RE: [iagi-net-l] PEMILU IKATAN ALUMNI GEOLOGI ITB

2010-04-05 Thread Ridwan Nyak Baik
Bung; Setahu saya (mohon koreksi jika keliru) tidak semua mahasiswa ITB anggota Gea. Karena itu tidak semua alumni geologi ITB (secara ijazah) adalah alumni Gea ITB (saya pribadi merasa "keluarga Gea", karena mendaftar dan ikut masa orientasi anggota Gea, meski karena sikon saat itu kucing-kucin

RE: [iagi-net-l] PEMILU IKATAN ALUMNI GEOLOGI ITB

2010-04-05 Thread Chairul Nas
Bang Ridwan sangat amat betul sekali. Sebagai contoh, saya (Chairul Nas) yg tercatat sebagai alumni jurusan Tek Geologi ITB tidak pernah bergabung dengan Gea, maklumlah karena kita kan naik di tengah jalan. Kami angkatan 83 tapi sama-sama kuliah dgn angkatan reguler 80, 81, dan 82, sehingga mere

Re: [iagi-net-l] PEMILU IKATAN ALUMNI GEOLOGI ITB

2010-04-05 Thread mohammad syaiful
Bang Ridwan Nyak Baik, uda Nas, dkk lainnya, Dapat saya jelaskan bahwa sesuai dengan judulnya, 'ikatan alumni geologi itb', ya semua orang yg pernah mengenyam pendidikan dan lulus di jurusan atau departemen teknik geologi itb, tak ada sangkut-pautnya dengan masa os atau diksar atau lainnya. Saat

RE: [iagi-net-l] PEMILU IKATAN ALUMNI GEOLOGI ITB

2010-04-05 Thread Ridwan Nyak Baik
Jika demikian, mudah-mudahan saya (berusaha) untuk bisa hadir agar lebih rame. -Original Message- From: mohammad syaiful [mailto:mohammadsyai...@gmail.com] Sent: Monday, April 05, 2010 5:11 PM To: iagi-net@iagi.or.id Subject: Re: [iagi-net-l] PEMILU IKATAN ALUMNI GEOLOGI ITB Bang Ri

Re: [iagi-net-l] PEMILU IKATAN ALUMNI GEOLOGI ITB

2010-04-05 Thread N.Basuki
Mungkin perlu di biasakan untuk menyebut organisasi tsb sbg Ikatan Alumni Geologi ITB, bukan Ikatan Alumni Gea ITB untuk lebih mengakomodir semua mantan mahasiswa geologi ITB. Semakin banyak anggotanya kan semoga semakin baik. Lagipula sepemahaman saya, himpunan mahasiswa kan tidak menghasilka

Re: [iagi-net-l] Fwd: Generation Y: Lebih tidak punya Nalar Geologi?

2010-04-05 Thread Rovicky Dwi Putrohari
Fenomena yg diungkap Parvita ini mirip fenomena munculnya profesi baru ... IT Engineer !! Dahuu banyak orang yang melihat sebelah mata profesi ahli komputer. Profesi ahli komputer ini awalnya merupakan perkembangan dari sarjana elektronika yang berkembang pesat ketika masuknya era digital. Kompute

RE: [iagi-net-l] Fwd: Generation Y: Lebih tidak punya Nalar Geologi?

2010-04-05 Thread Leonard Lisapaly
Sebenarnya hasil pemetaan dari perangkat lunak geosains yang menggunakan rumus2 yang rumit dan analisa seorang geologist dihubungkan oleh pertanyaan ini : "Does the generated map geologically make sense"? LL -Original Message- From: Rovicky Dwi Putrohari [mailto:rovi...@gmail.com] Sent:

Re: [iagi-net-l] Fwd: Generation Y: Lebih tidak punya Nalar Geologi?

2010-04-05 Thread Benyamin Sapiie
Tabik Bung Sanggam, CPS engineers, petrel engineers..he..he.. boleh juga tuh .. Kalau keluh kesah ITB kurang pas.. sekarang kita di ITB malahan lebih lagi carut-marut..jadi nggak heran kalau banyak lulusan geologistnya yang kebingungan. Sebenarnya beberapa waktu yang lalu saya pernah curhat ..plu

Re: [iagi-net-l] Fwd: Generation Y: Lebih tidak punya Nalar Geologi?

2010-04-05 Thread oki musakti
Yang selalu saya tekankan untuk adik2 mahasiswa kalau sedang jalan-jalan ke Uni: Mastering MS Word does not make you a writer Proficient in Powerpoint does not automatically mean you are a good presenter. Jagoan Petrel gak otomatis berarti hebat di geomodeling. Almarhum ustads saya, George Allen

[iagi-net-l] Waspada Cyclone Robyn

2010-04-05 Thread Rovicky Dwi Putrohari
Waspada Cyclone Robyn Posted on 6 April 2010 by Rovicky | Sunting Monitor Cyclone Robyn (6 April 2010)

Re: [iagi-net-l] Geokontroversi : Perdebatan-Perdebatan dalam Geologi

2010-04-05 Thread bosman batubara
Pak Awang y baik, tulisannya dipasang di blog ya Pak, http://geologi.iagi.or.id/2010/04/06/geokontroversi-perdebatan-perdebatan-dalam-geologi/ tabik bosman batubara weblog: http://annelis.wordpress.com From: Awang Satyana To: Geo Unpad ; Eksplorasi BPMIG