Re: [assunnah] Sholat Tasbih dan Puasa Daud

2013-08-16 Terurut Topik Victor Johnson
Tekait Puasa Daud, bila dengan logika kita semata memang benar apa yang disampaikan, yakni bila Puasa Daud jatuh pada hari Jum'at maka akan terkena larangan puasa hari jum'at, karena bisa saja kita menilai bahwa Puasa Daud adalah dalil umum, sedangkan larangan puasa di hari Jum'at adalah khusus, se

Re: [assunnah] Sholat Tasbih dan Puasa Daud

2013-08-15 Terurut Topik Victor Johnson
Mengenai Sholat Tasbih, khilaf diantara para Ulama, sebagian ada yang mengatakan hadits-nya Dha'if sebagaimana pendapat Ibnul Jauzi *rahimahullah*, sehingga tidak layak untuk dijadikan sunnah. Mereka pun menguatkan pendapatnya (tidak sunnah-nya Sholat Tasbih) dengan penilaian terhadap matan hadits,

Re: [assunnah]>>Sholat sambil membaca mushaf<

2013-08-15 Terurut Topik Victor Johnson
Kesimpulan : Diperbolehkan sholat dengan membaca/memegang mushaf untuk Sholat Sunnah yang Mumfarid (sendirian) atau bertindak selaku Imam Sholat Sunnah, sebagaimana fatwa Syaikh Bin Baz *rahimahullah* berdasarkan hadits 'Aisyah * radiyallahu'anha. * Dihindari sholat dengan membaca/memegang mushaf u

RE: [assunnah]>>Sholat Tasbih dan Puasa Daud<

2013-08-15 Terurut Topik Abu Harits
From: arief_rahmans...@ymail.com Date: Tue, 13 Aug 2013 07:21:29 + Ana mau tanya hukum sholat tasbih dan puasa daud, soalnya ada yg bilang kalau hadits sholat tasbih itu lemah. Dan dalil puasa daud, kalau puasa hari jumat sja kan tdk boleh, bagaimana kalau puasa daud pas pada hari jumat,

[assunnah] Sholat Tasbih dan Puasa Daud

2013-08-13 Terurut Topik Arief Rahmansyah
اَسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُاللّهِ وَبَرَكَاتُهُ Ana mau tanya hukum sholat tasbih dan puasa daud, soalnya ada yg bilang kalau hadits sholat tasbih itu lemah. Dan dalil puasa daud, kalau puasa hari jumat sja kan tdk boleh, bagaimana kalau puasa daud pas pada hari jumat, krn hr sebelum dan s

RE: [assunnah]>>Sholat sambil membaca mushaf<

2013-08-13 Terurut Topik Abu Harits
> From: zalnas1...@yahoo.com > Date: Fri, 9 Aug 2013 10:46:21 + > Assalamu'alaikum > Apakah boleh kita sholat sambil membaca mushaf(diletakkan ataupun dipegang > dalam keadaan Imam ataupun ma'mum)? > Syukron >> Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz ditanya : Saya melihat ketika

[assunnah] Sholat sambil membaca mushaf

2013-08-09 Terurut Topik zalnas1207
Assalamu'alaikum Apakah boleh kita sholat sambil membaca mushaf(diletakkan ataupun dipegang dalam keadaan Imam ataupun ma'mum)? Syukron Sent from my BlackBerry® smartphone from Sinyal Bagus XL, Nyambung Teruuusss...! Website anda http://www.almanhaj

RE: [assunnah]>>Sholat Sunnah Malam<

2013-07-15 Terurut Topik Abu Harits
From: luluko...@yahoo.co.id Date: Mon, 15 Jul 2013 01:06:44 + Bismillah.. Setelah melaksanakan sholat qiyamul taraweh, apakah ada sholat qiyamul lail..? Shukron > Shalat malam pada bulan ramadhan dinamakan (Tarawih), sedangkan pada malam dibulan lainnya dinamakan (qiyamul lail)

[assunnah] Sholat Sunnah Malam

2013-07-14 Terurut Topik budi
Bismillah.. Setelah melaksanakan sholat qiyamul taraweh, apakah ada sholat qiyamul lail..? Shukron Website anda http://www.almanhaj.or.id Berhenti berlangganan: assunnah-unsubscr...@yahoogroups.com Ketentuan posting : http://milis.assunnah.or.id/aturanmil

RE: [assunnah]>>Sholat ummahat ketika pergi haji/umroh<

2013-01-07 Terurut Topik Abu Harits
From: ika...@yahoo.com Date: Wed, 2 Jan 2013 08:43:22 + السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ Saya mau tanya, bagaimana baiknya untuk umahat yg pergi haji/umroh dalam menjalankan sholat. Apakah di masjidil haram atau di kamar hotel? Hal ini dikarenakan, seringkali berdesak2xan

[assunnah] Sholat ummahat ketika pergi haji/umroh

2013-01-02 Terurut Topik ika_ks
السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ Saya mau tanya, bagaimana baiknya untuk umahat yg pergi haji/umroh dalam menjalankan sholat. Apakah di masjidil haram atau di kamar hotel? Hal ini dikarenakan, seringkali berdesak2xan antara pria dan wanita ketika keluar dr masjidil haram sete

Re: [assunnah] Sholat di Busway karena macet

2012-12-13 Terurut Topik LINA NZA
maysho.com From: Erik - To: assunnah@yahoogroups.com Sent: Tuesday, December 11, 2012 4:36 PM Subject: [assunnah] Sholat di Busway karena macet   Bismillah Izinkan saya bertanya, apabila tiba waktu sholat tetapi kita terkena macet dan dalam kondisi di Busway yang sempit2an ba

Re: [assunnah] Sholat di Busway karena macet

2012-12-12 Terurut Topik mutia
@yahoogroups.com Sent: Tuesday, December 11, 2012 4:36 PM Subject: [assunnah] Sholat di Busway karena macet   Bismillah Izinkan saya bertanya, apabila tiba waktu sholat tetapi kita terkena macet dan dalam kondisi di Busway yang sempit2an bahkan tidak bisa duduk dan banyak bergerak. bagaimanakah

[assunnah] Sholat Jamak apa hrs diulang ketika smp rumah

2012-12-12 Terurut Topik Abu Al Kindi
Assalaamu'alaykum Mohon info kalau kita pulang dari Bandung ke Jakarta ketika adzan maghrib - lalu kita menjamak qoshor sholat Isya dg Maghrib krn takut ada kecelakaan di jalan shg kita blm sempat sholat Isya lalu meninggal - Apakah ketika kita telah selamat sampai di rumah kita wajib sholat Isya l

Re: [assunnah] Sholat di Busway karena macet

2012-12-12 Terurut Topik ibnu shodiqin
sholat maghrib dulu kemudian baru masuk halte lagi untuk melanjutkan perjalanan ,mengorbankan uang 3500 demi sholat tdk mengapa bukan ...wallohualam From: Erik - To: assunnah@yahoogroups.com Sent: Tuesday, December 11, 2012 4:36 PM Subject: [assunnah] Sholat

[assunnah] Sholat di Busway karena macet

2012-12-11 Terurut Topik Erik -
Bismillah Izinkan saya bertanya, apabila tiba waktu sholat tetapi kita terkena macet dan dalam kondisi di Busway yang sempit2an bahkan tidak bisa duduk dan banyak bergerak. bagaimanakah cara kita sholat? lalu bolehkah lebih baik menjama' nya di waktu sholat berikutnya? Kepada ustadz dan rekan sek

Re: [assunnah] Sholat Id di Perth

2012-10-09 Terurut Topik s arrozi
Wa'alaykum salam, Untuk update sholat ied di Perth bisa lihat di website berikut : http://www.aussiemuslims.net/index.php Website ini berisi tentang komunitas muslim Western Australia ... Restoran halal, butcher halal, info masjid, sholat ied dll Untuk tempat yg biasa diadakan sholat Ied : King

[assunnah] Sholat Id di Perth

2012-10-08 Terurut Topik Imam J. Faisal
Assalamu'alaykum ikhwah, mmaaf dan mohon dibantu ada teman yang bertanya jika berada di Perth, dimana bisa sholat idul adha. beliau akan tinggal disana selama 2 minggu yakni sekitar perth dan bolak balik ke Fremantle. juga jika ada informasi makanan moslem atau komunitas moslem, seperti restora

RE: [assunnah] >>Sholat dibelakang imam yang tidak tumaninah<

2012-09-13 Terurut Topik Abu Harits
From: arief.budima...@gmail.com Date: Thu, 30 Aug 2012 16:10:37 +0700 Assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh Ana ada 2 pertanyaan mengenai sholat. 1. Jika sholat dibelakang imam yang tidak tumaninah dalam gerakan atau bacaan imam terlalu cepat, apakah sebagai makmum sholat kita tetap s

RE: [assunnah]>>Sholat Hajat<

2012-09-09 Terurut Topik Abu Harits
From: shalehawann...@yahoo.com Date: Sat, 8 Sep 2012 03:28:50 + Ikhwah fillah.. Saya mau bertanya bagaimanakah tata cara Sholat Hajat yang benar? Apa do'a2 yang harus dibacakan? Apakah sholat ini harus kita lakukan berulang-ulang hingga hajat kita terpenuhi? Syukron, -Muslimah S- >>>

[assunnah] Sholat Hajat

2012-09-08 Terurut Topik Muslimah Shaleha
‎​السلام عليكم ورحمة الله وبركاته Ikhwah fillah.. Saya mau bertanya bagaimanakah tata cara Sholat Hajat yang benar? Apa do'a2 yang harus dibacakan? Apakah sholat ini harus kita lakukan berulang-ulang hingga hajat kita terpenuhi? Syukron, -Muslimah S- Websit

[assunnah] Sholat dibelakang imam yang tidak tumaninah

2012-08-30 Terurut Topik abu zaki
Assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh Ana ada 2 pertanyaan mengenai sholat. 1. Jika sholat dibelakang imam yang tidak tumaninah dalam gerakan atau bacaan imam terlalu cepat, apakah sebagai makmum sholat kita tetap sah atau haruskah kita mengulang sholat? 2. Jika sholat subuh dibelakang imam

Re: [assunnah] Sholat Tasbih

2012-08-12 Terurut Topik abu fa'iz
antum bisa melihat ke link berikut http://al-atsariyyah.com/shalat-tasbih.html Website anda http://www.almanhaj.or.id Berhenti berlangganan: assunnah-unsubscr...@yahoogroups.com Ketentuan posting : http://milis.assunnah.or.id/aturanmilis/ Yahoo! Groups Links

RE: [assunnah]>>Sholat Tasbih<

2012-08-11 Terurut Topik Abu Harits
From: arief_rahmans...@ymail.com Date: Fri, 10 Aug 2012 10:58:45 +0700 Afwan, ana mau Tanya tentang dalil sholat tasbih Bagaimana hukumnya kalau ana setiap malam sholat tasbih? Syukron, Arief Rahmansyah Di akhir hadits Ibnu Abbas Radhiyallahu ‘anhu dijelaskan. . jika e

[assunnah] Sholat Tasbih

2012-08-09 Terurut Topik Arief Rahmansyah
Afwan, ana mau Tanya tentang dalil sholat tasbih Bagaimana hukumnya kalau ana setiap malam sholat tasbih? Syukron, Arief Rahmansyah

[assunnah] Sholat Jum'at di Musholla Pabrik

2012-08-08 Terurut Topik abi zaid
Assalamu'alaykum warohmatullahi wabarokatuh Mohon penjelasan dari ikhwan/ustadz yang memahami bagaimana hukum sholat jum'at di musholla pabrik. Sekedar info di musholla tsb telah ditegakkan sholat fardhu berjama'ah kecuali subuh, dengan dikumandangkan adzan sblm sholat fardhu walau tanpa penger

[assunnah] sholat taubat

2012-07-19 Terurut Topik akhmad wibisono
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh jika kita melakukan sholat taubat apakah harus baca surat tertentu (khusus) untuk surat setelah alfatihah wassalamu'alaikum akhmad

[assunnah] Sholat jama'ah

2012-06-14 Terurut Topik Edy Hafidl Gmail
بِسمِ الله Bagaimana kita bersikap, jika ingin sholat jama'ah di masjid kampung, tapi sholatnya tidak tuma'ninah, cepat sekali. Mencari masjid sunnah, jauh.. Apakah harus sholat di rumah? BaarokAlloohu fiykum. Alfaqiir ilallooh. Sent from my BlackBerry® powered by Sinyal Kuat INDOSAT ---

RE: [assunnah]>>Sholat jama' utk Magrib dan Isya<

2012-02-07 Terurut Topik Abu Harits
From: suros...@yahoo.co.id Date: Mon, 6 Feb 2012 06:41:37 +0800 Bismillah, Assalamu'alaikum, Tanya: Bagaimana kaifiyah men-jama' sholat magrib dan isya' ketika kita sedang shafar, bisakah diringkas magrib 2 raka'at dan isya 2 raka'at dengn 2x salam. Wassalamu'alaikum Suroso > 1

[assunnah] Sholat jama' utk Magrib dan Isya

2012-02-05 Terurut Topik Suroso Abu Tsaqib
 Bismillah, Assalamu'alaikum, Tanya: Bagaimana kaifiyah men-jama' sholat magrib dan isya' ketika kita sedang shafar, bisakah diringkas  magrib 2 raka'at dan isya 2 raka'at dengn 2x salam. Wassalamu'alaikum. Suroso 021-68120884; 085782090289

RE: [assunnah]>>Sholat sendirian dibelakang imam?<

2012-01-16 Terurut Topik Abu Harits
From: cross_cg...@yahoo.com Date: Sat, 14 Jan 2012 04:34:04 + Assalamu'alaikum... Mau tanya nih, apa yg hrus dilakukan kalo lg sholat berjama'ah, kemudian shafny depan sudah penuh, lalu sya buat shaf lg tp cuma sendirian? Apkah harus menepuk orang yg ad di dpn kita agar mundr k blakang shing

Re: [assunnah] Sholat sendirian dibelakang imam?

2012-01-15 Terurut Topik sohdi
wa'alaykumsalam warahmatullahi wabarakatuh berikut ada beberapa pembahasan, lebih kurang intinya sama tidak boleh menarik orang di depannya...wallahu a'lam : 1. http://muslim.or.id/fiqh-dan-muamalah/kesalahan-kesalahan-makmum-dalam-shalat.html *Menarik Orang Lain di Shof Depannya Untuk Membuat S

[assunnah] Sholat sendirian dibelakang imam?

2012-01-14 Terurut Topik abdul2902
Assalamu'alaikum... Mau tanya nih, apa yg hrus dilakukan kalo lg sholat berjama'ah, kemudian shafny depan sudah penuh, lalu sya buat shaf lg tp cuma sendirian? Apkah harus menepuk orang yg ad di dpn kita agar mundr k blakang shingga tidk membuat shaf sendirian? Atau bagaiman? Mohon jawabanny..

[assunnah] Sholat Sunnah setelah Ashar

2012-01-04 Terurut Topik Abu Dhika
Bismillahirohamnirrohim Assalamualaikum warhamtullohi wabrokatuh, Mohon pencerahannya, Adakah dalil perihal adanya Sholat Sunnah setelah Sholat Ashar..? Syukron, Jazakumullohu khairon Abu Dhika Slipi, Jakarta Barat Website anda http://w

Re: [assunnah] sholat jamak dan qoshor

2011-12-03 Terurut Topik Muh. Sa'adus Sulton
Wa'alaykumussalaam warahmatullaahi wa barakaatuh. Ada artikel dari ust. Abdullah Shaleh al hadrami yang membahas tentang itu. Silahkan antum baca pada link: Berapa Lama Seseorang dianggap sebagai musafir dan meng-qashar sholatnya ?

[assunnah] sholat jamak dan qoshor

2011-11-30 Terurut Topik sohib al waritsi
assalamu'alaikum, selamat siang para ikhwan dan akhwat semua, semoga kita masih berpegang teguh sama Al Qur'an dan Al Hadits. Ana mau menanyakan masalah sholat jamak dan qoshor berkenaan dengan aktifitas kerja saya yang sedang saya jalankan. saya bekerja di kalimantan timur, senipah 70km ke arah

RE: [assunnah]>>Sholat Jumat<

2011-11-16 Terurut Topik Abu Harits
From: fai...@nec.co.id Date: Wed, 16 Nov 2011 10:30:36 +0700 Assalamualaikum warohmatulloh wabarokatuh Saya ingin menanyakan jika seseorang dalam keadaan sakit dan tidak memungkinkan untuk sholat jumat. Apakah kita hanya sholat zhuhur saja? Atau bagaimana? Regards, Faisal Ardhani PT NEC In

[assunnah] Sholat Jumat

2011-11-15 Terurut Topik Faisal Ardhani
Assalamualaikum warohmatulloh wabarokatuh Saya ingin menanyakan jika seseorang dalam keadaan sakit dan tidak memungkinkan untuk sholat jumat. Apakah kita hanya sholat zhuhur saja? Atau bagaimana? Regards, == Faisal Ardhani PT NEC Indonesia MIS Departement ===

[assunnah] Sholat Memakai Sandal, Sunnah yang Terlupakan

2011-11-01 Terurut Topik Victor Johnson
Sholat Memakai Sandal, Sunnah yang Terlupakan Dalam sebuah situs, kami nukilkan, ... >>> Bolehnya Shalat Memakai Sandal Posted on 3 Juli 2011 by Fadhl Ihsan Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah rahimahullah ditanya (dalam Al Fatawa XXII/121) tentang shalat dengan mengenakan sandal dan yang sejenisnya?

Re: [assunnah] Sholat ied di mesjid atau lapangan?

2011-08-22 Terurut Topik rianothegreat
Jaringan GSM-Mu -Original Message- From: probo nurwachid Sender: assunnah@yahoogroups.com Date: Mon, 22 Aug 2011 04:11:08 To: Reply-To: assunnah@yahoogroups.com Subject: [assunnah] Sholat ied di mesjid atau lapangan? Assalamualaykum, ikhwan sekalian, bagaimanakah shalat ied yg sesuai sunna

RE: [assunnah]>>Sholat ied di mesjid atau lapangan?<

2011-08-22 Terurut Topik Abu Harits
From: probo.abuhamz...@gmail.com Date: Mon, 22 Aug 2011 04:11:08 +0700 Assalamualaykum, ikhwan sekalian, bagaimanakah shalat ied yg sesuai sunnah, dilaksanakan di mesjid atau di tanah lapang? Jazakumullah khairan probo >>> Dari Abu Said Al Khudri Radliallahu 'anhu, ia berkata : "Artinya

[assunnah] Sholat ied di mesjid atau lapangan?

2011-08-21 Terurut Topik probo nurwachid
Assalamualaykum, ikhwan sekalian, bagaimanakah shalat ied yg sesuai sunnah, dilaksanakan di mesjid atau di tanah lapang? Jazakumullah khairan probo Website anda http://www.almanhaj.or.id Berhenti berlangganan: assunnah-unsubscr...@yahoogroups.com Ketentuan

RE: [assunnah]>>Sholat Dhuha<

2011-07-20 Terurut Topik Abu Harits
From: ainul.tho...@gmail.com Date: Sat, 16 Jul 2011 08:56:15 +0700 Asalamualaikum Afwan mau tanya saya pernah dengar bahwa sholat Dhuha hanya dilakukan di rumah saja? Gimana kalau di kantor atau di perjalanan di bolehkan?..Tolong gimana secara syar'i tentang pelaksanaan sholat dhuha ini karena

[assunnah] Sholat Dhuha

2011-07-16 Terurut Topik thariq ainul
Asalamualaikum Afwan mau tanya saya pernah dengar bahwa sholat Dhuha hanya dilakukan di rumah saja? Gimana kalau di kantor atau di perjalanan di bolehkan?..Tolong gimana secara syar'i tentang pelaksanaan sholat dhuha ini karena banyak kawan-kawan saya yang melaksanakanya di kantor Jazakallohu khoi

RE: [assunnah]>>Sholat Tahiyatul Masjid<

2011-04-25 Terurut Topik Abu Harits
From: aad.fad...@gmail.com Date: Wed, 20 Apr 2011 09:42:43 +0700 Assalamualaikum warahmatullohi wabarakatuh, Afwan ikhwah fillah jika pernah di bahas. Mohon penjelasannya, apakah Sholat Tahiyatul Masjid boleh dilakukan di mushollah. Baik itu mushollah perkantoran (yang berupa 1 ruangan saja) atau

[assunnah] Sholat Tahiyatul Masjid

2011-04-19 Terurut Topik fadjri Fauzi
Assalamualaikum warahmatullohi wabarakatuh, Afwan ikhwah fillah jika pernah di bahas. Mohon penjelasannya, apakah Sholat Tahiyatul Masjid boleh dilakukan di mushollah. Baik itu mushollah perkantoran (yang berupa 1 ruangan saja) atau mushollah perumahan (berupa bangunan kecil). Syukron. Jazakalla

RE: [assunnah]>>Sholat berjamaah di rumah<

2011-03-28 Terurut Topik Abu Harits
From: ardiansyaheka...@gmail.com Date: Wed, 23 Mar 2011 21:41:17 +0700 saya pernah di beritahu ikhwan, katanya kalau kita laki laki ada uzur seperti hujan, sehingga tidak sholat berjamaah di masjid, kita tidak boleh sholat berjama'ah di rumah untuk sholat wajib, apakah benar? >> Apabil

Re: [assunnah]>>Sholat berjamaah di rumah<

2011-03-24 Terurut Topik Sayuti Beroeh
*Assalamu’alaikum,* Ustadz, ana mau tanya: 1. Misalnya kita terlambat bangun atau ketiduran sehingga ketinggalan untuk sholat jamaah di mesjid, apakah kita wajib sholat di masjid walaupun sendiri atau kita bisa sholat dirumah. 2. Mengingat sekarang musim hujan, ana mau tanya seberapa b

[assunnah] sholat berjamaah di rumah

2011-03-23 Terurut Topik eka ardiansyah
saya pernah di beritahu ikhwan, katanya kalau kita laki laki ada uzur seperti hujan, sehingga tidak sholat berjamaah di masjid, kita tidak boleh sholat berjama'ah di rumah untuk sholat wajib, apakah benar? Website anda http://www.almanhaj.or.id Berhenti ber

RE: [assunnah]>>Sholat bermakmum kepada makmum masbuk<

2011-02-27 Terurut Topik Widjanarko
[mailto:assunnah@yahoogroups.com] On Behalf Of Abu Harits Sent: 22 February 2011 09:55 To: assunnah assunnah Subject: RE: [assunnah]>>Sholat bermakmum kepada makmum masbuk<< From: amrunros...@yahoo.co.id Date: Tue, 15 Feb 2011 10:28:10 + Sering kali kita melihat ada seorang yang telah

RE: [assunnah]>>Sholat Jamaah bagi Musafir<

2011-02-21 Terurut Topik Abu Harits
From: email.u...@ymail.com Date: Mon, 21 Feb 2011 15:39:42 + Bismillahirrohmaanirrohiim. Mohon nasehatnya. Ada seorang muslim mengadakan perjalanan ke luar kota bersama beberapa rekannya yang non muslim karena pekerjaan. Mereka menginap beberapa hari di sana. Di tempat penginapan tidak ditemu

RE: [assunnah]>>Sholat bermakmum kepada makmum masbuk<

2011-02-21 Terurut Topik Abu Harits
From: amrunros...@yahoo.co.id Date: Tue, 15 Feb 2011 10:28:10 + Sering kali kita melihat ada seorang yang telah ketinggalan sholat berjamaah, kemudian dia melihat ada satu orang yang belum selesai sholat karena masbuk dan menjadi makmumnya. Apakah cara seperti ini disyariatkan dalam islam ?

[assunnah] Sholat Jamaah bagi Musafir

2011-02-21 Terurut Topik ummuabdillah63
Bismillahirrohmaanirrohiim. Mohon nasehatnya. Ada seorang muslim mengadakan perjalanan ke luar kota bersama beberapa rekannya yang non muslim karena pekerjaan. Mereka menginap beberapa hari di sana. Di tempat penginapan tidak ditemukan mushola dan tidak terdengar adzan saat diyakini sudah masuk

[assunnah] Sholat bermakmum kepada makmum masbuk

2011-02-15 Terurut Topik amrun rosyid
Sering kali kita melihat ada seorang yang telah ketinggalan sholat berjamaah, kemudian dia melihat ada satu orang yang belum selesai sholat karena masbuk dan menjadi makmumnya. Apakah cara seperti ini disyariatkan dalam islam ? Website anda http://www.alm

[assunnah] sholat sunah

2011-02-13 Terurut Topik mar yadi
Assalamu'alaikum Mohon share artikel tentang sholat sunnah wudhu, tahiyatul masjid, rawatib, tarawih, witir, tahajud, dhuha, gerhana, dua hari raya, dan istisqo. Yang ana perlukan adalah hadist dalam bahasa tulisan arab. Wassalam Maryadi Website anda htt

RE: [assunnah]>>Sholat qoshor/jama' atau sholat di atas kendaraan?<

2010-12-27 Terurut Topik Abu Harits
From: abuzy...@yahoo.com Date: Fri, 24 Dec 2010 20:40:53 -0800 Assalaamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh Menyambung pertanyaan seputar sholat qoshor ini, misal berangkat safar dari kota A naik angkutan umum jam 10 pagi, kemungkinan sampai di kota B jam 5 sore (kalau lancar). Manakah yang lebih

[assunnah] Sholat qoshor/jama' atau sholat di atas kendaraan?

2010-12-25 Terurut Topik Zyfar Sedi
Assalaamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh Menyambung pertanyaan seputar sholat qoshor ini, misal berangkat safar dari kota A naik angkutan umum jam 10 pagi, kemungkinan sampai di kota B jam 5 sore (kalau lancar). Manakah yang lebih utama, sholat di atas kendaraan atau sholat qoshor/jama' set

[assunnah] sholat 'id tanggal 16 besok di Bandung

2010-11-15 Terurut Topik Nur Iskandar
Kepaka rekan-rekan milis.. mohon data sholat id besok tanggal 16 yang ada di seputaran Kota Bandung barangkali ada, terima kasih..

RE: [assunnah]>>Sholat Jum'at bertepatan dengan 'Idul Fitri<

2010-09-06 Terurut Topik Abu Harits
> From: ganet.anug...@lge.com > Date: Mon, 6 Sep 2010 15:18:49 +0700 > Assalamu'alaikum warohmatulloh wabarokatuh > Ana ada satu pertanyaan, sewaktu ana sholat Jum'at khatib mengatakan > "apabila 'Idul Fitri jatuh pada hari Jum'at, dan kita melakukan sholat 'Id, > maka kita sudah tidak diwajibkan l

Re: [assunnah]>>Sholat Jum'at bertepatan dengan 'Idul Fitri<

2010-09-06 Terurut Topik Abu Hanzhalah
Wa'alaikumussalaam warohmatulloohi wabarokatuh Bila Shalat ‘Ied Jatuh pada Hari Jum’at Posted: 03 Sep 2010 10:00 AM PDT Apabila hari raya Idul Fithri atau Idul Adha bertepatan dengan hari Jum’at, apakah shala

Re: [assunnah]>>Sholat Jum'at bertepatan dengan 'Idul Fitri<

2010-09-06 Terurut Topik adi_can_dra
Assalamu'alaikum warohmatulloh wabarokatuhAna ada satu pertanyaan, sewaktu ana sholat Jum'at khatib mengatakan"apabila 'Idul Fitri jatuh pada hari Jum'at, dan kita melakukan sholat 'Id,maka kita sudah tidak diwajibkan lagi untuk melaksanakan Sholat Jum'at".Apakah ikhwan di milist assunnah ada yg

[assunnah] Sholat Jum'at bertepatan dengan 'Idul Fitri

2010-09-06 Terurut Topik ganet
Assalamu'alaikum warohmatulloh wabarokatuh Ana ada satu pertanyaan, sewaktu ana sholat Jum'at khatib mengatakan "apabila 'Idul Fitri jatuh pada hari Jum'at, dan kita melakukan sholat 'Id, maka kita sudah tidak diwajibkan lagi untuk melaksanakan Sholat Jum'at". Apakah ikhwan di milist assunnah ad

Re: [assunnah] Sholat Tahiyyatul di Musholla

2010-08-11 Terurut Topik Abdurrohman Manik Baskoro
Wa'alaikumussalam warahhmatullahi wabarakatuhu Wallohu 'Alam. Memang yang saya tahu, di kalangan ulama terjadi perbedaan pendapat soal musholla dan tempat sholat lain di Indonesia karena yang saya tahu kalau di negara lain, tempat sholat hanya masjid. Anda bisa melihat pendapat ahli ilmi tentang pe

[assunnah] Sholat Tahiyyatul di Musholla

2010-08-05 Terurut Topik Radja Parlindungan
Bismillahirrahmanirrahiim Assalamu'alaikum warahhmatullahi wabarakatuhu Afwan mohon penjelasan (berikut dalil) perihal pelaksanaan Sholat Tahiyyatul di Musholla, karena ada jama'ah mempertanyakan hal tersebut. Atas bantuan dan kerjasamanya ana ucapkan Jazakumullah Khayran. Wassalamualaikum warah

RE: [assunnah]>>sholat berjamah di rumah bersama keluarga<

2010-06-07 Terurut Topik jatm...@yahoo.com
From: Ridwan Sidik Sent: 08/06/2010, 12:30 AM assalamuallaikum warahmatullah seorang lelaki hukumnya wajib sholat berjamaah di masjid, nah bagaimana hukumnya kalau orang tersebut melakukan sholat berjamaah di rumah bersama keluarganya, apakah hal tersebut diperbolehkan atau tidak? terima kasih

[assunnah] sholat berjamah di rumah bersama keluarga

2010-06-07 Terurut Topik Ridwan Sidik
assalamuallaikum warahmatullah seorang lelaki hukumnya wajib sholat berjamaah di masjid, nah bagaimana hukumnya kalau orang tersebut melakukan sholat berjamaah di rumah bersama keluarganya, apakah hal tersebut diperbolehkan atau tidak? terima kasih atas penjelasannya. assalamuallaikum warahmat

Re: [assunnah] Sholat jenazah..

2010-05-05 Terurut Topik slamet pujianto
Assalamu'alakum, Sekedar sharing untuk buku pelaksanaan mengurus jenazah, mudah2an ini yang dimaksudkan. Dan mudah2an bermanfaat. http://rasuldahri.com/ebook/Buku/Tuntunan%20Lengkap%20Mengurus%20Jenazah%20_%20Nashiruddin%20Al%20Albani.pdf Wassalam 2010/5/2 heri_pr...@yahoo.com > > Assalamu'ala

[assunnah] Sholat jenazah..

2010-05-03 Terurut Topik heri_pr...@yahoo.com
Assalamu'alaikum.. Bagaimana cara pelaksanaan sholat jenazah sesuai sunnah..? Text bahasa arabnya ditulis latin saja. Jazaakallah khair. Heri

[assunnah] Sholat di Ruang Kerja

2010-03-22 Terurut Topik mukhlis muhammad
Bismillaah Akhi fillaah, ana mohon penjelasan mengenai syarat tempat sholat yang benar untuk sholat berjamaah, apakah diperbolehkan sholat di ruang kerja/ bukan musholla? Mukhlis

[assunnah] sholat di antara 2 mesjid

2010-03-21 Terurut Topik ridwan Sani
assalammualaikum .. ana tinggal di medan sumatra utara didepan rumah ana berdiri satu mesjid ahlu bida', yang didirikan kira-kira 3 tahun lalu, 300 m dari rumah ana juga ada mesjid yang yang melaksanakan sunnah, kemana ana harus mengikut jamaah, ? bolehkah ana sholat di depan rumah ana ? ada yang

[assunnah] sholat tahajud berjamaah

2010-03-18 Terurut Topik dwi sandri
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh ustadz... apakah ada dalil yang tentang sholat tahajud berjamaah? di beberapa acara yang pernah ana ikut, sebut saja acaranya MABIT (malam bina iman dan taqwa). di acara itu ada yang sholat tahajud dengan berjamaah dan ada juga yang dilakukan sendiri-

Re: [assunnah]>>Sholat dikaitkan kafyat terkait kesehatan<

2010-03-04 Terurut Topik syarifah farida
Saya coba jawab point 2, Untuk masalah doa dan dzikir silahkan merujuk atau membaca kitab dzikir pagi dan sore yg di tulis oleh ustadzYazid bin Abdul Qadir Jawas, penerbit Pustaka Imam Syafi'i Adapun contoh pelaksanaan dzikir, silakan baca artikel almanhaj. PAGI HARI : ANTARA TIDUR DAN DZIKIR h

Re: [assunnah] sholat Tahiyyatul Masjid

2009-01-21 Terurut Topik Anto Sulistianto
ayuti Beroeh Topik: Re: [assunnah] sholat Kepada: assunnah@yahoogroups.com Tanggal: Senin, 12 Januari, 2009, 5:50 AM alaikumsalam Shalat sunah Tahiyatul Masjid adalah shalat yang istimewa, karena memang tujuannya "mengistimewakan" rumah Allah SWT yang waktu pelaksanaanya boleh kapan s

Re: [assunnah] sholat

2009-01-18 Terurut Topik Sayuti Beroeh
alaikumsalam Shalat sunah Tahiyatul Masjid adalah shalat yang istimewa, karena memang tujuannya "mengistimewakan" rumah Allah SWT yang waktu pelaksanaanya boleh kapan saja ketika kita masuk masjid termasuk waktu haram untuk shalat dan uniknya shalat ini adalah shalat yang dilakukan dengan jumla

Re: [assunnah] sholat

2009-01-13 Terurut Topik Muh. Sa'adus Sulton
Wa'alaykumussalaam warohmatullohi wa barokaatuh Akhi Muhammad Abduh Tuasikal sudah membahasnya di blognya, ya akhi. Antum bisa melihatnya di sini http://rumaysho.wordpress.com/2009/01/11/shalat-tahiyyatul-masjid-di-waktu-terlarang-untuk-shalat/ Wallohu a'lam Semoga bermanfaat 2009/1/10 d_perma

[assunnah] sholat

2009-01-11 Terurut Topik d_permana021
assalamu'alaikum mohon info tentang sholat sunat tahyatul mesjidwaktu-waktu yg gak boleh sholat... terima kasih... permana Website anda http://www.almanhaj.or.id Berhenti berlangganan: assunnah-unsubscr...@yahoogroups.com Ketentuan posting : http://mi

Re: [assunnah] Sholat Istikharoh

2009-01-07 Terurut Topik sm-adm
te: Wed, 24 Dec 2008 16:21:05 +0800 (SGT) From: mohd natsir Reply-To: assunnah@yahoogroups.com Subject: [assunnah] Sholat Istikharoh To: milis as sunnah > Assalamu'alaikum warohmatullohi wabarokatuh. > > Untuk memilih satu di antara dua pilihan, kita disunnahkan un

[assunnah] Sholat Istikharoh

2008-12-29 Terurut Topik mohd natsir
Assalamu'alaikum warohmatullohi wabarokatuh. Untuk memilih satu di antara dua pilihan, kita disunnahkan untuk mengerjakan sholat dua rakaat lalu berdoa seperti apa yang diperintahkan oleh Rasululloh. Bila suatu saat, setelah mengerjakan sholat istikharoh kita diberi keyakinan dalam hati untuk m

[assunnah] Sholat Dhuha

2008-12-19 Terurut Topik Boyke Thamrin
Assalamu'alaikum wa rahmatullah wa barakatuh... Ikhwan fillah, ana mo bertanya masalah sholat Dhuha. Untuk Sholat Dhuha dikerjakan dari jam berapa sampai jam berapa ya.?, dan do'a setelah sholat Dhuha menurut shunahnya bagaimana.?? Jazakumullah khairan katsira Wa'alaikumussalam warohmatullohi

[assunnah] sholat jum'at

2008-12-13 Terurut Topik emmy atmahadi
Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuuh, Ana mohon penjelasan bila ada teman2 yang mengetahui mengenai hal2 sebagai berikut : 1. apakah mesjid harus berdiri di tanah yang di wakafkan? 2. bolehkah sholat jumat di mesjid yang tidak diwakafkan? 3. Bila suatu mesjid tersebut dibangun oleh kantor

Bls: [assunnah] sholat

2008-12-09 Terurut Topik Ibnu_Fur As-Salafy
tp://www24.brinkster.com/sholatkita/pandangsujud.htm barakallahufikum. abu fat-hi henri bin fur Dari: Syamsir Alamsyah <[EMAIL PROTECTED]> Kepada: assunnah@yahoogroups.com Terkirim: Minggu, 7 Desember, 2008 16:15:55 Topik: [assunnah] sholat assalamu'alaikum

Bls: [assunnah] sholat jama' qoshor

2008-12-09 Terurut Topik Abu Fattah
8 November, 2008 21:22:52 Topik: [assunnah] sholat jama' qoshor mohon penjelasan batasan jarak dan lama bepergian/tugas untuk bisa dianggap musafir ? bila masuk kategori musafir apakah jama' qoshor untuk sholat wajib, hukumnya sunnah atau wajib ? bagaimana pula hukumnya sholat sunnah (

Re: [assunnah] sholat jama' qoshor

2008-12-07 Terurut Topik Abu Tanisha
ggalkan adalah saat diperjalanan saja Abu Tanisha From: noerhadi prijanto <[EMAIL PROTECTED]> To: assunnah@yahoogroups.com Sent: Tuesday, November 18, 2008 9:22:52 PM Subject: [assunnah] sholat jama' qoshor mohon penjelasan batasan jarak dan lama beper

Re: [assunnah] sholat

2008-12-07 Terurut Topik saudah kuniyahku
antum bisa lihat penjelasannya disini .. http://www.mail-archive.com/assunnah@yahoogroups.com/msg06354.html syukron - saudah - --- On Sun, 12/7/08, Syamsir Alamsyah <[EMAIL PROTECTED]> wrote: From: Syamsir Alamsyah <[EMAIL PROTECTED]> Subject: [assunnah] sholat To: assunnah@yah

[assunnah] sholat

2008-12-07 Terurut Topik Syamsir Alamsyah
assalamu'alaikum ikhwah fillah ana mau tanya seputar sholat..bagaimana seseorang yang memejamkan matanya waktu sholat untuk mendapatkan khusyu dan kenikmatan sholat..karena waktu mata terbuka dia kurang bisa mendapatkan khusyu, bagaimana hukumnya? jazakallah... --

Re: [assunnah] Sholat Adalah tiang agama

2008-12-06 Terurut Topik Syamsul Ariefin
nya perbaik > dahulu hubungan ahkwat denganya dan dekati teman-temanya, > Ana rasa cara ini bisa akhwat tempuh dan insyaallah berhasil, > Wassalam > > > --- On Tue, 11/11/08, Lisda <[EMAIL PROTECTED]> > wrote: > > From: Lisda <[EMAIL PROTECTED] > > Subject: [assu

Re: [assunnah] sholat jum'at

2008-12-04 Terurut Topik Syamsul Ariefin
Waalaikumsalam warahmatullah, Mudah-mudahan ebook Ahkamul Jumat yang ana kirim japri buat antum berguna. Tidak dikirimkan ke milis ini karena besaran filenya 333Kb. Wallahu a'lam Syamsul 2008/11/16 dwisandri <[EMAIL PROTECTED]> > Assalamu'alaikum > > Bagaimana tata cara shalat jum'at sesuai

Re: [assunnah] sholat jum'at

2008-12-04 Terurut Topik Dian
15:54:49 +0700 From: ibnu abbas <[EMAIL PROTECTED]> Reply-To: assunnah@yahoogroups.com Subject: Re: [assunnah] sholat jum'at To: assunnah@yahoogroups.com > Wa'alaikum salaam.. > > Ana hanya sedikit kasih referensi yang bisa antum baca mengenai kitab sholat > jum'

Re: [assunnah] sholat setelah sholat ashar

2008-12-04 Terurut Topik andri yani
Assalamualaikum, mau bertanya tentang shalat sunnah yang ditunaikan sehari2, apakah ada sholat sunnah sebelum ashar? dan apakah sholat sunnah sebelum ashar itu termasuk sholat sunnah rawatib?... wassalamualaikum ummu syifa Website anda http://www.almanhaj.or

Re: Bls: [assunnah] sholat jum'at

2008-12-03 Terurut Topik Revaldo Zen
Wa'alaikum salam kirim saja email kosong ke [EMAIL PROTECTED] 2008/11/28 Rully Setiyawan <[EMAIL PROTECTED]> > assalamualaikum, ana mau tanya temen ana mau bergabung biar emailnya > terkirim artikel assunah yahoogruop bagaimana caranya? > > tolong dikasih tau kiat-kiatnya ---

[assunnah] Sholat Iedul Adha

2008-12-03 Terurut Topik saudah kuniyahku
Sholat Iedul Adha Senin 8 Desember 2008 jam : 7 pagi tempat : Lapangan di Perumahan Grand Wisata Bekasi khotib & imam : Ustadz Abu Islama Imanuddin, Lc (Mudir Ponpes Hidayatunnajah, Bekasi)

Re: [assunnah] sholat setelah sholat ashar

2008-12-03 Terurut Topik edy suherman
Wa'alaikumussalam warohmatullohi wabarokaatuh. Insya Alloh penjelasan dibawah ini bisa membantu.. Barokallohu Fiik.. SHALAT-SHALAT SUNNAT YANG DITUNAIKAN SEHARI-HARI Oleh Syaikh Khalid al Husainan [a]. Shalat-Shalat Sunnat Rowatib Sabda Rosulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam "Artinya : T

[assunnah] sholat ied di lap ?

2008-12-03 Terurut Topik abdulloh
assalamualaykum, mohon info sholat id yg di lapangan di wil jakut n jaksel dimana ya? Website anda http://www.almanhaj.or.id Download MP3 -Free kajian Islam- http://assunnah.mine.nu Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED] Ketentuan posting : http://milis.ass

Bls: [assunnah] sholat setelah sholat ashar

2008-12-02 Terurut Topik Muhammad Taufik
--- Pada Sel, 2/12/08, Ferdigi <[EMAIL PROTECTED]> menulis: Dari: Ferdigi <[EMAIL PROTECTED]> Topik: [assunnah] sholat setelah sholat ashar Kepada: assunnah@yahoogroups.com Tanggal: Selasa, 2 Desember, 2008, 4:07 PM Assalamu'alykum Warahmatullahi Wabrakatuh Bolehkah sholat tah

Bls: [assunnah] sholat jum'at

2008-12-02 Terurut Topik Rully Setiyawan
assalamualaikum, ana mau tanya temen ana mau bergabung biar emailnya terkirim artikel assunah yahoogruop bagaimana caranya? tolong dikasih tau kiat-kiatnya Environmental concern? Website anda http://www.almanhaj.or.id Download MP3 -Free kajian Islam- http:

[assunnah] sholat setelah sholat ashar

2008-12-02 Terurut Topik Ferdigi
Assalamu'alykum Warahmatullahi Wabrakatuh Bolehkah sholat tahiyatul masjid sebelum masuk waktu magrib? karna setahu ana tidak ada sholat setelah sholat ashar Wassalamu'alaykum Warahmatullahi Wabrakatuh Abu Fadhil Pulogadung Website anda http://www.almanhaj.

Re: [assunnah] Sholat Adalah tiang agama

2008-11-25 Terurut Topik Adhitya Ramadian P
benar) Adhitya Ramadian From: dhea s <[EMAIL PROTECTED]> To: assunnah@yahoogroups.com Sent: Friday, November 14, 2008 1:53:45 PM Subject: Re: [assunnah] Sholat Adalah tiang agama Bismillah Saya doakan semoga anda dan kawan anda itu diberi taufiq dan hi

Re: [assunnah] sholat jum'at

2008-11-25 Terurut Topik ibnu abbas
Wa'alaikum salaam.. Ana hanya sedikit kasih referensi yang bisa antum baca mengenai kitab sholat jum'at yang ditulis oleh Ust. Yazid bin Abdul Qodir Jawas dan ada 1 kitab lagi yang berjudul "75 Kesalahan di hari/ sholat Jum'at", afwan ana lupa penulisnya. Semoga dapat membantu. Ayo kita tholabu

Re: [assunnah] Sholat Adalah tiang agama

2008-11-25 Terurut Topik aubert razaini
08, Lisda <[EMAIL PROTECTED]> wrote: From: Lisda <[EMAIL PROTECTED]> Subject: [assunnah] Sholat Adalah tiang agama To: assunnah@yahoogroups.com Date: Tuesday, November 11, 2008, 8:50 PM Assalamualaykum warohmatullahi wabarokatuh, Saya Lisda Purnama Dewi, Saya pernah baca sebuah Hadis bah

[assunnah] sholat jama' qoshor

2008-11-21 Terurut Topik noerhadi prijanto
mohon penjelasan batasan jarak dan lama bepergian/tugas untuk bisa dianggap musafir ? bila masuk kategori musafir apakah jama' qoshor untuk sholat wajib, hukumnya sunnah atau wajib ? bagaimana pula hukumnya  sholat sunnah  ( tahiyatul masjid, rawatib, tahajud, dll ) bolehkah tetap dikerjakan ? b

  1   2   3   >