Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-10-03 Terurut Topik Cahyo Purnomo
solusi menggunakan veto files sebenernya amat sangat membantu, karena
begitu file di created pada samba server seketika (real time) langsung
otomatis dihapus oleh sistem.

pasang veto files pada [global] section sehingga semua direktori akan
yg terdapat file yg dimaksud akan dihapus.


-- 
Best Regards,
Cahyo Purnomo
http://m801s.net
http://niceblogger.net

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-30 Terurut Topik i)Yayan Sopiyan


-Original Message-
From: Arief Yudhawarman [mailto:arief.mi...@jember.net] 
Sent: 01 Oktober 2010 11:22
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

On Thu, Sep 30, 2010 at 06:02:18AM +, Fahmi P. Rahman wrote:
> Saya pernah dengar clamav bisa di embed di samba pak, jd begitu ada
transaksi data over protocol samba tsb, secara otomatis av tsb mengecek
apakah data tsb virus atau bukan, apabila ternyata virus maka akan di
decline..
> 

Untuk itu instal samba dr source untuk memasukkan support clamav. saya ada
catatan instalasi samba, kalo ada waktu saya upload ke blog.

Masalahnya kalo virus yg masuk itu aggresive sekali spt virus yg membuat
duplikasi nama file dg extension exe bisa membuat clamav kelabakan &
berhenti berfungsi shg virus masih bisa masuk.

Mungkin perlu penerapan model semacam traffic control agar tidak terjadi
flooding dari virus tsb (baca: memperingn kerja clamav).


-- 
Arief Yudhawarman
http://awarmanf.wordpress.com

ditunggu ya pak,  saat ini saya menghapusnya dengan cara #rm -Rf *.lnk tapi
hanya sementara, dan hanya virus tersebut saja yang hilang.


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-30 Terurut Topik Alex_zvtral
agak ribet klo usernya sendiri yg terinfeksikcuali bersihin smua
virus yg ada d userPR banget dh...

Pada 30 September 2010 15.57, i)Yayan Sopiyan  menulis:
> Terimakasih pak, cukup membantu,
> Tapi belum solve untuk virus data yg lain.
>
>
> -Original Message-
> From: Alex_zvtral [mailto:zvt...@gmail.com]
> Sent: 30 September 2010 14:34
> To: tanya-jawab@linux.or.id
> Subject: Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server
>
> mungkin sedikit tips dari saya...klo shortcut itu biasa ber EXT *.lnk
> na blok file yg menganut ext tersebut masukan perintah ini d sambanya
>
> veto files = /*.mp3/*.wav/*.avi/*.mpg/*.mpeg/*.3gp/*.exe/*.db/*.lnk/
>
> semoga bisa membantu
>
> Pada 30 September 2010 13.49, i)Yayan Sopiyan  menulis:
>>
>>
>> -Original Message-
>> From: Hari Hendaryanto [mailto:har...@csmcom.com]
>> Sent: 30 September 2010 13:13
>> To: tanya-jawab@linux.or.id
>> Subject: Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server
>>
>>  On 9/30/2010 1:02 PM, Fahmi P. Rahman wrote:
>>> Saya pernah dengar clamav bisa di embed di samba pak, jd begitu ada
>> transaksi data over protocol samba tsb, secara otomatis av tsb mengecek
>> apakah data tsb virus atau bukan, apabila ternyata virus maka akan di
>> decline..
>>>
>>> Untuk implementasinya saya kurang tau, mungkin mbah google bisa membantu
>> :)
>>>
>>
>> mungkin di thread ini pak:
>>
>> http://www.mail-archive.com/tanya-jawab@linux.or.id/msg40335.html
>>
>> wassalam
>>
>>
>>
>> PT.CITRA SARI MAKMUR
>> SATELLITE & TERRESTRIAL NETWORK
>>
>> Connecting the distance - anytime, anywhere, any content
>> http://www.csmcom.com
>>
>>
>> terimakasih, akan saya coba.
>>
>>
>> --
>> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
>> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
>> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>>
>>
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-30 Terurut Topik Arief Yudhawarman
On Thu, Sep 30, 2010 at 06:02:18AM +, Fahmi P. Rahman wrote:
> Saya pernah dengar clamav bisa di embed di samba pak, jd begitu ada transaksi 
> data over protocol samba tsb, secara otomatis av tsb mengecek apakah data tsb 
> virus atau bukan, apabila ternyata virus maka akan di decline..
> 

Untuk itu instal samba dr source untuk memasukkan support clamav. saya ada 
catatan instalasi samba, kalo ada waktu saya upload ke blog.

Masalahnya kalo virus yg masuk itu aggresive sekali spt virus yg membuat 
duplikasi nama file dg extension exe bisa membuat clamav kelabakan & berhenti 
berfungsi shg virus masih bisa masuk.

Mungkin perlu penerapan model semacam traffic control agar tidak terjadi 
flooding dari virus tsb (baca: memperingn kerja clamav).


-- 
Arief Yudhawarman
http://awarmanf.wordpress.com

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-30 Terurut Topik i)Yayan Sopiyan
Terimakasih pak, cukup membantu,
Tapi belum solve untuk virus data yg lain.


-Original Message-
From: Alex_zvtral [mailto:zvt...@gmail.com] 
Sent: 30 September 2010 14:34
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

mungkin sedikit tips dari saya...klo shortcut itu biasa ber EXT *.lnk
na blok file yg menganut ext tersebut masukan perintah ini d sambanya

veto files = /*.mp3/*.wav/*.avi/*.mpg/*.mpeg/*.3gp/*.exe/*.db/*.lnk/

semoga bisa membantu

Pada 30 September 2010 13.49, i)Yayan Sopiyan  menulis:
>
>
> -Original Message-
> From: Hari Hendaryanto [mailto:har...@csmcom.com]
> Sent: 30 September 2010 13:13
> To: tanya-jawab@linux.or.id
> Subject: Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server
>
>  On 9/30/2010 1:02 PM, Fahmi P. Rahman wrote:
>> Saya pernah dengar clamav bisa di embed di samba pak, jd begitu ada
> transaksi data over protocol samba tsb, secara otomatis av tsb mengecek
> apakah data tsb virus atau bukan, apabila ternyata virus maka akan di
> decline..
>>
>> Untuk implementasinya saya kurang tau, mungkin mbah google bisa membantu
> :)
>>
>
> mungkin di thread ini pak:
>
> http://www.mail-archive.com/tanya-jawab@linux.or.id/msg40335.html
>
> wassalam
>
>
>
> PT.CITRA SARI MAKMUR
> SATELLITE & TERRESTRIAL NETWORK
>
> Connecting the distance - anytime, anywhere, any content
> http://www.csmcom.com
>
>
> terimakasih, akan saya coba.
>
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-30 Terurut Topik Alex_zvtral
mungkin sedikit tips dari saya...klo shortcut itu biasa ber EXT *.lnk
na blok file yg menganut ext tersebut masukan perintah ini d sambanya

veto files = /*.mp3/*.wav/*.avi/*.mpg/*.mpeg/*.3gp/*.exe/*.db/*.lnk/

semoga bisa membantu

Pada 30 September 2010 13.49, i)Yayan Sopiyan  menulis:
>
>
> -Original Message-
> From: Hari Hendaryanto [mailto:har...@csmcom.com]
> Sent: 30 September 2010 13:13
> To: tanya-jawab@linux.or.id
> Subject: Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server
>
>  On 9/30/2010 1:02 PM, Fahmi P. Rahman wrote:
>> Saya pernah dengar clamav bisa di embed di samba pak, jd begitu ada
> transaksi data over protocol samba tsb, secara otomatis av tsb mengecek
> apakah data tsb virus atau bukan, apabila ternyata virus maka akan di
> decline..
>>
>> Untuk implementasinya saya kurang tau, mungkin mbah google bisa membantu
> :)
>>
>
> mungkin di thread ini pak:
>
> http://www.mail-archive.com/tanya-jawab@linux.or.id/msg40335.html
>
> wassalam
>
>
>
> PT.CITRA SARI MAKMUR
> SATELLITE & TERRESTRIAL NETWORK
>
> Connecting the distance - anytime, anywhere, any content
> http://www.csmcom.com
>
>
> terimakasih, akan saya coba.
>
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-29 Terurut Topik i)Yayan Sopiyan


-Original Message-
From: Hari Hendaryanto [mailto:har...@csmcom.com] 
Sent: 30 September 2010 13:13
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

  On 9/30/2010 1:02 PM, Fahmi P. Rahman wrote:
> Saya pernah dengar clamav bisa di embed di samba pak, jd begitu ada
transaksi data over protocol samba tsb, secara otomatis av tsb mengecek
apakah data tsb virus atau bukan, apabila ternyata virus maka akan di
decline..
>
> Untuk implementasinya saya kurang tau, mungkin mbah google bisa membantu
:)
>

mungkin di thread ini pak:

http://www.mail-archive.com/tanya-jawab@linux.or.id/msg40335.html

wassalam



PT.CITRA SARI MAKMUR
SATELLITE & TERRESTRIAL NETWORK

Connecting the distance - anytime, anywhere, any content
http://www.csmcom.com


terimakasih, akan saya coba.


-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-29 Terurut Topik Hari Hendaryanto

 On 9/30/2010 1:02 PM, Fahmi P. Rahman wrote:

Saya pernah dengar clamav bisa di embed di samba pak, jd begitu ada transaksi 
data over protocol samba tsb, secara otomatis av tsb mengecek apakah data tsb 
virus atau bukan, apabila ternyata virus maka akan di decline..

Untuk implementasinya saya kurang tau, mungkin mbah google bisa membantu :)



mungkin di thread ini pak:

http://www.mail-archive.com/tanya-jawab@linux.or.id/msg40335.html

wassalam



PT.CITRA SARI MAKMUR
SATELLITE & TERRESTRIAL NETWORK

Connecting the distance - anytime, anywhere, any content
http://www.csmcom.com


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-29 Terurut Topik Alim Salipin

- "i)Yayan Sopiyan"  wrote:

> From: "i)Yayan Sopiyan" 
> To: tanya-jawab@linux.or.id
> Sent: Thursday, September 30, 2010 10:49:27 AM GMT +07:00 Bangkok, Hanoi, 
> Jakarta
> Subject: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server
>
> Dear para pakar,
> 
> Akhir akhir ini, data pada samba server saya terjangkit virus, virus
> tersebut bisa dihilangkan dengan clamd secara manual dengan
> menjalankan
> #clamscan
> 
> Tapi tidak selesai disitu, virusnya muncul lagi. Misal virus yang
> membuat
> shortcut directory.
> 
> Apakah ada metode untuk autoscan ketika ada user yang
> mengupload/download ke
> samba server, seperti pada aplikasi SMTP server.
> 
> Sekian.
> 
> Salam, YS
> 
> 
> 
> -- 
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Pernah dengar Clamuko ?
http://www.clamav.net/doc/latest/html/node30.html

mungkin bisa membantu.

-- 


Best Regards,


Alim Salipin

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-29 Terurut Topik Fahmi P. Rahman
Saya pernah dengar clamav bisa di embed di samba pak, jd begitu ada transaksi 
data over protocol samba tsb, secara otomatis av tsb mengecek apakah data tsb 
virus atau bukan, apabila ternyata virus maka akan di decline..

Untuk implementasinya saya kurang tau, mungkin mbah google bisa membantu :)

--
Best Regards,

Fahmi P. Rahman
•••
Sent from Fahmi BlackBerry®
powered by Information & Communication Technology

-Original Message-
From: "i)Yayan Sopiyan" 
Date: Thu, 30 Sep 2010 12:51:49 
To: 
Reply-To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: RE: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server


-Original Message-
From: "mbah Darmo" [mailto:cybe...@gmail.com] 
Sent: 30 September 2010 11:08
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010/9/30 i)Yayan Sopiyan :
> Dear para pakar,
>
> Akhir akhir ini, data pada samba server saya terjangkit virus, virus
> tersebut bisa dihilangkan dengan clamd secara manual dengan menjalankan
> #clamscan
>
> Tapi tidak selesai disitu, virusnya muncul lagi. Misal virus yang membuat
> shortcut directory.
>
> Apakah ada metode untuk autoscan ketika ada user yang mengupload/download
ke
> samba server, seperti pada aplikasi SMTP server.
User ada yang pakai windows ya pak?kalau ada kemungkinan virusnya ada
di komputer user, virus yang bikin shortcut sepertinya sedang marak
akhir2 ini.
CMIIW

-- 
~~
Supriyadi
SOLO TECHNOPARK
Where Competence, Innovation, Technology and Business Grow
Jl. Ki Hajar Dewantara, Jebres, Surakarta 57126
Tlp. : +6227128, +62271668556
Fax. : +62271668848
http://www.solotechnopark.com
~~

Yes sir, usernya 80% windows, maksud saya supaya ada filter di samba
servernya, kira-kira ada solusi?



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



RE: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-29 Terurut Topik i)Yayan Sopiyan


-Original Message-
From: "mbah Darmo" [mailto:cybe...@gmail.com] 
Sent: 30 September 2010 11:08
To: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010/9/30 i)Yayan Sopiyan :
> Dear para pakar,
>
> Akhir akhir ini, data pada samba server saya terjangkit virus, virus
> tersebut bisa dihilangkan dengan clamd secara manual dengan menjalankan
> #clamscan
>
> Tapi tidak selesai disitu, virusnya muncul lagi. Misal virus yang membuat
> shortcut directory.
>
> Apakah ada metode untuk autoscan ketika ada user yang mengupload/download
ke
> samba server, seperti pada aplikasi SMTP server.
User ada yang pakai windows ya pak?kalau ada kemungkinan virusnya ada
di komputer user, virus yang bikin shortcut sepertinya sedang marak
akhir2 ini.
CMIIW

-- 
~~
Supriyadi
SOLO TECHNOPARK
Where Competence, Innovation, Technology and Business Grow
Jl. Ki Hajar Dewantara, Jebres, Surakarta 57126
Tlp. : +6227128, +62271668556
Fax. : +62271668848
http://www.solotechnopark.com
~~

Yes sir, usernya 80% windows, maksud saya supaya ada filter di samba
servernya, kira-kira ada solusi?



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-29 Terurut Topik "mbah Darmo"
2010/9/30 i)Yayan Sopiyan :
> Dear para pakar,
>
> Akhir akhir ini, data pada samba server saya terjangkit virus, virus
> tersebut bisa dihilangkan dengan clamd secara manual dengan menjalankan
> #clamscan
>
> Tapi tidak selesai disitu, virusnya muncul lagi. Misal virus yang membuat
> shortcut directory.
>
> Apakah ada metode untuk autoscan ketika ada user yang mengupload/download ke
> samba server, seperti pada aplikasi SMTP server.
User ada yang pakai windows ya pak?kalau ada kemungkinan virusnya ada
di komputer user, virus yang bikin shortcut sepertinya sedang marak
akhir2 ini.
CMIIW

-- 
~~
Supriyadi
SOLO TECHNOPARK
Where Competence, Innovation, Technology and Business Grow
Jl. Ki Hajar Dewantara, Jebres, Surakarta 57126
Tlp. : +6227128, +62271668556
Fax. : +62271668848
http://www.solotechnopark.com
~~

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] anti virus untuk samba server

2010-09-29 Terurut Topik i)Yayan Sopiyan
Dear para pakar,

Akhir akhir ini, data pada samba server saya terjangkit virus, virus
tersebut bisa dihilangkan dengan clamd secara manual dengan menjalankan
#clamscan

Tapi tidak selesai disitu, virusnya muncul lagi. Misal virus yang membuat
shortcut directory.

Apakah ada metode untuk autoscan ketika ada user yang mengupload/download ke
samba server, seperti pada aplikasi SMTP server.

Sekian.

Salam, YS



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Anti Virus Client Server di Linux

2009-02-09 Terurut Topik Nyoman [D]
On Mon, 2009-02-09 at 17:22 +0700, avudz wrote:
> > 2009/2/9 sangprabv :
> >> Guys,
> >> Merek anti virus yang support client server untuk linux apa ya? So
> >> client updatenya cukup via server ga perlu konek langsung ke inet. Tks.
> >>
> >>
> 
> +++ clamav bisa di mirror ke local server, terus client nya bisa pakek
> clamwin / clamav.
> 
> Salam,
> 
> -avd
> 
> -- 
> blog http://avudz.cc | aceh mac lover http://macclub.alifia.co.id |
> kerjaan http://alifia.co.id
> 

Kalau mau versi komersil bisa pakai NOD32 dari eset, kita bisa bikin
mirror server dengan webserver

Nyoman


signature.asc
Description: This is a digitally signed message part


Re: [tanya-jawab] Anti Virus Client Server di Linux

2009-02-09 Terurut Topik avudz
> 2009/2/9 sangprabv :
>> Guys,
>> Merek anti virus yang support client server untuk linux apa ya? So
>> client updatenya cukup via server ga perlu konek langsung ke inet. Tks.
>>
>>

+++ clamav bisa di mirror ke local server, terus client nya bisa pakek
clamwin / clamav.

Salam,

-avd

-- 
blog http://avudz.cc | aceh mac lover http://macclub.alifia.co.id |
kerjaan http://alifia.co.id

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Anti Virus Client Server di Linux

2009-02-09 Terurut Topik Amiruddin Utina
2009/2/9 sangprabv :
> Guys,
> Merek anti virus yang support client server untuk linux apa ya? So
> client updatenya cukup via server ga perlu konek langsung ke inet. Tks.
>
>
>
> uYe
>
>
>
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>

Untuk system nggak perlu AV yang perlu itu untuk data, Banyak tuh coba
tanya sama mr. google :)

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Anti Virus Client Server di Linux

2009-02-08 Terurut Topik sangprabv
Guys,
Merek anti virus yang support client server untuk linux apa ya? So
client updatenya cukup via server ga perlu konek langsung ke inet. Tks.



uYe




-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Anti Virus dan Anti Spam

2008-08-31 Terurut Topik Onno W. Purbo



On Mon, 1 Sep 2008, horas simalango wrote:


Ok. Terimaksih atas inputannya,
Bisa tolong lebih detail cara mengaktifkan item2 yang pak berikan yaitu:

1. Aktifkan DNBL dalam sendmail.mc
2. Sender address verification (milter)
3. Greylisting (milter)
4. Antivirus (milter)
5. Spamassassin (milter)

Maklum pak, saya masih betul2 new be ttg hal ini, saya sudah coba
googling selama 1 bulan tapi saya tdk dapat panduan yang jelas/detail.
Terimakasih,

Horasima.






saya biasanya pakai mailscanner http://www.mailscanner.info/
lumayan gampang koq pakainya ..






Pada 30 Agustus 2008 22:10, Lutfi <[EMAIL PROTECTED]> menulis:

2008/8/30 horas simalango <[EMAIL PROTECTED]>:

Para Jawara yg terhormat.

Saya masih pendatang baru di linux mohon tuntunan para  linuxer..!
Saya baru menginstal DNS server yg berfungsi juga sebagai Mail Server
dan Web Server menggunakan Centos 4.3.
Untuk Mail Server saya gunakan Sendmail dan Dovecot.
Sekarang semuanya sudah berjalan dengan baik, tapi saya temukan di
inbox banyak email spam yang masuk.
Anti virus dan anti spam apa yang para sobat rekomendasikan untuk saya
install? Tolong dijelasin juga apa2 yang harus dikonfigurasi untuk
anti virus dan anti spamnya.

Mohon bantuan bapak/ibu yth..! Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terimaksih!

Rgds,

(Horasima)

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




Antivirus & antispam dah ada di centos/redhat/fedora. Tapi semua itu
jd gak efektif kalo email yg masuk semua dia proses. Artinya proses yg
real email aja. Sedangkan email yg gak real (alias spam & virus) di
bersihin dulu. Caranya:

1. Aktifkan DNBL dalam sendmail.mc
2. Sender address verification (milter)
3. Greylisting (milter)
4. Antivirus (milter)
5. Spamassassin (milter)

Tapi karena server gue gak terlalu kenceng, no.5 gak aku pasang. No.1
s/d no.4 dah ampuh bs kurangin 90% lebih tuh.
Oya, ini teknik smuanya bs diterapin di mail server yg laen jg.

Goodluck

-
http://rippingthepenguin.blogspot.com/

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis




--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Anti Virus dan Anti Spam

2008-08-31 Terurut Topik Masim "Vavai" Sugianto
Halo pak,

2008/8/30 horas simalango <[EMAIL PROTECTED]>:
> Para Jawara yg terhormat.
>
> Saya masih pendatang baru di linux mohon tuntunan para  linuxer..!
> Saya baru menginstal DNS server yg berfungsi juga sebagai Mail Server
> dan Web Server menggunakan Centos 4.3.
> Untuk Mail Server saya gunakan Sendmail dan Dovecot.
> Sekarang semuanya sudah berjalan dengan baik, tapi saya temukan di
> inbox banyak email spam yang masuk.
> Anti virus dan anti spam apa yang para sobat rekomendasikan untuk saya
> install? Tolong dijelasin juga apa2 yang harus dikonfigurasi untuk
> anti virus dan anti spamnya.
>

Meski beda distro, mungkin bisa membantu :

http://www.vavai.com/index.php?/archives/58-Antivirus-untuk-Postfix-Mail-Server-Clamav-MailScanner.html

-- 
Best Regards,

Masim "Vavai" Sugianto
//
Blog (ID) : http://www.vavai.com/blog/index.php
Blog (EN) : http://www.vavai.net
Community : http://www.opensuse.or.id
Commercial : http://toko.vavai.biz
Email : [EMAIL PROTECTED]
//

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Anti Virus dan Anti Spam

2008-08-31 Terurut Topik horas simalango
Ok. Terimaksih atas inputannya,
Bisa tolong lebih detail cara mengaktifkan item2 yang pak berikan yaitu:

1. Aktifkan DNBL dalam sendmail.mc
2. Sender address verification (milter)
3. Greylisting (milter)
4. Antivirus (milter)
5. Spamassassin (milter)

Maklum pak, saya masih betul2 new be ttg hal ini, saya sudah coba
googling selama 1 bulan tapi saya tdk dapat panduan yang jelas/detail.
Terimakasih,

Horasima.


Pada 30 Agustus 2008 22:10, Lutfi <[EMAIL PROTECTED]> menulis:
> 2008/8/30 horas simalango <[EMAIL PROTECTED]>:
>> Para Jawara yg terhormat.
>>
>> Saya masih pendatang baru di linux mohon tuntunan para  linuxer..!
>> Saya baru menginstal DNS server yg berfungsi juga sebagai Mail Server
>> dan Web Server menggunakan Centos 4.3.
>> Untuk Mail Server saya gunakan Sendmail dan Dovecot.
>> Sekarang semuanya sudah berjalan dengan baik, tapi saya temukan di
>> inbox banyak email spam yang masuk.
>> Anti virus dan anti spam apa yang para sobat rekomendasikan untuk saya
>> install? Tolong dijelasin juga apa2 yang harus dikonfigurasi untuk
>> anti virus dan anti spamnya.
>>
>> Mohon bantuan bapak/ibu yth..! Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan 
>> terimaksih!
>>
>> Rgds,
>>
>> (Horasima)
>>
>> --
>> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
>> Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
>> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>>
>>
>
> Antivirus & antispam dah ada di centos/redhat/fedora. Tapi semua itu
> jd gak efektif kalo email yg masuk semua dia proses. Artinya proses yg
> real email aja. Sedangkan email yg gak real (alias spam & virus) di
> bersihin dulu. Caranya:
>
> 1. Aktifkan DNBL dalam sendmail.mc
> 2. Sender address verification (milter)
> 3. Greylisting (milter)
> 4. Antivirus (milter)
> 5. Spamassassin (milter)
>
> Tapi karena server gue gak terlalu kenceng, no.5 gak aku pasang. No.1
> s/d no.4 dah ampuh bs kurangin 90% lebih tuh.
> Oya, ini teknik smuanya bs diterapin di mail server yg laen jg.
>
> Goodluck
>
> -
> http://rippingthepenguin.blogspot.com/
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Anti Virus dan Anti Spam

2008-08-30 Terurut Topik Lutfi
2008/8/30 horas simalango <[EMAIL PROTECTED]>:
> Para Jawara yg terhormat.
>
> Saya masih pendatang baru di linux mohon tuntunan para  linuxer..!
> Saya baru menginstal DNS server yg berfungsi juga sebagai Mail Server
> dan Web Server menggunakan Centos 4.3.
> Untuk Mail Server saya gunakan Sendmail dan Dovecot.
> Sekarang semuanya sudah berjalan dengan baik, tapi saya temukan di
> inbox banyak email spam yang masuk.
> Anti virus dan anti spam apa yang para sobat rekomendasikan untuk saya
> install? Tolong dijelasin juga apa2 yang harus dikonfigurasi untuk
> anti virus dan anti spamnya.
>
> Mohon bantuan bapak/ibu yth..! Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terimaksih!
>
> Rgds,
>
> (Horasima)
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>

Antivirus & antispam dah ada di centos/redhat/fedora. Tapi semua itu
jd gak efektif kalo email yg masuk semua dia proses. Artinya proses yg
real email aja. Sedangkan email yg gak real (alias spam & virus) di
bersihin dulu. Caranya:

1. Aktifkan DNBL dalam sendmail.mc
2. Sender address verification (milter)
3. Greylisting (milter)
4. Antivirus (milter)
5. Spamassassin (milter)

Tapi karena server gue gak terlalu kenceng, no.5 gak aku pasang. No.1
s/d no.4 dah ampuh bs kurangin 90% lebih tuh.
Oya, ini teknik smuanya bs diterapin di mail server yg laen jg.

Goodluck

-
http://rippingthepenguin.blogspot.com/

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] Anti Virus dan Anti Spam

2008-08-29 Terurut Topik horas simalango
Para Jawara yg terhormat.

Saya masih pendatang baru di linux mohon tuntunan para  linuxer..!
Saya baru menginstal DNS server yg berfungsi juga sebagai Mail Server
dan Web Server menggunakan Centos 4.3.
Untuk Mail Server saya gunakan Sendmail dan Dovecot.
Sekarang semuanya sudah berjalan dengan baik, tapi saya temukan di
inbox banyak email spam yang masuk.
Anti virus dan anti spam apa yang para sobat rekomendasikan untuk saya
install? Tolong dijelasin juga apa2 yang harus dikonfigurasi untuk
anti virus dan anti spamnya.

Mohon bantuan bapak/ibu yth..! Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terimaksih!

Rgds,

(Horasima)

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] anti virus

2006-03-16 Terurut Topik Nyoman D

Hello firmanse,

Thursday, March 16, 2006, 7:48:03 PM, you wrote:

> woy linuxe... mohon bantuannya.untuk di RH9
> antivirus mana yach yang free and bagus sebagai mail sequrity for
> smtp/antivirus ?? terus settingannya simple..!!! ada gak yg
> kemampuaannya seperti ::

> asumsi
internetrouter>>>pc1 antivirus->>>pc2 mailserver>>LAN

> sebelum email masuk ke mailserver harus discan kemudian diteruskan ke
> LAN...

> sorry newbie buanget sekalian minta urlnya yach pleasee...


> best regards


Yang free? ya clamav ? yang bagus banyak, tapi gak free :D
Settingnya simple kok, banyak tutorial di internet, ada juga readme
nya kan??
Untuk asumsi seperti di atas tinggal set MX untuk domain anda ke pc1
antivirus, nah di pc1 antivirus set email untuk domain anda di relay
ke pc2 mailserver

Nyoman. 


pgpWjkPPEPh4B.pgp
Description: PGP signature


Re: [tanya-jawab] anti virus

2006-03-16 Terurut Topik rito
On Thursday 16 March 2006 06:48 pm, firmanse wrote:
> woy linuxe... mohon bantuannya.untuk di RH9
> antivirus mana yach yang free and bagus sebagai mail sequrity for
> smtp/antivirus ?? terus settingannya simple..!!! ada gak yg
> kemampuaannya seperti ::
>
> asumsi
> internet>>>router>>>pc1 antivirus->>>pc2 mailserver>>LAN
>
> sebelum email masuk ke mailserver harus discan kemudian diteruskan ke
> LAN...
>
> sorry newbie buanget sekalian minta urlnya yach pleasee...
Untuk antivirus saya pake clamav dan bit devender, trus buat antispam pake 
spamassassin.

-- 
Rito, ST
IT-Engineer
PT.Sapua Konsultindo
==

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



[tanya-jawab] anti virus

2006-03-16 Terurut Topik firmanse
woy linuxe... mohon bantuannya.untuk di RH9
antivirus mana yach yang free and bagus sebagai mail sequrity for
smtp/antivirus ?? terus settingannya simple..!!! ada gak yg
kemampuaannya seperti ::

asumsi
internet>>>router>>>pc1 antivirus->>>pc2 mailserver>>LAN

sebelum email masuk ke mailserver harus discan kemudian diteruskan ke
LAN...

sorry newbie buanget sekalian minta urlnya yach pleasee...


best regards



-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] Anti Virus F/ Linux RH9

2005-09-03 Terurut Topik Agus Priyadi
-BEGIN PGP SIGNED MESSAGE-
Hash: SHA1

Muhamad Safik wrote:
> Mungkin sdh pernah di bahas..
> Mohon informasi anti virus untuk linux rh9 yang gratis dan lumayan
> bagus?
> Ato mungkin yg sudah pake dan punya pengalaman...?
> Mohon informasinya.
> 
> 

Pake clamav lumayan ampuh...
http://www.clamav.net/

- --
 /+-\
|Agus Priyadi - Dion  | Tanjung Duren Dalam IV,  |
|http://www.mafia.or.id   | No 26, Grogol Petamburan |
|BSD051245 -  Linux #368199   | Jakarta Barat - 11470|
|EMail: [EMAIL PROTECTED] | Tel: +62 813 195 94353   |
|GnuPG : 1024D/0E288DC2   | Yahoo : dewa_saraft  |
 \+-/
-BEGIN PGP SIGNATURE-
Version: GnuPG v1.4.1 (GNU/Linux)
Comment: Using GnuPG with Thunderbird - http://enigmail.mozdev.org

iD8DBQFDGUsn3f/4iA4ojcIRAijfAJ9VxCuxqDoegdfgLOGk5oqY0geQGwCeJH/J
JeDqjcz/BPMUxycrznO1ylE=
=2HAL
-END PGP SIGNATURE-

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Anti Virus F/ Linux RH9

2005-09-02 Terurut Topik Muhamad Safik

Mungkin sdh pernah di bahas..
Mohon informasi anti virus untuk linux rh9 yang gratis dan lumayan 
bagus?

Ato mungkin yg sudah pake dan punya pengalaman...?
Mohon informasinya. 




--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



[tanya-jawab] Anti Virus buat proxy

2005-05-27 Terurut Topik Suprie
dear all,

mo numpang nih... klo anti virus buat squid selain clamAV apa aja yah
soalnya bingung banget nih masalah virus...

thanks,
Suprie
-- 
Jangan tanyakan apa yang Indonesia telah berikan pada mu
tapi bertanyalah apa yang telah engkau berikan kepada Indonesia

-BEGIN GEEK CODE BLOCK-
Version: 3.1
GU/IT  d- s: a-- C++ UL P L++ E W++ N* o-- K- 
w PS  Y-- PGP- t++ 5 X R++ tv  b+ DI D+ G e+ h* r- z?
 --END GEEK CODE BLOCK--

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Anti virus linux gratisan

2005-04-17 Terurut Topik Reko Srowako
On Monday 18 April 2005 11:59, pak ogah wrote:
> - Original Message -
> From: "M Yusuf" <[EMAIL PROTECTED]>
> To: 
> Sent: Monday, April 18, 2005 9:39 AM
> Subject: Re: [tanya-jawab] Anti virus linux gratisan
>
> > Reko Srowako at 18/04/2005 09:04 wrote:
> >>saya punya mailserver
> >>dan mail server itu terinstall BitDefender
> >>apakah ada yang pernah mencobanya
> >
> > ***Aduh saya nggak pernah pakai bitdefender.
> > Kalau cari antivirus gratis di linux,
> > ya pakai clamav.
>
>  om Reko pake bitdefender buat qmail yang ada di website ini ya?
> http://www.bitdefender.com/bd/site/products.php?p_id=10
>
> kok malah di remove cuma gara2x footernya aja sih?
> coba deh cari settingnya di folder /etc/opt/ kalau ngga ketemu coba ke
> website bitdefender bagian faq nya.
wget -q -O - http://linux.bitdefender.com/webinstall.sh | sh  << install 
bitdefender(QMail)
http://kb.bitdefender.com/KB71-en--How-to-disable-message-footers-(disclaimers).html
 
<< disable footers
and
ftp://ftp.bitdefender.com/pub/linux/mailserver/qmail/final/en/INSTALL;type=a 
<< uninstall

OK thank's Gays
sementara pakai bitdefender ini dulu
>
> dulu sekali sebelum Rav Antivirus di beli M$ untuk uninstall rav ada script
> di folder installernya bernama uninstall.sh tinggal jalanin itu sih beres.
> btw Om Reko beli dimana bitdefendernya? boleh tau nama vendornya? trus
> bagus ngga nangkis virus+spamnya?
bagus juga hanya 60 % dari virusnya
and 95 % for spamnya
memperkecil Mail Queue (tapi masih banyak and capek click manual for clean)

>
> trus Om Yusuf.. kalau pake clamav uptodate ngga DAT nya? trus cepet nga
> proses scanningnya?
Updatenya sip tiap hari man (auto Update)
punya report (via mail to admin)
>
>
> --
> Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
> Tidak bisa posting? Baca:
> http://linux.or.id/problemmilis
> http://linux.or.id/tatatertibmilis

Regards

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Anti virus linux gratisan

2005-04-17 Terurut Topik pak ogah
- Original Message - 
From: "M Yusuf" <[EMAIL PROTECTED]>
To: 
Sent: Monday, April 18, 2005 9:39 AM
Subject: Re: [tanya-jawab] Anti virus linux gratisan


Reko Srowako at 18/04/2005 09:04 wrote:
saya punya mailserver
dan mail server itu terinstall BitDefender
apakah ada yang pernah mencobanya
***Aduh saya nggak pernah pakai bitdefender.
Kalau cari antivirus gratis di linux,
ya pakai clamav.
om Reko pake bitdefender buat qmail yang ada di website ini ya?
http://www.bitdefender.com/bd/site/products.php?p_id=10
kok malah di remove cuma gara2x footernya aja sih?
coba deh cari settingnya di folder /etc/opt/ kalau ngga ketemu coba ke 
website bitdefender bagian faq nya.

dulu sekali sebelum Rav Antivirus di beli M$ untuk uninstall rav ada script 
di folder installernya bernama uninstall.sh tinggal jalanin itu sih beres.
btw Om Reko beli dimana bitdefendernya? boleh tau nama vendornya? trus bagus 
ngga nangkis virus+spamnya?

trus Om Yusuf.. kalau pake clamav uptodate ngga DAT nya? trus cepet nga 
proses scanningnya? 

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


Re: [tanya-jawab] Anti virus linux gratisan

2005-04-17 Terurut Topik M Yusuf
Reko Srowako at 18/04/2005 09:04 wrote:
saya punya mailserver
dan mail server itu terinstall BitDefender
apakah ada yang pernah mencobanya
***Aduh saya nggak pernah pakai bitdefender.
Kalau cari antivirus gratis di linux,
ya pakai clamav.
  Terima kasih
  Yusuf
  
-
  Kadang kita mencari terlalu keras untuk
  jawaban yang sudah ada di depan mata.
  - Kelly Garret, Charlie's Angels 2 -
  
-


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis


[tanya-jawab] Anti virus linux gratisan

2005-04-17 Terurut Topik Reko Srowako
saya punya mailserver
dan mail server itu terinstall BitDefender
apakah ada yang pernah mencobanya

Bagai mana menghilangkan message ini:
-- 
This message was scanned for spam and viruses by BitDefender.
For more information please visit http://linux.bitdefender.com/

atau bagaimana cara uninstall BitDefender ini
kalau saya kill BitDefender ini qmail ku malah enggak jalan

Tolong pencerahaannya Boszku marah2 nich?
Please

Thank's
Regards.


-- 
This message was scanned for spam and viruses by BitDefender.
For more information please visit http://linux.bitdefender.com/


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/problemmilis
http://linux.or.id/tatatertibmilis



Re: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail

2004-12-14 Terurut Topik Bootmaster
Nomor 1 sudah ada include di nomor 2 bisa di downlod di :
http://www.trendmicro.com/download/trial/trial-us.asp?id=12
Instalasinya bisa di RH 7.X - RH 9.0,  distro lain belom 
coba.
Biasanya minta modul tambahan yg bisa di downlod di 
rpmfind.net.

Setting manual textnya secara default ada di :
/???/opt/trend/imss/config/
Anda bisa create port POP3 sesuka hati melalui variable 
socket.

--- contoh -
smtp_allow_client_ip=addr:x.x.x.x addr:y.y.y.y
[socket_1]
proxy_service=POP3_GENERIC_SERVICE
proxy_port=10110
[socket_2]
proxy_service=SMTP_SERVICE
proxy_port=10025
[socket_3]
proxy_service=POP3_DEDICATED_SERVICE
proxy_port=110
dedicated_server_name=202.xxx.yyy.zzz
dedicated_server_port=110
Nomor 3. bisa di downlod di :
wget 
http://unc.dl.sourceforge.net/sourceforge/clamav/clamav-0.80.tar.gz
wget 
http://www.ijs.si/software/amavisd/amavisd-new-2.2.0.tar.gz
spamassassin install aja melalui CPAN.
perl modul install juga melalui CPAN.

--smtp--
On Tue, 14 Dec 2004 16:14:41 +0700
 "Dedy Alamsyah" <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

Manfaatkan layanan TelkomNet @ Premium melalui kartu prabayar I-VAS untuk 
meningkatkan
kecepatan browing anda hingga 10x lipat. Informasi lebih lanjut www.plasa.com 
atau call 147.
 

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail

2004-12-13 Terurut Topik Bootmaster
Saya sampai sekarang pakai produk Trend Micro:
1. Interscan Viruswall (antivirus gateway, jalan di 
linux).
Hasilnya bagus dan sangat cepat (binary program dan 
daemonize).

2. IMSS (Interscan Messaging Security Suite, Linux), 
adalah gabungan dari antivirus + antispam + content filter 
lain. Lebih canggih dan bisa proxying POP3. Kinerjanya 
sangat cepat dan apabila terjadi bottleneck gateway 
dibelakangnya ...proses flush lumayan cepat.

Produk no. 1 & 2 terdapat interface web yang sangat mudah 
untuk di konfigurasi. Ada produk demonya yg expired setiap 
30 hari. Silakan coba aja IMSS untuk mailgateway, meski 
demo version tetapi fiturnya full version diallow. Apabila 
habis trialnya ...download lagi aja begitu seterusnya 
...jadinya gratis deh ...:)

3. ClamAV + Spamassassin + Amavisd-New (untuk outgoing - 
SMTP).
basmi Virus + Spam dengan ampuh. Tetapi kecepatan 
scanningnya yang sepertinya  kalah jauh dibandingkan 
produk Trend Micro terutama pada waktu flush mail. Tetapi 
untuk SMTP yang lumayan sibuk masih OK aja (set 
$max_servers = 10 , amavisd.conf).
Saya pernah nyoba konfigure dengan $enable_db kok gak bisa 
ya padahal install perl modulnya lewat CPAN terpenuhi 
semua. Ada yg pernah coba pakai db ? atau mysql ?

--smtp--

On Tue, 14 Dec 2004 10:33:40 +
 Moh Munir <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Bisa dicoba juga antivirus mail Vexira 
(http://www.centralcommand.com/mailserver_products.html)

salam
munir

Manfaatkan layanan TelkomNet @ Premium melalui kartu prabayar I-VAS untuk 
meningkatkan
kecepatan browing anda hingga 10x lipat. Informasi lebih lanjut www.plasa.com 
atau call 147.
 

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail

2004-12-13 Terurut Topik Moh Munir
Bisa dicoba juga antivirus mail Vexira 
(http://www.centralcommand.com/mailserver_products.html)

salam
munir
Chris Bianco wrote:
Hi Linuxer,
Selama ini kantor saya pakai anti virus ClamAV yg gratisan.
Tahun depan rencana saya ingin mengganti anti virus Mail server tsb dgn yg
cara membeli (licended).
Kalau di Exchange kan berdasarkan infoi dari teman yg bagus pakai Trend anti
virus.
Mungkin ada rekan² yg sudah pakai AV, sebaiknya pakai produk dari vendor
mana ya.
salam
Chris




--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail

2004-12-13 Terurut Topik Harnanto
On Tue, 14 Dec 2004 08:17:57 +0700, Chris Bianco <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> Kalau di Exchange kan berdasarkan infoi dari teman yg bagus pakai Trend anti
> virus.
> 

Memang untuk dipasang di gateway macam mailserver ini produk komersial
yang paling bagus adalah Trend Micro InterScan. Dulu saya pakai
konfigurasi 'Sendmail Sandwich' saat menggunakan InterScan ini.

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail

2004-12-13 Terurut Topik Dave Matt
NOD32
http://www.nod32.com/

AVG - Free
http://www.grisoft.com/us/us_avg_lmse.php


- Original Message -
From: "Chris Bianco" <[EMAIL PROTECTED]>
To: "Tanya-Jawab Linux" <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Tuesday, December 14, 2004 9:17 AM
Subject: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail


| Hi Linuxer,
|
| Selama ini kantor saya pakai anti virus ClamAV yg gratisan.
| Tahun depan rencana saya ingin mengganti anti virus Mail server tsb dgn yg
| cara membeli (licended).
| Kalau di Exchange kan berdasarkan infoi dari teman yg bagus pakai Trend
anti
| virus.
|
| Mungkin ada rekan² yg sudah pakai AV, sebaiknya pakai produk dari vendor
| mana ya.
|
| salam
| Chris
|
|
|
|
|
|
|
| --
| Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
| Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
| Tidak bisa posting? Baca:
| http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
| http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis
|
|


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail

2004-12-13 Terurut Topik Asfihani
- Original Message - 
From: "Chris Bianco" <[EMAIL PROTECTED]>
To: "Tanya-Jawab Linux" <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Tuesday, December 14, 2004 8:17 AM
Subject: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail


> Hi Linuxer,
>
> Selama ini kantor saya pakai anti virus ClamAV yg gratisan.
> Tahun depan rencana saya ingin mengganti anti virus Mail server tsb
dgn yg
> cara membeli (licended).
> Kalau di Exchange kan berdasarkan infoi dari teman yg bagus pakai
Trend anti
> virus.

Saya pernah menggunakan IMSS (kalau tidak salah) , MTA-nya Postfix.
Karena masih pengen menggunakan interface qmailadmin, maka content
filter di Postfix langsung diarahkan ke daemon IMSS lalu di transport
ke qmail :-). Saya lihat harganya, cukup "lumayan" :-)

> Mungkin ada rekan² yg sudah pakai AV, sebaiknya pakai produk dari
vendor
> mana ya.

Hal ini tergantung dengan trafik mailserver anda :-), kalau trafiknya
kecil saya rasa menggunakan antivirus versi command line scanner sudah
cukup. Tapi kalau mailserver anda memang sibuk, saran saya, cari
produk antivirus yang daemonize (bukan command line scanner), sebab
dengan menggunakan daemon data pola dari virus akan diload ke memory
sekali saja ketika daemon tsb dijalankan atau ketika ada update pola
yang baru.

Tapi kalau hook antara MTA dan antivirus tidak bisa daemonize
(misalnya qmail-scanner), mungkin berdoanya bisa diperbanyak lagi...
:-)

Rgds,
Asfihani


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail

2004-12-13 Terurut Topik Arko Sasongko

Trendmicro AntiVirus ada kok buat linux, coba check www.trendmicro.com. Ada
juga yang gratisan dari AntiVir (www.free-av.de) pasang bareng amavisd-new
yang gratisan lagi dari f-prot (www.f-prot.com), itu semua buat linux ada
kok. kalo gak salah dari panda antivirus software ada yang gratisan juga
buat linux.

ciao,

arko sasongko





   

   

   




Hi Linuxer,

Selama ini kantor saya pakai anti virus ClamAV yg gratisan.
Tahun depan rencana saya ingin mengganti anti virus Mail server tsb dgn yg
cara membeli (licended).
Kalau di Exchange kan berdasarkan infoi dari teman yg bagus pakai Trend
anti
virus.

Mungkin ada rekan² yg sudah pakai AV, sebaiknya pakai produk dari vendor
mana ya.

salam
Chris







--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis











--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


[tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail

2004-12-13 Terurut Topik Chris Bianco
Hi Linuxer,

Selama ini kantor saya pakai anti virus ClamAV yg gratisan.
Tahun depan rencana saya ingin mengganti anti virus Mail server tsb dgn yg
cara membeli (licended).
Kalau di Exchange kan berdasarkan infoi dari teman yg bagus pakai Trend anti
virus.

Mungkin ada rekan² yg sudah pakai AV, sebaiknya pakai produk dari vendor
mana ya.

salam
Chris







-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail

2004-12-13 Terurut Topik Dedy Alamsyah
1,2 dan 3 Downloadnya di mana yah ...!
- Original Message -
From: "Bootmaster " <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Tuesday, December 14, 2004 2:27 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] Anti Virus Mailserver for Postfix/Qmail


> Saya sampai sekarang pakai produk Trend Micro:
>
> 1. Interscan Viruswall (antivirus gateway, jalan di
> linux).
>  Hasilnya bagus dan sangat cepat (binary program dan
> daemonize).
>
> 2. IMSS (Interscan Messaging Security Suite, Linux),
> adalah gabungan dari antivirus + antispam + content filter
> lain. Lebih canggih dan bisa proxying POP3. Kinerjanya
> sangat cepat dan apabila terjadi bottleneck gateway
> dibelakangnya ...proses flush lumayan cepat.
>
> Produk no. 1 & 2 terdapat interface web yang sangat mudah
> untuk di konfigurasi. Ada produk demonya yg expired setiap
> 30 hari. Silakan coba aja IMSS untuk mailgateway, meski
> demo version tetapi fiturnya full version diallow. Apabila
> habis trialnya ...download lagi aja begitu seterusnya
> ...jadinya gratis deh ...:)
>
> 3. ClamAV + Spamassassin + Amavisd-New (untuk outgoing -
> SMTP).
>  basmi Virus + Spam dengan ampuh. Tetapi kecepatan
> scanningnya yang sepertinya  kalah jauh dibandingkan
> produk Trend Micro terutama pada waktu flush mail. Tetapi
> untuk SMTP yang lumayan sibuk masih OK aja (set
> $max_servers = 10 , amavisd.conf).
> Saya pernah nyoba konfigure dengan $enable_db kok gak bisa
> ya padahal install perl modulnya lewat CPAN terpenuhi
> semua. Ada yg pernah coba pakai db ? atau mysql ?
>
> --smtp--
>
>
>
> On Tue, 14 Dec 2004 10:33:40 +
>   Moh Munir <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> > Bisa dicoba juga antivirus mail Vexira
> >(http://www.centralcommand.com/mailserver_products.html)
> >
> > salam
> > munir
> >
>


>
> Manfaatkan layanan TelkomNet @ Premium melalui kartu prabayar I-VAS untuk
meningkatkan
> kecepatan browing anda hingga 10x lipat. Informasi lebih lanjut
www.plasa.com atau call 147.
>
>


>
> --
> Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
> Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
> Tidak bisa posting? Baca:
> http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
> http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis
>
>


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] anti virus

2004-12-10 Terurut Topik A. Karim
On Fri, 10 Dec 2004, Andy Saputra wrote:
Dearr 
Saya mo nanya, anti virus apa ya yang bagus untuk pc gateway dan squid
.. ??
coba ini deh http://viralator.sourceforge.net/
SOL
Regards,
Andy
Salam,
Duken
--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis


Re: [tanya-jawab] anti virus

2004-12-10 Terurut Topik ghafur_am
On Fri, 10 Dec 2004, Andy Saputra wrote:

> Dearr 
> 
> Saya mo nanya, anti virus apa ya yang bagus untuk pc gateway dan squid
> .. ??

sudah coba clamav pak andy?


> Regards,
> Andy

regards juga,
-- 
~
www.akakom.ac.id
STMIK AKAKOM Yogyakarta


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



[tanya-jawab] anti virus

2004-12-09 Terurut Topik Andy Saputra
Dearr 

Saya mo nanya, anti virus apa ya yang bagus untuk pc gateway dan squid
.. ??

Regards,
Andy

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip, FAQ, dan info milis di http://linux.or.id/milis.php
Tidak bisa posting? Baca:
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=ProblemMilisDanSolusi
http://linux.or.id/wiki/index.php?pagename=TataTertibMilis



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-11 Terurut Topik Asfihani
On Fri, Mar 12, 2004 at 12:36:48PM +0800, William wrote:

> Clamav itu db nya dari openantivirus, jadi sami mawon. Lucunya ada tools
> Clamav yg dipakai untuk ambil signature nya av komersil seperti NAV, gak
> kebayang bagaimana nanti masalah hak ciptanya? setahu saya pengambilan
> signature ini melanggar hak cipta atau hak asasi av kali ya?  :)

Kalau boleh tahu tool yang mana ya pak? Trus dari mana anda tahu
"signature" ClamAV mengambil dari signature NAV? Ayolah, jangan
menyebar fud tanpa bukti.

Sekedar informasi, Clamav juga membayar (apakai uang) untuk annual
subscription to Virus Bulletin. Coba lihat :

http://www.clamav.net/contributors.html#pagestart

Salam,

 Asfihani

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-11 Terurut Topik William
> > He ... he baru tahu rasa kalo pake Linux untuk urusan Virus mk cuma
> > CLAMAV saja yg free.
> > Yg lain "free-free an" alias perlu DB Virus dari program Commersial.
>
> Ga juga, bisa pake db dari http://www.openantivirus.org/
> Belon pernah pake sih, kemarin cek sih masih early stage, ga tau kalo hari
> ini.
>
> Rizky Prasetya
>
Clamav itu db nya dari openantivirus, jadi sami mawon. Lucunya ada tools
Clamav yg dipakai untuk ambil signature nya av komersil seperti NAV, gak
kebayang bagaimana nanti masalah hak ciptanya? setahu saya pengambilan
signature ini melanggar hak cipta atau hak asasi av kali ya?  :)





-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-11 Terurut Topik Rizky Prasetya
> He ... he baru tahu rasa kalo pake Linux untuk urusan Virus mk cuma
> CLAMAV saja yg free.
> Yg lain "free-free an" alias perlu DB Virus dari program Commersial.

Ga juga, bisa pake db dari http://www.openantivirus.org/
Belon pernah pake sih, kemarin cek sih masih early stage, ga tau kalo hari
ini.

Rizky Prasetya


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-11 Terurut Topik joe ariey
Salam,-

ada nick anti virus for linux http://www.linuxberg.com/preview/8878.html
dari www.linuxberg.com Lengkap tuch !!!

hmmm...
menurut aku konsep free dapet dari ambil dari istilah www.gnu.org yaitu :

+ Kebebasan Menjalankan program
+ Kebebasan Mempelajari Kode Program
+ Kebebasan MenyebarLuaSkan
+ Kebebasan Meningkatkan kinerja program

btw.. selama gnu masih idup, aman-aman ajha dech :P 
idup mbah Richard !!!
-- 
__
Check out the latest SMS services @ http://www.linuxmail.org 
This allows you to send and receive SMS through your mailbox.


Powered by Outblaze

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-11 Terurut Topik Henry Yonathan
Menurut pendapat saya, Linux tetaplah kernel. Yg dimaksud sebagai OS
adalah GNU/Linux, itu baru bisa berjalan.

> --intro -
> wah ini replynya kok atas bawah dan bawah atas ? sebaiknya jika reply
> pertama menggunakan cara atas bawah mk selanjutnya juga demikian.
> maksudnya: pertanyaan-reply1-reply 2- dst   biar enak bacanya  8)
> kalo begini kahn jadinya:  reply2-pertanyaan-reply1, nah reply3 taruh
> dimana?
> 
> 
> Terminologi Linux saat ini bukanlah kernel tetapi OS. Jika bicara Linux
> berarti OS. Jika ingin bicara Linux dalam artian kernel mk disebut Linux
> Kernel.
> Jika dipakai bersama-sama agar tidak rancu mk dipakai istilah Linux Kernel,
> Linux Distro, Linux Apps , dst.
> 
> Tetapi kalo orang tanya: Sebaiknya saya pakai Linux yang mana?
> Maka saya tahu bahwa maksudnya adalah "distro'.
> 
> Dalam ilmu tata bahasa hal ini dikenal sebagai  apa ya? gelap ahhh, saya
> bukan ahli bahasa. :)
> 


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-11 Terurut Topik William

- Original Message -
From: "Henry Yonathan" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Thursday, March 11, 2004 4:50 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE


> Btul, mengingat Linux itu sendiri adalah Kernel. Jadi apps-nya mau
> free/tdk, Linux ttp Open Source.
>
> On Thu, 2004-03-11 at 15:22, idban secandri wrote:
> > On Thu, 2004-03-11 at 11:09, William wrote:
> > > Linux sekarang kelihatannya mulai Komersil. Mk nya Linuxer berkelit
bahwa
> > > Free itu adalah Freedom bukan Freeware.
> >
> > Linux itu tetep free :) selama kernel.org free download. dah ah nanti
> > panjang lagi :))
> >
> > --
--intro -
wah ini replynya kok atas bawah dan bawah atas ? sebaiknya jika reply
pertama menggunakan cara atas bawah mk selanjutnya juga demikian.
maksudnya: pertanyaan-reply1-reply 2- dst   biar enak bacanya  8)
kalo begini kahn jadinya:  reply2-pertanyaan-reply1, nah reply3 taruh
dimana?


Terminologi Linux saat ini bukanlah kernel tetapi OS. Jika bicara Linux
berarti OS. Jika ingin bicara Linux dalam artian kernel mk disebut Linux
Kernel.
Jika dipakai bersama-sama agar tidak rancu mk dipakai istilah Linux Kernel,
Linux Distro, Linux Apps , dst.

Tetapi kalo orang tanya: Sebaiknya saya pakai Linux yang mana?
Maka saya tahu bahwa maksudnya adalah "distro'.

Dalam ilmu tata bahasa hal ini dikenal sebagai  apa ya? gelap ahhh, saya
bukan ahli bahasa. :)


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-11 Terurut Topik Arko Sasongko

maaf,
tapi kayaknya ini mulai nyimpang dari Subject tentang Free Antivirus di
Linux.
lebih baik ganti topiclah.
ciao,

arko sasongko




   
 
  Henry Yonathan   
 
  <[EMAIL PROTECTED]To:   [EMAIL PROTECTED]

  co.id>   cc: 
 
   Subject:  Re: [tanya-jawab] Anti virus 
FREE  
  03/11/2004 03:50 
 
  PM   
 
  Please respond to
 
  tanya-jawab  
 
   
 
   
 




Btul, mengingat Linux itu sendiri adalah Kernel. Jadi apps-nya mau
free/tdk, Linux ttp Open Source.

On Thu, 2004-03-11 at 15:22, idban secandri wrote:
> On Thu, 2004-03-11 at 11:09, William wrote:
> > Linux sekarang kelihatannya mulai Komersil. Mk nya Linuxer berkelit
bahwa
> > Free itu adalah Freedom bukan Freeware.
>
> Linux itu tetep free :) selama kernel.org free download. dah ah nanti
> panjang lagi :))
>
> --
> people cannot gain anything without sacrificing something
> you must present something of equal value to gain something
> this is the principle of equivalent trade in alchemy -- FMA/Hagane no
Renkinjutsushi
>
>


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php







Arko Sasongko
---

PT. Kawan Lama Sejahtera. Jl Puri Kencana No 1, Jakarta,11610 - Indonesia
Ph. +6221-5828282,  Fax.  +6221-5820088, http://www.kawanlama.com
Freecall Kawan Lama  0-800-1-2255-55 (0-800-1-CALL KL)

---




-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-11 Terurut Topik Henry Yonathan
Btul, mengingat Linux itu sendiri adalah Kernel. Jadi apps-nya mau
free/tdk, Linux ttp Open Source.

On Thu, 2004-03-11 at 15:22, idban secandri wrote:
> On Thu, 2004-03-11 at 11:09, William wrote:
> > Linux sekarang kelihatannya mulai Komersil. Mk nya Linuxer berkelit bahwa
> > Free itu adalah Freedom bukan Freeware.
> 
> Linux itu tetep free :) selama kernel.org free download. dah ah nanti
> panjang lagi :))
> 
> -- 
> people cannot gain anything without sacrificing something
> you must present something of equal value to gain something
> this is the principle of equivalent trade in alchemy -- FMA/Hagane no Renkinjutsushi
> 
> 


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-11 Terurut Topik idban secandri
On Thu, 2004-03-11 at 11:09, William wrote:
> Linux sekarang kelihatannya mulai Komersil. Mk nya Linuxer berkelit bahwa
> Free itu adalah Freedom bukan Freeware.

Linux itu tetep free :) selama kernel.org free download. dah ah nanti
panjang lagi :))

-- 
people cannot gain anything without sacrificing something
you must present something of equal value to gain something
this is the principle of equivalent trade in alchemy -- FMA/Hagane no Renkinjutsushi



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-10 Terurut Topik William
He ... he baru tahu rasa kalo pake Linux untuk urusan Virus mk cuma
CLAMAV saja yg free.
Yg lain "free-free an" alias perlu DB Virus dari program Commersial.
ClamAv itu lambat updatenya, ini kalo dibandingkan dengan Kaspersky
www.kaspersky.com.

Linux sekarang kelihatannya mulai Komersil. Mk nya Linuxer berkelit bahwa
Free itu adalah Freedom bukan Freeware.
Lucunya lagi perusahaan RAV dibeli ama MS shg usernya RAV kelabakan. RAV ini
antivirus nomor 1 di Linux.

- Original Message -
From: "Henry Yonathan" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Thursday, March 11, 2004 12:05 PM
Subject: Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE


> Ada kok yg GPL, carinya di http://www.freshmeat.net
> Tapi setahu saya sih kebanyakan cuma buat deteksi virus di email, yang
> untuk executable blon ada (kayanya). Ato mungkin ada veteran2 virus
> coder jaman DOS & Windows yg mau menyumbang?
>
> On Wed, 2004-03-10 at 18:16, :::H M::: wrote:
> > Aku nyari di google untuk antivirus yang FREE (GPL) kok nggak nemu
> > yahh. Aku install Redhat untuk Getway doank. Ada yang tau situsnya,
> > mas.
> >
> > Makasih.
> >



-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-10 Terurut Topik Arko Sasongko

Kalo mau yang "Scan Virus on Access" gratisan tapi pake personal license,
tapi gak bayar kok. Coba pake Antivir + Dazuko
antivir: www.hbedv.com
dazuko: www.dazuko.org

have fun,

ciao,
arko sasongko




   
 
  Henry Yonathan   
 
  <[EMAIL PROTECTED]To:   [EMAIL PROTECTED]

  co.id>   cc: 
 
   Subject:  Re: [tanya-jawab] Anti virus 
FREE  
  03/11/2004 11:05 
 
  AM   
 
  Please respond to
 
  tanya-jawab  
 
   
 
   
 




Ada kok yg GPL, carinya di http://www.freshmeat.net
Tapi setahu saya sih kebanyakan cuma buat deteksi virus di email, yang
untuk executable blon ada (kayanya). Ato mungkin ada veteran2 virus
coder jaman DOS & Windows yg mau menyumbang?

On Wed, 2004-03-10 at 18:16, :::H M::: wrote:
> Aku nyari di google untuk antivirus yang FREE (GPL) kok nggak nemu
> yahh. Aku install Redhat untuk Getway doank. Ada yang tau situsnya,
> mas.
>
> Makasih.
>
> __
> Do you Yahoo!?
> Yahoo! Search - Find what you?e looking for faster
> http://search.yahoo.com


--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php







Arko Sasongko
---

PT. Kawan Lama Sejahtera. Jl Puri Kencana No 1, Jakarta,11610 - Indonesia
Ph. +6221-5828282,  Fax.  +6221-5820088, http://www.kawanlama.com
Freecall Kawan Lama  0-800-1-2255-55 (0-800-1-CALL KL)

---



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-10 Terurut Topik Henry Yonathan
Ada kok yg GPL, carinya di http://www.freshmeat.net
Tapi setahu saya sih kebanyakan cuma buat deteksi virus di email, yang
untuk executable blon ada (kayanya). Ato mungkin ada veteran2 virus
coder jaman DOS & Windows yg mau menyumbang?

On Wed, 2004-03-10 at 18:16, :::H M::: wrote:
> Aku nyari di google untuk antivirus yang FREE (GPL) kok nggak nemu
> yahh. Aku install Redhat untuk Getway doank. Ada yang tau situsnya,
> mas.
> 
> Makasih.
> 
> __
> Do you Yahoo!?
> Yahoo! Search - Find what youÂre looking for faster
> http://search.yahoo.com


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-10 Terurut Topik Arko Sasongko

coba ClamAv atau yang free personal use seperti: AntiVir, F-Prot, atau
Panda.

ciao,

arko sasongko





   
 
  ":::H M:::"  
 
  <[EMAIL PROTECTED]To:   [EMAIL PROTECTED]

  >cc: 
 
   Subject:  [tanya-jawab] Anti virus FREE 
 
  03/10/2004 06:16 
 
  PM   
 
  Please respond to
 
  tanya-jawab  
 
   
 
   
 




Aku nyari di google untuk antivirus yang FREE (GPL) kok nggak nemu
yahh. Aku install Redhat untuk Getway doank. Ada yang tau situsnya,
mas.

Makasih.

__
Do you Yahoo!?
Yahoo! Search - Find what you're looking for faster
http://search.yahoo.com

--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php







Arko Sasongko
---

PT. Kawan Lama Sejahtera. Jl Puri Kencana No 1, Jakarta,11610 - Indonesia
Ph. +6221-5828282,  Fax.  +6221-5820088, http://www.kawanlama.com
Freecall Kawan Lama  0-800-1-2255-55 (0-800-1-CALL KL)

---




--
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



Re: [tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-10 Terurut Topik Ihsan
On Wed, Mar 10, 2004 at 03:16:31AM -0800, :::H M::: wrote:
> Aku nyari di google untuk antivirus yang FREE (GPL) kok nggak nemu
> yahh. Aku install Redhat untuk Getway doank. Ada yang tau situsnya,
> mas.

Clamav
http://www.clamav.net

Tapi clamav nggak bisa clean, hanya detect. Tapi bisa diakalin pakai
script (check exit code).

Ihsan


-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php



[tanya-jawab] Anti virus FREE

2004-03-10 Terurut Topik :::H M:::
Aku nyari di google untuk antivirus yang FREE (GPL) kok nggak nemu
yahh. Aku install Redhat untuk Getway doank. Ada yang tau situsnya,
mas.

Makasih.

__
Do you Yahoo!?
Yahoo! Search - Find what you’re looking for faster
http://search.yahoo.com

-- 
Unsubscribe: kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info di http://linux.or.id/milis.php
FAQ milis http://linux.or.id/faq.php