RE: [balita-anda] Tidak mau makan bubur blender

2003-05-27 Terurut Topik Diana Kusumawati






Mba,kalo saya buburnya sayabuat nasi tim untuk3 kali
makan (biar tidak terlalu repot) lalu diblender (sekarang dia
sudah mau kalau disaring kasar). Untuk kuahnya dibuat dadakan(kalo mau makan), apalagi untuk sayuran
tidak digodok terlalu lama, sayang vitaminnya Mba

Untuk daging/ikan/ayam (saya pakai ayam kampung) kadang
dicampur dalam sayur (dibuat kuah sop), kadang digoreng - disuir - diblender 

Mungkin ada saran dari Moms  Dads 

Memang kita dituntut banyak kreasi supaya sikecil tidak
bosan dan tetap mau makan (lagipula kasihan juga sich
kalo dikasih itu-itu ajha  )

Demikian, semoga membantu 

Salam,
= Diana =

---Original Message---


From: [EMAIL PROTECTED]
Date: Monday, May 26, 2003 19:13:33
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Tidak mau makan bubur blender


Mbak Diana,

Untuk ceker ayam itu Saya biasanya memasak bersamaan dengan beras dan sayuran, daging, dsb.
Mana yang lebih baik, terpisah atau jadi satu semua memasaknya?

Ibunya Fya

-Original Message-From: Diana Kusumawati [mailto:[EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, May 26, 2003 2:47 PMTo: [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]Subject: Re: [balita-anda] Tidak mau makan bubur blender






Mama Widya,

Janganputus asa dulu ... 

(sayajuga mengalaminya . dan lumayan stress...)

Kalausikecil mogok makan belum tentu dia enggak mau

sama sekali. Kejadian dengan putri saya kadang-kadang

diasedang tidak suka/bosan dengan campurannya.



Akhirnyasaya suka tes,tanpa sayurannya dulu (hanya dengan

ikan + kaldu ceker + parutan keju) atau tanpa ikan dulu (hanya dengan sayur + kaldu ceker + kecap sedikit). Atau kadang-kadang dia hanya inginnasi tim blender +kaldu ceker + kecap.



Campuran ikanpun kadang-kadang ada bosannya. Seperti saat

ini disedang tidak mau makan daging ayam. Dia lagi suka

dengan campuran daging atau ikan. Kaldunya tetap ceker ayam.



Demikian, semoga dapat membantu.



Salam,

= Diana =

---Original Message---




From: [EMAIL PROTECTED]

Date: Monday, May 26, 2003 13:38:49

To: [EMAIL PROTECTED]

Subject: [balita-anda] Tidak mau makan bubur blender


Dear moms n dads,Mohon pencerahannya dong...Putri saya berumur 6 bulan 5 hari. Hari Sabtu kemarin saya coba kasih buburblender dengan campurannya bayam, buncis, wortel, tahu, tempe dan ati ayam.Saya kasih kaldu ceker supaya gurih. Tapi anakku gak mau makan, alhasilhanya masuk 4 sendok itupun lama sekali buka mulutnya. Sorenya saya cobakasih lagi, anakku bener2 gak mau (tutup mulut).Saya jadi sedih dan bingung. seharusnya kan dia sudah bisa makan buburblender.Apa yang harus saya lakukan (apakah dengan mengganti makanannya?). Apakahdiantara moms n dads punya pengalaman yg sama. Mohon sharingnya...Thanks be-4Mama Widya-  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/  Info balita, http://www.balita-anda.com  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED] . 












 IncrediMail - Email has finally evolved - Click Here








 IncrediMail - Email has finally evolved - Click Here

[balita-anda] Mohon Ma'af : Informasi Rumah

2003-05-27 Terurut Topik Irwan Ardiansyah
Mohon ma'af kalau melenceng dari topik balita,

Mohon sharing informasi dari bapak dan ibu rekan milis bila ada rumah yang hendak 
dikontrakkan. 

Lokasi : Jakarta (Pusat, Selatan dan Timur)
Kondisi : 
- Kompleks perumahan
- Dapat dilalui mobil
- Maks. Rp. 10 Juta per tahun

Kebetulan rumah kontrakan saya saat ini kondisi air tanahnya jelek sekali, jadi si 
kecil terpaksa mandi pakai air minum isi ulang

Bila ada informasi, mohon dapat disampaikan via JAPRI saja supaya tidak mengganggu 
rekan milis lain. 

Terima kasih



Irwan
Papanya Carissa


Re: [balita-anda] sembelit was Tidak mau makan bubur blender

2003-05-27 Terurut Topik Anita Christine
Papa Fanya,

Saya ingin menambahkan. dulu bayi saya, Aiko(skrg 5 bln 10 hari) sering
susah buang air besar dan kalau sudah saatnya buang air besar selalu
mengedan sampai mukanya merah:( melihatnya saja saya sudah sangat
kasihan lalu saya coba memberikan dia buah pir (makanan jadi dlm gelas,
khusus untuk bayi lebih dari 4 bulan) syukur pak, sampe sekarang Aiko
lancarĀ² aja dengan BAB-nya dan tidak pernah mengejan lagi walau susunya
sudah diganti atau saat dia mengkonsumsi bubur susunya.

Demikian tambahan dari saya, semoga dapat membantu  bermanfaat untuk Fanya.

Salam,

Mutti Aiko Chiara



 - Original Message -
 From: KANA Computer Djogjakarta [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Saturday, January 01, 2000 7:40 AM
 Subject: RE: [balita-anda] Tidak mau makan bubur blender


  Mohon bantuan
 
  Anak saya Fanya berumur 11 Bln,masalah yg sering di alami Fanya
  pada saat ganti susu(walau sudah di encerkan)
   atau dapat menu makan baru sering sembelit dan keras sekali.
  malah pada usia 9 Bln pernah kotorannya sudah keluar sekitar 2 cm
  tetapi berhenti, jadi tidak mau ke luar tidak mau masuk.
  Pertama yang ingin saya tanyakan bagai mana cara mengatasi pada saat
  anak sembelit.
  kedua mencegah agar anak tidak sembelit
 
  Terima kasih
 
  Papa Fanya
 



-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] Minum Teh Manis or Teh Botol

2003-05-27 Terurut Topik Adelina
Mbak Ade
jangan-jangan anakku karena sering minum madu { kan cukup manis } makanya
makannya jadi susah yaa... :)  beberapa suap aja trus udahan deh..
padahal minum madunya sehari 1 kali ajah tapi  masih susah makan
juga


-Original Message-
From: Ade Novita [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: 27 Mei 2003 16:08
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Minum Teh Manis or Teh Botol


ada beberapa DSA yang bolehin terutama dalam hal si anak sedang butuh banyak
cairan sedangkan anak sedang mogok minum, maka kalau suka teh manis boleh
dikasih daripada nggak minum.
kalau sehari hari boleh aja, tapi mengkonsumsi yang manis manis terlalu
banyak ditakutkan akan menurunkan nafsu makan apa lagi pemberian dekat
dengan waktu makan. selain itu seingatku ada takaran maksimal pemberian gula
dalam sehari. sedangkan takaran maksimal pemberian teh sehari untuk anak
dalam keadaan normal maksimal secangkir sehari.
lebih baik teh manis bikinan sendiri daripada yang dijual selain ditakutkan
ada pengawet ada juga jenis gula yang tidak bagus untuk kesehatan.

regard

bunda reva
- Original Message -
From: Adelina [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, May 27, 2003 2:45 PM
Subject: RE: [balita-anda] Minum Teh Manis or Teh Botol


 kalau aku sih mbak lebih prefer memakai madu + air putih dari pada gula +
 teh
 



 -Original Message-
 From: Ika Miskiah - MTD [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: 27 Mei 2003 14:15
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] Minum Teh Manis or Teh Botol


 Dear all,

 Aku mau tanya nich ama rekan-rekan milis, anaku (ANDIKA) umur 19 Bulan,
 tidak mau minum susu formula walaupun sudah berganti-ganti Merk dari yg
 murah samper yg mahal, (he...he...) tapi tetap saja tidak mau (kalau pun
mau
 paling 40 CC) yg paling disukain yaitu TEH MANIS atau TEH BOTOL.

 Yg jadi pertanyaan ku apakah baik seusia anaku minum-minuman tsb, dan
apakah
 ada GULA dan TEH yg baik buat seusia anaku.

 Thanks sharingnya.
 Mamanya Andika



 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] sewa villa

2003-05-27 Terurut Topik Sudarmi
dulu pernah ada yang posting... ini aku forward-in lagi ya.

sebagai masukan, pantai lippo carita lebih enak dipakai buat main daripada
sol elite karena kalau di sol elite sepanjang pantainya banyak gubuk jualan
gitu.. kolam renangnya juga lebih enak carita karena lebih sepi, kalau
musim liburan datang, kolam renang di sol elite udah kayak cendol deh...

kelebihan sol elite, tempatnya lebih nyaman daripada lippo carita... hotel
(aku belum pernah coba condo ya)nya lippo carita biasa aja, cuman memang
dia pas dipinggir pantai jadi 'ngga perlu jalan jauh2 ke pantai...

kalau di sol elite hotelnya (bukan condo juga ya) bagus.. tapi aku pernah
dikasih tips sama bell boy disana kalau semakin dekat ke pantai semakin
bagus kamarnya.. dan memang udah aku buktiin sendiri pertama kali
sampai aku dikasih kamar yang paling jauh dari pantai (padahal suite room
lohh)... kamarnya pengap, airnya jelek banget sampai berwarna hitam gitu
kayak kamar yang jarang dipakai... dari check in jam 2 siang sampai malem
abis pulang dinner diluar, problem masih 'ngga solve juga... aku langsung
minta pindah kamar katanya penuh semua... setelah aku call dan marah
langsung ke managernya... langsung didatengin bell boy dan pindah ke kamar
lain.. dan ternyata???   kamarnya suite room yang kedua ini lebih besar dan
jauhhh lebih bagus... sama2 1.3 jt ratenya tapi beda banget kan???

ya begitu aja share nya



- Forwarded by Sudarmi/Lippobank on 05/28/2003 08:34 AM -
   
 
  linawati Yustina 
 
  [EMAIL PROTECTED] To:  [EMAIL PROTECTED]  
   
  stra.co.idcc:   
 
 Subject: [balita-anda] sewa villa 
 
  04/22/2003 02:35 PM  
 
  Please respond to
 
  balita-anda  
 
   
 
   
 




dear netters,
sebelumnya maaf krn memang ini bukan jalurnya,
jalur ini saya ambil dgn asumsi peminatnya adalah
keluarga bukan sembarang orang jadi tidak digunakan
untuk hal-hal yang tidak diinginkan
saya cuma dititipin kakak saya untuk menawarkan
vilanya untuk disewakan baik di Kota Bunga Cipanas maupun
di Sol Elite Marbela untuk liburan keluarga sbb :

Kondo Vila di Kota Bunga Cipanas
(3 kamar) harga Rp. 550.000 (week day),
Rp. 700.000 (week end/high season)

Kamar di Hotel Sol Elite Marbella-Anyer, Type Studio
Rp. 500.000 (week day), Rp. 600.000 (week end)
Kalau ada yg berminat bisa hub-i saya via japri
sekali lagi maaf telah menggunakan jalur ini,
terima kasih.


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] RE: Mainan Anak

2003-05-27 Terurut Topik Mochsya BonBon
DH,

Boleh dong saya dikirimi bu...

Terima kasih..
Papanya Nisa'

IP Dear Parents,

IP Apabila Berminat, saya akan mengirimkan gambarnya via japri. Krn disini no
IP attachment kan...


IP terima kasih

IP rgds,
IP bundanya farsya

IP -Original Message-
IP From: Intania Permata 
IP Sent: Tuesday, May 27, 2003 4:43 PM
IP To: '[EMAIL PROTECTED]'
IP Subject: Mainan Anak



IP Dear Parents,
 
IP Awalnya kami cuma membeli mainan ini dari seorang teman, dari seorang teman
IP ini, kami diminta untuk menawarkan parents semua yang berminat memberikan
IP mainan kepada anak2 untuk mengisi liburan mereka yang sebentar lagi kan
tiba. :
IP Mungkin mainan (MOBIL MOBILAN) ini biasanya dimainkan oleh laki2,tapi ndak
IP menutup kemungkinan dimainkan anak perempuan (anak saya juga perempuan, tapi
IP senangnya main mobil2an ketimbang boneka :P

IP Ukurannya kira2 sebesar mini compo 
IP 1/10 scale Quick Drive  SPorts R/C Car
IP *Factory assembled
IP *front  rear suspension with coil spring shock units
IP *Semi Proposional and left steering + forward and reverse
IP *Sealed Gearbox with differential two speeds selectable wheel and trigger
IP type transmitter included.
IP *9.6 V NI cd Battery
IP *rechargeable
IP *with 2 speeds 49 MHZ
IP pake remote control

IP Range usia kira kira 1.6 tahun-unlimited (anaku 1.8 bulan skrg, dari umur
IP 1.5 sih dah dikasih  mainkan mobil pake remote..he ..he.yang penting dianya
IP senang, ngga bahaya and melatih motoriknya) kebetulan juga saya nd suami
IP juga senang mobil2an
 
IP oiya...pricenya Rp. 325.000,-
 
IP Pls beritahu kalo berminat ...he..he..
 
IP Rgds,
IP Bunda Farsya

IP -
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



-- 
Best regards,
M. Na'im Symailto:[EMAIL PROTECTED]
Phone : +62 813 3072 7508
YM: mochsya
ICQ   : 62867345


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] BAB balita

2003-05-27 Terurut Topik christine TH
Dear netters,

Saya mempunyai putri yg sudah berumur 1 th, dari banyak masalah mengenai 
BAB yg sulit, putri saya BABnya lancar. Hanya saja BABnya itu kalau saya 
perhatikan kok seperti tidak sepenuhnya diserap usus ya... Maksudnya, jika 
habis makan buah atau makanan, BABnya ya makanan yg tadi dimakan itu. 
Misalnya setelah makan pepaya atau jagung (manis yg direbus  diblender 
kasar), di eeknya (maaf lho ) pepaya atau jagung yg dimakan tadi keluar 
lagi 

Apa ya memang begitu ? Apakah diantara rekan netters punya pengalaman 
seperti itu ? Sharing dong, saya khawatir kalau-2 ada masalah dengan sistem 
pencernaan anak saya.

Oya kondisi seperti itu sejak umur 6 bulan, saya sudah konsultasikan ke 
DSAnya tapi ya tidak apa-2 katanya. Kondisi anak saya juga memang tidak ada 
gejala yg abnormal, makan  BABnya lancar, bahkan BAB bisa 3x sehari.

Terima kasih sebelumnya.

Bundanya Alya



-
Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] RE: Mainan Anak

2003-05-27 Terurut Topik Venita M. Wowor - GR
saya juga mau dong Bu, via japri

thank's

 --
 From: Mochsya BonBon[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, May 28, 2003 8:47 AM
 To:   Intania Permata
 Subject:  Re: [balita-anda] RE: Mainan Anak
 
 DH,
 
 Boleh dong saya dikirimi bu...
 
 Terima kasih..
 Papanya Nisa'
 
 IP Dear Parents,
 
 IP Apabila Berminat, saya akan mengirimkan gambarnya via japri. Krn
 disini no
 IP attachment kan...
 
 
 IP terima kasih
 
 IP rgds,
 IP bundanya farsya
 
 IP -Original Message-
 IP From: Intania Permata 
 IP Sent: Tuesday, May 27, 2003 4:43 PM
 IP To: '[EMAIL PROTECTED]'
 IP Subject: Mainan Anak
 
 
 
 IP Dear Parents,
  
 IP Awalnya kami cuma membeli mainan ini dari seorang teman, dari seorang
 teman
 IP ini, kami diminta untuk menawarkan parents semua yang berminat
 memberikan
 IP mainan kepada anak2 untuk mengisi liburan mereka yang sebentar lagi
 kan
 tiba. :
 IP Mungkin mainan (MOBIL MOBILAN) ini biasanya dimainkan oleh laki2,tapi
 ndak
 IP menutup kemungkinan dimainkan anak perempuan (anak saya juga
 perempuan, tapi
 IP senangnya main mobil2an ketimbang boneka :P
 
 IP Ukurannya kira2 sebesar mini compo 
 IP 1/10 scale Quick Drive  SPorts R/C Car
 IP *Factory assembled
 IP *front  rear suspension with coil spring shock units
 IP *Semi Proposional and left steering + forward and reverse
 IP *Sealed Gearbox with differential two speeds selectable wheel and
 trigger
 IP type transmitter included.
 IP *9.6 V NI cd Battery
 IP *rechargeable
 IP *with 2 speeds 49 MHZ
 IP pake remote control
 
 IP Range usia kira kira 1.6 tahun-unlimited (anaku 1.8 bulan skrg, dari
 umur
 IP 1.5 sih dah dikasih  mainkan mobil pake remote..he ..he.yang penting
 dianya
 IP senang, ngga bahaya and melatih motoriknya) kebetulan juga saya nd
 suami
 IP juga senang mobil2an
  
 IP oiya...pricenya Rp. 325.000,-
  
 IP Pls beritahu kalo berminat ...he..he..
  
 IP Rgds,
 IP Bunda Farsya
 
 IP -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 -- 
 Best regards,
 M. Na'im Symailto:[EMAIL PROTECTED]
 Phone : +62 813 3072 7508
 YM: mochsya
 ICQ   : 62867345
 
 
 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] RE: Mainan Anak

2003-05-27 Terurut Topik R. Situmorang , Nora
M' Intan, 

saya mau donk dikirimin gambarnya untuk malaikat kecilku (Hana 1th 5bln).
thank berat ya bu.
salam,
Mamanya Hana


-Original Message-
From: Intania Permata [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, May 27, 2003 5:30 PM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: [balita-anda] RE: Mainan Anak


Dear Parents,

Apabila Berminat, saya akan mengirimkan gambarnya via japri. Krn disini no
attachment kan...


terima kasih

rgds,
bundanya farsya

-Original Message-
From: Intania Permata 
Sent: Tuesday, May 27, 2003 4:43 PM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: Mainan Anak



Dear Parents,
 
Awalnya kami cuma membeli mainan ini dari seorang teman, dari seorang teman
ini, kami diminta untuk menawarkan parents semua yang berminat memberikan
mainan kepada anak2 untuk mengisi liburan mereka yang sebentar lagi kan
tiba. :
Mungkin mainan (MOBIL MOBILAN) ini biasanya dimainkan oleh laki2,tapi ndak
menutup kemungkinan dimainkan anak perempuan (anak saya juga perempuan, tapi
senangnya main mobil2an ketimbang boneka :P

Ukurannya kira2 sebesar mini compo 
1/10 scale Quick Drive  SPorts R/C Car
*Factory assembled
*front  rear suspension with coil spring shock units
*Semi Proposional and left steering + forward and reverse
*Sealed Gearbox with differential two speeds selectable wheel and trigger
type transmitter included.
*9.6 V NI cd Battery
*rechargeable
*with 2 speeds 49 MHZ
pake remote control

Range usia kira kira 1.6 tahun-unlimited (anaku 1.8 bulan skrg, dari umur
1.5 sih dah dikasih  mainkan mobil pake remote..he ..he.yang penting dianya
senang, ngga bahaya and melatih motoriknya) kebetulan juga saya nd suami
juga senang mobil2an
 
oiya...pricenya Rp. 325.000,-
 
Pls beritahu kalo berminat ...he..he..
 
Rgds,
Bunda Farsya

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


RE: [balita-anda] RE: Mainan Anak

2003-05-27 Terurut Topik Ira Nuringhati
bu,.
saya juga mau,tolong di japri aja ya bu...

thx/ira
 [EMAIL PROTECTED] 28-05-2003 09:04 AM 
saya juga mau dong Bu, via japri

thank's

 --
 From: Mochsya BonBon[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, May 28, 2003 8:47 AM
 To: Intania Permata
 Subject: Re: [balita-anda] RE: Mainan Anak
 
 DH,
 
 Boleh dong saya dikirimi bu...
 
 Terima kasih..
 Papanya Nisa'
 
 IP Dear Parents,
 
 IP Apabila Berminat, saya akan mengirimkan gambarnya via japri. Krn
 disini no
 IP attachment kan...
 
 
 IP terima kasih
 
 IP rgds,
 IP bundanya farsya
 
 IP -Original Message-
 IP From: Intania Permata 
 IP Sent: Tuesday, May 27, 2003 4:43 PM
 IP To: '[EMAIL PROTECTED]'
 IP Subject: Mainan Anak
 
 
 
 IP Dear Parents,
  
 IP Awalnya kami cuma membeli mainan ini dari seorang teman, dari seorang
 teman
 IP ini, kami diminta untuk menawarkan parents semua yang berminat
 memberikan
 IP mainan kepada anak2 untuk mengisi liburan mereka yang sebentar lagi
 kan
 tiba. :
 IP Mungkin mainan (MOBIL MOBILAN) ini biasanya dimainkan oleh laki2,tapi
 ndak
 IP menutup kemungkinan dimainkan anak perempuan (anak saya juga
 perempuan, tapi
 IP senangnya main mobil2an ketimbang boneka :P
 
 IP Ukurannya kira2 sebesar mini compo 
 IP 1/10 scale Quick Drive  SPorts R/C Car
 IP *Factory assembled
 IP *front  rear suspension with coil spring shock units
 IP *Semi Proposional and left steering + forward and reverse
 IP *Sealed Gearbox with differential two speeds selectable wheel and
 trigger
 IP type transmitter included.
 IP *9.6 V NI cd Battery
 IP *rechargeable
 IP *with 2 speeds 49 MHZ
 IP pake remote control
 
 IP Range usia kira kira 1.6 tahun-unlimited (anaku 1.8 bulan skrg, dari
 umur
 IP 1.5 sih dah dikasih  mainkan mobil pake remote..he ..he.yang penting
 dianya
 IP senang, ngga bahaya and melatih motoriknya) kebetulan juga saya nd
 suami
 IP juga senang mobil2an
  
 IP oiya...pricenya Rp. 325.000,-
  
 IP Pls beritahu kalo berminat ...he..he..
  
 IP Rgds,
 IP Bunda Farsya
 
 IP -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 -- 
 Best regards,
 M. Na'im Symailto:[EMAIL PROTECTED]
 Phone : +62 813 3072 7508
 YM: mochsya
 ICQ   : 62867345
 
 
 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 

-

 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

 Info balita, http://www.balita-anda.com

 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






RE: [balita-anda] Psikolog Terapan UI.. Help??

2003-05-27 Terurut Topik Vivi Dwi Noviyanti
Mama Maya,
alamatnya sbb:
Lembaga Psikologi Terapan UI
Jl. Salemba Raya No. 4
Jakarta 10430
telp. 314-5078, 390-7408, 390-8995

Vivi
 -Original Message-
 From: Zulfitri, Fauziah [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, May 27, 2003 5:29 PM
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  RE: [balita-anda] Psikolog  Terapan UI.. Help??
 
 Dear Mama Maya,
 
 Lembaga Psikologi Terapan adanya di Salemba, Mbak.
 Gedungnya di belakang Masjid Kampus UI.
 Dekat Lab Teknik UI.
 Nomor telponnya mesti aku cari dulu...
 
 Cheers,
 Mamanya Zayyan
 
 Regards,
 Fauziah Zulfitri
 Training and Development Center
 
 
 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, May 27, 2003 3:41 PM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] Psikolog Terapan UI.. Help??
 
 
 Dear bapak dan Ibu..
 
 Saya mau info tentang  Psikolog di Terapan UI adanya di Depok atau di
 Salemba yach.. Adakah Netters yang tahu no. telpnya??..Mohon
 informasinya..Anak ( 8 th) dulu pernah sama psikolog di RSHB, tapi karena
 kejauhan dan tidak ada jadwal hari sabtu terpaksa saya hentikan.. Saya
 butuh
 sekali informasi ini karena anak saya lagi mogok sekolah.. dan punya teman
 yang suka galak padanya,,karena dia suka jalan di dalam kelas..dan lelet
 ..Kiat -kiat apa yang harus saya hadapi karena dia mau ujian semesteran..
 ??
 
 Trim's
 
 Mama Maya
 
 -
  Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] reksadana

2003-05-27 Terurut Topik Asrini
Moms/dads,

Ngomong-2 soal reksadana, aku jadi tertarik juga ingin buka a/c.
Tapi untuk di daerah kuningan, kira-2 reksadana dari bank mana
yang baik  cukup bonafit ?
Mungkin ada dari netters yang bisa sharing infonya.

Thanks,

-Original Message-
From: Sofie [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, May 23, 2003 10:35 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] reksadana


Call aja langsung ke 5151660 yang di BEJ dengan Fifi
kalau pusatnya di Kuningan, Menara Rajawali dgn
customer service 5761570-72

Kalau gak salah dulu minimal 5 jt sekali setor. 
Setiap bulan mereka akan kirim laporan keuangannya ke 
alamat kita. Saya joint reksadana ini dari thn 2001
bunganya tidak pernah saya ambil akumulatif aja dan
hasilnya lumayan kalau dibanding dengan deposito bank
kalaupun kita mau ambil bunganya juga boleh.
Kita kasih tau setiap bulan bunganya keluar di transfer
ke rekening kita, tidak kena biaya lho..

Rgds,
Sofie




At 01:30 PM 5/22/03 +0700, you wrote:
Dh,

Bisa infokan, pak ??
berapakah dana minimal yang bisa digunakan untuk reksadana tsb ?
kalau cara ikutannya (syarat) gimana juga ??
Tks banget,

Salam,
Yessy
Accounting - Indonet
- Original Message -
From: Iwan/finance dept. [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, May 22, 2003 11:46 AM
Subject: Re: [balita-anda] reksadana


 Kr ada bbrp rekan 'balita-anda' yg menanyakan reksadana melalui Japri, dr
pd gue harus terangin 1 persatu, mending saya pake JARUM aja dahsorry
bagi yg berkenan.

 Prinsip dasar nya dulu : NO RISK NO GAIN
 Cara kerja Reksadana, mengumpulkan dana dr nasabah kemudian di
investasikan dlm Money market (deposito, valas) atau Equity (saham), Fixed
Income (obligasi) atau campuran dr semuanya.
 ResikoReturn
 Money Market/kecilkecil
 Fixed Income

 Campuranmoderatemoderate

 Sahambesarbesar atau malah rugi besar

 Kalau gue sih ambil yg cukup aman, yaitu yg dana di investasikan di Fixed
Income dg asumsi obligasi, apalagi obligasi pemerintah mana mungkin default.

 Gue ikut di reksadana DUIT (dr Eficorp), yg perbulannya dpt return 1.3%
s/d 1.6% (1 th lalu 21,56%). Investasi reksadana tidak dikenakan PAJAK.
 Gue juga ada ikut Schroder Dana Mantap plus, yg returnya sedikit lebih
kecil (tp perh.nya lebih bonafid), ada juga Trimegah.

 Kalau di LN, yg namanya reksadana (mutual fund) udah umum bener, Indo aja
yg masih belum menjamur. Kalau mau ikut, ambi pesh. yg bonafide, bahkan
Citibank/HSBC udah ada reksadananya, jd relatif lebih aman lah.

 Dg raturn yg 1,3% aja/bulan, badingkan ama deposito 12% yg net nya hanya
0.8% (62% lebih tinggi). tapi INGAT, return nggak DIJAMIN !



 Kalau return asuransi, yg pastinya cuman 4-6% pertahun doank ! TP ada
proteksinya.

 e1




-

 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

 Info balita, http://www.balita-anda.com

 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





-

 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/

 Info balita, http://www.balita-anda.com

 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] susah minum susu formula

2003-05-27 Terurut Topik Iwan/finance dept.
Moms/Dads,
mau nanya,. bayi (4 bln) saya 3 hari terakhir ini susah banget minum susunya
(standart nya 720ml, hanya dpt 600-an aja). Kenapa yah.dot nya sih di
gigit2 tp nggak di sedotKalaupun akhirnya 1 botol habis (120cc) bisa
ampe 1 jam baru abis. Nggak ada tanda2 dia sakit, tetep mau maen, semua
normal.
Biasanya sih gampang aja, ..susu formula nya Olac  Envamil A+ (gantian
pemberiannya).

thx infonya,
e1




-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] BAB balita

2003-05-27 Terurut Topik Yessy

Jadi its ok ya bu.
kalo kadang -kadang  apa yang dimakan, keluarnya masih utuh gitu.
soalnya fauzan (7 bln) pernah makan pepaya (dijus)
tapi kok keluar lagi :)
saya jadi takut mau ngasih pepaya lagi...

Salam,
Yessy - mam Fauzan

- Original Message -
From: Ella [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, May 28, 2003 10:54 AM
Subject: Re: [balita-anda] BAB balita


 Mbak,
 Waktu Farhan umur setahun juga gitu. Makan jagung, itu jagung bulet-bulet
 keluar bareng pupnya . Apalagi wortel. Aku dah tanya DSA-nya katanya gak
 papa. Sistem pencernaannya belum terbentukdengan baik. Tapi alhamdullillah
 sekarang 17bln ato kalo gak salah sejak 14bln gak ada lagi yang kebuang.
 Gitu aja sharing nya mbak ..

 Thank you and regards,
 Ella

 email address: [EMAIL PROTECTED]




-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Piknik Ciparay -- Padepokan Lembah Ciparay

2003-05-27 Terurut Topik Jacobz, Femmy X
dear moms  dads,
 
berhubung ada beberapa teman yang japri ke saya menanyakan piknik Ciparay,
saya sharekan aja di sini, ya ? mohon maaf kalau ada yang tidak berkenan.
Piknik Ciparay ini diadakan oleh kantor, jadi kita pergi rombongan 40 orang,
biayanya Rp 150.000 per orang, untuk 2 hari 1 malam. Karena pondokan yang
ada hanya 5, yang masing2nya diisi 8 orang. Tempat tidurnya seperti bale2
gitu, jadi tidur deh berjajar ber-8.
 
kalau ada yang mau melihat photo lokasinya, boleh japri ke saya. Di sana
kita bisa mandi2 di pancuran air panas, kemudian dilanjutkan turun dikit
mandi2 air dingin di sungai Ciparay. Jarak dari Padepokan ke lokasi air
panas kurang lebih 300 meter, dan jalannya menuruni tangga, gitu... Jadi
kalau pulang, jalannya menanjak. Agak capek, memang, tapi Callista, 3,3 th
enjoy aja, dan dia menikmati sekali naik turun ke lokasi, tanpa sekalipun
digendong. Oh iya, air panas di situ mengandung belerang, tapi kadarnya
tidak banyak, cuma panasnya itu saya sendiri tidak begitu tahan, tapi teman2
yang lain banyak yang bisa berlama2 di air panas tsb. 
 
Begitu juga ketika keesokan harinya jalan2 ke curug Cigamea, kita bisa
sekalian ber-hiking ria. Dari padepokan, kurang lebih 40 menit perjalanan ke
lokasi curug. Seperti juga ke lokasi air panas, jalannya juga menurun.
Callista juga ikutan jalan, tanpa digendong. Calon pendaki gunung, nih...itu
kata seorang temanku. Untuk berenang di bawah air terjun, harus melewati
batu2 besar atau kecil, juga aliran air yang duingin...hitung2 melatih
keseimbangan, melompati batu2 dan merasakan air yang sedingin es. 
 
Oh iya, PLC ini tempatnya memang agak berdimensi spiritual gitu, seperti
yang dituturkan dengan lengkap oleh seorang teman di bawah ini. Pengalaman
Callista di Bantul, Yogya hampir saja terulang kembali. Ternyata, (saya baru
saja ngeh) Callista bisa melihat makhluk2 halus tersebut. Sepertinya menurun
dari bapaknya. Jadi dia gak mau ke luar kamar sama sekali, malah minta
pulang. Setelah dibujuk2 dan juga diberi minum air putih oleh pak Tony
(pemilik PLC) baru deh dia agak tenang, bercanda2 dengan temannya dan
kemudian tidur dengan pulasnya.
 
Secara keseluruhan piknik ke Ciparay, sangat mengesankan, karena berbeda
dengan ke tempat2 lain, di situ kita diajarkan untuk bersahabat dengan alam
dengan menjaga kebersihannya (tidak membuang sampah sembarangan),
keseimbangannya (dengan anjuran untuk membatasi pemakaian sabun baik di
kamar mandi maupun pada waktu mandi2 di air panas, tidak diperkenankan
memakai sabun), juga ruang2 yang dibangun begitu menarik, maklum aja pak
Tony, pemiliknya seorang arsitek.
 
Jadi, buat rekan2 yang berminat, atau mencari alternatif untuk mengisi
liburan nanti, silakan aja hubungi telp di bawah ini : (oh iya, maaf ya
kalau puanjang banget ceritanya)
 
Padepokan Lembah Ciparay
Kp. Ciparay, RT 004/08 Lokapurna
Kawasan Wisata Alam Gunung Salak Endah
Desa Gunung Sari - Kec. Pamijahan
Kab. Bogor 16630
Telp. (0251) 641016
 
salam,
femmy
 
 From: Widianto, Agus  
 Sent: Tuesday, May 27, 2003 10:52 AM 
 Subject:  Berbagi Pengalaman Piknik Ciparay 
 
 Piknik Ciparay, 
 
 Piknik kali ini, yang bagi saya baru pertama kali ke tempat itu, merupakan
pengalaman yang komplit.  Dari sisi pemandangan, banyak spot yang indah
untuk diabadikan.  Saya sedang develop foto-fotonya, nanti kalau sudah jadi
akan saya share.   Yang lebih menarik, alam tidak hanya diapresiasi
keindahannya (nilai estetika)nya saja, namun banyak peserta yang mendapat
pemahaman lebih tentang hubungan alam dengan manusia.  Nilai-nilai yang
lebih dalam yang terdapat pada alam.  Tema pemondokan Ciparay memang
menggali nilai spiritualitas itu, dan oleh pak Tony (pemilik), diwujudkan
dalam tata ruang yang senafas dengan tema.  Misalnya, beberapa tempat
dibangun dengan falsafah yang dalam, dikaitkan dengan kehendak Allah dan
aura alam yang ada.

 
 Cerita-cerita tentang keunikan resort dikembangkan (berkembang) menjadi
cerita-cerita berdimensi spiritual, terkadang hampir menjadi takhayul.
Suasana gaib mewarnai tempat-tempat dan fasilitas tertentu yang disediakan,
misalnya: lapangan rumput untuk olah meditasi, bangunan yang bebas unsur
logam untuk perenungan, lapangan meditasi kedua yang serupa bentuk sperma,
bahkan pancuran air panas dan mandi di sungai yang dapat menguji keselarasan
seseorang dengan alam sekitar.  Cerita-cerita tentang penampakan
seseorang/makhluk yang seringkali ada, juga menjadi latar belakang suasana
yang disampaikan oleh pak Tony.

 
 Keramahan pemilik resort, kearifan yang selalu disampaikan agar kita
bersahabat dengan alam, kepandaiannya bermain gitar, dan masakan yang luar
biasa lezat, menjadi daya tarik yang tiada habis dalam menikmati lingkungan
resort yang tidak begitu luas tersebut.  Setiap kegiatan, setiap bentuk
fasilitas serta kontur lahan, selalu mempunyai makna yang sarat dengan
nilai-nilai kearifan terhadap konservasi alam.  Itulah yang selalu dijaga,
misalnya, agar pengunjung tidak lebih dari 40 orang untuk menjaga aura
resort yang 

Re: [balita-anda] madu (was Minum Teh Manis or Teh Botol)

2003-05-27 Terurut Topik Yessy

Mbak Ella, infonya dong :
kalau Farhan pakai madu apa ??
madunya gak usah dicampur pake air yach ??

Tks,
yessy - mam Fauzan

- Original Message - 
From: Ella [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, May 28, 2003 10:52 AM
Subject: Re: [balita-anda] Minum Teh Manis or Teh Botol


 Mbak ..
 Minum madunya 2 jam sebelum makan. Kalo saya setiap jam 6 pagi Farhan (17
 bln) minum madu 1 sendok teh , makan paginya adalah jam 8.
 
 Thank you and regards,
 Ella
 
 email address: [EMAIL PROTECTED]
 



-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Anak suka menggaruk

2003-05-27 Terurut Topik Hikma Safrina Munir
mbak Bundanya Naufal,

Saya bukan mau kasih solution nih, tapi cuman mau share.  Raihan (21 bulan) 
juga begitu .. malah waktu baru umur 10 bulanan deh .. .dia udah bisa duduk 
manis sambil kupek-kupek (ini bahasa Indonesia bukan ya??) luka gigitan 
nyamuk ditangan ato kakinya, kadang sampe berdarah  agak lucu sih liat 
dia kalo lagi melakukan aktifitas ini ... krn mulutnya sampe monyong ... 
saking seriusnya tuh ngupek.

Setelah diperhatikan ternyata gaya dan hobinya itu persis sama dengan salah 
satu dari oomnya dan ibunya. Duh kayaknya sih ini turunan deh ... susah lah 
kalo gitu ... harus tunggu sampe dia sudah agak besar dan ngerti kalo itu 
bahaya (bisa infeksi dan merusak kulit).  Jadi yg saya lakukan sekarang 
cuman rajin2 potong kukunya, terus kalo lagi tidur, bekas gigitan nyamuknya 
saya kasih minyak cap beruang ... utk menghilangkan gatal dan merahnya 

Kalo utk mbak ... coba deh dilihat ... apa yg bikin kepalanya gatal  
kalo krn kulit kepalanya kering, bisa tuh dikasih hair lotion...

Maaf ya kalo gak banyak bantu ...

Sofie



At 10:57 AM 5/28/2003 +0700, you wrote:
Dear netters,
Anak saya Naufal (4 bl) kalau mau tidur kebanyakan rewel apalagi kalau
siang hari (mungkin karena cuaca panas) selain itu dia juga sekali garuk
kepalanya atau tangannya sampai luka . Padahal saya sudah potong kuku
jarinya hampir dua hari sekali , setelah saya pegang walaupun pendek
kukunya tapi tajam, jadi kalau dia garuk kepala dsb pasti ada bekasnya
kadang sampai berdarah, saya jadi kasihan sekali melihatnya. Kalau memang
dia menggaruk itu karena gatal tapi kenapa pada saat dia mainan tidak
melakukan kebisaannya tsb. Sempat saya kasih sarung tangan tapi kata teman
 ortu tidak dibolehin karena sudah besar nanti takutnya dia nggak aktif,
tapi kalau dibiarkan kulitnya luka-luka. Mohon sharing dari rekan milis.
Thanks,bundanya Naufal
(Embedded image moved to file: pic18114.pcx)
-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


Best Regards,

Sofie Hikmasafrina Munir

Marine  Aviation Group
PT. IBS Insurance Broking Service
Phone no. 021 - 515.3131 ext.2616
Fax no. 021 - 515.1414
[EMAIL PROTECTED]



RE: [balita-anda] Bercak putih di bibir

2003-05-27 Terurut Topik Amelia
Mba Mieta,
betul seperti yg Bunda Tifa bilang, kalau anak saya oleh DSA nya di beri 
Mycostatin (CMIIW) dan bercak nya hilang.

salam,
Amelia
At 10:41 AM 5/28/2003 +0700, you wrote:
Kayaknya itu jamur Bu, akibat minum susu formula
Bisa dihilangkan dengan rajin membersihkan bibir dan lidahnya dan 
memberinya air putih

Bunda Tifa

-Original Message-
From: Mieta Yudiandari [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, May 29, 2003 10:36 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Bercak putih di bibir
Dear all,

Anak saya, Fadhil (3.5 bln) kok akhir2 ini ada bercak putih, seperti bekas 
susu formula, di bibir bagian dalamnya ya   Saya udah berusaha 
untuk menghilangkan, tapi enggak bisa.
Jadi seperti sariawan/luka tapi warnanya putih.
Tapi dianya enggak rewel sih, jadi kesimpulan saya dia enggak kesakitan
Ada yang punya pengalaman sama nggak?? Bisa dihilangin nggak ??? Sharing 
dong !!!

Rgds

Mieta

-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


-
Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] susah minum susu formula

2003-05-27 Terurut Topik Yunita
Pak,
Coba dicek dotnya, barangkali kekecilan sehingga doi males (maklum kan udah
tambah gede !).
Ukuran dot itu kan ada yang S, M dan L.
Mudah mudahan membantu.

Salam,
Mama Ruru

 Moms/Dads,
 mau nanya,. bayi (4 bln) saya 3 hari terakhir ini susah banget minum
susunya
 (standart nya 720ml, hanya dpt 600-an aja). Kenapa yah.dot nya sih di
 gigit2 tp nggak di sedotKalaupun akhirnya 1 botol habis (120cc) bisa
 ampe 1 jam baru abis. Nggak ada tanda2 dia sakit, tetep mau maen, semua
 normal.
 Biasanya sih gampang aja, ..susu formula nya Olac  Envamil A+
(gantian
 pemberiannya).



-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] sharing pengalaman anak yang sering dirawat

2003-05-27 Terurut Topik Ade Novita

dear parents,

aku mau sharing pengalamanku dan terus terang aku bingung mau kasih judul apa. tapi 
aku pikir aku harus sharing dan kalau ada yang tidak berkenan mohon maaf. 
reva anakku sering sekali dirawat, mulai dari usia 8 bulan sampai sekarang usia 16 
bulan sudah 5 kali dirawat. semuanya dikarenakan panas tinggi. reva kalau sudah panas 
susah sekali masuk obat atau apapun ke dalam mulutnya sehingga panasnya sulit untuk 
turun karena aku cuma bergantung dengan kompres. kalau aku paksa masukin tempra atau 
panadol drop dia akan muntah. panas reva bahkan bisa sampai 41 an (dgn termometer 
digital). beberapa kali dirawat ternyata anakku sudah hapal rasa obat penurun panas 
sehingga ada penolakan dari dia dan membuat dia muntah. jadi anakku diselang seling 
tempra dengan panadol dan pernah proris. terakhir dia cocok dengan tempra syirup 
(kalau dikasih panadol akan muntah). tapi tetep anakku sulit turun panasnya dan 
prosedurnya kalau sudah 3 hari panas nggak turun turun maka perlu dirawat. 
tapi dari pengalaman 3 kali dirawat dimana reva baru dirawat setelah panasnya 3 hari 
nggak turun turun (berkisar 39 - 41) ketika akan dirawat anakku sulit untuk diinfus 
karena dehidrasi katanya, oleh karena itu begitu anakku dua hari panasnya nggak turun 
aku langsung setuju untuk dirawat karena dengan diinfus anakku ada cairan masuk.
setiap dirawat anakku selalu dianjurkan untuk foto rontgen, karena menurut dsanya ada 
banyak lendir. dan setiap dirawat anakku juga selalu di ambil darahnya untuk ditest. 
dsa nya selalu menjelaskan ke aku angka dan kalimat yang tertera pada hasil lab yang 
diagnosanya selalu tifus dan radang paru. karena aku nggak ngerti istilah kedokteran 
tersebut ya aku pasrah aja. 
belakangan aku baru tahu dari hasil seminar dengan dsa spesialisasi hati dan 
korespondensi email dgn dsa spesialisasi hati juga, kalau test untuk tifus hanya benar 
apabila menggunakan test yang namanya gal culture dan bukan widal. oleh karena itu 
ketika anakku untuk kelima kalinya dirawat aku meminta dsanya untuk tidak test widal 
tapi gal culture atau sekaligus saja keduanya. maka begitu diagnosa dijelaskan aku 
lihat disitu tetap ada widal dan ada juga gal culture, dan beliau bilang hasilnya 
positif tifus dan radang paru aku percaya aja karena aku udah minta dia untuk test dgn 
metode gal culture.
waktu dirawat aku juga meminta dsanya untuk nggak masukin dosis antibiotik yang 
terlalu keras (karena akhir akhir ini aku sering ketemu dgn bbrp orang tua yang bilang 
kalau dsa anakku terkenal sering memberikan antibiotik keras) dsanya bilang nggak bu 
karena dia hanya masukin anti kuman dan penambah daya tahan tubuh (lewat injeksi) dan 
tempra sirup 3 kali sehari yang diberikan pada saat anak saya panas diatas 39,5. 
ketika akan pulang setelah 4 hari dirawat saya meminta fotokopi hasil lab dan rontgen 
karena saya ingin cari second opinion kenapa anakku sering sekali tifus padahal aku 
sudah over protektif terhadap anakku. dan juga mencari tahu apa benar anakku perlu 
segera vaksinasi tifus.

untuk opinion pertama aku ke kepala bagian anaknya disitu opininya begini, dia malah 
akan menambah test darah anakku yang mengarah ke TBC. dan pengobatan tifus mestinya 
sampai tuntas dan bisa memakan jangka waktu yang lama dan beberapa kali test darah per 
 2 minggu bukan per 3 hari. hasil test lab yang menunjukkan tifus anakku meningkat 
karena sedang dalam proses penyembuahan makanya angkanya meningkat. mengenai obat 
obatan yang dikasih antara lain thiamysin, cefspan, imboost, mycostatin disuruh 
teruskan.

untuk opinion kedua aku ke dsa disitu juga yang punya sub spesialisasi penyakit 
tropis, opini beliau anakku sebenarnya belum tentu tifus hanya gangguan pencernaan 
saja (anakku waktu sakit dari pubnya bisa terlihat kalau dia makan wortel atau apa), 
dan hampir sama dengan dr tadi kalau angka tifus yang meningkat karena adanya 
pengobatan yang menandakan tercatatnya bakteri yang dimatikan justru kalau sedang 
aktif nggak begitu tinggi angkanya. dan menurut beliau obat yang ada dihabiskan saja 
tapi nggak perlu ditebus ulang sebagai mana perintah dsa anakku dan dsa opini I untuk 
memberikan pengobatan jangka panjang. dan dia juga tidak menyetujui kalau anakku 
dilakukan vaksinansi tifus menurutnya tunggu saja umur 2 tahun.

untuk opinion ketiga aku ke dsa spesialis pulmonologi, dokter ini sebenarnya sudah 
lama jadi pilihan aku untuk mengontrol pemberian antibiotik ke anakku, jadi setiap 
anakku sakit dan diberi obat selalu aku bawa ke beliau untuk didiagnosa ulang dan 
hasilnya aku selalu batal menebus resep dsa anakku dan menggantinya dengan resep dsa 
ini. memang sayang setiap kali dsa ini meminta aku untuk membawa copy hasil lab dan 
foto saya selalu lupa. nah sewaktu anak aku kemarin panas tinggi dsa ini sedang diluar 
jakarta. begitu dia balik aku kemarin bawa semua hasil lab dan foto anak aku dari 
beberapa kali dirawat, beliau memeriksanya dan akhirnya menyarankan aku untuk pindah 
dokter, kalau aku nggak 

RE: [balita-anda] sekolah

2003-05-27 Terurut Topik Reny Julianie
Dear M lina,
anak saya di kinderfield sejak umur 2 th (sekarang 3 th)
menurut saya sih kinderfield lumayan bagus ya
tiap minggu kita dikasih buku penghubung yang isinya
laporan kegiatan/perilaku anak selama seminggu.
Di kinderfield ortu/pengantar tidak diperbolehkan masuk kedalam
kelas, jadi anak2 latihan berani walaupun waktu pertama biasanya
ada yg nangis tapi lama-kelamaan berani sendiri.
Di akhir semester ada laporan dalam bentuk report
juga kumpulan hasil kerajinan anak kita di sekolah.
Soal bilingual saya lihat anak saya dan teman2nya ngak ada masalah.
kalo soal sekolah di 2 tempat, anak saya pernah mengalaminya
satu di kinderfield dan satu lagi di docto rabbit, keliatannya
sih dia baik2 aja, tapi hal ini hanya berlangsung 1 semester
soalnya saya takut dia kecapaian and bosen.

semoga membantu.


reny


-Original Message-
From: lina [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, May 27, 2003 7:49 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] sekolah


Dear All,

Ada yang masukin anak-anaknya di playgroup Kinderfield?. Bagus nggak
menurut moms  dads mengenai cara dan materi pengajarannya.

Trus gimana nih kalau anak usia 3 tahun dimasukkan dalam 2 playgroup
yang berbeda, misal yang satu dimasukkan ke playgroup beragama
menggunakan bahasa Indonesia dan yang satunya dimasukkan playgroup
seperti Kinderfield yang menggunakan bahasa Inggris sebagai bahasa
pengantarnya. Ada resiko psikologis nggak yah memasukkan anak sekaligus
dua sekolah (anak sekolah tiap hari, karena playgroup 1 minggu 3 kali).

Ditunggu masukanya.

Thanks.


Lina





-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] TIDAK TIDUR

2003-05-27 Terurut Topik Sitarasti
Pak Gopal, 
Kasus yg bapak alami itu biasa banget kog. Anak saya Ruru (4 bulan) juga
begitu waktu masih umur 2 bulanan. Kakaknya, Tosan (2 th) juga bikin mamanya
langsung kurus waktu itu karena kurang tidur. Tapi waktu umur 3 bulan pola
tidur mereka mulai berubah.
Anak saya Ruru mulai umur 2.5 bulan sudah normal jam tidurnya (ngikutin
orang gede). Walau kadang2 masih ada acara begadang pada saat2 tertentu.
Tapi sekarang sudah uenak banget buat mamanya. Bahkan kalo malem saya yang
bangun duluan untuk nyusuin dia walau anaknya tetep merem sambil minum. 
Jadi, sabar aja ya pak.  Ada masanya sendiri2 kog. Tunggu tanggal mainnya
deh.

Mama Tosan  Ruru 





dear all
saya punya anak balita -\+ 2 bulan waktu baru lahir sampai 1 bulan anak ini klo malam 
tidur nyenyak sekali tapi pada saat umur 1 bulan keataas klo malam mesti bangun jam 11 
sampai jam 3 pagi didalam kurun watu itu hanya tidur kurang dari 1/2 jam apakah ada 
yang punya solusi utk problem saya

RE: [balita-anda] Bercak putih di bibir

2003-05-27 Terurut Topik Reny Julianie
dear M Mieta
anakku pernah kaya gitu tadinya saya sangka
malah dia habis nelan tissue he he he
waktu itu anak saya, saya beri teh crisantenum (cmiiw)
info itu saya dapat dari milis tetangga
saya beli teh crisantenum nya disupermarket sogo
(mungkin di supermarket lain ada)
bentuknya sachet.
Tapi waktu itu anak saya sudah berusia  1th
karena anak mbak masih 3,5 bulan mungkin lebih baik tanya
ke DSA nya dulu.

salam,

reny

-Original Message-
From: Mieta Yudiandari [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, May 29, 2003 1:36 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Bercak putih di bibir


Dear all,

Anak saya, Fadhil (3.5 bln) kok akhir2 ini ada bercak putih, seperti
bekas susu formula, di bibir bagian dalamnya ya   Saya udah
berusaha untuk menghilangkan, tapi enggak bisa. 
Jadi seperti sariawan/luka tapi warnanya putih.
Tapi dianya enggak rewel sih, jadi kesimpulan saya dia enggak kesakitan
Ada yang punya pengalaman sama nggak?? Bisa dihilangin nggak ??? Sharing
dong !!!

Rgds

Mieta 



-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]