[balita-anda] Pertumbuhan gigi

2002-02-17 Terurut Topik fitri oktavia
Dear netters, Anak saya Keefe sudah berumur 1 tahun 1 minggu dan sampai saat ini belum ada satu gigi-pun yang tumbuh, apakah hal ini wajar ?? dan bagaimana supaya bisa cepat tumbuh ??? DSA-nya sih bilang nggak apa-apa, cuman tetap aja saya bingung. KAlo ada yang punya pengalaman masalh gigi

Re: [balita-anda] Stimulasi otak anak lewat buku

2001-10-31 Terurut Topik fitri oktavia
Hallo mbak Purbosari, saya berminat dengan buku anda bisa nggak dikirim brosurnya dan harganya atau telp saya di 08161952130 atau telp kantor. 4605550 ext. 415 salam fitri -- On Mon, 29 Oct 2001 02:42:46 Purbosari, Anindita wrote: Dear All, Untuk yang baru bergabung dengan balita-anda.

Re: [balita-anda] makan ikan

2001-08-31 Terurut Topik fitri oktavia
Ikan yang bagus buat bayi sebenernya sih banyak, a.l :tenggiri, kakap putih and merah, salmon(tp mahal),tuna, marlin(agak mahal), kuwe. Cara mengolahnya : ikan dibersihkan dulu sisiknya trus dipotong-potong untuk menghilangkan bau amis dikasih parutan wortel selama 15 menit trus untuk

Re: [balita-anda] Antibiotik campur susu

2001-08-15 Terurut Topik fitri oktavia
Hai, yang saya tahu bila suatu antibiotik yang mengandung antibiotik Tetracyclin bila diminum bersamaan dengan mineral seperti Calsium, besi (Fe) yang biasanya terdapat dalam susu maka antibiotik dan mineral tersebut saling berikatan, sehingga mmengakibatkan antibiotik tidak dapat diserap

Re: [balita-anda] Renang

2001-07-31 Terurut Topik fitri oktavia
Bayi 6 bulan udah boleh berenang, anak saya 5 bula udah berenang, tips-tips yang harus diperhatikan : 1. waktunya berkisar 10-15 menit 2. kalo bisa latihan dulu di bath tube 3. pakai baju renang yang tidak terlalu berat sehingga membebani si bayi 4. pilih kolam renang yang bersih dan tidak

Re: [balita-anda] kaget

2001-06-14 Terurut Topik fitri oktavia
Salam, Dari buku-buku yang saya baca bayi yang normal mempunyai 4 ciri khas yaitu : 1. refleks moro atau yang kita kenal dengan reflex kaget tersebut, jadi hal ini adalah wajar, malah kalau tidak ada reflex tersebut harus dipertanyakan apa ada yang tidak normal so jangan khawatir. 2. reflex

Re: [balita-anda] Variasi makanan dan Juswortrel

2001-06-14 Terurut Topik fitri oktavia
Yang saya tau ada buku Seri Ayah Bunda dengan judul MAkanan Favorit Anak disitu ada macam-macam makanan untuk bayi dan balita, bukunya bisa dibeli di Gramedia atau bisa dipesan via web dengan situs ayah bunda sorry lupa almat lengkapnya so di search aja. Salam Bundanya Siva -- On Fri, 15 Jun