[tanya-jawab] firewall device VS linux firewall

2010-10-25 Terurut Topik ferry teguh pratama
hi teman2 linux.. mohon ilmunya dishare, kira2 kinerja dan ketangguhannya lebih baik mana? antara HW firewall seperti watchguard atau fortigate dengan linux dengan distro khusus firewall, seperti IP COP, smoothwall, atau lainnya. Fungsi lainnya ada sebagai VPN. Untuk Harga, watchguard dan

Re: [tanya-jawab] firewall device VS linux firewall

2010-10-25 Terurut Topik Fajar Priyanto
2010/10/25 ferry teguh pratama cybe...@gmail.com: hi teman2 linux.. mohon ilmunya dishare, kira2 kinerja dan ketangguhannya lebih baik mana? antara HW firewall seperti watchguard atau fortigate dengan linux dengan distro khusus firewall, seperti IP COP, smoothwall, atau lainnya. Fungsi

Re: [tanya-jawab] firewall device VS linux firewall

2010-10-25 Terurut Topik Utian Ayuba
kalau mau agak murah dengan kualitas sama, beli komputer saja 3,5jt pak. tambah 1,5jt lagi untuk bayar jasa orang yang menginstal dan konfigurasi distro firewall. beberapa pilihan distronya sudah seperti yang bapak sebutkan. -- FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab

Re: [tanya-jawab] firewall device VS linux firewall

2010-10-25 Terurut Topik Yudhi Kusnanto
On Mon, 25 Oct 2010, Utian Ayuba wrote: kalau mau agak murah dengan kualitas sama, beli komputer saja 3,5jt pak. tambah 1,5jt lagi untuk bayar jasa orang yang menginstal dan konfigurasi distro firewall. beberapa pilihan distronya sudah seperti yang bapak sebutkan. tapi kebutuhan powernya

Re: [tanya-jawab] firewall device VS linux firewall

2010-10-25 Terurut Topik Utian Ayuba
kalau fokusnya ke listrik. komputer 3,5jtnya yang hemat listrik semacam netbook atau deskbook. kan? emang itu security appliance hemat listriknya semana sih? -- FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id Arsip dan

Re: [tanya-jawab] firewall device VS linux firewall

2010-10-25 Terurut Topik ardyan novanto
setau saya, selama ini saya pake watchguard firebox X550e. konsumsi daya listrik maksimal pada saat peak power 60 watt. dan memang keunggulan appliance adalah kemudahan dalam konfigurasu yang tinggal klak klik aja, kalo soal annual fee itu sifatnya optional. kalo hanya difungsikan sebagai firewall

Re: [tanya-jawab] firewall device VS linux firewall

2010-10-25 Terurut Topik ferry teguh pratama
Terima kasih semuanya .. om Utian, om yudhi, dan om fajar.. 2010/10/26 ardyan novanto ova...@gmail.com: setau saya, selama ini saya pake watchguard firebox X550e. konsumsi daya listrik maksimal pada saat peak power 60 watt. dan memang keunggulan appliance adalah kemudahan dalam konfigurasu

Re: [tanya-jawab] firewall device VS linux firewall

2010-10-25 Terurut Topik ardyan novanto
antivirus pada appliance itu menjadi cukup penting sekali apabila appliance difungsikan sebagai proxy dan melakukan NAT pada jaringan lokal, tapi kalo yg dilindungi oleh appliance cuma server aja sih sebenarnya antivirus software based yg bisa di install di config di server sudah cukup baik

Re: [tanya-jawab] firewall untuk email server

2008-07-16 Terurut Topik M Sigit Atmadhi - Gmail
saja yg digunakan bisa dilihat di manualnya zimbra - Original Message - From: Milis [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Tuesday, July 15, 2008 10:08 PM Subject: [tanya-jawab] firewall untuk email server halo pakar linux,.. sy sedang membuat email server zimbra dgn

Re: [tanya-jawab] firewall untuk email server

2008-07-16 Terurut Topik Jo
bisa dilihat di manualnya zimbra - Original Message - From: Milis [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Tuesday, July 15, 2008 10:08 PM Subject: [tanya-jawab] firewall untuk email server halo pakar linux,.. sy sedang membuat email server zimbra dgn linux debian, dan

[tanya-jawab] firewall untuk email server

2008-07-15 Terurut Topik Milis
halo pakar linux,.. sy sedang membuat email server zimbra dgn linux debian, dan uda berjalan ckup baik. tp blom ada seting firewall / iptables nya. bagaimana firewall/iptables yg baik utk email server tsb? bisa beri script iptables utk mengamankan email server sy? thanks a lot -- FAQ milis di

Re: [tanya-jawab] firewall untuk email server

2008-07-15 Terurut Topik Cecep Mahbub
2008/7/15 Milis [EMAIL PROTECTED]: halo pakar linux,.. sy sedang membuat email server zimbra dgn linux debian, dan uda berjalan ckup baik. tp blom ada seting firewall / iptables nya. bagaimana firewall/iptables yg baik utk email server tsb? bisa beri script iptables utk mengamankan email

Re: [tanya-jawab] firewall untuk email server

2008-07-15 Terurut Topik Adi Nugroho
On Tuesday 15 July 2008 23:08:03 Milis wrote: sy sedang membuat email server zimbra dgn linux debian, dan uda berjalan ckup baik. tp blom ada seting firewall / iptables nya. bagaimana firewall/iptables yg baik utk email server tsb? bisa beri script iptables utk mengamankan email server sy?

Re: [tanya-jawab] firewall untuk email server

2008-07-15 Terurut Topik Dedy Alamsyah
. regard Dedy - Original Message - From: Cecep Mahbub [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Tuesday, July 15, 2008 10:46 PM Subject: Re: [tanya-jawab] firewall untuk email server 2008/7/15 Milis [EMAIL PROTECTED]: halo pakar linux,.. sy sedang membuat email server

Re: [tanya-jawab] firewall untuk email server

2008-07-15 Terurut Topik Fajar Priyanto
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE- Hash: SHA1 Cecep Mahbub wrote: apanya yang mau diamankan? lebih baik anda belajar dulu iptables. salah skrip bisa-bisa bukannya aman, tapi sistem anda 'terkunci' oleh iptables yang anda jalankan. Betul, mendingan di test2 dulu di PC kantor. Ntar kalau sampai

Re: [tanya-jawab] Firewall

2007-09-27 Terurut Topik Yanurmal
Firewallnya pake apa pak? Intinya di block aja portnya di firewall anda. Atau kalau pake router didepan firewallnya, sekalian block di router juga dengan acl. Jangan lupa port 1434 juga di block. Ini emang penyakit jadul nih dari sebelah dan gak sembuh2 sampai sekarang. On 9/28/07, Belajar Linux

[tanya-jawab] Firewall

2007-09-27 Terurut Topik Belajar Linux
Hello Linuxer, berikut adalah log di serverku.ip 1 ip tersebut request ke ip 12, dan ip itu belum digunakan. 21:09:35.179256 61.144.207.103.1238 XXX.XXX.XXX.12.ms-sql-m: udp 376 21:09:35.779259 61.144.207.103.1238 XXX.XXX.XXX.12.ms-sql-m: udp 376 21:09:36.349255 61.144.207.103.1238

Re: [tanya-jawab] Firewall

2007-09-27 Terurut Topik andi saputro
salam, saya juga belum tahu itu udp 376 tapi bisa diblocked begini : iptables -I FORWARD -p udp --dport 376 -j DROP andi.saputro --- Belajar Linux [EMAIL PROTECTED] wrote: Hello Linuxer, berikut adalah log di serverku.ip 1 ip tersebut request ke ip 12, dan ip itu belum

Re: [tanya-jawab] Firewall linux

2007-07-23 Terurut Topik K4m3h4m3
[EMAIL PROTECTED] wrote on 5 Rajab 1428, 12:37 PM: Subject: Re: [tanya-jawab] Firewall linux saya coba check dulu .. ok .. thanks bangets.. - Original Message - From: artanto, bayu [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Thursday, July 19, 2007 12:02 PM Subject: Re: [tanya-jawab

[tanya-jawab] Firewall linux

2007-07-18 Terurut Topik Muhammad Taufiq
Dear all guys. .. saya ingin membuat gateway client dari linux dimana terdapat firewall nya juga.. mohon rekomedasi teman2 smua ..software firewall apa yg harusnya saya pakai .. atau bisa kasih saya link untuk melihat perbandingan software2 firewall dilinux thanks for your help before .. :)

Re: [tanya-jawab] Firewall linux

2007-07-18 Terurut Topik artanto, bayu
On 7/19/07, Muhammad Taufiq [EMAIL PROTECTED] wrote: Dear all guys. .. saya ingin membuat gateway client dari linux dimana terdapat firewall nya juga.. mohon rekomedasi teman2 smua ..software firewall apa yg harusnya saya pakai .. atau bisa kasih saya link untuk melihat perbandingan software2

Re: [tanya-jawab] Firewall linux

2007-07-18 Terurut Topik Muhammad Taufiq
saya coba check dulu .. ok .. thanks bangets.. - Original Message - From: artanto, bayu [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Thursday, July 19, 2007 12:02 PM Subject: Re: [tanya-jawab] Firewall linux On 7/19/07, Muhammad Taufiq [EMAIL PROTECTED] wrote: Dear all guys

Re: [tanya-jawab] firewall dengan shorewall

2007-01-10 Terurut Topik Vincen
masalah ribet itu kan tergantung skill seseorang jadi salahkan produk nya.. - Original Message - From: Agi Subagio [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Wednesday, January 10, 2007 1:25 PM Subject: Re: [tanya-jawab] firewall dengan shorewall betul... tapi cuman

[tanya-jawab] Firewall / IP tables di suse

2007-01-10 Terurut Topik T. Yulius M
Haloo, mau nanya. bisa kasi info ke saya url tutorial untuk firewall di suse. untuk nat, filter dll. saya lihat perintah iptables di suse agak beda dengan linux lainnya (redhat dll). saya gunakan suse 10 ent. Salam T. Yulius M

Re: [tanya-jawab] Firewall / IP tables di suse

2007-01-10 Terurut Topik Romie Djapri
T. Yulius M wrote: Haloo, mau nanya. bisa kasi info ke saya url tutorial untuk firewall di suse. untuk nat, filter dll. saya lihat perintah iptables di suse agak beda dengan linux lainnya (redhat dll). saya gunakan suse 10 ent. Salam T. Yulius M Secara default sama saja menggunakan

Re: [tanya-jawab] firewall dengan shorewall

2007-01-09 Terurut Topik Agi Subagio
On 1/9/07, Agi Subagio [EMAIL PROTECTED] wrote: kalau mau pake firewall dg multiple-WAN, bisa nyoba www.pfsense.com. iant_hrt wrote: selamat siang temen2 saya udah coba firewall dengan shorewall dengan 4 nic , yg menjadi pertanyaan saya : 1. shorewall mampu gak ya di pake untuk

Re: [tanya-jawab] firewall dengan shorewall

2007-01-09 Terurut Topik bayu artanto
On 1/10/07, Agi Subagio [EMAIL PROTECTED] wrote: On 1/9/07, Agi Subagio [EMAIL PROTECTED] wrote: kalau mau pake firewall dg multiple-WAN, bisa nyoba www.pfsense.com. iant_hrt wrote: selamat siang temen2 saya udah coba firewall dengan shorewall dengan 4 nic , yg menjadi pertanyaan

Re: [tanya-jawab] firewall dengan shorewall

2007-01-09 Terurut Topik Agi Subagio
betul... tapi cuman kernelnya doang... pfsense itu sudah firewall out of the box. gak ribet konfignya seperti shorewall atau iptables, apalagi utk multiple-WAN. tapi terserah anda sih mau pake yg mane... kekekeke... kalo menyangkut firewall, tidak ada yang tidak ribet lo kecuali

[tanya-jawab] firewall dengan shorewall

2007-01-07 Terurut Topik iant_hrt
selamat siang temen2 saya udah coba firewall dengan shorewall dengan 4 nic , yg menjadi pertanyaan saya : 1. shorewall mampu gak ya di pake untuk enterprise ? 2. knapa sewaktu saya ping , dari firewall ke komputer (windows) TTL nya 128 , tp waktu saya ping dari sis yg lain (buka dari

[tanya-jawab] firewall yang gak stabil

2006-10-21 Terurut Topik Adhi Laksono
Halo semua, Saya mau tanya, kenapa sering kali firewall saya gak stabil Port 80 dan 443 sudah saya buka, tapi kenapa kadang-kadang ke-blok sama default policy firewall tersebut... perintahnya seperti berikut : $IPTABLES -A LAN-Internet -p tcp -s $NET_LAN -d 0/0 --dport 80 -m state --state

[tanya-jawab] firewall layer 7

2006-10-03 Terurut Topik Adhi Laksono
Halo semua, Saya mau tanya, Kalo iptables saya sudah di patch dengan netfilter (layer 7 filter), untuk setiap policy (DROP/ACCEPT) yang saya atur pada tabel iptables (iptables -P INPUT DROP) apa sudah otomatis semua apliaksi yang ada terblok Atau memang saya harus bikin satu-satu perintah

Re: [tanya-jawab] firewall layer 7

2006-10-03 Terurut Topik victor
harus menggunakan -m layer7 pak coba baca2 lagi deh - Original Message - From: Adhi Laksono [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Wednesday, October 04, 2006 9:47 AM Subject: [tanya-jawab] firewall layer 7 Halo semua, Saya mau tanya, Kalo iptables saya sudah di patch

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-25 Terurut Topik Reno S. Anwari
On Tue, 2006-04-25 at 09:26 +0700, BaCy wrote: wah ada yang marah ya... :) Gak marah, cuman gatel :p Itu quote-nya juga dari email mas BaCy di thread laen :D makanya saya menempelkan CMIIW = correct me if i'm wrong Makanya saya 'correct', kan mas sendiri yang minta. terima kasih atas

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-24 Terurut Topik BaCy
*maaf gatel* quote mas, nggak ngikutin thread ini dari awal ya... :) /quote Ini yang ditulis mas Agi: Kelemahan firewall di linux adalah hanya support single-WAN (CMIIW). Bukan: Linux hanya support single WAN *bacanya jangan pake hati ya, pake mata aja* -- Reno S. Anwari

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-21 Terurut Topik Reno S. Anwari
On Thu, 2006-04-20 at 14:43 +0700, BaCy wrote: kalau misalnya begitu, berarti salah donk pernyataan sebelumnya Linux hanya support single WAN setahu saya, linux itu bisa aja dipake buat beberapa interface WAN, tinggal kita tambahin aja card nya, trus buat load balancing traffic. Bener

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-20 Terurut Topik Agi Subagio
FYI... Kelemahan firewall di linux adalah hanya support single-WAN (CMIIW). Kalau anda mau menggunakan firewall yang support multi-WAN dan gratis, silahkan coba www.pfsense.com. Firewall ini turunan dari m0n0wall www.m0n0.ch/wall yang basisnya freebsd. Skrg ini PfSense sudah masuk tahap

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-20 Terurut Topik tunggul arif siswoyo
Pada tanggal 4/20/06, Agi Subagio [EMAIL PROTECTED] menulis: FYI... Kelemahan firewall di linux adalah hanya support single-WAN (CMIIW). Kalau anda mau menggunakan firewall yang support multi-WAN dan gratis, silahkan coba www.pfsense.com. pak, bisa dijelaskan maksud dari single WAN ini?

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-20 Terurut Topik Agi Subagio
kalau dilihat di webopedia, arti multihomed itu seperti ini: multihomed Last modified: Thursday, December 12, 2002 (adj.) Typically used to describe a host connected to two or more networks or having two or more network addresses. For example, a network server may be connected to a serial

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-20 Terurut Topik BaCy
On 4/20/06, Agi Subagio [EMAIL PROTECTED] wrote: kalau dilihat di webopedia, arti multihomed itu seperti ini: multihomed Last modified: Thursday, December 12, 2002 (adj.) Typically used to describe a host connected to two or more networks or having two or more network addresses. For

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-20 Terurut Topik Agi Subagio
Saya belum explore iptables utk multi-WAN, makanya Correct Me if I'm wrong... he..he..he.. Kemaren2 ini saya nyoba pake smoothwall, astaro, trustix, shorewall dan hasilnya gak bisa multi-WAN (multiple ISP). iptables di linux bagus, tapi saya butuh yg lebih powerful dan mudah di-maintain,

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-20 Terurut Topik BaCy
Sekalian mau tanya, ada yg pernah berhasil bikin firewall pake iptables yg support: - multi-WAN (multi-ISP) - load-balancing incoming dan outgoing - traffic shapping - failover saya kmaren pernah, tapi detailnya udah lupa :D sori hm..mungkin untuk lebih lengkapnya ada di www.lartc.org

[tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-19 Terurut Topik iant
selamat pagi mo tanya nih , firewall di linux kemampuan nya sampe berapa user yah yang bisa di handel, ya di misal kan dengan komposisi : prosesor pentium 4 3.00 memory 1 Gb ethernet 4 card (beda zone semua) kira kira berapa ? regards iant -- FAQ

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-19 Terurut Topik Andika Triwidada
On 4/20/06, iant [EMAIL PROTECTED] wrote: selamat pagi mo tanya nih, firewall di linux kemampuan nya sampe berapa user yah yang bisa di handel, ya di misal kan dengan komposisi : prosesor pentium 4 3.00 memory 1 Gb ethernet 4 card (beda zone semua)

Re: [tanya-jawab] firewall di linux

2006-04-19 Terurut Topik iant
Andika Triwidada wrote: On 4/20/06, iant [EMAIL PROTECTED] wrote: selamat pagi mo tanya nih, firewall di linux kemampuan nya sampe berapa user yah yang bisa di handel, ya di misal kan dengan komposisi : prosesor pentium 4 3.00 memory 1 Gb ethernet 4

RE: [tanya-jawab] Firewall

2006-03-15 Terurut Topik Belog Polos
kembali kasih puji syukur kalau sudah bisa. semoga yang kecil ini bermanfaat. btw untuk menghapus, gunakan perintah ini : iptables -F namatabel iptables -F INPUT dengan perintah diatas, tabel INPUT akan kosong, bisa dilihat dengan iptables -L setelah itu, anda masukan lagi rule rule ke tabel

RE: [tanya-jawab] Firewall

2006-03-14 Terurut Topik Si-Bas
Hallo, Aku sudah pakai script seperti yang anda sarankan dan sudah berhasil. Terima kasih banyak. Tambahan satu pertanyaan :) , bagimana ya caranya untuk membatalkan-nya ?. Ada beberapa IP yang harusnya nggak perlu di blok, sudah saya hapus script-nya, dan aku running ulang ternyata masih

Re: [tanya-jawab] Firewall

2006-03-13 Terurut Topik rito
On Monday 13 March 2006 02:44 pm, Si-Bas wrote: Rekan-rekan, sorry kalau sudah pernah dibahas. Aku pakai Redhat sebagai mail server dan gateway, Bisa bantu bagaimana caranya melakukan blokir client berdasarkan IP Address supaya IP dari client tertentu tidak bisa browsing. Misalnya :

RE: [tanya-jawab] Firewall

2006-03-13 Terurut Topik Si-Bas
Thanks jawabannya, Saya sudah coba juga untuk port 80, hasilnya sama saja. Mungkinkah ada yang tertinggal ? Thanks n Regards Si-Bas -Original Message- From: bayu [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, March 13, 2006 2:47 PM To: tanya-jawab@linux.or.id Subject: Re: [tanya-jawab

RE: [tanya-jawab] Firewall

2006-03-13 Terurut Topik Belog Polos
saja. Mungkinkah ada yang tertinggal ? Thanks n Regards Si-Bas -Original Message- From: bayu [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, March 13, 2006 2:47 PM To: tanya-jawab@linux.or.id Subject: Re: [tanya-jawab] Firewall Rekan-rekan, sorry kalau sudah pernah dibahas

Fwd: RE: [tanya-jawab] Firewall

2006-03-13 Terurut Topik Belog Polos
nggak tahu saya kenapa masuk bulknya yahoo :) --- Belog Polos [EMAIL PROTECTED] wrote: Date: Mon, 13 Mar 2006 01:37:00 -0800 (PST) From: Belog Polos [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Subject: RE: [tanya-jawab] Firewall ikutan nimbrung ya :) anda masih belom tahu kapan

Re: [tanya-jawab] Firewall

2006-03-13 Terurut Topik Belog Polos
coba ini di /etc/rc.d/rc.local jika pake proxy : iptables -I INPUT -p tcp -s 192.168.0.100/32 -d 0/0 --dport 8080 -j DROP jika tdk pake proxy iptables -I INPUT -p tcp -s 192.168.0.100/32 -d 0/0 --dport 80 -j DROP semoga bermanfaat salam --- Si-Bas [EMAIL PROTECTED] wrote: Rekan-rekan, sorry

[tanya-jawab] Firewall

2006-03-12 Terurut Topik Si-Bas
Rekan-rekan, sorry kalau sudah pernah dibahas. Aku pakai Redhat sebagai mail server dan gateway, Bisa bantu bagaimana caranya melakukan blokir client berdasarkan IP Address supaya IP dari client tertentu tidak bisa browsing. Misalnya : Client-A dengan IP 192.168.0.100 atau Client-B dengan IP

Re: [tanya-jawab] Firewall

2006-03-12 Terurut Topik bayu
Rekan-rekan, sorry kalau sudah pernah dibahas. Aku pakai Redhat sebagai mail server dan gateway, Bisa bantu bagaimana caranya melakukan blokir client berdasarkan IP Address supaya IP dari client tertentu tidak bisa browsing. Misalnya : Client-A dengan IP 192.168.0.100 atau Client-B dengan

Re: [tanya-jawab] firewall untuk 3 komputer

2006-02-23 Terurut Topik diditdr
Untuk dokumen mengenai firewall sudah banya, cukup di googling saja. Untuk cepatnya anda bisa pake yang udah jadi spt shorewall atau monowall. Dokumentasi ttg DMZ, bridging direwall di shorewall (shorewall.net) ataupun monowall sudah cukup jelas. Yg anda inginkan seperti ini mungkin :

[tanya-jawab] firewall untuk 3 komputer

2006-02-22 Terurut Topik rednux
kawan, bagaimana caranya agar 1 server (pc1) yg terpasang firewall dapat menghadle dns server (pc2) dan mailserver (pc3). maksudnya 'cukup' meletakkan sekrip firewall di pc1 sehingga pc2 dan pc3 dapat dihandle oleh pc1 terutama : slave dns (port :53) + gateway cadangan yg berada di pc2

Re: [tanya-jawab] firewall untuk 3 komputer

2006-02-22 Terurut Topik bayu
kawan, bagaimana caranya agar 1 server (pc1) yg terpasang firewall dapat menghadle dns server (pc2) dan mailserver (pc3). maksudnya 'cukup' meletakkan sekrip firewall di pc1 sehingga pc2 dan pc3 dapat dihandle oleh pc1 terutama : slave dns (port :53) + gateway cadangan yg berada di pc2

Re: [tanya-jawab] firewall untuk 3 komputer

2006-02-22 Terurut Topik rednux
On 2/23/06, bayu [EMAIL PROTECTED] wrote: kawan, bagaimana caranya agar 1 server (pc1) yg terpasang firewall dapat menghadle dns server (pc2) dan mailserver (pc3). maksudnya 'cukup' meletakkan sekrip firewall di pc1 sehingga pc2 dan pc3 dapat dihandle oleh pc1 terutama : slave

[tanya-jawab] firewall di ENDIAN

2006-01-05 Terurut Topik prasetyo
halo linuxer, saya sudah selesai install endian terus proxy sudah berjalan, pertanyaan saya adalah : 1. Bagaimana pasang firewall untuk transparent proxy ? 2. Kalau mau aktivkan MIRC atau port 6000-7000 an bagaimana settingnya ? Mohon pencerahannya Trims

RE: [tanya-jawab] Firewall Logs- Packets

2005-12-14 Terurut Topik Mardiansyah, Achmad
@linux.or.id Subject: [tanya-jawab] Firewall Logs- Packets Saya biasa untuk cek logs firwall, tapi ada satu IP yang agak anomali coz dia paketnya agak banyak dan hampir mendekati akses paket IP internal kantor. Lognsya sbb : === From 219.***.***.*** - 91 packets to tcp

[tanya-jawab] Firewall Logs- Packets

2005-12-13 Terurut Topik Isal Surisal
Saya biasa untuk cek logs firwall, tapi ada satu IP yang agak anomali coz dia paketnya agak banyak dan hampir mendekati akses paket IP internal kantor. Lognsya sbb : === From 219.***.***.*** - 91 packets to tcp(135,139,445)

Re: [tanya-jawab] Firewall tolak FTP

2005-09-12 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
, anyway, thanksnih mas munir - Original Message - From: Moh Munir [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Monday, September 12, 2005 09:51 Subject: Re: [tanya-jawab] Firewall tolak FTP Coba dulu ketikkan perintah berikut: /sbin/modprobe ip_conntrack_ftp /sbin/modprobe

Re: [tanya-jawab] Firewall tolak FTP

2005-09-11 Terurut Topik Adi Nugraha
On Friday 09 September 2005 09:51, Adi Nugraha wrote: hi all Gw mau nanya nih kalo mau allow port FTP di iptables gimana ya ?? soalnya firewall gw kaga terima koneksi FTP, kesalahan ada di bagian INPUT, sepertinya si firewall tidak menerima port yang sudah established dengan FTP, ada yang

Re: [tanya-jawab] Firewall tolak FTP

2005-09-11 Terurut Topik Moh Munir
Coba dulu ketikkan perintah berikut: /sbin/modprobe ip_conntrack_ftp /sbin/modprobe ip_nat_ftp Terus coba lagi koneksi ftpnya, kalau masih nggak bisa coba lagi beri perintah berikut: /usr/sbin/iptables -A FORWARD -p tcp -s 0.0.0.0/0 -d 0.0.0.0/0 --sport 20 -j ACCEPT /usr/sbin/iptables -A FORWARD

Re: [tanya-jawab] Firewall tolak FTP

2005-09-11 Terurut Topik Adi Nugraha
] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Monday, September 12, 2005 09:51 Subject: Re: [tanya-jawab] Firewall tolak FTP Coba dulu ketikkan perintah berikut: /sbin/modprobe ip_conntrack_ftp /sbin/modprobe ip_nat_ftp Terus coba lagi koneksi ftpnya, kalau masih nggak bisa coba lagi beri perintah berikut

Re: [tanya-jawab] Firewall tolak FTP

2005-09-11 Terurut Topik Moh Munir
- From: Moh Munir [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Monday, September 12, 2005 09:51 Subject: Re: [tanya-jawab] Firewall tolak FTP Coba dulu ketikkan perintah berikut: /sbin/modprobe ip_conntrack_ftp /sbin/modprobe ip_nat_ftp Terus coba lagi koneksi ftpnya, kalau masih nggak bisa

[tanya-jawab] Firewall tolak FTP

2005-09-09 Terurut Topik Adi Nugraha
hi all Gw mau nanya nih kalo mau allow port FTP di iptables gimana ya ?? soalnya firewall gw kaga terima koneksi FTP, kesalahan ada di bagian INPUT, sepertinya si firewall tidak menerima port yang sudah established dengan FTP, ada yang pernah kejadian, untuk port FTP sudah dibuka, --

Re: [tanya-jawab] Firewall tolak FTP

2005-09-09 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
On Friday 09 September 2005 09:51, Adi Nugraha wrote: hi all Gw mau nanya nih kalo mau allow port FTP di iptables gimana ya ?? soalnya firewall gw kaga terima koneksi FTP, kesalahan ada di bagian INPUT, sepertinya si firewall tidak menerima port yang sudah established dengan FTP, ada yang

[tanya-jawab] firewall

2005-08-16 Terurut Topik denny halim
mau tanya nih... kira2 untuk firewall paling bagus dan gampang pake apa ya? ada ipcop/sentry/smoothwall/etc kira2 apa yg gak ribet setingnya. kalo bisa yg web-based. pokok'e kalo bisa jangan suruh gue edit manual file .conf segala... pusing... seperti devil-linux, gue coba eh disuruh edit

Re: [tanya-jawab] firewall

2005-08-16 Terurut Topik Gde Herman
Kalau anda suka ke toko buku, cari buku yang berjudul mandrakesecurity dimana configurasi firewallnya user friendly (cd sudah termasuk) lumayan tidak perlu banyak setting, secara default sudah siap pakai namun untuk meningkatkan keamanan (tergantung kebutuhan) harus menambahkan list2 baru. ---

Re: [tanya-jawab] Firewall commercial VS Linux

2005-05-17 Terurut Topik Amiruddin
firewall box mahal kalau Linux gratiss. prinsipnya sama block like and unlike kalau saya sih pake iptables yang penting di update dan patching nya benar it`s ok untuk mengatasi bug :) thx onock BitBinary wrote: Ada tidak yang pernah membanding firewall yang komersil dengan linux firewall ?

Re: [tanya-jawab] Firewall commercial VS Linux

2005-05-17 Terurut Topik Muhammad Muntaza bin Hatta
On Tuesday 17 May 2005 14:16, Arko Sasongko wrote: Ada tidak yang pernah membanding firewall yang komersil dengan linux firewall ? Kalau yang pakai linux, apa yang paling baik? gratis..?? kekekekeke Thanks hallo, mengamati firewall, bagaimana dengan firewall yang disediakan OpenBSD,

Re: [tanya-jawab] Firewall commercial VS Linux

2005-05-17 Terurut Topik Rio Martin.
Kalau keamanan vs fitur gimana mas ? pernah dibandingkan? Gimana kalau Patch-o-matic IPTABLES vs PF ? - Rio.Martin - On Tuesday 17 May 2005 09:24, Muhammad Muntaza bin Hatta wrote: On Tuesday 17 May 2005 14:16, Arko Sasongko wrote: Ada tidak yang pernah membanding firewall yang komersil

Re: [tanya-jawab] Firewall commercial VS Linux

2005-05-17 Terurut Topik muhammad panji
On 5/18/05, Rio Martin. [EMAIL PROTECTED] wrote: Kalau keamanan vs fitur gimana mas ? pernah dibandingkan? Gimana kalau Patch-o-matic IPTABLES vs PF ? Bukankah aman itu nggak hanya bergantung pada s/w nya? tapi gimana adminnya, settingnya dan hal2 berkait?CMIIW rgds, panji -- Unsubscribe:

Re: [tanya-jawab] Firewall commercial VS Linux

2005-05-17 Terurut Topik Rio Martin.
Yup.. mungkin aman atau tidaknya hanya persepsi khalayak umum saja. Sebenarnya memang betul lebih dari adminnya sendiri. Cuma yang saya juga penasaran karena belum pernah coba, pf itu kalau dibandingkan patch-o-matic nya iptables kayak gimana .. he he he .. :p Nanyanya saya ini lebih ke arah

Re: [tanya-jawab] Firewall commercial VS Linux

2005-05-17 Terurut Topik Cahyo
On 5/17/05, Muhammad Muntaza bin Hatta [EMAIL PROTECTED] wrote: -BEGIN PGP SIGNED MESSAGE- Hash: SHA1 On Tuesday 17 May 2005 18:20, Rio Martin. wrote: Kalau keamanan vs fitur gimana mas ? pernah dibandingkan? Gimana kalau Patch-o-matic IPTABLES vs PF ? - Rio.Martin -

Re: [tanya-jawab] Firewall commercial VS Linux

2005-05-17 Terurut Topik Henry Suhatman
On 5/18/05, Rio Martin. [EMAIL PROTECTED] wrote: Kalau keamanan vs fitur gimana mas ? pernah dibandingkan? Gimana kalau Patch-o-matic IPTABLES vs PF ? bisa kayak fortinet gak..?? hihihi -- Kamus Online Dari YM Yahoo ID = kamusbot http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TopReply

[tanya-jawab] Firewall commercial VS Linux

2005-05-16 Terurut Topik BitBinary
Ada tidak yang pernah membanding firewall yang komersil dengan linux firewall ? Kalau yang pakai linux, apa yang paling baik? Thanks -- Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED] Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis Tidak bisa posting? Baca:

Re: [tanya-jawab] Firewall + Proxy

2005-04-12 Terurut Topik Rumy Taulu
[EMAIL PROTECTED] wrote: Dear linuxer, Aku coba mau implementasi Firewall dan proxy di 2 server terpisah, proxy server : 1 ETH Firewall : 2 ETH (public private ) proxy server : 192.168.1.xx Firewall : ETH0 :202.158.xx.xx (public) ETH1 :192.168.1.xx default gw di firewall server adalah ke ETH0

[tanya-jawab] Firewall + Proxy

2005-04-11 Terurut Topik linux
Dear linuxer, Aku coba mau implementasi Firewall dan proxy di 2 server terpisah, proxy server : 1 ETH Firewall : 2 ETH (public private ) proxy server : 192.168.1.xx Firewall : ETH0 :202.158.xx.xx (public) ETH1 :192.168.1.xx default gw di firewall server adalah ke ETH0 (kearah public) di

Re: [tanya-jawab] Firewall + Proxy

2005-04-11 Terurut Topik Dedy
coba link di bawah ini ..! good luck http://www.netfilter.org/ http://www.linuxguruz.com/iptables/ http://efnet.linux.or.id - Original Message - From: [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Tuesday, April 12, 2005 10:59 AM Subject: [tanya-jawab] Firewall + Proxy Dear

[tanya-jawab] Firewall Linux dimana? [Re: [tanya-jawab]benarkah win-Xp sp2 adalah OS teraman?]

2005-02-15 Terurut Topik Dimas
Mas Ilhami, Ngeset/aktifin firewall linux dimana ya (btw, saya pake rh 9.0)? - SOL - - Original Message - From: m Ilhami [EMAIL PROTECTED] To: tanya-jawab@linux.or.id Sent: Tuesday, February 15, 2005 8:56 AM Subject: Re: [tanya-jawab]benarkah win-Xp sp2 adalah OS teraman? huehehehe,

Re: [tanya-jawab] Firewall Linux dimana? [Re: [tanya-jawab]benarkah win-Xp sp2 adalah OS teraman?]

2005-02-15 Terurut Topik m Ilhami
On Wed, 16 Feb 2005 12:09:19 +0800, Dimas [EMAIL PROTECTED] wrote: Ngeset/aktifin firewall linux dimana ya (btw, saya pake rh 9.0)? - SOL - waktu instalasi, diaktifkan firewallnya. file konfigurasinya ada di /etc/sysconfig/iptables. bisa juga pakai redhat-config-securitylevel -- Unsubscribe:

[tanya-jawab] firewall/bandwidth shaping-shorewall

2005-01-18 Terurut Topik n3m0
All, Sebelumnya mohon maaf kalo pertanyaannya sangat newbie dan panjang lebar... Saya tadinya install linux supaya bisa control bandwidth di LAN yang ada. Tapi ternyata ada hubungannya dengan firewall yah.. akhirnya jadi baca-baca dan belajar firewall dulu nih sebelum menginjak bandwidth shaping.

[tanya-jawab] firewall untuk server di intranet

2004-08-23 Terurut Topik M Ilhami
Kalo server kita di intranet, firewallnya perlu diaktifkan? Trus, kalau kita mengaktifkan service www, telnet, ssh, samba, ftp dgn passive mode, berarti semua port tcp nya dibuka dong, berarti firewall uselesss gitu??? minta petunjuk dong rules yg berguna untuk server intranet. regards /ilham

RE: [tanya-jawab] firewall untuk server di intranet

2004-08-23 Terurut Topik Dedy Yasriady
] Subject: [tanya-jawab] firewall untuk server di intranet Kalo server kita di intranet, firewallnya perlu diaktifkan? Trus, kalau kita mengaktifkan service www, telnet, ssh, samba, ftp dgn passive mode, berarti semua port tcp nya dibuka dong, berarti firewall uselesss gitu??? minta petunjuk dong

[tanya-jawab] firewall rules

2004-08-13 Terurut Topik dodiek
haluuu .. pingin share problem nih :) critanya gini, saya pingin beberapa ip yang ada di network local saya hanya bisa akses email saja (port 25, 110, 143) pada jam kerja (09.00-16.00) sementara beberapa ip yang lain bebas alias tidak terkena rule tersebut, dan diluar jam kerja rule tidak

Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-06 Terurut Topik Ronny Haryanto
On 06-May-2004, lordsanjay wrote: Karena yang ditanya adalah firewall, command di atas tentu cukup pokoknya set default drop, lalu set yang boleh lewat Yg menjadi masalah adalah gimana kita yakin kalo clientnya itu adalah benar yg dia klaim. Misalnya saya assume si bos IPnya 1.2.3.4 lalu saya

Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-06 Terurut Topik anto kartojo
terima kasih. maksud saya memang begitu, maaf jika ada kesalahan dlm peng-kalimat-an. anto From: jelantix [EMAIL PROTECTED] Reply-To: [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address Date: Thu, 6 May 2004 12:31:53 +0700 On Thu, 06 May

RE: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-06 Terurut Topik lordsanjay
-Original Message- From: Ronny Haryanto [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, May 06, 2004 1:20 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address On 06-May-2004, lordsanjay wrote: Karena yang ditanya adalah firewall, command di

Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-06 Terurut Topik Ronny Haryanto
On 06-May-2004, lordsanjay wrote: kalau gitu solusinya adalah penggunaan username dan password bisa dengan proxy, pppoe atau model nocat/hotspot (+ radius jika mau) jadi yang berhak memakai adalah yang mempunyai username dan password Intinya adalah authentication. Username/password bukan

RE: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-06 Terurut Topik Jerry
: Thursday, May 06, 2004 1:20 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address Yg menjadi masalah adalah gimana kita yakin kalo clientnya itu adalah benar yg dia klaim. Misalnya saya assume si bos IPnya 1.2.3.4 lalu saya allow IP tsb lewat, tapi gimana

Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-06 Terurut Topik Justinus Andjarwirawan
Jerry wrote: Kalo begitu kebijakan dalam komputer dan jaringan harus diperketat. Installasi sniffer sperti snort dapat membantu memantau kegiatan jaringan yang tidak lazim dilakukan. Sperti prubahan pasangan IP dan MAC. Rgrds J Hati-hati, snort _hanya_ mendeteksi saja, tidak memblokir atau

RE: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-05 Terurut Topik lordsanjay
-Original Message- From: anto kartojo [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, May 06, 2004 10:11 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address apakah ada rekan-rekan yg pernah membuat/menggunakan firewall yg support ip address

Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-05 Terurut Topik hmg
- Original Message - From: anto kartojo [EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, May 06, 2004 10:10 AM Subject: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address apakah ada rekan-rekan yg pernah membuat/menggunakan firewall yg support ip address dan mac address, supaya satu ip hanya

Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-05 Terurut Topik Andre
On Thursday 06 May 2004 11:10, you wrote: apakah ada rekan-rekan yg pernah membuat/menggunakan firewall yg support ip address dan mac address, supaya satu ip hanya bisa digunakan di satu komputer ? mohon bantuannya. terima kasih. Mungkin bisa menggunakan cara seperti ini:

Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-05 Terurut Topik jelantix
On Thu, 06 May 2004 05:15:57 + anto kartojo [EMAIL PROTECTED] wrote: contoh simple -A FORWARD -m mac --mac-source 00:40:96:49:19:14 -J ACCEPT klo ngga salah itu kan meng-allow komputer dgn mac add 00:40:96:49:19:14 utk bisa konek, tapi bagaimana spy misalnya mac add 00:40:96:49:19:14

RE: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-05 Terurut Topik lordsanjay
-Original Message- From: jelantix [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, May 06, 2004 12:32 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address On Thu, 06 May 2004 05:15:57 + anto kartojo [EMAIL PROTECTED] wrote: contoh

Re: [tanya-jawab] firewall dengan mac address dan ip address

2004-05-05 Terurut Topik jelantix
On Thu, 6 May 2004 12:34:40 +0700 lordsanjay [EMAIL PROTECTED] wrote: Karena yang ditanya adalah firewall, command di atas tentu cukup pokoknya set default drop, lalu set yang boleh lewat kalau mau set penggunaan ip juga, ya mesti pake DHCP dengan mac address assignment Anggaplah mac

Re: [tanya-jawab] firewall

2004-03-27 Terurut Topik Dion Sasmito
kalo menghindari ddos, entah ya, tapi kalo sekedar menyelamatkan diri dari ddos mungkin bisa mbatesi SYN per detiknya ke angka aman. berapa itu? tergantung ama kompi anda kuatnya berapa. cara ngelihatnya? he..he..he.. trial n error kali yak ;) saya pake syncookies tinggal echo 1

Re: [tanya-jawab] firewall

2004-03-26 Terurut Topik Kamas Muhammad
kalo menghindari ddos, entah ya, tapi kalo sekedar menyelamatkan diri dari ddos mungkin bisa mbatesi SYN per detiknya ke angka aman. berapa itu? tergantung ama kompi anda kuatnya berapa. cara ngelihatnya? he..he..he.. trial n error kali yak ;) Dion Sasmito wrote: Hanya tambahan, untuk

  1   2   >