Re: [balita-anda] Bayi capek-pegel

1999-09-22 Terurut Topik mamanya Dafi
Pak Iton, Anak saya juga begitu, saat dia mulai bisa jalan tidak mau berhenti. Ini bisa dimaklumi karena anak memang selalu ingin mencoba kepandaian barunya. Jika anak terus-menerus sibuk dengan aktivitas maka dia dalam keadaan 'over stimulated'. Disini perbedaan orang dewasa dan anak, jika kita

Re: [balita-anda] Anak Mimisan

1999-09-22 Terurut Topik Basuki Rahmat
smoga bermanfaat On Tue, 21 Sep 1999, Andi Sugi wrote: 1.Bisa dicoba untuk memberikan es batu yang dibungkus plastik lalu ditempelkan di pangkal hidung diantara kedua mata. 2. Yakinkan dahulu bahwa anak anda tidak terkena demam berdarah (sebagai tindakan kewaspadaan) atau penyakit lainnya

Re: [balita-anda] Bayi capek-pegel

1999-09-22 Terurut Topik mamanya Dafi
Pak Iton, Anak saya juga begitu, saat dia mulai bisa jalan tidak mau berhenti. Ini bisa dimaklumi karena anak memang selalu ingin mencoba kepandaian barunya. Jika anak terus-menerus sibuk dengan aktivitas maka dia dalam keadaan 'over stimulated'. Disini perbedaan orang dewasa dan anak, jika kita

[balita-anda] Ludah bayi mulut (tanya)

1999-09-22 Terurut Topik Bonardo P.S. Napitupulu
Para Netter Saya punya bayi berumur 18 hari. Kondisi kelihatan normal2 saja, cuma kalo saya perhatikan kadang2 dimulutnya ada seperti ludah yang adanya kadang2 . Juga bila tidur kadang mulutnya tidak ditutup rapat.Apakah ini hal biasa atau memang ada gangguan di tenggorokannya atau

Re: [balita-anda] bayi mulai berjalan dan bicara

1999-09-22 Terurut Topik BKC1153 Sulhiyah
sepertinya aneh kalo anak bisa bicara dulu baru bisa berjalan. tapi memang itu terjadi pada anak saya. Anak saya bisa berjalan umur 11 bulan, dan 12 bulan dia sudah pandai berlari, sekarang umurnya sudah 15 bulan lebih 2 hari. entah benar entah tidak, tapi memang demikian, kosakata yang

RE: [balita-anda] bayi mulai berjalan dan bicara

1999-09-22 Terurut Topik Anna Dwiyana
Assalamu 'alaikum Wr. Wb. Banyak yang bilang kalau anak bisa jalan duluan, ngomongnya akan belakangan (terlambat) atau kalau ngomong duluan, jalannya akan terlamat. Ada juga yang bilang kalau anak perempuan akan ngoomong duluan sedangkan laki-laki akan cepat jalan. Saya juga ngga tahu apakah

RE: [balita-anda] BAB anak

1999-09-22 Terurut Topik PURNOMO ARIEF WIDJAJANTO
Terima kasih atas tanggapan rekan-rekan netter semua... Akhirnya anak saya sampai 4 hari tetap tidak BAB juga..padahal istri saya sudah makan pepaya dalam jumlah yang cukup. Pada hari berikutnya saya bawa ke DSAdan diberikan obat MICROLAXADINE.. berbentuk cairan yang harus dimasukkan ke

[balita-anda] Menggigit puting

1999-09-22 Terurut Topik Charles P. Manurung
Salam, Tanggal 17 September lalu saya dikaruniai seorang putri (3,2 kg/48 cm). Kami bertekad untuk memberikan ASI Eksklusif. Masalahnya, sang bayi sering menggigit puting payudara ibunya sampai lecet. Mungkin para netters ada yang mengetahui solusinya dan bagaiman menangani nipple yang luka

Re: [balita-anda] bayi mulai berjalan dan bicara

1999-09-22 Terurut Topik mamanya Dafi
Menurut orang tua kebanyakan memang demikian, tapi tidak selalu benar karena kepandaian berbicara dan berjalan tergantung dari kesiapan alat bicara dan otot-otot kaki. Namun ada penelitian yang menunjukkan cepat-lambatnya anak berbicara dan berjalan ada hubungannya dengan bagaimana orang tua nya

[balita-anda] Agar Bayi Cerdas dan Berkualitas

1999-09-22 Terurut Topik Tabloid IBUANAK
Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat cerdas" Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED] Berhenti berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

[balita-anda]

1999-09-22 Terurut Topik rina rana yanti
Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat cerdas" Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED] Berhenti berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

[balita-anda] anak manja ??

1999-09-22 Terurut Topik endang
Salam kenal, Saya seorang ibu dari bayi berusia 3 bulan lebih dikit. Suami-istri bekerja, selama ditinggal kerja bayi bersama pengasuhnya. Sampai seumur itu bayi saya belum bisa tengkurap sendiri (kalau dibantu bisa, menahan kepala sudah bisa, tapi tidak bertahan lama - paling 5 menit - dia

Re: [balita-anda] bayi mulai berjalan dan bicara

1999-09-22 Terurut Topik alpha cipta computindo
Hallo , Kalau mau cepat jalan , anak harus sering dilepas dilantai , jangan terlalu banyak digendong . Alat bantu yang paling baik adalah semacam gerobak tanpa roda , jadi si anak bisa berdiri sambil berpegangan pada gerobak dan didorong , kalau saya sendiri memakai semacam sepeda yang 2 in 1 ,