PRRI

 

PRRI
singkatan dari

Pemerintahan


Revolusioner


Republik


Indonesia

 

Yang
diproklamirkan 

Pada
tanggal 15 februari 1958

Di
depan ribuan massa

Di
depan kediaman 

Gubernur
Sumbar di Padang

 

Terbentuknya
PRRI

Dipicu
oleh rasa ketidak adilan pusat

Serta
dugaan bahwa 

Pemerintahan
pusat terpengaruh paham PKI

Yang
bertentangan dengan Falsafah Pancasila

Maupun
dengan ABSSBK

 

Pemerintahan
NKRI

Tidak
bisa menerima begitu saja

Kehadiran
PRRI 

Lalu
dikirimlah tentara-tentara

Yang
dikenal dengan sebutan 

“Tentara
pusek”

Untuk
mempertahankan NKRI

 

Dijaman
itu

Di
Sumbar sudah ada juga partai PKI

Partai
yang dibenci masyarakat yang Islami

Karena
di anggap tidak berTuhan

Dan
tidak mengakui milik pribadi

 

Tentara
NKRI hadir dengan strategi

“Musuh
lawan adalah kawan”

Untuk
itu Koops 17 Agustus, membentuk

Organisasi Pertahanan Rakyat (OPR)

Yang
anggotanya adalah PKI

 

Tentara
NKRI yang dikirim ke Sumbar

Adalah
kelompok yang paling ganas di jamannya

Sebagian
besar dari mereka adalah PKI

 

Kehadiran
tentara NKRI

Untuk
mempertahankan NKRI

Babak
yang paling memilukan 

Untuk
sejarah Sumbar

 

Banyak
korban berjatuhan 

Dari
kedua belah pihak

Terutama
tentu dari warga Sumbar

Yang
berperang selain dengan tentara NKRI

Juga
berperang antar sesama warga Sumbar

 

Kekuatan
yang tak seimbang

Dan
banyaknya korban berjatuhan

Serta
kerugian moril dan materil 

Yang
tak terbilang

Akhirnya
tentara NKRI 

Berhasil
mempertahankan NKRI

 

PRRI
dibubarkan tahun 1960 (?)

Namun
penderitaan rakyat belum berakhir

PKI
yang membantu NKRI 

Menjadi
semena-mena

Sehingga
meletus G 30 S PKI tahun 1965

 

PKI
berhasil ditumpas

Rejimpun
berganti

Pelan
tapi pasti

Dengan
motto

“
Memaafkan tapi tidak melupakan”

Warga
Sumbar yang tersisa

Kembali
menata hidup 

 

Setiap
tanggal 15 Februari

Sebagian
dari warga Sumbar

Terutama
di palanta RN

Mengenang
kisah “bagolak”

Yang
pernah mereka saksikan

 

Bagitulah
sejarah PRRI

Yang
kutangkap 

Dari
hasil diskusi di palanta RN

Semoga
bermanfaat

 

 

Bengkulu,
28 Februari 2010

 

 

Hanifah

 

 

 

 

 

 

 

 







 

 

 

 




      

-- 
.
Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat 
lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. Email besar dari 200KB;
  2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali serta ingin merubah konfigurasi/settingan 
keanggotaan di: http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe

Kirim email ke