Re: [balita-anda] food Combining

2001-02-25 Terurut Topik surii



Sudah coba ke Toko Buku Gramedia ? Khan banyak cabangnya tuch, atau mungkin toko
bukunya yang di Palmerah Selatan, sepertinya di situ juga ada. Mbak Elida sudah
menerapkan Food Combiningnya belum ? Kalau belum dan belum dapat bukunya bisa
saya jelaskan secara rinci. Terus terang saya sudah mempraktekkan Food Combining
ini walau tidak full alias cuma dari Senin hingga Jum'at dan makan siangnya
tetap menu biasa tapi Alhamdulillah berat badan saya bisa turun 8 kg dalam
jangka waktu 5/6 bulan.

Salam

Mamanya Hana





Elida Basaria <[EMAIL PROTECTED]> on 02/26/2001 02:16:10 PM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   "'[EMAIL PROTECTED]'" <[EMAIL PROTECTED]>
cc:(bcc: Intan Suri/BASF-INDONESIA/BASF)
Subject:  [balita-anda] food Combining



Dear Netters,

Saya sedang mencari buku Food Combining. Sepertinya sudah pada habis di
berbagai Toko Buku. Apakah rekan-rekan Netters tahu dimana lagi tempat toko
buku yang masih menjual buku tsb.

Terima kasih sebelumnya.

Mamanya Arya & Nike



























>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] Tanya Playgroup Tadika Puri

2001-02-25 Terurut Topik Nyemas Sri Anita

Rekan Netters,

Ada yang tahu ngga' alamat dan telp. Playgroup Tadika Puri yang di H. Nawi
(Radio Dalam), mungkin ada di antara rekan netters yang anaknya sekolah di
situ. Mohon sharingnya, sebelumnya saya ucapkan terima kasih.

Salam,

Mama Fauzan 

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] sharing dong......

2001-02-25 Terurut Topik basuki_r

Kenapa ndak sekeluarga aja di bawa bu, bercanda dengan anak di tempat peristirahatan
malah lebih bikin fresh saya kira. Dari pada acara liburannya masih kepikiran anak
di rumahkan malah ndak fresh nantinya.
"Tri A. Ningtyas" wrote:

> Dear netters,
>
> Maaf mungkin ini OOT. Suami saya menawarkan saya untuk ambil liburan karena
> dia ingin saya refreshing tanpa diganggu urusan anak dan rumah. Mungkin
> keluar kota. Tapi saya bingung, saya kasihan sama anak-anak ( anak saya 2
> umurnya 3 th dan 9 bln)walaupun suami saya cuti dan dia bilang gantian
> ngurus rumah dan anak2 dan juga masing-masing ada BS tapi rasanya berat.
> Gimana dong caranya biar nggak berat ninggalin anak-anak walaupun cuma 2
> hari. Mungkin ada tips dari teman2 biar kita nggak berat ninggalin anak.
> Soalnya percuma kan kalo pergi untuk istirahat tapi kepikiran anak2 terus.
> Gimana dong??? mohon sharingnya ya
>
> Regards,
> Trie
>
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Mohon Info - Keseleo/Kecetit/Kecengklak

2001-02-25 Terurut Topik basuki_r

Coba pijatkan ke tukang pijat bayi,atau ke pijat alternatif bu. Kalau di Bandung saya 
tahu, tempatnya .
Vika wrote:

> Anak saya, Safira (7 bulan) 2 hari yang lalu bangun tidur siang rewel sepanjang 
>hari. Setelah di cek, ternyata dia kesakitan pada lengan kanannya (kami tahu karena 
>apabila kami angkat lengan kanannya dia akan menangis kencang).
> Sepertinya pada pangkal bahu kanan, karena dia masih bisa menggerakkan jari-jarinya 
>dan mengangkat sebatas sikut. Keesokan harinya kami bawa ke tukang urut yang biasa 
>mengurut anak kami setiap bulan. Menurut dia, memang ada keseleo / 'kecetit' pada 
>bahu kanannya. Alhasil sudah tiga hari ini anak saya tidak bisa tengkurap / 
>berguling-berguling (sebagaimana yang selalu dia lakukan kalau ditaruh di bawah) 
>karena merasa sakit kalau dalam posisi miring.
>
> Sesudah diurut memang Safira agak lebih tenang, tetapi sepertinya masih ada rasa 
>sakit. Safira akan diurut kembali hari senin besok. Sepertinya ini diakibatkan PRT 
>kami yang baru selalu mengangkat Safira pada tangannya, bukan pada pangkal 
>tangan/badan.
>
> Mohon sharing kalau ada netters yang pernah mengalami hal tersebut diatas. Bagaimana 
>mengobatinya ? Juga mohon saran dari Bapak & Ibu Dokter yang ada di miling list ini. 
>Apa yang harus saya lakukan, karena saya juga tidak ingin Safira merasa sakit terlalu 
>lama.
>
> Terima kasih atas perhatiannya.
>
> Mamanya Safira


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Susu Formula pada Bubur Susu

2001-02-25 Terurut Topik Rien

Mbak Marlia,
yg. jelas, vit. B dan C tidak tahan panas. Jadi kalo dicampur dengan air
mendidih, ya bisa rusak vitaminnya. Di kemasan susu formula juga biasanya
suka ditulis : dicampur dengan air hangat. Bukan air panas.
Mungkin bisa dicoba begini Mbak. Susu formulanya dicampur diluar (dikocok
di botol), lalu air utk. merebus si bubur dikurangi sedikit, sehingga
buburnya lebih kental. Kemudian setelah bubur nggak panas lagi (hangat
saja), campurkan susu yg. sudah dikocok tadi ke dalam mangkuk buburnya,
lalu aduk.
Semoga berhasil.

Salam,
Rien.

Marlia Ulfah wrote:

> formula itu direbus maka kandungan vitamin-nya akan hilang ? Seberapa
> besar
> hilang-nya ?
> Selama ini saya selalu menambahkan susu formula belakangan, sehabis
> mematikan api barulah saya tambahkan susu formula pada bubur susu-nya,
> tapi
> masalahnya susu-nya sering menggumpal. Adakah cara lain, agar susu
> formula-nya tidak menggumpal ?
> Ada yang bisa bantu ??  Thanks sebelumnya


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] food Combining

2001-02-25 Terurut Topik Elida Basaria

Dear Netters,

Saya sedang mencari buku Food Combining. Sepertinya sudah pada habis di
berbagai Toko Buku. Apakah rekan-rekan Netters tahu dimana lagi tempat toko
buku yang masih menjual buku tsb.

Terima kasih sebelumnya.

Mamanya Arya & Nike

 -Original Message-
From:   Tommy Sulianto [mailto:[EMAIL PROTECTED]] 
Sent:   26 Februari 2001 10:12
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:[balita-anda] Mengajar Matematika Pada Bayi

Karna banyak yang minat, maka saya kirim file tersebut via Mailing List.
Sorry bagi yang sudah ada.


MENGAJARKAN MATEMATIKA PADA BAYI
(Drajat - Penulis Buku Bersahabat Dengan Matematika dan Koordinator BASIC /
Bandung Science Club).
Pikiran Rakyat 18 Februari 2001

 Jangan heran, seorang manusia yang masih kecil memiliki kemampuan luar
biasa dalam hal berbagai hal tidak terkecuali matematika. Mengajar bayi atau
muda usia, akan lebih mudah ketimbang mengajar pada usia dewasa. Tentu dalam
hal ini, belajar sambil bermain. Anak dikondisikan bahwa sesuatu yang sedang
dia lakukan adalah pengalaman hidup yang tidak bisa dilupakan.
 Persiapan apa saja yang semestinya harus dilakukan ? Ada dua faktor
yang perlu kita siapkan. Pertama, sikap kita waktu mengajar. Kedua,
bahan-bahan apa saja yang perlu kita gunakan.
 Anak-anak mulai belajar sejak mereka baru dilahirkan. Proses berpikir
seorang manusia, dimulai pada sekitar tiga bulan bagi anak yang cerdas, dan
sekitar delapan bulan bagi anak yang lamban. Pada saat kelahiran, proses
berpikir bagi anak yang sehat merupakan naluri yang tidak bisa dielakkan.
Setelah pertumbuhan satu tahun, proses berpikir itu masih bersifat
kekanak-kanakan tetapi manusiawi, dan tetap tidak dapat dielakkan.
 Belajar adalah peristiwa yang paling menakjubkan selama hidup. Belajar
adalah sesuatu yang didambakan, teramat penting bagi perjalanan hidup setiap
manusia. Kita tidak boleh lupa bahwa belajar adalah permainan yang paling
hebat, bukan pekerjaan. Belajar adalah "gula-gula" bukan sayur-mayur yang
tidak disukai anak. Belajar adalah sebuah hadiah, bukan suatu hukuman.
Belajar adalah kehormatan, bukan caci maki dan penghinaan.
 Jangan sekali-kali membohongi anak, dijamin kita tidak akan berhasil.
Sebab jika kita bersikap buruk kepadanya, maka akan selamanya dia
berpandangan apa yang disampaikan itu buruk, walaupun benar akan berpikir
dua kali.
 Dengan demikian usaha apapun yang kita berikan kepada anak kita akan
sulit diterimanya. Ibarat kehidupan ini, satu kali masyarakat tidak percaya
kepada kita, jangan harap secepat itu masyarakat mempercayai kita kembali.
Untuk itu kita mengajarkannya dengan rasa tulus dan kejujuran ditanamkan
kepada dirinya. Juga tidak kalah penting, waktu yang dipergunakan tidak
terlalu lama, bahkan sesingkat mungkin. Kita harus cepat menghentikan setiap
permainan itu sebelum anak ingin berhenti.

Bahan yang digunakan
 Pertama seratus potong kertas manila putih berukuran 28 x 28 cm,
masing-masing pada salah satu mukanya ada bola merah dengan garis tengah 2
cm. Bola-bola ini berjumlah dari satu hingga seratus pada kartu terakhir.
Dibalik kartu terdapat angka yang menyatakan jumlah bola yang ada.
 Kedua, seratus potong kartu yang lebih ringan 14 x 14 cm bertuliskan
sebuah angka merah setinggi 12,5 cm mulai dari angka 1 hingga 100 pada kartu
terakhir. Warna merah dipakai karena memang menarik bagi seorang anak.
 Selanjutnya, bagaimana mengajar anak anda memahami jumlah dan nilai
sebenarnya angka-angka tersebut. Perlu diingat bahwa angka hanyalah simbol
yang mewakili nilai dari bilangan. Selanjutnya ambillah kartu yang ada satu
bola merahnya saja, jangan sampai si anak melihat benda-benda lain. Sekarang
angkatlah kartu tersebut di luar jangkauan tangannya katakanlah kepadanya,
"ini satu". Tunjukkan kepadanya sesingkat mungkin. Dua atau tiga detik.
Kemudian letakkan kartu tersebut terbalik di pangkuan kita. Pada mulanya
anda akan merasa janggal. Namun demikian, semakin kita mahir menggunakan
kartu-kartu itu, semakin cepat anak kita dapat memahaminya.
 Sekarang angkatlah  kartu kedua, dan katakan, "ini dua". Lakukan
seterusnya hingga kartu berjumlah sepuluh bola. Seluruh proses ini kurang
lebih memakan waktu satu menit. Lakukanlah setiap hari. Dalam waktu lima
hari ia telah mengetahui fakta-fakta nyata dari angka satu sampai sepuluh,
tetapi jangan meyuruhnya untuk membuktikan hal itu lebih dahulu.
 Langkah kedua memperluas pengertian bilangan. Pada hari  keenam, kita
singkirkan kartu 1 dari kesepuluh kartu di pangkuan dan menambahkan kartu
11. Pada hari ketujuh kita singkirkan kartu 2 dan menambahkan kartu 12.
Terus lakukan seperti itu hingga angka 100. Kegiatan ini kurang lebih akan
memakan waktu tiga bulan. Yakinlah, kegiatan ini akan menghasilkan kemampuan
anak yang luarbiasa. Kini ia akan dengan cepat dapat membedakan empat puluh
lima bola dan empat puluh enam.
 Langkah berikutnya penjumlahan. Pada hari ke-30, anda telah
memperlihatkan hingga 35 bola. Semakin banyak yang diperlihatkan bo

Re: [balita-anda] Takut Badut.

2001-02-25 Terurut Topik Tommy Sulianto

Sama seperti anak saya, dulunya sangat takut sama Barongsai, tapi saya beli
barongsai yang kecil, terus saya kasih lihat bahwa didalamnya dari karton,
dan sekali-sekali justru saya yang mainkan barongsainya, sehingga akhirnya
dia berani dengan barongsai tersebut bahkan sekarang ikut memainkannya.
Mungkin dia trauma misalnya sewaktu pertama melihat badut, sibadut menggoda
dia atau ada yang usil menakut-nakutin dengan badut tersebut, sehingga dia
menjadi takut. Mungkin anda bisa membeli badut-badutan (topeng) lalu anda
gunakan sendiri didepannya, bisa misalnya menggunakan pakaian ibu hamil yang
disumpal dengan kain-kain sehingga kelihatan gendut dan lucu seperti badut.
Nah... kalau dia sudah melihat bahwa si badut itu isinya juga orang (orang
tuanya), maka diharapkan perlahan-lahan dia menjadi tidak takut lagi

Regards
Tommy


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Asma bisa sembuh ?

2001-02-25 Terurut Topik basuki_r

Kata temenku sih
Daging burung gereja/kelelawar/Kalong (pemakan buah) bisa di jadikan obat asma.
mita prayogo wrote:

> Rekan2,
>
> Anak saya (3,5 th) menderita asma. Padahal saya dan suami tidak ada yg punya 
>penyakit tsb. Saya pernah dengar bahwa penyakit ini bisa sembuh total (tdk kambuh2 
>lagi setelah dewasa). Mohon sharing dari teman2 yg punya info mengenai ini. Karena 
>saya nggak tega kalau melihatnya sedang kambuh. Apakah kalau sering2 diajak ke daerah 
>pantai bisa menolong ? padahal kalau di Jakarta kan paling hanya ada Ancol, itupun 
>udaranya tdk bisa dibilang bersih.
>
> salam,
> mamanya Reza


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Mengajar Matematika Pada Bayi

2001-02-25 Terurut Topik Catrien_Lanny


Dear Pak Tommy, terima kasih buat artikelnya,
Masih mau nanya, untuk mengajar math. ini mulai dari bayi usia berapa ya ?

Gby, CPL


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] FW:

2001-02-25 Terurut Topik Agus Julianto


> Ibu2 tolong bantuannya
> 
> Saya mencari tempat play group/sejenis untuk anak usia 2th.
> kalu bisa diwilayah Jakarta Barat minimal yang dekat daerah
> Slipi/Petamburan.
> 
> Trims atas bantuannya.
> 
> 

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] Susu Formula pada Bubur Susu

2001-02-25 Terurut Topik Marlia Ulfah

Dear Netters
 
Saya suka membuat bubur susu sendiri untuk anak saya Fia (6.5 bln) susu yang
dipakai adalah susu formula-nya, yang ingin saya tanyakan benarkah jika susu
formula itu direbus maka kandungan vitamin-nya akan hilang ? Seberapa besar
hilang-nya ? 
Selama ini saya selalu menambahkan susu formula belakangan, sehabis
mematikan api barulah saya tambahkan susu formula pada bubur susu-nya, tapi
masalahnya susu-nya sering menggumpal. Adakah cara lain, agar susu
formula-nya tidak menggumpal ?
Ada yang bisa bantu ??  Thanks sebelumnya




>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Plasenta tipis

2001-02-25 Terurut Topik Rien

Mbak Rita,

mengukur usia kandungan itu ada berbagai cara.
Berdasarkan haid terakhir ; 7 bulan kalender itu tidak sama dengan 28
minggu loh, pasti lebih, karena satu bulan tidak tepat 4 minggu (28 hari).
Semakin banyak 'bulannya', maka perbedaan tadi semakin besar. Dengan
menghitung secara mencongak di kalender, kalo tidak salah ada 31 minggu ya
Mbak ? Usia kandungan lebih tepat dengan hitungan minggu, bukan bulan.
Kandungan full-term adalah 40 minggu, kalo langsung dibagi 4 berarti 10
bulan dong :-)
Selain itu, apakah siklus Mbak teratur dan persis 28 hari ? Sebab, jika
satu siklus bisa lebih / kurang dari 28 hari, maka berarti, pelepasan telur
juga lebih / kurang dari 14 hari sejak hari pertama haid terakhir. Mis.
jika siklusnya 26 hari, maka ovulasi terjadi hari ke-12. Karena itu, masa
gestasi sebenernya dimulai tidak persis sekitar 14 hari sesudah hari
pertama haid terakhir tadi.

Dengan pengukuran USG ; juga punya 'toleransi' ketepatan pengukuran. Karena
itu bisa saja kurang akurat hingga ke harinya. Sebab itu dalam display
selalu tercantum mis : 31w4d +/- 5d. Sebagai contoh, utk. 'menebak' usia
kandungan, biasanya diukur diameter kepala si bayi, atau panjang kaki (atau
paha ?) si bayi. Nah, masing2 pengukuran itu, memberikan perkiraan si bayi
ini usia berapa. Antara kedua pengukuran ini saja bisa terdapat perbedaan
usia bayi.

DSOG saya, kalo tidak salah juga mengukur tinggi kandungan (uterus ?)
dengan meteran. Biasanya berbanding lurus dengan usia kandungan (10 minggu
=10cm, tapi nggak tau sampai bulan keberapa pengukuran spt. ini masih
valid. Saya agak lupa dulu diukur sampai usia kandungan berapa bln.)
Diukurnya dari sekitar daerah pubic hingga ke puncak uterus. Katanya utk.
mencek, apakah perkembangan kandungan sesuai dengan usianya. Pikir-pikir,
sebelum USG ada, pasti ada jalan utk. mencek usia kandungan, kan ? Mungkin
itu salah satunya.

Bayi melintang, berarti posisinya melintang di perut ibu. Maksudnya, sumbu
bayi tidak sejajar dengan sumbu tubuh ibunya, sehingga sungsang melintang.
Yang normal adalah yg. sejajar dengan kepala di bawah. Tapi kalo tidak
salah, masih bisa diusahakan berputar kok, hingga kepalanya di bawah ;
selama si bayi masih bisa bergerak / berputar di dalam kandungan. Kalo udah
kadung gede dan ruangnya sudah sempit, ya tidak bisa berputar lagi, Mbak.
Di ayahbunda terbaru ada dibahas mengenai kehamilan sungsang dan bagaimana
menghadapinya.

Demikian sharing saya,

Salam,
Rien.

"Rita,SatriaJKEMS" wrote:

> Saya ingin bertanya seputar kehamilan, saya mens terakhir
> tanggal 15
> juli 2000, dan menurut perhitungan pada tanggal 15 feb 2001 usia
> kehamilan
> pas 7 bulan tetapi pada saat USG terakhir (tgl 14 feb 2001) usia
> kehamilan
> sudah mencapai 32 minggu sedangkan pada USG pertama (tgl 27 oct 2000)
> usia
> kehamilan 13 minggu . Dari informasi  ini yang mana ya yang benar terus
> saya
> mau tanya arti plasenta tipis sebab DSOG nya bilang begitu terus sang
> bayi
> melintang.Artinya apa ya.
> yang benar USG pertama atau yang kedua soalnya ini menyangkut
> tanggal kelahiran, untuk jawabanya saya ucapkan terima kasih
>
> Mamanya Afif


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Plasenta tipis

2001-02-25 Terurut Topik Yenni Afrianti

Mamanya Afif,

Kalau saya pribadi lebih percaya pada hitungan sendiri, soalnya kalau USG
suka beda", kalau hari pertama haid terakhir mbak tgl 15 Juli berarti
perkiraan lahir tgl 22 April mendatang, biasanya plus minus 7 minggu, DSOG
langganan saya menyarankan kalau udah lewat seminggu, misal tgl 29 april
belum lahir juga, dia akan kasi infus untuk mules, kalau nggak berhasil juga
ya terpaksa di caesar, katanya bayi kelamaan di perut juga nggak baik.  Ini
semua untuk siklus haid teratur lho ya..kalau siklus mensnya  ngacak saya
ngak tau dech. Gitu mbak..semoga bermanfaat.

Mamanya Naufal
> --
> From: Rita,SatriaJKEMS[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Reply To: [EMAIL PROTECTED]
> Sent: Friday, February 23, 2001 3:12 PM
> To:   '[EMAIL PROTECTED]'
> Subject:  [balita-anda] Plasenta tipis
> 
> 
>Dear Rekan-rekan dan Dokter Rudi 
> 
>   Saya ingin bertanya seputar kehamilan, saya mens terakhir tanggal 15
> juli 2000, dan menurut perhitungan pada tanggal 15 feb 2001 usia kehamilan
> pas 7 bulan tetapi pada saat USG terakhir (tgl 14 feb 2001) usia kehamilan
> sudah mencapai 32 minggu sedangkan pada USG pertama (tgl 27 oct 2000) usia
> kehamilan 13 minggu . Dari informasi  ini yang mana ya yang benar terus
> saya
> mau tanya arti plasenta tipis sebab DSOG nya bilang begitu terus sang bayi
> melintang.Artinya apa ya.
>   yang benar USG pertama atau yang kedua soalnya ini menyangkut
> tanggal kelahiran, untuk jawabanya saya ucapkan terima kasih 
> 
>   Mamanya Afif
> 
> 
> 
> 
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
> http://www.indokado.com  
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] luka cepat kering

2001-02-25 Terurut Topik Hidayati Retnaningtyas

Dear all,
Anak saya Faiz (5 bulan) baru saja disunat karena phemosis. Kebetulan sampai
sekarang saya masih menyusui. Mungkin diantara rekan-rekan ada yang tahu
makanan yang harus saya hindari dan yang harus saya konsumsi agar lukanya
cepat kering. Terima kasih sebelumnya.

Salam,

Mama Faiz


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif

2001-02-25 Terurut Topik Rini . Sumarni



Buat  Ibunya  Bana, Bundanya  Sulthan,Mamanya Rafi&Fira,  maksih  yach  buat
recomendnya  Dr.  Syarif
   saya  mau  coba  kesana, kira-kira  sama  nggak  yach  dengan  pengalaman
ibu-ibu sekalian,  sekali  lagi
   terima  kasih  banyak

   Mama-Bagas




"Patria, Diah" <[EMAIL PROTECTED]> on 02/26/2001 10:29:51 AM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   "'[EMAIL PROTECTED]'" <[EMAIL PROTECTED]>
cc:(bcc: Rini.Sumarni/dlcmsind/Dlcms)

Subject:  RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif





Dokter Syarief praktek di RS HErmina Bekasi setiap selasa-kamis sore, dan
hari lainnya di RSCM, trus Senin, Rabu, Sabtu di Marry MPC Cileungsi.



Salam
Bundanya Sulthan







**
This e-mail and any attachment contains information which is private
and confidential and is intended for the addressee only.
If you are not an addressee, you are not authorised to read, copy or
use the e-mail or any attachment.
If you have received this e-mail in error, please notify the sender
by return e-mail and then destroy it.
**

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

























>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas

2001-02-25 Terurut Topik Jasiph A . P


Sejak di tulisnya kasus MMR ini di Balita Anda
Saya memang telah memutuskan bersama istri untuk 
tidak melakukan imunisasi MMR pada kedua anak
kami.

Keluarnya pernyataan bersama pemerintah juga tidak
menggoyahkan niat ini karena saya selalu berpikir
(setidak sampai saat ini) pemerintah terlalu gampang
menyatakan sesuatu itu baik atau buruk cuma dari
satu sisi saja (asal programnya sukses atau asal apa aja deh)

Yang menjadi pertanyaannya, apa yang sebaiknya
di lakukan / tidak di lakukan untuk lebih meminimalkan
resiko terkena/tertular virus MMR ini, jika memang 
yang menjadi pilihan akhir adalah TIDAK diimunisasi MMR.

Referensi untuk bahan bacaan akan di terima dengan 
senang hati.

Salam

papanya Joseph&Moses (twins)

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Pemberitahuan buat rekan semua

2001-02-25 Terurut Topik Dian I.

Saya numpang tanya kepada pengasuh milis ini,
Apakah mail spt ini (advertisement) bisa
dimasukan ke milis balilta-anda?

Maaf kalau saya salah..., saya fikir milis ini
(balita-anda) adalah milis yang berhubungan
dengan masalah balita.bukan untuk memasang
iklan!

Any comments?

Rgds,
-Dian-

__
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail. 
http://personal.mail.yahoo.com/

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] KB Suntik

2001-02-25 Terurut Topik Linda Elvira

cristin berarti kamu nggak cocok, ganti deh atau suamimu aja yang kb

> -Original Message-
> From: Christina Eka S [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Sent: Sunday, February 25, 2001 10:06
> To:   [EMAIL PROTECTED]
> Subject:  Re: [balita-anda] KB Suntik
> 
> Lin, aku KB suntiktapi koq malah jadi kurus yach.he..he..he
> Selamat datang di milis ini..
> 
> - Original Message -
> From: Linda Elvira <[EMAIL PROTECTED]>
> To: <[EMAIL PROTECTED]>
> Sent: Friday, February 23, 2001 11:12 AM
> Subject: RE: [balita-anda] KB Suntik
> 
> 
> >
> >
> > > -Original Message-
> > > From: Erni Yuniarni - Accounting [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> > > Sent: Friday, February 23, 2001 8:41 AM
> > > To: [EMAIL PROTECTED]
> > > Subject: RE: [balita-anda] KB Suntik
> > >
> > > mama yugo
> > >
> > > biasanya kalo KB suntik yang sebulan kita masih dapat mens setiap
> bulannya
> > > tapi kalo yang tiga bulan kan mens nya memang ditahan nanti pas tiga
> bulan
> > > baru mens. tapi kalo nggak cocok badannya gemuk
> > > sekian dulu informasinya ya.
> > >
> > > mama jo
> > > Rekan Netters,
> > >
> > > Maaf yach mungkin masalah saya ini sebelumnya udah ada yang
> menanyakan,
> > > begini yah selama 4 bln ini saya menggunakan KB suntik yang 1 bulan,
> > > selama
> > > itu saya mendapat haid sangat teratur  tetapi haidnya suka lama sampai
> > > 10-11
> > > hari, nah bulan sekarang seharusnya saya udah dapet haid tapi ini udah
> > > telat
> > > 3 hari masih belum dapat, yang saya mo tanyakan, apakah yang KB suntik
> 1
> > > bulan juga bisa tidak mendapat haid seperti yang suntik 3 bln? mohon
> > > sharingnya dong deg..degan nich.
> > > Agar tidak mengganggu lewat Japri saja.
> > >
> > >
> > > Mamanya Yugo.
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > > >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
> > > http://www.indokado.com
> > > >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> > > Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> > > Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> >
> > >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
> http://www.indokado.com
> > >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> > Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> > Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> 
> 
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
> http://www.indokado.com  
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif

2001-02-25 Terurut Topik Patria, Diah



Dokter Syarief praktek di RS HErmina Bekasi setiap selasa-kamis sore, dan
hari lainnya di RSCM, trus Senin, Rabu, Sabtu di Marry MPC Cileungsi.



Salam
Bundanya Sulthan







**
This e-mail and any attachment contains information which is private
and confidential and is intended for the addressee only.
If you are not an addressee, you are not authorised to read, copy or 
use the e-mail or any attachment.  
If you have received this e-mail in error, please notify the sender 
by return e-mail and then destroy it.
**

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif

2001-02-25 Terurut Topik Vika

Ini jadwal Dr. Syarif Rohimi di Hermina Bekasi :
Senin18.00 - 20.00
Kamis   14.00 - 18.00
Sabtu18.00 - 20.00
Mbak Ana, nomor telepon Hermina kelebihan angka 2-nya. Yang benar 8842121.

Mamanya Rafi & Fira


- Original Message -
From: Ana,AndrianiJKELL <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>; 'Anthony Aulerius'
<[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Monday, February 26, 2001 10:18 AM
Subject: RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif


> Kalau saya di Hermina Bekasi
> Jadwalnya saya kurang begitu hafal, cobal tlp di 88422121
> Kalau tidak salah 1 minggu ada 3 kali jadwalnya
>
> Salam
> Ibunya Bana
>
> --
> From:  Anthony Aulerius [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Sent:  Monday, February 26, 2001 10:13 AM
> To:  [EMAIL PROTECTED]
> Subject:  RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif
>
>
> Dear Ibunya Bana,
> Kalau boleh tau, Dr.Syarif prakteknya di Hermina mana..?
> Bekasi,Jatinegara,Sunter,Depok...??
> Sekalian ama jadwalnya kalau punya.
> Thanks,
> Ayahnya Adinda & Amanda
>
>
>
>
>
>
> "Ana,AndrianiJKELL" <[EMAIL PROTECTED]> on 26-02-2001
> 09:56:19 AM
>
> Please respond to [EMAIL PROTECTED]
>
> To:   [EMAIL PROTECTED], "'[EMAIL PROTECTED]'"
>   <[EMAIL PROTECTED]>
> cc:
>
> Subject:  RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif
>
>
> Dear Mama-Bagas,
>
> Kebetulan minggu lalu anak saya imunisasi dengan Dr. Syarif Rohimi
> (saya
> juga pindah dokter)  menurut saya dokternya simpatik dan kooperatif,
> apalagi
> anak saya termasuk anak yang takut sama sama dokter ,
> Jadi coba aja deh
>
> Salam
> Ibunya Bana
>
>
>
>
>
>
>
>
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
> http://www.indokado.com
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
http://www.indokado.com
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Pemberitahuan buat rekan semua

2001-02-25 Terurut Topik Arjuna

pelanggaran tata-tertib ber-email di Balita Anda ??

Neni wrote:

> Halo Netter semua saya mau kasih kabar barangkali ada yang berminat membeli
> mobil gitu
>
> Akan dijual sebuah mobil Honda Civic Wonder
> 3 Pintu, Warna Hitam, Solid
> 87 Akhir D-Asli, AC, Radio TVSONI
> CR 14, Radial. Remote
> Hub : Telp. ( 0264) 205044.
>
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] Mengajar Matematika Pada Bayi

2001-02-25 Terurut Topik Tommy Sulianto

Karna banyak yang minat, maka saya kirim file tersebut via Mailing List.
Sorry bagi yang sudah ada.


MENGAJARKAN MATEMATIKA PADA BAYI
(Drajat - Penulis Buku Bersahabat Dengan Matematika dan Koordinator BASIC /
Bandung Science Club).
Pikiran Rakyat 18 Februari 2001

 Jangan heran, seorang manusia yang masih kecil memiliki kemampuan luar
biasa dalam hal berbagai hal tidak terkecuali matematika. Mengajar bayi atau
muda usia, akan lebih mudah ketimbang mengajar pada usia dewasa. Tentu dalam
hal ini, belajar sambil bermain. Anak dikondisikan bahwa sesuatu yang sedang
dia lakukan adalah pengalaman hidup yang tidak bisa dilupakan.
 Persiapan apa saja yang semestinya harus dilakukan ? Ada dua faktor
yang perlu kita siapkan. Pertama, sikap kita waktu mengajar. Kedua,
bahan-bahan apa saja yang perlu kita gunakan.
 Anak-anak mulai belajar sejak mereka baru dilahirkan. Proses berpikir
seorang manusia, dimulai pada sekitar tiga bulan bagi anak yang cerdas, dan
sekitar delapan bulan bagi anak yang lamban. Pada saat kelahiran, proses
berpikir bagi anak yang sehat merupakan naluri yang tidak bisa dielakkan.
Setelah pertumbuhan satu tahun, proses berpikir itu masih bersifat
kekanak-kanakan tetapi manusiawi, dan tetap tidak dapat dielakkan.
 Belajar adalah peristiwa yang paling menakjubkan selama hidup. Belajar
adalah sesuatu yang didambakan, teramat penting bagi perjalanan hidup setiap
manusia. Kita tidak boleh lupa bahwa belajar adalah permainan yang paling
hebat, bukan pekerjaan. Belajar adalah "gula-gula" bukan sayur-mayur yang
tidak disukai anak. Belajar adalah sebuah hadiah, bukan suatu hukuman.
Belajar adalah kehormatan, bukan caci maki dan penghinaan.
 Jangan sekali-kali membohongi anak, dijamin kita tidak akan berhasil.
Sebab jika kita bersikap buruk kepadanya, maka akan selamanya dia
berpandangan apa yang disampaikan itu buruk, walaupun benar akan berpikir
dua kali.
 Dengan demikian usaha apapun yang kita berikan kepada anak kita akan
sulit diterimanya. Ibarat kehidupan ini, satu kali masyarakat tidak percaya
kepada kita, jangan harap secepat itu masyarakat mempercayai kita kembali.
Untuk itu kita mengajarkannya dengan rasa tulus dan kejujuran ditanamkan
kepada dirinya. Juga tidak kalah penting, waktu yang dipergunakan tidak
terlalu lama, bahkan sesingkat mungkin. Kita harus cepat menghentikan setiap
permainan itu sebelum anak ingin berhenti.

Bahan yang digunakan
 Pertama seratus potong kertas manila putih berukuran 28 x 28 cm,
masing-masing pada salah satu mukanya ada bola merah dengan garis tengah 2
cm. Bola-bola ini berjumlah dari satu hingga seratus pada kartu terakhir.
Dibalik kartu terdapat angka yang menyatakan jumlah bola yang ada.
 Kedua, seratus potong kartu yang lebih ringan 14 x 14 cm bertuliskan
sebuah angka merah setinggi 12,5 cm mulai dari angka 1 hingga 100 pada kartu
terakhir. Warna merah dipakai karena memang menarik bagi seorang anak.
 Selanjutnya, bagaimana mengajar anak anda memahami jumlah dan nilai
sebenarnya angka-angka tersebut. Perlu diingat bahwa angka hanyalah simbol
yang mewakili nilai dari bilangan. Selanjutnya ambillah kartu yang ada satu
bola merahnya saja, jangan sampai si anak melihat benda-benda lain. Sekarang
angkatlah kartu tersebut di luar jangkauan tangannya katakanlah kepadanya,
"ini satu". Tunjukkan kepadanya sesingkat mungkin. Dua atau tiga detik.
Kemudian letakkan kartu tersebut terbalik di pangkuan kita. Pada mulanya
anda akan merasa janggal. Namun demikian, semakin kita mahir menggunakan
kartu-kartu itu, semakin cepat anak kita dapat memahaminya.
 Sekarang angkatlah  kartu kedua, dan katakan, "ini dua". Lakukan
seterusnya hingga kartu berjumlah sepuluh bola. Seluruh proses ini kurang
lebih memakan waktu satu menit. Lakukanlah setiap hari. Dalam waktu lima
hari ia telah mengetahui fakta-fakta nyata dari angka satu sampai sepuluh,
tetapi jangan meyuruhnya untuk membuktikan hal itu lebih dahulu.
 Langkah kedua memperluas pengertian bilangan. Pada hari  keenam, kita
singkirkan kartu 1 dari kesepuluh kartu di pangkuan dan menambahkan kartu
11. Pada hari ketujuh kita singkirkan kartu 2 dan menambahkan kartu 12.
Terus lakukan seperti itu hingga angka 100. Kegiatan ini kurang lebih akan
memakan waktu tiga bulan. Yakinlah, kegiatan ini akan menghasilkan kemampuan
anak yang luarbiasa. Kini ia akan dengan cepat dapat membedakan empat puluh
lima bola dan empat puluh enam.
 Langkah berikutnya penjumlahan. Pada hari ke-30, anda telah
memperlihatkan hingga 35 bola. Semakin banyak yang diperlihatkan bola-bola
kepada anak berarti anda mulai mengajarkan penjumlahan. Hal ini sama
mudahnya dengan mengajarkan bilangan. Mulai kita melangkah mengajarkan
penjumlahan di pangkuan anda dengan bola-bola merah berjumlah dua, tiga,
empat, lima, enam, tujuh, delapan, sembilan, hingga sepuluh. Semuanya
menghadap ke bawah dan kartu berbola dua diletakkan paling atas di tumpukan
itu. Dengan semangat katakanlah, "satu tambah satu sama dengan dua".
Kemudi

RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif

2001-02-25 Terurut Topik Ana,AndrianiJKELL

Kalau saya di Hermina Bekasi
Jadwalnya saya kurang begitu hafal, cobal tlp di 88422121
Kalau tidak salah 1 minggu ada 3 kali jadwalnya

Salam
Ibunya Bana

--
From:  Anthony Aulerius [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:  Monday, February 26, 2001 10:13 AM
To:  [EMAIL PROTECTED]
Subject:  RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif


Dear Ibunya Bana,
Kalau boleh tau, Dr.Syarif prakteknya di Hermina mana..?
Bekasi,Jatinegara,Sunter,Depok...??
Sekalian ama jadwalnya kalau punya.
Thanks,
Ayahnya Adinda & Amanda






"Ana,AndrianiJKELL" <[EMAIL PROTECTED]> on 26-02-2001
09:56:19 AM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   [EMAIL PROTECTED], "'[EMAIL PROTECTED]'"
  <[EMAIL PROTECTED]>
cc:

Subject:  RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif


Dear Mama-Bagas,

Kebetulan minggu lalu anak saya imunisasi dengan Dr. Syarif Rohimi
(saya
juga pindah dokter)  menurut saya dokternya simpatik dan kooperatif,
apalagi
anak saya termasuk anak yang takut sama sama dokter ,
Jadi coba aja deh

Salam
Ibunya Bana








>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Pemberitahuan buat rekan semua

2001-02-25 Terurut Topik Neni

Halo Netter semua saya mau kasih kabar barangkali ada yang berminat membeli
mobil gitu

Akan dijual sebuah mobil Honda Civic Wonder
3 Pintu, Warna Hitam, Solid
87 Akhir D-Asli, AC, Radio TVSONI
CR 14, Radial. Remote
Hub : Telp. ( 0264) 205044.

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif

2001-02-25 Terurut Topik Anthony Aulerius


Dear Ibunya Bana,
Kalau boleh tau, Dr.Syarif prakteknya di Hermina mana..?
Bekasi,Jatinegara,Sunter,Depok...??
Sekalian ama jadwalnya kalau punya.
Thanks,
Ayahnya Adinda & Amanda






"Ana,AndrianiJKELL" <[EMAIL PROTECTED]> on 26-02-2001
09:56:19 AM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   [EMAIL PROTECTED], "'[EMAIL PROTECTED]'"
  <[EMAIL PROTECTED]>
cc:

Subject:  RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif


Dear Mama-Bagas,

Kebetulan minggu lalu anak saya imunisasi dengan Dr. Syarif Rohimi (saya
juga pindah dokter)  menurut saya dokternya simpatik dan kooperatif,
apalagi
anak saya termasuk anak yang takut sama sama dokter ,
Jadi coba aja deh

Salam
Ibunya Bana








>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif

2001-02-25 Terurut Topik Ana,AndrianiJKELL

Dear Mama-Bagas,

Kebetulan minggu lalu anak saya imunisasi dengan Dr. Syarif Rohimi (saya
juga pindah dokter)  menurut saya dokternya simpatik dan kooperatif, apalagi
anak saya termasuk anak yang takut sama sama dokter , 
Jadi coba aja deh 

Salam
Ibunya Bana

--
From:  [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:  Monday, February 26, 2001 9:43 AM
To:  [EMAIL PROTECTED]
Subject:  [balita-anda] Tanya Dr. Syarif



Rekan  Netters..

   Ada  yang punya pengalaman  dengan  DR. syarif Rohimi   nggak
(DSA di
Hermina), tolong  yach  saya perlu  banget
  untuk referensi, soalnya  saya  berniat  pindah  Dokter  buat
anak  saya.

  Makasih  yach  ?



Mama- Bagas



>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif

2001-02-25 Terurut Topik Patria, Diah

Haloo..
Selamat bergabung dengan Club dokter Syarif doong..Mbak dia tuch care
banget, sabar, engga boros kasih antibiotik, kasih obat bisa tanya-tanya
plus tawar-tawaran (mis. dok jangan yang mahal tapi bagus ada engga), lucu
juga sich, bisa diajak diskusi, debat apa aja dech,mau ditelp. lewat Hp atau
kerumahnya juga oke...coba aja Mbak..aku aja kalau Sulthan  cuma flu
ringan/panas  paling telp. aja, kasih tahu kondisi Sulthan, trus tanya harus
dibawa kedia atau engga, kalau dia bilang bawa ya bawa, tapi seringnya sich
konsultasi lewat telp. trus dia saranin suruh beli obat apa gitu..enak dech
engga mata duitan..

Salam
Bundanya Sulthan

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 26 February 2001 09:43
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Tanya Dr. Syarif




Rekan  Netters..

   Ada  yang punya pengalaman  dengan  DR. syarif Rohimi   nggak (DSA di
Hermina), tolong  yach  saya perlu  banget
  untuk referensi, soalnya  saya  berniat  pindah  Dokter  buat  anak  saya.

  Makasih  yach  ?



Mama- Bagas



>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com

>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

















**
This e-mail and any attachment contains information which is private
and confidential and is intended for the addressee only.
If you are not an addressee, you are not authorised to read, copy or 
use the e-mail or any attachment.  
If you have received this e-mail in error, please notify the sender 
by return e-mail and then destroy it.
**

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] Takut Badut.

2001-02-25 Terurut Topik Ari

Rekan Netters...
Saya ada masalah dengan anak saya Ajie (2 tahun),
dia takut banget ya sama badut. Pertama dia tau badut, waktu Ultah
temennya.
Dia bener-bener ketakutan dan  minta pulang.
Jadi kalau ada Ultah temennya, dia pasti nggak mau 'takut badut'
katanya.
Begitu juga kalau di kebun binatang atau tempat lain yang jual snack dan
ada badut-badutnya,
dia pasti ketakutan. Saya sudah berusaha berbagai cara untuk
membujuknya,
sampai badutnya  aku kasih salam, aku gandeng dan macem-macem biar nggak
takut.
Tapi kayaknya sia-sia yaa
Tolong mungkin rekan netters punya pengalaman atau tips, supaya Ajie
nggak takut lagi sama badut.

Thanks
Ibu Ajie


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] Tanya Dr. Syarif

2001-02-25 Terurut Topik Rini . Sumarni



Rekan  Netters..

   Ada  yang punya pengalaman  dengan  DR. syarif Rohimi   nggak (DSA di
Hermina), tolong  yach  saya perlu  banget
  untuk referensi, soalnya  saya  berniat  pindah  Dokter  buat  anak  saya.

  Makasih  yach  ?



Mama- Bagas



>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Susu Procal - Bakal susah dicari?

2001-02-25 Terurut Topik Patria, Diah



Dear ibu..

BArusan aku on-line dengan CSnya Procal dengan Ibu Miranda, dia bilang
kesulitan distribusi itu bukan buat saat sekarang tapi kemaren-kemaren
sesudah lebaran, sekarang sich sudah lancar kembali..pokoknya jangan khwatir
dech, atau kalau mau lebih jelas bisa hubungi layanan bebas pulsa Procal
08001821526

Salam
Bundanya Sulthan
**
This e-mail and any attachment contains information which is private
and confidential and is intended for the addressee only.
If you are not an addressee, you are not authorised to read, copy or 
use the e-mail or any attachment.  
If you have received this e-mail in error, please notify the sender 
by return e-mail and then destroy it.
**

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] hamil naik sepeda motor

2001-02-25 Terurut Topik Dh@

Dear Ibu Rayhan,
Berdasarkan pengalaman saya, naik motor selama hamil memang berbahaya,
tetapi Jika dilakukan secara hati-hati dan aman itu tidak masalah.
Karena saya sendiri mengalaminya, Malah, pada saat usia kehamilan 9 Bulan,
dan tanpa keluhan apa-apa, Jadi Ceritanya (sorry nih cerita) : Pada waktu
itu kami hanya akan mengecek/periksa kehamilan ke RS (berhub. jarak
RS-nya dekat/tanggung dan kami belum mampu utk membeli mobil) maka saya
memutuskan utk naik motor saja...  nah ternyata begitu sampai istri saya
sudah bukaan 2 dan malamnya langsung melahirkan dan Alhamdulillah
selamat.
Jadi menurut saya, It's Ok saja selama di lakukan dengan sangat very-very
extra hati-jati..

demikian Bu semoga bisa membantu

Bintang's Father
-Original Message-
From: Mardhiana, Rahajeng <[EMAIL PROTECTED]>
To: '[EMAIL PROTECTED]' <[EMAIL PROTECTED]>
Date: Monday, February 26, 2001 9:27 AM
Subject: [balita-anda] hamil naik sepeda motor


>Hallo rekan netters
>Saat ini saya sedang hamil 6 bulan..( anak ke 2 )
>Pagi ini saya merasakan sakit dibawah perut saya buat jalan juga agak
>sakit ...terus mengangkat salah satu kaki juga sakit
>Terus kalau habis duduk , & mau berdiri kaki sebelah kiri & tangan sebelah
>kiri terasa lemas ...& kalau mo jalan kaya ada yg keseleo jadi rasanya mo
>seperti jatuh..( herannya hanya kaki & tangan sebelah kiri yg sering
>problem )
>Apa mungkin ada hubungannya karena saya sering naik sepeda motor ya..?,
>karena kebetulan pagi ini saya juga bonceng suami saya (pergi kerja )
Dengan
>posisi duduk melangkah ( seperti duduknya cowok )
>
>mungkinkah ada bahayanya sering " naik motor dengan posisi duduk melangkah
>atau memang sebaiknya menghindari naik motor
>& bolehkah umur kehamilan segitu saya dipijat utk menghilangkan /
mengurangi
>cape & pegal ...???
>Mohon sharingnya dari rekan rekan semua...& terimakasih sebelumnya
>
>Ibu Rayhan
>
>
>
>>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
http://www.indokado.com
>>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
>Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
>Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Tanya BAB hijau

2001-02-25 Terurut Topik Evy R

Zidane anak saya sekarang umur 2 bulan 3 minggu juga mengalami hal yang sama
dan faesesnya selain hijau baunya agak menyengat nggak seperti kakak2nya
dulu, sudah saya tanyakan ke DSA nya katanya itu efek dari kandungan zat
besi di susu morinaganya dan tidak apa2 katanya (kadang2 saya khawatir juga)
Apa ada pengalaman dari netter yang lain
- Original Message -
From: nur ismurrochmah <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Thursday, February 22, 2001 3:41 PM
Subject: [balita-anda] Tanya BAB hijau


> Dear Netters
>
> Saat ini anak saya (umur 3 bln 1 mg)selain minum ASI
> juga minum susu formula Morinaga karena saya udah
> masuk kerja lagi & ASInya juga udah nggak mencukupi.
> Tapi sudah beberapa minggu ini BAB-nya koq berwarna
> hijau agak tua padahal tadinya warna kuning. Hal ini
> sudah saya tanyakan ke DSA dan ke Kalbe Farma(produsen
> Morinaga) katanya tidak apa-apa. Tetapi faesesnya
> belum sempat dicheck ke Lab. Mohon sharingnya dari
> rekan netters. Sebelumnya terima kasih banyak.
>
> Mamanya Putri
>
>
> __
> Do You Yahoo!?
> Yahoo! Auctions - Buy the things you want at great prices!
http://auctions.yahoo.com/
>
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
http://www.indokado.com
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas

2001-02-25 Terurut Topik Ningsih

Kepada Yth Dr.Rudi

Terima kasih atas masukannya, kalau memang pernyataan dari Depkes dan IDAI
mengandung kelemahan, mungkin sebagai ortu harus lebih aktif mencari info,
misalnya bagaimana langkah yg dapat kita ambil utk sementara sampai adanya
kejelasan dari kesimpang siuran ini. Sebab kebetulan kemarin tgl 24 Peb'01
saya baru saya menvaksinkan Pandu (9,5 bln) Hib II, sewaktu saya tanya
apakah ada vaksin MMR yg terpisah sehingga saya dapat memperkecil resiko
autisma tsb ? dikatakan oleh DSA saya bhw tidak ada vaksin Mumps, Measles
dan Rubela yg terpisah. Kalau demikian mungkin Dr.Rudi dapat memberi masukan
efek-efek negatif (serta cara penanggulangannya) apakah yg mungkin terkena
pada anak saya jika saya menunda MMR s/d usia 3 th (karena DSA saya agak
enggan diajak berdiskusi tentang MMR ini), apakah di Jakarta penyakit campak
termasuk wabah seperti halnya Hep B. Atas masukannya saya ucapkan banyak
terima kasih.

Ningsih

- Original Message -
From: Rudy Sutadi, MD <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Sunday, February 25, 2001 8:36 PM
Subject: Re: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas


> Yth. Ibu Ningsih,
>
> Artikel di Kompas diambil dari press-release pernyataan Depkes dengan
> IDAI (Ikatan Dokter Anak Indonesia).
> Tetapi pernyataan bersama tersebut sangat sederhana dan lemah
> sekali. Yang dengan sangat mudah dipatahkan.
> Layaknya suatu kontroversi, sepatutnyalah mengundang pihak(-pihak)
> yang mempunyai versi berbeda, jangan hanya pihak "tertentu" saja
> (if you realy know what I mean).
> Lagipula kepustakaan yang digunakan (hanya 4 buah) hanya yang dari
> satu versi saja. Selain itu, penelitian yang dijadikan acuan telah digugat
> oleh Advocacy Group dari Inggris dan Amerika, bahwa penelitian tersebut
> telah dimanipulasi.
>
> Autisme memang suatu gangguan neurobiologis. Penyebabnya antara
> lain adalah vaksin MMR ini. Jalurnya secara langsung yaitu dengan
> merusak MBP (myelin basic protein, yaitu sarung syaraf/neuron) sehingga
> syaraf tidak bisa mengalirkan impuls lagi (tidak berfungsi).
> Jalur tak langsung yaitu terjadinya kerusakan pada usus, yang oleh
> Dr. Wakefield disebut sebagai autistic enterocolitis. Hal ini menyebabkan
> suatu keadaan yang disebut leaky gut syndrome. Pada keadaan ini terjadi
> hiperpermeabilitas (peningkatan permebealitas) usus, sehingga bahan-
> bahan toksik yang seharusnya tidak diserap menjadi terserap. Contohnya
> yaitu peptida-peptida yang merupakan hasil pemecahan protein yang tidak
> sempurna, terserap kemudian masuk ke aliran darah dan dapat melalui
> blood brain barrier (sawar darah otak), di otak bersifat opioid (seperti
> opium/morfin, misalnya gliadimorfin/gluteomorfin, casomorfin) dan sebagai
> neurotransmitter.
>
> Demikian sementara, semoga bermanfaat.
>
> Dr. Rudy Sutadi, SpA
>
>
> - Original Message -
> From: Ningsih <[EMAIL PROTECTED]>
> To: <[EMAIL PROTECTED]>
> Sent: 20 Februari 2001 16:49
> Subject: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas
>
>
> Dear rekan netter,
>
> Mungkin ada rekan rekan yg sudah baca artikel di Kompas tgl. 19 Peb 2001
> tentang Tidak ada hubungan antara vaksin MMr dengan Autisma. Dan seperti
yg
> sudah saya janjikan minggu kemarin, saya sudah dikirimi hasil pertemuan
tsb
> dan dikatakan sama seperti yg di Kompas. Menurut diagnosa teman satu
kantor
> saya bahwa autisma lebih disebabkan oleh neurobiologis (kalau nggak salah
> tulis) maksudnya adanya kelainan pada sistem syaraf/neuron. Mungkin ada
> tanggapan dari rekan-rekan atau mungkin Dr.Rudi dapat memberikan info
lain,
> ya terus terang kadang di Indonesia yang benar bisa salah dan yg salah
bisa
> benar (maaf bukan berarti saya mengecilkan peran dari lembaga yg ada)
>
> Terima kasih,
>
>
> Ningsih
>
>
>
>
>
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
http://www.indokado.com
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] hamil naik sepeda motor

2001-02-25 Terurut Topik Mardhiana, Rahajeng

Hallo rekan netters
Saat ini saya sedang hamil 6 bulan..( anak ke 2 ) 
Pagi ini saya merasakan sakit dibawah perut saya buat jalan juga agak
sakit ...terus mengangkat salah satu kaki juga sakit
Terus kalau habis duduk , & mau berdiri kaki sebelah kiri & tangan sebelah
kiri terasa lemas ...& kalau mo jalan kaya ada yg keseleo jadi rasanya mo
seperti jatuh..( herannya hanya kaki & tangan sebelah kiri yg sering
problem ) 
Apa mungkin ada hubungannya karena saya sering naik sepeda motor ya..?,
karena kebetulan pagi ini saya juga bonceng suami saya (pergi kerja ) Dengan
posisi duduk melangkah ( seperti duduknya cowok ) 

mungkinkah ada bahayanya sering " naik motor dengan posisi duduk melangkah
atau memang sebaiknya menghindari naik motor
& bolehkah umur kehamilan segitu saya dipijat utk menghilangkan / mengurangi
cape & pegal ...???
Mohon sharingnya dari rekan rekan semua...& terimakasih sebelumnya

Ibu Rayhan



>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] Susu Procal - Bakal susah dicari?

2001-02-25 Terurut Topik christina ida

Dear Netter Balita-Anda,

Ada informasi nih, barusan suami saya ditelpon oleh Customer Service-nya Wyeth, dia 
memberitahu kalau mungkin pertengahan Maret ini, produk mereka (Procal) bakal sulit 
dicari dipasaran karena -katanya- sedang ada aksi mogok buruh, jadi mungkin 
produksinya agak tersendat.

Mungkin ada rekan netter yang bisa mengklarifikasi berita ini?
Maklum, belum hilang rasa kaget karena susu dikenakan PPnBM, eh..sekarang mau 
'menghilang sementara' dari pasaran...


Salam,
Mama-nya Dhika



RE: [balita-anda] kulit perut kering

2001-02-25 Terurut Topik Nyemas Sri Anita

Mba' Dilla, coba dech beli produk untuk menghilangkan gatal dan pecah di
perut dari Mother's Care, caranya diolesi sesudah mandi pagi dan sore.
Semoga bermanfaat.

Salam'

Mama Fauzan

> -Original Message-
> From: dilla [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Sent: Monday, February 26, 2001 7:59 AM
> To:   Balita Anda
> Subject:  [balita-anda] kulit perut kering
> 
> Saya saat ini sedang hamil 18 minggu.
> Sudah sebulan ini, kulit di perut saya kering sekali, sampai pecah-pecah
> dan
> gatal sekali.
> Padahal saya sudah memberi baby oil 3-4 kali sehari.
> 
> Mohon sarannya apakah cara lainnya selain dengan baby oil untuk
> menghilangkan gatal dan kering di perut
> 
> terima kasih
> 
> 
> 
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
> http://www.indokado.com  
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] tanya makanan

2001-02-25 Terurut Topik Made Susan

Dear rekan2 netters..
begini, anak saya Nadira umurnya +  6 bulan, kemarin saya coba untuk memberi
sarapan paginya dengan cornflake, yang caranya saya rebus cornflakenya
setelah itu baru saya kasih susus formula. Kebetulan anak saya suka, karena
selama ini anak saya bosen kalau dikasih biskuit farley
Yang mau saya tanyakan, dengan umur Dira yg 6 bln, sudah boleh belum ya.
diberikan cornflake ?, karena saya mencoba resep ini di majalah dan dibilang
bubur cornflake ini bisa diberikan utk bayi usia 6 bulan. 
terima kasih sebelumnya.

mamanya Dira

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] kulit perut kering

2001-02-25 Terurut Topik S. Dian G.

Mbak, bisa dicoba dengan minyak zaitun.
Sepertinya tergantung juga kondisi/sifat kulit kita ya.
Dari dua kehamilan saya ( sekarang sih masuk minggu ke-31 kehamilan kedua), 
saya hanya oleskan handbody-nya Vaseline yang untuk kulit kering/sensitive 
( terutama setelah mandi ) dan tidak mengalami gatal2 ataupun pecah2.
Apakah ini kehamilan mbak Dilla yang pertama ? Semoga selalu sehat2.
Salam,
Dian

-Original Message-
From:   dilla [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Monday, 26 February, 2001 8:59 AM
To: Balita Anda
Subject:[balita-anda] kulit perut kering

Saya saat ini sedang hamil 18 minggu.
Sudah sebulan ini, kulit di perut saya kering sekali, sampai pecah-pecah 
dan
gatal sekali.
Padahal saya sudah memberi baby oil 3-4 kali sehari.

Mohon sarannya apakah cara lainnya selain dengan baby oil untuk
menghilangkan gatal dan kering di perut

terima kasih



>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, 
http://www.indokado.com
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



















>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Tanya Vaksin

2001-02-25 Terurut Topik Rita Mardalina


 terimaksih ya dokter Rudy
salam
rita
--- "Rudy Sutadi, MD" <[EMAIL PROTECTED]>
> wrote:
>- Original Message -
>From: Rita Mardalina <[EMAIL PROTECTED]>
>To: <[EMAIL PROTECTED]>
>Sent: 20 Februari 2001 17:23
>Subject: Re: [balita-anda] Tanya Vaksin
>
>> saya juga pernah diberi tahu DSA di JMC dan DSA di RS Haji, mereka bilang
>bila bayinya kurang dari 6 bulan sudah diberi vaksin HiB maka vaksinnya 3
>kali terus diulang 1 tahun ??? bulan (lupa) tapi kalau bayinya sudah 6 bulan
>maka HiB diberikan 2 kali setelah itu diulang pada 1 tahun ??? bulan, begitu
>katanya. sekarang ibu cari tahu aja jadwal vaksin yang sudah diberikan pada
>anak ibu. Tapi mungkin saya juga salah tangkap informasi dari dokternya,
>kalau ada yang tahu lebih pasti lagi, mohon diberitahu soalnya saya juga
>butuh.
>> salam
>> rita
>
>=
>
>Jadwal pemberian vaksin ActHIB :
>- Bila umur bayi antara 3-6 bulan : Diberikan 3 kali dengan jarak pemberian
>   a 1 bulan.
>- Bila umur bayi antara 6-12 bulan : Diberikan 2 kali dengan jarak pemberian
>   1 bulan dari suntikan pertama
>- Bila umur di atas 1 tahun : Cukup diberikan 1 kali
>
>Kemudian pemberian diulang 1 tahun setelah suntikan terakhir (pada
>usia berapapun diberikannya).
>
>Dr. Rudy Sutadi, SpA
>[EMAIL PROTECTED]
>
>
>>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
>Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
>Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

_
"A room without books is like a body without a soul."
-- Marcus T. Cicero

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas

2001-02-25 Terurut Topik Dini Rahma Shanti

Mamanya Naufal,
saya juga menanyakan hal serupa pada dsa nya anak saya
Prof. DR. Dr Widhodho K dari RSCM dan RS tebet
dan jawaban dia, dia tetap memberi MMR itu pada ke 2 cucunya
cucu yg ke dua ini baru mau di beri MMR ini

salam,
Dini


Yenni Afrianti wrote:
> 
> Dr. Rudy yth.
> Melihat dari banyaknya efek samping dari MMR ini, menurut dokter pribadi
> (buat anak dokter sendiri misalnya), jika anak tsb belum diimunisasi MMR
> apakah akan diimunisasi juga? Terus terang buat anak kedua kelak saya sangat
> bingung apakah akan diimunisasi atau tidak.  Saya rasa banyak ibu" yang lain
> bingung menentukan hal ini.   Mohon tanggapan dari dokter.  Terima kasih.
> 
> Mamanya Naufal
> 
> > --
> > From: Rudy Sutadi, MD[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> > Reply To: [EMAIL PROTECTED]
> > Sent: Sunday, February 25, 2001 8:36 PM
> > To:   [EMAIL PROTECTED]
> > Subject:  Re: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas
> >
> > Yth. Ibu Ningsih,
> >
> > Artikel di Kompas diambil dari press-release pernyataan Depkes dengan
> > IDAI (Ikatan Dokter Anak Indonesia).
> > Tetapi pernyataan bersama tersebut sangat sederhana dan lemah
> > sekali. Yang dengan sangat mudah dipatahkan.
> > Layaknya suatu kontroversi, sepatutnyalah mengundang pihak(-pihak)
> > yang mempunyai versi berbeda, jangan hanya pihak "tertentu" saja
> > (if you realy know what I mean).
> > Lagipula kepustakaan yang digunakan (hanya 4 buah) hanya yang dari
> > satu versi saja. Selain itu, penelitian yang dijadikan acuan telah digugat
> > oleh Advocacy Group dari Inggris dan Amerika, bahwa penelitian tersebut
> > telah dimanipulasi.
> >
> > Autisme memang suatu gangguan neurobiologis. Penyebabnya antara
> > lain adalah vaksin MMR ini. Jalurnya secara langsung yaitu dengan
> > merusak MBP (myelin basic protein, yaitu sarung syaraf/neuron) sehingga
> > syaraf tidak bisa mengalirkan impuls lagi (tidak berfungsi).
> > Jalur tak langsung yaitu terjadinya kerusakan pada usus, yang oleh
> > Dr. Wakefield disebut sebagai autistic enterocolitis. Hal ini menyebabkan
> > suatu keadaan yang disebut leaky gut syndrome. Pada keadaan ini terjadi
> > hiperpermeabilitas (peningkatan permebealitas) usus, sehingga bahan-
> > bahan toksik yang seharusnya tidak diserap menjadi terserap. Contohnya
> > yaitu peptida-peptida yang merupakan hasil pemecahan protein yang tidak
> > sempurna, terserap kemudian masuk ke aliran darah dan dapat melalui
> > blood brain barrier (sawar darah otak), di otak bersifat opioid (seperti
> > opium/morfin, misalnya gliadimorfin/gluteomorfin, casomorfin) dan sebagai
> > neurotransmitter.
> >
> > Demikian sementara, semoga bermanfaat.
> >
> > Dr. Rudy Sutadi, SpA
> >
> >
> > - Original Message -
> > From: Ningsih <[EMAIL PROTECTED]>
> > To: <[EMAIL PROTECTED]>
> > Sent: 20 Februari 2001 16:49
> > Subject: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas
> >
> >
> > Dear rekan netter,
> >
> > Mungkin ada rekan rekan yg sudah baca artikel di Kompas tgl. 19 Peb 2001
> > tentang Tidak ada hubungan antara vaksin MMr dengan Autisma. Dan seperti
> > yg
> > sudah saya janjikan minggu kemarin, saya sudah dikirimi hasil pertemuan
> > tsb
> > dan dikatakan sama seperti yg di Kompas. Menurut diagnosa teman satu
> > kantor
> > saya bahwa autisma lebih disebabkan oleh neurobiologis (kalau nggak salah
> > tulis) maksudnya adanya kelainan pada sistem syaraf/neuron. Mungkin ada
> > tanggapan dari rekan-rekan atau mungkin Dr.Rudi dapat memberikan info
> > lain,
> > ya terus terang kadang di Indonesia yang benar bisa salah dan yg salah
> > bisa
> > benar (maaf bukan berarti saya mengecilkan peran dari lembaga yg ada)
> >
> > Terima kasih,
> >
> >
> > Ningsih
> >
> >
> >
> >
> >
> > >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
> > http://www.indokado.com
> > >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> > Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> > Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> 
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] kulit perut kering

2001-02-25 Terurut Topik Risma Uli S

Mbak Dilla, coba dikasih  minyak zaitun setiap sesudah mandi dan sebelum
tidur, mudah-mudahan nggak kering lagi.

- Original Message -
From: dilla <[EMAIL PROTECTED]>
To: Balita Anda <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Monday, February 26, 2001 7:59 AM
Subject: [balita-anda] kulit perut kering


> Saya saat ini sedang hamil 18 minggu.
> Sudah sebulan ini, kulit di perut saya kering sekali, sampai pecah-pecah
dan
> gatal sekali.
> Padahal saya sudah memberi baby oil 3-4 kali sehari.
>
> Mohon sarannya apakah cara lainnya selain dengan baby oil untuk
> menghilangkan gatal dan kering di perut
>
> terima kasih
>
>
>
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
http://www.indokado.com
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Demam Berdarah

2001-02-25 Terurut Topik Yenni Afrianti

Terima kasih atas tanggapan/sharing rekans balita atas pertanyaan saya,
alhamdulillah trombosit Om saya sudah kembali normal.  Sekali lagi, terima
kasih banyak.

Mamanya Naufal

> --
> From: watini[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Reply To: [EMAIL PROTECTED]
> Sent: Friday, February 23, 2001 3:51 PM
> To:   [EMAIL PROTECTED]
> Subject:  RE: [balita-anda] Demam Berdarah
> 
> Mbak Yenni,
> 
> Kalo suami saya dulu juga pernah kena DB, waktu itu sikecil
> baru 1 th, duuh repotnya. Selama 5 hr di RS, 1 hr saja saya absen.
> Sebab dari nganter, cari kamar s/d ngurus adm. sendirian.
> Saat itu lagi musim DB (97), jadi cari tempat kosong aja susah.
> Saya dibantu adik pr. ngurus dan jaga sikecil, Maaf lho jadi cerita dulu
> ni.
> 
> Pengalaman waktu itu, kasih minum sedikit2 tapi sering, suami hrs bener2
> istirahat walau ada yang jenguk tapi kalau merasa ngantuk, tetep saya
> suruh tiduran, BAK pun tdk boleh bolakbalik ke kamar mandi (dipispot),
> sebab pernah ke kamar kecil, darah diinfus malah naik.
> Dulu saking banyaknya/sering orang bezuk, kurang istirahat, trombositnya 
> turun dratis. Jadi memang harus istirahat. Untuk menaikkan trombosit
> selain
> makanan cemilan/buah, makan jambu biji. Katanya bisa membantu pembentukan 
> trombosit, bisa di makan biasa/diblender. Diusahakan minum tdk terlalu
> dingin,
> u/ menghindari mual dan muntah. Alhamdulillah, masa itu bisa kami lalui
> dengan baik dan famili yang bezuk bawain jambu biji juga.
> Semoga Omnya cepat sembuh. Wassalam.
> 
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
> http://www.indokado.com  
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas

2001-02-25 Terurut Topik Yenni Afrianti

Dr. Rudy yth.
Melihat dari banyaknya efek samping dari MMR ini, menurut dokter pribadi
(buat anak dokter sendiri misalnya), jika anak tsb belum diimunisasi MMR
apakah akan diimunisasi juga? Terus terang buat anak kedua kelak saya sangat
bingung apakah akan diimunisasi atau tidak.  Saya rasa banyak ibu" yang lain
bingung menentukan hal ini.   Mohon tanggapan dari dokter.  Terima kasih.

Mamanya Naufal

> --
> From: Rudy Sutadi, MD[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Reply To: [EMAIL PROTECTED]
> Sent: Sunday, February 25, 2001 8:36 PM
> To:   [EMAIL PROTECTED]
> Subject:  Re: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas
> 
> Yth. Ibu Ningsih,
> 
> Artikel di Kompas diambil dari press-release pernyataan Depkes dengan
> IDAI (Ikatan Dokter Anak Indonesia).
> Tetapi pernyataan bersama tersebut sangat sederhana dan lemah
> sekali. Yang dengan sangat mudah dipatahkan.
> Layaknya suatu kontroversi, sepatutnyalah mengundang pihak(-pihak)
> yang mempunyai versi berbeda, jangan hanya pihak "tertentu" saja
> (if you realy know what I mean).
> Lagipula kepustakaan yang digunakan (hanya 4 buah) hanya yang dari
> satu versi saja. Selain itu, penelitian yang dijadikan acuan telah digugat
> oleh Advocacy Group dari Inggris dan Amerika, bahwa penelitian tersebut
> telah dimanipulasi.
> 
> Autisme memang suatu gangguan neurobiologis. Penyebabnya antara
> lain adalah vaksin MMR ini. Jalurnya secara langsung yaitu dengan
> merusak MBP (myelin basic protein, yaitu sarung syaraf/neuron) sehingga
> syaraf tidak bisa mengalirkan impuls lagi (tidak berfungsi).
> Jalur tak langsung yaitu terjadinya kerusakan pada usus, yang oleh
> Dr. Wakefield disebut sebagai autistic enterocolitis. Hal ini menyebabkan
> suatu keadaan yang disebut leaky gut syndrome. Pada keadaan ini terjadi
> hiperpermeabilitas (peningkatan permebealitas) usus, sehingga bahan-
> bahan toksik yang seharusnya tidak diserap menjadi terserap. Contohnya
> yaitu peptida-peptida yang merupakan hasil pemecahan protein yang tidak
> sempurna, terserap kemudian masuk ke aliran darah dan dapat melalui
> blood brain barrier (sawar darah otak), di otak bersifat opioid (seperti
> opium/morfin, misalnya gliadimorfin/gluteomorfin, casomorfin) dan sebagai
> neurotransmitter.
> 
> Demikian sementara, semoga bermanfaat.
> 
> Dr. Rudy Sutadi, SpA
> 
> 
> - Original Message -
> From: Ningsih <[EMAIL PROTECTED]>
> To: <[EMAIL PROTECTED]>
> Sent: 20 Februari 2001 16:49
> Subject: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas
> 
> 
> Dear rekan netter,
> 
> Mungkin ada rekan rekan yg sudah baca artikel di Kompas tgl. 19 Peb 2001
> tentang Tidak ada hubungan antara vaksin MMr dengan Autisma. Dan seperti
> yg
> sudah saya janjikan minggu kemarin, saya sudah dikirimi hasil pertemuan
> tsb
> dan dikatakan sama seperti yg di Kompas. Menurut diagnosa teman satu
> kantor
> saya bahwa autisma lebih disebabkan oleh neurobiologis (kalau nggak salah
> tulis) maksudnya adanya kelainan pada sistem syaraf/neuron. Mungkin ada
> tanggapan dari rekan-rekan atau mungkin Dr.Rudi dapat memberikan info
> lain,
> ya terus terang kadang di Indonesia yang benar bisa salah dan yg salah
> bisa
> benar (maaf bukan berarti saya mengecilkan peran dari lembaga yg ada)
> 
> Terima kasih,
> 
> 
> Ningsih
> 
> 
> 
> 
> 
> >> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
> http://www.indokado.com  
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 

>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] kulit perut kering

2001-02-25 Terurut Topik dilla

Saya saat ini sedang hamil 18 minggu.
Sudah sebulan ini, kulit di perut saya kering sekali, sampai pecah-pecah dan
gatal sekali.
Padahal saya sudah memberi baby oil 3-4 kali sehari.

Mohon sarannya apakah cara lainnya selain dengan baby oil untuk
menghilangkan gatal dan kering di perut

terima kasih



>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] FW: Irfan's Seeds: Meja Kayu

2001-02-25 Terurut Topik Taufan Surana

Rekan Netters BA,

Ini saya forwardkan artikel dari milis tetangga.
Buat yg sudah membacanya baca lagi aja deh.

Sebuah renungan yang sangat bagus dalam mendidik anak-anak kita.

Taufan Surana

forwarded message :
Irfan's Seeds: Meja Kayu


~Meja Kayu

Suatu ketika, ada seorang kakek yang harus tinggal dengan anaknya. Selain
itu, tinggal pula menantu, dan anak mereka yang berusia 6 tahun. Tangan
orangtua ini begitu rapuh, dan sering bergerak tak menentu. Penglihatannya
buram, dan cara berjalannya pun ringkih. Keluarga itu biasa makan bersama di
ruang makan. Namun, sang orangtua yang pikun ini sering mengacaukan
segalanya. Tangannya yang bergetar dan mata yang rabun, membuatnya susah
untuk menyantap makanan. Sendok dan garpu kerap jatuh ke bawah. Saat si
kakek meraih gelas, segera saja susu itu tumpah membasahi taplak.

Anak dan menantunya pun menjadi gusar. Mereka merasa direpotkan dengan semua
ini. "Kita harus lakukan sesuatu, " ujar sang suami. "Aku sudah bosan
membereskan semuanya untuk pak tua ini." Lalu, kedua suami-istri ini pun
membuatkan sebuah meja kecil di sudut ruangan. Disana, sang kakek akan duduk
untuk makan sendirian, saat semuanya menyantap makanan. Karena sering
memecahkan piring, keduanya juga memberikan mangkuk kayu untuk si kakek.

Sering, saat keluarga itu sibuk dengan makan malam mereka, terdengar isak
sedih dari sudut ruangan. Ada airmata yang tampak mengalir dari gurat
keriput si kakek. Namun, kata yang keluar dari suami-istri ini selalu omelan
agar ia tak menjatuhkan makanan lagi. Anak mereka yang berusia 6 tahun
memandangi semua dalam diam.

Suatu malam, sebelum tidur, sang ayah memperhatikan anaknya yang sedang
memainkan mainan kayu. Dengan lembut ditanyalah anak itu. "Kamu sedang
membuat apa?". Anaknya menjawab, "Aku sedang membuat meja kayu buat ayah dan
ibu untuk makan saatku besar nanti. Nanti, akan kuletakkan di sudut itu,
dekat tempat kakek biasa makan." Anak itu tersenyum dan melanjutkan
pekerjaannya.

Jawaban itu membuat kedua orangtuanya begitu sedih dan terpukul. Mereka tak
mampu berkata-kata lagi. Lalu, airmatapun mulai bergulir dari kedua pipi
mereka. Walau tak ada kata-kata yang terucap, kedua orangtua ini mengerti,
ada sesuatu yang harus diperbaiki. Malam itu, mereka menuntun tangan si
kakek untuk kembali makan bersama di meja makan. Tak ada lagi omelan yang
keluar saat ada piring yang jatuh, makanan yang tumpah atau taplak yang
ternoda. Kini, mereka bisa makan bersama lagi di meja utama.

~Author Unknown

***

Teman, anak-anak adalah persepsi dari kita. Mata mereka akan selalu
mengamati, telinga mereka akan selalu menyimak, dan pikiran mereka akan
selalu mencerna setiap hal yang kita lakukan. Mereka ada peniru. Jika mereka
melihat kita memperlakukan orang lain dengan sopan, hal itu pula yang akan
dilakukan oleh mereka saat dewasa kelak. Orangtua yang bijak, akan selalu
menyadari, setiap "bangunan jiwa" yang disusun, adalah pondasi yang kekal
buat masa depan anak-anak.

Mari, susunlah bangunan itu dengan bijak. Untuk anak-anak kita, untuk masa
depan kita, untuk semuanya. Sebab, untuk mereka lah kita akan selalu
belajar, bahwa berbuat baik pada orang lain, adalah sama halnya dengan
tabungan masa depan.

Terima kasih telah membaca
Hope you are well and please do take care.
Wassalamualaikum wr wb,


Irfan
~temanmu





>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas

2001-02-25 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD

Yth. Ibu Ningsih,

Artikel di Kompas diambil dari press-release pernyataan Depkes dengan
IDAI (Ikatan Dokter Anak Indonesia).
Tetapi pernyataan bersama tersebut sangat sederhana dan lemah
sekali. Yang dengan sangat mudah dipatahkan.
Layaknya suatu kontroversi, sepatutnyalah mengundang pihak(-pihak)
yang mempunyai versi berbeda, jangan hanya pihak "tertentu" saja
(if you realy know what I mean).
Lagipula kepustakaan yang digunakan (hanya 4 buah) hanya yang dari
satu versi saja. Selain itu, penelitian yang dijadikan acuan telah digugat
oleh Advocacy Group dari Inggris dan Amerika, bahwa penelitian tersebut
telah dimanipulasi.

Autisme memang suatu gangguan neurobiologis. Penyebabnya antara
lain adalah vaksin MMR ini. Jalurnya secara langsung yaitu dengan
merusak MBP (myelin basic protein, yaitu sarung syaraf/neuron) sehingga
syaraf tidak bisa mengalirkan impuls lagi (tidak berfungsi).
Jalur tak langsung yaitu terjadinya kerusakan pada usus, yang oleh
Dr. Wakefield disebut sebagai autistic enterocolitis. Hal ini menyebabkan
suatu keadaan yang disebut leaky gut syndrome. Pada keadaan ini terjadi
hiperpermeabilitas (peningkatan permebealitas) usus, sehingga bahan-
bahan toksik yang seharusnya tidak diserap menjadi terserap. Contohnya
yaitu peptida-peptida yang merupakan hasil pemecahan protein yang tidak
sempurna, terserap kemudian masuk ke aliran darah dan dapat melalui
blood brain barrier (sawar darah otak), di otak bersifat opioid (seperti
opium/morfin, misalnya gliadimorfin/gluteomorfin, casomorfin) dan sebagai
neurotransmitter.

Demikian sementara, semoga bermanfaat.

Dr. Rudy Sutadi, SpA


- Original Message -
From: Ningsih <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: 20 Februari 2001 16:49
Subject: [balita-anda] Artikel MMR di Kompas


Dear rekan netter,

Mungkin ada rekan rekan yg sudah baca artikel di Kompas tgl. 19 Peb 2001
tentang Tidak ada hubungan antara vaksin MMr dengan Autisma. Dan seperti yg
sudah saya janjikan minggu kemarin, saya sudah dikirimi hasil pertemuan tsb
dan dikatakan sama seperti yg di Kompas. Menurut diagnosa teman satu kantor
saya bahwa autisma lebih disebabkan oleh neurobiologis (kalau nggak salah
tulis) maksudnya adanya kelainan pada sistem syaraf/neuron. Mungkin ada
tanggapan dari rekan-rekan atau mungkin Dr.Rudi dapat memberikan info lain,
ya terus terang kadang di Indonesia yang benar bisa salah dan yg salah bisa
benar (maaf bukan berarti saya mengecilkan peran dari lembaga yg ada)

Terima kasih,


Ningsih





>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















Re: [balita-anda] Tanya Vaksin

2001-02-25 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD

- Original Message -
From: Rita Mardalina <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: 20 Februari 2001 17:23
Subject: Re: [balita-anda] Tanya Vaksin

> saya juga pernah diberi tahu DSA di JMC dan DSA di RS Haji, mereka bilang
bila bayinya kurang dari 6 bulan sudah diberi vaksin HiB maka vaksinnya 3
kali terus diulang 1 tahun ??? bulan (lupa) tapi kalau bayinya sudah 6 bulan
maka HiB diberikan 2 kali setelah itu diulang pada 1 tahun ??? bulan, begitu
katanya. sekarang ibu cari tahu aja jadwal vaksin yang sudah diberikan pada
anak ibu. Tapi mungkin saya juga salah tangkap informasi dari dokternya,
kalau ada yang tahu lebih pasti lagi, mohon diberitahu soalnya saya juga
butuh.
> salam
> rita

=

Jadwal pemberian vaksin ActHIB :
- Bila umur bayi antara 3-6 bulan : Diberikan 3 kali dengan jarak pemberian
   a 1 bulan.
- Bila umur bayi antara 6-12 bulan : Diberikan 2 kali dengan jarak pemberian
   1 bulan dari suntikan pertama
- Bila umur di atas 1 tahun : Cukup diberikan 1 kali

Kemudian pemberian diulang 1 tahun setelah suntikan terakhir (pada
usia berapapun diberikannya).

Dr. Rudy Sutadi, SpA
[EMAIL PROTECTED]


>> kirim cake & bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]