Dear Pak Jon & netters yang lain,

Salam kenal melalui milis ini.
Pengalaman Pak Jon hampir mirip dengan pengalaman anak pertama saya. Respon
bicaranya lebih cepat daripada kemampuan berjalannya. Anak saya bisa
berjalan diusia 18 bulan, itupun setelah saya coba dibeberapa tempat, dan
terakhir kali di atas springbed. Padahal kalau mendorong 'baby walker' dia
bisa berjalan sendiri, tetapi kalau baby walker di lepas ia tidak mau
mencoba untuk berjalan.
Mungkin karena terjatuh di sping bed (tempat tidur) tidak tersa sakit, maka
si anak mau mencoba lebih keras. Terkadang pengalaman si anak yang pernah
terjatuh saat mencoba berjalan di tempat yang keras (lantai) mungkin membawa
motivasi yang buruk bagi memori si anak untuk mencoba berjalan. 

Mudah-mudahan pengalaman ini bisa membantu pak.

Salam,
Papanya Indra & Rani


>> www.jajak.com >> Pilih jawabannya dan rebut hadiahnya <<
>> Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]















Kirim email ke