RE: [balita-anda] Virus 1 Juni

2001-05-30 Terurut Topik Taufan Surana
Halo Rekan Netters, Menanggapi email dari Pak Wawan ini, menurut McAfee.com, berita ini hanya bohong (HOAX Email). Berikut saya forwardkan pesan dari McAfee.com forwarded message : - McAfee AVERT Labs would like to inform you of a new email HOAX. This email message is

RE: [balita-anda] Virus 1 Juni

2001-05-30 Terurut Topik Retno Prasasti
pak Wawan, bagaimana dengan info yg berikut? (saya ambil dari milis HI) tik. MENYAMBUNG MAIL DARI MARTA MENGENAI SULFNBK Saya harap rekan-rekan jangan panik dulu, lalu mendelete file SULFNBK.EXE seperti yang tercantum dalam email yang di bawah ini. Sebetulnya file SULFNBK.EXE adalah file

[balita-anda] Re: [Fwd: [balita-anda] eBook Perkembangan Anak]

2001-05-30 Terurut Topik Catrien Lanny
Yeah Mr. Dadi, Sa' iki aku wes iso mlebu kock, bien ora iso P'Taufan, setelah pantang mundur untuk subscribe ke Babybrain, sekarang sudah bisa. Bye. Dadi Widjaja wrote: Dear Lanny, Yah jelas mental. Wong e-mail Tjiwi dan Lotus notes itu sudah diblokir dari yahoogroups. Nggak

[balita-anda] Virus 1 Juni..cara mengembalikan SULFNBK.EXE

2001-05-30 Terurut Topik Wawan
kalo terlanjur terhapus... coba ibu liat di recylcle bin, mungkin masih ada disana... recycle binnya di klik 2 x setelah itu pilih file yang terhapus, dan direcover.. coba ya..mudah2an bisa lagi-lagi mohon maaf atas kebdohan saya... wawan - Original Message - From: "rini_sb" [EMAIL

Re: [balita-anda] Darah tinggi

2001-05-30 Terurut Topik Devi Susanti
Dear Mba' Anita, Kalo di DSOG saya, kalo kita ada riwayat DT .. mk sejak periksa awal beliau akan mengatur polamenu kita.Yaitu menu yg bisa mencukupi kebutuhan gizi ibu hamil, janin sklg menu utk kita yg punya DT. Shg bisa terkontrol dg baik tdk membahayakan baik si ibu maupun si janin. Utk

RE: [balita-anda] Ditinggal Pergi

2001-05-30 Terurut Topik Frida Mutiara Samosir
BILA KAU PERGI MAMA kau tak memerlukan ijinku yang baik bagimu pasti baik bagiku namun katakan padaku ! jangan menghilang begitu saja. Lebih baik aku menjerit dan menentang ketimbang hidup dalam keraguan yang tak jelas bahwa aku akan mendapatimu pergi lagi. Karena itu aku harus menjagamu.

[balita-anda] teknik mengajar bayi membaca.

2001-05-30 Terurut Topik I Gede S. Aryana
Rekan-rekan, Saya mohon bantuan, kalau di antara rekan-rekan masih ada yg menyimpan e-mail ttg metode mengajar bayi membaca, tolong diforward ke saya. Supaya tidak mengganggu yg lain, mungkin bisa dikirimkan ke saya lewat japri. Kalau tidak salah dulu ada yg menyebutkan metodenya dengan nama

Re: [balita-anda] Ditinggal Pergi

2001-05-30 Terurut Topik Yudhiawati/BMS
aduh mba' jadi inget si kecil nich yang sekarang udah ngerti kalo ditinggal kerja Ade - Original Message - From: Frida Mutiara Samosir [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, May 30, 2001 1:40 PM Subject: RE: [balita-anda] Ditinggal Pergi BILA KAU PERGI MAMA

Re: [balita-anda] PRT ber-kesan bronchitis

2001-05-30 Terurut Topik Patricia Soetjipto
Jadi bronchitis itu menular yach. Soalnya aku tanya sama DSAku dia bilang tidak menular, karena BS saya bronchitis, karena dibilang tidak menular ya, saya pakai terus dari anak saya umur 3 bulan sampai sekarang 16 bulan. Mohon sharingnya dong. -Original Message- From: Nuraini-FEDUs

[balita-anda] Bom Virus 1 Juni (HOAX) - Urgent

2001-05-30 Terurut Topik Suryaningrum
- Original Message - From: helpdesk To: ai Sent: Tuesday, May 29, 2001 11:40 PM Subject: [user] Info Helpdesk: Bom Virus 1 Juni (HOAX) Dear User, a.. The virus/worm W32.Magistr.24876@mm can arrive as an attachment named Sulfnbk.exe. The Sulfnbk.exe file used by Windows is located

Re: [balita-anda] Dokter di RSB Asih dan RSPI

2001-05-30 Terurut Topik roi
Mbak, Ada beberapa dokter yang praktek di Asih dan PI. Diantaranya Dokter Bambang Yudho. Sewaktu saya tanyakan mana yang lebih baik antara Asih dan PI beliau tidak terlalu mengkomersialkan salah satu RS tsb. Dan juga selama berobat tidak melulu menyarankan harus periksa lab. atau resep obat yang

Re: [balita-anda] pilek batuk karena alergi

2001-05-30 Terurut Topik Feni Novalina
Mbak, gimana caranya kok bisa tahu kalau anaknya alergi, apakah melalui tes alergi..., soalnya anak saya (13 bln) juga suka pilek padahal sekarang dia sedang berobat karena ada flek di paru2. Salam Feni - Original Message - From: NOVITA SARI [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED]

[balita-anda] OOT:Miranda, where are U?

2001-05-30 Terurut Topik Susan Sumali
Dear All, sebelumnya saya mohon maaf lewat jalum nih. Kalau gak salah dulu mbak Miranda Ondang [mailto:[EMAIL PROTECTED]] itu menjual Buku Little Readers, saya coba kirim e-mail ke beliau kok mental terus ya. Mohon yang mengetahui e-mailnya yang baru atau Mbak Miranda sendiri bisa kirim e-mail ke

Re: [balita-anda] PRT ber-kesan bronchitis

2001-05-30 Terurut Topik Deddi Marjoni
Testing - Original Message - From: Patricia Soetjipto [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: 30 May, 2001 2:21 PM Subject: Re: [balita-anda] PRT ber-kesan bronchitis Jadi bronchitis itu menular yach. Soalnya aku tanya sama DSAku dia bilang tidak menular, karena BS saya

Re: [balita-anda] MENGAJARKAN MATEMATIKA PADA BAYI 3)

2001-05-30 Terurut Topik Dien Ardiani
Pak Basuki kita mengenalkan matematika pada anak saat usia berapa? - Original Message - From: [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, May 11, 2001 8:39 PM Subject: Re: [balita-anda] MENGAJARKAN MATEMATIKA PADA BAYI 3) Mau kenduri di kantor? Perlu nasi tumpeng? klik,

[balita-anda] Fw: [user] Info Helpdesk - Tambahan ttg Virus HOAX (SULFNBK.EXE)

2001-05-30 Terurut Topik Suryaningrum
- Original Message - From: Helpdesk To: [EMAIL PROTECTED] Cc: helpdesk Sent: Wednesday, May 30, 2001 12:10 AM Subject: [user] Info Helpdesk - Tambahan ttg Virus HOAX (SULFNBK.EXE) Dear Customer, Melanjutkan info kami sebelumnya tentang virus, dengan ini kami menginformasikan

[balita-anda] Yayasan yatim piatu di jaktim (kalimalang)

2001-05-30 Terurut Topik Dewi Hayu
Selamat sore rekan balita anda Ada pertanyaan titipan ( dulu pernah dibahas ) mengenai yayasan yatim piatu. Dimana ( no telpon ) bisa menghubungi yayasan yatim piatu di sekitar jaktim ( kalimalang ). Adakah bapak/ibu yang punya pengalaman berkunjung bersama si kecil ( melatih kepekaan sosial )

RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca.

2001-05-30 Terurut Topik Ani Rachmawati
kalo boleh saya juga mau , sama kayak pak gede lewat japri aja mamanya nanda -Original Message- From: I Gede S. Aryana [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 30, 2001 1:40 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:[balita-anda] teknik mengajar bayi membaca.

RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca.

2001-05-30 Terurut Topik Amalia Gusti
saya juga berminat...kirim lewat japri yaa.. mamanya athar -Original Message- From: Ani Rachmawati [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 30, 2001 2:35 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca. kalo boleh saya juga mau , sama

Re: [balita-anda] MENGAJARKAN MATEMATIKA PADA BAYI 3)

2001-05-30 Terurut Topik basuki_r
Kalau mbak irene sih 3-4 bulan udah diajarin Kalau saya berhubung tahunya baru sekarang ya sekaranglah saat umur anakku 2 tahun Dien Ardiani wrote: Pak Basuki kita mengenalkan matematika pada anak saat usia berapa? - Original Message - From: [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL

Re: [balita-anda] pilek batuk karena alergi

2001-05-30 Terurut Topik merie . boenawan
Kagak perlu dites, biasanya pagi-pagi dia itu pilek, siangnya seperti sudah sembuh, tapi masih bunyi, Dikasih obat pun kagak sembuh-sembuh mungkin harus dijemur tiap pagi, soalnya pagi-pagi dia tuh meler terus.apalagi kalo sudah kena matahari. Tetangga saya sih bilang, dijemur aja tiap

[balita-anda] FW: Just for Mom

2001-05-30 Terurut Topik Aminah_Aminah
Rintik hujan selalu membuat saya terharu. Rintiknya, mengingatkan pada masa-masa yang telah lalu. Begitu pula hari ini.  Dulu, sewaktu kecil, saya ingin sekali punya mantel hujan. Kuning, itu warna yang saya inginkan. Teman-teman saya yang lain telah memilikinya, dan mereka tampak gagah dengan

RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca.

2001-05-30 Terurut Topik merie . boenawan
Saya juga dong. tx Amalia Gusti [EMAIL PROTECTED] on 05/30/2001 04:41:40 PM Please respond to [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] cc: Subject: RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca. saya juga berminat...kirim lewat japri yaa.. mamanya athar -Original

RE: [balita-anda] pilek batuk karena alergi

2001-05-30 Terurut Topik Susan Sumali
Atau kayak anak saya, batuknya cuma tengah malam aja. -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 30, 2001 3:47 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] pilek batuk karena alergi Kagak perlu dites, biasanya pagi-pagi dia itu

RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca.

2001-05-30 Terurut Topik Rahmawati Setiadi
Saya juga berminat juga dong. Thank's Wati -Original Message- From: Amalia Gusti [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 30, 2001 3:42 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi

[balita-anda] Be aware with ants

2001-05-30 Terurut Topik Sofie
Hati-hati... apalagi kalau punya anak kecil Subject: True Incidents Incident 1: A little boy died because surgeons found ants in his brain! Apparently this boy had fell asleep with some sweets in his mouth or with some sweet stuff beside him. Ants soon got to him and some ants in fact

Re: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca.

2001-05-30 Terurut Topik Djelantik R.H. Siregar
Saya juga ingin dikirimi. Tolong diforward ke saya juga ya lewat japri saja. Thank's - Original Message - From: I Gede S. Aryana [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, May 30, 2001 1:39 PM Subject: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca. Rekan-rekan, Saya

[balita-anda] Situasi menggawat

2001-05-30 Terurut Topik Adhita Idris
Kantorku di GKBI Sudirman, sudah disuruh pulang. Pulang deh ibu ibu. Semoga situasi nggak menggawat! Adhita Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, http://www.indokado.com/kueultah.html Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika berinternet, email ke:

Re: [balita-anda] Situasi menggawat

2001-05-30 Terurut Topik Diah Handayani
aduuh.. nanggung nih mbak adhita.. udah ampir jam 17.00... kantorku bubar jam 17.30.. :-( beneran syerem ya.. aku barusan dapat posting dari satumed.. kabarnya masa pro gusdur udah bersiap mati syahid disitu.. langsung aja massa yang nonton aksi mereka langsung mundur.. ngeri kali ye kalo

[balita-anda] Re: Teori Glen Doman Mengajar Bayi Membaca

2001-05-30 Terurut Topik Irene F Mongkar
Pak Gede dan rekan-rekan di Balita Anda, Bukunya berjudul Bagaimana Mengajar Bayi Membaca atau yang edisi Inggrisnya How to teach your baby to read, karangannya Glenn Doman. Saya juga udah coba cek ke toko buku dan memang udah sekitar 2 tahun yang lalu habis. Saya pun udah coba cek ke

RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca.

2001-05-30 Terurut Topik Haryanto Kurniawan
Kayaknya banyak yg mau nih, termasuk saya, gimana kalo dikirim ke jalur umum aja? Tapi kalo yg lain terganggu ya japri is OK lah... Regards, -Original Message- From: Djelantik R.H. Siregar [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 30, 2001 16:23

[balita-anda] Ditinggal Pergi

2001-05-30 Terurut Topik anastasia . esti
mba wiydia, emang ada masanya buat anak yg udah ngerti kalo kita tinggal pergi kerja. Novena juga sempet spt itu wkt umurnya 1 s/d 1,5thn. saya juga ngumpet2 kalo pergi. tp ibu saya beberapa rekan kantor malah ngelarang. justru kita hrs pergi didepan mata dia sambil dikasi penegrtian bhw

RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca.

2001-05-30 Terurut Topik Julinorita Simatupang
Saya juga berminat kalau tidak keberatan..lewat Japri yach...thx a lot. -Original Message- From: Rahmawati Setiadi [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 30, 2001 4:20 PM To: '[EMAIL PROTECTED]' Subject:RE: [balita-anda] teknik mengajar bayi membaca. Saya

Re: [balita-anda] Re: Teori Glen Doman Mengajar Bayi Membaca

2001-05-30 Terurut Topik Holiwati
Saya sangat membutuhkan buku tersebut. Sangat berterima kasih sekali kalau Bu Irene mau memfotokopikannya, dan mohon informasi berapa biaya fotokopi dan biaya pengirimannya. Salam, Holiwati - Original Message - From: Irene F Mongkar [EMAIL PROTECTED] To: I Gede S. Aryana [EMAIL

RE: [balita-anda] Re: Teori Glen Doman Mengajar Bayi Membaca

2001-05-30 Terurut Topik I Gede S. Aryana
Bu Irene, Terima kasih untuk jawabannya. Saya tunggu informasi untuk dua buku yg ibu sebutkan; mengajar bayi membaca dan matematika. Untuk rekan-rekan yg sudah menirimkan informasi ke saya lewat japri saya, saya ucapkan terima kasih banyak. Mudah-mudahan kita semua di milis ini bisa mempelopori

[balita-anda] Teknik mengajar bayi membaca Glenn Doman 1

2001-05-30 Terurut Topik Tommy Sulianto
Saya Posting lewat JALUM saja, karena banyak yang minta... Sorry bagi yang sudah ada Mengajar Bayi Anda Membaca Membaca merupakan salah satu fungsi tertinggi otak manusia dari semua makhluk hidup di dunia ini, cuma manusia yang dapat membaca. Membaca merupakan fungsi yang paling penting dalam

[balita-anda] Teknik mengajar bayi membaca Glenn Doman 3

2001-05-30 Terurut Topik Tommy Sulianto
Ancaman Kebosanan adalah satu-satunya ancaman. Jangan sampai anak menjadi bosan. Mengajarnya terlalu lambat akan lebih cepat membuatnya bosan daripada mengajarnya terlalu cepat Pada tahap pertama ini, dua hal luar biasa telah anda lakukan: 1. Dia sudah melatih indera penglihatan, dan yang lebih

[balita-anda] Teknik mengajar bayi membaca Gleen Doman 2

2001-05-30 Terurut Topik Tommy Sulianto
BAGAIMANA MENGAJAR BAYI ANDA MEMBACA Dua faktor yang sangat penting dalam mengajar anak: 1. Sikap dan pendekatan orang tua: syarat terpenting adalah, bahwa diantara oran tua dan anak harus ada pendekatan yang menyenangkan, karena belajar membaca merupakan permainan yang bagus sekali. Belajar

Re: [balita-anda] pilek batuk karena alergi

2001-05-30 Terurut Topik Feni Novalina
Bagaimana kita tahu, kalau Penyebabnya itu apa? jadi kalau udah ketahuan khan bisa dihindari Salam Feni - Original Message - From: Susan Sumali [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, May 30, 2001 4:01 PM Subject: RE: [balita-anda] pilek batuk karena alergi

RE: [balita-anda] Bintik Merah

2001-05-30 Terurut Topik Indraiti Mulja
Mbak, Akar alang2 itu bisa didapat di Hero di tempat sayuran. Bentuknya seperti bambu cuma kurus seperti lidi dengan panjang kira 20 cm. Belinya per ikat, isinya kira2 10 batang. Cara masaknya : 1 ikat akar alang2 dicuci sampai bersih, ditambah gula batu sedikit untuk penyedap rasa. Dimasak

Re: [balita-anda] pilek batuk karena alergi

2001-05-30 Terurut Topik merie . boenawan
kita harus perhatikan, apakah dia alergi debu, ac, kecap atau apa saja, kita harus liatin, susah-susah gampang sih.. pertama kali juga saya kagak tahu, kenapa anak saya kagak sembuh-sembuh, sudah 2 minggu lebih, saya coba rubah tempat mainnya seperti di ranjang saya yang ada ac atau di kasur di

[balita-anda] Bagaimana Mengajar Bayi Membaca

2001-05-30 Terurut Topik Irene F Mongkar
Dear Netters, Pagi ini saya udah cek, biaya foto copy plus bindingnya Rp.24.500,-. (tadi via japri ada beberapa yang saya jawab Rp.26.500,-, seharusnya Rp.24.500,-).Bagi rekan-rekan netters yang berminat, bisa saya membantu dengan foto copykannya. Tolong kalo mo pesan via japri yach (jadi

[balita-anda] Bagaimana dengan bi-lingual teknik ? --- Teknik mengajar bayi membaca Gleen Doman 2

2001-05-30 Terurut Topik roi
Pak Tommy, Setelah saya baca sepertinya sangat tersistematisasi proses pembelajarannya. Kalau dirumah terdapat dua bahasa, katakanlah bahasa Jawa (sebagai bahasa ibu) dan Indonesia. Dalam keseharian di keluarga melakukan percakapan bahasa jawa 70 %, dan saya hanya ingin mengajarkan bahasa

[balita-anda] Maternity leave

2001-05-30 Terurut Topik icah
Netters semua, Aku mo pamit dulu nih untuk cuti melahirkan mulai besok sampai september, doakan mudah2an proses melahirkannya lancar dan selamat. Terima kasih atas semua masukan yang sangat berharga selama ini, semoga milist ini makin rame dan informatif. Regards Icah Andri

[balita-anda] Sulit makan -Reply

2001-05-30 Terurut Topik Retno Adriani
Dear Netters Saya juga mau minta saran dari rekan-rekan semuanya. Putri saya (4,5 bln) sudah dari usin 4 bln saya coba perkenalkan makanan semi padat. Saya coba sekitar jam 10 bubur susu Creme Nutricia (hanya 2 sendok, itupun agak cair), kira-kira jam 1 (kadg2 juga molor tergantung dia bobok

Re: [balita-anda] Maternity leave

2001-05-30 Terurut Topik laily . ida . kurnia
Mbak icah aku do'ain semoga lancar dan tidak ada halangan apa2x. Selamat regards, Laily Order Desk Officer Philips Lighting Surabaya [EMAIL PROTECTED] on 05/31/2001 10:52:08 AM Please respond to [EMAIL PROTECTED]@SMTP To: [EMAIL PROTECTED]@SMTP cc: Subject:[balita-anda]

Re: [balita-anda] Bagaimana dengan bi-lingual teknik ? --- Teknik mengajar bayi membaca Gleen Doman 2

2001-05-30 Terurut Topik Budi Susanto
Yang saya ketahui otak anak kita sangat luar biasa, karena ada salah satu komponen yang disebut dengan Broca's Area (berfungsi sebagai dictionary dalam otak kita) dari proses rangsangan auditory, visual maupun kinentetik, disarankan second language diajarkan pada usia 0 - 6 tahun maksimal 10

Re: [balita-anda] Maternity leave

2001-05-30 Terurut Topik Santya Budiati
Mabk Icah, Mbak, aku do'ain mudah - mudahan persalinannya nanti lancar - lancar aja, yang penting baby-nya sehat en nggak kurang satu apapun. see u soon..!!! Best Regards, Santya B - Original Message - From: icah [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, May 31,

Re: [balita-anda] pilek batuk karena alergi

2001-05-30 Terurut Topik Feni Novalina
Makasih banyak ya mbak atas informasinya, saya kira pake tes alergi, mungkin ada rekan-rekan yg tahu kira2 boleh nggak ya, anak 1 thn di tes alergi dimana tempatnya . thanks Feni - Original Message - From: [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, May 31, 2001 9:10

RE: [balita-anda] Maternity leave

2001-05-30 Terurut Topik Lista Sjafri
Dear Netters, Minta tolong nich, ada yang punya informasi mengenai dokter Kandungan Sumanadi (Prakteknya di RS Pondok Indah) Mohon Bantuannya yaaa Regards Lista Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, http://www.indokado.com/kueultah.html Info balita,

RE: [balita-anda] Informasi Dokter Kandungan

2001-05-30 Terurut Topik Lista Sjafri
Dear Netters, Minta tolong nich, ada yang punya informasi mengenai dokter Kandungan Sumanadi (Prakteknya di RS Pondok Indah) Mohon Bantuannya yaaa Regards Lista Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, http://www.indokado.com/kueultah.html Info balita,

[balita-anda] Re : GAIN ADVANCE

2001-05-30 Terurut Topik Meri Rimba
Rekans, Sebenarnya susu GAIN ADVANCE itu untuk anak umur satu tahun sampai berapa tahun yah ? Soalnya dituliskan susu ini untuk anak umur satu tahun keatas saja. Tolong infonya yah ? Trims. Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, http://www.indokado.com/kueultah.html

Re: [balita-anda] Bagaimana dengan bi-lingual teknik ? --- Teknik mengajarbayi membaca Gleen Doman 2

2001-05-30 Terurut Topik surii
Sedikit menambah info dari Pak Budi, mudah2an berguna ya. Belum lama ini saya dan Hana mengunjungi Papanya di Jerman. Saya ajarkan sedikit bahasa Inggris dan Jerman selama di sana, seperti terima kasih, permisi, tolong, sapaan selamat tinggal/jalan. Mulanya dia bingung karena ketika di pesawat

[balita-anda] stop berlangganan

2001-05-30 Terurut Topik fetty emilia
Mohon untuk tidak dikirimi lagi. terima kasih atas info-infonya. Salam, [EMAIL PROTECTED] __ Do You Yahoo!? Get personalized email addresses from Yahoo! Mail - only $35 a year! http://personal.mail.yahoo.com/ Rayakan ultah putra/i Anda dengan

[balita-anda] Patah Tulang

2001-05-30 Terurut Topik Christina Eka S
Dear Rekan Netters, Sebelumnya ma'af kalau ini menyimpang dari topik BA. Ada yg tau nggak tempat pengobatan alternatif di Jakarta (khususnya daerah Jakarta Utara) yg menangani patah tulang tanpa melalui operasi. Terima kasih banyak atas infonya. Best Regards, Christine