Re: [obrolan-bandar] BAILOUT dan EURUSD

2008-10-02 Terurut Topik Wong Cilik
Halo, Pak, Jos, Analisa ini dari data Teknikal... kalau fundamentalnya bagaimana ya? Apakah Bail-out Amerika berhasil berarti Banyak uang dicetak sehingga nilai Dolar melemah? Bagaimana pula dengan Eropa? Apakah Eropa tidak ada kesulitan finansial? Bagaimana pula dengan cara Bailout di Eropa? Ki

Re: [obrolan-bandar] Re: FW: [manise_clan] Krisis Subprime di Amerika Serikat

2008-10-02 Terurut Topik jon . c0nman
Bagaimana kemungkinan jika terjadi pemerintah US yang kesulitan likuiditas? Berapa lama jangka waktu SM tersebut? Apa solusi atas kesulitan likuiditas itu? Cetak uang, menaikkan pajak? Ngemplang gov bond? There's a reason why they call it "toxic" Sent from my BlackBerry� powered by Sinyal Kuat I

Re: [obrolan-bandar] Belanja Toxic Debt Senilai USD 700 Billion - Inikah Rekapitalisasi Pasar?

2008-10-02 Terurut Topik Juragan Cumi
Kalo cetak baru malah lebih parah deh Inget waktu sistem Bretton Woods runtuh tahun 1971? Amerika kebanyakan nyetak duit buat mbayar biaya perang Vietnam dan Nixon bilang dollar gak bisa lagi dituker jadi emas. Nah, sekarang dollar itu bukan apa-apa, hanya surat utang pemerintah Amerika yang

[obrolan-bandar] Re: FW: [manise_clan] Krisis Subprime di Amerika Serikat

2008-10-02 Terurut Topik indf2000
Quote: "Bailout" untuk surat utang Bailout dilakukan dalam bentuk pemerintah akan membeli surat utang SM yang macet, yang dipegang oleh investor-yang merupakan investor institusi keuangan, seperti bank, reksadana, dana pensiun, dan asuransi. Harga pembelian surat utang adalah harga pasar, yang

RE: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik JsxTrader
Menurut beberapa sumber, Penyebabnya UTAMANYA sampai sekarang masih ngga begitu jelas…, Untuk bisa membayangkan suasana waktu itu, anda bisa nonton film dokumenternya yg dibuat oleh CNBC, Sangat bagus untuk ditonton, judulnya OCTOBER '87: CRASH & COMEBACK JsxTrader From: obrolan-banda

Re: [obrolan-bandar] Hore! BII dibeli Rp510,-

2008-10-02 Terurut Topik Vincent Chase
wiihh AR kanan lagi dong? johny_307 <[EMAIL PROTECTED]> wrote: Dikutip dari detikfinance "Maybank sepakat untuk membayar 55,6% saham BII senilai 4,26 miliar ringgit atau setara dengan US$ 1,24 miliar, atau pada harga Rp 433 per lembar. Maybank akan melanjutkannya de

Re: [obrolan-bandar] Tebak - Tebakan

2008-10-02 Terurut Topik Vincent Chase
C B B sesepuh saham <[EMAIL PROTECTED]> wrote: Stress ya pak. Powered by Telkomsel BlackBerry® - From: "hendrik_lwww" <[EMAIL PROTECTED]> Date: Fri, 03 Oct 2008 02:54:29 - To: Subject: [obrolan-bandar] Tebak - Tebakan

RE: [obrolan-bandar] Belanja Toxic Debt Senilai USD 700 Billion - Inikah Rekapitalisasi Pasar?

2008-10-02 Terurut Topik A3K
Yang menarik adalah berita ternyata WB tertarik utk ikut cawe-cawe membantu US Govt. dgn partisipasi 10% dari bail-out US 700B tersebut. Dgn cara dan filter nya WB akan menukarkan 10% partisipasinya itu dgn beberapa asset senilai yang dipercaya hanyalah terkena secondary imbas dari krisis i

[obrolan-bandar] FW: [manise_clan] Krisis Subprime di Amerika Serikat

2008-10-02 Terurut Topik A3K
Berikut adalah tanggapan dari teman saya (seorang retired banker) bagaimana Bank2 di Indonesia mungkin tidak ikut terseret krisis SPM dari Amerika, mungkin bisa memberikan pencerahan lebih lanjut A3K _ From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of randolp

[obrolan-bandar] Re: apa sih "Bailout" itu?

2008-10-02 Terurut Topik kangduren
perekonomian sekarang selain negara2 timur tengah dan Jepang, hampir semua negara mempunyai hutang baik pemeritnah dan swastanya, oleh krn itu mudah sekali banyak negara diguncang krisis moneter. Situasi sekarang negara2 kreditur lebih melihat kemampuan membayar hutang, dan stabilitas ekonomi sosia

Re: [obrolan-bandar] Belanja Toxic Debt Senilai USD 700 Billion - Inikah Rekapitalisasi Pasar?

2008-10-02 Terurut Topik Gambler.BEJ
Pak Juragan skenario 1 bagaimana USDnya jadi berkurang, kan yg 700 b itu hasil cetak baru yg artinya nambah jumlahnya, kalaupun menguap berarti balik lagi ke titik 0 (13 T + 700b = 13.7 T - 700b = 13 T) . Kalau sudah dicetak dan disebarkan berapa % kemungkinan akan ditarik kembali/dimusnahkan?

Re: [obrolan-bandar] Help data IHSG

2008-10-02 Terurut Topik M Alfatih
Gimana kalau ngambl dari yahoo finance Kodenya ^JKSE 2008/10/2 Andrian Siagian <[EMAIL PROTECTED]> > Dear All, > > Selama ini saya mengambil data IHSG untuk diimport ke metastock dari > website http://new.yungdarius.com/ihsg/COMPOSITE/. Cuman sepertinya > berhubung yang punya website lagi s

[obrolan-bandar] Re: Agenda Bozz, bull di 2010 (dari Yahoo Finance)

2008-10-02 Terurut Topik kangduren
kemungkinan sementara pemerintah dan Senat di sana memakai perhitungan Paulson utk besarnya dana bailout. Memang seharusnya nanti waktu pelaksanaan, dana yg ditarik oleh lembaga keuangan hrs disesuaikan dg sehat tidaknya aset. Menurut saya kesulitan mortgage itu juga dipengaruhi oleh kenaikan suku

[obrolan-bandar] Re: Tebak - Tebakan

2008-10-02 Terurut Topik hendrik_lwww
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, "sesepuh saham" <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Stress ya pak. > gak lah,he3.. kan memang dari dulu saya ngga hobi ama KOMO,he3 Saya sih yang pasti2 aja kayak UNVR

Re: [obrolan-bandar] Tebak - Tebakan

2008-10-02 Terurut Topik sesepuh saham
Stress ya pak. Powered by Telkomsel BlackBerry� -Original Message- From: "hendrik_lwww" <[EMAIL PROTECTED]> Date: Fri, 03 Oct 2008 02:54:29 To: Subject: [obrolan-bandar] Tebak - Tebakan 1. Brapakah Harga BUMI senin nanti A. 3500 B. 3000 C. 2900 D. 2750 2. Saat ini bursa malay tutup

[obrolan-bandar] Tebak - Tebakan

2008-10-02 Terurut Topik hendrik_lwww
1. Brapakah Harga BUMI senin nanti A. 3500 B. 3000 C. 2900 D. 2750 2. Saat ini bursa malay tutup jadi harga CPO ngga gerak berapakah harga CPO senin nanti saat pembukaan, (saat ini 2050) ? A. 2000 B. 1900 C. 1800 D. 1750 3. Siapa yang mau Tutup Rekening A. Saya B. Bukan Saya

Re: [obrolan-bandar] Belanja Toxic Debt Senilai USD 700 Billion - Inikah Rekapitalisasi Pasar?

2008-10-02 Terurut Topik Juragan Cumi
Mari kita lihat dua skenario: - $700,000,000,000 akan hilang menguap menjadi racun. Dollar akan berkurang pasokannya, dan dollar akan naik nilainya. Komoditi turun harga, ekspor ke US makin menarik, US makin tenggelam dalam hutang, terus siklus balik lagi dengan bailout jilid dua, lanjut ketiga dst

Re: [obrolan-bandar] Belanja Toxic Debt Senilai USD 700 Billion - Inikah Rekapitalisasi Pasar?

2008-10-02 Terurut Topik hepisalham
Dear profesor, terima kasih atas pandangan yg cukup mencerahkan, mohon penjelasan lebih lanjut pak ttg " mari kita lihat dalam waktu 6 bulan berikut. Adakah USD 700 billion menjadi penyelamat pasar keuangan dan ekonomi US atau hilang tak berbekas ditelan jaman". Apa yg akan terjadi di BEI pada

Re: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik Effendy Kho
Om Jsxtrader, Dulu waktu Blackmonday yg 22,6% itu gara2 kejadian apa ya? Thanks, Ase� -- Linuxindo Total Solusi, PT www.Linuxindo.com -Original Message- From: "JsxTrader" <[EMAIL PROTECTED]> Date: Fri, 3 Oct 2008 00:43:28 To: Subject: RE: [obrolan-bandar] Re: It will surely come t

Re: [obrolan-bandar] Mblek-beri

2008-10-02 Terurut Topik SbudianaY
Kalo dibawa keliling begitu mah apalagi makin lama yg pasti pulang2 kantong yg dobol waktu tagihan datang hehehe Sent from my BlackBerry ® wireless device -Original Message- From: "abdulrahim abdulrahim" <[EMAIL PROTECTED]> Date: Tue, 30 Sep 2008 16:31:17 To: Subject: Re: [obro

[obrolan-bandar] Mencintai tak selamanya harus memiliki?

2008-10-02 Terurut Topik Kidod25
Bila ada yg nonton rcti akhir2 ini, sering diputer liriknya d'masiv tuh, bagi yg sekarang masih cinta ama saham, ada baiknya jgn dimiliki dulu, apalagi saham2 coal yg harganya terjun bebas. Kecuali kawin kontrak aja, karena bisa2 diporotin tuh :p terkadang alam memberikan petunjuk dan pelajaran

[obrolan-bandar] Belanja Toxic Debt Senilai USD 700 Billion - Inikah Rekapitalisasi Pasar?

2008-10-02 Terurut Topik yokorusi
http://unpublisheddream.blogspot.com/ Kilas balik kejadian di sepuluh tahun yang lalu ketika pemerintah Indonesia melalui IBRA melakukan proses rekapitalisasi bank bank di Indonesia. Dari proses tersebut, 70 bank telah ditutup dan 13 dilakukan nasionalisasi melalui kepemilikan saham oleh pemerinta

RE: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik JsxTrader
Iseng nih.., Ikut komentar ah.. Mungkin yg kemarin itu (dow -777) udh Black Monday yg kedua kali Pak.., yg pertama wkt hari senin tgl 15 sep (dow -499), itu penurunan yg juga DALEM lo Pak.., masak ngga di reken sih?…, jadi mudah-mudahan itungannya udah 'genap' dan tinggal tunggu rebondnya aja nih.

Re: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik sesepuh saham
Wah bikin buku boleh tuh... Sy punya temen ada yg analisa saham lewat kartu tarot,ada yg pake gambar pat kwa, ada yg pake statistika,ada yg cuma lempar koin. Siapa tau dpt nobel. Sah2 aja kok org berhak punya teori baru.yg penting kalo dah siap dimasukkan ke forum ya harus berani didebat.justru i

Re: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik Yan Kurniawan
Oh my gosh Ternyata anda benar2 percaya. sungguh beriman... Saya tidak percaya Tuhan ngasih tahu kalau pasar saham bakal jatuh, wong ada bencana 9/11, tsunami, gempa, dll Tuhan ga kasih tahu kok. Apalagi pasar saham... Gampang saja membuat prophecy seperti ini karena memang gap up atau do

Re: [obrolan-bandar] Mblek-beri

2008-10-02 Terurut Topik riil_investor
Bener, dalam situasi spt ini tdk ada satu orangpun yg dapat melakukan analisa! Situasinya serba tdk menentu! Jangankan stu minggu, besokpun kita tidak dapat prediksi apa yg terjadi! Kondisi ini persis ketika jamannya Gus Dur! Sulit memprediksi kedepan! Setiap saat dpt berubah, krn setiap hari se

[obrolan-bandar] Buffett Says It's Time to "Be Greedy"

2008-10-02 Terurut Topik indf2000
Buffett Says It's Time to "Be Greedy" By Jim Mueller October 1, 2008 Comment (0) Recommend (5) "I will tell you how to become rich. ... Be fearful when others are greedy. Be greedy when others are fearful." -- Warren Buffett Even in today's market situation, investors should be paying attentio

[obrolan-bandar] Hore! BII dibeli Rp510,-

2008-10-02 Terurut Topik johny_307
Dikutip dari detikfinance "Maybank sepakat untuk membayar 55,6% saham BII senilai 4,26 miliar ringgit atau setara dengan US$ 1,24 miliar, atau pada harga Rp 433 per lembar. Maybank akan melanjutkannya dengan tender offer sisa saham yang tidak dimiliki oleh konsorsium Sorak, pada harga Rp 510." htt

[obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik Hendra Jitno
Prophecy yang ditunggu-tunggu oleh saya mah yg datang dari Engkong Warren saja deh..Pasti lebih berbobot.. salam, --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, "Gambler.BEJ" <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Hehehe > Setahu saya prophecy didapat karena adanya wahyu dari YME, tapi apakah > YME memperhatik

[obrolan-bandar] Help data IHSG

2008-10-02 Terurut Topik Andrian Siagian
Dear All, Selama ini saya mengambil data IHSG untuk diimport ke metastock dari website http://new.yungdarius.com/ihsg/COMPOSITE/. Cuman sepertinya berhubung yang punya website lagi sibuk lebaran, data paling update adalah sampai 24 September 2008. Pertanyaan saya : Om Darius ini ngambil data COMPO

[obrolan-bandar] Senate endorses bailout, uncertainty remains

2008-10-02 Terurut Topik Jonny Woo
Read all report at http://kelolasaham.blogspot.com/2008/10/senate-endorses-bailout-uncertainty.html Regards Jonny Woo

Fw: [obrolan-bandar] Mblek-beri

2008-10-02 Terurut Topik SbudianaY
Sent from my BlackBerry ® wireless device -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED] Date: Wed, 1 Oct 2008 17:36:12 To: Papi<[EMAIL PROTECTED]> Subject: Re: [obrolan-bandar] Mblek-beri Kalo bicara device mana yg lebih powerfull, BB & Iphone punya keunggulannya masing2, & ada keungg

Re: [obrolan-bandar] apa sih "Bailout" itu?

2008-10-02 Terurut Topik Indonesian Private Investors
betul... memang, bail out in lebih kepada memaintain investor confidence.. kalau ambruk confidence nya.. dengan sendirinya akan meltdown juga.. soal 700bio... memang 5 atau 6% dari US GDP, tapi hutang USA masih jauh lebih besar daripada total seluruh US GDP nya... sekitar 18 Trilyun kalau tidak

Re: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik Gambler.BEJ
Hehehe Setahu saya prophecy didapat karena adanya wahyu dari YME, tapi apakah YME memperhatikan isi kantong anda sampai begitunya? YME kalau memberi wahyu itu selalu berhubungan dengan kepercayaan dan jiwa seseorang bukan isi kantong pak makanya saya bilang kalo prophecy agamis sudah memasuki w

Re: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik sesepuh saham
Bener gak pasti untung. Untung juga gak pasti benar. Apa gak kebenaran aja??? Td malem sy mimpi bail out disetujui..trus hr ini pas bener baru sy klaim ke forum kalo sy bener. Apa bs dipraktekkan di kemudian hari??? Behavioral finance bilang manusia ada kecenderungan hanya inget yg analisa yg

[obrolan-bandar] Berarti Yang Gak Rasional Siapa ?

2008-10-02 Terurut Topik dario kurniawan
Kalau melihat artikel  ini berarti yang gak rasional siapa donk..hehehe..Faisal Basri yang di interview metro tv juga  mengatakan dampak subprime ke indonesia sangat (pake kata sangat) kecil dampaknyatapi ada catatan yang namanya HATI2 di artikel berikutya udah hati2 mode on terus sambil

Re: [obrolan-bandar] Buffet's Shopping Season

2008-10-02 Terurut Topik Bandar Bola
Kalo menurut saya, apa yg dilakukan Engkong WB tetap dpt diklasifikasi sebagai investasi, dan sebagai investasi ada faktor resiko kerugian. Dia invest tetap pake duit, tidak gratis sama sekali. Cuma risk-nya dia sdh hitung dan menurut dia sdh lumayan kecil. Dia beli preferred stock Goldman Sachs (

[obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik wencen79
Maaf bung gambler, bukan maksud saya untuk bawa2 agama. Kalau bapak perhatikan, saya tidak menyebut agama manapun, hanya disebut ttg God aja (walaupun mmg Godnya agama tertentu). Tujuan saya disini hanya ingin menyampaikan ttg prophecy ini. Jika ternyata benar, bukankah bapak sudah selamat dari

Re: [obrolan-bandar] Agenda Bozz, bull di 2010 (dari Yahoo Finance) was RE: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik Gambler.BEJ
Saya masih kurang jelas nih, sebenaranya dari sub-prime mortgage itu berapa persen sih yg default/tidak mampu bayar lagi dan berapa persen sih yg masih terus membayar? Hanya karena harga rumah turun bukan berarti semua orang akan berhenti membayar cicilan rumah toh, terutama yg sudah mau selesa

[obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik wencen79
Spt kata pak yan kurniawan,Prophecy itu dari thn 1997 dan belum tergenapi sebelumnya. Mgk yg dimaksud si pembuat prophecy adalah EURO karena kala itu Jerman masih menggunakan MARK. Sebaiknya kita selalu waspada karena Euro kemarin jatuh secara dramatis dari 1.47 hingga 1.38 an. Jangan2 senin ini

Re: [obrolan-bandar] apa sih "Bailout" itu?

2008-10-02 Terurut Topik Gambler.BEJ
Wah jadi teringat kembali waktu BCA di "rush" oleh "nasabah"nya nih padahal BCA adalah bank paling sehat dijaman itu hingga dijaman sekarang. kangduren wrote: > CMIIW, saya sbg orang awam coba buat diskusi, kalo salah mohon > koreksi...hehehe > > Institusi Keuangan mempunyai hutang kpd invest

Re: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik Gambler.BEJ
Wah kalo agama udah masuk pasar spekulasi ekonomi sih sudah mau kiamat tuh, bisnis kok dicampur adukkan dengan agama. Prophecy agamis kalau sudah masuk wilayah bursa saham dan ekonomi sih sudah bullshit menurut pendapat saya. meizal wrote: > wow > > hehehe... > > Prophecy--> biasanya si

[obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik hendrik_lwww
--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, "wencen79" <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > anda member OB baru? > Semua OB yg udah lama gabung pasti tau saya sudah post ini bulan > maret yg lalu.Coba anda search aja bu, saya tidak posting ini karena > lagi bearish. Disitu jelas dikatakan first black monday

[obrolan-bandar] Re: Buffet's Shopping Season

2008-10-02 Terurut Topik boyz
Katanya sih, Buffet gak "Beli Saham"... Katanya dia "Beli Bisnis". Salam, --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, "Halim Mintareja" <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > > Buffet juga takut lho masuk. > > lihat aja..masuknya pakai prefered stock di harga bawah pasar. (jadi udah > dikasih diskon dar

[obrolan-bandar] Re: Buffet's Shopping Season

2008-10-02 Terurut Topik kangduren
terlepas dari takut atau pintar, karena masa depan selalu tidak ada yg tahu, maka Buffet mengambil risiko besar (namanya sendiri dan lembaganya).hehehe btw saya beli2 saham koq ga disebut2 di CNN yah? :( hehehe... senang juga Buffet dan saya sama2 satu prinsip sekarang, waktunya i

[obrolan-bandar] Agenda Bozz, bull di 2010 (dari Yahoo Finance) was RE: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik Dean Earwicker
Kalau kita googling, kita pasti nemuin beberapa versi dari Agenda Bozz, salah satunya saya post dibawah..Yang JELAS: kalau 700bio tembus, dollar nyungsep. Nah dibayangin deh tindakan selanjutnya: 1. Apakah ada yang mau ngeborong asset US (property, saham,dsb) krn murah? 2. Apakah yang dilakukan Chi

Re: [obrolan-bandar] apa sih "Bailout" itu?

2008-10-02 Terurut Topik kangduren
CMIIW, saya sbg orang awam coba buat diskusi, kalo salah mohon koreksi...hehehe Institusi Keuangan mempunyai hutang kpd investor, dg jaminan aset (aset jelek skr : property, lewat mortgage (saya lupa istilah Indonesianya)). Pada saat investor mau ambil dananya maka Institusi tersebut kehabisan

Re: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik meizal
wow hehehe... Prophecy--> biasanya sih ilustrasi dari ramalan itu sifat nya selalu kabur jadi susah memahami maksud nya, paling yang kita pahami bottom line nya doang,waahhh!!agak susah ngomong juga ya untuk yang hal2 seperti ini...hehehehe...tapi saya pikir,yang jelas satu hal yang pa

Re: [obrolan-bandar] Re: It will surely come the second black monday

2008-10-02 Terurut Topik Yan Kurniawan
Hahaha, prophecy tersebut ditulis tahun 1997 ya? Main saham kok pake prophecy. Kalau anda percaya prophecy seperti ini ya duitnya buat gereja saja, jangan ditaruh di pasar saham. Hehehe. On Thu, Oct 2, 2008 at 12:47 PM, wencen79 <[EMAIL PROTECTED]> wrote: > Perhatikan nilai uang Yen dan Mark

Re: [obrolan-bandar] Buffet's Shopping Season

2008-10-02 Terurut Topik meizal
emang terlahir cerdik tuh Mr.warren buffet...Hahahaha,yang jelas popularitas dia sebagai capitalis baik hati di mata sebagian orang naik ( karna usahanya sejalan dengan usaha pemerintah untk menyelamatkan persh2 yang terancam bangkrut, pdhl yang dia selamatin persh sehat yang cuman terkena secon

Re: [SPAM]Re: [obrolan-bandar] apa sih "Bailout" itu?

2008-10-02 Terurut Topik meizal
itu cara lain nasionalisasi,tapi bedanya kalo nasionalisasi persh yang di beli/ambil---> aset nya...lha ini yang diambil/talangin( kt aria ) -->kewajiban/hutang nya...ujung2nya sama2 aja secara g langsung /bisnis nya jadi di miliki/di intervensi pemerintah,karna g ada yang mo beli, apa lagi kalo