Re: [balita-anda] Imunisasi HiB

2002-06-13 Terurut Topik Dhani
lt;[EMAIL PROTECTED]> Sent: Thursday, June 13, 2002 2:07 PM Subject: [balita-anda] Imunisasi HiB > > Bu...Pak netters dan Bpk. Dr. > Putri saya (6 Bulan) sampai saat ini belum > di-imunisasi HIB. Saudara saya bilang Imunisasi HIB > itu diberikan pada bayi setelah DPT-nya selesai, &

Re: [balita-anda] Imunisasi HiB

2002-06-13 Terurut Topik [tutin]
] - Original Message - From: "Yanti Abdi" <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PROTECTED]> Sent: Thursday, June 13, 2002 2:07 PM Subject: [balita-anda] Imunisasi HiB > > Bu...Pak netters dan Bpk. Dr. > Putri saya (6 Bulan) sampai saat ini belum > di-imunisasi HIB. Sauda

[balita-anda] Imunisasi Hib

2002-06-13 Terurut Topik Enny Wisnu Anggraheni
Dokter Rudy, saya mau tanya ttg imunisasi Hib, Hib itu kepanjangannya apa dan Hib itu untuk apa dan kenapa harus diberikan kpd bayi ??? apakah imunisasi tsb wajib atau hanya disarankan saja, dan kenapa /sebabnya apa kondisi imunisasi itu dibedakan(wajib/disarankan) diusia berapa sebaiknya bayi di

[balita-anda] Imunisasi HiB

2002-06-12 Terurut Topik Yanti Abdi
Bu...Pak netters dan Bpk. Dr. Putri saya (6 Bulan) sampai saat ini belum di-imunisasi HIB. Saudara saya bilang Imunisasi HIB itu diberikan pada bayi setelah DPT-nya selesai, berarti setelah 7 bulan-an. Apakah seperti itu? sedangkan kalau saya baca di buku Imunisasi HIB dimulai pada saat bayi beru

Re: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-19 Terurut Topik Dhani
May 17, 2002 10:08 AM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi Hib > ikutan sharing ya... > anakku dimunisasi HIB ketika usia 8, 9 bulan dan 17 bulan. > Setahu saya, Imunisasi HIB, kalo diberikan dibawah usia 6 bulan, > diberikan 3 kali dalam setahun. 2 kali dalam setahun, apabila > di

RE: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-16 Terurut Topik Siti Rochani
) > -- > From: Roza[SMTP:[EMAIL PROTECTED]] > Reply To: [EMAIL PROTECTED] > Sent: Friday, May 17, 2002 9:07 AM > To: [EMAIL PROTECTED] > Subject: [balita-anda] Imunisasi Hib > > > > Dear Netters sekalian... > > Hari ini. Rafi (9,5 bu

Re: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-16 Terurut Topik Sulis
bulan. Mamanya Alya - Original Message - From: rini manisss <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PROTECTED]> Sent: Friday, May 17, 2002 10:04 AM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi Hib > Gammas, anak saya...pertama kali diimun HiB usia dua bulan, kemudian HiB II pd saat usia >

Re: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-16 Terurut Topik rini manisss
t; dan 2 kali kalo pertama kali umur 6 bulan... > > Bundanya Fatah > > -Original Message- > From: Roza [mailto:[EMAIL PROTECTED]] > Sent: Jumat, 17 Mei 2002 9:08 > To: [EMAIL PROTECTED] > Subject: [balita-anda] Imunisasi Hib > > Dear Netters sekalian... > >

RE: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-16 Terurut Topik Dewi Shinta Savitri
- From: Roza [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Jumat, 17 Mei 2002 9:08 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: [balita-anda] Imunisasi Hib Dear Netters sekalian... Hari ini. Rafi (9,5 bulan) imunisasi Campak, kmdn DSA saya nulis tgl 5 Juni Imunisasi Hib 1 dan bln Agustus Hib 2 Saya membutuhkan

[balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-16 Terurut Topik Roza
Dear Netters sekalian... Hari ini. Rafi (9,5 bulan) imunisasi Campak, kmdn DSA saya nulis tgl 5 Juni Imunisasi Hib 1 dan bln Agustus Hib 2 Saya membutuhkan sharing dari Bapak/Ibu BA sekalian nich..apakah ada anaknya yg sdh diimun Hib...pada usia berapaberapa kali Imunny

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-19 Terurut Topik Rina Damayanti
Message- From: Diana Sent: Wednesday, September 19, 2001 6:02 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:RE: [balita-anda] Imunisasi HIB Oya? Adit waktu imunisasi HIB 1 usia berapa? Koq DSA saya kasih jadwal HIB 2 taun depan? (FYI : HIB 1

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-19 Terurut Topik Diana
Oya? Adit waktu imunisasi HIB 1 usia berapa? Koq DSA saya kasih jadwal HIB 2 taun depan? (FYI : HIB 1 hari ini) Mohon sharingnya rekan netters. Mamanya Alexei At 03:32 PM 9/19/01 +0700, you wrote: >Anak saya, adit, sekarang 1 thn, sewaktu umurnya 9 bulan, sudah lengkap >imunisasi HIBnya ( 3X)

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-19 Terurut Topik Rina Damayanti
: [EMAIL PROTECTED] Subject:Re: [balita-anda] Imunisasi HIB Ibunya Tanaya, Anak saya juga baru hari ini imunisasi HIB 1. Yang ke dua jadwalnya malah taun depan. Mungkin tergantung dari usia berapa HIB 1 diberikan. Untuk anak usia dibawah 6

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-19 Terurut Topik Diana
Ibunya Tanaya, Anak saya juga baru hari ini imunisasi HIB 1. Yang ke dua jadwalnya malah taun depan. Mungkin tergantung dari usia berapa HIB 1 diberikan. Untuk anak usia dibawah 6 bulan diberikan 3 kali, di atas 6 bulan 2 kali, sedangkan usia 1 tahun hanya 1 kali (cmiiw). Mamanya Alexei At 0

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-18 Terurut Topik Product Management Retail
D] > Sent: Wednesday, September 19, 2001 11:02 AM > To: [EMAIL PROTECTED] > Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB > > Mbak Fitri, > Kalo Firsya (13 bln) imunisasi Hib-nya cuma sekali pada waktu umur kira2 > 9.5 bulan. Pada waktu itu saya juga bingung soalnya temen2 d

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-18 Terurut Topik Erillia Bonita
Mbak Fitri, Kalo Firsya (13 bln) imunisasi Hib-nya cuma sekali pada waktu umur kira2 9.5 bulan. Pada waktu itu saya juga bingung soalnya temen2 dikantor anak-nya ada yg udah 2x padahal umurnya sama ama Firsya. Pas aku tanya ke dsa-nya, katanya karena yg dianjurkan oleh IDAI hanya 1 kali. Samp

[balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-18 Terurut Topik Fitri, Afrianti
Rekan netters, mau tanya nih... Anak saya oleh DSA nya dijadwalkan utk imunisasi HIB III bulan depan. Terakhir dia mendapat HIB II bulan Juli kemarin. Mungkin diantara netters ada yang tau jarak antara imunisasi HIB II dgn HIB III itu biasanya berapa bulan ?... Teman saya ada yg bilang 3 bulan, ad

[balita-anda] Imunisasi HIB

2001-06-14 Terurut Topik Dini, Indradini AIS
Hallo Kemarin sewaktu anak sayadiimunisasi DPT Polio(3 bulan) DSA-nya nawarin untuk diimunisasi langsung dengan HIB (vaksinnya langsung jadi satu DPT + Tetra HIB). Saya mau tanya bagaimana dengan kandungan merkurynya apa lebih sedikit kalo disatukan seperti diatas atau lebih baik dipisahkan

RE: [balita-anda] Imunisasi HiB

2000-09-18 Terurut Topik Lita Agustin
Tolong di transfer donk...habis saya tidak bisa buka internet nich...!!! Yani Trianti <[EMAIL PROTECTED]> on 09/15/2000 01:35:37 PM Please respond to [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] cc:(bcc: Lita Agustin/CON/PTTU) Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi HiB Halo Bu

Re: [balita-anda] Imunisasi HiB

2000-09-17 Terurut Topik E. Rohiyat
> bantu? Maaf informasi mengenai ini khabarnya hanya > bisa di dapat di > posyandu.Saya siang hari bekerja jadi praktis saya > nggak pernah ke posyandu > Tolong dong infonya? Informasi mengenai imunisasi tidak hanya didapat dari Posyandu, saya dapatnya dari DSA anak saya. DSAnya punya buku Medi

RE: [balita-anda] Imunisasi HiB

2000-09-15 Terurut Topik Yani Trianti
ember 15, 2000 11:04 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HiB Dear netter, saya heran , selama ikut milis ini saya mendengar tentang bermacam-macam jenis imunisasi yang sebelumnya nggak pernah terdengar oleh saya.Sebenarnya imunisasi itu berapa macam sih? Imunisasi apa

Re: [balita-anda] Imunisasi HiB

2000-09-14 Terurut Topik umi LSM
y, September 15, 2000 2:19 PM Subject: [balita-anda] Imunisasi HiB > Dear Rekans. > Buat rekan-rekan yang mengkawatirkan imunisasi HiB karena pemberitaan di > Lombok, saya mau informasikan bahwa majalah Tempo edisi minggu ini memuat > berita tsb. Dari majalah tsb, saya baca bahwa

[balita-anda] Imunisasi HiB

2000-09-14 Terurut Topik irma
Dear Rekans. Buat rekan-rekan yang mengkawatirkan imunisasi HiB karena pemberitaan di Lombok, saya mau informasikan bahwa majalah Tempo edisi minggu ini memuat berita tsb. Dari majalah tsb, saya baca bahwa kematian yang disebabkan oleh vaccine terjadi less than a week dari penyuntikan itu. Kal

[balita-anda] imunisasi Hib

2000-08-29 Terurut Topik Sri Rubiasih
Dear Netter Saya salah satu yg takut meng-imunisasi Hib. Karna saya takut waktu diimunisasi keadaan anak sedang tidak benar 2x sehat (walau sudah dicek o/ dsa) , dan dengan begitu dimasukkan kuman ( walau kuman yg sdh dilemahkan ) takutnya nanti malah sakit & seremnya Hib itu kan u/ radang ota

[balita-anda] Imunisasi HIB

2000-08-28 Terurut Topik Danang Suryono
Bapak/ibu Putra saya bulan depan menurut jadwal akan diberikan imunisasi HIB atas anjuran DSA nya. Secara selintas saya dengar ada berita kematian bayi akibat imunisasi HIB di lombok, saya mohon informasi mengenai apakah perlu adanya imunisasi HIB ini?. Kalau di milis kita ini pernah ada topik me

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-06-22 Terurut Topik Rie Purnomo
Papanya Fawas, Imunisasi HIB diberikan untuk mencegah meningtis, seingat saya diberikan sebanyak 3 kali dengan jarak sebulan. Memang lebih baik imunisasi ini dilakukan karena biasanya batita gemar memasukkan semua benda kedalam mulutnya dan ditakutkan pada benda tersebut ada virus yang dapat me

[balita-anda] Imunisasi HIB

2000-06-21 Terurut Topik nungky
Perkenalkan, saya papanya Fawas. Fawas (besok 3 juli 2000), berumur 4 bulan. Dari lahir hingga detik ini, menggunakan ASI. Kemaren (21 juni 2000), imunisasi (dg DSA) sesuai jadwal di kartu KMS + HIB I. Dan info dari koran, bahwa imunisasi HIB tsb, dalam waktu dekat ...akan diberikan secara cuma-cu

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik Patria, Diah
-Original Message- From: irma [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: 26 February 2000 13:34 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB Dear Ibunya Sulthan Anakku itu di HiB pada usia 2 bln, 4 bln, dan 6 bln. Pemberiannya bersamaan dengan imunisasi DPT. Kemudian

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik Haify
masih perlu, masing2 pemberiannya berapa kali ? Mohon penjelasannya ya Dok. Makasih... - Original Message - From: <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PROTECTED]> Sent: Monday, February 28, 2000 8:19 AM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB > Memang benar jarak pemebria

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik paulus . widjanarko
Del... Mungkin belum yach, usia berapa sich imunisasi BCG? Umur 0-11 bulan, sesuai dengan program Depkes papa Brian Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com Situs sulap pertama di In

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik marketing
- Original Message - From: <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PROTECTED]> Sent: Monday, February 28, 2000 8:19 AM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB > Memang benar jarak pemebrian vaksinasi HIB (Haemophilus influenza type B), kuman > penyebab tersering meningitis

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik lucy . suryapati
_ Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi HIB Author: YuliP ([EMAIL PROTECTED]) at MIME Date:2/28/00 9:17 AM Ibu Irma, ini yang dibicarakan HIB(radang otak) atau hepatitis ya.., setahu saya kalau HIB itu tidak ada bossternya lho...!lagian cuma 2 kali. Anak saya kemarin

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik Mia & Mahaendra Gofar
) <[EMAIL PROTECTED]> An: '[EMAIL PROTECTED]' <[EMAIL PROTECTED]> Datum: Montag, 28. Februar 2000 03:55 Betreff: RE: [balita-anda] Imunisasi HIB >Ibu Irma, ini yang dibicarakan HIB(radang otak) atau hepatitis ya.., >setahu saya kalau HIB itu tidak ada bossternya lho...!lag

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik marketing
- Original Message - From: irma <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PROTECTED]> Sent: Saturday, February 26, 2000 1:34 PM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB > Dear Ibunya Sulthan > Anakku itu di HiB pada usia 2 bln, 4 bln, dan 6 bln. Pemberiannya bersamaan >

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik marketing
- Original Message - From: YULI (GGPC/TBG) <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PROTECTED]> Sent: Monday, February 28, 2000 9:17 AM Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi HIB > Ibu Irma, ini yang dibicarakan HIB(radang otak) atau hepatitis ya.., > setahu saya kalau

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik marketing
- Original Message - From: Haify <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PROTECTED]> Sent: Monday, February 28, 2000 9:41 AM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB > Papa Brian, mau nanya nih Dok... > > Gini anak saya usianya 5 th 8 bln dan 2 th 3 bln, kedua2nya be

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-28 Terurut Topik irma
. Perlu sekali apa tidak, ya?? Salam, Ika -- > From: YULI (GGPC/TBG) <[EMAIL PROTECTED]> > To: '[EMAIL PROTECTED]' > Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi HIB > Date: Monday, February 28, 2000 9:17 AM > > Ibu Irma, ini yang dibicarakan HIB(radang otak)

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-27 Terurut Topik YULI (GGPC/TBG)
[EMAIL PROTECTED]] > Sent: Saturday, February 26, 2000 1:34 PM > To: [EMAIL PROTECTED] > Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB > > Dear Ibunya Sulthan > Anakku itu di HiB pada usia 2 bln, 4 bln, dan 6 bln. Pemberiannya > bersamaan > dengan imunisasi DPT. Kem

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-27 Terurut Topik Haify
masih perlu, masing2 pemberiannya berapa kali ? Mohon penjelasannya ya Dok. Makasih... - Original Message - From: <[EMAIL PROTECTED]> To: <[EMAIL PROTECTED]> Sent: Monday, February 28, 2000 8:19 AM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB > Memang benar jarak pemebria

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-27 Terurut Topik paulus . widjanarko
hilang. Semoga cukup membantu, papa Brain "irma" <[EMAIL PROTECTED]> on 26/02/2000 13:34:11 Please respond to [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] cc:(bcc: Paulus Widjanarko/GX/Novartis) Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB Dear Ibunya Sulthan Anakku itu

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-25 Terurut Topik irma
, Ika - Mamanya Ariel. -- > From: Patria, Diah > To: '[EMAIL PROTECTED]' > Subject: [balita-anda] Imunisasi HIB > Date: Thursday, February 24, 2000 3:22 PM > > Dear netters, > Nanya dong...sebaiknya imunisasi HIB itu kapan sich dilaksanakan dan kalau > d

[balita-anda] Imunisasi HIB

2000-02-25 Terurut Topik Patria, Diah
Dear netters, Nanya dong...sebaiknya imunisasi HIB itu kapan sich dilaksanakan dan kalau ditunda boleh engga sich dan sampai umur berapa? terimakasih ya atas jawaban rekan's.. salam Ibunya Sulthan ** This e-mail and any attachment