On Wed, Mar 28, 2012 at 10:18:35AM +0700, Ahmad Sofyan wrote:
Kalau nggak segera menghasilkan uang, twitter akan mati. Duit
investor akan habis. Investor mau menanamkan uangnya karena
punya perhitungan bahwa suatu saat twitter akan mengembalikan
uangnya.

youtube masih hidup, mas. walaupun google secara itung-itungan
masih rugi (banyak) untuk itu. dan sampai sekarang pun google
belum mampu me-monetize youtube :-)

saya rasa, berhasil atau tidak dalam bisnis itu nasib. canonical
sejak awal menyasar pasar desktop. sedang redhat, dari sejak awal
sudah minder di desktop.

konstelasi perdesktopan sekarang juga sudah bergeser. jadi memang
masalah canonical ini lebih banyak. walaupun, menurut mark,
pangsa server pun redhat sudah kalah sama ubuntu.

soal penghasilan lebih besar dari redhat, itu soal lain. mungkin
mark masih belum butuh duit hi..hi..

Salam,

P.Y. Adi Prasaja

--
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis

Kirim email ke