RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-29 Terurut Topik Sri Marmanti

Sepengetahuan saya ikan asin mengandung zat karsinogenik (benar enggak
nulisnya), yaitu zat yang dapat menyebabkan kanker. Jadi jangan banyak2
makan ikan asin. Hal ini saya baca dari harian KOMPAS, saya lupa tanggalnya.
Tapi disitu disebutkan, bahwa penelitian di China/Taiwan, banyak orang tua
yang memberikan ikan asin pada anaknya, agar bertambah napsu makannya.
Ternyata setelah diteliti beberapa saat kemudian , kemungkinan mereka
mengidap sakit kanker nasofarink (tenggorokan/kerongkongan ?) sangat besar. 

Dan ini ditambah dengan keterangan dari dokter Alm. Ibu saya (yang wafat
karena menderita kanker), bahwa ikan asin termasuk makanan yang diawetkan,
sedangkan makanan yang diawetkan dapat menyebabkan kanker.

Demikian sharing dari saya, penjelasan secara ilmiah, benar atau tidaknya
silahkan para ahli membuktikan.

Tapi enggak ada salahnya khan kalau kita makan makanan yang segar(belum
diawetkan).

Dari : Sri

-Original Message-
From:   Muhammad Taufik [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Friday, November 30, 2001 11:28 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:Re: [balita-anda] FW: Ikan asin???

Mungkin saja ramuan khusus (menurut cerita ibu Miladinne Inesza
Lubis) yang dibuat si
petani ikan asin tsb (yang katanya untuk menghilangkan serangga)
bukan Baygon tapi
tempatnya menggunakan kaleng bekas Baygon !? Dan semprotannya
menggunakan semprotan
tangan yang merk-nya Baygon juga (pemanfaattan barang bekas kali
yaaa  menurut si
petani tsb !?).
Nah, waktu Prof. Dr. -- melihat kejadian si petani sedang
nyemprot, asumsi dia
Baygon yang sedang disemprotkan. Atau . ?(silahkan berasumsi
!)

Yenni Afrianti wrote:

 Saya jadi pengen ikut nimbrung tentang ikan asin, kebetulan waktu
kuliah
 dulu saya beberapa kali berkunjung ke tempat pengolahan ikan
secara
 tradisional diantaranya pembuatan ikan asin dan kebetulan juga
saya pernah
 praktek lapang pada pembuatan ikan asin di Bagansiapi-api.  Setau
saya
 pembuatan ikan asin dibeberapa tempat yang pernah saya kunjungi
tidak
 menggunakan baygon atau alat pembasmi serangga lainnya untuk
membunuh lalat.
 Memang pernah ada yang mengatakan ada petani ikan yang menggunakan
zat kimia
 tersebut, tapi tentu saja ikan asinnya bau dan seperti kata Pak
Taufan perlu
 dana yang besar untuk membeli baygon.  Jadi kita nggak perlu resah
dengan
 isue ini, selagi makannya nggak kebanyakan dan cukup tentunya
amankan?
 Kecuali kalau makan ikan asinnya setiap hari dalam jumlah yang
banyak
 tentunya bisa darah tinggi karena kadar garamnya yang tinggi.
Semoga
 membantu.

 Mamanya Naufal  Nabil

  --
  From: dejan[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Reply To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Thursday, November 29, 2001 9:01 AM
  To:   [EMAIL PROTECTED]
  Subject:  Re: [balita-anda] FW: Ikan asin???
 
  mau nambahin aja,
  setahu saya baik baygon maupun bahan kimia yang lain utk
nyemprot (dgn
  tujuan utk anti lalat/serangga) kayaknya tidak ada, krn yg
pernah saya
  lihat memang ikan asin yg dijemur ada aja lalat/serangga yg
ngerubutin,
  dan menurut saya itu masih biasa dan wajar saja, krn memang
pembuatannya
  masih tradisional.  Dan saya rasa mungkin cara pembuatan ini
bisa
  berbeda-beda di tiap tempat.
 
  Erillia Bonita wrote:
 
ah, masak iya sih??? setahu saya ikan asin itu berbahaya
dimakan byk
  bagi penderita hipertensi yah karena garamnya deh (CMIIW). Kalo
Depkes tdk
  mempublikasikan hal ini karena membela nelayan apa sebanding dgn
berjuta2
  orang yg mengkonsumsikannya yang bisa dari berbagai kalangan??
kayaknya
  nggak masuk diakal yah??? mungkin bukan baygon kali yah???
netters yg lain
  ada yg tau mengenai ini nggak??
  
   Wass,
   Bundanya Firsya
   --
  
   On Wed, 28 Nov 2001 14:32:52
Taufan Surana wrote:
   Kalau memang disemprot baygon, berapa ya biaya utk pengadaan
baygonnya.
   Akibatnya, harga ikan asin bakalan mahal dong.
   Apa memang harga ikan asin itu mahal ?
   
   Menurut saya sih, dr situ saja bisa diperkirakan kalau berita
itu bisa
  tidak
   benar.
   Tapi saya tidak tahu kenyataannya seperti apa.
   
   salam,
   
   Tfn
   
   
   
   -Original Message-
   From: Julinorita Simatupang [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
   Sent: Wednesday, November 28, 2001 1:51 PM
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Subject: [balita-anda] FW: Ikan asin???
   
   
   Dear netters, saya dapet e

RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-28 Terurut Topik Rita,SatriaJKEAA

aduh kalau ngasih informasi yang jelas  dong, jangan sampai merugikan yang
mencari nafkah disini,
tolong klarifikasinya nama Prof  Dr...?, apakah ini bisa dipertanggung
jawabkan

--
From:   Erillia Bonita[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Reply To:   [EMAIL PROTECTED]
Sent:   Wednesday, November 28, 2001 2:50 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???

 ah, masak iya sih??? setahu saya ikan asin itu berbahaya dimakan
byk bagi penderita hipertensi yah karena garamnya deh (CMIIW). Kalo Depkes
tdk mempublikasikan hal ini karena membela nelayan apa sebanding dgn
berjuta2 orang yg mengkonsumsikannya yang bisa dari berbagai kalangan??
kayaknya nggak masuk diakal yah??? mungkin bukan baygon kali yah??? netters
yg lain ada yg tau mengenai ini nggak?? 

Wass,
Bundanya Firsya 
--

On Wed, 28 Nov 2001 14:32:52  
 Taufan Surana wrote:
Kalau memang disemprot baygon, berapa ya biaya utk pengadaan
baygonnya.
Akibatnya, harga ikan asin bakalan mahal dong.
Apa memang harga ikan asin itu mahal ?

Menurut saya sih, dr situ saja bisa diperkirakan kalau berita itu
bisa tidak
benar.
Tapi saya tidak tahu kenyataannya seperti apa.

salam,

Tfn



-Original Message-
From: Julinorita Simatupang [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Wednesday, November 28, 2001 1:51 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] FW: Ikan asin???


Dear netters, saya dapet e-mail ini dan mau sharing aja ama
rekan-rekan
balita anda, soal kebenarannya saya juga bertanya-tanya
nich.smoga
ngga' keberatan yach

-Original Message-
From:  Putri Sambodho
Sent:  Wednesday, November 28, 2001 11:23 AM
To:'anti'; 'Maya Sudreau'; 'Opa and Oma'; 'Shita Hapsari';
'Setya Boma';
'Angka Mahardika'; Indah Tri Wahyuni; Nataly Aritonang; Windy
Mayani;
Julinorita
Subject:   FW: Ikan asin???



-Original Message-
From:  Cynthia [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:  Wednesday, November 28, 2001 11:21 AM
To:Mustika Hartono; Putri Sambodho; Josephine Marie Bernadette;
Frans
Limosoewito; Ellen Wahyuni
Subject:   Ikan asin???



Subject:   Ikan asin???


  Bener nggak ya... ?
 
  Buat yang doyan ikan asin, bukan maksud ngilangin
 selera makan  ;o)
 
  Kalo ngomong soal IKAN ASIN, kayanya bawaan kita
 udah lapar, apalagi
  nasinya masih panas. Lagi makan begitu mertua lewat
 juga nggak
 keliatan
  (lha wong gue udah nggak  punya mertua...) Gue mau
 berbagi cerita ama
 elo2
 
  soal Ikan asin yang kebanyakan orang pasti pada
 suka...tapi sekarang
 gue
  nggak mau lagi ah
  Semalem gue ngobrol ama tetangga gue yang kerja di
 Bea Cukai.
  Kira2 2 minggu lalu dia ikutan seminar ama DepKes.
  Disitu ada Profesor Doktor (namanya gue nggak inget)
 yang telah
  meneliti proses pembuatan ikan asin dan dampaknya
 untuk  kesehatan
  manusia.
  Si Prof cerita, kalo pada tahapan pembuatan ikan
 asin dalam proses
  penjemuran si nelayan akan menyemprotkan semua ikan
 asin dengan
  BAYGON.
  Itulah makanya kenapa kok ikan asin kalo kita jemur
 atau digeletakin
  dimana aja
  nggak akan dilalerin or dinyamukin
  Kalo si nelayan tidak menyemprotkan baygon ke ikan
 asin tsb, maka
  mereka akan kesulitan menjemur ikan yang selalu
 dikerubuti
 serangga
 
  Bisa elo bayangin khan, betapa mengerikannya ikan
 asin tsb krn sudah
  tercampur obat serangga. Dan itulah kenapa ikan asin
 jadi sumber
 penyakit
  khususnya bagi orang yang HIPERTENSI. Memang klo
 kita makan sedikit2
  nggak akan langsung berpengaruh ke badan kita. Tapi
 klo terus2an
  apalagi sampe maniak apa bukannya malah jadi kita
 memupuk
 penyakit..
 
  Masalah ini memang belum dipublikasikan ke
 masyarakat umum,
  krn takut masyarakat akan marah  nggak mau makan
 ikan asin
 lagi(inget
  khan kasus ajinomoto  dampaknya dimasyarakat..).
 Kalo udah begitu
 khan
  kasian si nelayan ikan asin, karena dari situlah
 mereka hidup sbg
 mata
  pencaharian mereka.
  Yang sekarang lagi diusahakan profesor tsb adalah
 mencari zat yang

Re: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-28 Terurut Topik Miladinne Inesza Lubis

Sharing nih mengenai ikan asin.

Kebetulan ortu saya domisili di Cilacap yang kota pantai dan produk utamanya
adalah makanan laut termasuk ikan asin. Setiap kali saya kesana , saya
selalu pergi ke tempat orang jual oleh2 dan di tempat yang sama mereka juga
membuat ikan asin dan menjemurnya di halaman rumah.

Memang betul bahwa ikan asin yang dijemur itu tidak pernah di kerubungi
lalat. Kami selalu terheran-heran setiap datang ke tempat penjemuran ikan
asin, kok bisa nggak ada lalat satupun yang hinggap di ikan asin tersebut?
Bapak saya pernah tanya sama si pembuat dan katanya ikan asin itu sebelum
dijemur diberi anti lalat dulu tapi mereka nggak mau kasih tau, rahasia
katanya :-))

Nah, wallahu alam, saya sih nggak mau su'udzon. Memang nggak jelas anti
lalatnya itu apa, apakah mereka mungkin punya ramuan sendiri untuk mengusir
lalat yang aman atau diberi Baygon, kita kan nggak tau. Tapi yang jelas
baunya ya bau ikan asin, nggak ada bau2 Baygonnya.
Tapi mertua saya pernah beli ikan asin trus dijemur di atas atap eh sorenya
udah ada belatungnya. Berarti kan dihinggapi lalat juga ya?

Gitu aja deh buat masukan mengenai ikan asin :-)

Salam,
Mila.

 
 -Original Message-
 From: Cynthia [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, November 28, 2001 11:21 AM
 To: Mustika Hartono; Putri Sambodho; Josephine Marie Bernadette;
 Frans
 Limosoewito; Ellen Wahyuni
 Subject: Ikan asin???
 
 
 
 Subject: Ikan asin???
 
 
   Bener nggak ya... ?
  
   Buat yang doyan ikan asin, bukan maksud ngilangin
  selera makan  ;o)
  
   Kalo ngomong soal IKAN ASIN, kayanya bawaan kita
  udah lapar, apalagi
   nasinya masih panas. Lagi makan begitu mertua lewat
  juga nggak
  keliatan
   (lha wong gue udah nggak  punya mertua...) Gue mau
  berbagi cerita ama
  elo2
  
   soal Ikan asin yang kebanyakan orang pasti pada
  suka...tapi sekarang
  gue
   nggak mau lagi ah
   Semalem gue ngobrol ama tetangga gue yang kerja di
  Bea Cukai.
   Kira2 2 minggu lalu dia ikutan seminar ama DepKes.
   Disitu ada Profesor Doktor (namanya gue nggak inget)
  yang telah
   meneliti proses pembuatan ikan asin dan dampaknya
  untuk  kesehatan
   manusia.
   Si Prof cerita, kalo pada tahapan pembuatan ikan
  asin dalam proses
   penjemuran si nelayan akan menyemprotkan semua ikan
  asin dengan
   BAYGON.
   Itulah makanya kenapa kok ikan asin kalo kita jemur
  atau digeletakin
   dimana aja
   nggak akan dilalerin or dinyamukin
   Kalo si nelayan tidak menyemprotkan baygon ke ikan
  asin tsb, maka
   mereka akan kesulitan menjemur ikan yang selalu
  dikerubuti
  serangga
  
   Bisa elo bayangin khan, betapa mengerikannya ikan
  asin tsb krn sudah
   tercampur obat serangga. Dan itulah kenapa ikan asin
  jadi sumber
  penyakit
   khususnya bagi orang yang HIPERTENSI. Memang klo
  kita makan sedikit2
   nggak akan langsung berpengaruh ke badan kita. Tapi
  klo terus2an
   apalagi sampe maniak apa bukannya malah jadi kita
  memupuk
  penyakit..
  
   Masalah ini memang belum dipublikasikan ke
  masyarakat umum,
   krn takut masyarakat akan marah  nggak mau makan
  ikan asin
  lagi(inget
   khan kasus ajinomoto  dampaknya dimasyarakat..).
  Kalo udah begitu
  khan
   kasian si nelayan ikan asin, karena dari situlah
  mereka hidup sbg
  mata
   pencaharian mereka.
   Yang sekarang lagi diusahakan profesor tsb adalah
  mencari zat yang
   tidak berbahaya sebagai pengganti dari BAYGON untuk
  proses
   penjemuran agar tidak dikerubungi laler, nyamuk, dan
  serangga
  lainnya.
  
  
   Gue sendiri juga nggak tau apa semua proses
  pembuatan ikan
   asin di Indonesia sama cara pembuatannya ..
   Yang penting untuk kita adalah bagaimana cara kita
   mengkonsumsi makanan yang memang baik untuk tubuh
  tanpa ada efek
   penyakit...
  
   It's true story, bukan mengada-ada.
  
 
  __
  Do You Yahoo!?
  Yahoo! GeoCities - quick and easy web site hosting, just
 $8.95/month.
  http://geocities.yahoo.com/ps/info1
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 

  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/

  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com

 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]

 

 
 




  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-28 Terurut Topik ARIFIN Rifqi

Menurut saya, berita itu adalah hoax belaka.. kebetulan tempat kerja saya 
berdekatan dgn nelayan2 yg membuat ikan asin. Tidak pernah sekalipun saya 
lihat mereka menyemprotkan baygon, etc. Selain itu jarang ada 
nyamuk/serangga dipesisir pantai pd siang hari... kalau cuma lalat sih 
wajar2 saja... tidak sampai mengganggu proses penjemuran...

Salam, ra






Erillia Bonita [EMAIL PROTECTED]
28/11/2001 02:50 PM
Please respond to balita-anda

 
To: [EMAIL PROTECTED]
cc: 
Subject:RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???


 ah, masak iya sih??? setahu saya ikan asin itu berbahaya dimakan byk bagi 
penderita hipertensi yah karena garamnya deh (CMIIW). Kalo Depkes tdk 
mempublikasikan hal ini karena membela nelayan apa sebanding dgn berjuta2 
orang yg mengkonsumsikannya yang bisa dari berbagai kalangan?? kayaknya 
nggak masuk diakal yah??? mungkin bukan baygon kali yah??? netters yg lain 
ada yg tau mengenai ini nggak?? 

Wass,
Bundanya Firsya 
--










Re: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-28 Terurut Topik Jimmy_Handoko


Kayak-nya sih nggak mungkin, kalo nelayan-nya dalam proses pengeringan ikan
menyemprotkan
baygon ke ikan-2 tersebut (untuk tidak dihinggapi lalat or serangga
lain-nya).

Nah kalo ikan yang diasin jumlah-nya mencapai satuan ton, berapa kaleng
baygon yang harus disediakan
oleh si nelayan tersebut.
Sedangkan kita tahu sendiri berapa harga baygon per kalengnya.
Jadi tidak benar uraian tersebut.

Just Comment, don't be angry ?




 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-28 Terurut Topik ida nursaha

Dan kalau memang pakai baygon sepertinya saya sudah keracunan dari dulu

-Original Message-
From:   Taufan Surana [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Wednesday, November 28, 2001 12:33 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???

Kalau memang disemprot baygon, berapa ya biaya utk pengadaan baygonnya.
Akibatnya, harga ikan asin bakalan mahal dong.
Apa memang harga ikan asin itu mahal ?

Menurut saya sih, dr situ saja bisa diperkirakan kalau berita itu bisa
tidak
benar.
Tapi saya tidak tahu kenyataannya seperti apa.

salam,

Tfn



-Original Message-
From: Julinorita Simatupang [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Wednesday, November 28, 2001 1:51 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] FW: Ikan asin???


Dear netters, saya dapet e-mail ini dan mau sharing aja ama rekan-rekan
balita anda, soal kebenarannya saya juga bertanya-tanya nich.smoga
ngga' keberatan yach

-Original Message-
From:   Putri Sambodho
Sent:   Wednesday, November 28, 2001 11:23 AM
To: 'anti'; 'Maya Sudreau'; 'Opa and Oma'; 'Shita Hapsari'; 'Setya Boma';
'Angka Mahardika'; Indah Tri Wahyuni; Nataly Aritonang; Windy Mayani;
Julinorita
Subject:FW: Ikan asin???



-Original Message-
From:   Cynthia [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Wednesday, November 28, 2001 11:21 AM
To: Mustika Hartono; Putri Sambodho; Josephine Marie Bernadette; Frans
Limosoewito; Ellen Wahyuni
Subject:Ikan asin???



Subject:Ikan asin???


  Bener nggak ya... ?
 
  Buat yang doyan ikan asin, bukan maksud ngilangin
 selera makan  ;o)
 
  Kalo ngomong soal IKAN ASIN, kayanya bawaan kita
 udah lapar, apalagi
  nasinya masih panas. Lagi makan begitu mertua lewat
 juga nggak
 keliatan
  (lha wong gue udah nggak  punya mertua...) Gue mau
 berbagi cerita ama
 elo2
 
  soal Ikan asin yang kebanyakan orang pasti pada
 suka...tapi sekarang
 gue
  nggak mau lagi ah
  Semalem gue ngobrol ama tetangga gue yang kerja di
 Bea Cukai.
  Kira2 2 minggu lalu dia ikutan seminar ama DepKes.
  Disitu ada Profesor Doktor (namanya gue nggak inget)
 yang telah
  meneliti proses pembuatan ikan asin dan dampaknya
 untuk  kesehatan
  manusia.
  Si Prof cerita, kalo pada tahapan pembuatan ikan
 asin dalam proses
  penjemuran si nelayan akan menyemprotkan semua ikan
 asin dengan
  BAYGON.
  Itulah makanya kenapa kok ikan asin kalo kita jemur
 atau digeletakin
  dimana aja
  nggak akan dilalerin or dinyamukin
  Kalo si nelayan tidak menyemprotkan baygon ke ikan
 asin tsb, maka
  mereka akan kesulitan menjemur ikan yang selalu
 dikerubuti
 serangga
 
  Bisa elo bayangin khan, betapa mengerikannya ikan
 asin tsb krn sudah
  tercampur obat serangga. Dan itulah kenapa ikan asin
 jadi sumber
 penyakit
  khususnya bagi orang yang HIPERTENSI. Memang klo
 kita makan sedikit2
  nggak akan langsung berpengaruh ke badan kita. Tapi
 klo terus2an
  apalagi sampe maniak apa bukannya malah jadi kita
 memupuk
 penyakit..
 
  Masalah ini memang belum dipublikasikan ke
 masyarakat umum,
  krn takut masyarakat akan marah  nggak mau makan
 ikan asin
 lagi(inget
  khan kasus ajinomoto  dampaknya dimasyarakat..).
 Kalo udah begitu
 khan
  kasian si nelayan ikan asin, karena dari situlah
 mereka hidup sbg
 mata
  pencaharian mereka.
  Yang sekarang lagi diusahakan profesor tsb adalah
 mencari zat yang
  tidak berbahaya sebagai pengganti dari BAYGON untuk
 proses
  penjemuran agar tidak dikerubungi laler, nyamuk, dan
 serangga
 lainnya.
 
 
  Gue sendiri juga nggak tau apa semua proses
 pembuatan ikan
  asin di Indonesia sama cara pembuatannya ..
  Yang penting untuk kita adalah bagaimana cara kita
  mengkonsumsi makanan yang memang baik untuk tubuh
 tanpa ada efek
  penyakit...
 
  It's true story, bukan mengada-ada.
 

 __
 Do You Yahoo!?
 Yahoo! GeoCities - quick and easy web site hosting, just $8.95/month.
 http://geocities.yahoo.com/ps/info1





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/  Info balita,
http://www.balita-anda.indoglobal.com Stop berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]  



 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-28 Terurut Topik Yenni Afrianti

Saya jadi pengen ikut nimbrung tentang ikan asin, kebetulan waktu kuliah
dulu saya beberapa kali berkunjung ke tempat pengolahan ikan secara
tradisional diantaranya pembuatan ikan asin dan kebetulan juga saya pernah
praktek lapang pada pembuatan ikan asin di Bagansiapi-api.  Setau saya
pembuatan ikan asin dibeberapa tempat yang pernah saya kunjungi tidak
menggunakan baygon atau alat pembasmi serangga lainnya untuk membunuh lalat.
Memang pernah ada yang mengatakan ada petani ikan yang menggunakan zat kimia
tersebut, tapi tentu saja ikan asinnya bau dan seperti kata Pak Taufan perlu
dana yang besar untuk membeli baygon.  Jadi kita nggak perlu resah dengan
isue ini, selagi makannya nggak kebanyakan dan cukup tentunya amankan?
Kecuali kalau makan ikan asinnya setiap hari dalam jumlah yang banyak
tentunya bisa darah tinggi karena kadar garamnya yang tinggi.  Semoga
membantu.

Mamanya Naufal  Nabil

 --
 From: dejan[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, November 29, 2001 9:01 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] FW: Ikan asin???
 
 mau nambahin aja,
 setahu saya baik baygon maupun bahan kimia yang lain utk nyemprot (dgn
 tujuan utk anti lalat/serangga) kayaknya tidak ada, krn yg pernah saya
 lihat memang ikan asin yg dijemur ada aja lalat/serangga yg ngerubutin,
 dan menurut saya itu masih biasa dan wajar saja, krn memang pembuatannya
 masih tradisional.  Dan saya rasa mungkin cara pembuatan ini bisa
 berbeda-beda di tiap tempat.
 
 Erillia Bonita wrote:
 
   ah, masak iya sih??? setahu saya ikan asin itu berbahaya dimakan byk
 bagi penderita hipertensi yah karena garamnya deh (CMIIW). Kalo Depkes tdk
 mempublikasikan hal ini karena membela nelayan apa sebanding dgn berjuta2
 orang yg mengkonsumsikannya yang bisa dari berbagai kalangan?? kayaknya
 nggak masuk diakal yah??? mungkin bukan baygon kali yah??? netters yg lain
 ada yg tau mengenai ini nggak??
 
  Wass,
  Bundanya Firsya
  --
 
  On Wed, 28 Nov 2001 14:32:52
   Taufan Surana wrote:
  Kalau memang disemprot baygon, berapa ya biaya utk pengadaan baygonnya.
  Akibatnya, harga ikan asin bakalan mahal dong.
  Apa memang harga ikan asin itu mahal ?
  
  Menurut saya sih, dr situ saja bisa diperkirakan kalau berita itu bisa
 tidak
  benar.
  Tapi saya tidak tahu kenyataannya seperti apa.
  
  salam,
  
  Tfn
  
  
  
  -Original Message-
  From: Julinorita Simatupang [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent: Wednesday, November 28, 2001 1:51 PM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject: [balita-anda] FW: Ikan asin???
  
  
  Dear netters, saya dapet e-mail ini dan mau sharing aja ama rekan-rekan
  balita anda, soal kebenarannya saya juga bertanya-tanya nich.smoga
  ngga' keberatan yach
  
  -Original Message-
  From:  Putri Sambodho
  Sent:  Wednesday, November 28, 2001 11:23 AM
  To:'anti'; 'Maya Sudreau'; 'Opa and Oma'; 'Shita Hapsari'; 'Setya
 Boma';
  'Angka Mahardika'; Indah Tri Wahyuni; Nataly Aritonang; Windy Mayani;
  Julinorita
  Subject:   FW: Ikan asin???
  
  
  
  -Original Message-
  From:  Cynthia [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent:  Wednesday, November 28, 2001 11:21 AM
  To:Mustika Hartono; Putri Sambodho; Josephine Marie Bernadette;
 Frans
  Limosoewito; Ellen Wahyuni
  Subject:   Ikan asin???
  
  
  
  Subject:   Ikan asin???
  
  
Bener nggak ya... ?
   
Buat yang doyan ikan asin, bukan maksud ngilangin
   selera makan  ;o)
   
Kalo ngomong soal IKAN ASIN, kayanya bawaan kita
   udah lapar, apalagi
nasinya masih panas. Lagi makan begitu mertua lewat
   juga nggak
   keliatan
(lha wong gue udah nggak  punya mertua...) Gue mau
   berbagi cerita ama
   elo2
   
soal Ikan asin yang kebanyakan orang pasti pada
   suka...tapi sekarang
   gue
nggak mau lagi ah
Semalem gue ngobrol ama tetangga gue yang kerja di
   Bea Cukai.
Kira2 2 minggu lalu dia ikutan seminar ama DepKes.
Disitu ada Profesor Doktor (namanya gue nggak inget)
   yang telah
meneliti proses pembuatan ikan asin dan dampaknya
   untuk  kesehatan
manusia.
Si Prof cerita, kalo pada tahapan pembuatan ikan
   asin dalam proses
penjemuran si nelayan akan menyemprotkan semua ikan
   asin dengan
BAYGON.
Itulah makanya kenapa kok ikan asin kalo kita jemur
   atau digeletakin
dimana aja
nggak akan dilalerin or dinyamukin
Kalo si nelayan tidak menyemprotkan baygon ke ikan
   asin tsb, maka
mereka akan kesulitan menjemur ikan yang selalu
   dikerubuti
   serangga
   
Bisa elo bayangin khan, betapa mengerikannya ikan
   asin tsb krn sudah
tercampur obat serangga. Dan itulah kenapa ikan asin
   jadi sumber
   penyakit
khususnya bagi orang yang HIPERTENSI. Memang klo
   kita makan sedikit2
nggak akan langsung berpengaruh ke badan kita. Tapi
   klo terus2an
apalagi sampe maniak apa bukannya malah jadi kita
   memupuk
   penyakit..
   
Masalah ini memang

RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-27 Terurut Topik Taufan Surana
Kalau memang disemprot baygon, berapa ya biaya utk pengadaan baygonnya.
Akibatnya, harga ikan asin bakalan mahal dong.
Apa memang harga ikan asin itu mahal ?

Menurut saya sih, dr situ saja bisa diperkirakan kalau berita itu bisa tidak
benar.
Tapi saya tidak tahu kenyataannya seperti apa.

salam,

Tfn



-Original Message-
From: Julinorita Simatupang [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Wednesday, November 28, 2001 1:51 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] FW: Ikan asin???


Dear netters, saya dapet e-mail ini dan mau sharing aja ama rekan-rekan
balita anda, soal kebenarannya saya juga bertanya-tanya nich.smoga
ngga' keberatan yach

-Original Message-
From:   Putri Sambodho
Sent:   Wednesday, November 28, 2001 11:23 AM
To: 'anti'; 'Maya Sudreau'; 'Opa and Oma'; 'Shita Hapsari'; 'Setya Boma';
'Angka Mahardika'; Indah Tri Wahyuni; Nataly Aritonang; Windy Mayani;
Julinorita
Subject:FW: Ikan asin???



-Original Message-
From:   Cynthia [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Wednesday, November 28, 2001 11:21 AM
To: Mustika Hartono; Putri Sambodho; Josephine Marie Bernadette; Frans
Limosoewito; Ellen Wahyuni
Subject:Ikan asin???



Subject:Ikan asin???


  Bener nggak ya... ?
 
  Buat yang doyan ikan asin, bukan maksud ngilangin
 selera makan  ;o)
 
  Kalo ngomong soal IKAN ASIN, kayanya bawaan kita
 udah lapar, apalagi
  nasinya masih panas. Lagi makan begitu mertua lewat
 juga nggak
 keliatan
  (lha wong gue udah nggak  punya mertua...) Gue mau
 berbagi cerita ama
 elo2
 
  soal Ikan asin yang kebanyakan orang pasti pada
 suka...tapi sekarang
 gue
  nggak mau lagi ah
  Semalem gue ngobrol ama tetangga gue yang kerja di
 Bea Cukai.
  Kira2 2 minggu lalu dia ikutan seminar ama DepKes.
  Disitu ada Profesor Doktor (namanya gue nggak inget)
 yang telah
  meneliti proses pembuatan ikan asin dan dampaknya
 untuk  kesehatan
  manusia.
  Si Prof cerita, kalo pada tahapan pembuatan ikan
 asin dalam proses
  penjemuran si nelayan akan menyemprotkan semua ikan
 asin dengan
  BAYGON.
  Itulah makanya kenapa kok ikan asin kalo kita jemur
 atau digeletakin
  dimana aja
  nggak akan dilalerin or dinyamukin
  Kalo si nelayan tidak menyemprotkan baygon ke ikan
 asin tsb, maka
  mereka akan kesulitan menjemur ikan yang selalu
 dikerubuti
 serangga
 
  Bisa elo bayangin khan, betapa mengerikannya ikan
 asin tsb krn sudah
  tercampur obat serangga. Dan itulah kenapa ikan asin
 jadi sumber
 penyakit
  khususnya bagi orang yang HIPERTENSI. Memang klo
 kita makan sedikit2
  nggak akan langsung berpengaruh ke badan kita. Tapi
 klo terus2an
  apalagi sampe maniak apa bukannya malah jadi kita
 memupuk
 penyakit..
 
  Masalah ini memang belum dipublikasikan ke
 masyarakat umum,
  krn takut masyarakat akan marah  nggak mau makan
 ikan asin
 lagi(inget
  khan kasus ajinomoto  dampaknya dimasyarakat..).
 Kalo udah begitu
 khan
  kasian si nelayan ikan asin, karena dari situlah
 mereka hidup sbg
 mata
  pencaharian mereka.
  Yang sekarang lagi diusahakan profesor tsb adalah
 mencari zat yang
  tidak berbahaya sebagai pengganti dari BAYGON untuk
 proses
  penjemuran agar tidak dikerubungi laler, nyamuk, dan
 serangga
 lainnya.
 
 
  Gue sendiri juga nggak tau apa semua proses
 pembuatan ikan
  asin di Indonesia sama cara pembuatannya ..
  Yang penting untuk kita adalah bagaimana cara kita
  mengkonsumsi makanan yang memang baik untuk tubuh
 tanpa ada efek
  penyakit...
 
  It's true story, bukan mengada-ada.
 

 __
 Do You Yahoo!?
 Yahoo! GeoCities - quick and easy web site hosting, just $8.95/month.
 http://geocities.yahoo.com/ps/info1





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


Re: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-27 Terurut Topik Trisno Antarikso

Perasaan para pembuat ikan asin (yang beli ikan dari para nelayan, karena
para nelayan umumnya langsung menjual ikannya di TPI, sehingga hasilnya bisa
dibagi dengan juragan kapal dan ABK-nya setelah dikurangi biaya operasi)
tidak pernah menyemprotkan baygon ke ikan asin tsb. Saya pernah lihat di
daerah Pekalongan, Batang, dan tinggal beberapa lama di sekitar daerah
nelayan, mereka tiap pagi menggelar ikan asin, dan siang membalik ikan itu,
sore nutup atau ditumpukin biar tidak kena embun, begitu sampai kering dan
dimasukin karung.
Perasaan mahalan baygonnya deh dengan ikan asinnya (harga jual di tingkat
pembuat).

Trisno.

- Original Message -
From: Julinorita Simatupang [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, November 28, 2001 11:51 AM
Subject: [balita-anda] FW: Ikan asin???


 Dear netters, saya dapet e-mail ini dan mau sharing aja ama rekan-rekan
 balita anda, soal kebenarannya saya juga bertanya-tanya nich.smoga
 ngga' keberatan yach

 -Original Message-
 From: Putri Sambodho
 Sent: Wednesday, November 28, 2001 11:23 AM
 To: 'anti'; 'Maya Sudreau'; 'Opa and Oma'; 'Shita Hapsari'; 'Setya Boma';
 'Angka Mahardika'; Indah Tri Wahyuni; Nataly Aritonang; Windy Mayani;
 Julinorita
 Subject: FW: Ikan asin???



 -Original Message-
 From: Cynthia [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Wednesday, November 28, 2001 11:21 AM
 To: Mustika Hartono; Putri Sambodho; Josephine Marie Bernadette; Frans
 Limosoewito; Ellen Wahyuni
 Subject: Ikan asin???



 Subject: Ikan asin???


   Bener nggak ya... ?
  
   Buat yang doyan ikan asin, bukan maksud ngilangin
  selera makan  ;o)
  
   Kalo ngomong soal IKAN ASIN, kayanya bawaan kita
  udah lapar, apalagi
   nasinya masih panas. Lagi makan begitu mertua lewat
  juga nggak
  keliatan
   (lha wong gue udah nggak  punya mertua...) Gue mau
  berbagi cerita ama
  elo2
  
   soal Ikan asin yang kebanyakan orang pasti pada
  suka...tapi sekarang
  gue
   nggak mau lagi ah
   Semalem gue ngobrol ama tetangga gue yang kerja di
  Bea Cukai.
   Kira2 2 minggu lalu dia ikutan seminar ama DepKes.
   Disitu ada Profesor Doktor (namanya gue nggak inget)
  yang telah
   meneliti proses pembuatan ikan asin dan dampaknya
  untuk  kesehatan
   manusia.
   Si Prof cerita, kalo pada tahapan pembuatan ikan
  asin dalam proses
   penjemuran si nelayan akan menyemprotkan semua ikan
  asin dengan
   BAYGON.
   Itulah makanya kenapa kok ikan asin kalo kita jemur
  atau digeletakin
   dimana aja
   nggak akan dilalerin or dinyamukin
   Kalo si nelayan tidak menyemprotkan baygon ke ikan
  asin tsb, maka
   mereka akan kesulitan menjemur ikan yang selalu
  dikerubuti
  serangga
  
   Bisa elo bayangin khan, betapa mengerikannya ikan
  asin tsb krn sudah
   tercampur obat serangga. Dan itulah kenapa ikan asin
  jadi sumber
  penyakit
   khususnya bagi orang yang HIPERTENSI. Memang klo
  kita makan sedikit2
   nggak akan langsung berpengaruh ke badan kita. Tapi
  klo terus2an
   apalagi sampe maniak apa bukannya malah jadi kita
  memupuk
  penyakit..
  
   Masalah ini memang belum dipublikasikan ke
  masyarakat umum,
   krn takut masyarakat akan marah  nggak mau makan
  ikan asin
  lagi(inget
   khan kasus ajinomoto  dampaknya dimasyarakat..).
  Kalo udah begitu
  khan
   kasian si nelayan ikan asin, karena dari situlah
  mereka hidup sbg
  mata
   pencaharian mereka.
   Yang sekarang lagi diusahakan profesor tsb adalah
  mencari zat yang
   tidak berbahaya sebagai pengganti dari BAYGON untuk
  proses
   penjemuran agar tidak dikerubungi laler, nyamuk, dan
  serangga
  lainnya.
  
  
   Gue sendiri juga nggak tau apa semua proses
  pembuatan ikan
   asin di Indonesia sama cara pembuatannya ..
   Yang penting untuk kita adalah bagaimana cara kita
   mengkonsumsi makanan yang memang baik untuk tubuh
  tanpa ada efek
   penyakit...
  
   It's true story, bukan mengada-ada.
  
 
  __
  Do You Yahoo!?
  Yahoo! GeoCities - quick and easy web site hosting, just $8.95/month.
  http://geocities.yahoo.com/ps/info1
 
 



  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] FW: Ikan asin???

2001-11-27 Terurut Topik Erillia Bonita

 ah, masak iya sih??? setahu saya ikan asin itu berbahaya dimakan byk bagi penderita 
hipertensi yah karena garamnya deh (CMIIW). Kalo Depkes tdk mempublikasikan hal ini 
karena membela nelayan apa sebanding dgn berjuta2 orang yg mengkonsumsikannya yang 
bisa dari berbagai kalangan?? kayaknya nggak masuk diakal yah??? mungkin bukan baygon 
kali yah??? netters yg lain ada yg tau mengenai ini nggak?? 

Wass,
Bundanya Firsya 
--

On Wed, 28 Nov 2001 14:32:52  
 Taufan Surana wrote:
Kalau memang disemprot baygon, berapa ya biaya utk pengadaan baygonnya.
Akibatnya, harga ikan asin bakalan mahal dong.
Apa memang harga ikan asin itu mahal ?

Menurut saya sih, dr situ saja bisa diperkirakan kalau berita itu bisa tidak
benar.
Tapi saya tidak tahu kenyataannya seperti apa.

salam,

Tfn



-Original Message-
From: Julinorita Simatupang [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Wednesday, November 28, 2001 1:51 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] FW: Ikan asin???


Dear netters, saya dapet e-mail ini dan mau sharing aja ama rekan-rekan
balita anda, soal kebenarannya saya juga bertanya-tanya nich.smoga
ngga' keberatan yach

-Original Message-
From:  Putri Sambodho
Sent:  Wednesday, November 28, 2001 11:23 AM
To:'anti'; 'Maya Sudreau'; 'Opa and Oma'; 'Shita Hapsari'; 'Setya Boma';
'Angka Mahardika'; Indah Tri Wahyuni; Nataly Aritonang; Windy Mayani;
Julinorita
Subject:   FW: Ikan asin???



-Original Message-
From:  Cynthia [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:  Wednesday, November 28, 2001 11:21 AM
To:Mustika Hartono; Putri Sambodho; Josephine Marie Bernadette; Frans
Limosoewito; Ellen Wahyuni
Subject:   Ikan asin???



Subject:   Ikan asin???


  Bener nggak ya... ?
 
  Buat yang doyan ikan asin, bukan maksud ngilangin
 selera makan  ;o)
 
  Kalo ngomong soal IKAN ASIN, kayanya bawaan kita
 udah lapar, apalagi
  nasinya masih panas. Lagi makan begitu mertua lewat
 juga nggak
 keliatan
  (lha wong gue udah nggak  punya mertua...) Gue mau
 berbagi cerita ama
 elo2
 
  soal Ikan asin yang kebanyakan orang pasti pada
 suka...tapi sekarang
 gue
  nggak mau lagi ah
  Semalem gue ngobrol ama tetangga gue yang kerja di
 Bea Cukai.
  Kira2 2 minggu lalu dia ikutan seminar ama DepKes.
  Disitu ada Profesor Doktor (namanya gue nggak inget)
 yang telah
  meneliti proses pembuatan ikan asin dan dampaknya
 untuk  kesehatan
  manusia.
  Si Prof cerita, kalo pada tahapan pembuatan ikan
 asin dalam proses
  penjemuran si nelayan akan menyemprotkan semua ikan
 asin dengan
  BAYGON.
  Itulah makanya kenapa kok ikan asin kalo kita jemur
 atau digeletakin
  dimana aja
  nggak akan dilalerin or dinyamukin
  Kalo si nelayan tidak menyemprotkan baygon ke ikan
 asin tsb, maka
  mereka akan kesulitan menjemur ikan yang selalu
 dikerubuti
 serangga
 
  Bisa elo bayangin khan, betapa mengerikannya ikan
 asin tsb krn sudah
  tercampur obat serangga. Dan itulah kenapa ikan asin
 jadi sumber
 penyakit
  khususnya bagi orang yang HIPERTENSI. Memang klo
 kita makan sedikit2
  nggak akan langsung berpengaruh ke badan kita. Tapi
 klo terus2an
  apalagi sampe maniak apa bukannya malah jadi kita
 memupuk
 penyakit..
 
  Masalah ini memang belum dipublikasikan ke
 masyarakat umum,
  krn takut masyarakat akan marah  nggak mau makan
 ikan asin
 lagi(inget
  khan kasus ajinomoto  dampaknya dimasyarakat..).
 Kalo udah begitu
 khan
  kasian si nelayan ikan asin, karena dari situlah
 mereka hidup sbg
 mata
  pencaharian mereka.
  Yang sekarang lagi diusahakan profesor tsb adalah
 mencari zat yang
  tidak berbahaya sebagai pengganti dari BAYGON untuk
 proses
  penjemuran agar tidak dikerubungi laler, nyamuk, dan
 serangga
 lainnya.
 
 
  Gue sendiri juga nggak tau apa semua proses
 pembuatan ikan
  asin di Indonesia sama cara pembuatannya ..
  Yang penting untuk kita adalah bagaimana cara kita
  mengkonsumsi makanan yang memang baik untuk tubuh
 tanpa ada efek
  penyakit...
 
  It's true story, bukan mengada-ada.
 

 __
 Do You Yahoo!?
 Yahoo! GeoCities - quick and easy web site hosting, just $8.95/month.
 http://geocities.yahoo.com/ps/info1





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/

 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com

Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]









 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]