Andika Triwidada wrote: > id-gmail pernah menjadi milis yang menarik bagi saya > http://andika-lives-here.blogspot.com/2005/05/too-much-free-time-need-distractions.html > tapi akhir-akhir ini noise-nya terlalu besar.
Boleh menambahkan Pak ? - Orang jadi santun di milist karena sudah tahu kualitas member yang lain,misalnya saya sudah tahu nich resumenya Pak Andika disini,jadi gak berani 'ngomong' sembarangan masalah network security misalnya,karena pakarnya benar2 ada. - Moderator yang memperingatkan hal2 teknis seperti top-posting cukup membantu. - Semakin tinggi kualitas member org2 di milis,semakin bagus diskusinya.Dulu banget pau-mikro(sebelum 1998) cukup baik,BHTV dan sekarang milis [EMAIL PROTECTED] yang membernya org2 real expert di networking. - Thread menarik.Kemaren2 ini sering diskusi dengan Zaki,saya beri rekomendasi ke Zaki supaya bisa memulai thread yang menarik/inspiring di teknologia :) Topik terbatas: Jaman baheula dulu,saya pribadi yang memulai dan setup theme-based mailing-list seperti nusa-games dan otomotif-l ; sepertinya milis ini sudah besar sekali yach sekarang ini ? dulu saya gak langsung bikin,tapi saya tunjuk 2-3 orang untuk menjadi offline moderator. Prosesnya mungkin kurang lebih sama dengan pembentukan teknologia. Carlos > > Saya jadi penasaran dengan "rumus" tentang bagaimana membentuk suatu milis > yang menarik dan tetap menarik. Teknologia contohnya, menarik karena > topiknya yang terbatas, dan perilaku membernya yang "santun". Dilain > pihak, id-gmail > pernah menarik karena relatif tidak ada topik khusus, tapi posting > yang berisi informasi basi selalu dicerca habis-habisan, sehingga ada > seleksi alam untuk selalu posting hal-hal baru. Nah, apakah ada milis > lain yang S/N nya setinggi teknologia, tapi topiknya lebih luas? Atau > hal ini oxymoron? :D >