RE: [balita-anda] BAB berdarah

2001-02-27 Terurut Topik Fifianza
Dear mbak Yati, anak saya Tyo juga pernah ngalami namun warnanya rada kecoklatan saja. Lalu saya bawa ke dsa, setelah diperiksa ternyata enggak apa-apa, menurut si dsa kalau darahnya keluarnya muncrat sewaktu di masukan alat untuk pengetesan itu di sebabkan ususnya terjepit. Tapi kalau hanya

Re: [balita-anda] BAB berdarah

2001-02-26 Terurut Topik basuki_r
Segera ke dokter saja Aryati wrote: Dear netters, Saya minta tolong dong, anak saya Alif (10 bulan) semalem BABnya ada darahnya, BABnya tidak keras malah agak mencret (maaf) tapi darahnya lumayan banyak (warnanya merah segar).Dulu Alif pernah BAB berdarah tapi itu BABnya keras trus

RE: [balita-anda] BAB berdarah

2001-02-26 Terurut Topik Sumarni, Iis AIS
Bu Aryati, dulu anak saya juga pernah mengalami hal yang demikian. Menurut dokter SPA kemungkinan itu disebabkan karena alat-alat makan/minum si bayi kurang steril. Waktu itu dokter juga menganjurkan seluruh peralatan makan dan minum si bayi terutama botol susu terlebih dahulu harus direbus,

Re: [balita-anda] BAB berdarah

2001-02-26 Terurut Topik Rina
mbak Aryatie, Anak saya pada saat umur 6 bulan pernah juga BAB berdarah disertai maaf mencret. Setelah kami ke DSA, ternyata anak saya kena Desentri (memang pada saat itu musim lalat) menurut DSA nya anak kecil masih suka memasukkan tangan dan barang2 kedalam mulut, itu salah satu

Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah

2000-05-04 Terurut Topik Debby
. Sukirwan [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] Date: Tuesday, May 02, 2000 10:29 AM Subject: Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah Pusing milih POP3 atau web mail? mail.telkom.net solusinya Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com -Aneka kado pilihan untuk anak

Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah

2000-05-03 Terurut Topik Debby
cepat sembuh. Rien. -Original Message- From: Quinike N. Sukirwan [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] Date: Tuesday, May 02, 2000 10:29 AM Subject: Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah mbak Debby, barusan aja anak saya sembuh dari sakit diare + muntah, cuman

RE: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah

2000-05-02 Terurut Topik Rosita
Mbak Debby kalau tidak salah penyakit buang - buang air + darah itu namanya mejan, kalau obat tradisionalnya , Mbak bisa rebus daun jambu batu , dikasih garam sedikit lalu airnya diminumkan, dan bisa juga 1 sendok makan tepung beras dimasak dengan air 2 gelas , sedikit garam dan gula merah hingga

Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah

2000-05-02 Terurut Topik Debby
: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah Mbak Debby kalau tidak salah penyakit buang - buang air + darah itu namanya mejan, kalau obat tradisionalnya , Mbak bisa rebus daun jambu batu , dikasih garam sedikit lalu airnya diminumkan, dan bisa juga 1 sendok makan tepung beras dimasak dengan air 2 gelas

RE: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah

2000-05-02 Terurut Topik Rosita
Daun jambunya kira - kira 7 lembar dan airnya satu gelas + garam 1/2 sdt Thank's -Original Message- From: Debby [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Tuesday, May 02, 2000 2:41 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah mbak, daun jambunya seberapa banyak

Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah

2000-05-02 Terurut Topik si Buncis
Ibu Rosita, Bukannya Daun Jambu itu orang yang diare/mencret? Sebab Seingat saya waktu masih kecil, kebetulan dirumah banyak pohon jambu. Jika kami diare, maka pucuk daun jambu klutuk yang akan jadi sasaran. Salam, Willy Rosita wrote: Daun jambunya kira - kira 7 lembar dan airnya satu gelas

Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah

2000-05-02 Terurut Topik Rien
Mbak Debby, Daun jambu biji memang tokcer utk. diare, bisa memperbaiki keenceran BAB-nya. Tapi kalau sampai ada darah, berarti ada luka di saluran / alat pencernaan, dan ini yang harus ditangani ekstra hati2. Mengingat Kevin masih 7 bulan, apakah perutnya (sedang 'luka' pula) sudah cukup kuat

Re: [balita-anda] BAB Berdarah + muntah

2000-05-01 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan
mbak Debby, barusan aja anak saya sembuh dari sakit diare + muntah, cuman diarenya ngga' sampai berdarah sih. DSA-nya kasih obat apa ngga'? kalau dokter saya sih ngga' mau ngasih obat apa-2, yang penting musti banyak minum. Ketahuan penyebabnya ngga' mbak? Anak saya kemarin sih kena stomach flu

Re: [balita-anda] BAB Berdarah

1999-06-17 Terurut Topik Anonymous
Saya turut prihatin, untuk itu kiranya saya hanya bisa memberi usul, segera saja ditangani, jangan ditunda-tunda, tanyakan dulu saja ke dokter spesialis anak yang ada di dekat tempat tinggal. Semoga tidak ada masalah. From: Jasmin Auliya [EMAIL PROTECTED] Reply-To: [EMAIL PROTECTED] To:

Re: [balita-anda] BAB Berdarah

1999-06-17 Terurut Topik Anonymous
Salam, Karena mungkin ini kasus pertama maka sebaiknya segera hubungi dokter (spesialis). Walaupun agak berbeda kami juga pernah mengalami hal serupa, tapi anak pertama kami (yang baru berumur minggu) muntah dan bercampur darah, panik tapi berusaha tenang kami simpan muntahnya dan bawah ke

RE: [balita-anda] BAB Berdarah

1999-06-16 Terurut Topik Anonymous
Iya Bu Jasmine, sebaiknya segera dibawa ke dokter spesialis anak, jangan tunda lagi walaupun anaknya menunjukkan kondisi sehat, dan kondisi tubuhnya normal, takutnya ada apa-apa dengan pencernaan putri ibu. OK, segera bu Yasebelum sakitnya berlarut-larut. Untuk alamat dokter yang pernah

Re: [balita-anda] BAB Berdarah

1999-06-16 Terurut Topik Anonymous
From: Jasmin Auliya [EMAIL PROTECTED] Dengan Hormat, Anak saya berumur 25 hari jenis kelamin wanita, mempunyai masaalah dengan BAB (Buang Air Besar), dimana sudah tiga hari ini BAB nya disamping kotoran bercampur dengan sedikit darah segar sehingga BABnya berwarna kemerah-merahan dan ada

RE: [balita-anda] BAB Berdarah

1999-06-15 Terurut Topik Anonymous
Aduh.Bu Jasmin, supaya segera saja kerumah sakit. Supaya puas bertanya dan mendapatkan penjelasan. Wassallam -- From: Jasmin Auliya[SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Reply To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, June 16, 1999 8:02 AM To: '[EMAIL PROTECTED]'

RE: [balita-anda] BAB Berdarah

1999-06-15 Terurut Topik Anonymous
Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com -- "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat cerdas" Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED] Berhenti berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]