Dear mbak Irene,
Mengenai penambahan tinggi badan setelah menstruasi sekitar 5 cm, tidak
sepenuhnya benar.
Alhamdulillah saya sendiri waktu mens pertama 11 thn, tinggi badan sekitar
154 cm, tapi sekarang tinggi badan saya 164 cm. Walaupun saya kurang begitu
suka olahraga, tapi kebetulan makan-an bergizi. Dan kebetulan saya berasal
dari keluarga yang tinggi dan besar.
Dan kebetulan baru-baru ini keponakan saya, mens pertama umur 9 thn, dulu
imut-2, kecil, sekitar 154 cm juga, tapi sekarang dia baru 13 thn, tingginya
sudah 163 cm.
Jadi jangan kuatir lha ya... yan gpenting makan-an cukup gizi, 4 sehat, 5
sempurna dan jangan terlalu banyak makan junk food.
Sorry kepanjangan nich...

 

-----Original Message-----
From: Irene F Mongkar [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Jumat, Mei 11, 2001 8:51
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Menstruasi vs tinggi badan


Hi...ketemu lagi...

Thanks untuk respons baik yang via jalum maupun japri mengenai menstruasi
anak usia 9 tahun.
Ada lagi nich informasi dari ibu saya yang baru kemarin sore  bawa putri
saya - Dea - ke DSA nya sejak bayi (dr.Jose Batubara di RS Hermina Bekasi),
kata dokter tsb, kalo anak udah mengalami menstruasi, maka tinggi badannya
diperkirakan hanya akan bertambah kira-kira 5 cm.
Wah....deg-deg-an juga karena anak saya baru 150 cm.  Iya nggak sich ???
Tolong donk yang punya masukan ?!!! 

Thanks berat yach...
Love,
IFM

>> Mau kenduri di kantor? Perlu nasi tumpeng? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Kirim email ke