Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-05-02 Terurut Topik Rizqi Tri Yunianti

Mbak Livy,
Hari Sabtu yll, kebetulan saya konsultasi ke dsa mengenai imunisasi yg diperlukan utk
anak usia diatas 1 th.
Dan menurut beliau, MMR sebaiknya dilakukan setelah anak bisa bicara.

Kayaknya masalah MMR ini pernah dibahas di milis ini, tp maaf saya sudah tidak simpan
file-nya.
Mungkin ada rekan lain yg masih menyimpannya.

Salam,
Ibu'e Aldi

Livy wrote:

 Dear All,

 Saya mau tanya info nih...

 Soal vaksin MMRapakah aman?
 Karena setahu saya ada kontroversi soal aman dan tidaknya vaksin ini.

 Ada yang bilang bisa bikin autis, ada juga pendapat yang bilang tidak.

 Mana yang benar, nih? Soalnya next month anak saya akan divaksin ini.

 Oke...thanks untuk saran semuanya

 Salam,

 Nande Samuel

  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-26 Terurut Topik Nur Indah Kristiani

terima kasih atas infonya , sebab bulan april 2002 (pada usia 15 bulan)
nanti jadwal anak saya untuk MMR. 

At 10:12 25/02/02 +0700, you wrote:
Dear Netters,

Perihal vaksin MMR ada baiknya membaca artikel  rekomendasi
yg dikeluarkan oleh 
IDAI berikut ini.

regards,

MMR tidak menyebabkan autisme Badan-badan penelitian resmi
di Amerika, Inggeris, Swedia, Finlandia dan Badan Kesehatan
Dunia (WHO) menyatakan tidak ada hubungan sebab akibat
antara MMR dan autisme

Jadwal imunisasi tidak perlu diubah

Manfaat : vaksin MMRVaksin MMR adalah untuk mencegah
penyakit Mump (gondong), Measles (campak) dan Rubella
(campak Jerman ).Penyakit campak Jerman, bila menyerang ibu
hamil dapat mengakibatkan keguguran, lahir premature dan
kecacatan pada janin yang dikandungnya, antara lain tuli,
kelainan mata, jantung, otak dan keterbelakangan mental
Penyakit gondong selain menyerang kelenjar air dapat
menyebabkan ketulian syaraf dan menyerang buah zakar
Penyakit campak dapat mengakibatkan infeksi paru, telinga,
radang otak dan diare kronik.Berdasarkan hal-hal tersebut
Badan Kesehatan Dunia (World Health Organisation / WHO)
menganjurkan pemberian MMR pada anak.

Isu : Isu adanya hubungan MMR dengan autisme bersumber dari
penelitian Andrew Wakefield pada tahun 1970-an dengan sample
hanya 12 kasus autisme yang juga menderita inflammatory
bowel syndrome (sindroma peradangan usus), yang kemudian
dimuat di dalam majalah Lancet 1998.Isu ini berkembang luas
karena hasil penelitian tersebut disebarluaskan hanya
kesimpulannya saja, tetapi jarang dikaji metodologi dari
makalah lengkapnya.Padahal banyak penelitian terbaru dengan
jumlah sample jauh lebih banyak (ratusan kasus) dengan
metode yang lebih jelas membuktikan bahwa tidak ada hubungan
antara MMR dan autisme, tetapi karena tidak disebarluaskan
masyarakat tidak mengetahuinya.

Hasil-hasil penelitian Badan-badan resmi : United States
National Immunization Program (Program imunisasi Amerika
Serikat) menyatakan bahwa penelitian Wakefield jumlah
sampelnya tidak memadai (hanya 12 kasus) dan 4 kasus sudah
ada gangguan sebelumnya, tanpa analisis ilmiah yang jelas
sehingga hanya sekedar teori.Penelitian di Swedia oleh
Gillberg C dan Coman M (1996) menyimpulkan tidak adanya
perbedaan kejadian autisme sebelum dan sesudah program
imunisasi MMR di Swedia.Penelitian di Finlandia oleh
National Public Health Institute (1998) pada 31 kasus
autisme menyimpulkan tidak ada bukti hubungan sebab akibat
MMR dan autisme Penelitian di Inggeris oleh Brent Taylor dkk
(1999) pada 498 kasus gangguan autisme, menyimpulkan tidak
ada hubungan sebab akibat antara MMR dan autisme.United
Kingdom on Safety Medicine (Badan Pengawas Keamanan
Kedokteran di Inggeris) setelah meneliti ratusan kasus
autisme, serta mengkaji informasi dari orangtua dan dokter
pada tahun 1999 menyimpulkan bahwa tidak ada bukti yang
mendukung hubungan sebab akibat MMR dan autisme.Immunization
Safety Review Committee di Amerika Serikat tahun 2001
menyatakan tidak ada bukti hubungan sebab akibat antara MMR
dan autisme Boston Collaborative Drug Surveillance Program
(Program Kerjasama Pengawasan Obat di Boston Amerika
Serikat) pada Februari 2001 menyimpulkan tidak ada bukti
hubungan antara MMR dengan peningkatan autisme. United
Kingdom Medicines Control Agency (2001) tidak mendukung
pendapat Wakefield tentang huibungan sebab akibat MMR dan
autisme.World Health Organization (Badan Kesehatan se Dunia)
regional Asia Tenggara pada tanggal 9 Februari 2001 mengirim
surat ke Departemen Kesehatan RI yang menyatakan bahwa tidak
ada bukti epidemiologi hubungan antara MMR dan autisme. WHO
juga menyatakan bahwa American Academy of Pediatric dan
Advisory Committee Immunization Practice di Amerika Serikat
tetap merekomendasikan pemberian MMR untuk anak.

Sikap Ikatan Dokter Anak Indonesia : Setelah mengkaji
hal-hal tersebut diatas maka Ikatan Dokter Indonesia, Ikatan
Dokter Anak Indonesia, Ikatan Dokter Ahli Jiwa Indonesia,
Yayasan Autisme dan Departemen Kesehatan Republik Indonesia
dalam serangkaian pertemuan pada bulan Juni dan Juli 2001
menyimpulkan bahwa : tidak dapat dibuktikan adanya hubungan
sebab akibat antara MMR dan autisme. Dengan memperhatikan
hal-hal tersebut diatas dan rekomendasi WHO, maka program
imunisasi tetap dijalankan sesuai jadwal.


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-25 Terurut Topik Bayu Agus P.

Supaya lebih fair, saya sertakan e-mail yg saya terima beberapa bulan
yang lalu tentang kontroversi antara vaksinasi MMR  Autisme. Asalnya
juga dari milis ini. Dulu masalah itu pernah dibahas, tapi sayangnya
masalah itu masih mengambang sampai sekarang. :-(

( Bayu )

==

Subject: 
 [balita-anda] Fw: [Proyek-BT] Fw: [balita-kita] MMR tidak
menyebabkan autisme
Date: 
 Wed, 21 Nov 2001 05:35:39 +0700
From: 
 Rudy Sutadi, MD
Reply-To: 
 [EMAIL PROTECTED]
  To: 
 [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED],
 [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED],
 [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED],
 [EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED],
[EMAIL PROTECTED], [EMAIL PROTECTED]


- Original Message - 
From: melly budhiman
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: 12 Nopember 2001 22:22
Subject: Re: [Proyek-BT] Fw: [balita-kita] MMR tidak menyebabkan autisme


 Dr Rudy yth,
 
 Sebagai ketua Yayasan Autisma Indonesia, saya
 memprotes keras tulisan di website IDAI oleh dr Budi.
 Saya dan juga prof. Sasanto Wibisono, ketua Ikatan
 Dokter Ahli Jiwa Indonesia, tidak pernah membenarkan
 pernyataan bahwa tidak ada hubungan antara autisme dan
 MMR.
 Kami berdua telah menolak untuk menanda tangani
 pernyataan yang akan dikeluarkan sebagai pernyataan
 bersama (WHO, IDI, IDAI, DIRJEN POM dan P3M, IDAJI dan
 YAI) untuk masyarakat luas yang mengatakan bahwa tak
 ada hubungan antara vaksinasi dan autisme.
 Kami minta DEPKES untuk melakukan penelitian mengenai
 hal tersebut sebelum mengeluarkan pernyataan tersebut
 dan DEPKES telah menyetujui hal itu.
 Sampai saat inipun surat pernyataan itu belum ditanda
 tangani dan belum dikeluarkan untuk masyarakat luas. 
 Bila pernyataan semacam itu tetap akan dikeluarkan,
 maka silahkan saja, namun jangan melibatkan kami dari
 Yayasan Autisme Indonesia.
 
 Mungkin kelompok penulis belum mengetahui bahwa
 Wakefield telah meneliti lagi 160 anak dengan
 regressive autism dan telah menemukan RNA dari virus
 campak yang sama dengan yang ada didalam vaksin.
 Mereka selalu mengulang-ulang penelitian Wakefield
 yang sudah kuno.
 Di Amerika tahun ini sudah diputuskan untuk tidak lagi
 memakai vaksin yang mengandung thimerosal karena
 mereka menyadari bahwa thimerosal adalah racun otak
 yang kuat.
 
 Demikianlah tanggapan saya, silahkan bila dr Rudy mau
 teruskan ke website IDAI.
 
 Dr Melly Budhiman, SpKJ.
 Ketua Yayasan Autisma Indonesia. 
 
 --- Rudy Sutadi, MD wrote:
 
  Yth. Pengurus Yayasan Autisme Indonesia,
  
  Berikut saya forwardkan pernyataan IDAI di bawah
  ini.
  Yang sangat mencengangkan adalah kalimat setelah
  Sikap Ikatan Dokter Anak
  Indonesia, sbb:
  
  Setelah mengkaji hal-hal tersebut diatas maka Ikatan
  Dokter Indonesia,
  Ikatan Dokter Anak Indonesia, Ikatan Dokter Ahli
  Jiwa Indonesia,
  *Yayasan Autisme* dan Departemen Kesehatan
  Republik Indonesia dalam
  serangkaian pertemuan pada bulan Juni dan Juli 2001
  menyimpulkan bahwa :
  tidak dapat dibuktikan adanya hubungan sebab akibat
  antara MMR dan autisme.
  
  Yang ingin saya tanyakan: Apakah memang benar
  Yayasan Autisma Indonesia
  turut serta mengamini pernyataan tersebut?
  Atau apakah yang dimaksud dengan Yayasan Autisme,
  suatu yayasan lain yang
  bukan Yayasan Autisma Indonesia?
  
  Sebab, sepanjang yang saya ketahui, Ketua Yayasan
  Autisma Indonesia dan
  Ketua Ikatan Dokter Ahli Jiwa Indonesia, menolak
  untuk menandatangani
  pernyataan tersebut. Oleh karena isinya bertolak
  belakang dengan diskusi
  yang dilakukan. Hal tersebut dikemukakan sendiri
  oleh Ketua Yayasan Autisma
  Indonesia saat bertemu di San Diego pada DAN!
  (Defeat Autism Now!)
  Conference.
  
  Sedangkan mengenai isi pernyataan itu sendiri, saya
  akan tanggapi pada
  kesempatan lain. Yang sebenarnya dengan mudah sekali
  dipatahkan.
  
  Dr. Rudy Sutadi, SpA
  Wakil Ketua Yayasan Autisma Indonesia.
  
  
  - Original Message -
  From: Budi Junianto [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: 12 Nopember 2001 9:21
  Subject: [balita-kita] MMR tidak menyebabkan autisme
  
  
   Dicopy dari IDAI Website.
  
   MMR tidak menyebabkan
  autisme
  
  Badan-badan penelitian resmi di Amerika,
  Inggeris, Swedia, Finlandia
  dan Badan
  Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan tidak ada
  hubungan sebab akibat antara
  MMR dan
  autisme
  
Jadwal imunisasi tidak
  perlu diubah
  
Manfaat vaksin
  MMR
  Vaksin MMR adalah untuk mencegah penyakit Mump
  (gondong), Measles
  (campak) dan
 Rubella (campak
  Jerman ).
  Penyakit campak Jerman, bila menyerang ibu
  hamil dapat mengakibatkan
  keguguran,
   lahir premature dan kecacatan pada janin yang
  dikandungnya, 

Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-21 Terurut Topik Bunda Qiya

Dear netters,

Mungkin bisa dibantu yang sudah masuk kategori 'lancar berbicara' itu apakah 
dia harus sudah bisa merangkai kalimat (Mis: Nita mau makan).  Rasanya anak 
usia 15 bln baru bisa merangkai 2 kata untuk mengkomunikasikan maksudnya .
Atau ada kategori lain yang bisa kita jadikan indikasi kesiapan dia untuk 
menerima MMR.

Thanks


From: [EMAIL PROTECTED]
Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Vaksin MMR
Date: Thu, 21 Feb 2002 14:49:33 +0700

Bapak-Ibu,

saya juga pernah mendengar dari salah satu DSA bahwa MMR lebih baik 
diberikan bila anak sudah lancar bicara, bila 1.5 th blm lancar, mungkin 
ditunggu hingga 2 th.

Yang pasti, jangan pernah memberikan imunisasi apapun bila putra/puteri 
kita sedang tidak dalam kondisi sehat/prima, karena kasihan bila dia harus 
berperang melawan virus/bakteri yang ada dalam tubuhnya sendiri (kalau dia 
sedang sakit) dan virus yang dilemahkan melalui imunisasi.
Lebih baik imunisasi apapun itu, menunggu putra/putri kita sehat.

SEmoga bermanfaat,
Ibunya Rafi

 
 Ya, saya juga bingung nich karena menurut schedule imunisasi khan MMR 
pada
 umur 1 th 3 bln / 15 bulan. Dan Ifal minggu ini sudah masuk 14 bulan.
 Mungkin hal ini pernah dibahas saya mohon maaf.
 
 Saya pernah tanya pada 2 orang DSA, yg satu bilang selalu mengikuti news
 terbaru dari US, katanya berita yang disini hanya ngomong doang, jadi 
tetap
 MMR harus dilaksanakan, karena di US, UK  tidak ada keluhan, DSA satunya
 bilang kalo kata pertama sudah mulai keluar (entah diumur berapa?). Jadi
 yang benar yang mana? Karena pernah dimuat di Nakita, pengalaman seorang
 ibu yang mempunyai anak autis, yang terjadi pada waktu imunisasi MMR anak
 tersebut agak kurang sehat. Mohon sharing-nya?
 
 Salam,
 Ibunya Ifal.
 
 
 
 
 Herijanto
 Herijanto@inTo: 
[EMAIL PROTECTED], Dhani
 desso.com   [EMAIL PROTECTED]
  cc:
 02/21/02 Subject: [balita-anda] 
Vaksin MMR
 12:13 PM
 Please
 respond to
 balita-anda
 
 
 
 
 
 Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan vaksin MMR, jadi hingga 
saat
 ini juga masih belum di vaksin.
 Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan vaksin MMR dan kapan
 sebaiknya diberikan.
 
 thanks
 Papanya Devina
 
 - Original Message -
 From: Dhani [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
  Dear Netters,
  Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin ada yang bisa bantu
 info
  kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah tidak perlu diberikan
  kepada anak ?
  Hal ini berkaitan dengan selentingan dan kecurigaan bahwa MMR dicurigai
  menjadi penyebab autis.
  Tx  br,
  Bunda Aldo
 
  - Original Message -
  From: Deisy [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]; wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM
  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
   Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah kalo panasnya udah
 turun.
   Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi amoxicillin sirup 
oleh
   kakeknya (kebetulan dokter juga), karena panasnya ga turun2 lalu saya
 bawa
   ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman DSA-nya bilang radang
  tenggorokan.
   Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul bintik2 merah2, baru
  disitu
   ketauan campak...
   Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman jangan kena angin2 
aja...dan
  bekas
   campaknya akan hilang dengan sendirinya kok. Sekarang di tubuh anak
 saya
   udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih apa2...cuman abisin 
obat
 yg
   dari dokter aja.
  
  
  
  
   -Original Message-
   From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
   Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM
   Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
  
  
   Hallo netters,
   Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena campak, anak saya
   14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang keringat, tapi
   badannya tidak panas, memang sekarang dia sedang flu dan batuk.
   sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada bercak merah tersebut,
   tapi setelah panasnya turus malah timbul bercak seperti biang
   keringat.
   kalau memang campak, kira-kira apa saja pantangannya
   
   saya tunggu sharingnya,
   terima kasih
   
   
   
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
   http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
   
  
  
  
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http

RE: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-21 Terurut Topik Ferra Herawati

Menurut dokter saya, yang dimaksud bukan lancar bicara merangkaikan kata.
Tapi bila si kecil sudah dapat berbicara sedikit sedikit dan mengerti
maknanya seperti memanggil mama, papa, mik-mik, cucu , ma,acih, pipis
dsbnya. 





Ferra Herawati / Teknik Dept.

PT. Berlian Laju Tanker Tbk.

[EMAIL PROTECTED]





-Original Message-
From: Bunda Qiya [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Thursday, February 21, 2002 3:29 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Vaksin MMR


Dear netters,



Mungkin bisa dibantu yang sudah masuk kategori 'lancar berbicara' itu apakah


dia harus sudah bisa merangkai kalimat (Mis: Nita mau makan).  Rasanya anak 

usia 15 bln baru bisa merangkai 2 kata untuk mengkomunikasikan maksudnya .

Atau ada kategori lain yang bisa kita jadikan indikasi kesiapan dia untuk 

menerima MMR.



Thanks





From: [EMAIL PROTECTED]

Reply-To: [EMAIL PROTECTED]

To: [EMAIL PROTECTED]

Subject: Re: [balita-anda] Vaksin MMR

Date: Thu, 21 Feb 2002 14:49:33 +0700



Bapak-Ibu,



saya juga pernah mendengar dari salah satu DSA bahwa MMR lebih baik 

diberikan bila anak sudah lancar bicara, bila 1.5 th blm lancar, mungkin 

ditunggu hingga 2 th.



Yang pasti, jangan pernah memberikan imunisasi apapun bila putra/puteri 

kita sedang tidak dalam kondisi sehat/prima, karena kasihan bila dia harus 

berperang melawan virus/bakteri yang ada dalam tubuhnya sendiri (kalau dia 

sedang sakit) dan virus yang dilemahkan melalui imunisasi.

Lebih baik imunisasi apapun itu, menunggu putra/putri kita sehat.



SEmoga bermanfaat,

Ibunya Rafi



 

 Ya, saya juga bingung nich karena menurut schedule imunisasi khan MMR 

pada

 umur 1 th 3 bln / 15 bulan. Dan Ifal minggu ini sudah masuk 14 bulan.

 Mungkin hal ini pernah dibahas saya mohon maaf.

 

 Saya pernah tanya pada 2 orang DSA, yg satu bilang selalu mengikuti news

 terbaru dari US, katanya berita yang disini hanya ngomong doang, jadi 

tetap

 MMR harus dilaksanakan, karena di US, UK  tidak ada keluhan, DSA satunya

 bilang kalo kata pertama sudah mulai keluar (entah diumur berapa?). Jadi

 yang benar yang mana? Karena pernah dimuat di Nakita, pengalaman seorang

 ibu yang mempunyai anak autis, yang terjadi pada waktu imunisasi MMR anak

 tersebut agak kurang sehat. Mohon sharing-nya?

 

 Salam,

 Ibunya Ifal.

 

 

 

 

 Herijanto

 Herijanto@inTo: 

[EMAIL PROTECTED], Dhani

 desso.com   [EMAIL PROTECTED]

  cc:

 02/21/02 Subject: [balita-anda] 

Vaksin MMR

 12:13 PM

 Please

 respond to

 balita-anda

 

 

 

 

 

 Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan vaksin MMR, jadi hingga 

saat

 ini juga masih belum di vaksin.

 Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan vaksin MMR dan kapan

 sebaiknya diberikan.

 

 thanks

 Papanya Devina

 

 - Original Message -

 From: Dhani [EMAIL PROTECTED]

 To: [EMAIL PROTECTED]

 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM

 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak

 

 

  Dear Netters,

  Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin ada yang bisa bantu

 info

  kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah tidak perlu diberikan

  kepada anak ?

  Hal ini berkaitan dengan selentingan dan kecurigaan bahwa MMR dicurigai

  menjadi penyebab autis.

  Tx  br,

  Bunda Aldo

 

  - Original Message -

  From: Deisy [EMAIL PROTECTED]

  To: [EMAIL PROTECTED]; wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]

  Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM

  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak

 

 

   Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah kalo panasnya udah

 turun.

   Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi amoxicillin sirup 

oleh

   kakeknya (kebetulan dokter juga), karena panasnya ga turun2 lalu saya

 bawa

   ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman DSA-nya bilang radang

  tenggorokan.

   Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul bintik2 merah2, baru

  disitu

   ketauan campak...

   Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman jangan kena angin2 

aja...dan

  bekas

   campaknya akan hilang dengan sendirinya kok. Sekarang di tubuh anak

 saya

   udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih apa2...cuman abisin 

obat

 yg

   dari dokter aja.

  

  

  

  

   -Original Message-

   From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]

   To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]

   Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM

   Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak

  

  

   Hallo netters,

   Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena campak, anak saya

   14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang keringat, tapi

   badannya tidak panas, memang sekarang dia sedang flu dan batuk.

   sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada bercak merah tersebut,

   tapi setelah panasnya turus malah timbul bercak

RE: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-21 Terurut Topik Hanifah

Rekan2
Sekedar bertukar informasi saja
Saya juga dianjurkan DSAnya imunisasi MMR pada usia 30 bulan saja, karena
saya pada saat Shania 15 bulan agak ragu untuk imunisasi MMR. 

Mamanya Shania

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Thursday, February 21, 2002 2:50 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Vaksin MMR


Bapak-Ibu,

saya juga pernah mendengar dari salah satu DSA bahwa MMR lebih baik
diberikan bila anak sudah lancar bicara, bila 1.5 th blm lancar, mungkin
ditunggu hingga 2 th. 

Yang pasti, jangan pernah memberikan imunisasi apapun bila putra/puteri kita
sedang tidak dalam kondisi sehat/prima, karena kasihan bila dia harus
berperang melawan virus/bakteri yang ada dalam tubuhnya sendiri (kalau dia
sedang sakit) dan virus yang dilemahkan melalui imunisasi.
Lebih baik imunisasi apapun itu, menunggu putra/putri kita sehat.

SEmoga bermanfaat,
Ibunya Rafi


Ya, saya juga bingung nich karena menurut schedule imunisasi khan MMR pada
umur 1 th 3 bln / 15 bulan. Dan Ifal minggu ini sudah masuk 14 bulan.
Mungkin hal ini pernah dibahas saya mohon maaf.

Saya pernah tanya pada 2 orang DSA, yg satu bilang selalu mengikuti news
terbaru dari US, katanya berita yang disini hanya ngomong doang, jadi tetap
MMR harus dilaksanakan, karena di US, UK  tidak ada keluhan, DSA satunya
bilang kalo kata pertama sudah mulai keluar (entah diumur berapa?). Jadi
yang benar yang mana? Karena pernah dimuat di Nakita, pengalaman seorang
ibu yang mempunyai anak autis, yang terjadi pada waktu imunisasi MMR anak
tersebut agak kurang sehat. Mohon sharing-nya?

Salam,
Ibunya Ifal.





Herijanto

Herijanto@inTo:
[EMAIL PROTECTED], Dhani 
desso.com   [EMAIL PROTECTED]

 cc:

02/21/02 Subject: [balita-anda] Vaksin
MMR 
12:13 PM

Please

respond to

balita-anda








Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan vaksin MMR, jadi hingga saat
ini juga masih belum di vaksin.
Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan vaksin MMR dan kapan
sebaiknya diberikan.

thanks
Papanya Devina

- Original Message -
From: Dhani [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM
Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak


 Dear Netters,
 Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin ada yang bisa bantu
info
 kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah tidak perlu diberikan
 kepada anak ?
 Hal ini berkaitan dengan selentingan dan kecurigaan bahwa MMR dicurigai
 menjadi penyebab autis.
 Tx  br,
 Bunda Aldo

 - Original Message -
 From: Deisy [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]; wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak


  Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah kalo panasnya udah
turun.
  Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi amoxicillin sirup oleh
  kakeknya (kebetulan dokter juga), karena panasnya ga turun2 lalu saya
bawa
  ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman DSA-nya bilang radang
 tenggorokan.
  Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul bintik2 merah2, baru
 disitu
  ketauan campak...
  Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman jangan kena angin2 aja...dan
 bekas
  campaknya akan hilang dengan sendirinya kok. Sekarang di tubuh anak
saya
  udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih apa2...cuman abisin obat
yg
  dari dokter aja.
 
 
 
 
  -Original Message-
  From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM
  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
  Hallo netters,
  Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena campak, anak saya
  14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang keringat, tapi
  badannya tidak panas, memang sekarang dia sedang flu dan batuk.
  sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada bercak merah tersebut,
  tapi setelah panasnya turus malah timbul bercak seperti biang
  keringat.
  kalau memang campak, kira-kira apa saja pantangannya
  
  saya tunggu sharingnya,
  terima kasih
  
  
  
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 



  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http

Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-21 Terurut Topik zalikamommy

Sama dgn mamanya Darryl, putra pertama saya disuntik
MMR diatas 2 thn (sudah bisa jalan  bicara
sedikit-sedikit sekali). Saya juga bingung dan takut
waktu itu. Tapi saya putuskan, MMR perlu dan
Alhamdulillah anak saya sampai sekarang sehat
walafiat.

cheers 
ibunya zaki

--- Sofie [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Papanya Devina,
 
 Jangan bingung, selama ini saya juga bingung dan
 setelah sana
 sini selidik dan juga menahan anak saya sampe 2 thn
 lebih utk
 tdk vaksin MMR. Autisme kononya sudah terjadi saat
 didlm kandungan
 dan jenis kelamin laki2 yang cenderung kena autis. 
 Jadi sebetulnya perlu untuk vaksin MMR. Banyak orang
 tua masih
 ragu karena kasus autisme ini, termasuk saya. Tapi..
 setelah sekian
 lama saya cari info saya memutuskan vaksin MMR itu
 perlu. 
 
 Salam,
 Maminya Darryl 
 
 
 At 12:13 PM 2/21/02 +0700, you wrote:
 Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan
 vaksin MMR, jadi hingga saat
 ini juga masih belum di vaksin.
 Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan
 vaksin MMR dan kapan
 sebaiknya diberikan.
 
 thanks
 Papanya Devina
 
 - Original Message -
 From: Dhani [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
  Dear Netters,
  Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin
 ada yang bisa bantu info
  kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah
 tidak perlu diberikan
  kepada anak ?
  Hal ini berkaitan dengan selentingan dan
 kecurigaan bahwa MMR dicurigai
  menjadi penyebab autis.
  Tx  br,
  Bunda Aldo
 
  - Original Message -
  From: Deisy [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]; wisma
 linknetuser [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM
  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
   Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah
 kalo panasnya udah
 turun.
   Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi
 amoxicillin sirup oleh
   kakeknya (kebetulan dokter juga), karena
 panasnya ga turun2 lalu saya
 bawa
   ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman
 DSA-nya bilang radang
  tenggorokan.
   Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul
 bintik2 merah2, baru
  disitu
   ketauan campak...
   Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman
 jangan kena angin2 aja...dan
  bekas
   campaknya akan hilang dengan sendirinya kok.
 Sekarang di tubuh anak saya
   udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih
 apa2...cuman abisin obat
 yg
   dari dokter aja.
  
  
  
  
   -Original Message-
   From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
 [EMAIL PROTECTED]
   Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM
   Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
  
  
   Hallo netters,
   Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena
 campak, anak saya
   14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang
 keringat, tapi
   badannya tidak panas, memang sekarang dia
 sedang flu dan batuk.
   sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada
 bercak merah tersebut,
   tapi setelah panasnya turus malah timbul
 bercak seperti biang
   keringat.
   kalau memang campak, kira-kira apa saja
 pantangannya
   
   saya tunggu sharingnya,
   terima kasih
   
   
   
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
   http://www.indokado.com/
Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
   
  
  
  
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
   Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
 
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Sports - Coverage of the 2002 Olympic Games
http://sports.yahoo.com


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-21 Terurut Topik Nurani Utami


Saya kebetulan tinggal di Rennes, France, anak saya
umurnya sekarang 21 bulan, tadinya saya dan suami juga
bingung dan takut mengenai issue mengenai vaksin MMR 
tapi setelah konsultasi dengan DSA setempat mereka
menganjurkan bahwa vaksin tersebut perlu dan kita
tidak perlu takut.

Salam,
mamanya Alfi



--- Sofie [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Papanya Devina,
 
 Jangan bingung, selama ini saya juga bingung dan
 setelah sana
 sini selidik dan juga menahan anak saya sampe 2 thn
 lebih utk
 tdk vaksin MMR. Autisme kononya sudah terjadi saat
 didlm kandungan
 dan jenis kelamin laki2 yang cenderung kena autis. 
 Jadi sebetulnya perlu untuk vaksin MMR. Banyak orang
 tua masih
 ragu karena kasus autisme ini, termasuk saya. Tapi..
 setelah sekian
 lama saya cari info saya memutuskan vaksin MMR itu
 perlu. 
 
 Salam,
 Maminya Darryl 
 
 
 At 12:13 PM 2/21/02 +0700, you wrote:
 Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan
 vaksin MMR, jadi hingga saat
 ini juga masih belum di vaksin.
 Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan
 vaksin MMR dan kapan
 sebaiknya diberikan.
 
 thanks
 Papanya Devina
 
 - Original Message -
 From: Dhani [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
  Dear Netters,
  Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin
 ada yang bisa bantu info
  kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah
 tidak perlu diberikan
  kepada anak ?
  Hal ini berkaitan dengan selentingan dan
 kecurigaan bahwa MMR dicurigai
  menjadi penyebab autis.
  Tx  br,
  Bunda Aldo
 
  - Original Message -
  From: Deisy [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]; wisma
 linknetuser [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM
  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
   Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah
 kalo panasnya udah
 turun.
   Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi
 amoxicillin sirup oleh
   kakeknya (kebetulan dokter juga), karena
 panasnya ga turun2 lalu saya
 bawa
   ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman
 DSA-nya bilang radang
  tenggorokan.
   Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul
 bintik2 merah2, baru
  disitu
   ketauan campak...
   Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman
 jangan kena angin2 aja...dan
  bekas
   campaknya akan hilang dengan sendirinya kok.
 Sekarang di tubuh anak saya
   udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih
 apa2...cuman abisin obat
 yg
   dari dokter aja.
  
  
  
  
   -Original Message-
   From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
 [EMAIL PROTECTED]
   Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM
   Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
  
  
   Hallo netters,
   Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena
 campak, anak saya
   14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang
 keringat, tapi
   badannya tidak panas, memang sekarang dia
 sedang flu dan batuk.
   sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada
 bercak merah tersebut,
   tapi setelah panasnya turus malah timbul
 bercak seperti biang
   keringat.
   kalau memang campak, kira-kira apa saja
 pantangannya
   
   saya tunggu sharingnya,
   terima kasih
   
   
   
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
   http://www.indokado.com/
Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
   
  
  
  
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
   Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
 
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 


=

=

Nurani Utami A. Sandjaja
[EMAIL PROTECTED]
Rennes, France


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Sports - Coverage of the 2002 Olympic Games
http://sports.yahoo.com


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-21 Terurut Topik Nurani Utami


Saya kebetulan tinggal di Rennes, France, anak saya
umurnya sekarang 21 bulan, tadinya saya dan suami juga
bingung dan takut mengenai issue mengenai vaksin MMR 
tapi setelah konsultasi dengan DSA setempat mereka
menganjurkan bahwa vaksin tersebut perlu dan kita
tidak perlu takut.

Salam,
mamanya Alfi



--- Sofie [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Papanya Devina,
 
 Jangan bingung, selama ini saya juga bingung dan
 setelah sana
 sini selidik dan juga menahan anak saya sampe 2 thn
 lebih utk
 tdk vaksin MMR. Autisme kononya sudah terjadi saat
 didlm kandungan
 dan jenis kelamin laki2 yang cenderung kena autis. 
 Jadi sebetulnya perlu untuk vaksin MMR. Banyak orang
 tua masih
 ragu karena kasus autisme ini, termasuk saya. Tapi..
 setelah sekian
 lama saya cari info saya memutuskan vaksin MMR itu
 perlu. 
 
 Salam,
 Maminya Darryl 
 
 
 At 12:13 PM 2/21/02 +0700, you wrote:
 Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan
 vaksin MMR, jadi hingga saat
 ini juga masih belum di vaksin.
 Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan
 vaksin MMR dan kapan
 sebaiknya diberikan.
 
 thanks
 Papanya Devina
 
 - Original Message -
 From: Dhani [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
  Dear Netters,
  Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin
 ada yang bisa bantu info
  kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah
 tidak perlu diberikan
  kepada anak ?
  Hal ini berkaitan dengan selentingan dan
 kecurigaan bahwa MMR dicurigai
  menjadi penyebab autis.
  Tx  br,
  Bunda Aldo
 
  - Original Message -
  From: Deisy [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]; wisma
 linknetuser [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM
  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
   Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah
 kalo panasnya udah
 turun.
   Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi
 amoxicillin sirup oleh
   kakeknya (kebetulan dokter juga), karena
 panasnya ga turun2 lalu saya
 bawa
   ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman
 DSA-nya bilang radang
  tenggorokan.
   Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul
 bintik2 merah2, baru
  disitu
   ketauan campak...
   Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman
 jangan kena angin2 aja...dan
  bekas
   campaknya akan hilang dengan sendirinya kok.
 Sekarang di tubuh anak saya
   udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih
 apa2...cuman abisin obat
 yg
   dari dokter aja.
  
  
  
  
   -Original Message-
   From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
 [EMAIL PROTECTED]
   Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM
   Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
  
  
   Hallo netters,
   Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena
 campak, anak saya
   14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang
 keringat, tapi
   badannya tidak panas, memang sekarang dia
 sedang flu dan batuk.
   sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada
 bercak merah tersebut,
   tapi setelah panasnya turus malah timbul
 bercak seperti biang
   keringat.
   kalau memang campak, kira-kira apa saja
 pantangannya
   
   saya tunggu sharingnya,
   terima kasih
   
   
   
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
   http://www.indokado.com/
Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
   
  
  
  
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
   Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
 
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 


=

=

Nurani Utami A. Sandjaja
[EMAIL PROTECTED]
Rennes, France


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Sports - Coverage of the 2002 Olympic Games
http://sports.yahoo.com


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-21 Terurut Topik Nurani Utami


Saya kebetulan tinggal di Rennes, France, anak saya
umurnya sekarang 21 bulan, tadinya saya dan suami juga
bingung dan takut mengenai issue mengenai vaksin MMR 
tapi setelah konsultasi dengan DSA setempat mereka
menganjurkan bahwa vaksin tersebut perlu dan kita
tidak perlu takut.

Salam,
mamanya Alfi



--- Sofie [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Papanya Devina,
 
 Jangan bingung, selama ini saya juga bingung dan
 setelah sana
 sini selidik dan juga menahan anak saya sampe 2 thn
 lebih utk
 tdk vaksin MMR. Autisme kononya sudah terjadi saat
 didlm kandungan
 dan jenis kelamin laki2 yang cenderung kena autis. 
 Jadi sebetulnya perlu untuk vaksin MMR. Banyak orang
 tua masih
 ragu karena kasus autisme ini, termasuk saya. Tapi..
 setelah sekian
 lama saya cari info saya memutuskan vaksin MMR itu
 perlu. 
 
 Salam,
 Maminya Darryl 
 
 
 At 12:13 PM 2/21/02 +0700, you wrote:
 Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan
 vaksin MMR, jadi hingga saat
 ini juga masih belum di vaksin.
 Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan
 vaksin MMR dan kapan
 sebaiknya diberikan.
 
 thanks
 Papanya Devina
 
 - Original Message -
 From: Dhani [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
  Dear Netters,
  Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin
 ada yang bisa bantu info
  kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah
 tidak perlu diberikan
  kepada anak ?
  Hal ini berkaitan dengan selentingan dan
 kecurigaan bahwa MMR dicurigai
  menjadi penyebab autis.
  Tx  br,
  Bunda Aldo
 
  - Original Message -
  From: Deisy [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]; wisma
 linknetuser [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM
  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
   Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah
 kalo panasnya udah
 turun.
   Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi
 amoxicillin sirup oleh
   kakeknya (kebetulan dokter juga), karena
 panasnya ga turun2 lalu saya
 bawa
   ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman
 DSA-nya bilang radang
  tenggorokan.
   Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul
 bintik2 merah2, baru
  disitu
   ketauan campak...
   Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman
 jangan kena angin2 aja...dan
  bekas
   campaknya akan hilang dengan sendirinya kok.
 Sekarang di tubuh anak saya
   udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih
 apa2...cuman abisin obat
 yg
   dari dokter aja.
  
  
  
  
   -Original Message-
   From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
 [EMAIL PROTECTED]
   Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM
   Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
  
  
   Hallo netters,
   Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena
 campak, anak saya
   14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang
 keringat, tapi
   badannya tidak panas, memang sekarang dia
 sedang flu dan batuk.
   sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada
 bercak merah tersebut,
   tapi setelah panasnya turus malah timbul
 bercak seperti biang
   keringat.
   kalau memang campak, kira-kira apa saja
 pantangannya
   
   saya tunggu sharingnya,
   terima kasih
   
   
   
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
   http://www.indokado.com/
Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
   
  
  
  
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
   Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
 
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 


=

=

Nurani Utami A. Sandjaja
[EMAIL PROTECTED]
Rennes, France


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Sports - Coverage of the 2002 Olympic Games
http://sports.yahoo.com


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-20 Terurut Topik Cynthia Tarigan

Pak Herijanto,

Kata DSA saya sih sekarang vaksin MMR diberikan pada saat anak umur 3 tahun.

Cynthia

- Original Message -
From: Herijanto [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]; Dhani [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, February 21, 2002 12:13 PM
Subject: [balita-anda] Vaksin MMR


 Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan vaksin MMR, jadi hingga
saat
 ini juga masih belum di vaksin.
 Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan vaksin MMR dan kapan
 sebaiknya diberikan.

 thanks
 Papanya Devina

 - Original Message -
 From: Dhani [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak


  Dear Netters,
  Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin ada yang bisa bantu
info
  kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah tidak perlu diberikan
  kepada anak ?
  Hal ini berkaitan dengan selentingan dan kecurigaan bahwa MMR dicurigai
  menjadi penyebab autis.
  Tx  br,
  Bunda Aldo
 
  - Original Message -
  From: Deisy [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]; wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM
  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
   Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah kalo panasnya udah
 turun.
   Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi amoxicillin sirup oleh
   kakeknya (kebetulan dokter juga), karena panasnya ga turun2 lalu saya
 bawa
   ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman DSA-nya bilang radang
  tenggorokan.
   Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul bintik2 merah2, baru
  disitu
   ketauan campak...
   Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman jangan kena angin2 aja...dan
  bekas
   campaknya akan hilang dengan sendirinya kok. Sekarang di tubuh anak
saya
   udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih apa2...cuman abisin obat
 yg
   dari dokter aja.
  
  
  
  
   -Original Message-
   From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
   Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM
   Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
  
  
   Hallo netters,
   Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena campak, anak saya
   14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang keringat, tapi
   badannya tidak panas, memang sekarang dia sedang flu dan batuk.
   sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada bercak merah tersebut,
   tapi setelah panasnya turus malah timbul bercak seperti biang
   keringat.
   kalau memang campak, kira-kira apa saja pantangannya
   
   saya tunggu sharingnya,
   terima kasih
   
   
   
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
   http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
   
  
  
  
Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 




  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-20 Terurut Topik ina


Ya, saya juga bingung nich karena menurut schedule imunisasi khan MMR pada
umur 1 th 3 bln / 15 bulan. Dan Ifal minggu ini sudah masuk 14 bulan.
Mungkin hal ini pernah dibahas saya mohon maaf.

Saya pernah tanya pada 2 orang DSA, yg satu bilang selalu mengikuti news
terbaru dari US, katanya berita yang disini hanya ngomong doang, jadi tetap
MMR harus dilaksanakan, karena di US, UK  tidak ada keluhan, DSA satunya
bilang kalo kata pertama sudah mulai keluar (entah diumur berapa?). Jadi
yang benar yang mana? Karena pernah dimuat di Nakita, pengalaman seorang
ibu yang mempunyai anak autis, yang terjadi pada waktu imunisasi MMR anak
tersebut agak kurang sehat. Mohon sharing-nya?

Salam,
Ibunya Ifal.



   

Herijanto

Herijanto@inTo: [EMAIL PROTECTED], Dhani 

desso.com   [EMAIL PROTECTED]   

 cc:   

02/21/02 Subject: [balita-anda] Vaksin MMR 

12:13 PM   

Please 

respond to 

balita-anda

   

   




Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan vaksin MMR, jadi hingga saat
ini juga masih belum di vaksin.
Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan vaksin MMR dan kapan
sebaiknya diberikan.

thanks
Papanya Devina

- Original Message -
From: Dhani [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM
Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak


 Dear Netters,
 Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin ada yang bisa bantu
info
 kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah tidak perlu diberikan
 kepada anak ?
 Hal ini berkaitan dengan selentingan dan kecurigaan bahwa MMR dicurigai
 menjadi penyebab autis.
 Tx  br,
 Bunda Aldo

 - Original Message -
 From: Deisy [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]; wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak


  Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah kalo panasnya udah
turun.
  Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi amoxicillin sirup oleh
  kakeknya (kebetulan dokter juga), karena panasnya ga turun2 lalu saya
bawa
  ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman DSA-nya bilang radang
 tenggorokan.
  Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul bintik2 merah2, baru
 disitu
  ketauan campak...
  Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman jangan kena angin2 aja...dan
 bekas
  campaknya akan hilang dengan sendirinya kok. Sekarang di tubuh anak
saya
  udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih apa2...cuman abisin obat
yg
  dari dokter aja.
 
 
 
 
  -Original Message-
  From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM
  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
  Hallo netters,
  Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena campak, anak saya
  14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang keringat, tapi
  badannya tidak panas, memang sekarang dia sedang flu dan batuk.
  sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada bercak merah tersebut,
  tapi setelah panasnya turus malah timbul bercak seperti biang
  keringat.
  kalau memang campak, kira-kira apa saja pantangannya
  
  saya tunggu sharingnya,
  terima kasih
  
  
  
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 



  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]








 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




Re: [balita-anda] Vaksin MMR

2002-02-20 Terurut Topik misty

Bapak-Ibu,

saya juga pernah mendengar dari salah satu DSA bahwa MMR lebih baik diberikan bila 
anak sudah lancar bicara, bila 1.5 th blm lancar, mungkin ditunggu hingga 2 th. 

Yang pasti, jangan pernah memberikan imunisasi apapun bila putra/puteri kita sedang 
tidak dalam kondisi sehat/prima, karena kasihan bila dia harus berperang melawan 
virus/bakteri yang ada dalam tubuhnya sendiri (kalau dia sedang sakit) dan virus yang 
dilemahkan melalui imunisasi.
Lebih baik imunisasi apapun itu, menunggu putra/putri kita sehat.

SEmoga bermanfaat,
Ibunya Rafi


Ya, saya juga bingung nich karena menurut schedule imunisasi khan MMR pada
umur 1 th 3 bln / 15 bulan. Dan Ifal minggu ini sudah masuk 14 bulan.
Mungkin hal ini pernah dibahas saya mohon maaf.

Saya pernah tanya pada 2 orang DSA, yg satu bilang selalu mengikuti news
terbaru dari US, katanya berita yang disini hanya ngomong doang, jadi tetap
MMR harus dilaksanakan, karena di US, UK  tidak ada keluhan, DSA satunya
bilang kalo kata pertama sudah mulai keluar (entah diumur berapa?). Jadi
yang benar yang mana? Karena pernah dimuat di Nakita, pengalaman seorang
ibu yang mempunyai anak autis, yang terjadi pada waktu imunisasi MMR anak
tersebut agak kurang sehat. Mohon sharing-nya?

Salam,
Ibunya Ifal.



  
 
Herijanto   
 
Herijanto@inTo: [EMAIL PROTECTED], 
Dhani 
desso.com   [EMAIL PROTECTED]  
 
 cc:  
 
02/21/02 Subject: [balita-anda] Vaksin MMR
 
12:13 PM  
 
Please
 
respond to
 
balita-anda   
 
  
 
  
 



Anak saya (11 bulan) juga ragu untuk diberikan vaksin MMR, jadi hingga saat
ini juga masih belum di vaksin.
Ada informasi yang menyatakan tingkat keamanan vaksin MMR dan kapan
sebaiknya diberikan.

thanks
Papanya Devina

- Original Message -
From: Dhani [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:53 PM
Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak


 Dear Netters,
 Sehubungan dengan campak ( jerman, dll ), mungkin ada yang bisa bantu
info
 kapan sebaiknya vaksin MMR diberikan. Atau apakah tidak perlu diberikan
 kepada anak ?
 Hal ini berkaitan dengan selentingan dan kecurigaan bahwa MMR dicurigai
 menjadi penyebab autis.
 Tx  br,
 Bunda Aldo

 - Original Message -
 From: Deisy [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]; wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, February 20, 2002 5:28 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak


  Kalo tidak salah Campak itu keluar bintik merah kalo panasnya udah
turun.
  Anak saya panas selama 4 hari selama itu diberi amoxicillin sirup oleh
  kakeknya (kebetulan dokter juga), karena panasnya ga turun2 lalu saya
bawa
  ke DSA, tetep aja ga ketauan campak cuman DSA-nya bilang radang
 tenggorokan.
  Besoknya setelah panasnya turun baru deh muncul bintik2 merah2, baru
 disitu
  ketauan campak...
  Setau saya sih ga ada pantangannya, cuman jangan kena angin2 aja...dan
 bekas
  campaknya akan hilang dengan sendirinya kok. Sekarang di tubuh anak
saya
  udah ga ada bekasnya lagi tuh...ga saya kasih apa2...cuman abisin obat
yg
  dari dokter aja.
 
 
 
 
  -Original Message-
  From: wisma linknetuser [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  Date: Wednesday, February 20, 2002 11:00 AM
  Subject: Re: [balita-anda] Bekas Campak
 
 
  Hallo netters,
  Saya mau tanya tanda-tanda anak terkena campak, anak saya
  14 bln, kemarin ada merah-merah seperti biang keringat, tapi
  badannya tidak panas, memang sekarang dia sedang flu dan batuk.
  sebelumnya dia sempat panas tapi tidak ada bercak merah tersebut,
  tapi setelah panasnya turus malah timbul bercak seperti biang
  keringat.
  kalau memang campak, kira-kira apa saja pantangannya
  
  saya tunggu sharingnya,
  terima kasih
  
  
  
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
  http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 



  Kirim bunga 

RE: [balita-anda] Vaksin MMR

1999-05-02 Terurut Topik Riefna

Dear Mbak Yenni,
Ini artikel tentang Hib. Menurut artikel ini dengan 4 kali suntikan bayi tahan 99% 
terhadap meningitis. Tapi menurut dokter saya juga sama bahwa kalau disuntik di bawah 
1 tahun maka perlu 3 kali tapi kalau di atas 1 tahun cukup 1 kali.

What is HiB vaccine :
It immunizes your child against the dangerous bacteria Hemophilus influenzae type B, 
which can lead to meningitis, pneumonia, and epiglottitis. The October 2, 1997, 
edition of the New England Journal of Medicine states that the vaccine is responsible 
for an 87 percent drop in bacterial meningitis among one- to five-year-old children in 
the United States.

When does my baby need thia inoculation :
She'll need it three times during her first year -- at her two-, four- and six- month 
checkups -- and the last dose around 12-18 months. Use BabyCenter's immunization 
scheduler to help keep track.

What would happen if my baby did'nt get this shot :
She would be vulnerable to the dangerous diseases carried by this bacteria. The Hib 
vaccine protects against the following: 
Bacterial meningitis, which strikes most often between two months and two years. 
Symptoms include fever, decreased appetite, excessive crankiness, nausea, and 
sleepiness. The disease needs to be diagnosed quickly and treated aggressively, or 
your baby may sustain hearing loss, paralysis, or, in rare cases, a baby may even die. 
Unfortunately, diagnosis can only be done by performing a spinal tap, a procedure that 
can be frightening to parents. 

Pneumonia, an infection in the lungs, which can be very serious in babies and 
children. Symptoms include a cough, labored breathing, fever, and possibly a blue tint 
to the baby's lips or fingernails. Pneumonia is often a secondary infection, following 
an upper-respiratory infection or influenza, chicken pox, or rubella. If antibiotics 
are prescribed for your infant, she may have to be hospitalized for intravenous 
administration. 

Epiglottitis, a serious but rare condition often caused by the Hemophilius influenzae 
type B bacteria. The epiglottis becomes swollen, which may block the trachea, making 
it difficult for your baby to breathe. Epiglottitis frequently is misdiagnosed by 
parents to be a case of croup because of the stridor and cough. Babies with 
epiglottitis will also exhibit signs of an extremely sore throat and may also drool 
more than usual. Older babies and children have to sit up to breathe.

Are there any side effect relating to this vaccine :
One and a half percent of the children who receive the vaccine may feel sore at the 
injection site and spike a low-grade fever. Research shows that if a child gets all 
four of the scheduled Hib shots, she'll be 99 percent protected against these diseases.
(babycentre)

Riefna Azwita Fahmi
Test System Unit/QRS
mailto:[EMAIL PROTECTED]
--
*   Learn Telecommunication Technology at http://www.gematel.com 
*   http://www.ristinet.com - See the difference think better
*   Be the witness of todays technology, http://www.gematel.com/qanews



-Original Message-
From:   Yenni Afrianti [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Thursday, April 29, 1999 8:19 AM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject:RE: [balita-anda] Vaksin MMR

Bagaimana dengan vaksin Hib?  Apakah ada yang tahu lebih jauh mengenai hal
ini, karena terus terang anak saya (10 bulan) belum saya berikan vaksin ini,
karena saya masih ragu akan kegunaannya.  Kata DSA sich, kalau di vaksin
umur setahun hanya sekali aja.  Saya ragu karena beberapa teman yang
sama-sama mempunyai anak kecil banyak yang nggak dianjurin untuk vaksin ini.
Tolong ya.kalau ada yang tau saya diinformasikan, mungkin teman
netter yang lain juga membutuhkannnya.  Thanks alot.

Yenni


 --
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet
 
 
 -- =_NextPart_000_01BE9189.3C5800E0--
 

Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda%40indoglobal.com/

--
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet





Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda%40indoglobal.com/

--
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id

RE: [balita-anda] Vaksin MMR

1999-04-28 Terurut Topik Yenni Afrianti

Bagaimana dengan vaksin Hib?  Apakah ada yang tahu lebih jauh mengenai hal
ini, karena terus terang anak saya (10 bulan) belum saya berikan vaksin ini,
karena saya masih ragu akan kegunaannya.  Kata DSA sich, kalau di vaksin
umur setahun hanya sekali aja.  Saya ragu karena beberapa teman yang
sama-sama mempunyai anak kecil banyak yang nggak dianjurin untuk vaksin ini.
Tolong ya.kalau ada yang tau saya diinformasikan, mungkin teman
netter yang lain juga membutuhkannnya.  Thanks alot.

Yenni


 --
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet
 
 
 -- =_NextPart_000_01BE9189.3C5800E0--
 

Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda%40indoglobal.com/

--
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet





RE: [balita-anda] Vaksin MMR

1999-04-28 Terurut Topik Tjetjep Djuwarsa

 -Original Message-
 From: Yenni Afrianti [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: 29 April 1999 08:19
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  RE: [balita-anda] Vaksin MMR
 
 Bagaimana dengan vaksin Hib?  Apakah ada yang tahu lebih jauh mengenai hal
[Tjetjep Djuwarsa]  Utk netter balita-anda saya usul bagaima agar
didalam penggunaan istilah-2 kedokteran supaya digunakan juga istilah umunya
sebagaimana obat kan ada nama generik dan nama pasarnya, soalnya saya nggak
ngerti dengan isitilah vaksin Hib itu apa? mohon maaf it is one of my humble
knowledges.



Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda%40indoglobal.com/

--
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet





RE: [balita-anda] Vaksin MMR

1999-04-28 Terurut Topik indra

Untuk Vaksin HIB (Influenza Type B) pada dasarnya untuk mencegah virus 
influenza type B yang menyerang otak. Pemberian vaksin ini untuk anak usia 
dibawah 6 bulan akan dilaksanakan sebanyak 3 x sedangkan sesudahnya sampai 1 
tahun (kalau tidak salah) sebanyak 2 x . Diatas usia 1 tahun hanya 1 x saja. 
thats from me.
-Original Message-
From:   MIME :[EMAIL PROTECTED] 
Sent:   29 April 1999 9:23
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:RE: [balita-anda] Vaksin MMR

 -Original Message-
 From: Yenni Afrianti [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: 29 April 1999 08:19
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  RE: [balita-anda] Vaksin MMR
 
 Bagaimana dengan vaksin Hib?  Apakah ada yang tahu lebih jauh mengenai hal
[Tjetjep Djuwarsa]  Utk netter balita-anda saya usul bagaima agar
didalam penggunaan istilah-2 kedokteran supaya digunakan juga istilah umunya
sebagaimana obat kan ada nama generik dan nama pasarnya, soalnya saya nggak
ngerti dengan isitilah vaksin Hib itu apa? mohon maaf it is one of my humble
knowledges.



Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, 
klik:http://www.mail-archive.com/balita-anda%40indoglobal.com/

--
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet



  File: ENVELOPE.TXT  


Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda%40indoglobal.com/

--
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet