Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik Tantono Subagyo
Jelas Saumiman Saud tidak ada disini, dan tidak semua orang Kristen mempunyai pandangan yang sama, jadi memforward pandangan Saumiman Saud sebenarnya bukan meluruskan tetapi memperkeruh suasana. Pandangan Saumiman yang berdasarkan pengetahuan Kristen itu juga belum tentu dianut/disetujui oleh

Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik agoeng_set
Hehehehe yg bilang budaya tionghoa anti kristen atau tuhan sapa? Yg ada justru tulisan2 seperti yg saya forward yaitu pencucian otak serta cela2an dan hinaan oleh org kristen terhadap budaya tionghoa, dengan memforward tulisan dia justru harusnya membuat anda2 yg mengaku kristen tp tidak

Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik Tantono Subagyo
Sekali lagi sy tegaskan disini saya tidak pernah sengaja mencari2 hal2 seperti itu buat diforward kesini, tp kalo nemu yah saya bawa kesini biar para ahli yg mengerti bisa menjelaskan dan meluruskan pandangan ngaco seperti itu. Sejauh ini saya merasa postingan anda selalu mencari-cari

Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik zhoufy
Bung Tan, Saya rasa anda terlalu defensif. Jika pandangan2 dari kristen fundamentalis memang anda tentang, anda tak perlu keberatan mengkritik pandangan mereka disini. Coba belajar dari Gusdur, jika ditanya ttg pandangan2 miring kaum islam radikal, gusdur tdk menghindar, tak perlu menjelaskan

Re: [budaya_tionghua] Re: UPACARA KEMATIAN ORANG TIONGHOA TRADISI

2009-08-21 Terurut Topik Saskia UBAIDI
Tidak apa-apa pak Tanto..ini hanya sekedar opini dan pandangan pribadi . Yang penting saya tetap mendapatkan pengetahuan yang bermanfaat di milis ini. Salam Kompak Saskia Ubaidi --Original Message-- From: Tantono Subagyo Sender: budaya_tionghua@yahoogroups.com To:

Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik suwandy sie
Wah..wah...  lama-lama bacanya gerah juga...  saya ingin tanya, ini millis buat adu argumen atau adu ngotot2an ga jelas ya ?  atau juga buat sarana pembelajaran mengenai bagaimana budaya Tionghoa yg sebenarnya..?  Tolong semua pihak saling tahan diri untuk tidak saling menjelek2an satu sama

Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik budi kurniadi
Sebenarnya masalah ini adalah masalah klasik dan selalu berulang-ulang. Kalau kita telaah masalah yang ada sebenarnya tidak ada agama atau tradisi yang salah. Trus semua agama selalu menyebut-nyebut nama TUHAN dan larangan-larangan yang sama seperti dilarangan minum-minuman keras, berzinah,

Re: Bls: [budaya_tionghua] Nama Cina dalam Cin(T)a!

2009-08-21 Terurut Topik zhoufy
Cara pandang anda melenceng rupanya: Orba bukannya menistakan istilah cina yg tdinya bagus! Tapi memakai Istilah cina yg memang sudah nista! sebelum dipakai orde baru, istilah cina banyak dipakai penjajah jepang menghina orang tionghoa, saat perjuangan kemerdekaan, banyak tokoh Tionghoa yg

Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik seng goan lim
Ikutan ah, biar nambah rame yaa.. hehehehe   Yang terbaik menurut saya sii langsung mencounter tulisan itu di milis/web/media apapun dimana tulisan itu bersumber, krn yg pasti tulisan counter itu akan dibaca oleh yg bersangkutan. kalau di share kemari dan tanpa pembukaan yg menjelaskan maksud n

Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik Tantono Subagyo
Bagaimana mau membela Bung, kalau terus disindir, saya ingin belajar budaya tionghua tapi bukan dari serangan budaya tionghua atau bagaimana budaya tionghua mempertahankan diri atau balas menyerang dengan membabi buta, atau bukan dari kelakuan seorang pakar budaya tionghua yang tidak mencerminkan

[budaya_tionghua] FW: pertemuan 28 AGUSTUS 2009,Pembicara Sdr Ardian C. dan Demo Kaligrafi oleh Sdr Ryan.

2009-08-21 Terurut Topik ibc
Sarasehan diskusi bulanan di Bandung mengenai Budaya Tionghoa pertama ini : Jumat, Tanggal 28 Agustus 2009. Waktu : Jm 17.30 - 20.00 Lokasi :bangunan Fakultas Seni Rupa dan Desain, Universitas Kristen Maranatha. Jl. Surya Sumantri , Bandung. Masuk dari pintu gerbang kampus UKM no 1.

Re: Bls: [budaya_tionghua] Nama Cina dalam Cin(T)a!

2009-08-21 Terurut Topik Karang Terjal
Siapa yang berada di belakang Soeharto untuk pemakaian istilah Cina ini? Sesama cina juga he he he. Siapa yang berada di belakang Suharto untuk pelarangan agama dan kepercayaan serta Budaya orang tionghoa utk dipertunjukkan dimuka umum? Sesama cina juga he he he Orang Cina memang pada ajaib dah,

[budaya_tionghua] protes Moderator Agoeng (WAS:Re: UPACARA KEMATIAN ORANG TIONGHOA TRADISI)

2009-08-21 Terurut Topik tanaya.geo
Bung Ardian, Koreksi saja, sejak awal berdirinya entah itu judaism, kristen, islam, dan agama-agama monotheis lainnya; umumnya selalu menyebut agama/kepercayaan lain sebagai 'sesat', 'setan', dll you-name-it. Sudah natur agama samawi (monotheis?) seperti itu. Jangankan 'menghina' tradisi

[budaya_tionghua] Re: Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik tanaya.geo
dalam kata lain, sebenarnya sama saja kan. Bisa tidak kita tulis seperti demikian: --- Ada kristen fundamentalis, islam radikal, ada pula tionghoa fanatik. Masing-masing menganggap dirinya kebenaran tunggal, dan naik pitam bila ada pandangan lain mencoba melihat prinsip-prinsip mereka. Lalu

[budaya_tionghua] Re: UPACARA KEMATIAN ORANG TIONGHOA TRADISI

2009-08-21 Terurut Topik tanaya.geo
Jadi orang nulis di koran A, anda mencoba mencari klarifikasi di koran B yang gak saling hubung? Maaf saja, itu tindakan naif binti irrasional. Lah wong pembacanya aja beda kok walaupun mungkin ada di segmentasi/kelompok yang serupa. Lalu pertanyaan yang belum anda jawab, kok beraninya cuma

Re: Bls: [budaya_tionghua] Nama Cina dalam Cin(T)a!

2009-08-21 Terurut Topik tanaya.geo
Lho lho bung Zhou, kata anda (dalam email yg lain), istilah cina itu nista. Jadi ayuk kita rubah semua entri yang mengandung kata 'cina' menjadi 'tionghoa', termasuk pacar tionghoa, kenanga tionghoa, petionghoan (dari pecinan). Sudahlah kita stop disini saja ngobrol gak ada ujungnya. Btw, ini

Re: Bls: [budaya_tionghua] Nama Cina dalam Cin(T)a!

2009-08-21 Terurut Topik zhoufy
lho, wong namanya tanaman, mau nista ya tak masalah! Memangnya takut tanamannya tersinggung? Di bogor adatuh tanaman yg bernama bunga bangkai, bangkai jelas nista, tapi sang bunga tak protes tuh! Sent from my BlackBerry® powered by Sinyal Kuat INDOSAT -Original Message- From:

Re: [budaya_tionghua] protes Moderator Agoeng (WAS:Re: UPACARA KEMATIAN ORANG TIONGHOA TRADISI)

2009-08-21 Terurut Topik agoeng_set
Sebenernya kemurnian niat yg forward yg perlu dipertanyakan apa perasaan terlalu sensitif pihak2 tertentu yg terpanah? Tanggapan awal tmn2 disini rata2 membahas isi dr artikel tersebut baik penjelasan ataupun bantahan terhadap tuduhan2 yg ada, tp ada pihak2 yg tersinggung n tersentil yg

Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik agoeng_set
Disindir atau merasa tersindir? Btw aneh rasanya, disatu pihak anda mengatakan bahwa itu hanya oknum2 tertentu saja bukan pandangan resmi umat kristen seperti anda yg sangat menghormati n ingin belajar kebudayaan tionghoa yg sangat indah, tp disisi laen anda merasa tersindir? Lha anda engga

Re: [budaya_tionghua] Re: UPACARA KEMATIAN ORANG TIONGHOA TRADISI

2009-08-21 Terurut Topik Akhmad Bukhari Saleh
- Original Message - From: agoeng_...@yahoo.com To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Sent: Saturday, August 22, 2009 12:27 AM Subject: Re: [budaya_tionghua] Re: UPACARA KEMATIAN ORANG TIONGHOA TRADISI Emang salah? --- Iya, memang salah! Mem-posting-kan

Re: Bls: [budaya_tionghua] Nama Cina dalam Cin(T)a!

2009-08-21 Terurut Topik Akhmad Bukhari Saleh
- Original Message - From: zho...@yahoo.com To: budaya_tionghua@yahoogroups.com Sent: Friday, August 21, 2009 11:24 PM Subject: Re: Bls: [budaya_tionghua] Nama Cina dalam Cin(T)a! bangkai jelas nista, tapi sang bunga tak protes tuh! - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - -

Re: [budaya_tionghua] Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik Tantono Subagyo
Bung Tan, Saya rasa anda terlalu defensif. Jika pandangan2 dari kristen fundamentalis memang anda tentang, anda tak perlu keberatan mengkritik pandangan mereka disini. Coba belajar dari Gusdur, jika ditanya ttg pandangan2 miring kaum islam radikal, gusdur tdk menghindar, tak perlu menjelaskan

[budaya_tionghua] SPECIAL LECTURE BY GEORGE YONG-BOON YEO

2009-08-21 Terurut Topik ANDREAS MIHARDJA
SPECIAL LECTURE BY GEORGE YONG-BOON YEO AT THE GOLDEN JUBILEE ANNIVERSARY OF NEW ASIA COLLEGE, HONG KONG, ON 29 OCT 99 AT 11.30 AM Artificial Stability Throughout Chinese history, a profound tension exists between stability and instability. Chinese civilisation is the longest continuous

Re: Bls: [budaya_tionghua] Nama Cina dalam Cin(T)a!

2009-08-21 Terurut Topik zhoufy
Bangkai asalnya netral, demikian juga tahi, anjing dll istilah, tapi jika dipakai untuk menjuluki orang, misalnya manusia bangakai(misalnya orang itu baunya minta ampun) , si tahi, si anjing, adakah yg tahan? Pemakaian sebuah istilah selalu berlatar sejarah. Asalnya bisa saja hanya menunjuk

[budaya_tionghua] Re: Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik east_road
Saya hanya menetralisir atas postingan dari bro agung, Saya harap tidak terlalu emosi untuk hal postingan ini, pertama kali yang kita jaga itu diskusi yang sehat, dan tidak mudah emosi, jujur saja kendala pelestarian budaya memang menjadi masalah semua pihak, janganlah agama dijadikan landasan

[budaya_tionghua] Re: Sudahilah atau undang Saumiman Saud untuk diskusi

2009-08-21 Terurut Topik ardian_c
lha kenapa merasa mesti tersindir ? siapa yg menyindir anda ? sebut nama yg menyindir anda !! anda itu amat aneh sekali, setiap ada topik yg berisi hujatan dari oknum agama Kristen thd budaya Tionghoa itu , anda bagaikan cacing kena debu. PERNAHKAH ANDA MEMIKIRKAN PERASAAN2 ORG YG