Re: [iagi-net-l] Faults yang menyatu di surface

2005-08-04 Terurut Topik Awang Satyana
Pernah baca "sesar sapu lidi" atau "sesar ekor kuda" ? Nah, itu jenis yang ditanyakan. Dalam section bromstick faults, atau dalam areal view horsetail faults menggambarkan itu. Ini suka terjadi (tak selalu) di sesar2 normal (rifts) tua yang tak sampai ke permukaan (blind faults) yang lalu di-inv

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Amir . AL-AMIN
idealnya kita ambil yang velocity shale saja. tetapi bagaimana bisa dilakukan filter, jika lapisannya belum di bor. maka diambil 'aman'nya saja , sambil dievaluasi saat ngebor.

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik iwan . busono
Mungkin hubungan yang dibuat terlampau simple ya, velocity turun=pp naik. Karena penyebab naik turunnya velocity kebanyakan berhubungan dengan litologi dan fluida pengisi, kadang2 berhubungan overpressure. Saya pribadi sih nggak terlampau nyaman memprediksi pressure dengan menggunakan velocity log

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Amir . AL-AMIN
kebalik Mas Iwan, velocity turun, pp naik. apakah benar2 overpressure atau bukan, utk velocity look ahead, tidak bisa di check. kecuali dg di drill. kecuali well known area. tapi kalau udah well known ngapain juga di look ahead. cara yang paling 'murah' dan gampang , di flow check saja. kalau

[iagi-net-l] Faults yang menyatu di surface

2005-08-04 Terurut Topik Ferdinandus . KARTIKO-SAMODRO
Salam Mau nanya ke rekan semuanya Mungkin tidak ya kalau kita ketemu faults yang di permukaan cuma satu bidang sedang makin ke bawah makin bercabang jadi beberapa faults... Kaya pola flower faults tapi kebalik Genesanya bagaimana ya...? Nungkin Kalau ada paper yang membahas hal tersebut...?

Re: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik aditrianto
Mas, Selain masalah depleted atau virgin pressure dan hubungannya antara Pres Sand dan Press Shale (tantangannya akan lebih besar kalau ada depleted dan virgin dalam lokasi yang berdekatan --> dalam 1 section), ada hal lain yang perlu kita perhatikan, yaitu pola litologi (clean sand kah ? atau int

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik iwan . busono
Kalau velocitynya turun apakah berarti PPnya turun?? karena kalau benar begitu, berarti low velocity akibat gas dan overpressure bisa dianggap sebagai low PP ya??? [EMAIL

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Sigit Ari Prabowo
...ikutan gabung diskusi,... Bagaimana kalo kasusnya berhubungan dengan reservoir karbonat, apakah penentuan pore pressure juga mirip dengan kalo reservoirnya sand,... Mengingat reservoir karbonat mempunyai karakteristik yang berbeda dengan sand... Terimakasih Sigit -Original Message

Re: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik iwan . busono
Nggak juga Shof, dinegara kita ini juga orang pakai PRESS_SAND juga kok (derived f/ RFT or MDT), kecuali kalau nggak punya data pressure sama sekali. Kalau virgin sih memang Press Sand>shale, tapi kalau udah depleted kan press sand < shale.

[iagi-net-l] Keprihatinan dan kekhwatiran mengenai data dasar

2005-08-04 Terurut Topik Bambang Murti
Vick, Ini menarik, mengenai "harga data". Sepengetahuan-ku, seismik 2D dijual per kilometer section, untuk paper print memiliki harga resmi sekitar US$ 10 per km, yah, bolehlah, dengan uncertainty 50%. Lha yang menariknya, harga untuk investor "ras" dan "buras" (ini kalau pinjam istilah per-ayam-an

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Amir . AL-AMIN
Mas Iwan, Dilihat saja velocity trendnya. Seperti melihat sonic trend. Cuma, apakah bisa dihitung PPP-nya dengan eaton/metoda lain, saya belum mencoba. Salam, = AMIR AL AMIN - DKS/OPG/WGO TOTAL E&P INDONESIE BALIKPAPAN (62-542)-534283 - (62)-811592277 ===

[iagi-net-l] Keprihatinan dan kekhwatiran --> Fwd: PERTAMINA menyumbang Workstation

2005-08-04 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
On 8/4/05, Sunardi - Hulu <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Apakah dapat membantu? Karena jika akan pakai data seismic Indonesia saya > rasa ijinnya cukup lama. > > Termakasih atas bantuannya. > > Yohannes Sunardi > Pengelolaan Data > Management Data dan Geomatika > Divisi Jasa teknologi > 021-3502

Re: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Yogi . PRIYADI
betul pak adit... data LOT menggambarkan fracture gradient dari formasi yg gunanya untuk mengetahui max MW yg bisa dipakai untuk menghindari lost circulation, dan disini ada dua pendapat lagi.sebaiknya dimana kita sebaiknya melakukan LOT??...sand atau shale??karena hasilnya bisa berbeda (l

Re: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Nataniel Mangiwa
Maaf, saya masih mixed up. Pore pressure yang kita prediksi biasanya yang berhubungan dengan shale dan diestimasi dengan berbagai cara (PRESS_SH), sedangkan yang kita ukur dari RFT/MDT adalah di sandstone (PRESS_FM). **betul pak. jadi ada 2 pressure. 1 punyanya SHALE (relative low perm), yg kedua p

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Ferdinandus . KARTIKO-SAMODRO
pakai program inversion, yang dikalibrasi dari data sonic dan density dari phase sebelumnnya.. mungkin teman dari schlum bisa lebih menjelaskan... Regards Kartiko-Samodro Telp : 3852 |-+--> | | [EMAIL PROTECTED]| | | nesi

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik iwan . busono
Maaf, bagaimana cara melihat pressure trend dr VSp look ahead??? [EMAIL PROTECTED]

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Herry Maulana
Setuju dengan Ferdi. Saya rasa dalam kasus mas Shofi RFT/MDT dipakai sebagai kalibrasi (after the fact data) dari trend (acoustic/resisitvity) sumur-sumur sebelum nya, sehingga diharapkan dalam program perancangan MW sumur berikutnya perhitungan kita mempunyai tingkat akurasi yang lebih baik. Lo

Re: [iagi-net-l] batu penawar racun

2005-08-04 Terurut Topik Ferdinandus . KARTIKO-SAMODRO
Masalah susu itu kayaknya benar... saya pernah baca artikel ada wartawan eropa sedang meliput ke afrika... kemudian entah kenapa matanya disembur bisa oleh ular cobra...wartawan itu menjerit kesakitan sambil menutup matanya... oleh orang sekitanya ia ditangkap dan dipegangi rame - rame , kemudian

Re: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik aditrianto
Pada saat driller melakukan LOT/FIT, sebenarnya apa sich yang diukur ? Apakah data LOT/FIT ini bisa digunakan sebagai indikasi berapa range (maksimal) MW yang akan dipakai atau untuk keperluan lainnya ? Thanks, Adi |-+---> | | [EMAIL PROTEC

Re: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Amir . AL-AMIN
Memang ada 2 pendapat/pengertian 1. Sh Pressure selalu lebih tinggi dari Form Pressure . 2. Sh Pressure bisa sama dengan Form Pressure. Form pressure disini tentu saja di virgin sand. Saya lebih cenderung mengikuti pendapat ke 2.. Alsannya : Kalaupun shale pressure > form pressure, kenapa harus

Re: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Ferdinandus . KARTIKO-SAMODRO
Selamat Pagi Semuanya... seperti yang sudah disinggung rekan lainnya tentang pressure shale dan formation pressure... Penggunaan dalam perancangan Mud weight sebenarnya kita pakai semuanya ... Pressure shale adalah pressure maximum yang akan kita dapat di well kita kalau kita ketemu sand yang sa

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Franciscus B Sinartio
Kalau seismic(reflection) while drilling sudah lama adanya. tapi kalau dikombinasikan sedemikian rupa sehingga bisa prediksi lithology, nah itu baru apa perlu seperti "seismic-log catalog" dulu ya? kalau begitu daerah new frontier tidak bisa dong. fbs --- [EMAIL PROTECTED] wrote: > > Hi

Re: [iagi-net-l] batu penawar racun

2005-08-04 Terurut Topik sujatmiko
Dear Pak Heru, Seru juga ya cerita tentang batu dari India. Nge-recharge-nya juga sangat istimewa. Kalau mineral zeolit diaktivasi, batu India ini malah direndam atau direbus dalam susu ( bayangin kalau susunya dari kuda liar, pasti tambah manjur ). Penjelasan Anda cukup logis. Batuan yang sarang s

Re: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Shofiyuddin
Maaf, saya masih mixed up. Pore pressure yang kita prediksi biasanya yang berhubungan dengan shale dan diestimasi dengan berbagai cara (PRESS_SH), sedangkan yang kita ukur dari RFT/MDT adalah di sandstone (PRESS_FM). PRESS_SH cuma bisa diestimasi sedangkan PRESS_FM diukur. Nah kira kira yang man

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Amir . AL-AMIN
Kejadiannya sudah agak lama 1 1/2 th yg lalu. Waktu itu kita run VSP look ahead. Dan mendapatkan dua reverse trend. Reverse trend yang pertama tidak ada apa-apa. Cuma ada carbonate streak. Reverse trend yang kedua, seharusnya dibawah TD plan, tetapi akhirnya kita dapat 'kick' duluan. Kalau dihi

RE: [iagi-net-l] Shale Pore Pressure Prediction - Sand?

2005-08-04 Terurut Topik Ferdinandus . KARTIKO-SAMODRO
Lho Mas Bukannya PP dan FP tetap memerlukan depth referensi ...? PP itu lebih dikontrol dengan overburden yang merupakan fungsi depth juga Sedang FP dikontrol oleh fluid flow di dalam reservoir karena perbedaan kondisi fluid itu di surface dan di kondisi downhole. Perubahan kondisi itu di