Sekedar membandingkan,

         Seorang   warga   negara  Korea  yang  notabene  perekonomian
         negaranya  sudah  maju  mengatakan penyesalannya kenapa Korea
         Selatan dan Korea Utara tidak bersatu sehingga menjadi sebuah
         negara besar.

         Uni Soviet, yang sekarang terpisah menjadi negara-negara kecil
         mengalamai penurunan kewibawaannya dalam percaturan
         internasional.

         Bagaimanapun hebatnya perekonomian Singapura tapi tidak bisa
         menjadi negara 'besar' karena penduduk yang sedikit dan
         wilayah yang kecil.

         Bersatunya   negara-negara  eropa  dalam  uni  eropa,  bidang
         ekonomi, parlemen, dan akan mengarah dalam kesatuan pandangan
         dan pencapaian politik, membuktikan bawa berhimpun
         mendatangkan kekuatan yang lebih besar.

         Tetap  aktif  (dirasakan  perlunya) kerjasama regional bidang
         ekonomi dan pertahanan.

         Timor timur yang lepas dari NKRI ternyata tidak menjadi lebih
         baik nasibnya sampai sekarang.

         Wassalam

         Arnoldison

         
Wednesday, May 30, 2007, 8:07:37 AM, you wrote:

MS> Jangan  ragukan  rasa  kebangsaan  Indonesia  saya  sampai umur 22
MS> tahun.  Ketika  mendengar  ada  propinsi yang hendak merdeka, hati
MS> saya  sangatlah  dongkol  bukan  kepalang. Bahkan ketika orang tua
MS> saya  dicabut  hak-haknya  berkarir  sebagai  pegawai negeri sipil
MS> gara-gara  isu  tidak  bersih lingkungan, rasa kebangsaan saya pun
MS> masih  tinggi.  Paman  jauh  saya,  sejak tahun 70 sudah mengganti
MS> kewarganegaraan  mereka  sekeluarga. Ketika mereka pulang mudik di
MS> tahun  1993,  hati  saya  masih  marah  betapa mereka dengan mudah
MS> mengganti kewarganegaraan.

--- delete --




--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
Berhenti (unsubscribe), kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]

Konfigurasi dan Webmail Mailing List: http://groups.google.com/group/RantauNet
Tapi harus mendaftar dulu di: https://www.google.com/accounts/NewAccount dengan 
email yang terdaftar di mailing list ini.
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Kirim email ke