> -----Original Message-----
> From: Issotyo P.B.S [mailto:[EMAIL PROTECTED]] 
> Sent: Rabu, 14 Agustus 2002 15:13
> To: [EMAIL PROTECTED]
> Subject: RE: [GUNADARMA] Garansi Software
> 
> Hendaknya dipisahkan antara pengembangan sistem
> informasi dan pengembangan aplikasi. Bila developer
> berperan sebagai pengembang aplikasi saja, maka
> tanggung jawab atas kesalahan bussiness proses berada
> di pihak client.
> 
> > Bagaimana jika
> > clientnya tidak mamahami hal ini ?
> > Kadang2 client sendiri tidak memiliki SOP utk bisnis
> > prosesnya... :)
> 
> Ya merupakan tanggung jawab developer untuk
> mengedukasi clientnya. Umumnya hal ini sudah menjadi
> salah satu tugas consultant. Masalah tidak adanya SOP, 
> sepengetahuan saya di Indonesia banyak yang belum 
> mempunyainya, dan herannya banyak perusahaan tersebut 
> termasuk perusahaan besar. Untuk itu maka sebaiknya proporsal 
> yang ditawarkan adalah termasuk pengembangan sistem 
> informasi. Jika yang ditawarkan hanya pengembangan aplikasi, 
> ada kekhawatiran developer dan client tersebut akan terjebak 
> dalam situasi "Never ending IT Project". 
> 

Setuju !
Pengembangan sistem memang mesti dibedakan dengan pengembangan aplikasi.
Dan client juga mesti "memahami" ini jika tdk ingin terjebak dalam
"never ending IT project"
Tetapi juga mesti diingat, bahwa pengembangan aplikasi mesti melewati
tahap pengembangan sistem.

Yg ingin saya tanyakan (agak2 OOT, tp sering saya alami), berkaitan dgn
pembuatan proposal :
Bila kita menerima RFP pengembangan aplikasi, tetapi tanpa melewati
tahap pengembangan sistem (dgn alasan masih manual, tdk ada SOP, etc),
apakah kita bisa menentukan harga aplikasi dan garansinya? 
Masalahnya ada pendapat bahwa harga pengembangan sistem bisa dimasukkan
ke dalam harga pengembangan aplikasi. 
Mohon pencerahan.

Thx
Eko


* Gunadarma Mailing List -----------------------------------------------
* Archives     : http://milis-archives.gunadarma.ac.id
* Langganan    : Kirim Email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
* Berhenti     : Kirim Email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
* Administrator: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke