!
 pak Agus, untuk membuat topik baru dimohon untuk compose new mail,
 maaf, kalau teguran saya kurang berkenan
 
 -- -BEGIN PGP PUBLIC KEY BLOCK-
 Version: GnuPG v1.2.4 (GNU/Linux)
 Comment: A revocation certificate should follow
 
 iFQEIBECABQFAkHw210NHQBiYWNrdXAgY29weQAKCRDlZywBg4oAHyerAJ9jG+AO
 Bj5F0w1GHxCB9+OmPXhoQgCbB8wrVC7t6krXcWw6ZFvC5M5c+PM=
 =ZtXU
 -END PGP PUBLIC KEY BLOCK-
 
 -- Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis



Ressa 
Registered Linux User Number 336566

-- 
__
Check out the latest SMS services @ http://www.linuxmail.org 
This allows you to send and receive SMS through your mailbox.


Powered by Outblaze

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



RE: [tanya-jawab] Spec untuk Web Server dan Mail Server

2005-03-02 Terurut Topik Dani Yulianto
Partisi linux bisa di resize partisinya gak ya...???


-Original Message-
From: m Ilhami [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, March 03, 2005 10:42 AM
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] Spec untuk Web Server dan Mail Server

On Thu, 3 Mar 2005 09:44:50 +0700, muhammad panji [EMAIL PROTECTED]
wrote:
 n Fri, 25 Feb 2005 12:28:15 +0700 (WIT), [EMAIL PROTECTED]
 [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Numpang tanya, kalau SCSI vs SATA sekarang gimana ya? kalau performa
 untuk non mission critical katanya SATA udah bisa jadi alternatif,
 selain murah tentunya.
rasanya lebih cepat scsi, terbukti di high end tetap pakai scsi. RAID
1 dengan SATA memang murah meriah.

 terus kalau RAID di email / web server itu perlu apa ndak ya???
bagus juga, untuk high availability

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] RE: [admin] send ke mail error

2005-03-02 Terurut Topik mukti qamal
Dear Mas Denie,


Copy-paste version untuk install Qmail:

http://hibrida.interaksi.web.id/man/qmail/step-dnata.html

http://www.nataprawira.us/qmail-step.html

Kok nggak bisa diakses ya Mas ?

Rgds,
Mukti



-Original Message-
From: Denie Nataprawira [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Friday, February 21, 2003 10:00 AM
To: linux-admin@linux.or.id
Subject: Re: [admin] send ke mail error


  [EMAIL PROTECTED]:
  Sorry, no mailbox here by that name. (#5.1.1)

pastikan user telah aktif. kalau anda menggunakan VPOPMAIL, create user:

/path/vpopmail/bin/vadduser [EMAIL PROTECTED]

copy-paste version untuk install qmail, bisa dilihat di:

http://hibrida.interaksi.web.id/man/qmail/step-dnata.html





-Denie-


-- 
Utk berhenti langganan, kirim email ke
[EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3




-

The message represents the personal views and opinion of the individual
sender and under no circumstances represents those of Hutchison Port 
Holdings Limited (HPH) or its Group Companies. The shareholders,
directors and management of HPH and any of its Group Companies 
accept no responsibility and accordingly shall have no liability to 
any party whatsoever with respect to the contents of this message.
 
This message (including any attachments) is intended only for the use 
of the addressee(s) named above. It may contain information that is 
PRIVILEGED and CONFIDENTIAL and should not be read, copied or 
otherwise used by any other person.
 
If you are not the intended recipient, you are hereby notified that any 
use, retention, disclosure, copying, printing, forwarding or 
dissemination of this communication is strictly prohibited. If you have 
received this communication in error, please erase all copies of the 
message and its attachments and notify us immediately.

-

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] instal linux di powerbook

2005-03-02 Terurut Topik Rachmad Irfialdi
ngapain lagi nge-install linux di mac, kan OS X basenya UNIX, coba aja 
masuk ke web site nya apple banyak aplikasi yang cocok
http://www.apple.com/downloads/macosx/unix_open_source/

On 24 Feb 05, at 12:01, Ronny Haryanto wrote:
On Thu, Feb 24, 2005 at 11:37:09AM +0700, n0e wrote:
CMIIW... MacOS X bukannya engine nya (gak tau nyebutnya apa) pake
linux juga ?
Soalnya pernah sekali nyetting Apache nya temen di powerbooknya dia.
Command2 line nya juga sama dengan di linux.
Apache juga jalan di Windows. Saya juga bisa install Cygwin di Windows
dan punya command line dan command2 yg sama dg di linux. Tapi
tidak membuat Windows itu menjadi Linux.
Sama halnya dg Mac OS X. Kernelnya pake Darwin, by the way, masih
turunan dr BSD Unix.
Linux itu masih termasuk anak baru kalo dibanding dg BSD dan Unix
lainnya, lebih muda sekitar 20 tahun lebih mungkin.
Ronny

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


[tanya-jawab] aplikasi linux sbg router

2005-03-02 Terurut Topik Arief Yudhawarman

Hai milisers,

Saya ada pertanyaan ttg bagaimana menerapkan fungsi router pd linux.
Begini, server linux yg mempunyai koneksi astinet 128 kbps membagi
bandwidthnya untuk dua warnet A dan B, contoh jelas untuk topologi
jaringan adalah sbb:


 [ cisco ] ip internet cisco: 203.1.2.0
 |
 | 
 |eth0 eth0: 203.1.2.1 
 [ linux ] eth1: 192.168.0.254
eth1| |eth2eth2: 192.168.1.254
| |
| |
   ++ ++
   |   |
  [ Warnet A ][ Warnet B ] 
 192.168.0.0/24   192.168.1.0/24 


Selama ini semua akses dari kedua warnet akan dikenali sebagai ip
dari server linux yakni 203.1.2.1. Karena ip public yg ada masih
cukup, saya ingin agar source ip yg keluar dr kedua warnet tsb
berbeda, yakni

   1. ip 203.1.2.2 untuk warnet A
   2. ip 203.1.2.3 untuk warnet B

Menurut iptables tutorial yg saya baca-baca (kalau baca itu artinya
baca sekali namun menghayati, kalau baca-baca, buka-buka manual
dan baca sekilas seperlunya :-), hal ini bisa diatur dg iptables
rules sbb:

/sbin/iptables -t nat -A POSTROUTING -o $EXTIF -j SNAT --to $EXTIP

Berarti untuk kasus seperti di atas, maka langkah yg perlu dilakukan:

  1. Buat ip alias untuk ke 2 ip public 
 # ifconfig eth0:1 203.1.2.2 up
 # ifconfig eth0:2 203.1.2.3 up

  2. Aplikasikan rule iptables
 # /sbin/iptables -t nat -A POSTROUTING -o eth0:1 -j SNAT --to 203.1.2.2
 # /sbin/iptables -t nat -A POSTROUTING -o eth0:2 -j SNAT --to 203.1.2.3

Mohon tanggapan rekan-rekan.

Terimakasih.

~yudi




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] instal linux di powerbook

2005-03-02 Terurut Topik kedut kedut
On Thu, 24 Feb 2005 10:11:53 +0700, Irvan [EMAIL PROTECTED] wrote:
 S. Hamdianto wrote:
  guys, langsung aja yah
 
  saya lagi ngincer apple powerbook G4, yg notabene pake MacOS X, bisa
  nggak yah kira2 ntar   diinstalin linux, distro apa yang cocok? apa
  ada distro yg dibuat khusus untuk mesin mac?
  mohon pencerahan para suhu..
 
 iiihhh sayang amat, beli powerbook G4 mahal-mahal diinstall linux, emang
 linux bagus?? =)) (*modus kompor dinyalain*)
 Udah mending MacOS X aja yang di install, saya aja beli iBook G4 mau di
 install ubuntu linux for PPC masih sayang :p (*iya gak mas dicky?*)
 
 tapi kalo mau tetep install linux, bisa browse ke sini
 
 ftp://cdimage.ubuntulinux.org/cdimage/releases/hoary/array-5/
 http://www.yellowdoglinux.org/
 http://www.debian.org
 
 *udaaahh.. OS X ajah lebih mantep!! (kompor)*
 
 Regards
 Irvan

Hiks, hiks, hiks,, akhirnya mas irvan berkhianat, padahal baru
beberapa saat yang lalu saya baca kalo mas irvan ga mau pake distro
selain lesbian eh debian! hiks, hiks, hiks! btw iBook brapaan sih
skarang? kalo beli sepuluh dapet diskon ga? hehehe

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] instal linux di powerbook

2005-03-02 Terurut Topik Dicky Wahyu Purnomo
On Thu, 3 Mar 2005 12:43:32 +0700, Rachmad Irfialdi
[EMAIL PROTECTED] wrote:
 ngapain lagi nge-install linux di mac, kan OS X basenya UNIX, coba aja
 masuk ke web site nya apple banyak aplikasi yang cocok
 http://www.apple.com/downloads/macosx/unix_open_source/

yg di link itu masih jauh dr lengkap :D

sebenernya sih aplikasi sama aja ama yg dipake ama linux (kurang lebih
bisa diinstall jg di mac os x, sekitar 60-70% (kira2) bisa diinstall
dg cara biasa tanpa diutak-atik lagi)

pake aja darwinports ato gentoo (not the distro), atau lsg download
lsg ke situs yg bersangkutan trus compile sendiri.

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] pppd options untuk dialup supaya nggak idle

2005-03-02 Terurut Topik Deen
Hello tanya-jawab,

  koneksi dialupku selalu berganti IP adress sendiri kalau idle (nggak
  ada data masuk/keluar) selama 1 menitan.
  Karena biaya dihitung per KB maka saya tidak bisa begitu saja
  mengisi traffic dengan download dan lain lainnya.

  Apakah ada options di pppd agar koneksi tidak dibiarkan idle selama
  1 menitan agar tetep connected meski tidak ada data keluar masuk ?

  konekdi wvdial+pppd


  --
Best regards,
 Deen  mailto:[EMAIL PROTECTED]





-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] aplikasi linux sbg router

2005-03-02 Terurut Topik gian
Salam,
yup...salah satu server ./me konfigurasinya seperti itu.

Salam,
-Gian-

 Hai milisers,
 
 Saya ada pertanyaan ttg bagaimana menerapkan fungsi router
 pd linux. Begini, server linux yg mempunyai koneksi
 astinet 128 kbps membagi bandwidthnya untuk dua warnet A
 dan B, contoh jelas untuk topologi jaringan adalah sbb:
 
 
  [ cisco ] ip internet cisco:
 203.1.2.0
  |
  | 
  |eth0 eth0: 203.1.2.1 
  [ linux ] eth1: 192.168.0.254
 eth1| |eth2eth2: 192.168.1.254
 | |
 | |
++ ++
|   |
   [ Warnet A ][ Warnet B ] 
  192.168.0.0/24   192.168.1.0/24 
 
 
 Selama ini semua akses dari kedua warnet akan dikenali
 sebagai ip dari server linux yakni 203.1.2.1. Karena ip
 public yg ada masih cukup, saya ingin agar source ip yg
 keluar dr kedua warnet tsb berbeda, yakni
 
1. ip 203.1.2.2 untuk warnet A
2. ip 203.1.2.3 untuk warnet B
 
 Menurut iptables tutorial yg saya baca-baca (kalau baca
 itu artinya baca sekali namun menghayati, kalau baca-baca,
 buka-buka manual dan baca sekilas seperlunya :-), hal ini
 bisa diatur dg iptables rules sbb:
 
 /sbin/iptables -t nat -A POSTROUTING -o $EXTIF -j SNAT
 --to $EXTIP
 
 Berarti untuk kasus seperti di atas, maka langkah yg perlu
 dilakukan:
 
   1. Buat ip alias untuk ke 2 ip public 
  # ifconfig eth0:1 203.1.2.2 up
  # ifconfig eth0:2 203.1.2.3 up
 
   2. Aplikasikan rule iptables
  # /sbin/iptables -t nat -A POSTROUTING -o eth0:1 -j
 SNAT --to 203.1.2.2
  # /sbin/iptables -t nat -A POSTROUTING -o eth0:2 -j
 SNAT --to 203.1.2.3
 
 Mohon tanggapan rekan-rekan.
 
 Terimakasih.
 
 ~yudi
 
 
 
 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED] Arsip, FAQ, dan info
 milis di http://linux.or.id/milis Tidak bisa posting?
 Baca: http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 
 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] aplikasi linux sbg router

2005-03-02 Terurut Topik gian
Salam,
revisi om, iptables-nya untuk ethernet output cukup eth0
bukan eth0:X.

Salam,
-Gian-

 Salam,
 yup...salah satu server ./me konfigurasinya seperti itu.
 
 Salam,
 -Gian-
 
  Hai milisers,
  
  Saya ada pertanyaan ttg bagaimana menerapkan fungsi
  router pd linux. Begini, server linux yg mempunyai
  koneksi astinet 128 kbps membagi bandwidthnya untuk dua
  warnet A dan B, contoh jelas untuk topologi jaringan
  adalah sbb: 
  
   [ cisco ] ip internet cisco:
  203.1.2.0
   |
   | 
   |eth0 eth0: 203.1.2.1 
   [ linux ] eth1: 192.168.0.254
  eth1| |eth2eth2: 192.168.1.254
  | |
  | |
 ++ ++
 |   |
[ Warnet A ][ Warnet B ] 
   192.168.0.0/24   192.168.1.0/24 
  
  
  Selama ini semua akses dari kedua warnet akan dikenali
  sebagai ip dari server linux yakni 203.1.2.1. Karena ip
  public yg ada masih cukup, saya ingin agar source ip yg
  keluar dr kedua warnet tsb berbeda, yakni
  
 1. ip 203.1.2.2 untuk warnet A
 2. ip 203.1.2.3 untuk warnet B
  
  Menurut iptables tutorial yg saya baca-baca (kalau baca
  itu artinya baca sekali namun menghayati, kalau
  baca-baca, buka-buka manual dan baca sekilas seperlunya
  :-), hal ini bisa diatur dg iptables rules sbb:
  
  /sbin/iptables -t nat -A POSTROUTING -o $EXTIF -j SNAT
  --to $EXTIP
  
  Berarti untuk kasus seperti di atas, maka langkah yg
  perlu dilakukan:
  
1. Buat ip alias untuk ke 2 ip public 
   # ifconfig eth0:1 203.1.2.2 up
   # ifconfig eth0:2 203.1.2.3 up
  
2. Aplikasikan rule iptables
   # /sbin/iptables -t nat -A POSTROUTING -o eth0:1 -j
  SNAT --to 203.1.2.2
   # /sbin/iptables -t nat -A POSTROUTING -o eth0:2 -j
  SNAT --to 203.1.2.3
  
  Mohon tanggapan rekan-rekan.
  
  Terimakasih.
  
  ~yudi
  
  
  
  
  -- 
  Unsubscribe: kirim email kosong ke
  [EMAIL PROTECTED] Arsip, FAQ, dan info
  milis di http://linux.or.id/milis Tidak bisa posting?
  Baca: http://linux.or.id/problemmilis
  http://linux.or.id/tatatertibmilis
  
  
  
 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED] Arsip, FAQ, dan info
 milis di http://linux.or.id/milis Tidak bisa posting?
 Baca: http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 
 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Qmail gagal kirim email

2005-03-02 Terurut Topik Asfihani
mukti qamal wrote:

 Saya baru install Qmail ngikutin
 http://www.layangan.com/asfik/writings/qmail-vpopmail.html
 Yg judulnya: Instalasi Qmail, Vpopmail, Qmailadmin, Courier Imap,
dan
 Squirrelmail

 Sekarang kalo kirim email gagal.

 Misalnya saya kirim ke [EMAIL PROTECTED] yg sebelumnya sudah dibuat
 accountnya:
 # mail [EMAIL PROTECTED]  /dev/null

 Maka di /var/log/qmail/current :

 @40004225e9b72d8148cc new msg 728755 @40004225e9b72d81680c
 info
 msg 728755: bytes 198 from [EMAIL PROTECTED] qp 3726 uid 0
 @40004225e9b731a46984 starting delivery 204: msg 728755 to local
 [EMAIL PROTECTED] @40004225e9b731a484dc status: local 1/10
 remote 0/20 @40004225e9b731f7e49c delivery 204: failure:
 Sorry,_no_mailbox_here_by_that_name._(#5.1.1)/
 @40004225e9b731f80bac status: local 0/10 remote 0/20
 @40004225e9b737948dc4 bounce msg 728755 qp 3729
 @40004225e9b73794a91c end msg 728755 @40004225e9b738bf178c
new
 msg 728756 @40004225e9b738bf2b14 info msg 728756: bytes 732 from
 
 qp 3729 uid 506 @40004225e9b73ab770d4 starting delivery 205: msg
 728756 to remote [EMAIL PROTECTED] @40004225e9b73ab939dc status:
 local 0/10 remote 1/20

Ini bukan gagal, qmail mengantarkan email ke domain yang sesuai dengan
permintaan. Karena anda menggunakan perintah mail, maka email akan
dideliver ke domain lokal, bukan virtual. Untuk mencoba mengetest
kirim email ke domain virtual, gunakan MUA atau dengan menggunakan
sesi SMTP dengan telnet ke port 25.

[Disclaimer skipped]
 This message (including any attachments) is intended only for the
use
 of the addressee(s) named above. It may contain information that is
 PRIVILEGED and CONFIDENTIAL and should not be read, copied or
 otherwise used by any other person.

If you believe internet mail is not secure, why still use it?

Rgds,
Asfihani


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Squid-reports

2005-03-02 Terurut Topik newbie
[EMAIL PROTECTED] wrote:
sudah saya rubah kepemilikanya tetapi masih Forbiden ya...
tolong...
  trims
 

direktory sarg nya udah dibawah htdocs ?? or dibuat link utuk akses ke 
direktory sarg di httpd.conf nya ??
takut kelupaan :)

newbie
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


[tanya-jawab] SMTP error

2005-03-02 Terurut Topik -Cygnus-
Dear all,

Saat mengirim email, saya dapat pesan error spt ini :

Your message did not reach some or all of the intended recipients.

  Subject:  XXX


  Sent: 2/25/2005 5:45 PM


The following recipient(s) could not be reached:


  [EMAIL PROTECTED] on 2/25/2005 5:45 PM


    There was a SMTP communication problem with the recipient's email 
server.  Please contact your system administrator.


    bb25.xxx.co.id #5.5.0 smtp;554 [EMAIL PROTECTED]: Relay access 
denied

Ini kenapa ya? Apakah masalahnya ada di mailserver saya atau di mail servernya 
xxx.co.id? Ataukah mailserver xxx.co.id kena blok sama mailserver saya? sudah 
coba googling buat cari tahu, tapi belum ketemu. Ada yang 
bisa bantu?

-- 
- Cygnus -


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Install PANGO susah amat

2005-03-02 Terurut Topik Dimas
- Original Message -
  From: Dicky Wahyu Purnomo
 [EMAIL PROTECTED]

  jgn diuninstall deh kl gini pango yg lama,
  tujuan nya ini mo nginstall apa ya ?

Mau install http://www.gnome-db.org/ biar bisa konek
ke MSSQL Server dengan graphic mode. Masalahnya nongol
pas mau install libgnomdb-1.1.99, minta GTK yg versi 
2.4.0; waktu mau install GTK minta PANGO yg versi 
1.8.0


  kl mau aman sih mending ambil rpm aja, diupgrade
 rpm
  nya.

Ini juga bikin tambah binun. Udah coba cari versi rpm
pango di http://rpmfind.net/linux/rpm2html/search.php
dengan kata kunci 'pango' dan 'redhat' untuk sistem
tapi gak ada yg versi 1.8.0 

Piye nih mas?


BTW, baru coba install lagi dengan command

$./configure --prefix=/usr/lib --sysconfdir=/etc

Waktu execute

$make

dapat error message,

make[4]: *** [pangofc-fontmap.lo] Error 1
make[4]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
make[3]: *** [all-recursive] Error 1
make[3]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
make[2]: *** [all] Error 2
make[2]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
make[1]: *** [all-recursive] Error 1
make[1]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0'
make: *** [all] Error 2

Apa ya artinya ini?

__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Install PANGO susah amat

2005-03-02 Terurut Topik Dicky Wahyu Purnomo
On Thu, 3 Mar 2005 15:29:33 +0800 (CST), Dimas [EMAIL PROTECTED] wrote:

   kl mau aman sih mending ambil rpm aja, diupgrade
  rpm
   nya.
 
 Ini juga bikin tambah binun. Udah coba cari versi rpm
 pango di http://rpmfind.net/linux/rpm2html/search.php
 dengan kata kunci 'pango' dan 'redhat' untuk sistem
 tapi gak ada yg versi 1.8.0

ambil yg buat fedora :D
update paket :
glib2
atk
pango
gtk2
(termasuk devel nya ya)
 
 make[4]: *** [pangofc-fontmap.lo] Error 1
 make[4]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
 make[3]: *** [all-recursive] Error 1
 make[3]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
 make[2]: *** [all] Error 2
 make[2]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
 make[1]: *** [all-recursive] Error 1
 make[1]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0'
 make: *** [all] Error 2

ada kemungkinan krn glib nya kecampur ... dr rpm ama dr compile an,
bisa jadi krn itu ...
saya nya yg kurang jeli ato lain hal ... tp saya blm ngeliat error
message yg sebenernya dari cuplikan di atas ... :D mungkin kurang ke
atas lg copy-paste nya ;-)

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Install PANGO susah amat

2005-03-02 Terurut Topik Dimas
-- Dicky Wahyu Purnomo [EMAIL PROTECTED] wrote:
 On Thu, 3 Mar 2005 15:29:33 +0800 (CST), Dimas
 [EMAIL PROTECTED] wrote:
 ambil yg buat fedora :D
 update paket :
 glib2
 atk
 pango
 gtk2
 (termasuk devel nya ya)

Ambil yg fedora dimana ya? Bisa tolong kasih url nya.
Thx.

Yg saya download pango-1.8.0.tar.gz saya pikir ini
bukannya yg versi bebas (DNU ato GNU ya istilahnya)

 ada kemungkinan krn glib nya kecampur ... dr rpm ama
 dr compile an,
 bisa jadi krn itu ...
 saya nya yg kurang jeli ato lain hal ... tp saya blm
 ngeliat error
 message yg sebenernya dari cuplikan di atas ... :D
 mungkin kurang ke
 atas lg copy-paste nya ;-)

Versi komplit, panjg


make  all-recursive
make[1]: Entering directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0'
Making all in pango
make[2]: Entering directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
make  all-recursive
make[3]: Entering directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
Making all in opentype
make[4]: Entering directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango/opentype'
make[4]: Nothing to be done for `all'.
make[4]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango/opentype'
Making all in mini-fribidi
make[4]: Entering directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango/mini-fribidi'
make[4]: Nothing to be done for `all'.
make[4]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango/mini-fribidi'
make[4]: Entering directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
if /bin/sh ../libtool --mode=compile gcc
-DHAVE_CONFIG_H -I. -I. -I.. -DG_LOG_DOMAIN=\Pango\
-DPANGO_ENABLE_BACKEND -DPANGO_ENABLE_ENGINE
-DSYSCONFDIR=\/etc\ -DLIBDIR=\/usr/lib/lib\
-DMODULE_VERSION=\1.4.0\ -DG_DISABLE_DEPRECATED
-DG_DISABLE_CAST_CHECKS -pthread
-I/usr/include/glib-2.0 -I/usr/lib/glib-2.0/include  
-I/usr/X11R6/include -I/usr/include/freetype2  
-I/usr/include/freetype2 -I/usr/X11R6/include -I..   
-g -O2 -Wall -MT pangofc-fontmap.lo -MD -MP -MF
.deps/pangofc-fontmap.Tpo \
  -c -o pangofc-fontmap.lo `test -f
'pangofc-fontmap.c' || echo './'`pangofc-fontmap.c; \
then mv -f .deps/pangofc-fontmap.Tpo
.deps/pangofc-fontmap.Plo; \
else rm -f .deps/pangofc-fontmap.Tpo; exit 1; \
fi
 gcc -DHAVE_CONFIG_H -I. -I. -I..
-DG_LOG_DOMAIN=\Pango\ -DPANGO_ENABLE_BACKEND
-DPANGO_ENABLE_ENGINE -DSYSCONFDIR=\/etc\
-DLIBDIR=\/usr/lib/lib\ -DMODULE_VERSION=\1.4.0\
-DG_DISABLE_DEPRECATED -DG_DISABLE_CAST_CHECKS
-pthread -I/usr/include/glib-2.0
-I/usr/lib/glib-2.0/include -I/usr/X11R6/include
-I/usr/include/freetype2 -I/usr/include/freetype2
-I/usr/X11R6/include -I.. -g -O2 -Wall -MT
pangofc-fontmap.lo -MD -MP -MF
.deps/pangofc-fontmap.Tpo -c pangofc-fontmap.c  -fPIC
-DPIC -o .libs/pangofc-fontmap.o
pangofc-fontmap.c: In function
`pango_fc_convert_weight_to_fc':
pangofc-fontmap.c:538: `FC_WEIGHT_NORMAL' undeclared
(first use in this function)
pangofc-fontmap.c:538: (Each undeclared identifier is
reported only once
pangofc-fontmap.c:538: for each function it appears
in.)
make[4]: *** [pangofc-fontmap.lo] Error 1
make[4]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
make[3]: *** [all-recursive] Error 1
make[3]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
make[2]: *** [all] Error 2
make[2]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
make[1]: *** [all-recursive] Error 1
make[1]: Leaving directory
`/home/XYZ/download/pango-1.8.0'
make: *** [all] Error 2


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Install PANGO susah amat

2005-03-02 Terurut Topik Dimas
Kelupaan, saya download itu Pango di
ftp://ftp.gtk.org/pub/gtk/v2.6/


--- Dimas [EMAIL PROTECTED] wrote:
 -- Dicky Wahyu Purnomo [EMAIL PROTECTED]
 wrote:
  On Thu, 3 Mar 2005 15:29:33 +0800 (CST), Dimas
  [EMAIL PROTECTED] wrote:
  ambil yg buat fedora :D
  update paket :
  glib2
  atk
  pango
  gtk2
  (termasuk devel nya ya)
 
 Ambil yg fedora dimana ya? Bisa tolong kasih url
 nya.
 Thx.
 
 Yg saya download pango-1.8.0.tar.gz saya pikir ini
 bukannya yg versi bebas (DNU ato GNU ya istilahnya)
 
  ada kemungkinan krn glib nya kecampur ... dr rpm
 ama
  dr compile an,
  bisa jadi krn itu ...
  saya nya yg kurang jeli ato lain hal ... tp saya
 blm
  ngeliat error
  message yg sebenernya dari cuplikan di atas ... :D
  mungkin kurang ke
  atas lg copy-paste nya ;-)
 
 Versi komplit, panjg
 
 
 make  all-recursive
 make[1]: Entering directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0'
 Making all in pango
 make[2]: Entering directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
 make  all-recursive
 make[3]: Entering directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
 Making all in opentype
 make[4]: Entering directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango/opentype'
 make[4]: Nothing to be done for `all'.
 make[4]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango/opentype'
 Making all in mini-fribidi
 make[4]: Entering directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango/mini-fribidi'
 make[4]: Nothing to be done for `all'.
 make[4]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango/mini-fribidi'
 make[4]: Entering directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
 if /bin/sh ../libtool --mode=compile gcc
 -DHAVE_CONFIG_H -I. -I. -I..
 -DG_LOG_DOMAIN=\Pango\
 -DPANGO_ENABLE_BACKEND -DPANGO_ENABLE_ENGINE
 -DSYSCONFDIR=\/etc\ -DLIBDIR=\/usr/lib/lib\
 -DMODULE_VERSION=\1.4.0\ -DG_DISABLE_DEPRECATED
 -DG_DISABLE_CAST_CHECKS -pthread
 -I/usr/include/glib-2.0 -I/usr/lib/glib-2.0/include 
 
 -I/usr/X11R6/include -I/usr/include/freetype2  
 -I/usr/include/freetype2 -I/usr/X11R6/include -I..  
 
 -g -O2 -Wall -MT pangofc-fontmap.lo -MD -MP -MF
 .deps/pangofc-fontmap.Tpo \
   -c -o pangofc-fontmap.lo `test -f
 'pangofc-fontmap.c' || echo './'`pangofc-fontmap.c;
 \
 then mv -f .deps/pangofc-fontmap.Tpo
 .deps/pangofc-fontmap.Plo; \
 else rm -f .deps/pangofc-fontmap.Tpo; exit 1; \
 fi
  gcc -DHAVE_CONFIG_H -I. -I. -I..
 -DG_LOG_DOMAIN=\Pango\ -DPANGO_ENABLE_BACKEND
 -DPANGO_ENABLE_ENGINE -DSYSCONFDIR=\/etc\
 -DLIBDIR=\/usr/lib/lib\ -DMODULE_VERSION=\1.4.0\
 -DG_DISABLE_DEPRECATED -DG_DISABLE_CAST_CHECKS
 -pthread -I/usr/include/glib-2.0
 -I/usr/lib/glib-2.0/include -I/usr/X11R6/include
 -I/usr/include/freetype2 -I/usr/include/freetype2
 -I/usr/X11R6/include -I.. -g -O2 -Wall -MT
 pangofc-fontmap.lo -MD -MP -MF
 .deps/pangofc-fontmap.Tpo -c pangofc-fontmap.c 
 -fPIC
 -DPIC -o .libs/pangofc-fontmap.o
 pangofc-fontmap.c: In function
 `pango_fc_convert_weight_to_fc':
 pangofc-fontmap.c:538: `FC_WEIGHT_NORMAL' undeclared
 (first use in this function)
 pangofc-fontmap.c:538: (Each undeclared identifier
 is
 reported only once
 pangofc-fontmap.c:538: for each function it appears
 in.)
 make[4]: *** [pangofc-fontmap.lo] Error 1
 make[4]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
 make[3]: *** [all-recursive] Error 1
 make[3]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
 make[2]: *** [all] Error 2
 make[2]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0/pango'
 make[1]: *** [all-recursive] Error 1
 make[1]: Leaving directory
 `/home/XYZ/download/pango-1.8.0'
 make: *** [all] Error 2
 
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam
 protection around 
 http://mail.yahoo.com 
 
 -- 
 Unsubscribe: kirim email kosong ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip, FAQ, dan info milis di
 http://linux.or.id/milis
 Tidak bisa posting? Baca:
 http://linux.or.id/problemmilis
 http://linux.or.id/tatatertibmilis
 
 




__ 
Celebrate Yahoo!'s 10th Birthday! 
Yahoo! Netrospective: 100 Moments of the Web 
http://birthday.yahoo.com/netrospective/

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis