Re: [tanya-jawab] local repository ubuntu dengan server fedora

2008-03-04 Terurut Topik logb
pake rync saja. taruh di cron.
kalo misal servernya pake debian base, bisa pake debmirror.
eh debmirror bisa gak ya jalan di selain debian based?

2008/3/4 logb [EMAIL PROTECTED]:
 pake rync saja. taruh di cron.
 kalo misal servernya pake debian base, bisa pake debmirror.
 eh debmirror bisa gak ya jalan di selain debian based?



 2008/3/4 Amiruddin Utina [EMAIL PROTECTED]:




  Kalau local repository ubuntu sudah jadi tapi pake OS fedora, maksud
  saya supaya bisa auto update repositorynya. apa pake command rsync
  atau  pake script taruh di crontab? saya masih bingung soalnya
  servernya pake Fedora
 
  2008/3/4 Onno W. Purbo [EMAIL PROTECTED]:
 
 
 
  
  
  
On Tue, 4 Mar 2008, Amiruddin Utina wrote:
  
 Dear ALL

 Gimana ya ... cara setting auto update local repository Ubuntu tapi
 servernya pake OS Fedora, (referensinya kalau ada)


 thx sebelumnya
 Salam

 Amiruddin Utina

  
  
intinya cuma bikin ftp server + mount iso aja
kalau di Ubuntu contoh-nya bisa di baca di

   http://opensource.telkomspeedy.com/wiki/index.php/Membuat_Repository_Ubuntu_Lokal
di ubah sedikit aja utk Fedora ..
  
  
--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
  
  
 
  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
 
 



 --
 -- logb - monkey.org fans - logb.dagdigdug.com -



-- 
-- logb - monkey.org fans - logb.dagdigdug.com -

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik logb
http://www.postfix.org/VIRTUAL_README.html

2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
 dear all
  saya memcoba membuat virtual domain di postfix, tidak menggunakan mysql,
  hanya pake file map dll. semua uda beres dan saya bisa kirim ke user
  virtual misalnya [EMAIL PROTECTED] saya cek di
  /var/spool/virtual_mailbox/domain2.com/virt, ada emailnya.

  yg saya bingung gimana create password utk user virt ini (virtual user).
  user virt bukan user di system, just virtual aja. Password kan
  diperlukan misalnya user virt ingin cek email dia dg thunderbird.

  pls help :)

  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
-- logb - monkey.org fans - logb.dagdigdug.com -

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] local repository ubuntu dengan server fedora

2008-03-04 Terurut Topik NoSS
  Gimana ya ... cara setting auto update local repository Ubuntu tapi
  servernya pake OS Fedora, (referensinya kalau ada)


Bisa pakai debmirror pak. Karena debmirror cuma script perl, jadi bisa
jalan pada distro selain debian based. Saya pernah coba pake centos 5
dan jalan. Yang penting jangan lupa install aplikasi pendukung yang
sesuai.

Lihat disini pak http://depratama.blogspot.com/2008/01/debmirror-on-centos.html

-- 
Salam

NP

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Hans Linux
kayaknya ga ada penjelasan disitu yg mengenai password...
saya liat dibagian separate domains, non-UNIX accounts

virtual user yg saya buat kan hanya map file, tidak tercatat sbg sistem
user (/etc/passwd) dan tidak menggunakan mysql. apa ga mgkin kaya gitu ya???

logb wrote:
 http://www.postfix.org/VIRTUAL_README.html

 2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
   
 dear all
  saya memcoba membuat virtual domain di postfix, tidak menggunakan mysql,
  hanya pake file map dll. semua uda beres dan saya bisa kirim ke user
  virtual misalnya [EMAIL PROTECTED] saya cek di
  /var/spool/virtual_mailbox/domain2.com/virt, ada emailnya.

  yg saya bingung gimana create password utk user virt ini (virtual user).
  user virt bukan user di system, just virtual aja. Password kan
  diperlukan misalnya user virt ingin cek email dia dg thunderbird.

  pls help :)

  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


 



   


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik logb
Oh iya, itu kan untuk membuat virtualnya.
Masalahnya sekarang, user tersebut akan login lewat mana? webmail?
kalo webmail berarti harus install software webmail (mis squirrel) dan
kalo pake webmail kan juga install imap. Nah baru butuh password..


2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
 kayaknya ga ada penjelasan disitu yg mengenai password...
  saya liat dibagian separate domains, non-UNIX accounts

  virtual user yg saya buat kan hanya map file, tidak tercatat sbg sistem
  user (/etc/passwd) dan tidak menggunakan mysql. apa ga mgkin kaya gitu ya???



  logb wrote:
   http://www.postfix.org/VIRTUAL_README.html
  
   2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
  
   dear all
saya memcoba membuat virtual domain di postfix, tidak menggunakan mysql,
hanya pake file map dll. semua uda beres dan saya bisa kirim ke user
virtual misalnya [EMAIL PROTECTED] saya cek di
/var/spool/virtual_mailbox/domain2.com/virt, ada emailnya.
  
yg saya bingung gimana create password utk user virt ini (virtual user).
user virt bukan user di system, just virtual aja. Password kan
diperlukan misalnya user virt ingin cek email dia dg thunderbird.
  
pls help :)
  
--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
  
  
  
  
  
  
  


  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
-- logb - monkey.org fans - logb.dagdigdug.com -

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Hans Linux
saat ini sih mau coba pake Thunderbird, bukan webmail
jadi butuh password. nah gimana createnya ya??

logb wrote:
 Oh iya, itu kan untuk membuat virtualnya.
 Masalahnya sekarang, user tersebut akan login lewat mana? webmail?
 kalo webmail berarti harus install software webmail (mis squirrel) dan
 kalo pake webmail kan juga install imap. Nah baru butuh password..


 2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
   
 kayaknya ga ada penjelasan disitu yg mengenai password...
  saya liat dibagian separate domains, non-UNIX accounts

  virtual user yg saya buat kan hanya map file, tidak tercatat sbg sistem
  user (/etc/passwd) dan tidak menggunakan mysql. apa ga mgkin kaya gitu ya???



  logb wrote:
   http://www.postfix.org/VIRTUAL_README.html
  
   2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
  
   dear all
saya memcoba membuat virtual domain di postfix, tidak menggunakan mysql,
hanya pake file map dll. semua uda beres dan saya bisa kirim ke user
virtual misalnya [EMAIL PROTECTED] saya cek di
/var/spool/virtual_mailbox/domain2.com/virt, ada emailnya.
  
yg saya bingung gimana create password utk user virt ini (virtual user).
user virt bukan user di system, just virtual aja. Password kan
diperlukan misalnya user virt ingin cek email dia dg thunderbird.
  
pls help :)
  
--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
  
  
  
  
  
  
  


  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


 



   


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] local repository ubuntu dengan server fedora

2008-03-04 Terurut Topik Andika Triwidada
2008/3/4 Amiruddin Utina [EMAIL PROTECTED]:
 Kalau local repository ubuntu sudah jadi tapi pake OS fedora, maksud
 saya supaya bisa auto update repositorynya. apa pake command rsync
 atau  pake script taruh di crontab? saya masih bingung soalnya
 servernya pake Fedora

sudah diperhitungkan kebutuhan space dan bandwidth untuk update repo?
http://www.ubuntu.com/getubuntu/mirror

Lagipula struktur direktori seperti yang dibahas di
http://opensource.telkomspeedy.com/wiki/index.php/Membuat_Repository_Ubuntu_Lokal
beda cukup jauh dengan struktur direktori mirror normal. Akibatnya
ketika di-update dengan script
rsync standar mirror Ubuntu, akan sangat banyak file yang didownload ulang.

--
andika

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Masalah owner/group suatu File/Folder

2008-03-04 Terurut Topik Andika Triwidada
2008/3/4 ARIDA Computer [EMAIL PROTECTED]:
 pak Adi,
  kasus saya adalah file tersebut di share melalui samba tapi saat
  kepemilikan berubah
  user lain tidak bisa pakai lagi.
  Apakah di linux ada suatu perintah agar owner/group tidak berubah?
  terima kasih.

  -Jamal-

direktorinya diset chmod g+s namagroup
maka setiap file baru nanti akan otomatis berubah groupnya ke namagroup

--
andika

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik logb
Hehehe.. sori-sori, balik lagi ke email anda yang pertama.

Anda membuatnya menggunakan file map aja, sepertinya gak bisa. Sebab
file map sendiri tidak ada field untuk password.

Map sendiri kan fungsinya cuma me-mapping kalo ada email untuk
[EMAIL PROTECTED] masuk ke folder mana. Nah emailnya sendiri kan
'owner'nya jadi satu user. Mis: vmail..

Untuk membacanya, bisa kita set-upkan sistem authentikasi, misalnya
dengan courier. Nah kalo misalnya mau membaca dengan thunderbird, ada
dua solusi, pake imap atau pop.

Tp yg jadi masalah lagi, couriernya mau baca field passwordnya gimana?
kan cuma pake mapping? Oleh karena itu lebih baik pake mysql. Bisa
ditambah field untuk password.

Courier bisa juga memakai authentifikasi dari user unix/shell.

Banyak juga kok alternatif selain courier.

2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
 saat ini sih mau coba pake Thunderbird, bukan webmail
  jadi butuh password. nah gimana createnya ya??



  logb wrote:
   Oh iya, itu kan untuk membuat virtualnya.
   Masalahnya sekarang, user tersebut akan login lewat mana? webmail?
   kalo webmail berarti harus install software webmail (mis squirrel) dan
   kalo pake webmail kan juga install imap. Nah baru butuh password..
  
  
   2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
  
   kayaknya ga ada penjelasan disitu yg mengenai password...
saya liat dibagian separate domains, non-UNIX accounts
  
virtual user yg saya buat kan hanya map file, tidak tercatat sbg sistem
user (/etc/passwd) dan tidak menggunakan mysql. apa ga mgkin kaya gitu 
 ya???
  
  
  
logb wrote:
 http://www.postfix.org/VIRTUAL_README.html

 2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:

 dear all
  saya memcoba membuat virtual domain di postfix, tidak menggunakan 
 mysql,
  hanya pake file map dll. semua uda beres dan saya bisa kirim ke user
  virtual misalnya [EMAIL PROTECTED] saya cek di
  /var/spool/virtual_mailbox/domain2.com/virt, ada emailnya.

  yg saya bingung gimana create password utk user virt ini (virtual 
 user).
  user virt bukan user di system, just virtual aja. Password kan
  diperlukan misalnya user virt ingin cek email dia dg thunderbird.

  pls help :)

  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis







  
  
--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
  
  
  
  
  
  
  


  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis





-- 
-- logb - monkey.org fans - logb.dagdigdug.com -

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] tanya konfig postfix

2008-03-04 Terurut Topik Syamsul Qamar Ngabito
On Tuesday 04 March 2008 09:10:48 ononix wrote:
 mas-mas yg pada jago linux saya mau nanya konfig postfix and untuk
 ngilangin spam gimana ya...???saya pake spamassasin tp gak berhasil
 konfignya.

coba deh tambahin di main.cf baris ini:
 check_helo_access hash:/etc/postfix/maps/helo_access,
 reject_rhsbl_sender cbl.abuseat.org,
 reject_rhsbl_sender dnsbl.njabl.org,
 reject_rhsbl_sender list.dsbl.org,
 reject_rhsbl_sender bl.spamcop.net,
 reject_rhsbl_sender cbl.abuseat.org,
 reject_rhsbl_sender dul.dnsbl.sorbs.net,
 reject_rhsbl_sender rhsbl.sorbs.net,
 permit

smtpd_client_restrictions=
 reject_rbl_client cbl.abuseat.org,
 reject_rbl_client dnsbl.njabl.org,
 reject_rbl_client list.dsbl.org,
 reject_rbl_client bl.spamcop.net,
 reject_rbl_client cbl.abuseat.org,
 reject_rbl_client dul.dnsbl.sorbs.net,
 reject_rbl_client rhsbl.sorbs.net,
 permit_mynetworks,
 permit


-- 
Regards,
ipen
-=SaFEbyLinuX=-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Hans Linux
saat ini sih mau coba pake Thunderbird, bukan webmail
jadi butuh password. nah gimana createnya ya??

logb wrote:
 Oh iya, itu kan untuk membuat virtualnya.
 Masalahnya sekarang, user tersebut akan login lewat mana? webmail?
 kalo webmail berarti harus install software webmail (mis squirrel) dan
 kalo pake webmail kan juga install imap. Nah baru butuh password..


 2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
   
 kayaknya ga ada penjelasan disitu yg mengenai password...
  saya liat dibagian separate domains, non-UNIX accounts

  virtual user yg saya buat kan hanya map file, tidak tercatat sbg sistem
  user (/etc/passwd) dan tidak menggunakan mysql. apa ga mgkin kaya gitu ya???



  logb wrote:
   http://www.postfix.org/VIRTUAL_README.html
  
   2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
  
   dear all
saya memcoba membuat virtual domain di postfix, tidak menggunakan mysql,
hanya pake file map dll. semua uda beres dan saya bisa kirim ke user
virtual misalnya [EMAIL PROTECTED] saya cek di
/var/spool/virtual_mailbox/domain2.com/virt, ada emailnya.
  
yg saya bingung gimana create password utk user virt ini (virtual user).
user virt bukan user di system, just virtual aja. Password kan
diperlukan misalnya user virt ingin cek email dia dg thunderbird.
  
pls help :)
  
--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
  
  
  
  
  
  
  


  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


 



   


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik rianto utomo
tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?

terima kasih
-- 

Rianto Utomo
*Sekolah Victory Plus
*Jl. Kemang Pratama Raya AN 2-3 Kemang Pratama, Bekasi
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id/

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Zaki Akhmad
2008/3/4 rianto utomo [EMAIL PROTECTED]:
 tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?

Sudah coba distro apa saja memang? Merk laptopnya apa? Saya pakai
Debian Etch, tidak langsung terdeteksi semua. Ya, hitung-hitung
belajar.

-- 
Zaki Akhmad

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Ery Atmodjo
On 3/4/08, Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED] wrote:
 2008/3/4 rianto utomo [EMAIL PROTECTED]:
  tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?

 Sudah coba distro apa saja memang? Merk laptopnya apa? Saya pakai
 Debian Etch, tidak langsung terdeteksi semua. Ya, hitung-hitung
 belajar.

 --
 Zaki Akhmad

 --

Saya pakai Ubuntu Feisty Fawn di Toshiba Satellite A50, detek dengan lancar

BR

ERy

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] local repository ubuntu dengan server fedora

2008-03-04 Terurut Topik Fajran Iman Rusadi
2008/3/4 Andika Triwidada [EMAIL PROTECTED]:
 2008/3/4 Amiruddin Utina [EMAIL PROTECTED]:


  sudah diperhitungkan kebutuhan space dan bandwidth untuk update repo?
  http://www.ubuntu.com/getubuntu/mirror

ukuran repo ubuntu sekarang (i386,amd64,powerpc) itu sekitar 210GB


  Lagipula struktur direktori seperti yang dibahas di

 http://opensource.telkomspeedy.com/wiki/index.php/Membuat_Repository_Ubuntu_Lokal
  beda cukup jauh dengan struktur direktori mirror normal. Akibatnya
  ketika di-update dengan script
  rsync standar mirror Ubuntu, akan sangat banyak file yang didownload ulang.


kalau modal awal membuat repo ubuntu itu berasal dari dvd repo, maka
struktur direktori repo harus direkonstruksi ulang. Silakan baca
panduannya di 
http://wiki.ubuntu-id.org/DokumentasiKomunitas/TutorialRepositoriLokal
(bagian Menggabungkan repositori yang terpisah). Setelah struktur
direktori menjadi normal, maka rsync bisa dilakukan dg aman.



-- 
Iang-
http://fajran.web.id y!m: fajran

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Andika Triwidada
2008/3/4 rianto utomo [EMAIL PROTECTED]:
 tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?

 terima kasih

Silahkan pilih merek  tipe laptop
dan distro yang telah dicoba dipasang

http://www.linux-laptop.net/
http://tuxmobil.org/mylaptops.html

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] local repository ubuntu dengan server fedora

2008-03-04 Terurut Topik Amiruddin Utina
kayaknya kalau pake debmirror ada kesalahan(error) ini script nya
debmirror -m --passive --host=id.archive.ubuntu.com --root=ubuntu/
--method=ftp --progress --dist=gutsy-updates --section=main
--arch=i386 ubuntu/ --ignore-release-gpg --cleanup --nosource
Mirroring to ubuntu/ from ftp://[EMAIL PROTECTED]/ubuntu//
Arches: i386,i386
Dists: sid,gutsy-updates
Sections: main,main/debian-installer,contrib,non-free,main
Passive mode on.
Checking md5sums.
Pdiff mode: use.
Attempting to get lock, this might take 2 minutes before it fails.
Get Release files.
[0%] Getting: dists/sid/Release  # failed:dists/sid/Release: No such
file or directory
dists/sid/Release failed md5sum check, removing
[0%] Getting: dists/sid/Release.gpg  #
failed:dists/sid/Release.gpg: No such file or directory
dists/sid/Release.gpg failed md5sum check, removing
[0%] Keeping: dists/gutsy-updates/Release
[0%] Keeping: dists/gutsy-updates/Release.gpg
Errors:
 Download of dists/sid/Release failed: dists/sid/Release: No such file
or directory
 Download of dists/sid/Release.gpg failed: dists/sid/Release.gpg: No
such file or directory
Failed to download some Release or Release.gpg files!
releasing 1 pending lock... at
/usr/lib/perl5/vendor_perl/5.8.8/LockFile/Simple.pm line 182.


2008/3/4 Fajran Iman Rusadi [EMAIL PROTECTED]:
 2008/3/4 Andika Triwidada [EMAIL PROTECTED]:

  2008/3/4 Amiruddin Utina [EMAIL PROTECTED]:

  

   sudah diperhitungkan kebutuhan space dan bandwidth untuk update repo?
http://www.ubuntu.com/getubuntu/mirror

  ukuran repo ubuntu sekarang (i386,amd64,powerpc) itu sekitar 210GB


  
Lagipula struktur direktori seperti yang dibahas di
  
   
 http://opensource.telkomspeedy.com/wiki/index.php/Membuat_Repository_Ubuntu_Lokal
beda cukup jauh dengan struktur direktori mirror normal. Akibatnya
ketika di-update dengan script
rsync standar mirror Ubuntu, akan sangat banyak file yang didownload 
 ulang.
  

  kalau modal awal membuat repo ubuntu itu berasal dari dvd repo, maka
  struktur direktori repo harus direkonstruksi ulang. Silakan baca
  panduannya di 
 http://wiki.ubuntu-id.org/DokumentasiKomunitas/TutorialRepositoriLokal
  (bagian Menggabungkan repositori yang terpisah). Setelah struktur
  direktori menjadi normal, maka rsync bisa dilakukan dg aman.



  --
  Iang-
  http://fajran.web.id y!m: fajran



  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Amiruddin Utina
Anda pake merk apa, kalau ubuntu gutsy kayaknya 99% deteksi hw nya

2008/3/4 Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED]:
 2008/3/4 rianto utomo [EMAIL PROTECTED]:

  tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?

  Sudah coba distro apa saja memang? Merk laptopnya apa? Saya pakai
  Debian Etch, tidak langsung terdeteksi semua. Ya, hitung-hitung
  belajar.

  --
  Zaki Akhmad



  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] VirtualHost Apache 2

2008-03-04 Terurut Topik Zaki Akhmad
Salam

Saya menggunakan distro Debian Etch. Saya coba set VirtualHost based
on name. Nama server aslinya misalnya adalah asli.or.id Lalu saya
tambahkan aliasnya, CNAME di DNS, alias.or.id

Saya tambahkan file konfigurasi di
/etc/apache2/sites-available/asli.or.id dengan DocumentRoot mengarah
ke /home/alias/public_html Anehnya ketika saya buka dengan URL
http://alias.or.id/ mengapa ia tidak mengarah ke file yang saya buat
di DocumenRoot /home/alias/public_html?

Pencerahan?

-- 
Zaki Akhmad

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] linux 2.6

2008-03-04 Terurut Topik net
ada yg bisa kasih tau ga bagus nya pake kernel berapa ??
2.6.21 atau 2.6.24

karena 2.6.21 itu yg default saya pake secara saya pake slackware 12
kalo bisa sekalian referensi nya donk...
kelebihan dan kekurangan kedua kernel itu apa aja

thanks

--
--from the net with zero space--

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] VirtualHost Apache 2

2008-03-04 Terurut Topik Fajran Iman Rusadi
2008/3/4 Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED]:

  Saya tambahkan file konfigurasi di
  /etc/apache2/sites-available/asli.or.id dengan DocumentRoot mengarah
  ke /home/alias/public_html Anehnya ketika saya buka dengan URL
  http://alias.or.id/ mengapa ia tidak mengarah ke file yang saya buat
  di DocumenRoot /home/alias/public_html?

jangan lupa diaktifkan dg a2ensite




-- 
Iang-
http://fajran.web.id y!m: fajran

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] local repository ubuntu dengan server fedora

2008-03-04 Terurut Topik Fajran Iman Rusadi
2008/3/4 Amiruddin Utina [EMAIL PROTECTED]:
 kayaknya kalau pake debmirror ada kesalahan(error) ini script nya
  debmirror -m --passive --host=id.archive.ubuntu.com --root=ubuntu/
  --method=ftp --progress --dist=gutsy-updates --section=main
  --arch=i386 ubuntu/ --ignore-release-gpg --cleanup --nosource
[apus]
  Errors:
   Download of dists/sid/Release failed: dists/sid/Release: No such file
  or directory
   Download of dists/sid/Release.gpg failed: dists/sid/Release.gpg: No
  such file or directory

tambahin --ignore-missing-release



-- 
Iang-
http://fajran.web.id y!m: fajran

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Fajar Priyanto
On Tuesday 04 March 2008 16:44:26 logb wrote:
 Untuk membacanya, bisa kita set-upkan sistem authentikasi, misalnya
 dengan courier. Nah kalo misalnya mau membaca dengan thunderbird, ada
 dua solusi, pake imap atau pop.

 Tp yg jadi masalah lagi, couriernya mau baca field passwordnya gimana?
 kan cuma pake mapping? Oleh karena itu lebih baik pake mysql. Bisa
 ditambah field untuk password.

Pakai file mapping Pak Hans bisa aja.
Ntar passwordnya disetel di dovecot untuk client ambil lewat Pop3/Imap 
Thunderbird.

Install dovecot, setel2 dikit dan ini saya nemu scriptnya untuk create 
password user di dovecot:
Script untuk create password dovecot (sesuaikan dengan path server kita):
Beri nama filenya misalnya mkdovecotpasswd

#!/bin/bash
mkpasswd --hash=md5 $2   /tmp/hash
echo $1:`cat /tmp/hash`  /etc/dovecot/passwd

Cara pakainya: mkdovecotpasswd [EMAIL PROTECTED] password

Semoga membantu.
-- 
Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | Linux tutorial 
http://linux2.arinet.org
20:47:32 up 1:53, 2.6.22-14-generic GNU/Linux 
Let's use OpenOffice. http://www.openoffice.org
The real challenge of teaching is getting your students motivated to learn.


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part.


Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Adi Nugroho
On Tuesday 04 March 2008 18:10:42 rianto utomo wrote:
 tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?

Saya menggunakan openSUSE 10.3 di HP Compaq Presario 3736.
Semua hardware terdeteksi dengan baik.

Btw, linuks linuks jaman sekarang sudah pada pinter pinter koq.
Coba aja satu per satu, hehehe

-- 
Salam,

Adi Nugroho - http://adi.internux.co.id/
iNterNUX --- http://www.internux.net.id/
Jalan Dr. Sam Ratulangi No. 53J Makassar
Tel. +62-411-834690  Fax. +62-411-834691
CDMA:+62-411-6109535 GSM:+62-816-27-9193

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik yoss

Adi Nugroho wrote:

On Tuesday 04 March 2008 18:10:42 rianto utomo wrote:
  

tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?



Saya menggunakan openSUSE 10.3 di HP Compaq Presario 3736.
Semua hardware terdeteksi dengan baik.

Btw, linuks linuks jaman sekarang sudah pada pinter pinter koq.
Coba aja satu per satu, hehehe

  

nambahin daftar...
acer aspire 4520/4710..mulus dgn Fedora 8 + Linux kernel 2.6.24
it's working perfectly.

salam
yoss @ Linux turionx2 2.6.24 #2 SMP  i686 athlon i386 GNU/Linux


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik kurniadi
saya pake kubuntu, yang gak jalan modem internal pake
kernel default, tapi di update kernel lagi langsung
bisa jalan.

--- Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED] wrote:

 2008/3/4 rianto utomo
 [EMAIL PROTECTED]:
  tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk
 langsung detect apa ya?
 
 Sudah coba distro apa saja memang? Merk laptopnya
 apa? Saya pakai
 Debian Etch, tidak langsung terdeteksi semua. Ya,
 hitung-hitung
 belajar.
 
 -- 
 Zaki Akhmad
 
 -- 
 FAQ milis di
 http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke
 [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di
 http://linux.or.id/milis
 
 



  

Be a better friend, newshound, and 
know-it-all with Yahoo! Mobile.  Try it now.  
http://mobile.yahoo.com/;_ylt=Ahu06i62sR8HDtDypao8Wcj9tAcJ 


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] lm_sensors on slackware

2008-03-04 Terurut Topik net
duh lagi nyobain lmsensors bawaan slackware kok gabisa2x yah... :(
sebenernya lm sensor itu tergantung apa sih...
prosesor nya kernel nya apa mobo nya

please help dah pusing nih...

kalo mobonya ada yg tau ga gimana cara ngeliat nya di linux... apa
perintah nya.. thanks
--
--from the net with zero space--

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] lm_sensors on slackware

2008-03-04 Terurut Topik Andika Triwidada
2008/3/4 net [EMAIL PROTECTED]:
 duh lagi nyobain lmsensors bawaan slackware kok gabisa2x yah... :(
  sebenernya lm sensor itu tergantung apa sih...
  prosesor nya kernel nya apa mobo nya

  please help dah pusing nih...

  kalo mobonya ada yg tau ga gimana cara ngeliat nya di linux... apa
  perintah nya.. thanks

tergantung mobo dan kernel lah
ada script sensors-detect gak?
saya biasanya ngerun itu, langsung dia akan menyarankan modul-modul
kernel apa saja yang perlu di-load

--
andika

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Onno W. Purbo



On Tue, 4 Mar 2008, Adi Nugroho wrote:


On Tuesday 04 March 2008 18:10:42 rianto utomo wrote:

tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?


Saya menggunakan openSUSE 10.3 di HP Compaq Presario 3736.
Semua hardware terdeteksi dengan baik.

Btw, linuks linuks jaman sekarang sudah pada pinter pinter koq.
Coba aja satu per satu, hehehe




saya pake Ubuntu ME 7.10 di Axioo
langsung detect semua :) ..


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] bagaimana supaya wvdial bisa dijalankan user biasa

2008-03-04 Terurut Topik Adyan
hello linuxers,

bagaimana supaya wvdial bisa dijalankan oleh user biasa. saya sudah
chmod ugo+r /etc/wvdialconf, tapi ketika dicoba, pesannya

-- Cannot open /dev/ttyS0: Device or resource busy

juga user sudah dimasukka ke grup 'dip' tapi seperti tidak ada efeknya..
saya lagi pakai fedora 8.

mohon bantuannya,

- adyan anwar


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Hans Linux
dengan kata lain, file map tidak memungkinkan utk create password ? trus
apa donk gunanya jika email bisa masuk tapi ga bisa di baca lewat email
client ato webmail? just curious aja :P

ok, mgkin solusi yg lebih baik menggunakan mysql. masalahnya postfix
saya skrg ga men-support mysql, sedangkan postfixnya uda dalam posisi
running. Kemudian saya cari2 di internet dan mendapatkan cara membuat
postfix men-support mysql, dg menjalankan:

$ make tidy
$ make makefiles CCARGS=' -DHAS_MYSQL -I/usr/include/mysql' AUXLIBS=' -L
/usr/lib/mysql -lmysqlclient -lz -lm'
$ make

kira kira apa maksud dari printah diatas? apakah akan mengubah sesuatu
di postfix yg dapat mengakibatkan postfix mgkin bermasalah nantinya?
Soalnya postfix uda running dan melayani ratusan users saat ini. thx
atas pecerahannya...

logb wrote:
 Hehehe.. sori-sori, balik lagi ke email anda yang pertama.

 Anda membuatnya menggunakan file map aja, sepertinya gak bisa. Sebab
 file map sendiri tidak ada field untuk password.

 Map sendiri kan fungsinya cuma me-mapping kalo ada email untuk
 [EMAIL PROTECTED] masuk ke folder mana. Nah emailnya sendiri kan
 'owner'nya jadi satu user. Mis: vmail..

 Untuk membacanya, bisa kita set-upkan sistem authentikasi, misalnya
 dengan courier. Nah kalo misalnya mau membaca dengan thunderbird, ada
 dua solusi, pake imap atau pop.

 Tp yg jadi masalah lagi, couriernya mau baca field passwordnya gimana?
 kan cuma pake mapping? Oleh karena itu lebih baik pake mysql. Bisa
 ditambah field untuk password.

 Courier bisa juga memakai authentifikasi dari user unix/shell.

 Banyak juga kok alternatif selain courier.

 2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
   
 saat ini sih mau coba pake Thunderbird, bukan webmail
  jadi butuh password. nah gimana createnya ya??



  logb wrote:
   Oh iya, itu kan untuk membuat virtualnya.
   Masalahnya sekarang, user tersebut akan login lewat mana? webmail?
   kalo webmail berarti harus install software webmail (mis squirrel) dan
   kalo pake webmail kan juga install imap. Nah baru butuh password..
  
  
   2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
  
   kayaknya ga ada penjelasan disitu yg mengenai password...
saya liat dibagian separate domains, non-UNIX accounts
  
virtual user yg saya buat kan hanya map file, tidak tercatat sbg sistem
user (/etc/passwd) dan tidak menggunakan mysql. apa ga mgkin kaya gitu 
 ya???
  
  
  
logb wrote:
 http://www.postfix.org/VIRTUAL_README.html

 2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:

 dear all
  saya memcoba membuat virtual domain di postfix, tidak menggunakan 
 mysql,
  hanya pake file map dll. semua uda beres dan saya bisa kirim ke user
  virtual misalnya [EMAIL PROTECTED] saya cek di
  /var/spool/virtual_mailbox/domain2.com/virt, ada emailnya.

  yg saya bingung gimana create password utk user virt ini (virtual 
 user).
  user virt bukan user di system, just virtual aja. Password kan
  diperlukan misalnya user virt ingin cek email dia dg thunderbird.

  pls help :)

  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis







  
  
--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
  
  
  
  
  
  
  


  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


 



   


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] bagaimana supaya wvdial bisa dijalankan user biasa

2008-03-04 Terurut Topik panggiring

Adyan wrote:

hello linuxers,

bagaimana supaya wvdial bisa dijalankan oleh user biasa. saya sudah
chmod ugo+r /etc/wvdialconf, tapi ketika dicoba, pesannya

-- Cannot open /dev/ttyS0: Device or resource busy

juga user sudah dimasukka ke grup 'dip' tapi seperti tidak ada efeknya..
saya lagi pakai fedora 8.

mohon bantuannya,

- adyan anwar


  

tambahkan qtwvdialer

agar user tinggal menjalankan via GUI,
startinternetqtwvdialer
Ini di KDE ding, kao gnome manggilnya dari mana ya?

--
ym:panggiring1 
reg'd linux user:461395

http://alasroban.web.id


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Wirjawan Ir. YB1LL

rianto utomo wrote:

tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?

terima kasih
  
Saya pernah install Mandriva 2007 di Axioo dan Acer, bisa jalan semuanya 
kecuali moden telepon.


Salam
Wirjawan

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] test

2008-03-04 Terurut Topik Coba
Hanya test... tolong diabaikan



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Popo
On Wed, Mar 05, 2008 at 08:48:06AM +0700, Wirjawan Ir. YB1LL wrote:
 rianto utomo wrote:
 tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?

 terima kasih
  
nambahi merk lokal, Forsa 1411D pakai OpenSuse versi berapa ya ? lupa:), bonus 
DVD InfoLinux 03/08, Xubuntu 7.10, dan Ubuntu 7.10 lancar diinstall, 
hardwarenya bisa kedetect semua, mungkin modem nya aja yang belum kucoba, ga 
ada koneksi internet soalnya :D.
semoga membantu.

salam,
Popo


This e-mail message may contain legally privileged and/or confidential 
information. 
If you are not the intended recipient(s), or the employee or agent responsible 
for delivery 
of this message to the intended recipient(s), you are hereby notified that any 
dissemination, 
distribution or copying of this e-mail message is strictly prohibited. If you 
have received this 
message in error, please immediately notify the sender and delete this e-mail 
message from your computer.

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Hans Linux
Wirjawan Ir. YB1LL wrote:
 rianto utomo wrote:
 tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect
 apa ya?

 terima kasih
   
 Saya pernah install Mandriva 2007 di Axioo dan Acer, bisa jalan
 semuanya kecuali moden telepon.

 Salam
 Wirjawan

saya install openSUSE 10.3 di HP Pavilion DV2213, semua kedetek kecuali
modem telp. kedetek sih, cuman mesti config manual lagi, pernah baca di
majalah IL, tapi belon dicoba. kalo ga ada wifi utk internet, saya pake
hp cdma + fr*n utk konek menggunakan wvdial. ini juga berkat baca di
majalah IL :)

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik rianto utomo
thx buat:
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED]
atas masukannya, maaf infonya kurang lengkaps :)
gw pake compaq v1000 dengan wifi intel PRO/wireless 2200BG (versi driver
windows).
nah gw da coba berbagai macam distro live cd semua it's ok bisa jalan
dengan baik tapi wifi-nya ga kedeteck. denger2 sih ubuntu 7.1 keatas da
detect tapi ada ga ubuntu yg live CD? thx anyway busway

Rianto Utomo
*Sekolah Victory Plus
*Jl. Kemang Pratama Raya AN 2-3 Kemang Pratama, Bekasi
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id/


Zaki Akhmad wrote:
 2008/3/4 rianto utomo [EMAIL PROTECTED]:
   
 tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect apa ya?
 

 Sudah coba distro apa saja memang? Merk laptopnya apa? Saya pakai
 Debian Etch, tidak langsung terdeteksi semua. Ya, hitung-hitung
 belajar.

   

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik taryono


-Original Message-
From: Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED]
To: tanya-jawab@linux.or.id
Date: Tue, 4 Mar 2008 18:03:01 +0700
Subject: Re: [tanya-jawab] linux laptop

 2008/3/4 rianto utomo [EMAIL PROTECTED]:
  tanya dong, linux yg bisa jalan di laptop termasuk langsung detect
 apa ya?
 
 Sudah coba distro apa saja memang? Merk laptopnya apa? Saya pakai
 Debian Etch, tidak langsung terdeteksi semua. Ya, hitung-hitung
 belajar.
 
 -- 
 Zaki Akhmad
 
coba pake ubuntu versi terbaru kalo gak open suse



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Wirjawan Ir. YB1LL
Coba pakai ndiswraper, lalu gunakan driver untuk windows, saya 
berhasil di Acer.


Salam
Wirjawan

rianto utomo wrote:

thx buat:
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED]
atas masukannya, maaf infonya kurang lengkaps :)
gw pake compaq v1000 dengan wifi intel PRO/wireless 2200BG (versi driver
windows).
nah gw da coba berbagai macam distro live cd semua it's ok bisa jalan
dengan baik tapi wifi-nya ga kedeteck. denger2 sih ubuntu 7.1 keatas da
detect tapi ada ga ubuntu yg live CD? thx anyway busway

Rianto Utomo
*Sekolah Victory Plus
*Jl. Kemang Pratama Raya AN 2-3 Kemang Pratama, Bekasi
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id/


Zaki Akhmad wrote:


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Andika Triwidada
2008/3/5 rianto utomo [EMAIL PROTECTED]:

  gw pake compaq v1000 dengan wifi intel PRO/wireless 2200BG (versi driver
  windows).
  nah gw da coba berbagai macam distro live cd semua it's ok bisa jalan
  dengan baik tapi wifi-nya ga kedeteck. denger2 sih ubuntu 7.1 keatas da
  detect tapi ada ga ubuntu yg live CD? thx anyway busway

ini iso yg livecd:
ftp://dl2.foss-id.web.id/iso/ubuntu/releases/7.10/ubuntu-7.10-desktop-i386.iso

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Ronny Haryanto
2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
 kayaknya ga ada penjelasan disitu yg mengenai password...
  saya liat dibagian separate domains, non-UNIX accounts

  virtual user yg saya buat kan hanya map file, tidak tercatat sbg sistem
  user (/etc/passwd) dan tidak menggunakan mysql. apa ga mgkin kaya gitu ya???

Mengirim dan mengambil email adalah dua proses berbeda.

Postfix, seperti MTA lain, itu kerjanya hanya mengantar email, jadi
Postfix tidak butuh tau soal password (mari lupakan sejenak soal SMTP
Auth, karena ini hal lain lagi), makanya tidak ada konfigurasi
passwordnya apa, cukup mapping usernya aja. Password biasanya
dibutuhkan pada saat mengambil email aja (mengakses mailbox lewat
IMAP, POP, etc.).

Makanya Postfix mendukung database selain flat file yaitu seperti SQL
atau LDAP, di mana informasi *tambahan* (seperti password, nama, dll)
bisa diattach ke usernya, lalu kemudian informasi tambahan ini bisa
digunakan oleh sistem lainnya, bukan Postfix.

Kalo memang anda terpaksa harus pake local flat file, anda harus
mencari tahu format flat file apa yg disupport oleh postfix yg
mendukung informasi tambahan (e.g. password), dan juga apakah sistem
anda yg lain (IMAP, POP, etc) bisa mendukung format itu juga. Hints:
'man postmap', 'postconf -m'.

Ronny

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] test

2008-03-04 Terurut Topik hendra

Coba wrote:

Hanya test... tolong diabaikan



  

diabaikan kok :)

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] PORT yang harus ditutup

2008-03-04 Terurut Topik rasyid
Hello tmn2 Linuxer,

Saya mempunyai proxy dengan squid, Setelah saya scan dengan Nmap saya
dapat hasilnya beberapa port Open antara lain:
21/tcp ftp
22/tcp ssh
25/tcp smtp
110/tcp pop3
111/tcp rpcbind
119/tcp nntp
143/tcp imap
759/tcp con
1/tcp snet-sensor-mgmt
32770/tcp sometimes-rpc3

Nah kebutuhan di tempat saya Proxy untuk browsing dan email. Yang saya
tanyakan port berapa aja yg kudu ditutup terkait dengan security.Mohon
share ilmu dari tmn2.


Thank's



  

-- 
Best regards,
 rasyid  mailto:[EMAIL PROTECTED]


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Hans Linux
Ronny Haryanto wrote:
 2008/3/4 Hans Linux [EMAIL PROTECTED]:
   
 kayaknya ga ada penjelasan disitu yg mengenai password...
  saya liat dibagian separate domains, non-UNIX accounts

  virtual user yg saya buat kan hanya map file, tidak tercatat sbg sistem
  user (/etc/passwd) dan tidak menggunakan mysql. apa ga mgkin kaya gitu ya???
 

 Mengirim dan mengambil email adalah dua proses berbeda.

 Postfix, seperti MTA lain, itu kerjanya hanya mengantar email, jadi
 Postfix tidak butuh tau soal password (mari lupakan sejenak soal SMTP
 Auth, karena ini hal lain lagi), makanya tidak ada konfigurasi
 passwordnya apa, cukup mapping usernya aja. Password biasanya
 dibutuhkan pada saat mengambil email aja (mengakses mailbox lewat
 IMAP, POP, etc.).

 Makanya Postfix mendukung database selain flat file yaitu seperti SQL
 atau LDAP, di mana informasi *tambahan* (seperti password, nama, dll)
 bisa diattach ke usernya, lalu kemudian informasi tambahan ini bisa
 digunakan oleh sistem lainnya, bukan Postfix.

 Kalo memang anda terpaksa harus pake local flat file, anda harus
 mencari tahu format flat file apa yg disupport oleh postfix yg
 mendukung informasi tambahan (e.g. password), dan juga apakah sistem
 anda yg lain (IMAP, POP, etc) bisa mendukung format itu juga. Hints:
 'man postmap', 'postconf -m'.

 Ronny

   
hasil postconf -m :

btree
cidr
environ
hash
ldap
nis
pcre
proxy
regexp
sdbm
static
tcp
unix

seperti email saya sebelumnya, disini dinyatakan mysql belon disupport.
yg laen ga ngerti mas
ldap jgn. so format apa yg sebaiknya digunakan?

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re[2]: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik avudz
DH Wirjawan,

Wednesday, March 5, 2008, 10:19:58 AM, Wirjawan menulis:

WIY Coba pakai ndiswraper, lalu gunakan driver untuk windows, saya 
WIY berhasil di Acer.

+++ untuk driver wifi intel PRO/wireless 2200BG pake ndiswrapper
sering bermasalah, di distro terbaru harusnya module tersebut sudah
ada, saya coba mulai dari dapper - edgy - feisty s/d gutsy sudah ada
kok :-)

terus coba distro nya SlaX juga ada, nama module nya ipw2200, coba aja
:

# modprobe ipw2200

kalau mau mode injection, module nya harus di kompel ulang, drivernya
bisa di download disini :

http://ipw2200.sourceforge.net

jangan lupa juga download firmware nya disini :

http://ipw2200.sourceforge.net/firmware.php?fid=5

juga download ieee8201 disini :

http://ieee80211.sourceforge.net

untuk petunjuk install nya bisa di liat di INSTALL atau README.first

nah, untuk auth ke WPA, harus pakek wpa_supplicant

http://hostap.epitest.fi/wpa_supplicant/

jika masih belum bisa, bisa posting error nya di milis.

-- 
Best regards,
  ./avdhttp://www.avudz.cc


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] VirtualHost Apache 2

2008-03-04 Terurut Topik Ronny Haryanto
2008/3/4 Zaki Akhmad [EMAIL PROTECTED]:
  Saya menggunakan distro Debian Etch. Saya coba set VirtualHost based
  on name. Nama server aslinya misalnya adalah asli.or.id Lalu saya
  tambahkan aliasnya, CNAME di DNS, alias.or.id

  Saya tambahkan file konfigurasi di
  /etc/apache2/sites-available/asli.or.id dengan DocumentRoot mengarah
  ke /home/alias/public_html Anehnya ketika saya buka dengan URL
  http://alias.or.id/ mengapa ia tidak mengarah ke file yang saya buat
  di DocumenRoot /home/alias/public_html?

  Pencerahan?

Akan jauh lebih cepat menganalisanya jika anda copy paste aja potongan
confignya ke sini.

Ronny

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] PORT yang harus ditutup

2008-03-04 Terurut Topik Ronny Haryanto
2008/3/5 rasyid [EMAIL PROTECTED]:
 Hello tmn2 Linuxer,

  Saya mempunyai proxy dengan squid, Setelah saya scan dengan Nmap saya
  dapat hasilnya beberapa port Open antara lain:
  21/tcp ftp
  22/tcp ssh
  25/tcp smtp
  110/tcp pop3
  111/tcp rpcbind
  119/tcp nntp
  143/tcp imap
  759/tcp con
  1/tcp snet-sensor-mgmt
  32770/tcp sometimes-rpc3

  Nah kebutuhan di tempat saya Proxy untuk browsing dan email. Yang saya
  tanyakan port berapa aja yg kudu ditutup terkait dengan security.Mohon
  share ilmu dari tmn2.

Port terbuka itu artinya ada program yg listening. Umumnya yg
direkomendasikan adalah hanya menyalakan yg diperlukan saja. Jadi
tinggal matikan yg gak dipake.

Ronny

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik Onno W. Purbo



On Wed, 5 Mar 2008, Wirjawan Ir. YB1LL wrote:

Coba pakai ndiswraper, lalu gunakan driver untuk windows, saya berhasil di 
Acer.


Salam
Wirjawan

rianto utomo wrote:

thx buat:
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED]
atas masukannya, maaf infonya kurang lengkaps :)
gw pake compaq v1000 dengan wifi intel PRO/wireless 2200BG (versi driver
windows).



Kebetulan laptop istri pake ipw2200
saya install Ubuntu langsung detect ..




nah gw da coba berbagai macam distro live cd semua it's ok bisa jalan
dengan baik tapi wifi-nya ga kedeteck. denger2 sih ubuntu 7.1 keatas da
detect tapi ada ga ubuntu yg live CD? thx anyway busway

Rianto Utomo
*Sekolah Victory Plus
*Jl. Kemang Pratama Raya AN 2-3 Kemang Pratama, Bekasi
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id/


Zaki Akhmad wrote:


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Fajar Priyanto
On Wednesday 05 March 2008 10:55:56 Hans Linux wrote:
 hasil postconf -m :

 btree
 cidr
 environ
 hash
 ldap
 nis
 pcre
 proxy
 regexp
 sdbm
 static
 tcp
 unix

 seperti email saya sebelumnya, disini dinyatakan mysql belon disupport.
 yg laen ga ngerti mas
 ldap jgn. so format apa yg sebaiknya digunakan?

Email sy ngga dibaca?
:)
-- 
Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | Linux tutorial 
http://linux2.arinet.org
11:26:32 up 41 min, 2.6.22-14-generic GNU/Linux 
Let's use OpenOffice. http://www.openoffice.org
The real challenge of teaching is getting your students motivated to learn.


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part.


Re: [tanya-jawab] linux laptop

2008-03-04 Terurut Topik rianto utomo
siiip kang. tararengkiu berat ane jajal dah

Rianto Utomo
*Sekolah Victory Plus
*Jl. Kemang Pratama Raya AN 2-3 Kemang Pratama, Bekasi
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id
http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id/


Onno W. Purbo wrote:


 On Wed, 5 Mar 2008, Wirjawan Ir. YB1LL wrote:

 Coba pakai ndiswraper, lalu gunakan driver untuk windows, saya
 berhasil di Acer.

 Salam
 Wirjawan

 rianto utomo wrote:
 thx buat:
 [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
 [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
 [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
 [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED]
 atas masukannya, maaf infonya kurang lengkaps :)
 gw pake compaq v1000 dengan wifi intel PRO/wireless 2200BG (versi
 driver
 windows).


 Kebetulan laptop istri pake ipw2200
 saya install Ubuntu langsung detect ..



 nah gw da coba berbagai macam distro live cd semua it's ok bisa jalan
 dengan baik tapi wifi-nya ga kedeteck. denger2 sih ubuntu 7.1 keatas da
 detect tapi ada ga ubuntu yg live CD? thx anyway busway

 Rianto Utomo
 *Sekolah Victory Plus
 *Jl. Kemang Pratama Raya AN 2-3 Kemang Pratama, Bekasi
 http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id
 http://www.sekolahvictoryplus-bks.sch.id/


 Zaki Akhmad wrote:

 -- 
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Hans Linux
email yg mana pak? perasaan ga terima email dari pak fajar... :)
atau diforward lewat japri pak, thx...

Fajar Priyanto wrote:
 On Wednesday 05 March 2008 10:55:56 Hans Linux wrote:
   
 hasil postconf -m :

 btree
 cidr
 environ
 hash
 ldap
 nis
 pcre
 proxy
 regexp
 sdbm
 static
 tcp
 unix

 seperti email saya sebelumnya, disini dinyatakan mysql belon disupport.
 yg laen ga ngerti mas
 ldap jgn. so format apa yg sebaiknya digunakan?
 

 Email sy ngga dibaca?
 :)
   


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Fajar Priyanto
Sorry Resend...

On Tuesday 04 March 2008 16:44:26 logb wrote:
 Untuk membacanya, bisa kita set-upkan sistem authentikasi, misalnya
 dengan courier. Nah kalo misalnya mau membaca dengan thunderbird, ada
 dua solusi, pake imap atau pop.

 Tp yg jadi masalah lagi, couriernya mau baca field passwordnya gimana?
 kan cuma pake mapping? Oleh karena itu lebih baik pake mysql. Bisa
 ditambah field untuk password.

Pakai file mapping Pak Hans bisa aja.
Ntar passwordnya disetel di dovecot untuk client ambil lewat Pop3/Imap 
Thunderbird.

Install dovecot, setel2 dikit dan ini saya nemu scriptnya untuk create 
password user di dovecot:
Script untuk create password dovecot (sesuaikan dengan path server kita):
Beri nama filenya misalnya mkdovecotpasswd

#!/bin/bash
mkpasswd --hash=md5 $2   /tmp/hash
echo $1:`cat /tmp/hash`  /etc/dovecot/passwd

Cara pakainya: mkdovecotpasswd [EMAIL PROTECTED] password

Semoga membantu.
-- 
Fajar Priyanto | Reg'd Linux User #327841 | Linux tutorial 
http://linux2.arinet.org
20:47:32 up 1:53, 2.6.22-14-generic GNU/Linux 
Let's use OpenOffice. http://www.openoffice.org
The real challenge of teaching is getting your students motivated to learn.


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part.


Re: [tanya-jawab] linux 2.6

2008-03-04 Terurut Topik Amiruddin Utina
maksudnya apa? setahu saya 1. makin besar angkanya semakin baik,2. ini
pula tergantung penggunaan kernel disesuaikan dengan aplikasi yang
digunakan.
paling bagus anda kompile kembali kernelnya sesuai kebutuhan.
Salam

2008/3/4 net [EMAIL PROTECTED]:
 ada yg bisa kasih tau ga bagus nya pake kernel berapa ??
  2.6.21 atau 2.6.24

  karena 2.6.21 itu yg default saya pake secara saya pake slackware 12
  kalo bisa sekalian referensi nya donk...
  kelebihan dan kekurangan kedua kernel itu apa aja

  thanks

  --
  --from the net with zero space--

  --
  FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
  Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
  Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] membuat password utk user virtual di postfix

2008-03-04 Terurut Topik Hans Linux
Fajar Priyanto wrote:
 Sorry Resend...

 On Tuesday 04 March 2008 16:44:26 logb wrote:
   
 Untuk membacanya, bisa kita set-upkan sistem authentikasi, misalnya
 dengan courier. Nah kalo misalnya mau membaca dengan thunderbird, ada
 dua solusi, pake imap atau pop.

 Tp yg jadi masalah lagi, couriernya mau baca field passwordnya gimana?
 kan cuma pake mapping? Oleh karena itu lebih baik pake mysql. Bisa
 ditambah field untuk password.
 

 Pakai file mapping Pak Hans bisa aja.
 Ntar passwordnya disetel di dovecot untuk client ambil lewat Pop3/Imap 
 Thunderbird.

 Install dovecot, setel2 dikit dan ini saya nemu scriptnya untuk create 
 password user di dovecot:
 Script untuk create password dovecot (sesuaikan dengan path server kita):
 Beri nama filenya misalnya mkdovecotpasswd

 #!/bin/bash
 mkpasswd --hash=md5 $2   /tmp/hash
 echo $1:`cat /tmp/hash`  /etc/dovecot/passwd

 Cara pakainya: mkdovecotpasswd [EMAIL PROTECTED] password

 Semoga membantu.
   
thx Pak Fajar... akan saya coba dulu. Saya cuma takut menimbulkan
masalah di server saya karena server saya uda terinstall dovecot selama
ini dan menggunakan setting defaultnya. Apakah nanti ga bentrok ya ... :P

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] lm_sensors on slackware

2008-03-04 Terurut Topik net
udah ... tapi no sensor detected...

kalo mas pake mobo apa dan kernel berapa...

gimana cara ngetahuin kita pake mobo apa .. ???

On 3/4/08, Andika Triwidada [EMAIL PROTECTED] wrote:
 2008/3/4 net [EMAIL PROTECTED]:
  duh lagi nyobain lmsensors bawaan slackware kok gabisa2x yah... :(
   sebenernya lm sensor itu tergantung apa sih...
   prosesor nya kernel nya apa mobo nya
 
   please help dah pusing nih...
 
   kalo mobonya ada yg tau ga gimana cara ngeliat nya di linux... apa
   perintah nya.. thanks

 tergantung mobo dan kernel lah
 ada script sensors-detect gak?
 saya biasanya ngerun itu, langsung dia akan menyarankan modul-modul
 kernel apa saja yang perlu di-load

 --
 andika

 --
 FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
 Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
 Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




-- 
--from the net with zero space--

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] [OOT] Lowongan Junior PHP Programmer

2008-03-04 Terurut Topik r00b1n h00d
PT Hasindo Net (http://www.hasindo.net) , perusahaan yang bergerak di
bidang perusahaan telekomunikasi penyediaan akses broadband internet
dan web development di Jakarta Utara,  kami membuka kesempatan
berkarir untuk posisi-posisi sebagai berikut :

Junior PHP Programmer

Mempunyai sikap  kepribadian baik, mudah beradaptasi dengan
lingkungan kerja, cekatan  fleksibel.
Minat belajar tinggi, jujur  dan loyalitas tinggi
Pria atau Wanita
Menyukai dan mengerti dasar-dasar pemrograman khususnya pemrograman
berbasis web.
Mengerti dasar-dasar Linux.
Menguasai standard W3C (HTML dan CSS)  dan teknologi website terbaru (XHTML)
Menguasai bahasa pemrograman khususnya PHP.
Memiliki pengalaman membangun aplikasi atau software berabasis web.
Terbiasa dan mampu bekerja dalam lingkungan LAMP (Linux Apache MySQL PHP)
Memiliki pengetahuan dan pengalaman menggunakan SQL (MySQL).
Mampu bekerja berorientasi schedule/jadwal.
Mampu bekerja sama dalam tim
Memiliki kemampuan mengatur pekerjaan multiple project


Tata cara pengiriman lamaran
Silahkan kirim CV anda  ke Email [EMAIL PROTECTED]
Dengan subject yang anda pilih.


-- 
Keeping knowledge Free

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] File Server di Linux

2008-03-04 Terurut Topik Donny Christiaan
Guyz,

Saya lagi mikir2 nih utk setup File Server di Linux .. nah apa ada
distro yg khusus utk File Server .. dan dah tersedian admin nya ..
sehingga lebih mudah maintain nya ..

Jadi maksud saya seperti TrixBox utk VoIP ... Zimbra utk Mail SErver ..
kayak gitu gitu deh .. ada ga ya yg utk File Server ?

jadi tinggal klik klik klik :) kayak Winblows :)

mohon info nya ya ..

thanks a lot ..

-- 
Best Regards,
Donny Christiaan.
[EMAIL PROTECTED]

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis