Re: [balita-anda] Pindah rumah & traveling

2000-04-17 Terurut Topik Panatrin . Marentina-Sidabutar
Papa nya Ditto yg lagi kebingungan, Pengalaman Saya juga pernah bawa anak Saya (Andi) ketika usia 8 hari kami harus berangkat ke rumah metua saya di Duri (Pekan baru) dan kami tinggal di Batam jadi hrs menyebrang laut. Pada mulanya sich kami takut untuk bawa andi keluar dng usia yg masih

Re: [balita-anda] Pindah rumah & traveling

2000-04-17 Terurut Topik a r u m
Ayahnya Dito, anak saya umur 1,5 bulan saya bawa pindah dari rumah orang tua ke rumah saya sendiri. Waktu itu saya pakai kereta berangkat jam 15.30, sampai di rumah saya sendiri sekitar jam 21.30. Di kereta anak saya nggak rewel sama sekali. Tidur terus. Begitu sampai di rumah, rewel. Di perjalan

Re: [balita-anda] Pindah rumah & traveling

2000-04-17 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan
pak Irvan, saya dulu pindahan waktu bayi saya umur 5 bulan. kita melakukan perjalanan naik mobil. bayi saya waktu itu memang rada "aneh", dia ngga' mau breastfed kalau sambil duduk, maunya tiduran. sampai ibu saya terheran-2, kok aneh ya bayi ngga' suka netek, katanya. dan kebetulan juga dia ng

RE: [balita-anda] Pindah rumah & traveling

2000-04-17 Terurut Topik Stella Martini
Saya juga lagi kepikiran soal pindahan rumah. Dalam waktu dekat ini kami akan pindah ke rumah sendiri dan umur John sudah hampir 2 tahun. Yang jadi pikiran, selama ini kami kan tinggal bergantian di tempat mertua dan orang tua saya, yang kebetulan rumah dan halamannya besar sekali. Sedangkan ru

RE: [balita-anda] Pindah rumah & traveling

2000-04-17 Terurut Topik Mariam Soraya Lilian
Buat Ayahnya Dito, saya ingin membagi pengalaman sedikit ya, mudah-2an mengurangi kekewatiran pada saat pindahan nanti, Waktu anak saya umur 9 bulan , tentunya jauh lebih besar dari dito dan yang pasti sudah banyak sekali kegiatannya, karena rasanya lebih susah membawa balita bepegian atau pinda