Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-24 Terurut Topik Mom Kamila
Waktu ke dr syaraf itu , dia cek manual aja, pake stetoskop, trus pake
senter untuk lihat pergerakan bola mata, trus diketok lututnya,
seperti general check up gitu deh, mungkin karena semua refleksnya
bagus jadi ga disuruh EEG yah..
RUD = Rational Use of Drugs = RUM (Rational use of Medicines)
IRUD = Irational Use of Drugs

--
Yuk berkunjung ke Web Balita-Anda: bisa baca dongeng, download
lagu, print buku mewarnai, origami dan masih banyak lagi...
Balita-Anda Online: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
--
Balita-Anda: Panduan Orangtua yang Cerdas, Kreatif dan Inovatif dalam Merawat 
dan Mendidik Balita 



Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-20 Terurut Topik Ria Sari Susilaningtyas
Return Receipt
   
   Your   Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?   
   document:   
   
   wasria.s...@starenergy.co.id
   received
   by: 
   
   at:04/21/2011 09:42:06 AM   
   





--
Yuk berkunjung ke Web Balita-Anda: bisa baca dongeng, download
lagu, print buku mewarnai, origami dan masih banyak lagi...
Balita-Anda Online: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
--
Balita-Anda: Panduan Orangtua yang Cerdas, Kreatif dan Inovatif dalam Merawat 
dan Mendidik Balita 



Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-20 Terurut Topik Mom Kamila
ikutan urun pendapat..

Anak saya dua2nya langganan kejang demam, anak pertama kejang demam
waktu umur 1 th (1x), 2th (1x), anak kedua kejang demam waktu umur 1th
(2x), 2th(1x), yang pertama usianya sekarang 5th6bl, yang kecil
2th5bl. Dulu, waktu belum ketemu dr RUD, setiap kejang pasti saya bawa
ke RS, di RS dikasih stesolid (diazepam) dan proris rectal, dan
opname. Setelah ketemu dr RUD baru tau bahwa kejang demam itu terjadi
salah satunya karena keturunan, jadi karena itu bukan penyakit dan ga
bisa diobatin, yang bisa saya lakukan adalah waspada. Kalau anak saya
sakit panas  38.5 saya kasih obat penurun panas parasetamol sesuai
dosis, kompres/mandi air  hangat, dan pengawasan melekat, apalagi
kalau anaknya tidur, karena kalau tidur kadang2 panasnya malah naik..
dan pake kaos kaki, karena saya perhatiin kalau kejang biasanya
jidatnya panas, kakinya dingin... ga tau apa dasar medisnya nih
nah, kalau sampe kejang, kata dokter sih, dibiarin aja,  jangan
dimasukkin sendok/yang lainnya ke dalam mulut, supaya si anak tidak
tersedak, tapi saya ga tega ngeliatin anak kejang, rasanya gak
berhenti2.. lama banget waktu berlalu... padahal memang ga sampe 5
menit, jadi saya biasanya peluk dia, skin to skin contact supaya
panasnya rada turun...
setelah kejang selesai baru saya bawa ke dokter Syaraf Anak/Pediatric
Neurologist untuk check kalo ada masalah, Alhamdulillah so far
nothing...
Untuk kopi dan madu,
kebetulan saya baru kenal _propolis_, dan pas kemarin anak saya batpil
saya kasih ini lumayan lebih cepat penyembuhannya (biasa 2 minggu ini
1 minggu), tapi saya baru berani kasih madu setelah 1 th, karena
takut botulism
sedangkan kopi, anak2 saya tuh paling suka icip2, kalo lihat
ortu/eyangnya minum kopi pasti dia minta, jadi saya kasih aja ,) ...

--
Yuk berkunjung ke Web Balita-Anda: bisa baca dongeng, download
lagu, print buku mewarnai, origami dan masih banyak lagi...
Balita-Anda Online: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
--
Balita-Anda: Panduan Orangtua yang Cerdas, Kreatif dan Inovatif dalam Merawat 
dan Mendidik Balita 



Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-20 Terurut Topik rumiars
Mom Kamila, di dok saraf anak cek apa? eeg bukan?

maaf ya mom, RUD / IRUD spt imel bunda khadijah itu singkatan?

Brgds,rumia

Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: Mom Kamila kamila...@gmail.com
Date: Thu, 21 Apr 2011 11:23:08 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
ikutan urun pendapat..

Anak saya dua2nya langganan kejang demam, anak pertama kejang demam
waktu umur 1 th (1x), 2th (1x), anak kedua kejang demam waktu umur 1th
(2x), 2th(1x), yang pertama usianya sekarang 5th6bl, yang kecil
2th5bl. Dulu, waktu belum ketemu dr RUD, setiap kejang pasti saya bawa
ke RS, di RS dikasih stesolid (diazepam) dan proris rectal, dan
opname. Setelah ketemu dr RUD baru tau bahwa kejang demam itu terjadi
salah satunya karena keturunan, jadi karena itu bukan penyakit dan ga
bisa diobatin, yang bisa saya lakukan adalah waspada. Kalau anak saya
sakit panas  38.5 saya kasih obat penurun panas parasetamol sesuai
dosis, kompres/mandi air  hangat, dan pengawasan melekat, apalagi
kalau anaknya tidur, karena kalau tidur kadang2 panasnya malah naik..
dan pake kaos kaki, karena saya perhatiin kalau kejang biasanya
jidatnya panas, kakinya dingin... ga tau apa dasar medisnya nih
nah, kalau sampe kejang, kata dokter sih, dibiarin aja,  jangan
dimasukkin sendok/yang lainnya ke dalam mulut, supaya si anak tidak
tersedak, tapi saya ga tega ngeliatin anak kejang, rasanya gak
berhenti2.. lama banget waktu berlalu... padahal memang ga sampe 5
menit, jadi saya biasanya peluk dia, skin to skin contact supaya
panasnya rada turun...
setelah kejang selesai baru saya bawa ke dokter Syaraf Anak/Pediatric
Neurologist untuk check kalo ada masalah, Alhamdulillah so far
nothing...
Untuk kopi dan madu,
kebetulan saya baru kenal _propolis_, dan pas kemarin anak saya batpil
saya kasih ini lumayan lebih cepat penyembuhannya (biasa 2 minggu ini
1 minggu), tapi saya baru berani kasih madu setelah 1 th, karena
takut botulism
sedangkan kopi, anak2 saya tuh paling suka icip2, kalo lihat
ortu/eyangnya minum kopi pasti dia minta, jadi saya kasih aja ,) ...

--
Yuk berkunjung ke Web Balita-Anda: bisa baca dongeng, download
lagu, print buku mewarnai, origami dan masih banyak lagi...
Balita-Anda Online: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
--
Balita-Anda: Panduan Orangtua yang Cerdas, Kreatif dan Inovatif dalam Merawat 
dan Mendidik Balita 



Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik rumiars
Bunda Mutia or Bunda Khadijah nih manggil...salam kenal ya mba.

Terima kasih utk responsenya jg mba Utami.

Sy s7 kl ada kalanya HT dr ortu jaman dulu msh mujarab utk anak jmn skrng. Kl 
dr imel mba, sptnya di dunia kedokteran jg mgkn sdh ada beda pendapat mengenai 
kopi ini. Krn dok di klinik dkat rmh malah ga menyarankan.
Kl ga keberatan, sy msh menunggu info mba selanjutnya mengenai penjelasannay 
spt pd imel mba sebelumnya.

Seberapa sering kita beri kopi ke anak mba? Ada takaran camp kopi dan madunya 
mba?

 Saat ini semua advice sy terima dan sy terapkan ke anak sy yg sdh pernah 
kejang. Just curious aj apa hub nya kopi dgn kejang. Bahkan ada sodara dr 
daerah yg menyarankan dikasi MELIA PROPOLIS jg sy cb terapkan (ini jg 
sebenarnya ingin sy tnykan dgn imel terpisah di milis ini) ato mba jg pernah 
denger sebelumnya ttg melia propolis ini?

Dan sy jg ckp kaget kl justru diazepam yg di bekali dr RS malah krng baik mba?

Terima kasih ya semua-nya.

Brgds,rumia

Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 12:03:56 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Mom Utami,

Betul Mom, memang ambang batas kejang berbeda-beda. Sehingga memang tidak
semua anak akan mengalami kejang.

Dan jika belum kejang, memang belum perlu diberikan kopi + madu.
Seperti yang sudah sering dibahas juga di milis ini, HT untuk demam adalah
kompres, mandi air hangat, dan pelukan skin to skin seperti yang Mom Utami
sampaikan.

Mengenai kafein pada kopi, menurut dokter tersebut, justru kafein itu
efektif untuk meredakan kejang. Mengenai dampaknya terhadap denyut jantung
dan lambung, mungkin dinetralisir oleh madunya ya Mom?

Mengenai diazepam dan luminal, yang selama ini sering digunakan untuk kejang
demam, menurut dokter tsb justru berbahaya untuk anak ya? Apa ada yang
pernah dengar juga info tentang ini?

Oya, mungkin ada yang tertarik dengan berbagai pendekatan pengobatan alami,
silakan langsung ke website-nya ya.
www.kliniksehat.com

Kepada moderator, ini bukan iklan ya, karena ini bukan saya yang punya,
hanya sekedar referensi yang menurut saya cukup bermanfaat :-)

Terima kasih, mohon maaf juga jika ada yang kurang berkenan.

Salam,
Meutia

2011/4/19 Utami Astuti utamiastuti1...@gmail.com

 Moms,
 Maaf yah jadi nanya, apa aman kopi? bukannya kafeinnya membuat jantung
 berpacu lebih cepat dan zat kopi meningkatkan asam lambung? (ini pengalaman
 pribadiku sbg orang dewasa ya)

 tiap anak kan ambang batas kejangnya beda2, ada yg demam 38.5drjt sudah
 demam, ada yang 39.5drjt cuma lemes aja. Kalau anak sudah pernah kejang
 maka
 kita sebagai orang tua-nya malah sudah bisa lebih waspada pd suhu berapa
 demam yg sudah tidak bisa ditolrerir lg oleh tubuh anak, jadi pd suhu
 menjelang ambang batas tsb kita sudah persiapkan parasetamol (panadol,
 sanmol) jgn parasetamol yg keras untuk lambung ya (maaf lupa namanya),
 banyak asupan cairan hangat dan dipeluk skin2skin.

 nah.. kalau aku nih.. masih deg2an krn anakku fathan (7M) yang
 Alhamdulillah
 mau imunisasi, atau tumbuh gigi enggak pernah demam tp cuma sumeng2 aja..
 hari ini lagi sumeng2 tp blm ketahuan sebabnya apa, masih observasi..

 maaf ya kalau ada kata2 yg kruang  berkenan




 2011/4/19 bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com

  Dear Mom Rumi (maaf kalau namanya salah ya),
 
  Di kantor saya pernah ada penjelasan tentang pengobatan alami oleh
 seorang
  dokter. Dan dokter ini juga menyarankan penggunaan kopi untuk kejang
 demam.
  Yang disarankan adalah penggunaan kopi dicampur dengan madu..
 
  Saya akan coba cari informasi lebih lanjut, bagaimana penjelasannya.
  Prinsipnya, metode alami yang sejak dahulu digunakan, sering kali memang
  ada
  baiknya kok.
 
  Terima kasih.
 
  Salam,
  Meutia
  2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id
 
   Dear all mom n dad,
  
   Pls share ya..knp kl anak yg sdh prnh kejang demam..advice pertama
 mesti
   dikasi kopi..ga keluarga ga sodara ga temen smp tmn nya ipar jg advice
  rajin
   kasi kopi.
  
   Ada yg tau ga apa hub-nya atau bgmn orng dulu ceritanya smp bs ke minum
   kopi sarannya.
  
   Dan ini jg yg sy bingung. Kopi itu bikin kita/anak keep awake sedangkan
  kl
   dokter mesti kasih obatnya justru yg mengandung obat tidur termasuk
  stesolid
   itu mengadung obat tidur.
  
   Maaf ya kl repost ...jujur sy blm buka2 arsip BA.
  
   Terima kasih dan salam
   Sent from my BlackBerry®
   powered by Sinyal Kuat INDOSAT
 
 
 
 
  --
  Meutia
 
  http://carik-catatan.blogspot.com - lintasan pikiran menebar manfaat
  http://naturafia.blogspot.com - hidup sehat alami, baik untuk kita, baik
  untuk alam
 




-- 
Meutia

http://carik-catatan.blogspot.com - lintasan pikiran menebar manfaat
http://naturafia.blogspot.com - hidup sehat alami, baik untuk kita, baik
untuk alam



Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik bunda khadijah
Dear Mbak Rumia,

Hehe, panggilnya boleh mana aja, Meutia atau Bunda Khadijah juga boleh :-)
Salam kenal juga Mbak Rumia :-)

Kalau saya coba klasifikasikan dokter-dokter yang sekarang ada di masyarakat
:

Pertama, yang paling umum, adalah dokter yang IRUD, menggunakan obat secara
tidak rasional. Biasanya kalau ke dokter ini, sakit batuk pilek pun kita
dikasi obat seabrek, antibiotik, dan puyer kalau anak2.

Kedua, yang mulai banyak juga, dokter yang RUD, yaitu menggunakan obat
secara rasional. Sedapat mungkin melakukan home treatment, dan hanya jika
diperlukan, menggunakan obat yang sudah ada bukti secara medis, yang
biasanya berupa obat kimiawi.

Ketiga, yang belum terlalu banyak, dokter yang menggunakan pengobatan alami.
Sedapat mungkin menggunakan home treatment, semaksimal mungkin mencari
pengobatan alami dengan menggunakan herbal, dan menghindari sedapat mungkin
obat kimiawi.

Nah dokter saya itu dokter jenis ketiga :-)
Dokter Mbak Rumia mungkin yang kedua, mudah2an bukan yang pertama.

Diazepam memang masih sering diresepkan untuk anak kejang. Bagi dokter kedua
pun, diazepam masih dibolehkan. Seperti penjelasan yang diberikan oleh Mbak
Lusika.

Mengenai detil takarannya, aku sedang tanya juga Mbak.. Atau Mbak Rumia mau
tanya langsung ke dokternya? Nanti aku info no. HP-nya japri ya.. Barusan
aku SMS dia mau reply kok Mbak..

Tentang propolis, bagi yang meyakini khasiat produk lebah (termasuk saya,
hehe..), propolis bisa menyembuhkan banyak penyakit. Nggak harus Melia, ada
juga merk2 lain, silakan dipilih saja yang sesuai anggaran :-)

Demikian ya Mbak Rumia, semoga ketemu solusi terbaik untuk kejang demamnya
ya..
Salam,
Meutia
2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id

 Bunda Mutia or Bunda Khadijah nih manggil...salam kenal ya mba.

 Terima kasih utk responsenya jg mba Utami.

 Sy s7 kl ada kalanya HT dr ortu jaman dulu msh mujarab utk anak jmn skrng.
 Kl dr imel mba, sptnya di dunia kedokteran jg mgkn sdh ada beda pendapat
 mengenai kopi ini. Krn dok di klinik dkat rmh malah ga menyarankan.
 Kl ga keberatan, sy msh menunggu info mba selanjutnya mengenai
 penjelasannay spt pd imel mba sebelumnya.

 Seberapa sering kita beri kopi ke anak mba? Ada takaran camp kopi dan
 madunya mba?

  Saat ini semua advice sy terima dan sy terapkan ke anak sy yg sdh pernah
 kejang. Just curious aj apa hub nya kopi dgn kejang. Bahkan ada sodara dr
 daerah yg menyarankan dikasi MELIA PROPOLIS jg sy cb terapkan (ini jg
 sebenarnya ingin sy tnykan dgn imel terpisah di milis ini) ato mba jg pernah
 denger sebelumnya ttg melia propolis ini?

 Dan sy jg ckp kaget kl justru diazepam yg di bekali dr RS malah krng baik
 mba?

 Terima kasih ya semua-nya.

 Brgds,rumia

 Sent from my BlackBerry®
 powered by Sinyal Kuat INDOSAT

 --
Meutia

http://carik-catatan.blogspot.com - lintasan pikiran menebar manfaat
http://naturafia.blogspot.com - hidup sehat alami, baik untuk kita, baik
untuk alam


Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik yogenta
Dear Bunda terutm bunda Khadijah and bnda Rumia,
Sy jd pngn ikutan nimbrung nie.he2.Betul bu..dktr yg ibu mksd pasti Direktur yg 
punyany klinik sehat.Kebetuln suami sy jg srg cerita mengenai ceramah2 beliau 
dikantornya.Yg lebih mengherankan sy justru ketika suami cerita kalo putra/i 
dktr tsb tidak pernah diimunisasi tpi mengkonsumsi madu dan obat2 herbal 
lainnya.Jd yg sy yakini klo seorg Doktr yg mengerti ttg ilmu kedokteran sj msh 
percaya dgn obat2 herbal.Knp kita sebagai org awam tdk mencobany.Yaa,mkn salah 
satunya kopi dgn madu tsb.Tpi ini hny asumsi ya bu.Sy sendiri sejauh ini masih 
sebagai pengkonsumsi madunya saja.he2.Mkn klo info lbh lanjut ada di artikel2 
yg membhs ttg kopi ini.

Mhon maaf klo krg membantu.Smg Bunda Rumia segera mnemukn jawabnny ya..

Meita,
Bunda Namira 
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 13:26:17 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Mbak Rumia,

Hehe, panggilnya boleh mana aja, Meutia atau Bunda Khadijah juga boleh :-)
Salam kenal juga Mbak Rumia :-)

Kalau saya coba klasifikasikan dokter-dokter yang sekarang ada di masyarakat
:

Pertama, yang paling umum, adalah dokter yang IRUD, menggunakan obat secara
tidak rasional. Biasanya kalau ke dokter ini, sakit batuk pilek pun kita
dikasi obat seabrek, antibiotik, dan puyer kalau anak2.

Kedua, yang mulai banyak juga, dokter yang RUD, yaitu menggunakan obat
secara rasional. Sedapat mungkin melakukan home treatment, dan hanya jika
diperlukan, menggunakan obat yang sudah ada bukti secara medis, yang
biasanya berupa obat kimiawi.

Ketiga, yang belum terlalu banyak, dokter yang menggunakan pengobatan alami.
Sedapat mungkin menggunakan home treatment, semaksimal mungkin mencari
pengobatan alami dengan menggunakan herbal, dan menghindari sedapat mungkin
obat kimiawi.

Nah dokter saya itu dokter jenis ketiga :-)
Dokter Mbak Rumia mungkin yang kedua, mudah2an bukan yang pertama.

Diazepam memang masih sering diresepkan untuk anak kejang. Bagi dokter kedua
pun, diazepam masih dibolehkan. Seperti penjelasan yang diberikan oleh Mbak
Lusika.

Mengenai detil takarannya, aku sedang tanya juga Mbak.. Atau Mbak Rumia mau
tanya langsung ke dokternya? Nanti aku info no. HP-nya japri ya.. Barusan
aku SMS dia mau reply kok Mbak..

Tentang propolis, bagi yang meyakini khasiat produk lebah (termasuk saya,
hehe..), propolis bisa menyembuhkan banyak penyakit. Nggak harus Melia, ada
juga merk2 lain, silakan dipilih saja yang sesuai anggaran :-)

Demikian ya Mbak Rumia, semoga ketemu solusi terbaik untuk kejang demamnya
ya..
Salam,
Meutia
2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id

 Bunda Mutia or Bunda Khadijah nih manggil...salam kenal ya mba.

 Terima kasih utk responsenya jg mba Utami.

 Sy s7 kl ada kalanya HT dr ortu jaman dulu msh mujarab utk anak jmn skrng.
 Kl dr imel mba, sptnya di dunia kedokteran jg mgkn sdh ada beda pendapat
 mengenai kopi ini. Krn dok di klinik dkat rmh malah ga menyarankan.
 Kl ga keberatan, sy msh menunggu info mba selanjutnya mengenai
 penjelasannay spt pd imel mba sebelumnya.

 Seberapa sering kita beri kopi ke anak mba? Ada takaran camp kopi dan
 madunya mba?

  Saat ini semua advice sy terima dan sy terapkan ke anak sy yg sdh pernah
 kejang. Just curious aj apa hub nya kopi dgn kejang. Bahkan ada sodara dr
 daerah yg menyarankan dikasi MELIA PROPOLIS jg sy cb terapkan (ini jg
 sebenarnya ingin sy tnykan dgn imel terpisah di milis ini) ato mba jg pernah
 denger sebelumnya ttg melia propolis ini?

 Dan sy jg ckp kaget kl justru diazepam yg di bekali dr RS malah krng baik
 mba?

 Terima kasih ya semua-nya.

 Brgds,rumia

 Sent from my BlackBerry®
 powered by Sinyal Kuat INDOSAT

 --
Meutia

http://carik-catatan.blogspot.com - lintasan pikiran menebar manfaat
http://naturafia.blogspot.com - hidup sehat alami, baik untuk kita, baik
untuk alam



Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik rumiars
Terima kasih ya Bunda Khadijah dan Bunda Namira jg Bunda Utami

Tnyt kopi n madu masih jawaranya utk 1st advice..walau kita jg krng tau persis 
apa hub kopi...kl madu oklah mgkn bs dibilang antibiotik alami.

Sedikit banyak sharing ini menguatkan sy yg sgt drop melihat anak kejang bahkan 
ckp membuat sy tdk PD utk punya anak lagi.

Maaf ya jd curhat, terima kasih BA.

Brgds,rumia
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: yoge...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 11:27:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Bunda terutm bunda Khadijah and bnda Rumia,
Sy jd pngn ikutan nimbrung nie.he2.Betul bu..dktr yg ibu mksd pasti Direktur yg 
punyany klinik sehat.Kebetuln suami sy jg srg cerita mengenai ceramah2 beliau 
dikantornya.Yg lebih mengherankan sy justru ketika suami cerita kalo putra/i 
dktr tsb tidak pernah diimunisasi tpi mengkonsumsi madu dan obat2 herbal 
lainnya.Jd yg sy yakini klo seorg Doktr yg mengerti ttg ilmu kedokteran sj msh 
percaya dgn obat2 herbal.Knp kita sebagai org awam tdk mencobany.Yaa,mkn salah 
satunya kopi dgn madu tsb.Tpi ini hny asumsi ya bu.Sy sendiri sejauh ini masih 
sebagai pengkonsumsi madunya saja.he2.Mkn klo info lbh lanjut ada di artikel2 
yg membhs ttg kopi ini.

Mhon maaf klo krg membantu.Smg Bunda Rumia segera mnemukn jawabnny ya..

Meita,
Bunda Namira 
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 13:26:17 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Mbak Rumia,

Hehe, panggilnya boleh mana aja, Meutia atau Bunda Khadijah juga boleh :-)
Salam kenal juga Mbak Rumia :-)

Kalau saya coba klasifikasikan dokter-dokter yang sekarang ada di masyarakat
:

Pertama, yang paling umum, adalah dokter yang IRUD, menggunakan obat secara
tidak rasional. Biasanya kalau ke dokter ini, sakit batuk pilek pun kita
dikasi obat seabrek, antibiotik, dan puyer kalau anak2.

Kedua, yang mulai banyak juga, dokter yang RUD, yaitu menggunakan obat
secara rasional. Sedapat mungkin melakukan home treatment, dan hanya jika
diperlukan, menggunakan obat yang sudah ada bukti secara medis, yang
biasanya berupa obat kimiawi.

Ketiga, yang belum terlalu banyak, dokter yang menggunakan pengobatan alami.
Sedapat mungkin menggunakan home treatment, semaksimal mungkin mencari
pengobatan alami dengan menggunakan herbal, dan menghindari sedapat mungkin
obat kimiawi.

Nah dokter saya itu dokter jenis ketiga :-)
Dokter Mbak Rumia mungkin yang kedua, mudah2an bukan yang pertama.

Diazepam memang masih sering diresepkan untuk anak kejang. Bagi dokter kedua
pun, diazepam masih dibolehkan. Seperti penjelasan yang diberikan oleh Mbak
Lusika.

Mengenai detil takarannya, aku sedang tanya juga Mbak.. Atau Mbak Rumia mau
tanya langsung ke dokternya? Nanti aku info no. HP-nya japri ya.. Barusan
aku SMS dia mau reply kok Mbak..

Tentang propolis, bagi yang meyakini khasiat produk lebah (termasuk saya,
hehe..), propolis bisa menyembuhkan banyak penyakit. Nggak harus Melia, ada
juga merk2 lain, silakan dipilih saja yang sesuai anggaran :-)

Demikian ya Mbak Rumia, semoga ketemu solusi terbaik untuk kejang demamnya
ya..
Salam,
Meutia
2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id

 Bunda Mutia or Bunda Khadijah nih manggil...salam kenal ya mba.

 Terima kasih utk responsenya jg mba Utami.

 Sy s7 kl ada kalanya HT dr ortu jaman dulu msh mujarab utk anak jmn skrng.
 Kl dr imel mba, sptnya di dunia kedokteran jg mgkn sdh ada beda pendapat
 mengenai kopi ini. Krn dok di klinik dkat rmh malah ga menyarankan.
 Kl ga keberatan, sy msh menunggu info mba selanjutnya mengenai
 penjelasannay spt pd imel mba sebelumnya.

 Seberapa sering kita beri kopi ke anak mba? Ada takaran camp kopi dan
 madunya mba?

  Saat ini semua advice sy terima dan sy terapkan ke anak sy yg sdh pernah
 kejang. Just curious aj apa hub nya kopi dgn kejang. Bahkan ada sodara dr
 daerah yg menyarankan dikasi MELIA PROPOLIS jg sy cb terapkan (ini jg
 sebenarnya ingin sy tnykan dgn imel terpisah di milis ini) ato mba jg pernah
 denger sebelumnya ttg melia propolis ini?

 Dan sy jg ckp kaget kl justru diazepam yg di bekali dr RS malah krng baik
 mba?

 Terima kasih ya semua-nya.

 Brgds,rumia

 Sent from my BlackBerry®
 powered by Sinyal Kuat INDOSAT

 --
Meutia

http://carik-catatan.blogspot.com - lintasan pikiran menebar manfaat
http://naturafia.blogspot.com - hidup sehat alami, baik untuk kita, baik
untuk alam



Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik yohana . fransisca
Bunda Rumia, klo sy sih tanpa indikasi anak demam or kejang pun di icip in 
kopi. Paling jg 1/2 - 2 sendok,ga tiap hari sih cm sekali aja.yah karena 
itu,spy ga terkena kejang kata neneknya.  Ampe skrg anakku Ero (3y) kadang 
masih suka di kasih... ;)

Maaf klo ga membantu.  
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: rumi...@yahoo.co.id
Date: Tue, 19 Apr 2011 12:55:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Terima kasih ya Bunda Khadijah dan Bunda Namira jg Bunda Utami

Tnyt kopi n madu masih jawaranya utk 1st advice..walau kita jg krng tau persis 
apa hub kopi...kl madu oklah mgkn bs dibilang antibiotik alami.

Sedikit banyak sharing ini menguatkan sy yg sgt drop melihat anak kejang bahkan 
ckp membuat sy tdk PD utk punya anak lagi.

Maaf ya jd curhat, terima kasih BA.

Brgds,rumia
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: yoge...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 11:27:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Bunda terutm bunda Khadijah and bnda Rumia,
Sy jd pngn ikutan nimbrung nie.he2.Betul bu..dktr yg ibu mksd pasti Direktur yg 
punyany klinik sehat.Kebetuln suami sy jg srg cerita mengenai ceramah2 beliau 
dikantornya.Yg lebih mengherankan sy justru ketika suami cerita kalo putra/i 
dktr tsb tidak pernah diimunisasi tpi mengkonsumsi madu dan obat2 herbal 
lainnya.Jd yg sy yakini klo seorg Doktr yg mengerti ttg ilmu kedokteran sj msh 
percaya dgn obat2 herbal.Knp kita sebagai org awam tdk mencobany.Yaa,mkn salah 
satunya kopi dgn madu tsb.Tpi ini hny asumsi ya bu.Sy sendiri sejauh ini masih 
sebagai pengkonsumsi madunya saja.he2.Mkn klo info lbh lanjut ada di artikel2 
yg membhs ttg kopi ini.

Mhon maaf klo krg membantu.Smg Bunda Rumia segera mnemukn jawabnny ya..

Meita,
Bunda Namira 
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 13:26:17 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Mbak Rumia,

Hehe, panggilnya boleh mana aja, Meutia atau Bunda Khadijah juga boleh :-)
Salam kenal juga Mbak Rumia :-)

Kalau saya coba klasifikasikan dokter-dokter yang sekarang ada di masyarakat
:

Pertama, yang paling umum, adalah dokter yang IRUD, menggunakan obat secara
tidak rasional. Biasanya kalau ke dokter ini, sakit batuk pilek pun kita
dikasi obat seabrek, antibiotik, dan puyer kalau anak2.

Kedua, yang mulai banyak juga, dokter yang RUD, yaitu menggunakan obat
secara rasional. Sedapat mungkin melakukan home treatment, dan hanya jika
diperlukan, menggunakan obat yang sudah ada bukti secara medis, yang
biasanya berupa obat kimiawi.

Ketiga, yang belum terlalu banyak, dokter yang menggunakan pengobatan alami.
Sedapat mungkin menggunakan home treatment, semaksimal mungkin mencari
pengobatan alami dengan menggunakan herbal, dan menghindari sedapat mungkin
obat kimiawi.

Nah dokter saya itu dokter jenis ketiga :-)
Dokter Mbak Rumia mungkin yang kedua, mudah2an bukan yang pertama.

Diazepam memang masih sering diresepkan untuk anak kejang. Bagi dokter kedua
pun, diazepam masih dibolehkan. Seperti penjelasan yang diberikan oleh Mbak
Lusika.

Mengenai detil takarannya, aku sedang tanya juga Mbak.. Atau Mbak Rumia mau
tanya langsung ke dokternya? Nanti aku info no. HP-nya japri ya.. Barusan
aku SMS dia mau reply kok Mbak..

Tentang propolis, bagi yang meyakini khasiat produk lebah (termasuk saya,
hehe..), propolis bisa menyembuhkan banyak penyakit. Nggak harus Melia, ada
juga merk2 lain, silakan dipilih saja yang sesuai anggaran :-)

Demikian ya Mbak Rumia, semoga ketemu solusi terbaik untuk kejang demamnya
ya..
Salam,
Meutia
2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id

 Bunda Mutia or Bunda Khadijah nih manggil...salam kenal ya mba.

 Terima kasih utk responsenya jg mba Utami.

 Sy s7 kl ada kalanya HT dr ortu jaman dulu msh mujarab utk anak jmn skrng.
 Kl dr imel mba, sptnya di dunia kedokteran jg mgkn sdh ada beda pendapat
 mengenai kopi ini. Krn dok di klinik dkat rmh malah ga menyarankan.
 Kl ga keberatan, sy msh menunggu info mba selanjutnya mengenai
 penjelasannay spt pd imel mba sebelumnya.

 Seberapa sering kita beri kopi ke anak mba? Ada takaran camp kopi dan
 madunya mba?

  Saat ini semua advice sy terima dan sy terapkan ke anak sy yg sdh pernah
 kejang. Just curious aj apa hub nya kopi dgn kejang. Bahkan ada sodara dr
 daerah yg menyarankan dikasi MELIA PROPOLIS jg sy cb terapkan (ini jg
 sebenarnya ingin sy tnykan dgn imel terpisah di milis ini) ato mba jg pernah
 denger sebelumnya ttg melia propolis ini?

 Dan sy jg ckp kaget kl justru diazepam yg di bekali dr RS malah krng baik
 mba?

 Terima kasih ya semua-nya.

 Brgds,rumia

 Sent from my BlackBerry®
 powered by Sinyal Kuat INDOSAT

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik mala_3sakti
Dear all moms

Mau tanya baiknya sejak usia berapa bulan,baiknya bayi dibolehin icip icip kopi 
plus madu ya?
Sebelumnya terima kasi banyak

Regards
Mama Fadly
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: yohana.fransi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 16:00:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Bunda Rumia, klo sy sih tanpa indikasi anak demam or kejang pun di icip in 
kopi. Paling jg 1/2 - 2 sendok,ga tiap hari sih cm sekali aja.yah karena 
itu,spy ga terkena kejang kata neneknya.  Ampe skrg anakku Ero (3y) kadang 
masih suka di kasih... ;)

Maaf klo ga membantu.  
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: rumi...@yahoo.co.id
Date: Tue, 19 Apr 2011 12:55:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Terima kasih ya Bunda Khadijah dan Bunda Namira jg Bunda Utami

Tnyt kopi n madu masih jawaranya utk 1st advice..walau kita jg krng tau persis 
apa hub kopi...kl madu oklah mgkn bs dibilang antibiotik alami.

Sedikit banyak sharing ini menguatkan sy yg sgt drop melihat anak kejang bahkan 
ckp membuat sy tdk PD utk punya anak lagi.

Maaf ya jd curhat, terima kasih BA.

Brgds,rumia
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: yoge...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 11:27:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Bunda terutm bunda Khadijah and bnda Rumia,
Sy jd pngn ikutan nimbrung nie.he2.Betul bu..dktr yg ibu mksd pasti Direktur yg 
punyany klinik sehat.Kebetuln suami sy jg srg cerita mengenai ceramah2 beliau 
dikantornya.Yg lebih mengherankan sy justru ketika suami cerita kalo putra/i 
dktr tsb tidak pernah diimunisasi tpi mengkonsumsi madu dan obat2 herbal 
lainnya.Jd yg sy yakini klo seorg Doktr yg mengerti ttg ilmu kedokteran sj msh 
percaya dgn obat2 herbal.Knp kita sebagai org awam tdk mencobany.Yaa,mkn salah 
satunya kopi dgn madu tsb.Tpi ini hny asumsi ya bu.Sy sendiri sejauh ini masih 
sebagai pengkonsumsi madunya saja.he2.Mkn klo info lbh lanjut ada di artikel2 
yg membhs ttg kopi ini.

Mhon maaf klo krg membantu.Smg Bunda Rumia segera mnemukn jawabnny ya..

Meita,
Bunda Namira 
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 13:26:17 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Mbak Rumia,

Hehe, panggilnya boleh mana aja, Meutia atau Bunda Khadijah juga boleh :-)
Salam kenal juga Mbak Rumia :-)

Kalau saya coba klasifikasikan dokter-dokter yang sekarang ada di masyarakat
:

Pertama, yang paling umum, adalah dokter yang IRUD, menggunakan obat secara
tidak rasional. Biasanya kalau ke dokter ini, sakit batuk pilek pun kita
dikasi obat seabrek, antibiotik, dan puyer kalau anak2.

Kedua, yang mulai banyak juga, dokter yang RUD, yaitu menggunakan obat
secara rasional. Sedapat mungkin melakukan home treatment, dan hanya jika
diperlukan, menggunakan obat yang sudah ada bukti secara medis, yang
biasanya berupa obat kimiawi.

Ketiga, yang belum terlalu banyak, dokter yang menggunakan pengobatan alami.
Sedapat mungkin menggunakan home treatment, semaksimal mungkin mencari
pengobatan alami dengan menggunakan herbal, dan menghindari sedapat mungkin
obat kimiawi.

Nah dokter saya itu dokter jenis ketiga :-)
Dokter Mbak Rumia mungkin yang kedua, mudah2an bukan yang pertama.

Diazepam memang masih sering diresepkan untuk anak kejang. Bagi dokter kedua
pun, diazepam masih dibolehkan. Seperti penjelasan yang diberikan oleh Mbak
Lusika.

Mengenai detil takarannya, aku sedang tanya juga Mbak.. Atau Mbak Rumia mau
tanya langsung ke dokternya? Nanti aku info no. HP-nya japri ya.. Barusan
aku SMS dia mau reply kok Mbak..

Tentang propolis, bagi yang meyakini khasiat produk lebah (termasuk saya,
hehe..), propolis bisa menyembuhkan banyak penyakit. Nggak harus Melia, ada
juga merk2 lain, silakan dipilih saja yang sesuai anggaran :-)

Demikian ya Mbak Rumia, semoga ketemu solusi terbaik untuk kejang demamnya
ya..
Salam,
Meutia
2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id

 Bunda Mutia or Bunda Khadijah nih manggil...salam kenal ya mba.

 Terima kasih utk responsenya jg mba Utami.

 Sy s7 kl ada kalanya HT dr ortu jaman dulu msh mujarab utk anak jmn skrng.
 Kl dr imel mba, sptnya di dunia kedokteran jg mgkn sdh ada beda pendapat
 mengenai kopi ini. Krn dok di klinik dkat rmh malah ga menyarankan.
 Kl ga keberatan, sy msh menunggu info mba selanjutnya mengenai
 penjelasannay spt pd imel mba sebelumnya.

 Seberapa sering kita beri kopi ke anak mba? Ada takaran camp kopi dan
 madunya mba?

  Saat ini semua advice sy terima dan sy terapkan ke anak sy yg sdh pernah
 kejang. Just curious aj apa hub nya kopi dgn

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik rumiars
Wah knp imel ini br masuk skrng ya..hrsnya sblm imel mba utami.

Terima kasih mba Lusika..mgkn sy kasi kopinya 1-2 teguk aj dl..dan plus madu. 

Brgds,rumia
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: Lusika Yuliana u...@jateng.aimi-asi.org
Date: Tue, 19 Apr 2011 09:14:13 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Sependek pengetahuan aku kopi itu mrngandung kafein yg sifatnya
menenangkan..
Kopi TDK BAIK utk bayi, terutama karena cafeine yg terkandung di dalamnya
dapat menghambat proses penyerapan kalsium oleh tubuh.

Step/kejang demam pada bayi/anak lebih banyak krn ada riwayat kejang demam
pd keluarganya (genetik juga sifatnya).

 Ini aku ada artikel ttg kejang deman dr arsip milis BA n_milis sehat_

==
*Apakah kejang demam itu ?
*
Kejang demam adalah kejang yang terjadi pada saat seorang bayi atau
anak mengalami demam tanpa infeksi sistem saraf pusat (1,2). Hal ini
dapat terjadi pada 2-5 % populasi anak. Umumnya kejang demam ini
terjadi pada usia 6 bulan – 5 tahun dan jarang sekali terjadi untuk
pertama kalinya pada usia  6 bulan atau  3 tahun.

Tidak ada nilai ambang suhu untuk dapat terjadinya kejang demam (2).
Selama anak mengalami kejang demam, ia dapat kehilangan kesadaran
disertai gerakan lengan dan kaki, atau justru disertai dengan kekakuan
tubuhnya. Kejang demam ini secara umum dapat dibagi dalam dua jenis
yaitu (1,2):

Simple febrile seizures : kejang menyeluruh yang berlangsung  15
menit dan tidak berulang dalam 24 jam.

Complex febrile seizures / complex partial seizures : kejang fokal
(hanya melibatkan salah satu bagian tubuh), berlangsung  15 menit,
dan atau berulang dalam waktu singkat (selama demam berlangsung).

*Risiko berulangnya kejang demam
*
Simple febrile seizures tidak meningkatkan risiko kematian,
kelumpuhan, atau retardasi mental. Risiko epilepsi pada golongan ini
adalah 1%, hanya sedikit lebih besar daripada populasi umum. Risiko
yang dimiliki hanyalah berulangnya kejang demam tersebut pada 1/3 anak
yang mengalaminya. Beberapa hal yang merupakan faktor risiko
berulangnya kejang demam adalah (1,2):

Usia  15 bulan saat kejang demam pertama

Riwayat kejang demam dalam keluarga

Kejang demam terjadi segera setelah mulai demam atau saat suhu sudah
relatif normal

Riwayat demam yang sering

Kejang pertama adalah complex febrile seizure

Risiko berulangnya kejang demam adalah 10% tanpa faktor risiko, 25%
dengan 1 faktor risiko, 50% dengan 2 faktor risiko, dan dapat mencapai
100% dengan #8805; 3 faktor risiko.

*Penanganan kejang demam*

Dalam penanganan kejang demam, orang tua harus mengupayakan diri
setenang mungkin dalam mengobservasi anak. Beberapa hal yang harus
diperhatikan adalah sebagai berikut (2,3):

Anak harus dibaringkan di tempat yang datar dengan posisi menyamping,
bukan terlentang, untuk menghindari bahaya tersedak.

Jangan meletakkan benda apapun dalam mulut si anak seperti sendok atau
penggaris, karena justru benda tersebut dapat menyumbat jalan napas.

Jangan memegangi anak untuk melawan kejang.

Sebagian besar kejang berlangsung singkat dan tidak memerlukan
penanganan khusus.

Jika kejang terus berlanjut selama 10 menit, anak harus segera dibawa
ke fasilitas kesehatan terdekat. Sumber lain menganjurkan anak untuk
dibawa ke fasilitas kesehatan jika kejang masih berlanjut setelah 5
menit. Ada pula sumber yang menyatakan bahwa penanganan lebih baik
dilakukan secepat mungkin tanpa menyatakan batasan menit (4).

Setelah kejang berakhir (jika  10 menit), anak perlu dibawa menemui
dokter untuk meneliti sumber demam, terutama jika ada kekakuan leher,
muntah-muntah yang berat, atau anak terus tampak lemas.

Jika anak dibawa ke fasilitas kesehatan, penanganan yang akan
dilakukan selain poin-poin di atas adalah sebagai berikut (3,4):

Memastikan jalan napas anak tidak tersumbat

Pemberian oksigen melalui face mask

Pemberian diazepam 0,5 mg/kg berat badan per rektal (melalui anus)
atau jika telah terpasang selang infus 0,2 mg/kg per infus

Pengawasan tanda-tanda depresi pernapasan

Sebagian sumber menganjurkan pemeriksaan kadar gula darah untuk
meneliti kemungkinan hipoglikemia. Namun sumber lain hanya
menganjurkan pemeriksaan ini pada anak yang mengalami kejang cukup
lama atau keadaan pasca kejang (mengantuk, lemas) yang berkelanjutan
(1).

Berikut adalah tabel dosis diazepam yang diberikan :

Terapi awal dengan diazepam

Usia

Dosis IV (infus)
(0.2mg/kg)

Dosis per rektal
(0.5mg/kg)

 1 tahun

1–2 mg

2.5–5 mg

1–5 tahun

3 mg

7.5 mg

5–10 tahun

5 mg

10 mg

 10 years

5–10 mg

10–15 mg

Jika kejang masih berlanjut :

· Pemberian diazepam 0,2 mg/kg per infus diulangi. Jika belum
terpasang selang infus, 0,5 mg/kg per rektal

· Pengawasan tanda-tanda depresi pernapasan

Jika kejang masih berlanjut :

· Pemberian fenobarbital 20-30 mg/kg per infus dalam 30 menit
atau fenitoin 15-20 mg/kg per infus dalam 30 menit.

· Pemberian fenitoin

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik Lif Rahayu
Madu setidaknya di atas usia setahun.
Kopi? Tidak pernah ngasih ke anak, dan juga gak ngalamin kejang demam.

Sent from my Nayma's white iPhone


On Apr 19, 2011, at 11:03 PM, mala_3sa...@yahoo.com wrote:

 Dear all moms
 
 Mau tanya baiknya sejak usia berapa bulan,baiknya bayi dibolehin icip icip 
 kopi plus madu ya?
 Sebelumnya terima kasi banyak
 
 Regards
 Mama Fadly
 Powered by Telkomsel BlackBerry®
 
 -Original Message-
 From: yohana.fransi...@gmail.com
 Date: Tue, 19 Apr 2011 16:00:41 
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
 Bunda Rumia, klo sy sih tanpa indikasi anak demam or kejang pun di icip in 
 kopi. Paling jg 1/2 - 2 sendok,ga tiap hari sih cm sekali aja.yah karena 
 itu,spy ga terkena kejang kata neneknya.  Ampe skrg anakku Ero (3y) kadang 
 masih suka di kasih... ;)
 
 Maaf klo ga membantu.  
 Powered by Telkomsel BlackBerry®
 
 -Original Message-
 From: rumi...@yahoo.co.id
 Date: Tue, 19 Apr 2011 12:55:41 
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
 Terima kasih ya Bunda Khadijah dan Bunda Namira jg Bunda Utami
 
 Tnyt kopi n madu masih jawaranya utk 1st advice..walau kita jg krng tau 
 persis apa hub kopi...kl madu oklah mgkn bs dibilang antibiotik alami.
 
 Sedikit banyak sharing ini menguatkan sy yg sgt drop melihat anak kejang 
 bahkan ckp membuat sy tdk PD utk punya anak lagi.
 
 Maaf ya jd curhat, terima kasih BA.
 
 Brgds,rumia
 Sent from my BlackBerry®
 powered by Sinyal Kuat INDOSAT
 
 -Original Message-
 From: yoge...@gmail.com
 Date: Tue, 19 Apr 2011 11:27:41 
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
 Dear Bunda terutm bunda Khadijah and bnda Rumia,
 Sy jd pngn ikutan nimbrung nie.he2.Betul bu..dktr yg ibu mksd pasti Direktur 
 yg punyany klinik sehat.Kebetuln suami sy jg srg cerita mengenai ceramah2 
 beliau dikantornya.Yg lebih mengherankan sy justru ketika suami cerita kalo 
 putra/i dktr tsb tidak pernah diimunisasi tpi mengkonsumsi madu dan obat2 
 herbal lainnya.Jd yg sy yakini klo seorg Doktr yg mengerti ttg ilmu 
 kedokteran sj msh percaya dgn obat2 herbal.Knp kita sebagai org awam tdk 
 mencobany.Yaa,mkn salah satunya kopi dgn madu tsb.Tpi ini hny asumsi ya bu.Sy 
 sendiri sejauh ini masih sebagai pengkonsumsi madunya saja.he2.Mkn klo info 
 lbh lanjut ada di artikel2 yg membhs ttg kopi ini.
 
 Mhon maaf klo krg membantu.Smg Bunda Rumia segera mnemukn jawabnny ya..
 
 Meita,
 Bunda Namira 
 Sent from my BlackBerry®
 powered by Sinyal Kuat INDOSAT
 
 -Original Message-
 From: bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com
 Date: Tue, 19 Apr 2011 13:26:17 
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
 Dear Mbak Rumia,
 
 Hehe, panggilnya boleh mana aja, Meutia atau Bunda Khadijah juga boleh :-)
 Salam kenal juga Mbak Rumia :-)
 
 Kalau saya coba klasifikasikan dokter-dokter yang sekarang ada di masyarakat
 :
 
 Pertama, yang paling umum, adalah dokter yang IRUD, menggunakan obat secara
 tidak rasional. Biasanya kalau ke dokter ini, sakit batuk pilek pun kita
 dikasi obat seabrek, antibiotik, dan puyer kalau anak2.
 
 Kedua, yang mulai banyak juga, dokter yang RUD, yaitu menggunakan obat
 secara rasional. Sedapat mungkin melakukan home treatment, dan hanya jika
 diperlukan, menggunakan obat yang sudah ada bukti secara medis, yang
 biasanya berupa obat kimiawi.
 
 Ketiga, yang belum terlalu banyak, dokter yang menggunakan pengobatan alami.
 Sedapat mungkin menggunakan home treatment, semaksimal mungkin mencari
 pengobatan alami dengan menggunakan herbal, dan menghindari sedapat mungkin
 obat kimiawi.
 
 Nah dokter saya itu dokter jenis ketiga :-)
 Dokter Mbak Rumia mungkin yang kedua, mudah2an bukan yang pertama.
 
 Diazepam memang masih sering diresepkan untuk anak kejang. Bagi dokter kedua
 pun, diazepam masih dibolehkan. Seperti penjelasan yang diberikan oleh Mbak
 Lusika.
 
 Mengenai detil takarannya, aku sedang tanya juga Mbak.. Atau Mbak Rumia mau
 tanya langsung ke dokternya? Nanti aku info no. HP-nya japri ya.. Barusan
 aku SMS dia mau reply kok Mbak..
 
 Tentang propolis, bagi yang meyakini khasiat produk lebah (termasuk saya,
 hehe..), propolis bisa menyembuhkan banyak penyakit. Nggak harus Melia, ada
 juga merk2 lain, silakan dipilih saja yang sesuai anggaran :-)
 
 Demikian ya Mbak Rumia, semoga ketemu solusi terbaik untuk kejang demamnya
 ya..
 Salam,
 Meutia
 2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id
 
 Bunda Mutia or Bunda Khadijah nih manggil...salam kenal ya mba.
 
 Terima kasih utk responsenya jg mba Utami.
 
 Sy s7 kl ada kalanya HT dr ortu jaman dulu msh mujarab utk anak jmn skrng.
 Kl dr imel mba, sptnya di dunia kedokteran jg mgkn sdh ada beda pendapat
 mengenai kopi ini. Krn dok di klinik dkat rmh malah ga

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik rosshy77
La, koq malah dikasih madu n kopi mam?
bukannya dr mail mbak uci itu malah tidak dianjurkan? 

Coba deh dibaca baik2 lg yg dicopas mba uci

Salam
Rusmina
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: rumi...@yahoo.co.id
Date: Wed, 20 Apr 2011 00:26:23 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Wah knp imel ini br masuk skrng ya..hrsnya sblm imel mba utami.

Terima kasih mba Lusika..mgkn sy kasi kopinya 1-2 teguk aj dl..dan plus madu. 

Brgds,rumia
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: Lusika Yuliana u...@jateng.aimi-asi.org
Date: Tue, 19 Apr 2011 09:14:13 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Sependek pengetahuan aku kopi itu mrngandung kafein yg sifatnya
menenangkan..
Kopi TDK BAIK utk bayi, terutama karena cafeine yg terkandung di dalamnya
dapat menghambat proses penyerapan kalsium oleh tubuh.

Step/kejang demam pada bayi/anak lebih banyak krn ada riwayat kejang demam
pd keluarganya (genetik juga sifatnya).

 Ini aku ada artikel ttg kejang deman dr arsip milis BA n_milis sehat_

==
*Apakah kejang demam itu ?
*
Kejang demam adalah kejang yang terjadi pada saat seorang bayi atau
anak mengalami demam tanpa infeksi sistem saraf pusat (1,2). Hal ini
dapat terjadi pada 2-5 % populasi anak. Umumnya kejang demam ini
terjadi pada usia 6 bulan – 5 tahun dan jarang sekali terjadi untuk
pertama kalinya pada usia  6 bulan atau  3 tahun.

Tidak ada nilai ambang suhu untuk dapat terjadinya kejang demam (2).
Selama anak mengalami kejang demam, ia dapat kehilangan kesadaran
disertai gerakan lengan dan kaki, atau justru disertai dengan kekakuan
tubuhnya. Kejang demam ini secara umum dapat dibagi dalam dua jenis
yaitu (1,2):

Simple febrile seizures : kejang menyeluruh yang berlangsung  15
menit dan tidak berulang dalam 24 jam.

Complex febrile seizures / complex partial seizures : kejang fokal
(hanya melibatkan salah satu bagian tubuh), berlangsung  15 menit,
dan atau berulang dalam waktu singkat (selama demam berlangsung).

*Risiko berulangnya kejang demam
*
Simple febrile seizures tidak meningkatkan risiko kematian,
kelumpuhan, atau retardasi mental. Risiko epilepsi pada golongan ini
adalah 1%, hanya sedikit lebih besar daripada populasi umum. Risiko
yang dimiliki hanyalah berulangnya kejang demam tersebut pada 1/3 anak
yang mengalaminya. Beberapa hal yang merupakan faktor risiko
berulangnya kejang demam adalah (1,2):

Usia  15 bulan saat kejang demam pertama

Riwayat kejang demam dalam keluarga

Kejang demam terjadi segera setelah mulai demam atau saat suhu sudah
relatif normal

Riwayat demam yang sering

Kejang pertama adalah complex febrile seizure

Risiko berulangnya kejang demam adalah 10% tanpa faktor risiko, 25%
dengan 1 faktor risiko, 50% dengan 2 faktor risiko, dan dapat mencapai
100% dengan #8805; 3 faktor risiko.

*Penanganan kejang demam*

Dalam penanganan kejang demam, orang tua harus mengupayakan diri
setenang mungkin dalam mengobservasi anak. Beberapa hal yang harus
diperhatikan adalah sebagai berikut (2,3):

Anak harus dibaringkan di tempat yang datar dengan posisi menyamping,
bukan terlentang, untuk menghindari bahaya tersedak.

Jangan meletakkan benda apapun dalam mulut si anak seperti sendok atau
penggaris, karena justru benda tersebut dapat menyumbat jalan napas.

Jangan memegangi anak untuk melawan kejang.

Sebagian besar kejang berlangsung singkat dan tidak memerlukan
penanganan khusus.

Jika kejang terus berlanjut selama 10 menit, anak harus segera dibawa
ke fasilitas kesehatan terdekat. Sumber lain menganjurkan anak untuk
dibawa ke fasilitas kesehatan jika kejang masih berlanjut setelah 5
menit. Ada pula sumber yang menyatakan bahwa penanganan lebih baik
dilakukan secepat mungkin tanpa menyatakan batasan menit (4).

Setelah kejang berakhir (jika  10 menit), anak perlu dibawa menemui
dokter untuk meneliti sumber demam, terutama jika ada kekakuan leher,
muntah-muntah yang berat, atau anak terus tampak lemas.

Jika anak dibawa ke fasilitas kesehatan, penanganan yang akan
dilakukan selain poin-poin di atas adalah sebagai berikut (3,4):

Memastikan jalan napas anak tidak tersumbat

Pemberian oksigen melalui face mask

Pemberian diazepam 0,5 mg/kg berat badan per rektal (melalui anus)
atau jika telah terpasang selang infus 0,2 mg/kg per infus

Pengawasan tanda-tanda depresi pernapasan

Sebagian sumber menganjurkan pemeriksaan kadar gula darah untuk
meneliti kemungkinan hipoglikemia. Namun sumber lain hanya
menganjurkan pemeriksaan ini pada anak yang mengalami kejang cukup
lama atau keadaan pasca kejang (mengantuk, lemas) yang berkelanjutan
(1).

Berikut adalah tabel dosis diazepam yang diberikan :

Terapi awal dengan diazepam

Usia

Dosis IV (infus)
(0.2mg/kg)

Dosis per rektal
(0.5mg/kg)

 1 tahun

1–2 mg

2.5–5 mg

1–5 tahun

3 mg

7.5 mg

5–10 tahun

5

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik Sarjana Muhammad
Return Receipt
   
   Your   Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?   
   document:   
   
   wassarjana_muham...@arnotts.com 
   received
   by: 
   
   at:04/20/2011 08:15:39 ZE7  
   



**
This e-mail and any files transmitted with it may contain 
confidential information and is intended solely for use by 
the individual to whom it is addressed.  If you received
this e-mail in error, please notify the sender, do not 
disclose its contents to others and delete it from your 
system.

**


Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik bunda khadijah
Dear Mbak Meita,
Yupp, ini dokter dari Klinik Sehat, tapi saya nggak tau juga, direkturnya
apa bukan yaa :-)

Buat member milis semua dan terutama Moderator..

Sebelum menjadi polemik, sepertinya perlu aku jelaskan lagi perbedaan2
antara 3 dokter yang kemarin yaa..

Dokter pertama, yang IRUD / IRUM, yang jelas2 not recommended untuk kita
semua yaa..
Dokter jenis ini akan kasi obat terlalu banyak, antiobiotik walaupun tidak
perlu, dll dsb..

Dokter kedua, yang RUD / RUM, yang sering jadi rujukan teman2 di milis ini..
Dokter jenis ini akan mengusahakan home treatment, hanya membolehkan obat2
medis sesuai dengan kebutuhannya.. Termasuk menyarankan imunisasi yang
diperlukan, dan melarang penggunaan herba yang belum ada bukti medisnya..
Termasuk melarang penggunaan madu sebelum usia 1 tahun..

Dokter ketiga, yang menggunakan pendekatan alami, yang saya dan Mbak Meita
bahas..
Dokter ini akan akan mengusahakan home treatment, dan mengusahakan
semaksimal mungkin pengobatan alami (herba termasuk madu bahkan untuk bayi)
serta meminimalkan membolehkan obat2 medis, dan kadang2 termasuk melarang
imunisasi..

Nah, sepertinya akan ada dua kubu antara pendukung dokter kedua dan ketiga..
:-)

Sebelum berkepanjangan, sepertinya perlu arahan dari Moderator nih.. Apakah
diteruskan atau bagaimana :-)
Silakan ya Bu Mod..

Terima kasih :-)

Meutia

2011/4/19 yoge...@gmail.com

 Dear Bunda terutm bunda Khadijah and bnda Rumia,
 Sy jd pngn ikutan nimbrung nie.he2.Betul bu..dktr yg ibu mksd pasti
 Direktur yg punyany klinik sehat.Kebetuln suami sy jg srg cerita mengenai
 ceramah2 beliau dikantornya.Yg lebih mengherankan sy justru ketika suami
 cerita kalo putra/i dktr tsb tidak pernah diimunisasi tpi mengkonsumsi madu
 dan obat2 herbal lainnya.Jd yg sy yakini klo seorg Doktr yg mengerti ttg
 ilmu kedokteran sj msh percaya dgn obat2 herbal.Knp kita sebagai org awam
 tdk mencobany.Yaa,mkn salah satunya kopi dgn madu tsb.Tpi ini hny asumsi ya
 bu.Sy sendiri sejauh ini masih sebagai pengkonsumsi madunya saja.he2.Mkn klo
 info lbh lanjut ada di artikel2 yg membhs ttg kopi ini.

 Mhon maaf klo krg membantu.Smg Bunda Rumia segera mnemukn jawabnny ya..

 Meita,
 Bunda Namira
 Sent from my BlackBerry®
 powered by Sinyal Kuat INDOSAT

 -Original Message-
 From: bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com
 Date: Tue, 19 Apr 2011 13:26:17
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
  Dear Mbak Rumia,

 Hehe, panggilnya boleh mana aja, Meutia atau Bunda Khadijah juga boleh :-)
 Salam kenal juga Mbak Rumia :-)

 Kalau saya coba klasifikasikan dokter-dokter yang sekarang ada di
 masyarakat
 :

 Pertama, yang paling umum, adalah dokter yang IRUD, menggunakan obat secara
 tidak rasional. Biasanya kalau ke dokter ini, sakit batuk pilek pun kita
 dikasi obat seabrek, antibiotik, dan puyer kalau anak2.

 Kedua, yang mulai banyak juga, dokter yang RUD, yaitu menggunakan obat
 secara rasional. Sedapat mungkin melakukan home treatment, dan hanya jika
 diperlukan, menggunakan obat yang sudah ada bukti secara medis, yang
 biasanya berupa obat kimiawi.

 Ketiga, yang belum terlalu banyak, dokter yang menggunakan pengobatan
 alami.
 Sedapat mungkin menggunakan home treatment, semaksimal mungkin mencari
 pengobatan alami dengan menggunakan herbal, dan menghindari sedapat mungkin
 obat kimiawi.

 Nah dokter saya itu dokter jenis ketiga :-)
 Dokter Mbak Rumia mungkin yang kedua, mudah2an bukan yang pertama.

 Diazepam memang masih sering diresepkan untuk anak kejang. Bagi dokter
 kedua
 pun, diazepam masih dibolehkan. Seperti penjelasan yang diberikan oleh Mbak
 Lusika.

 Mengenai detil takarannya, aku sedang tanya juga Mbak.. Atau Mbak Rumia mau
 tanya langsung ke dokternya? Nanti aku info no. HP-nya japri ya.. Barusan
 aku SMS dia mau reply kok Mbak..

 Tentang propolis, bagi yang meyakini khasiat produk lebah (termasuk saya,
 hehe..), propolis bisa menyembuhkan banyak penyakit. Nggak harus Melia, ada
 juga merk2 lain, silakan dipilih saja yang sesuai anggaran :-)

 Demikian ya Mbak Rumia, semoga ketemu solusi terbaik untuk kejang demamnya
 ya..
 Salam,
 Meutia
 2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id

  Bunda Mutia or Bunda Khadijah nih manggil...salam kenal ya mba.
 
  Terima kasih utk responsenya jg mba Utami.
 
  Sy s7 kl ada kalanya HT dr ortu jaman dulu msh mujarab utk anak jmn
 skrng.
  Kl dr imel mba, sptnya di dunia kedokteran jg mgkn sdh ada beda pendapat
  mengenai kopi ini. Krn dok di klinik dkat rmh malah ga menyarankan.
  Kl ga keberatan, sy msh menunggu info mba selanjutnya mengenai
  penjelasannay spt pd imel mba sebelumnya.
 
  Seberapa sering kita beri kopi ke anak mba? Ada takaran camp kopi dan
  madunya mba?
 
   Saat ini semua advice sy terima dan sy terapkan ke anak sy yg sdh pernah
  kejang. Just curious aj apa hub nya kopi dgn kejang. Bahkan ada sodara dr
  daerah yg menyarankan dikasi MELIA PROPOLIS jg sy cb terapkan (ini jg
  sebenarnya ingin sy tnykan dgn

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik rumiars
Betul mam. dr bbrp imel jg tlihat ada perbedaan pendapat..its oke, toh bunda 
pst kasi advice yg tbaik berdasarkan pengalaman dan pengetahuannya.

Ada yg mencegah kejang dgn icip2 kopi...ada yg ga pernah kasi kopi dan tdk 
kejang. Dan itu mnrt sy tdk ada yg salah.. Sy baru kepikiran, namanya jg HT, 
kdg bs dibilang believe or not.

Sy disini hny mencoba mengambil tengahnya sj. Dgn pertimbangan:

1. Kondisi anak sy sdh pernah kejang dan sy jg pny riwayat kejang wktu kecil. 
Sebelum kejang sy tdk pernah kasi kopi.

2. Usia anak 21bln dan bkn bayi lagi mnrt sy, sehingga sy anggap sdh bs minum 
madu dan kopi dlm batasan sedikit dan tdk tiap hari..sehingga (smbil berdoa 
berharap) nti-nya anak  tdk ketergatungan kopi dan tdk terhambat penyerapan 
kalsium dlm tubuhnya.

3. Desakan sodara yg menganjurkan kasi kopi..drpd nti makin disalahkan, sy kasi 
sj kopi tp dikit dan tdk tiap hari.

4. Sy jg tdk menutup diri penggunaan diazepam sesuai copas mba uci walaupun 
mnrt bunda khadijah kurang baik.

Mohon maaf BA'ers atas imel sy jika ada yg kurang berkenan.

Brgds,rumia

Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: rossh...@yahoo.com
Date: Wed, 20 Apr 2011 00:33:15 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
La, koq malah dikasih madu n kopi mam?
bukannya dr mail mbak uci itu malah tidak dianjurkan? 

Coba deh dibaca baik2 lg yg dicopas mba uci

Salam
Rusmina
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: rumi...@yahoo.co.id
Date: Wed, 20 Apr 2011 00:26:23 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Wah knp imel ini br masuk skrng ya..hrsnya sblm imel mba utami.

Terima kasih mba Lusika..mgkn sy kasi kopinya 1-2 teguk aj dl..dan plus madu. 

Brgds,rumia
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: Lusika Yuliana u...@jateng.aimi-asi.org
Date: Tue, 19 Apr 2011 09:14:13 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Sependek pengetahuan aku kopi itu mrngandung kafein yg sifatnya
menenangkan..
Kopi TDK BAIK utk bayi, terutama karena cafeine yg terkandung di dalamnya
dapat menghambat proses penyerapan kalsium oleh tubuh.

Step/kejang demam pada bayi/anak lebih banyak krn ada riwayat kejang demam
pd keluarganya (genetik juga sifatnya).

 Ini aku ada artikel ttg kejang deman dr arsip milis BA n_milis sehat_

==
*Apakah kejang demam itu ?
*
Kejang demam adalah kejang yang terjadi pada saat seorang bayi atau
anak mengalami demam tanpa infeksi sistem saraf pusat (1,2). Hal ini
dapat terjadi pada 2-5 % populasi anak. Umumnya kejang demam ini
terjadi pada usia 6 bulan – 5 tahun dan jarang sekali terjadi untuk
pertama kalinya pada usia  6 bulan atau  3 tahun.

Tidak ada nilai ambang suhu untuk dapat terjadinya kejang demam (2).
Selama anak mengalami kejang demam, ia dapat kehilangan kesadaran
disertai gerakan lengan dan kaki, atau justru disertai dengan kekakuan
tubuhnya. Kejang demam ini secara umum dapat dibagi dalam dua jenis
yaitu (1,2):

Simple febrile seizures : kejang menyeluruh yang berlangsung  15
menit dan tidak berulang dalam 24 jam.

Complex febrile seizures / complex partial seizures : kejang fokal
(hanya melibatkan salah satu bagian tubuh), berlangsung  15 menit,
dan atau berulang dalam waktu singkat (selama demam berlangsung).

*Risiko berulangnya kejang demam
*
Simple febrile seizures tidak meningkatkan risiko kematian,
kelumpuhan, atau retardasi mental. Risiko epilepsi pada golongan ini
adalah 1%, hanya sedikit lebih besar daripada populasi umum. Risiko
yang dimiliki hanyalah berulangnya kejang demam tersebut pada 1/3 anak
yang mengalaminya. Beberapa hal yang merupakan faktor risiko
berulangnya kejang demam adalah (1,2):

Usia  15 bulan saat kejang demam pertama

Riwayat kejang demam dalam keluarga

Kejang demam terjadi segera setelah mulai demam atau saat suhu sudah
relatif normal

Riwayat demam yang sering

Kejang pertama adalah complex febrile seizure

Risiko berulangnya kejang demam adalah 10% tanpa faktor risiko, 25%
dengan 1 faktor risiko, 50% dengan 2 faktor risiko, dan dapat mencapai
100% dengan #8805; 3 faktor risiko.

*Penanganan kejang demam*

Dalam penanganan kejang demam, orang tua harus mengupayakan diri
setenang mungkin dalam mengobservasi anak. Beberapa hal yang harus
diperhatikan adalah sebagai berikut (2,3):

Anak harus dibaringkan di tempat yang datar dengan posisi menyamping,
bukan terlentang, untuk menghindari bahaya tersedak.

Jangan meletakkan benda apapun dalam mulut si anak seperti sendok atau
penggaris, karena justru benda tersebut dapat menyumbat jalan napas.

Jangan memegangi anak untuk melawan kejang.

Sebagian besar kejang berlangsung singkat dan tidak memerlukan
penanganan khusus.

Jika kejang terus berlanjut selama 10 menit, anak

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik oktaviabtr
Indahnya perbedaan yang penting legowo, semuanya bertujuan baik


Thx
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: rumi...@yahoo.co.id
Date: Wed, 20 Apr 2011 01:27:47 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Betul mam. dr bbrp imel jg tlihat ada perbedaan pendapat..its oke, toh bunda 
pst kasi advice yg tbaik berdasarkan pengalaman dan pengetahuannya.

Ada yg mencegah kejang dgn icip2 kopi...ada yg ga pernah kasi kopi dan tdk 
kejang. Dan itu mnrt sy tdk ada yg salah.. Sy baru kepikiran, namanya jg HT, 
kdg bs dibilang believe or not.

Sy disini hny mencoba mengambil tengahnya sj. Dgn pertimbangan:

1. Kondisi anak sy sdh pernah kejang dan sy jg pny riwayat kejang wktu kecil. 
Sebelum kejang sy tdk pernah kasi kopi.

2. Usia anak 21bln dan bkn bayi lagi mnrt sy, sehingga sy anggap sdh bs minum 
madu dan kopi dlm batasan sedikit dan tdk tiap hari..sehingga (smbil berdoa 
berharap) nti-nya anak  tdk ketergatungan kopi dan tdk terhambat penyerapan 
kalsium dlm tubuhnya.

3. Desakan sodara yg menganjurkan kasi kopi..drpd nti makin disalahkan, sy kasi 
sj kopi tp dikit dan tdk tiap hari.

4. Sy jg tdk menutup diri penggunaan diazepam sesuai copas mba uci walaupun 
mnrt bunda khadijah kurang baik.

Mohon maaf BA'ers atas imel sy jika ada yg kurang berkenan.

Brgds,rumia

Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: rossh...@yahoo.com
Date: Wed, 20 Apr 2011 00:33:15 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
La, koq malah dikasih madu n kopi mam?
bukannya dr mail mbak uci itu malah tidak dianjurkan? 

Coba deh dibaca baik2 lg yg dicopas mba uci

Salam
Rusmina
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: rumi...@yahoo.co.id
Date: Wed, 20 Apr 2011 00:26:23 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Wah knp imel ini br masuk skrng ya..hrsnya sblm imel mba utami.

Terima kasih mba Lusika..mgkn sy kasi kopinya 1-2 teguk aj dl..dan plus madu. 

Brgds,rumia
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: Lusika Yuliana u...@jateng.aimi-asi.org
Date: Tue, 19 Apr 2011 09:14:13 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Sependek pengetahuan aku kopi itu mrngandung kafein yg sifatnya
menenangkan..
Kopi TDK BAIK utk bayi, terutama karena cafeine yg terkandung di dalamnya
dapat menghambat proses penyerapan kalsium oleh tubuh.

Step/kejang demam pada bayi/anak lebih banyak krn ada riwayat kejang demam
pd keluarganya (genetik juga sifatnya).

 Ini aku ada artikel ttg kejang deman dr arsip milis BA n_milis sehat_

==
*Apakah kejang demam itu ?
*
Kejang demam adalah kejang yang terjadi pada saat seorang bayi atau
anak mengalami demam tanpa infeksi sistem saraf pusat (1,2). Hal ini
dapat terjadi pada 2-5 % populasi anak. Umumnya kejang demam ini
terjadi pada usia 6 bulan – 5 tahun dan jarang sekali terjadi untuk
pertama kalinya pada usia  6 bulan atau  3 tahun.

Tidak ada nilai ambang suhu untuk dapat terjadinya kejang demam (2).
Selama anak mengalami kejang demam, ia dapat kehilangan kesadaran
disertai gerakan lengan dan kaki, atau justru disertai dengan kekakuan
tubuhnya. Kejang demam ini secara umum dapat dibagi dalam dua jenis
yaitu (1,2):

Simple febrile seizures : kejang menyeluruh yang berlangsung  15
menit dan tidak berulang dalam 24 jam.

Complex febrile seizures / complex partial seizures : kejang fokal
(hanya melibatkan salah satu bagian tubuh), berlangsung  15 menit,
dan atau berulang dalam waktu singkat (selama demam berlangsung).

*Risiko berulangnya kejang demam
*
Simple febrile seizures tidak meningkatkan risiko kematian,
kelumpuhan, atau retardasi mental. Risiko epilepsi pada golongan ini
adalah 1%, hanya sedikit lebih besar daripada populasi umum. Risiko
yang dimiliki hanyalah berulangnya kejang demam tersebut pada 1/3 anak
yang mengalaminya. Beberapa hal yang merupakan faktor risiko
berulangnya kejang demam adalah (1,2):

Usia  15 bulan saat kejang demam pertama

Riwayat kejang demam dalam keluarga

Kejang demam terjadi segera setelah mulai demam atau saat suhu sudah
relatif normal

Riwayat demam yang sering

Kejang pertama adalah complex febrile seizure

Risiko berulangnya kejang demam adalah 10% tanpa faktor risiko, 25%
dengan 1 faktor risiko, 50% dengan 2 faktor risiko, dan dapat mencapai
100% dengan #8805; 3 faktor risiko.

*Penanganan kejang demam*

Dalam penanganan kejang demam, orang tua harus mengupayakan diri
setenang mungkin dalam mengobservasi anak. Beberapa hal yang harus
diperhatikan adalah sebagai berikut (2,3):

Anak harus dibaringkan di tempat yang datar dengan posisi menyamping,
bukan terlentang, untuk menghindari bahaya tersedak.

Jangan

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik Novia_Novrianti
Return Receipt
   
   Your   Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?   
   document:   
   
   wasnovia_novria...@manulife.com 
   received
   by: 
   
   at:04/20/2011 09:32:29 AM   
   





--
Yuk berkunjung ke Web Balita-Anda: bisa baca dongeng, download
lagu, print buku mewarnai, origami dan masih banyak lagi...
Balita-Anda Online: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
--
Balita-Anda: Panduan Orangtua yang Cerdas, Kreatif dan Inovatif dalam Merawat 
dan Mendidik Balita 



Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik Rahman Gunawan
Return Receipt
   
   Your   Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?   
   document:   
   
   wasrahman_guna...@carrefour.com 
   received
   by: 
   
   at:20/04/2011 09:38:02 ZE7  
   




This e-mail and any attachment are confidential and intended solely for the use 
of the individual to whom it is addressed. If you are not the intended 
recipient, please telephone or email the sender and delete this message and any 
attachment from your system. Unauthorized publication, use, dissemination, 
forwarding, printing or copying of this e-mail and its associated attachments 
is strictly prohibited.

http://disclaimer.carrefour.com/

Let's respect the environment together. Only print this message if necessary


Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik heni nur raina
kalo madu diaas 2 taun mbak
kalo kopi? mmm orang dewasa aja seharusnya sangat membatasi dgn kopi, kalo bisa 
tidak minum sama sekali
apalagi anak2 kan 



- Original Message 
From: mala_3sa...@yahoo.com mala_3sa...@yahoo.com
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Tuesday, April 19, 2011 23:03:58
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

Dear all moms

Mau tanya baiknya sejak usia berapa bulan,baiknya bayi dibolehin icip icip kopi 
plus madu ya?
Sebelumnya terima kasi banyak

Regards
Mama Fadly
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: yohana.fransi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 16:00:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Bunda Rumia, klo sy sih tanpa indikasi anak demam or kejang pun di icip in 
kopi. Paling jg 1/2 - 2 sendok,ga tiap hari sih cm sekali aja.yah karena 
itu,spy ga terkena kejang kata neneknya.  Ampe skrg anakku Ero (3y) kadang 
masih suka di kasih... ;)

Maaf klo ga membantu.  
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: rumi...@yahoo.co.id
Date: Tue, 19 Apr 2011 12:55:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Terima kasih ya Bunda Khadijah dan Bunda Namira jg Bunda Utami

Tnyt kopi n madu masih jawaranya utk 1st advice..walau kita jg krng tau persis 
apa hub kopi...kl madu oklah mgkn bs dibilang antibiotik alami.

Sedikit banyak sharing ini menguatkan sy yg sgt drop melihat anak kejang bahkan 
ckp membuat sy tdk PD utk punya anak lagi.

Maaf ya jd curhat, terima kasih BA.

Brgds,rumia
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: yoge...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 11:27:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Bunda terutm bunda Khadijah and bnda Rumia,
Sy jd pngn ikutan nimbrung nie.he2.Betul bu..dktr yg ibu mksd pasti Direktur yg 
punyany klinik sehat.Kebetuln suami sy jg srg cerita mengenai ceramah2 beliau 
dikantornya.Yg lebih mengherankan sy justru ketika suami cerita kalo putra/i 
dktr tsb tidak pernah diimunisasi tpi mengkonsumsi madu dan obat2 herbal 
lainnya.Jd yg sy yakini klo seorg Doktr yg mengerti ttg ilmu kedokteran sj msh 
percaya dgn obat2 herbal.Knp kita sebagai org awam tdk mencobany.Yaa,mkn salah 
satunya kopi dgn madu tsb.Tpi ini hny asumsi ya bu.Sy sendiri sejauh ini masih 
sebagai pengkonsumsi madunya saja.he2.Mkn klo info lbh lanjut ada di artikel2 
yg 
membhs ttg kopi ini.

Mhon maaf klo krg membantu.Smg Bunda Rumia segera mnemukn jawabnny ya..

Meita,
Bunda Namira 
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 13:26:17 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Mbak Rumia,

Hehe, panggilnya boleh mana aja, Meutia atau Bunda Khadijah juga boleh :-)
Salam kenal juga Mbak Rumia :-)

Kalau saya coba klasifikasikan dokter-dokter yang sekarang ada di masyarakat
:

Pertama, yang paling umum, adalah dokter yang IRUD, menggunakan obat secara
tidak rasional. Biasanya kalau ke dokter ini, sakit batuk pilek pun kita
dikasi obat seabrek, antibiotik, dan puyer kalau anak2.

Kedua, yang mulai banyak juga, dokter yang RUD, yaitu menggunakan obat
secara rasional. Sedapat mungkin melakukan home treatment, dan hanya jika
diperlukan, menggunakan obat yang sudah ada bukti secara medis, yang
biasanya berupa obat kimiawi.

Ketiga, yang belum terlalu banyak, dokter yang menggunakan pengobatan alami.
Sedapat mungkin menggunakan home treatment, semaksimal mungkin mencari
pengobatan alami dengan menggunakan herbal, dan menghindari sedapat mungkin
obat kimiawi.

Nah dokter saya itu dokter jenis ketiga :-)
Dokter Mbak Rumia mungkin yang kedua, mudah2an bukan yang pertama.

Diazepam memang masih sering diresepkan untuk anak kejang. Bagi dokter kedua
pun, diazepam masih dibolehkan. Seperti penjelasan yang diberikan oleh Mbak
Lusika.

Mengenai detil takarannya, aku sedang tanya juga Mbak.. Atau Mbak Rumia mau
tanya langsung ke dokternya? Nanti aku info no. HP-nya japri ya.. Barusan
aku SMS dia mau reply kok Mbak..

Tentang propolis, bagi yang meyakini khasiat produk lebah (termasuk saya,
hehe..), propolis bisa menyembuhkan banyak penyakit. Nggak harus Melia, ada
juga merk2 lain, silakan dipilih saja yang sesuai anggaran :-)

Demikian ya Mbak Rumia, semoga ketemu solusi terbaik untuk kejang demamnya
ya..
Salam,
Meutia
2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id

 Bunda Mutia or Bunda Khadijah nih manggil...salam kenal ya mba.

 Terima kasih utk responsenya jg mba Utami.

 Sy s7 kl ada kalanya HT dr ortu jaman dulu msh mujarab utk anak jmn skrng.
 Kl dr imel mba, sptnya di dunia kedokteran jg mgkn sdh ada beda pendapat
 mengenai kopi ini. Krn dok

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik heni nur raina
itu testimoni mbak
belom teruji bener tidaknya
kalau mau uji coba ke anak sendiri sih ya gakpapa dicoba kasih kopi
tapi kalo saya seh ya gak mau, masak ya coba2 ke anak

kalo dr web yg reliable, kejang demam itu gak bisa dicegah
n kopi justru tidak direkomendasikan untuk anak



- Original Message 
From: rumi...@yahoo.co.id rumi...@yahoo.co.id
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Tuesday, April 19, 2011 9:05:11
Subject: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

Dear all mom n dad,

Pls share ya..knp kl anak yg sdh prnh kejang demam..advice pertama mesti dikasi 
kopi..ga keluarga ga sodara ga temen smp tmn nya ipar jg advice rajin kasi kopi.

Ada yg tau ga apa hub-nya atau bgmn orng dulu ceritanya smp bs ke minum kopi 
sarannya.

Dan ini jg yg sy bingung. Kopi itu bikin kita/anak keep awake sedangkan kl 
dokter mesti kasih obatnya justru yg mengandung obat tidur termasuk stesolid 
itu 
mengadung obat tidur.

Maaf ya kl repost ...jujur sy blm buka2 arsip BA.

Terima kasih dan salam
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

--
Yuk berkunjung ke Web Balita-Anda: bisa baca dongeng, download
lagu, print buku mewarnai, origami dan masih banyak lagi...
Balita-Anda Online: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
--
Balita-Anda: Panduan Orangtua yang Cerdas, Kreatif dan Inovatif dalam Merawat 
dan Mendidik Balita



RE: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-19 Terurut Topik Ighfirli
Pendapat berbeda lagi nich

Klo saya Madu saya berikan ke anak ketika pertama kali nongol di dunia
hehehehedi olesi di puting susu
Selanjutnya tiap hari 1 x puting susu saya olesi madu ini juga mempercepat
penyebuhan puting yang luka krn lidah bayi masih kasar,agar stamina anak
bagus tentunya, yang saya gunakan madu kapuk beli di pusat pelebahan
cibubur,madu pramuka.

Kalau kopi pertama kali saya berikan di usia 2 bulan itupun hanya 2 x aza
1sendok kecil, sampai sekarang gk saya kasi lagi. Yach hanya untuk jaga2
barangkali aza kata orang dulu benar,biar anak gak kejang.
Alhamdulillah My baby termasuk yang jarang sakit,dan saya tipe ortu yang gak
suka kasi Obat ke anak,kecuali Obat penurun panas.jadi di rumah hanya sedia
obat penurun panas dan madu 

-Original Message-
From: heni nur raina [mailto:heni_...@yahoo.com] 
Sent: Wednesday, 20 April 2011 1:22 PM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

kalo madu diaas 2 taun mbak
kalo kopi? mmm orang dewasa aja seharusnya sangat membatasi dgn kopi, kalo
bisa tidak minum sama sekali apalagi anak2 kan 



- Original Message 
From: mala_3sa...@yahoo.com mala_3sa...@yahoo.com
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Tuesday, April 19, 2011 23:03:58
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

Dear all moms

Mau tanya baiknya sejak usia berapa bulan,baiknya bayi dibolehin icip icip
kopi 
plus madu ya?
Sebelumnya terima kasi banyak

Regards
Mama Fadly
Powered by Telkomsel BlackBerryR

-Original Message-
From: yohana.fransi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 16:00:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Bunda Rumia, klo sy sih tanpa indikasi anak demam or kejang pun di icip in 
kopi. Paling jg 1/2 - 2 sendok,ga tiap hari sih cm sekali aja.yah karena 
itu,spy ga terkena kejang kata neneknya.  Ampe skrg anakku Ero (3y) kadang 
masih suka di kasih... ;)

Maaf klo ga membantu.  
Powered by Telkomsel BlackBerryR

-Original Message-
From: rumi...@yahoo.co.id
Date: Tue, 19 Apr 2011 12:55:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Terima kasih ya Bunda Khadijah dan Bunda Namira jg Bunda Utami

Tnyt kopi n madu masih jawaranya utk 1st advice..walau kita jg krng tau
persis 
apa hub kopi...kl madu oklah mgkn bs dibilang antibiotik alami.

Sedikit banyak sharing ini menguatkan sy yg sgt drop melihat anak kejang
bahkan 
ckp membuat sy tdk PD utk punya anak lagi.

Maaf ya jd curhat, terima kasih BA.

Brgds,rumia
Sent from my BlackBerryR
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: yoge...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 11:27:41 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Bunda terutm bunda Khadijah and bnda Rumia,
Sy jd pngn ikutan nimbrung nie.he2.Betul bu..dktr yg ibu mksd pasti Direktur
yg 
punyany klinik sehat.Kebetuln suami sy jg srg cerita mengenai ceramah2
beliau 
dikantornya.Yg lebih mengherankan sy justru ketika suami cerita kalo putra/i

dktr tsb tidak pernah diimunisasi tpi mengkonsumsi madu dan obat2 herbal 
lainnya.Jd yg sy yakini klo seorg Doktr yg mengerti ttg ilmu kedokteran sj
msh 
percaya dgn obat2 herbal.Knp kita sebagai org awam tdk mencobany.Yaa,mkn
salah 
satunya kopi dgn madu tsb.Tpi ini hny asumsi ya bu.Sy sendiri sejauh ini
masih 
sebagai pengkonsumsi madunya saja.he2.Mkn klo info lbh lanjut ada di
artikel2 yg 
membhs ttg kopi ini.

Mhon maaf klo krg membantu.Smg Bunda Rumia segera mnemukn jawabnny ya..

Meita,
Bunda Namira 
Sent from my BlackBerryR
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

-Original Message-
From: bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com
Date: Tue, 19 Apr 2011 13:26:17 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?
Dear Mbak Rumia,

Hehe, panggilnya boleh mana aja, Meutia atau Bunda Khadijah juga boleh :-)
Salam kenal juga Mbak Rumia :-)

Kalau saya coba klasifikasikan dokter-dokter yang sekarang ada di masyarakat
:

Pertama, yang paling umum, adalah dokter yang IRUD, menggunakan obat secara
tidak rasional. Biasanya kalau ke dokter ini, sakit batuk pilek pun kita
dikasi obat seabrek, antibiotik, dan puyer kalau anak2.

Kedua, yang mulai banyak juga, dokter yang RUD, yaitu menggunakan obat
secara rasional. Sedapat mungkin melakukan home treatment, dan hanya jika
diperlukan, menggunakan obat yang sudah ada bukti secara medis, yang
biasanya berupa obat kimiawi.

Ketiga, yang belum terlalu banyak, dokter yang menggunakan pengobatan alami.
Sedapat mungkin menggunakan home treatment, semaksimal mungkin mencari
pengobatan alami dengan menggunakan herbal, dan menghindari sedapat mungkin
obat kimiawi.

Nah dokter saya itu dokter jenis ketiga :-)
Dokter Mbak Rumia mungkin yang kedua, mudah2an bukan yang pertama

[balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-18 Terurut Topik rumiars
Dear all mom n dad,

Pls share ya..knp kl anak yg sdh prnh kejang demam..advice pertama mesti dikasi 
kopi..ga keluarga ga sodara ga temen smp tmn nya ipar jg advice rajin kasi kopi.

Ada yg tau ga apa hub-nya atau bgmn orng dulu ceritanya smp bs ke minum kopi 
sarannya.

Dan ini jg yg sy bingung. Kopi itu bikin kita/anak keep awake sedangkan kl 
dokter mesti kasih obatnya justru yg mengandung obat tidur termasuk stesolid 
itu mengadung obat tidur.

Maaf ya kl repost ...jujur sy blm buka2 arsip BA.

Terima kasih dan salam
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-18 Terurut Topik Lusika Yuliana
Sependek pengetahuan aku kopi itu mrngandung kafein yg sifatnya
menenangkan..
Kopi TDK BAIK utk bayi, terutama karena cafeine yg terkandung di dalamnya
dapat menghambat proses penyerapan kalsium oleh tubuh.

Step/kejang demam pada bayi/anak lebih banyak krn ada riwayat kejang demam
pd keluarganya (genetik juga sifatnya).

 Ini aku ada artikel ttg kejang deman dr arsip milis BA n _milis sehat_

==
*Apakah kejang demam itu ?
*
Kejang demam adalah kejang yang terjadi pada saat seorang bayi atau
anak mengalami demam tanpa infeksi sistem saraf pusat (1,2). Hal ini
dapat terjadi pada 2-5 % populasi anak. Umumnya kejang demam ini
terjadi pada usia 6 bulan – 5 tahun dan jarang sekali terjadi untuk
pertama kalinya pada usia  6 bulan atau  3 tahun.

Tidak ada nilai ambang suhu untuk dapat terjadinya kejang demam (2).
Selama anak mengalami kejang demam, ia dapat kehilangan kesadaran
disertai gerakan lengan dan kaki, atau justru disertai dengan kekakuan
tubuhnya. Kejang demam ini secara umum dapat dibagi dalam dua jenis
yaitu (1,2):

Simple febrile seizures : kejang menyeluruh yang berlangsung  15
menit dan tidak berulang dalam 24 jam.

Complex febrile seizures / complex partial seizures : kejang fokal
(hanya melibatkan salah satu bagian tubuh), berlangsung  15 menit,
dan atau berulang dalam waktu singkat (selama demam berlangsung).

*Risiko berulangnya kejang demam
*
Simple febrile seizures tidak meningkatkan risiko kematian,
kelumpuhan, atau retardasi mental. Risiko epilepsi pada golongan ini
adalah 1%, hanya sedikit lebih besar daripada populasi umum. Risiko
yang dimiliki hanyalah berulangnya kejang demam tersebut pada 1/3 anak
yang mengalaminya. Beberapa hal yang merupakan faktor risiko
berulangnya kejang demam adalah (1,2):

Usia  15 bulan saat kejang demam pertama

Riwayat kejang demam dalam keluarga

Kejang demam terjadi segera setelah mulai demam atau saat suhu sudah
relatif normal

Riwayat demam yang sering

Kejang pertama adalah complex febrile seizure

Risiko berulangnya kejang demam adalah 10% tanpa faktor risiko, 25%
dengan 1 faktor risiko, 50% dengan 2 faktor risiko, dan dapat mencapai
100% dengan #8805; 3 faktor risiko.

*Penanganan kejang demam*

Dalam penanganan kejang demam, orang tua harus mengupayakan diri
setenang mungkin dalam mengobservasi anak. Beberapa hal yang harus
diperhatikan adalah sebagai berikut (2,3):

Anak harus dibaringkan di tempat yang datar dengan posisi menyamping,
bukan terlentang, untuk menghindari bahaya tersedak.

Jangan meletakkan benda apapun dalam mulut si anak seperti sendok atau
penggaris, karena justru benda tersebut dapat menyumbat jalan napas.

Jangan memegangi anak untuk melawan kejang.

Sebagian besar kejang berlangsung singkat dan tidak memerlukan
penanganan khusus.

Jika kejang terus berlanjut selama 10 menit, anak harus segera dibawa
ke fasilitas kesehatan terdekat. Sumber lain menganjurkan anak untuk
dibawa ke fasilitas kesehatan jika kejang masih berlanjut setelah 5
menit. Ada pula sumber yang menyatakan bahwa penanganan lebih baik
dilakukan secepat mungkin tanpa menyatakan batasan menit (4).

Setelah kejang berakhir (jika  10 menit), anak perlu dibawa menemui
dokter untuk meneliti sumber demam, terutama jika ada kekakuan leher,
muntah-muntah yang berat, atau anak terus tampak lemas.

Jika anak dibawa ke fasilitas kesehatan, penanganan yang akan
dilakukan selain poin-poin di atas adalah sebagai berikut (3,4):

Memastikan jalan napas anak tidak tersumbat

Pemberian oksigen melalui face mask

Pemberian diazepam 0,5 mg/kg berat badan per rektal (melalui anus)
atau jika telah terpasang selang infus 0,2 mg/kg per infus

Pengawasan tanda-tanda depresi pernapasan

Sebagian sumber menganjurkan pemeriksaan kadar gula darah untuk
meneliti kemungkinan hipoglikemia. Namun sumber lain hanya
menganjurkan pemeriksaan ini pada anak yang mengalami kejang cukup
lama atau keadaan pasca kejang (mengantuk, lemas) yang berkelanjutan
(1).

Berikut adalah tabel dosis diazepam yang diberikan :

Terapi awal dengan diazepam

Usia

Dosis IV (infus)
(0.2mg/kg)

Dosis per rektal
(0.5mg/kg)

 1 tahun

1–2 mg

2.5–5 mg

1–5 tahun

3 mg

7.5 mg

5–10 tahun

5 mg

10 mg

 10 years

5–10 mg

10–15 mg

Jika kejang masih berlanjut :

· Pemberian diazepam 0,2 mg/kg per infus diulangi. Jika belum
terpasang selang infus, 0,5 mg/kg per rektal

· Pengawasan tanda-tanda depresi pernapasan

Jika kejang masih berlanjut :

· Pemberian fenobarbital 20-30 mg/kg per infus dalam 30 menit
atau fenitoin 15-20 mg/kg per infus dalam 30 menit.

· Pemberian fenitoin hendaknya disertai dengan monitor EKG
(rekam jantung).

Jika kejang masih berlanjut, diperlukan penanganan lebih lanjut di
ruang perawatan intensif dengan thiopentone dan alat bantu pernapasan.

Perlu tidaknya pemeriksaan lanjutan

Setelah penanganan akut kejang demam, sumber demam perlu diteliti.
Dalam sebuah penelitian, sumber demam pada kejang demam antara lain
infeksi virus (tersering), otitis media, tonsilitis, ISK,
gastroenteritis, 

Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-18 Terurut Topik bunda khadijah
Dear Mom Rumi (maaf kalau namanya salah ya),

Di kantor saya pernah ada penjelasan tentang pengobatan alami oleh seorang
dokter. Dan dokter ini juga menyarankan penggunaan kopi untuk kejang demam.
Yang disarankan adalah penggunaan kopi dicampur dengan madu..

Saya akan coba cari informasi lebih lanjut, bagaimana penjelasannya.
Prinsipnya, metode alami yang sejak dahulu digunakan, sering kali memang ada
baiknya kok.

Terima kasih.

Salam,
Meutia
2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id

 Dear all mom n dad,

 Pls share ya..knp kl anak yg sdh prnh kejang demam..advice pertama mesti
 dikasi kopi..ga keluarga ga sodara ga temen smp tmn nya ipar jg advice rajin
 kasi kopi.

 Ada yg tau ga apa hub-nya atau bgmn orng dulu ceritanya smp bs ke minum
 kopi sarannya.

 Dan ini jg yg sy bingung. Kopi itu bikin kita/anak keep awake sedangkan kl
 dokter mesti kasih obatnya justru yg mengandung obat tidur termasuk stesolid
 itu mengadung obat tidur.

 Maaf ya kl repost ...jujur sy blm buka2 arsip BA.

 Terima kasih dan salam
 Sent from my BlackBerry®
 powered by Sinyal Kuat INDOSAT




-- 
Meutia

http://carik-catatan.blogspot.com - lintasan pikiran menebar manfaat
http://naturafia.blogspot.com - hidup sehat alami, baik untuk kita, baik
untuk alam


Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-18 Terurut Topik Utami Astuti
Moms,
Maaf yah jadi nanya, apa aman kopi? bukannya kafeinnya membuat jantung
berpacu lebih cepat dan zat kopi meningkatkan asam lambung? (ini pengalaman
pribadiku sbg orang dewasa ya)

tiap anak kan ambang batas kejangnya beda2, ada yg demam 38.5drjt sudah
demam, ada yang 39.5drjt cuma lemes aja. Kalau anak sudah pernah kejang maka
kita sebagai orang tua-nya malah sudah bisa lebih waspada pd suhu berapa
demam yg sudah tidak bisa ditolrerir lg oleh tubuh anak, jadi pd suhu
menjelang ambang batas tsb kita sudah persiapkan parasetamol (panadol,
sanmol) jgn parasetamol yg keras untuk lambung ya (maaf lupa namanya),
banyak asupan cairan hangat dan dipeluk skin2skin.

nah.. kalau aku nih.. masih deg2an krn anakku fathan (7M) yang Alhamdulillah
mau imunisasi, atau tumbuh gigi enggak pernah demam tp cuma sumeng2 aja..
hari ini lagi sumeng2 tp blm ketahuan sebabnya apa, masih observasi..

maaf ya kalau ada kata2 yg kruang  berkenan




2011/4/19 bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com

 Dear Mom Rumi (maaf kalau namanya salah ya),

 Di kantor saya pernah ada penjelasan tentang pengobatan alami oleh seorang
 dokter. Dan dokter ini juga menyarankan penggunaan kopi untuk kejang demam.
 Yang disarankan adalah penggunaan kopi dicampur dengan madu..

 Saya akan coba cari informasi lebih lanjut, bagaimana penjelasannya.
 Prinsipnya, metode alami yang sejak dahulu digunakan, sering kali memang
 ada
 baiknya kok.

 Terima kasih.

 Salam,
 Meutia
 2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id

  Dear all mom n dad,
 
  Pls share ya..knp kl anak yg sdh prnh kejang demam..advice pertama mesti
  dikasi kopi..ga keluarga ga sodara ga temen smp tmn nya ipar jg advice
 rajin
  kasi kopi.
 
  Ada yg tau ga apa hub-nya atau bgmn orng dulu ceritanya smp bs ke minum
  kopi sarannya.
 
  Dan ini jg yg sy bingung. Kopi itu bikin kita/anak keep awake sedangkan
 kl
  dokter mesti kasih obatnya justru yg mengandung obat tidur termasuk
 stesolid
  itu mengadung obat tidur.
 
  Maaf ya kl repost ...jujur sy blm buka2 arsip BA.
 
  Terima kasih dan salam
  Sent from my BlackBerry®
  powered by Sinyal Kuat INDOSAT




 --
 Meutia

 http://carik-catatan.blogspot.com - lintasan pikiran menebar manfaat
 http://naturafia.blogspot.com - hidup sehat alami, baik untuk kita, baik
 untuk alam



Re: [balita-anda] Kejang identik dgn kopi?

2011-04-18 Terurut Topik bunda khadijah
Dear Mom Utami,

Betul Mom, memang ambang batas kejang berbeda-beda. Sehingga memang tidak
semua anak akan mengalami kejang.

Dan jika belum kejang, memang belum perlu diberikan kopi + madu.
Seperti yang sudah sering dibahas juga di milis ini, HT untuk demam adalah
kompres, mandi air hangat, dan pelukan skin to skin seperti yang Mom Utami
sampaikan.

Mengenai kafein pada kopi, menurut dokter tersebut, justru kafein itu
efektif untuk meredakan kejang. Mengenai dampaknya terhadap denyut jantung
dan lambung, mungkin dinetralisir oleh madunya ya Mom?

Mengenai diazepam dan luminal, yang selama ini sering digunakan untuk kejang
demam, menurut dokter tsb justru berbahaya untuk anak ya? Apa ada yang
pernah dengar juga info tentang ini?

Oya, mungkin ada yang tertarik dengan berbagai pendekatan pengobatan alami,
silakan langsung ke website-nya ya.
www.kliniksehat.com

Kepada moderator, ini bukan iklan ya, karena ini bukan saya yang punya,
hanya sekedar referensi yang menurut saya cukup bermanfaat :-)

Terima kasih, mohon maaf juga jika ada yang kurang berkenan.

Salam,
Meutia

2011/4/19 Utami Astuti utamiastuti1...@gmail.com

 Moms,
 Maaf yah jadi nanya, apa aman kopi? bukannya kafeinnya membuat jantung
 berpacu lebih cepat dan zat kopi meningkatkan asam lambung? (ini pengalaman
 pribadiku sbg orang dewasa ya)

 tiap anak kan ambang batas kejangnya beda2, ada yg demam 38.5drjt sudah
 demam, ada yang 39.5drjt cuma lemes aja. Kalau anak sudah pernah kejang
 maka
 kita sebagai orang tua-nya malah sudah bisa lebih waspada pd suhu berapa
 demam yg sudah tidak bisa ditolrerir lg oleh tubuh anak, jadi pd suhu
 menjelang ambang batas tsb kita sudah persiapkan parasetamol (panadol,
 sanmol) jgn parasetamol yg keras untuk lambung ya (maaf lupa namanya),
 banyak asupan cairan hangat dan dipeluk skin2skin.

 nah.. kalau aku nih.. masih deg2an krn anakku fathan (7M) yang
 Alhamdulillah
 mau imunisasi, atau tumbuh gigi enggak pernah demam tp cuma sumeng2 aja..
 hari ini lagi sumeng2 tp blm ketahuan sebabnya apa, masih observasi..

 maaf ya kalau ada kata2 yg kruang  berkenan




 2011/4/19 bunda khadijah bunda.khadi...@gmail.com

  Dear Mom Rumi (maaf kalau namanya salah ya),
 
  Di kantor saya pernah ada penjelasan tentang pengobatan alami oleh
 seorang
  dokter. Dan dokter ini juga menyarankan penggunaan kopi untuk kejang
 demam.
  Yang disarankan adalah penggunaan kopi dicampur dengan madu..
 
  Saya akan coba cari informasi lebih lanjut, bagaimana penjelasannya.
  Prinsipnya, metode alami yang sejak dahulu digunakan, sering kali memang
  ada
  baiknya kok.
 
  Terima kasih.
 
  Salam,
  Meutia
  2011/4/19 rumi...@yahoo.co.id
 
   Dear all mom n dad,
  
   Pls share ya..knp kl anak yg sdh prnh kejang demam..advice pertama
 mesti
   dikasi kopi..ga keluarga ga sodara ga temen smp tmn nya ipar jg advice
  rajin
   kasi kopi.
  
   Ada yg tau ga apa hub-nya atau bgmn orng dulu ceritanya smp bs ke minum
   kopi sarannya.
  
   Dan ini jg yg sy bingung. Kopi itu bikin kita/anak keep awake sedangkan
  kl
   dokter mesti kasih obatnya justru yg mengandung obat tidur termasuk
  stesolid
   itu mengadung obat tidur.
  
   Maaf ya kl repost ...jujur sy blm buka2 arsip BA.
  
   Terima kasih dan salam
   Sent from my BlackBerry®
   powered by Sinyal Kuat INDOSAT
 
 
 
 
  --
  Meutia
 
  http://carik-catatan.blogspot.com - lintasan pikiran menebar manfaat
  http://naturafia.blogspot.com - hidup sehat alami, baik untuk kita, baik
  untuk alam
 




-- 
Meutia

http://carik-catatan.blogspot.com - lintasan pikiran menebar manfaat
http://naturafia.blogspot.com - hidup sehat alami, baik untuk kita, baik
untuk alam


Re: [balita-anda] Kejang

2010-06-15 Terurut Topik heni nur raina
yup
kalo gw baca, kejang ini terjadi karena perubahan suhu yg terlalu cepat
bukan karenan suhunya, tapi perubahannya
makanya kejang demam mostly terjadi di 24 jam pertama, karena perubahan drastis 
ya terjadi di 24 jam ini
dan tubuh masih fase penyesuain
kalo dah 24 jam ke-2, tubuh relative sudah terbiasa dengan suhu tinggi

gw juga selalu siaga di 24 jam pertama
gimana biar gak ujug2 naik drastis, ya rendam/kompres or parasetamol, tetap ya 
parasetamol setelah suhu 38.5

kalo dah day 2, suhu 39.5, tanpa parasetamol seh ya ok2 sajah

O ya, ini buat yg sudah ada riwayat kejang y
kalo yg belom, suhu 40, anak lincah ya gak usah parasetamol



- Original Message 
From: boedoet boed...@gmail.com
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Tuesday, June 15, 2010 12:28:26
Subject: Re: [balita-anda] Kejang

resiko terjadinya KD bisa dikurangi, yaitu dengan menghindari peningkatan
suhu yg terlalu cepat.. yaitu seperti yg saya ketik tadi... kalau demamnya
mulai naik, saya kasi parasetamol dan rendam air yg sangat hangat...

CMIIW ya mbak..

-b-



2010/6/15 Ida Rifai ida.ri...@gmail.com

 Mba Intan,

 Sependek yg aku tau, gak bisa dicegah KD itu mbak. Riffat kmrn pas KD malah
 suhunya pas turun, 39 sekian.
 Dan udah baca2 ke bbrp sumber, emang gak bisa dicegah. Lebih baik sedia
 stesolid kalo udah ada riwayat.

 Ida


 --
 Info Balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
 Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
 Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com







--
Info Balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Kejang

2010-06-15 Terurut Topik Mira Chairyah
Mbak Intan,ci Susan, Mbak ida, mbak Sylvia, mbak Dwi
thanks atas infonya,
ntar aku rangkum aku ks ke temenku...



- Original Message -
From: boedoet boed...@gmail.com
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Tuesday, June 15, 2010 12:28 PM
Subject: Re: [balita-anda] Kejang


 resiko terjadinya KD bisa dikurangi, yaitu dengan menghindari peningkatan
 suhu yg terlalu cepat.. yaitu seperti yg saya ketik tadi... kalau demamnya
 mulai naik, saya kasi parasetamol dan rendam air yg sangat hangat...

 CMIIW ya mbak..

 -b-



 2010/6/15 Ida Rifai ida.ri...@gmail.com

  Mba Intan,
 
  Sependek yg aku tau, gak bisa dicegah KD itu mbak. Riffat kmrn pas KD
malah
  suhunya pas turun, 39 sekian.
  Dan udah baca2 ke bbrp sumber, emang gak bisa dicegah. Lebih baik sedia
  stesolid kalo udah ada riwayat.
 
  Ida
 
 
  --
  Info Balita: http://www.balita-anda.com
  Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
  Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
  Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
 
 


Privileged/confidential information may be contained in this message. If you 
are not the named recipient or addressee, you are hereby notified that any use 
review, disclosure or copying of the contents herein is strictly prohibited. In 
such a case, kindly discard all its contents and notify sender accordingly 
regarding such unauthorized disclosure or transmission by email. Opinions, 
conclusions, statements and other information in this message that do not 
relate to the official business of CIMB Group shall be understood as neither 
given or endorsed by it. The contents herein are meant strictly for the use of 
the named recipient or addressee of CIMB Group. No assumption of responsibility 
or liability whatsoever is undertaken by CIMB Group in respect of prohibited 
and unauthorised use by any other person.

--
Info Balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com



[balita-anda] Kejang

2010-06-14 Terurut Topik Mira Chairyah
Maaf teman2 mungkin pernah dibahas sebelumnya,

Ada titipan pertanyaan dari temenku nih, tadi mlm anaknya ( +/- 2 thn ) 
kejang2(step) dan menurutnya udah sering terjadi, td mlm panasnya 39'C, dia 
lngsg panik dan di bw ke RS. 
Apakah kejang termasuk turunan dari orangtua ? coz menurutnya wkt dia kecil 
juga sering kejang.
Mungkin moms msh ada yang nyimpen info cara penanggulangannya

thanks beforePrivileged/confidential information may be contained in this 
message. If you are not the named recipient or addressee, you are hereby 
notified that any use review, disclosure or copying of the contents herein is 
strictly prohibited. In such a case, kindly discard all its contents and notify 
sender accordingly regarding such unauthorized disclosure or transmission by 
email. Opinions, conclusions, statements and other information in this message 
that do not relate to the official business of CIMB Group shall be understood 
as neither given or endorsed by it. The contents herein are meant strictly for 
the use of the named recipient or addressee of CIMB Group. No assumption of 
responsibility or liability whatsoever is undertaken by CIMB Group in respect 
of prohibited and unauthorised use by any other person.


RE: [balita-anda] Kejang

2010-06-14 Terurut Topik Dwi CH
Mba' Mira,
Anak sy yg no. 2 dulu wkt umurnya 8 bln-an jg pernah kejang
Tp allhamdullilah setelah sy consult ke dokter  melakukan EEG, ketahuan
penyebab kejangnya yaitu trauma benturan. Setelah ketahuan penyebabnya, anak
sy diterapi dgn minum obat anti kejang + vit otak [kl sy gak salah ingat
namanya Encevabol]  selama 1 thn [dosis rendah], kemudian stlh 1 thn di
check EEG lagi. Allhamdullilah sampai saat ini sehat wal afiat.

Menurut dokter sy, penyebab kejang itu ada 2. bisa karena virus dan juga
karena trauma benturan. 
Tp sebelumnya sy jg sempet consult ke beberapa dokter, ada dokter yg
mengatakan bahwa step/kejang pada anak dibawah 5 thn itu adalah biasa.
Biasanya karena gak kuat panas. Yg perlu diwaspadai kalo kejangnya berdurasi
lama. Itu bisa meyebabkan kerusakan di otak. 
Better dibawa ke dokter anak aja dulu mba' dan minta di check pake EEG ato
scanning kepala. Kasus yg paling baru anaknya dewi yull, Gizca. Yg terkena
radang selaput otak.

Semoga membantu
Dwi CH [Aldi, Wisnu  Bintang Mom]

-Original Message-
From: Mira Chairyah [mailto:mira.chairyahhadiy...@cimbniaga.co.id] 
Sent: Tuesday, June 15, 2010 11:53 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: [balita-anda] Kejang

Maaf teman2 mungkin pernah dibahas sebelumnya,

Ada titipan pertanyaan dari temenku nih, tadi mlm anaknya ( +/- 2 thn )
kejang2(step) dan menurutnya udah sering terjadi, td mlm panasnya 39'C, dia
lngsg panik dan di bw ke RS. 
Apakah kejang termasuk turunan dari orangtua ? coz menurutnya wkt dia kecil
juga sering kejang.
Mungkin moms msh ada yang nyimpen info cara penanggulangannya

thanks beforePrivileged/confidential information may be contained in
this message. If you are not the named recipient or addressee, you are
hereby notified that any use review, disclosure or copying of the contents
herein is strictly prohibited. In such a case, kindly discard all its
contents and notify sender accordingly regarding such unauthorized
disclosure or transmission by email. Opinions, conclusions, statements and
other information in this message that do not relate to the official
business of CIMB Group shall be understood as neither given or endorsed by
it. The contents herein are meant strictly for the use of the named
recipient or addressee of CIMB Group. No assumption of responsibility or
liability whatsoever is undertaken by CIMB Group in respect of prohibited
and unauthorised use by any other person.




--
Info Balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Kejang

2010-06-14 Terurut Topik boedoet
kalau penyebabnya demam (febrile seizure), rsanya berlebihan kalau sampai di
EEG

penyebab kejang jugabisa karena demam.. tapi bukan karena virusnya.. tapi
karena peningkatan suhu yg terlalu cepat...


-b-



2010/6/15 Dwi CH d...@sumitronics.co.id

 Mba' Mira,
 Anak sy yg no. 2 dulu wkt umurnya 8 bln-an jg pernah kejang
 Tp allhamdullilah setelah sy consult ke dokter  melakukan EEG, ketahuan
 penyebab kejangnya yaitu trauma benturan. Setelah ketahuan penyebabnya,
 anak
 sy diterapi dgn minum obat anti kejang + vit otak [kl sy gak salah ingat
 namanya Encevabol]  selama 1 thn [dosis rendah], kemudian stlh 1 thn di
 check EEG lagi. Allhamdullilah sampai saat ini sehat wal afiat.

 Menurut dokter sy, penyebab kejang itu ada 2. bisa karena virus dan juga
 karena trauma benturan.
 Tp sebelumnya sy jg sempet consult ke beberapa dokter, ada dokter yg
 mengatakan bahwa step/kejang pada anak dibawah 5 thn itu adalah biasa.
 Biasanya karena gak kuat panas. Yg perlu diwaspadai kalo kejangnya
 berdurasi
 lama. Itu bisa meyebabkan kerusakan di otak.
 Better dibawa ke dokter anak aja dulu mba' dan minta di check pake EEG ato
 scanning kepala. Kasus yg paling baru anaknya dewi yull, Gizca. Yg terkena
 radang selaput otak.

 Semoga membantu
 Dwi CH [Aldi, Wisnu  Bintang Mom]

 -Original Message-
 From: Mira Chairyah [mailto:mira.chairyahhadiy...@cimbniaga.co.id]
 Sent: Tuesday, June 15, 2010 11:53 AM
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: [balita-anda] Kejang

 Maaf teman2 mungkin pernah dibahas sebelumnya,

 Ada titipan pertanyaan dari temenku nih, tadi mlm anaknya ( +/- 2 thn )
 kejang2(step) dan menurutnya udah sering terjadi, td mlm panasnya 39'C, dia
 lngsg panik dan di bw ke RS.
 Apakah kejang termasuk turunan dari orangtua ? coz menurutnya wkt dia kecil
 juga sering kejang.
 Mungkin moms msh ada yang nyimpen info cara penanggulangannya

 thanks beforePrivileged/confidential information may be contained in
 this message. If you are not the named recipient or addressee, you are
 hereby notified that any use review, disclosure or copying of the contents
 herein is strictly prohibited. In such a case, kindly discard all its
 contents and notify sender accordingly regarding such unauthorized
 disclosure or transmission by email. Opinions, conclusions, statements and
 other information in this message that do not relate to the official
 business of CIMB Group shall be understood as neither given or endorsed by
 it. The contents herein are meant strictly for the use of the named
 recipient or addressee of CIMB Group. No assumption of responsibility or
 liability whatsoever is undertaken by CIMB Group in respect of prohibited
 and unauthorised use by any other person.




 --
 Info Balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
 Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
 Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com




Re: [balita-anda] Kejang

2010-06-14 Terurut Topik boedoet
1. sudah sering terjadi, hmm, berarti dulu2 udah pernah ya apakah tidak
punya stesolid buat jaga2? dokternya gak ngeresepin itu kah?

2. turunan? ya... resiko kejang demam pada anak bisa karena turunan...

3. cara penanggulangannya, adalah jaga jangan sampai peningkatan suhu
terlalu cepat... saat demam naik, coba kasi parasetamol.. lalu rendam badan
anak di air yg sangat hangat.. basuh2 selama 10 menit... lakukan tiap kali
demamnya naik

4. hindari pakaian yang terlalu tebal, karena akan overheat...

5. saat terjadi kejang, baringkan di tempat yg rata (tempat tidur atau
lantai)... biarkan anak kejang, badannya jangan ditahan, mulut jangan
dimasukkan sendok... dielus aja sambil diajak bicara..

lalu hitung berapa lama kejang terjadi (saat sentakan mulai terjadi sampai
badanya kembali melemas)... hitung pakai jam yah..

6. saat kejang, segera berikan stesolid... untuk itu, anak yg punya riwayat
kejang, memang ahrus sedia stesolid di kulkas... makanya saya heran, kok
kayaknya gak sedia stesolid yah?

penggunaan stesolid ini sendiri memang masih kontroversial... karena bisa
menghilangkan jejak apakah kejangnya hanya simple atau kompleks... soalnya
kalau di kasi stesolid, kejangnya lgsg ilang dna badan lgsg kembali lemas...

saranku... coba didiskusikan lagi tentang kejangd emam anak mbak sama
dokter... sampaikan bahwa kejang etrjadi karena demam... dan beritau juga
berapa lama kejang terjadi... dan minta masukan untuk obat stesolid...

EEG saya rasa belum perlu...


-b-



On Tue, Jun 15, 2010 at 11:53 AM, Mira Chairyah 
mira.chairyahhadiy...@cimbniaga.co.id wrote:

 Maaf teman2 mungkin pernah dibahas sebelumnya,

 Ada titipan pertanyaan dari temenku nih, tadi mlm anaknya ( +/- 2 thn )
 kejang2(step) dan menurutnya udah sering terjadi, td mlm panasnya 39'C, dia
 lngsg panik dan di bw ke RS.
 Apakah kejang termasuk turunan dari orangtua ? coz menurutnya wkt dia kecil
 juga sering kejang.
 Mungkin moms msh ada yang nyimpen info cara penanggulangannya

 thanks beforePrivileged/confidential information may be contained in
 this message. If you are not the named recipient or addressee, you are
 hereby notified that any use review, disclosure or copying of the contents
 herein is strictly prohibited. In such a case, kindly discard all its
 contents and notify sender accordingly regarding such unauthorized
 disclosure or transmission by email. Opinions, conclusions, statements and
 other information in this message that do not relate to the official
 business of CIMB Group shall be understood as neither given or endorsed by
 it. The contents herein are meant strictly for the use of the named
 recipient or addressee of CIMB Group. No assumption of responsibility or
 liability whatsoever is undertaken by CIMB Group in respect of prohibited
 and unauthorised use by any other person.



Re: [balita-anda] Kejang

2010-06-14 Terurut Topik Ida Rifai
Karna habis ngalamin anak kejang jadi masih apal nih

Kejang demam umumnya gak bahaya. Ngebedain apakah itu kejang demam atau bukan, 
dilihat kondisi anak pasca kejang. Apakah setelah kejang anak sadar penuh, gak 
kaku kuduk, kalo iya berarti cuma kejang demam. Habis itu cukup diobservasi 
penyebab demamnya. KD atau kejang demam biasanya memang turunan.

Nah kalau kejang karna penyakit (meningitis/ensefalitis), kejang biasanya lebih 
dari 15 menit, berulang dan biasanya tanpa demam. Cmiiw ya. Trus kondisi pasca 
kejang gak sadar/ penurunan kesadaran, kaku kuduk. Nah ini yg perlu di EEG. 
Sebaiknya konsulnya ke dokter neurologi /ahli syaraf.

Brosing aja ke www.mayoclinic.com keyword febrile seizure


Ida 
Http://idarifai.wordpress.com




--
Info Balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Kejang

2010-06-14 Terurut Topik Sylvia Radjawane
Hi mbak Mira,

Penyebab kejang bisa seperti yang di-shared mbak Dwi atau lebih umum yang
terjadi seperti yang di-shared jeng Intan.
Saya sendiri berasumsi kelihatannya anak temannya mbak lebih cenderung
ngalamin kejang demam (febrile seizure), dengan beberapa parameter: mulai
ngalamin kejang saat dia demam, sudah terjadi beberapa kali, ada history
orang tuanya waktu kecil pun mengalaminya.

Seperti yang di-shared jeng Intan, penyebabnya memang karena 'something
related to the brain' belum 'sanggup' meng-handle panasnya demam.  Dan
umumnya, sejalan dengan usia yang bertambah besar, gejala seperti ini akan
hilang dengan sendirinya.  Saya pernah baca salah satu info, kalau kejang
demam dialami pertama kali sebelum usianya 15 bulan, kemungkinan kejang
demam berulang di lain kesempatan bisa saja terjadi.

Yang perlu diperhatikan mungkin lamanya kejang demam terjadi dan berapa kali
terjadi dalam kurun waktu 1x24 jam setelah tubuh mengalami demam (demam
tinggi). Ini yang harus jadi catatan observasi orang tua saat kejang demam
terjadi.  Kejadian kejang demam hanya 1x dalam kurun waktu 24 jam bisa
dikategorikan kejang demam simple yang bisa dijalani dengan pengawasan ketat
di rumah.

Bisa dibilang, tidak ada 'obat' untuk mencegah saat kejang demam terjadi.
Obat diazepam (mis. merk. _stesolid_) pun efektif digunakan sesaat setelah
kejang demam terjadi.  Makanya, biasanya obat semacam ini sudah 'wajib' jadi
stok di rumah :)

Cukup banyak informasi tentang 'febrile seizure' di _google_ dari sumber2
yang reliable.  Ada baiknya temannya mbak punya salah satu info tsb. sebagai
manual.

cheers,
Sylvia - mum to Jovan, Rena , Aleta  Luigi

On Tue, Jun 15, 2010 at 11:53 AM, Mira Chairyah 
mira.chairyahhadiy...@cimbniaga.co.id wrote:

 Maaf teman2 mungkin pernah dibahas sebelumnya,

 Ada titipan pertanyaan dari temenku nih, tadi mlm anaknya ( +/- 2 thn )
 kejang2(step) dan menurutnya udah sering terjadi, td mlm panasnya 39'C, dia
 lngsg panik dan di bw ke RS.
 Apakah kejang termasuk turunan dari orangtua ? coz menurutnya wkt dia kecil
 juga sering kejang.
 Mungkin moms msh ada yang nyimpen info cara penanggulangannya

 thanks before



deleted


Re: [balita-anda] Kejang

2010-06-14 Terurut Topik Ida Rifai
Mba Intan,

Sependek yg aku tau, gak bisa dicegah KD itu mbak. Riffat kmrn pas KD malah 
suhunya pas turun, 39 sekian. 
Dan udah baca2 ke bbrp sumber, emang gak bisa dicegah. Lebih baik sedia 
stesolid kalo udah ada riwayat.

Ida


--
Info Balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Kejang

2010-06-14 Terurut Topik Susanna Oktavia
Dulu anakku dari bayi sih aku beri kopi sampe agak besar. Ya puji syukur sampai 
skr tidak pernah kejang.
PRUDENTIAL??? Tanya SAYA® 
08159117983

-Original Message-
From: boedoet boed...@gmail.com
Date: Tue, 15 Jun 2010 12:17:04 
To: balita-anda@balita-anda.com
Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] Kejang
1. sudah sering terjadi, hmm, berarti dulu2 udah pernah ya apakah tidak
punya stesolid buat jaga2? dokternya gak ngeresepin itu kah?

2. turunan? ya... resiko kejang demam pada anak bisa karena turunan...

3. cara penanggulangannya, adalah jaga jangan sampai peningkatan suhu
terlalu cepat... saat demam naik, coba kasi parasetamol.. lalu rendam badan
anak di air yg sangat hangat.. basuh2 selama 10 menit... lakukan tiap kali
demamnya naik

4. hindari pakaian yang terlalu tebal, karena akan overheat...

5. saat terjadi kejang, baringkan di tempat yg rata (tempat tidur atau
lantai)... biarkan anak kejang, badannya jangan ditahan, mulut jangan
dimasukkan sendok... dielus aja sambil diajak bicara..

lalu hitung berapa lama kejang terjadi (saat sentakan mulai terjadi sampai
badanya kembali melemas)... hitung pakai jam yah..

6. saat kejang, segera berikan stesolid... untuk itu, anak yg punya riwayat
kejang, memang ahrus sedia stesolid di kulkas... makanya saya heran, kok
kayaknya gak sedia stesolid yah?

penggunaan stesolid ini sendiri memang masih kontroversial... karena bisa
menghilangkan jejak apakah kejangnya hanya simple atau kompleks... soalnya
kalau di kasi stesolid, kejangnya lgsg ilang dna badan lgsg kembali lemas...

saranku... coba didiskusikan lagi tentang kejangd emam anak mbak sama
dokter... sampaikan bahwa kejang etrjadi karena demam... dan beritau juga
berapa lama kejang terjadi... dan minta masukan untuk obat stesolid...

EEG saya rasa belum perlu...


-b-



On Tue, Jun 15, 2010 at 11:53 AM, Mira Chairyah 
mira.chairyahhadiy...@cimbniaga.co.id wrote:

 Maaf teman2 mungkin pernah dibahas sebelumnya,

 Ada titipan pertanyaan dari temenku nih, tadi mlm anaknya ( +/- 2 thn )
 kejang2(step) dan menurutnya udah sering terjadi, td mlm panasnya 39'C, dia
 lngsg panik dan di bw ke RS.
 Apakah kejang termasuk turunan dari orangtua ? coz menurutnya wkt dia kecil
 juga sering kejang.
 Mungkin moms msh ada yang nyimpen info cara penanggulangannya

 thanks beforePrivileged/confidential information may be contained in
 this message. If you are not the named recipient or addressee, you are
 hereby notified that any use review, disclosure or copying of the contents
 herein is strictly prohibited. In such a case, kindly discard all its
 contents and notify sender accordingly regarding such unauthorized
 disclosure or transmission by email. Opinions, conclusions, statements and
 other information in this message that do not relate to the official
 business of CIMB Group shall be understood as neither given or endorsed by
 it. The contents herein are meant strictly for the use of the named
 recipient or addressee of CIMB Group. No assumption of responsibility or
 liability whatsoever is undertaken by CIMB Group in respect of prohibited
 and unauthorised use by any other person.




Re: [balita-anda] Kejang

2010-06-14 Terurut Topik boedoet
resiko terjadinya KD bisa dikurangi, yaitu dengan menghindari peningkatan
suhu yg terlalu cepat.. yaitu seperti yg saya ketik tadi... kalau demamnya
mulai naik, saya kasi parasetamol dan rendam air yg sangat hangat...

CMIIW ya mbak..

-b-



2010/6/15 Ida Rifai ida.ri...@gmail.com

 Mba Intan,

 Sependek yg aku tau, gak bisa dicegah KD itu mbak. Riffat kmrn pas KD malah
 suhunya pas turun, 39 sekian.
 Dan udah baca2 ke bbrp sumber, emang gak bisa dicegah. Lebih baik sedia
 stesolid kalo udah ada riwayat.

 Ida


 --
 Info Balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan Milis: peraturan_mi...@balita-anda.com
 Menghubungi Admin: balita-anda-ow...@balita-anda.com
 Unsubscribe dari Milis: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com




Re: [balita-anda] Kejang Demam (was: Triaminic + obat panas??)

2009-10-22 Terurut Topik Sylvia Radjawane
Hi mbak Ika,

hehe ... sedikit 'tergelitik' dengan kutipan e-mail mbak di bawah ini:
 ... bener2 pengalaman pertama, untung gejala seperti itu ndak lama
meskipun berulang tapi nggak sampe parah. ...

Make sure kalau ini bukan menggigil (karena demam tinggi), ya mbak. Karena
kejang demam berhubungan juga dengan si kecil kehilangan kesadaran beberapa
waktu.

Kalau memang betul2 kejang demam, mungkin perlu sedikit dicermati dengan
kejadian 'kejang demam berulang' seperti yang sudah mbak alami.
Seperti yang sudah di-shared jeng Intan, kelihatannya memang 'menakutkan',
tapi kejang demam termasuk lumrah untuk anak2.

Tapi yang perlu jadi catatan: kalau kejang demam berulang dalam jangka waktu
24 jam setelah demam (yang biasanya demam tinggi) sudah bukan lagi termasuk
kategori 'simple febrile seizure' tapi sudah kategori kompleks.

Dari beberapa info yang pernah saya baca, ada kemungkinan anak mengalami
kejang demam kembali (berulang) di lain waktu kalau kejang demam pertama
dialami umur sekian belas bulan (15 bulan kalau nggak salah).  Apalagi kalau
ditambah faktor lain: kalau ada history di keluarga besar yang masa kecilnya
juga pernah/suka ngalamin kejang demam.
But don't worry, seiiring dengan bertambah usianya, kejadian kejang demam
akan berangsur hilang karena tubuh anak (something related to their brain)
bisa mengatasinya :)

So, kalau sudah pernah punya pengalaman anak kejang demam, panduan untuk
home-treatmentnya sangat perlu, mbak :)

cheers,
Sylvia - mum to Jovan, Rena, Aleta  Luigi

2009/10/22 Ika Ariyani ikaariy...@gmail.com

 BA emang top mbak..
 aku jg sudah lakuin semua yang mbak Intan tulis..
 ini jg hasil 'kuliah' diBA hehe..
 cm selama ini anak sy blm pernah ky gitu (kejang), makanya kemarin itu
 bener2 pengalaman pertama, untung gejala seperti itu ndak lama
 meskipun berulang tapi nggak sampe parah.
 saya nggak berani masukin benda ke mulut mbak takutnya juga malah menyumbat
 saluran pernafasan, kebetulan sebelumnya pernah dikasih artikel dari dsa
 tentang
 penanganan apabila anak kejang yang antara lain mbak Intan sudah tulis
 dibawah.

 satu lagi, kemarin anak saya juga banyak keluar keringat, makanya tiap
 10menit
 saya gantiin baju, maksut saya biar nggak makin menggigil.
 saya jg nggak selimutin, pengalaman saya sendiri dulu demam tinggi
 diselimutin
 yang ada malah pingsan kehabisan oksigen

 ok, mbak kapan2 ke apotik saya beli stesolid deh..
 thanks advise nya mbak Intan..

 deleted


Re: [balita-anda] Kejang Demam (was: Triaminic + obat panas??)

2009-10-22 Terurut Topik Ika Ariyani
memang dalam semalam ada berulang 3kali mbak
dan bukan menggigil, sebab sy lihat tangan dan kaki kaku..
kebetulan ada mama saya dirumah, dulu waktu kecil adik saya pernah kejang juga
jadi mama saya ngerti kalo itu kejang
eniwei, terima kasih advisenya mbak sylvia..


2009/10/22 Sylvia Radjawane sylvia.radjaw...@gmail.com:
 Hi mbak Ika,

 hehe ... sedikit 'tergelitik' dengan kutipan e-mail mbak di bawah ini:
  ... bener2 pengalaman pertama, untung gejala seperti itu ndak lama
 meskipun berulang tapi nggak sampe parah. ...

 Make sure kalau ini bukan menggigil (karena demam tinggi), ya mbak. Karena
 kejang demam berhubungan juga dengan si kecil kehilangan kesadaran beberapa
 waktu.

 Kalau memang betul2 kejang demam, mungkin perlu sedikit dicermati dengan
 kejadian 'kejang demam berulang' seperti yang sudah mbak alami.
 Seperti yang sudah di-shared jeng Intan, kelihatannya memang 'menakutkan',
 tapi kejang demam termasuk lumrah untuk anak2.

 Tapi yang perlu jadi catatan: kalau kejang demam berulang dalam jangka waktu
 24 jam setelah demam (yang biasanya demam tinggi) sudah bukan lagi termasuk
 kategori 'simple febrile seizure' tapi sudah kategori kompleks.

 Dari beberapa info yang pernah saya baca, ada kemungkinan anak mengalami
 kejang demam kembali (berulang) di lain waktu kalau kejang demam pertama
 dialami umur sekian belas bulan (15 bulan kalau nggak salah).  Apalagi kalau
 ditambah faktor lain: kalau ada history di keluarga besar yang masa kecilnya
 juga pernah/suka ngalamin kejang demam.
 But don't worry, seiiring dengan bertambah usianya, kejadian kejang demam
 akan berangsur hilang karena tubuh anak (something related to their brain)
 bisa mengatasinya :)

 So, kalau sudah pernah punya pengalaman anak kejang demam, panduan untuk
 home-treatmentnya sangat perlu, mbak :)

 cheers,
 Sylvia - mum to Jovan, Rena, Aleta  Luigi

 2009/10/22 Ika Ariyani ikaariy...@gmail.com

 BA emang top mbak..
 aku jg sudah lakuin semua yang mbak Intan tulis..
 ini jg hasil 'kuliah' diBA hehe..
 cm selama ini anak sy blm pernah ky gitu (kejang), makanya kemarin itu
 bener2 pengalaman pertama, untung gejala seperti itu ndak lama
 meskipun berulang tapi nggak sampe parah.
 saya nggak berani masukin benda ke mulut mbak takutnya juga malah menyumbat
 saluran pernafasan, kebetulan sebelumnya pernah dikasih artikel dari dsa
 tentang
 penanganan apabila anak kejang yang antara lain mbak Intan sudah tulis
 dibawah.

 satu lagi, kemarin anak saya juga banyak keluar keringat, makanya tiap
 10menit
 saya gantiin baju, maksut saya biar nggak makin menggigil.
 saya jg nggak selimutin, pengalaman saya sendiri dulu demam tinggi
 diselimutin
 yang ada malah pingsan kehabisan oksigen

 ok, mbak kapan2 ke apotik saya beli stesolid deh..
 thanks advise nya mbak Intan..

 deleted


--
Info Balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari milis, email ke: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Kejang Demam (was: Triaminic + obat panas??)

2009-10-22 Terurut Topik heni nur raina
kalo gak salah  ciri2 kejang :
1. seluruh tubuh kaku, kaki tangan mengepal
2. mata mendelik ke atas
3. tubuh berkelojotan gituh
4. hilang kesadaran...

kalo masih nangis, dipanggil nengok, dll
mugkin itu menggigil doing

heni

--- On Thu, 22/10/09, Ika Ariyani ikaariy...@gmail.com wrote:

 From: Ika Ariyani ikaariy...@gmail.com
 Subject: Re: [balita-anda] Kejang Demam (was: Triaminic + obat panas??)
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Date: Thursday, 22 October, 2009, 2:12 PM
 memang dalam semalam ada berulang
 3kali mbak
 dan bukan menggigil, sebab sy lihat tangan dan kaki kaku..
 kebetulan ada mama saya dirumah, dulu waktu kecil adik saya
 pernah kejang juga
 jadi mama saya ngerti kalo itu kejang
 eniwei, terima kasih advisenya mbak sylvia..
 
 
 2009/10/22 Sylvia Radjawane sylvia.radjaw...@gmail.com:
  Hi mbak Ika,
 
  hehe ... sedikit 'tergelitik' dengan kutipan e-mail
 mbak di bawah ini:
   ... bener2 pengalaman pertama, untung gejala seperti
 itu ndak lama
  meskipun berulang tapi nggak sampe parah. ...
 
  Make sure kalau ini bukan menggigil (karena demam
 tinggi), ya mbak. Karena
  kejang demam berhubungan juga dengan si kecil
 kehilangan kesadaran beberapa
  waktu.
 
  Kalau memang betul2 kejang demam, mungkin perlu
 sedikit dicermati dengan
  kejadian 'kejang demam berulang' seperti yang sudah
 mbak alami.
  Seperti yang sudah di-shared jeng Intan, kelihatannya
 memang 'menakutkan',
  tapi kejang demam termasuk lumrah untuk anak2.
 
  Tapi yang perlu jadi catatan: kalau kejang demam
 berulang dalam jangka waktu
  24 jam setelah demam (yang biasanya demam tinggi)
 sudah bukan lagi termasuk
  kategori 'simple febrile seizure' tapi sudah kategori
 kompleks.
 
  Dari beberapa info yang pernah saya baca, ada
 kemungkinan anak mengalami
  kejang demam kembali (berulang) di lain waktu kalau
 kejang demam pertama
  dialami umur sekian belas bulan (15 bulan kalau nggak
 salah).  Apalagi kalau
  ditambah faktor lain: kalau ada history di keluarga
 besar yang masa kecilnya
  juga pernah/suka ngalamin kejang demam.
  But don't worry, seiiring dengan bertambah usianya,
 kejadian kejang demam
  akan berangsur hilang karena tubuh anak (something
 related to their brain)
  bisa mengatasinya :)
 
  So, kalau sudah pernah punya pengalaman anak kejang
 demam, panduan untuk
  home-treatmentnya sangat perlu, mbak :)
 
  cheers,
  Sylvia - mum to Jovan, Rena, Aleta  Luigi
 
  2009/10/22 Ika Ariyani ikaariy...@gmail.com
 
  BA emang top mbak..
  aku jg sudah lakuin semua yang mbak Intan tulis..
  ini jg hasil 'kuliah' diBA hehe..
  cm selama ini anak sy blm pernah ky gitu (kejang),
 makanya kemarin itu
  bener2 pengalaman pertama, untung gejala seperti
 itu ndak lama
  meskipun berulang tapi nggak sampe parah.
  saya nggak berani masukin benda ke mulut mbak
 takutnya juga malah menyumbat
  saluran pernafasan, kebetulan sebelumnya pernah
 dikasih artikel dari dsa
  tentang
  penanganan apabila anak kejang yang antara lain
 mbak Intan sudah tulis
  dibawah.
 
  satu lagi, kemarin anak saya juga banyak keluar
 keringat, makanya tiap
  10menit
  saya gantiin baju, maksut saya biar nggak makin
 menggigil.
  saya jg nggak selimutin, pengalaman saya sendiri
 dulu demam tinggi
  diselimutin
  yang ada malah pingsan kehabisan oksigen
 
  ok, mbak kapan2 ke apotik saya beli stesolid
 deh..
  thanks advise nya mbak Intan..
 
  deleted
 
 
 --
 Info Balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
 Menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com
 Unsubscribe dari milis, email ke: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
 
 


  Get your new Email address!
Grab the Email name you#39;ve always wanted before someone else does!
http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/aa/

--
Info Balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari milis, email ke: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Kejang Demam (was: Triaminic + obat panas??)

2009-10-22 Terurut Topik Ika Ariyani
thanks mbak..
anak sy kemarin blm sampe hilang kesadaran
tapi juga tidak menangis, dipanggil cm ngeliat aja, pandangan mata kosong
cenderung mengarah keatas (mendelik)
mudah2an nggak terulang lagi..

2009/10/22 heni nur raina heni_...@yahoo.com:
 kalo gak salah  ciri2 kejang :
 1. seluruh tubuh kaku, kaki tangan mengepal
 2. mata mendelik ke atas
 3. tubuh berkelojotan gituh
 4. hilang kesadaran...

 kalo masih nangis, dipanggil nengok, dll
 mugkin itu menggigil doing

 heni

 --- On Thu, 22/10/09, Ika Ariyani ikaariy...@gmail.com wrote:

 From: Ika Ariyani ikaariy...@gmail.com
 Subject: Re: [balita-anda] Kejang Demam (was: Triaminic + obat panas??)
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Date: Thursday, 22 October, 2009, 2:12 PM
 memang dalam semalam ada berulang
 3kali mbak
 dan bukan menggigil, sebab sy lihat tangan dan kaki kaku..
 kebetulan ada mama saya dirumah, dulu waktu kecil adik saya
 pernah kejang juga
 jadi mama saya ngerti kalo itu kejang
 eniwei, terima kasih advisenya mbak sylvia..


 2009/10/22 Sylvia Radjawane sylvia.radjaw...@gmail.com:
  Hi mbak Ika,
 
  hehe ... sedikit 'tergelitik' dengan kutipan e-mail
 mbak di bawah ini:
   ... bener2 pengalaman pertama, untung gejala seperti
 itu ndak lama
  meskipun berulang tapi nggak sampe parah. ...
 
  Make sure kalau ini bukan menggigil (karena demam
 tinggi), ya mbak. Karena
  kejang demam berhubungan juga dengan si kecil
 kehilangan kesadaran beberapa
  waktu.
 
  Kalau memang betul2 kejang demam, mungkin perlu
 sedikit dicermati dengan
  kejadian 'kejang demam berulang' seperti yang sudah
 mbak alami.
  Seperti yang sudah di-shared jeng Intan, kelihatannya
 memang 'menakutkan',
  tapi kejang demam termasuk lumrah untuk anak2.
 
  Tapi yang perlu jadi catatan: kalau kejang demam
 berulang dalam jangka waktu
  24 jam setelah demam (yang biasanya demam tinggi)
 sudah bukan lagi termasuk
  kategori 'simple febrile seizure' tapi sudah kategori
 kompleks.
 
  Dari beberapa info yang pernah saya baca, ada
 kemungkinan anak mengalami
  kejang demam kembali (berulang) di lain waktu kalau
 kejang demam pertama
  dialami umur sekian belas bulan (15 bulan kalau nggak
 salah).  Apalagi kalau
  ditambah faktor lain: kalau ada history di keluarga
 besar yang masa kecilnya
  juga pernah/suka ngalamin kejang demam.
  But don't worry, seiiring dengan bertambah usianya,
 kejadian kejang demam
  akan berangsur hilang karena tubuh anak (something
 related to their brain)
  bisa mengatasinya :)
 
  So, kalau sudah pernah punya pengalaman anak kejang
 demam, panduan untuk
  home-treatmentnya sangat perlu, mbak :)
 
  cheers,
  Sylvia - mum to Jovan, Rena, Aleta  Luigi
 
  2009/10/22 Ika Ariyani ikaariy...@gmail.com
 
  BA emang top mbak..
  aku jg sudah lakuin semua yang mbak Intan tulis..
  ini jg hasil 'kuliah' diBA hehe..
  cm selama ini anak sy blm pernah ky gitu (kejang),
 makanya kemarin itu
  bener2 pengalaman pertama, untung gejala seperti
 itu ndak lama
  meskipun berulang tapi nggak sampe parah.
  saya nggak berani masukin benda ke mulut mbak
 takutnya juga malah menyumbat
  saluran pernafasan, kebetulan sebelumnya pernah
 dikasih artikel dari dsa
  tentang
  penanganan apabila anak kejang yang antara lain
 mbak Intan sudah tulis
  dibawah.
 
  satu lagi, kemarin anak saya juga banyak keluar
 keringat, makanya tiap
  10menit
  saya gantiin baju, maksut saya biar nggak makin
 menggigil.
  saya jg nggak selimutin, pengalaman saya sendiri
 dulu demam tinggi
  diselimutin
  yang ada malah pingsan kehabisan oksigen
 
  ok, mbak kapan2 ke apotik saya beli stesolid
 deh..
  thanks advise nya mbak Intan..
 
  deleted
 

 --
 Info Balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
 Menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com
 Unsubscribe dari milis, email ke: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com




      Get your new Email address!
 Grab the Email name you've always wanted before someone else does!
 http://mail.promotions.yahoo.com/newdomains/aa/

 --
 Info Balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
 Menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com
 Unsubscribe dari milis, email ke: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com



--
Info Balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
Menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com
Unsubscribe dari milis, email ke: balita-anda-unsubscr...@balita-anda.com



Re: [balita-anda] Kejang Demam (was: Triaminic + obat panas??)

2009-10-22 Terurut Topik Sylvia Radjawane
Hi mbak Ika,

Justru itu point yang saya maksud :)

Saya pikir mungkin si kecil hanya 'menggigil' atau respon tubuh lainnya
terhadap demam tingginya ... dan bukan kejang demam (untuk hal ini memang
hanya mbak yang bisa observe karena melihat langsung).

Karena kalau memang demikian, kejang demam berulang (bahkan 3x) dalam kurun
waktu 24 jam bukan lagi kasus kejang demam simple.  Untuk tipe yang
'simple': para ahli medis hanya melakukan observe atau kadang diteruskan
untuk tahu apa penyebab demam tingginya (kadang memberikan stok _stesolid_
atau jenis diazepam lainnya untuk jaga-jaga) .. tapi tetap akan  memprediksi
bahwa kejang demam simpel itu memang tidak berbahaya.

Sebaliknya, untuk kejang demam berulang dalam kurun waktu 24 jam seperti
itu, - rekomendasi medis bisa jadi berbeda dan mungkin butuh analisa medis
lebih lanjut karena ini sudah termasuk 'kejang demam kompleks' :)

So, mungkin di lain waktu kalau ada jadwal imunisasi dengan dokternya, coba
mbak konsultasikan kondisi si kecil yang kemarin dan minta masukan beliau
untuk kasus seperti itu.

Next time, saat si kecil ngalamin demam, observe lebih ketat, cermati apa
tangan kakinya sangat dingin (padahal sedang demam tinggi), upayakan banyak
minum untuk deal dengan demam tingginya, juga siap2 dengan _stesolid_ (kalau
memang sudah ada stok dari resep dokter).

cheers,
Sylvia - mum to Jovan, Rena, Aleta  Luigi


2009/10/22 Ika Ariyani ikaariy...@gmail.com

 memang dalam semalam ada berulang 3kali mbak
 dan bukan menggigil, sebab sy lihat tangan dan kaki kaku..
 kebetulan ada mama saya dirumah, dulu waktu kecil adik saya pernah kejang
 juga
 jadi mama saya ngerti kalo itu kejang
 eniwei, terima kasih advisenya mbak sylvia..


 2009/10/22 Sylvia Radjawane sylvia.radjaw...@gmail.com:
 Hi mbak Ika,

 hehe ... sedikit 'tergelitik' dengan kutipan e-mail mbak di bawah ini:
  ... bener2 pengalaman pertama, untung gejala seperti itu ndak lama
 meskipun berulang tapi nggak sampe parah. ...

 Make sure kalau ini bukan menggigil (karena demam tinggi), ya mbak. Karena
 kejang demam berhubungan juga dengan si kecil kehilangan kesadaran beberapa
 waktu.

 Kalau memang betul2 kejang demam, mungkin perlu sedikit dicermati dengan
 kejadian 'kejang demam berulang' seperti yang sudah mbak alami.
 Seperti yang sudah di-shared jeng Intan, kelihatannya memang 'menakutkan',
 tapi kejang demam termasuk lumrah untuk anak2.

 Tapi yang perlu jadi catatan: kalau kejang demam berulang dalam jangka
 waktu
 24 jam setelah demam (yang biasanya demam tinggi) sudah bukan lagi termasuk
 kategori 'simple febrile seizure' tapi sudah kategori kompleks.

 Dari beberapa info yang pernah saya baca, ada kemungkinan anak mengalami
 kejang demam kembali (berulang) di lain waktu kalau kejang demam pertama
 dialami umur sekian belas bulan (15 bulan kalau nggak salah).  Apalagi
 kalau
 ditambah faktor lain: kalau ada history di keluarga besar yang masa
 kecilnya
 juga pernah/suka ngalamin kejang demam.



 But don't worry, seiiring dengan bertambah usianya, kejadian kejang demam
 akan berangsur hilang karena tubuh anak (something related to their brain)
 bisa mengatasinya :)

 So, kalau sudah pernah punya pengalaman anak kejang demam, panduan untuk
 home-treatmentnya sangat perlu, mbak :)

 cheers,
 Sylvia - mum to Jovan, Rena, Aleta  Luigi


deleted
deleted


Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-12 Terurut Topik rusmina

Moms, sorry br bahas lg.
kira2 apa yah pertimbangan utk tidak memberikan ipd?
kasih inputnya donk pls, soalnya saya masih new mom en new comer jg 
dimilis ini


thanks yaa
rusmina

Lif Rahayu wrote:

di bawah 1 tahun, 3x, bareng ama DPT dan HiB, polio. Masih 800-900 ribu.
Saya kebetulan gak ngasih IPD ke Nayma, dgn pertimbangan2 tertentu tentu
saja setalah baca artikel2x dan konsult dokter kantor juga. Banyak nih
artikel ttg IPD, di milist ini jg banyak dibahas dulu, di milist tetangga
juga.

On 7/11/07, rusmina [EMAIL PROTECTED] wrote:


imunisasi IPD mahal ya pak?
dengar2 sih 1jt-an n  bbrp kali
apa benar??

salam,
mama arion/3.5bln

Jusuf wrote:

 Menangkal Bakteri Pneumokokus, Pembunuh Anak Bawah Lima Tahun




 Hampir 75 persen anak kecil dan bayi punya kandungan bakteri
 pneumokokus dalam saluran pernapasan mereka. Bakteri tersebut secara
 lebih khusus ditemukan pada bayi yang tidak mendapat air susu ibu
 (ASI), menderita infeksi virus dalam saluran pernapasan, perokok pasif
 akibat buruknya lingkungan sekitar.

 Badan Kesehatan Dunia (WHO) telah mengumumkan adanya ancaman
 tersembunyi yang bisa sangat mencemaskan tersebut. Dipastikan, satu
 juta bayi di bawah usia 2 tahun di negara berkembang meninggal akibat
 infeksi yang diakibatkan oleh bakteri tersebut.

 Sering tanpa bisa terdeteksi secara cermat, infeksi pneumokokus
 kemudian menyerang beragam bagian tubuh. Jika masuk ke aliran darah
 disebut pneumokokus bakteremia. Kalau ke otak jadi meningitis (infeksi
 selaput otak). Jika menerobos ke paru disebut pneumonia, dan bila ke
 telinga menyebabkan otitis media akut.

 Lebih mencemaskan lagi, pada kasus meningitis kematian akan menyerang
 17 persen penderita hanya dalam waktu 48 jam, kata Sri Rezeki
 Hadinegoro, Ketua Satgas Imunisasi Ikatan Dokter Anak Indonesia 
(IDAI).


 Survei kesehatan yang dilakukan di Indonesia tahun 2001 juga
 menempatkan pneumonia sebagai pembunuh anak balita nomor satu di
 negara kita. Dengan catatan angka 23 persen, maka pneumonia jauh
 mengungguli diare (13 persen), neurologi (12 persen), dan tipus yang
 hanya tujuh persen sebagai penyebab kematian anak balita.

 Mudah menular

 Bahkan, kalau tidak meninggal dan kemudian bayi tersebut sudah bisa
 dinyatakan sembuh, umumnya bakteri tadi tetap meninggalkan cacat
 permanen. Selain itu, juga bisa menyisakan ancaman pada gangguan
 pendengaran dan gangguan saraf yang akan memunculkan gangguan motorik,
 kejang tanpa demam, keterbelakangan mental berikut ancaman kelumpuhan.

 Memang, pada dasarnya anak-anak lebih mudah tertular penyakit yang
 populer disebut dengan istilah invasive pneumoccoccal disease (IPD)
 ini, sebab mereka masih belum punya kekebalan alamiah untuk bisa ikut
 membentengi diri. Selain itu, anak kecil senang bermain berkelompok,
 sehingga malah semakin menularkan kontak langsung dengan pembawa
 bakteri, bahkan hanya melalui batuk ringan atau bersin.

 Bakteri pembunuh bayi tersebut sebenarnya sudah ditemukan Pasteur
 sejak tahun 1881, terdiri atas 90 stereotype, dan hanya sekitar 10
 jenis dinyatakan berbahaya. Akan tetapi, meski sedikit, jenis yang
 berbahaya tersebut justru mampu menginfeksi secara cepat ke sirkulasi
 darah dan bersifat merusak. Sayangnya, penyakit ini sering terlewatkan
 dalam pengamatan lantaran gejalanya mirip demam biasa atau sifat rewel
 seorang bayi.

 Penelitian di Amerika Serikat menunjukkan, setiap tahun ditemukan
 175.000 kasus IPD. Di Filipina, 35 persen bayi terkena IPD meninggal
 dunia. Sedangkan di Hongkong, lebih dari 19 persen anak membawa
 bakteri pneumokokus berbahaya pada saluran pernapasan mereka.

 Menyadari gawatnya IPD dan kenyataan bahwa pengobatannya bisa
 dipersulit dengan terjadinya peningkatan ketahanan bakteri terhadap
 sejumlah antibiotik, tidak ada jalan lain untuk mencegahnya kecuali
 dengan melakukan vaksinasi. Langkah tersebut sejalan dengan telah
 ditemukannya vaksin pneumokokus, yang telah dipasarkan di AS sejak
 tahun 2000-an, dan sejak awal 2006 juga telah beredar di Indonesia.

 Mengungkapkan persoalan ini ketika berbicara di muka Muktamar IDI di
 Semarang, pekan lalu, Sri Rezeki menegaskan, Kami telah
 merekomendasikan upaya preventif sedini mungkin dengan vaksinasi
 pneumokokus kepada semua bayi dan anak di bawah usia dua tahun.

 Vaksin termaksud memang belum dimasukkan dalam pengembangan program
 imunisasi nasional yang dilakukan secara rutin, yaitu BCG, polio,
 Hepatitis B, DPT, dan campak.

 Sementara di AS, Australia, Eropa, dan Meksiko, penggunaan vaksin
 termaksud telah diwajibkan. Sri Rezeki mengakui, Semuanya serba
 dilematis. Idealnya, oleh karena besarnya ancaman kematian terhadap
 bayi, vaksin ini harus bisa dimasukkan dalam program imunisasi
 nasional. Tetapi, jika pemerintah harus menanggung semuanya,
 anggarannya masih belum tersedia.

 Mengingat kenyataan bahwa mengobati akan memakan biaya lebih mahal
 dan belum semuanya dipastikan berhasil, maka sebaiknya jangan
 mengambil risiko. Begitu bayi lahir, langsung saja dilakukan 

Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-11 Terurut Topik rusmina

imunisasi IPD mahal ya pak?
dengar2 sih 1jt-an n  bbrp kali
apa benar??

salam,
mama arion/3.5bln

Jusuf wrote:


Menangkal Bakteri Pneumokokus, Pembunuh Anak Bawah Lima Tahun




Hampir 75 persen anak kecil dan bayi punya kandungan bakteri 
pneumokokus dalam saluran pernapasan mereka. Bakteri tersebut secara 
lebih khusus ditemukan pada bayi yang tidak mendapat air susu ibu 
(ASI), menderita infeksi virus dalam saluran pernapasan, perokok pasif 
akibat buruknya lingkungan sekitar.


Badan Kesehatan Dunia (WHO) telah mengumumkan adanya ancaman 
tersembunyi yang bisa sangat mencemaskan tersebut. Dipastikan, satu 
juta bayi di bawah usia 2 tahun di negara berkembang meninggal akibat 
infeksi yang diakibatkan oleh bakteri tersebut.


Sering tanpa bisa terdeteksi secara cermat, infeksi pneumokokus 
kemudian menyerang beragam bagian tubuh. Jika masuk ke aliran darah 
disebut pneumokokus bakteremia. Kalau ke otak jadi meningitis (infeksi 
selaput otak). Jika menerobos ke paru disebut pneumonia, dan bila ke 
telinga menyebabkan otitis media akut.


Lebih mencemaskan lagi, pada kasus meningitis kematian akan menyerang 
17 persen penderita hanya dalam waktu 48 jam, kata Sri Rezeki 
Hadinegoro, Ketua Satgas Imunisasi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI).


Survei kesehatan yang dilakukan di Indonesia tahun 2001 juga 
menempatkan pneumonia sebagai pembunuh anak balita nomor satu di 
negara kita. Dengan catatan angka 23 persen, maka pneumonia jauh 
mengungguli diare (13 persen), neurologi (12 persen), dan tipus yang 
hanya tujuh persen sebagai penyebab kematian anak balita.


Mudah menular

Bahkan, kalau tidak meninggal dan kemudian bayi tersebut sudah bisa 
dinyatakan sembuh, umumnya bakteri tadi tetap meninggalkan cacat 
permanen. Selain itu, juga bisa menyisakan ancaman pada gangguan 
pendengaran dan gangguan saraf yang akan memunculkan gangguan motorik, 
kejang tanpa demam, keterbelakangan mental berikut ancaman kelumpuhan.


Memang, pada dasarnya anak-anak lebih mudah tertular penyakit yang 
populer disebut dengan istilah invasive pneumoccoccal disease (IPD) 
ini, sebab mereka masih belum punya kekebalan alamiah untuk bisa ikut 
membentengi diri. Selain itu, anak kecil senang bermain berkelompok, 
sehingga malah semakin menularkan kontak langsung dengan pembawa 
bakteri, bahkan hanya melalui batuk ringan atau bersin.


Bakteri pembunuh bayi tersebut sebenarnya sudah ditemukan Pasteur 
sejak tahun 1881, terdiri atas 90 stereotype, dan hanya sekitar 10 
jenis dinyatakan berbahaya. Akan tetapi, meski sedikit, jenis yang 
berbahaya tersebut justru mampu menginfeksi secara cepat ke sirkulasi 
darah dan bersifat merusak. Sayangnya, penyakit ini sering terlewatkan 
dalam pengamatan lantaran gejalanya mirip demam biasa atau sifat rewel 
seorang bayi.


Penelitian di Amerika Serikat menunjukkan, setiap tahun ditemukan 
175.000 kasus IPD. Di Filipina, 35 persen bayi terkena IPD meninggal 
dunia. Sedangkan di Hongkong, lebih dari 19 persen anak membawa 
bakteri pneumokokus berbahaya pada saluran pernapasan mereka.


Menyadari gawatnya IPD dan kenyataan bahwa pengobatannya bisa 
dipersulit dengan terjadinya peningkatan ketahanan bakteri terhadap 
sejumlah antibiotik, tidak ada jalan lain untuk mencegahnya kecuali 
dengan melakukan vaksinasi. Langkah tersebut sejalan dengan telah 
ditemukannya vaksin pneumokokus, yang telah dipasarkan di AS sejak 
tahun 2000-an, dan sejak awal 2006 juga telah beredar di Indonesia.


Mengungkapkan persoalan ini ketika berbicara di muka Muktamar IDI di 
Semarang, pekan lalu, Sri Rezeki menegaskan, Kami telah 
merekomendasikan upaya preventif sedini mungkin dengan vaksinasi 
pneumokokus kepada semua bayi dan anak di bawah usia dua tahun.


Vaksin termaksud memang belum dimasukkan dalam pengembangan program 
imunisasi nasional yang dilakukan secara rutin, yaitu BCG, polio, 
Hepatitis B, DPT, dan campak.


Sementara di AS, Australia, Eropa, dan Meksiko, penggunaan vaksin 
termaksud telah diwajibkan. Sri Rezeki mengakui, Semuanya serba 
dilematis. Idealnya, oleh karena besarnya ancaman kematian terhadap 
bayi, vaksin ini harus bisa dimasukkan dalam program imunisasi 
nasional. Tetapi, jika pemerintah harus menanggung semuanya, 
anggarannya masih belum tersedia.


Mengingat kenyataan bahwa mengobati akan memakan biaya lebih mahal 
dan belum semuanya dipastikan berhasil, maka sebaiknya jangan 
mengambil risiko. Begitu bayi lahir, langsung saja dilakukan vaksinasi 
pneumokokus, yang memang bisa dilakukan berbarengan dengan pemberian 
vaksin lain, ungkap Sri Rezeki.


Julius Pour, Wartawan, Tinggal di Tangerang



Sumber: Kompas



The information transmitted is intended only for the person or the 
entity to which it is addressed and may contain confidential and/or 
privileged material. If you have received it by mistake please notify 
the sender by return e-mail and delete this message including any of 
its attachments from your system. Any use, review, reliance or 
dissemination of this message in 

Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-11 Terurut Topik Lif Rahayu

di bawah 1 tahun, 3x, bareng ama DPT dan HiB, polio. Masih 800-900 ribu.
Saya kebetulan gak ngasih IPD ke Nayma, dgn pertimbangan2 tertentu tentu
saja setalah baca artikel2x dan konsult dokter kantor juga. Banyak nih
artikel ttg IPD, di milist ini jg banyak dibahas dulu, di milist tetangga
juga.

On 7/11/07, rusmina [EMAIL PROTECTED] wrote:


imunisasi IPD mahal ya pak?
dengar2 sih 1jt-an n  bbrp kali
apa benar??

salam,
mama arion/3.5bln

Jusuf wrote:

 Menangkal Bakteri Pneumokokus, Pembunuh Anak Bawah Lima Tahun




 Hampir 75 persen anak kecil dan bayi punya kandungan bakteri
 pneumokokus dalam saluran pernapasan mereka. Bakteri tersebut secara
 lebih khusus ditemukan pada bayi yang tidak mendapat air susu ibu
 (ASI), menderita infeksi virus dalam saluran pernapasan, perokok pasif
 akibat buruknya lingkungan sekitar.

 Badan Kesehatan Dunia (WHO) telah mengumumkan adanya ancaman
 tersembunyi yang bisa sangat mencemaskan tersebut. Dipastikan, satu
 juta bayi di bawah usia 2 tahun di negara berkembang meninggal akibat
 infeksi yang diakibatkan oleh bakteri tersebut.

 Sering tanpa bisa terdeteksi secara cermat, infeksi pneumokokus
 kemudian menyerang beragam bagian tubuh. Jika masuk ke aliran darah
 disebut pneumokokus bakteremia. Kalau ke otak jadi meningitis (infeksi
 selaput otak). Jika menerobos ke paru disebut pneumonia, dan bila ke
 telinga menyebabkan otitis media akut.

 Lebih mencemaskan lagi, pada kasus meningitis kematian akan menyerang
 17 persen penderita hanya dalam waktu 48 jam, kata Sri Rezeki
 Hadinegoro, Ketua Satgas Imunisasi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI).

 Survei kesehatan yang dilakukan di Indonesia tahun 2001 juga
 menempatkan pneumonia sebagai pembunuh anak balita nomor satu di
 negara kita. Dengan catatan angka 23 persen, maka pneumonia jauh
 mengungguli diare (13 persen), neurologi (12 persen), dan tipus yang
 hanya tujuh persen sebagai penyebab kematian anak balita.

 Mudah menular

 Bahkan, kalau tidak meninggal dan kemudian bayi tersebut sudah bisa
 dinyatakan sembuh, umumnya bakteri tadi tetap meninggalkan cacat
 permanen. Selain itu, juga bisa menyisakan ancaman pada gangguan
 pendengaran dan gangguan saraf yang akan memunculkan gangguan motorik,
 kejang tanpa demam, keterbelakangan mental berikut ancaman kelumpuhan.

 Memang, pada dasarnya anak-anak lebih mudah tertular penyakit yang
 populer disebut dengan istilah invasive pneumoccoccal disease (IPD)
 ini, sebab mereka masih belum punya kekebalan alamiah untuk bisa ikut
 membentengi diri. Selain itu, anak kecil senang bermain berkelompok,
 sehingga malah semakin menularkan kontak langsung dengan pembawa
 bakteri, bahkan hanya melalui batuk ringan atau bersin.

 Bakteri pembunuh bayi tersebut sebenarnya sudah ditemukan Pasteur
 sejak tahun 1881, terdiri atas 90 stereotype, dan hanya sekitar 10
 jenis dinyatakan berbahaya. Akan tetapi, meski sedikit, jenis yang
 berbahaya tersebut justru mampu menginfeksi secara cepat ke sirkulasi
 darah dan bersifat merusak. Sayangnya, penyakit ini sering terlewatkan
 dalam pengamatan lantaran gejalanya mirip demam biasa atau sifat rewel
 seorang bayi.

 Penelitian di Amerika Serikat menunjukkan, setiap tahun ditemukan
 175.000 kasus IPD. Di Filipina, 35 persen bayi terkena IPD meninggal
 dunia. Sedangkan di Hongkong, lebih dari 19 persen anak membawa
 bakteri pneumokokus berbahaya pada saluran pernapasan mereka.

 Menyadari gawatnya IPD dan kenyataan bahwa pengobatannya bisa
 dipersulit dengan terjadinya peningkatan ketahanan bakteri terhadap
 sejumlah antibiotik, tidak ada jalan lain untuk mencegahnya kecuali
 dengan melakukan vaksinasi. Langkah tersebut sejalan dengan telah
 ditemukannya vaksin pneumokokus, yang telah dipasarkan di AS sejak
 tahun 2000-an, dan sejak awal 2006 juga telah beredar di Indonesia.

 Mengungkapkan persoalan ini ketika berbicara di muka Muktamar IDI di
 Semarang, pekan lalu, Sri Rezeki menegaskan, Kami telah
 merekomendasikan upaya preventif sedini mungkin dengan vaksinasi
 pneumokokus kepada semua bayi dan anak di bawah usia dua tahun.

 Vaksin termaksud memang belum dimasukkan dalam pengembangan program
 imunisasi nasional yang dilakukan secara rutin, yaitu BCG, polio,
 Hepatitis B, DPT, dan campak.

 Sementara di AS, Australia, Eropa, dan Meksiko, penggunaan vaksin
 termaksud telah diwajibkan. Sri Rezeki mengakui, Semuanya serba
 dilematis. Idealnya, oleh karena besarnya ancaman kematian terhadap
 bayi, vaksin ini harus bisa dimasukkan dalam program imunisasi
 nasional. Tetapi, jika pemerintah harus menanggung semuanya,
 anggarannya masih belum tersedia.

 Mengingat kenyataan bahwa mengobati akan memakan biaya lebih mahal
 dan belum semuanya dipastikan berhasil, maka sebaiknya jangan
 mengambil risiko. Begitu bayi lahir, langsung saja dilakukan vaksinasi
 pneumokokus, yang memang bisa dilakukan berbarengan dengan pemberian
 vaksin lain, ungkap Sri Rezeki.

 Julius Pour, Wartawan, Tinggal di Tangerang



 Sumber: Kompas



 The information transmitted 

Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-11 Terurut Topik Jusuf


kayanya sih mahal Bu..



- Original Message - 
From: rusmina [EMAIL PROTECTED]

To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 1:19 PM
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG



imunisasi IPD mahal ya pak?
dengar2 sih 1jt-an n  bbrp kali
apa benar??

salam,
mama arion/3.5bln

Jusuf wrote:


Menangkal Bakteri Pneumokokus, Pembunuh Anak Bawah Lima Tahun




Hampir 75 persen anak kecil dan bayi punya kandungan bakteri 
pneumokokus dalam saluran pernapasan mereka. Bakteri tersebut secara 
lebih khusus ditemukan pada bayi yang tidak mendapat air susu ibu 
(ASI), menderita infeksi virus dalam saluran pernapasan, perokok pasif 
akibat buruknya lingkungan sekitar.


Badan Kesehatan Dunia (WHO) telah mengumumkan adanya ancaman 
tersembunyi yang bisa sangat mencemaskan tersebut. Dipastikan, satu 
juta bayi di bawah usia 2 tahun di negara berkembang meninggal akibat 
infeksi yang diakibatkan oleh bakteri tersebut.


Sering tanpa bisa terdeteksi secara cermat, infeksi pneumokokus 
kemudian menyerang beragam bagian tubuh. Jika masuk ke aliran darah 
disebut pneumokokus bakteremia. Kalau ke otak jadi meningitis (infeksi 
selaput otak). Jika menerobos ke paru disebut pneumonia, dan bila ke 
telinga menyebabkan otitis media akut.


Lebih mencemaskan lagi, pada kasus meningitis kematian akan menyerang 
17 persen penderita hanya dalam waktu 48 jam, kata Sri Rezeki 
Hadinegoro, Ketua Satgas Imunisasi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI).


Survei kesehatan yang dilakukan di Indonesia tahun 2001 juga 
menempatkan pneumonia sebagai pembunuh anak balita nomor satu di 
negara kita. Dengan catatan angka 23 persen, maka pneumonia jauh 
mengungguli diare (13 persen), neurologi (12 persen), dan tipus yang 
hanya tujuh persen sebagai penyebab kematian anak balita.


Mudah menular

Bahkan, kalau tidak meninggal dan kemudian bayi tersebut sudah bisa 
dinyatakan sembuh, umumnya bakteri tadi tetap meninggalkan cacat 
permanen. Selain itu, juga bisa menyisakan ancaman pada gangguan 
pendengaran dan gangguan saraf yang akan memunculkan gangguan motorik, 
kejang tanpa demam, keterbelakangan mental berikut ancaman kelumpuhan.


Memang, pada dasarnya anak-anak lebih mudah tertular penyakit yang 
populer disebut dengan istilah invasive pneumoccoccal disease (IPD) 
ini, sebab mereka masih belum punya kekebalan alamiah untuk bisa ikut 
membentengi diri. Selain itu, anak kecil senang bermain berkelompok, 
sehingga malah semakin menularkan kontak langsung dengan pembawa 
bakteri, bahkan hanya melalui batuk ringan atau bersin.


Bakteri pembunuh bayi tersebut sebenarnya sudah ditemukan Pasteur 
sejak tahun 1881, terdiri atas 90 stereotype, dan hanya sekitar 10 
jenis dinyatakan berbahaya. Akan tetapi, meski sedikit, jenis yang 
berbahaya tersebut justru mampu menginfeksi secara cepat ke sirkulasi 
darah dan bersifat merusak. Sayangnya, penyakit ini sering terlewatkan 
dalam pengamatan lantaran gejalanya mirip demam biasa atau sifat rewel 
seorang bayi.


Penelitian di Amerika Serikat menunjukkan, setiap tahun ditemukan 
175.000 kasus IPD. Di Filipina, 35 persen bayi terkena IPD meninggal 
dunia. Sedangkan di Hongkong, lebih dari 19 persen anak membawa 
bakteri pneumokokus berbahaya pada saluran pernapasan mereka.


Menyadari gawatnya IPD dan kenyataan bahwa pengobatannya bisa 
dipersulit dengan terjadinya peningkatan ketahanan bakteri terhadap 
sejumlah antibiotik, tidak ada jalan lain untuk mencegahnya kecuali 
dengan melakukan vaksinasi. Langkah tersebut sejalan dengan telah 
ditemukannya vaksin pneumokokus, yang telah dipasarkan di AS sejak 
tahun 2000-an, dan sejak awal 2006 juga telah beredar di Indonesia.


Mengungkapkan persoalan ini ketika berbicara di muka Muktamar IDI di 
Semarang, pekan lalu, Sri Rezeki menegaskan, Kami telah 
merekomendasikan upaya preventif sedini mungkin dengan vaksinasi 
pneumokokus kepada semua bayi dan anak di bawah usia dua tahun.


Vaksin termaksud memang belum dimasukkan dalam pengembangan program 
imunisasi nasional yang dilakukan secara rutin, yaitu BCG, polio, 
Hepatitis B, DPT, dan campak.


Sementara di AS, Australia, Eropa, dan Meksiko, penggunaan vaksin 
termaksud telah diwajibkan. Sri Rezeki mengakui, Semuanya serba 
dilematis. Idealnya, oleh karena besarnya ancaman kematian terhadap 
bayi, vaksin ini harus bisa dimasukkan dalam program imunisasi 
nasional. Tetapi, jika pemerintah harus menanggung semuanya, 
anggarannya masih belum tersedia.


Mengingat kenyataan bahwa mengobati akan memakan biaya lebih mahal 
dan belum semuanya dipastikan berhasil, maka sebaiknya jangan 
mengambil risiko. Begitu bayi lahir, langsung saja dilakukan vaksinasi 
pneumokokus, yang memang bisa dilakukan berbarengan dengan pemberian 
vaksin lain, ungkap Sri Rezeki.


Julius Pour, Wartawan, Tinggal di Tangerang



Sumber: Kompas



The information transmitted is intended only for the person or the 
entity to which it is addressed and may contain confidential and/or 
privileged material. If you have received

[balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Denah
Dear All,

Waktu hr jumat pagi anak saya umur 2.8bln tiba2 kejang tp kaga panas, saya 
sedih banget koq bisa anak sekecil itu kejang

mohon bantuannya n saran,

thanks,
Denah

Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Jusuf


anaknya minum ASI atau campur susu formula bu ?
sudah ke dokter ?

- Original Message - 
From: Denah [EMAIL PROTECTED]

To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:03 AM
Subject: [balita-anda] KEJANG


Dear All,

Waktu hr jumat pagi anak saya umur 2.8bln tiba2 kejang tp kaga panas, saya 
sedih banget koq bisa anak sekecil itu kejang


mohon bantuannya n saran,

thanks,
Denah 





The information transmitted is intended only for the person or the entity to 
which it is addressed and may contain confidential and/or privileged material. 
If you have received it by mistake please notify the sender by return e-mail 
and delete this message including any of its attachments from your system. Any 
use, review, reliance or dissemination of this message in whole or in part is 
strictly prohibited. Please note that e-mails are susceptible to change. The 
views expressed herein do not necessarily represent those of PT Astra 
International Tbk and should not be construed as the views, offers or 
acceptances of PT Astra International Tbk.

--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Denah
susu formula , anak saya udah 2 thn 8 bln, pas kejadian langsung di bw ke dr
trus di ksh obat anti kejang yg di masukin ke anus
- Original Message - 
From: Jusuf [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:15 AM
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG



 anaknya minum ASI atau campur susu formula bu ?
 sudah ke dokter ?

 - Original Message - 
 From: Denah [EMAIL PROTECTED]
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:03 AM
 Subject: [balita-anda] KEJANG


 Dear All,

 Waktu hr jumat pagi anak saya umur 2.8bln tiba2 kejang tp kaga panas, saya
 sedih banget koq bisa anak sekecil itu kejang

 mohon bantuannya n saran,

 thanks,
 Denah




 The information transmitted is intended only for the person or the entity
to which it is addressed and may contain confidential and/or privileged
material. If you have received it by mistake please notify the sender by
return e-mail and delete this message including any of its attachments from
your system. Any use, review, reliance or dissemination of this message in
whole or in part is strictly prohibited. Please note that e-mails are
susceptible to change. The views expressed herein do not necessarily
represent those of PT Astra International Tbk and should not be construed as
the views, offers or acceptances of PT Astra International Tbk.

 --
 Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]






--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Software_Tjiwi
trus kata dokternya kenapa mbak ? diagnosenya apa ..??

Devi




 

 
   To:   
balita-anda@balita-anda.com   
   cc:  
 
DenahSubject:  Re: [balita-anda] 
KEJANG
[EMAIL PROTECTED] 
 
Others, 11/07/2007 10:10 AM 
 

 



susu formula , anak saya udah 2 thn 8 bln, pas kejadian langsung di bw ke
dr
trus di ksh obat anti kejang yg di masukin ke anus


--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Jusuf



Kejang Pada Bayi


Kejang adalah penyakit pada anak yang disebabkan oleh demam. Sekitar 2-5% 
anak berumur enam bulan sampai lima tahun umumnya mengalami demam. Namun, 
tidak sampai menginfeksi otak anak.
Apa yang harus dilakukan bila anak mengalami kejang demam? Walaupun kejang 
demam terlihat sangat menakutkan, sebenarnya jarang sekali terjadi 
komplikasi yang berat, yang paling penting adalah tetap tenang.


Ketika demam, miringkan posisi anak sehingga ia tidak tersedak air liurnya 
dan jangan mencoba menahan gerak si anak. Turunkan demam dengan membuka baju 
dan menyeka anak dengan air yang sedikit hangat. Setelah air menguap, demam 
akan turun. Jangan memberikan kompres dengan es atau alkohol karena anak 
akan menggigil dan suhu tubuh justru meningkat, walaupun kulitnya terasa 
dingin. Untuk anak dengan berat badan kurang dari 10 kg dapat diberikan 
obat, umumnya kejang demam akan berhenti dengan sendirinya sebelum lima 
menit.


Apakah anak perlu masuk rumah sakit? Bila kejang berlangsung kurang dari 
lima menit, kemudian anak sadar dan menangis, biasanya tidak perlu dirawat. 
Bila demam tinggi dan kejang berlangsung lebih dari 10-15 menit atau kejang 
berulang, maka Anda harus membawanya ke dokter atau rumah sakit.


Untuk membantu menentukan apa yang akan terjadi pada anak di kemudian hari, 
kejang demam dibagi menjadi kejang demam sederhana dan kejang kompleks.


Kejang demam sederhana adalah bila kejang berlangsung kurang dari 15 menit 
dan tidak berulang pada hari yang sama, sedangkan kejang kompleks adalah 
bila kejang hanya terjadi pada satu sisi tubuh, berlangsung lama (lebih dari 
15 menit) atau berulang dua kali atau lebih dalam satu hari.


Kejang demam sederhana tidak menyebabkan kelumpuhan, meninggal atau 
mengganggu kepandaian. Risiko untuk menjadi epilepsi di kemudian hari juga 
sangat kecil, sekitar 2-3%. Risiko terbanyak adalah berulangnya kejang 
demam, yang dapat terjadi pada 30-50% anak-anak. Risiko-risiko tersebut akan 
lebih besar pada kejang yang kompleks.


Rekaman otak atau electroencephalografi (EEG) biasanya tidak dilakukan 
secara rutin karena tidak berguna untuk memperkirakan apakah kejang akan 
berulang kembali, juga tidak dapat memperkirakan apakah akan terjadi 
epilepsi di kemudian hari.


Untuk anak dengan kejang kompleks atau anak yang mengalami kelainan saraf 
yang nyata, dokter akan mempertimbangkan untuk memberikan pengobatan dengan 
anti kejang jangka panjang selama 1-3 tahun.



Sumber :  http://www.info-sehat.com/content.php?s_sid=1093



- Original Message - 
From: Denah [EMAIL PROTECTED]

To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:10 AM
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG


susu formula , anak saya udah 2 thn 8 bln, pas kejadian langsung di bw ke 
dr

trus di ksh obat anti kejang yg di masukin ke anus
- Original Message - 
From: Jusuf [EMAIL PROTECTED]

To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:15 AM
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG




anaknya minum ASI atau campur susu formula bu ?
sudah ke dokter ?

- Original Message - 



From: Denah [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:03 AM
Subject: [balita-anda] KEJANG


Dear All,

Waktu hr jumat pagi anak saya umur 2.8bln tiba2 kejang tp kaga panas, 
saya

sedih banget koq bisa anak sekecil itu kejang

mohon bantuannya n saran,

thanks,
Denah




The information transmitted is intended only for the person or the entity

to which it is addressed and may contain confidential and/or privileged
material. If you have received it by mistake please notify the sender by
return e-mail and delete this message including any of its attachments 
from

your system. Any use, review, reliance or dissemination of this message in
whole or in part is strictly prohibited. Please note that e-mails are
susceptible to change. The views expressed herein do not necessarily
represent those of PT Astra International Tbk and should not be construed 
as

the views, offers or acceptances of PT Astra International Tbk.


--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]







--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]








The information transmitted is intended only for the person or the entity to 
which it is addressed and may contain confidential and/or privileged material. 
If you have received it by mistake please notify the sender by return e-mail 
and delete this message including any of its attachments from your system. Any 
use, review, reliance or dissemination of this message in whole or in part is 
strictly prohibited. Please

RE: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Reni
kejangnya pada saat dia lg ngapain mba'
biasanya kejang ditimbulkan dari demam/panas...
saya udah coba bongkar arsip BA koq ngga nemu ya kejang yg tidak disertai
demam


-Original Message-
From: Jusuf [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:15 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG



anaknya minum ASI atau campur susu formula bu ?
sudah ke dokter ?

- Original Message -
From: Denah [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:03 AM
Subject: [balita-anda] KEJANG


Dear All,

Waktu hr jumat pagi anak saya umur 2.8bln tiba2 kejang tp kaga panas, saya
sedih banget koq bisa anak sekecil itu kejang

mohon bantuannya n saran,

thanks,
Denah




The information transmitted is intended only for the person or the entity to
which it is addressed and may contain confidential and/or privileged
material. If you have received it by mistake please notify the sender by
return e-mail and delete this message including any of its attachments from
your system. Any use, review, reliance or dissemination of this message in
whole or in part is strictly prohibited. Please note that e-mails are
susceptible to change. The views expressed herein do not necessarily
represent those of PT Astra International Tbk and should not be construed as
the views, offers or acceptances of PT Astra International Tbk.

--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]




--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Denah
di tanya2 pernah jatuh tidak, pernah kejang ga sebelumnya  suka kaget ga ??
tp ke simpulan dia belom tau pasti krn kalo mau tau pasti hrs di scan otak.
saya kerja pun kaga konsen sampe hr ini kepikiran terus
- Original Message - 
From: [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:26 AM
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG


 trus kata dokternya kenapa mbak ? diagnosenya apa ..??

 Devi





To:
balita-anda@balita-anda.com
cc:
 DenahSubject:  Re: [balita-anda]
KEJANG
 [EMAIL PROTECTED]
 Others, 11/07/2007 10:10 AM




 susu formula , anak saya udah 2 thn 8 bln, pas kejadian langsung di bw ke
 dr
 trus di ksh obat anti kejang yg di masukin ke anus


 --
 Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]






--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Denah
lagi makan
- Original Message - 
From: Reni [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:36 AM
Subject: RE: [balita-anda] KEJANG


 kejangnya pada saat dia lg ngapain mba'
 biasanya kejang ditimbulkan dari demam/panas...
 saya udah coba bongkar arsip BA koq ngga nemu ya kejang yg tidak disertai
 demam


 -Original Message-
 From: Jusuf [mailto:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:15 AM
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: Re: [balita-anda] KEJANG



 anaknya minum ASI atau campur susu formula bu ?
 sudah ke dokter ?

 - Original Message -
 From: Denah [EMAIL PROTECTED]
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:03 AM
 Subject: [balita-anda] KEJANG


 Dear All,

 Waktu hr jumat pagi anak saya umur 2.8bln tiba2 kejang tp kaga panas, saya
 sedih banget koq bisa anak sekecil itu kejang

 mohon bantuannya n saran,

 thanks,
 Denah




 The information transmitted is intended only for the person or the entity
to
 which it is addressed and may contain confidential and/or privileged
 material. If you have received it by mistake please notify the sender by
 return e-mail and delete this message including any of its attachments
from
 your system. Any use, review, reliance or dissemination of this message in
 whole or in part is strictly prohibited. Please note that e-mails are
 susceptible to change. The views expressed herein do not necessarily
 represent those of PT Astra International Tbk and should not be construed
as
 the views, offers or acceptances of PT Astra International Tbk.

 --
 Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]




 --
 Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]






--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Jusuf


oh iya..

mau tanya juga, anaknya dikasih minum air matang yg dimasak or air galon 
langsung ?





The information transmitted is intended only for the person or the entity to 
which it is addressed and may contain confidential and/or privileged material. 
If you have received it by mistake please notify the sender by return e-mail 
and delete this message including any of its attachments from your system. Any 
use, review, reliance or dissemination of this message in whole or in part is 
strictly prohibited. Please note that e-mails are susceptible to change. The 
views expressed herein do not necessarily represent those of PT Astra 
International Tbk and should not be construed as the views, offers or 
acceptances of PT Astra International Tbk.

--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Software_Tjiwi
ooo gitu ya ..
semoga baik2 aja ya mbak ..

Devi



 

 
   To:   
balita-anda@balita-anda.com   
   cc:  
 
DenahSubject:  Re: [balita-anda] 
KEJANG
[EMAIL PROTECTED] 
 
Others, 11/07/2007 10:32 AM 
 

 



di tanya2 pernah jatuh tidak, pernah kejang ga sebelumnya  suka kaget ga ??
tp ke simpulan dia belom tau pasti krn kalo mau tau pasti hrs di scan otak.
saya kerja pun kaga konsen sampe hr ini kepikiran terus


--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Denah
air galon langsung emang kenapa ???
- Original Message - 
From: Jusuf [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:50 AM
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG



 oh iya..

 mau tanya juga, anaknya dikasih minum air matang yg dimasak or air galon
 langsung ?




 The information transmitted is intended only for the person or the entity
to which it is addressed and may contain confidential and/or privileged
material. If you have received it by mistake please notify the sender by
return e-mail and delete this message including any of its attachments from
your system. Any use, review, reliance or dissemination of this message in
whole or in part is strictly prohibited. Please note that e-mails are
susceptible to change. The views expressed herein do not necessarily
represent those of PT Astra International Tbk and should not be construed as
the views, offers or acceptances of PT Astra International Tbk.

 --
 Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]






--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Rachma Dewi Octavia (Sec. of Koeswo, PKP-HO)

Terus sekarang kondisinya bagaimana Mbak ?

Sharing pengalaman keponakanku, waktu itu juga umurnya 2 tahunan..
Kejang mendadak tanpa panas sebelumnya. Dan bikin panik mertuaku, karena 
sehari hari memang dengan beliau... langsung dibawa kerumah sakit untuk 
pertolongan pertama.


Dianogsa selanjutnya ada infeksi, nggak jelas infeksi apa.. trus di scanning 
segala...(panjang juga waktu itu observnya)... kesimpulan terakhir 
keponakanku itu epilepsi ringan. Dan dikasih obat selama 2 tahun. 
Alhamdulillan sampai sekarang sudah nggak kejang lagi..


just sharing semoga ada yang lain yang lebih membantu...

Salam
dewimamRafiReza



- Original Message - 
From: Denah [EMAIL PROTECTED]

To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:10 AM
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG


susu formula , anak saya udah 2 thn 8 bln, pas kejadian langsung di bw ke 
dr

trus di ksh obat anti kejang yg di masukin ke anus
- Original Message - 
From: Jusuf [EMAIL PROTECTED]

To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:15 AM
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG




anaknya minum ASI atau campur susu formula bu ?
sudah ke dokter ?

- Original Message - 
From: Denah [EMAIL PROTECTED]

To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:03 AM
Subject: [balita-anda] KEJANG


Dear All,

Waktu hr jumat pagi anak saya umur 2.8bln tiba2 kejang tp kaga panas, 
saya

sedih banget koq bisa anak sekecil itu kejang

mohon bantuannya n saran,

thanks,
Denah




The information transmitted is intended only for the person or the entity

to which it is addressed and may contain confidential and/or privileged
material. If you have received it by mistake please notify the sender by
return e-mail and delete this message including any of its attachments 
from

your system. Any use, review, reliance or dissemination of this message in
whole or in part is strictly prohibited. Please note that e-mails are
susceptible to change. The views expressed herein do not necessarily
represent those of PT Astra International Tbk and should not be construed 
as

the views, offers or acceptances of PT Astra International Tbk.


--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]







--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED] 




--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Balasan: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik uci momkavin+ija
kejang tanpa demam atau kejang demam dengan riwayat
pernah kejang tanpa demam ga bisa disebut 
kejang demam lagi, kemungkinan epilepsi. bahkan kejang
demam dengan suhu rendah pun bisa jadi mengarah ke
epilepsi.

sebaiknya diperiksakan ke dokter aja mbak..

--- Denah [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Dear All,
 
 Waktu hr jumat pagi anak saya umur 2.8bln tiba2
 kejang tp kaga panas, saya sedih banget koq bisa
 anak sekecil itu kejang
 
 mohon bantuannya n saran,
 
 thanks,
 Denah

Regards,
Uci mamaKavin+Ija
http://oetjipop.multiply.com



 
Kunjungi halaman depan Yahoo! Indonesia yang baru! 
http://id.yahoo.com/

--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Jusuf


Menangkal Bakteri Pneumokokus, Pembunuh Anak Bawah Lima Tahun




Hampir 75 persen anak kecil dan bayi punya kandungan bakteri pneumokokus 
dalam saluran pernapasan mereka. Bakteri tersebut secara lebih khusus 
ditemukan pada bayi yang tidak mendapat air susu ibu (ASI), menderita 
infeksi virus dalam saluran pernapasan, perokok pasif akibat buruknya 
lingkungan sekitar.


Badan Kesehatan Dunia (WHO) telah mengumumkan adanya ancaman tersembunyi 
yang bisa sangat mencemaskan tersebut. Dipastikan, satu juta bayi di bawah 
usia 2 tahun di negara berkembang meninggal akibat infeksi yang diakibatkan 
oleh bakteri tersebut.


Sering tanpa bisa terdeteksi secara cermat, infeksi pneumokokus kemudian 
menyerang beragam bagian tubuh. Jika masuk ke aliran darah disebut 
pneumokokus bakteremia. Kalau ke otak jadi meningitis (infeksi selaput 
otak). Jika menerobos ke paru disebut pneumonia, dan bila ke telinga 
menyebabkan otitis media akut.


Lebih mencemaskan lagi, pada kasus meningitis kematian akan menyerang 17 
persen penderita hanya dalam waktu 48 jam, kata Sri Rezeki Hadinegoro, 
Ketua Satgas Imunisasi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI).


Survei kesehatan yang dilakukan di Indonesia tahun 2001 juga menempatkan 
pneumonia sebagai pembunuh anak balita nomor satu di negara kita. Dengan 
catatan angka 23 persen, maka pneumonia jauh mengungguli diare (13 persen), 
neurologi (12 persen), dan tipus yang hanya tujuh persen sebagai penyebab 
kematian anak balita.


Mudah menular

Bahkan, kalau tidak meninggal dan kemudian bayi tersebut sudah bisa 
dinyatakan sembuh, umumnya bakteri tadi tetap meninggalkan cacat permanen. 
Selain itu, juga bisa menyisakan ancaman pada gangguan pendengaran dan 
gangguan saraf yang akan memunculkan gangguan motorik, kejang tanpa demam, 
keterbelakangan mental berikut ancaman kelumpuhan.


Memang, pada dasarnya anak-anak lebih mudah tertular penyakit yang populer 
disebut dengan istilah invasive pneumoccoccal disease (IPD) ini, sebab 
mereka masih belum punya kekebalan alamiah untuk bisa ikut membentengi diri. 
Selain itu, anak kecil senang bermain berkelompok, sehingga malah semakin 
menularkan kontak langsung dengan pembawa bakteri, bahkan hanya melalui 
batuk ringan atau bersin.


Bakteri pembunuh bayi tersebut sebenarnya sudah ditemukan Pasteur sejak 
tahun 1881, terdiri atas 90 stereotype, dan hanya sekitar 10 jenis 
dinyatakan berbahaya. Akan tetapi, meski sedikit, jenis yang berbahaya 
tersebut justru mampu menginfeksi secara cepat ke sirkulasi darah dan 
bersifat merusak. Sayangnya, penyakit ini sering terlewatkan dalam 
pengamatan lantaran gejalanya mirip demam biasa atau sifat rewel seorang 
bayi.


Penelitian di Amerika Serikat menunjukkan, setiap tahun ditemukan 175.000 
kasus IPD. Di Filipina, 35 persen bayi terkena IPD meninggal dunia. 
Sedangkan di Hongkong, lebih dari 19 persen anak membawa bakteri pneumokokus 
berbahaya pada saluran pernapasan mereka.


Menyadari gawatnya IPD dan kenyataan bahwa pengobatannya bisa dipersulit 
dengan terjadinya peningkatan ketahanan bakteri terhadap sejumlah 
antibiotik, tidak ada jalan lain untuk mencegahnya kecuali dengan melakukan 
vaksinasi. Langkah tersebut sejalan dengan telah ditemukannya vaksin 
pneumokokus, yang telah dipasarkan di AS sejak tahun 2000-an, dan sejak awal 
2006 juga telah beredar di Indonesia.


Mengungkapkan persoalan ini ketika berbicara di muka Muktamar IDI di 
Semarang, pekan lalu, Sri Rezeki menegaskan, Kami telah merekomendasikan 
upaya preventif sedini mungkin dengan vaksinasi pneumokokus kepada semua 
bayi dan anak di bawah usia dua tahun.


Vaksin termaksud memang belum dimasukkan dalam pengembangan program 
imunisasi nasional yang dilakukan secara rutin, yaitu BCG, polio, Hepatitis 
B, DPT, dan campak.


Sementara di AS, Australia, Eropa, dan Meksiko, penggunaan vaksin termaksud 
telah diwajibkan. Sri Rezeki mengakui, Semuanya serba dilematis. Idealnya, 
oleh karena besarnya ancaman kematian terhadap bayi, vaksin ini harus bisa 
dimasukkan dalam program imunisasi nasional. Tetapi, jika pemerintah harus 
menanggung semuanya, anggarannya masih belum tersedia.


Mengingat kenyataan bahwa mengobati akan memakan biaya lebih mahal dan 
belum semuanya dipastikan berhasil, maka sebaiknya jangan mengambil risiko. 
Begitu bayi lahir, langsung saja dilakukan vaksinasi pneumokokus, yang 
memang bisa dilakukan berbarengan dengan pemberian vaksin lain, ungkap Sri 
Rezeki.


Julius Pour, Wartawan, Tinggal di Tangerang



Sumber: Kompas 





The information transmitted is intended only for the person or the entity to 
which it is addressed and may contain confidential and/or privileged material. 
If you have received it by mistake please notify the sender by return e-mail 
and delete this message including any of its attachments from your system. Any 
use, review, reliance or dissemination of this message in whole or in part is 
strictly prohibited. Please note that e-mails are susceptible to change. The 
views 

Re: [balita-anda] Balasan: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Kartika Nusantari (PS - ENVIRONMENT)

Betul mbak... biasanya klo sering kejang apalagi kadang2 tanpa demam.
Biasanya didiagnosis epilepsi..
Sama kayak keponakan aku..
Dia langganan kejang.. Pokoknya asal demam dikit udah siap2 pasti bakalan 
kejang.

Sampe pernah dirawat di RS krn kejangnya itu..
Tyt sampe gede (waktu itu TK) masih suka kejang, padahal kt dokter 
seharusnya semakin besar anak, kejang makin berkurang/berhenti. Pernah sampe 
di scan otak/MRI (cmiww).

Dibilangnya ya itu td gejala epilepsi ringan..
Minum obat, bikin anaknya pernah agak hiperaktif dulu. Terakhir kejang kelas 
2 SD disekolah lagi belajar, bikin panik gurunya..

Tp skrg kelas 1 SMP kyknya udah ga kejang lagi..

Kartika
- Original Message - 
From: uci momkavin+ija [EMAIL PROTECTED]

To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 11:02 AM
Subject: [balita-anda] Balasan: [balita-anda] KEJANG



kejang tanpa demam atau kejang demam dengan riwayat
pernah kejang tanpa demam ga bisa disebut
kejang demam lagi, kemungkinan epilepsi. bahkan kejang
demam dengan suhu rendah pun bisa jadi mengarah ke
epilepsi.

sebaiknya diperiksakan ke dokter aja mbak..

--- Denah [EMAIL PROTECTED] wrote:


Dear All,

Waktu hr jumat pagi anak saya umur 2.8bln tiba2
kejang tp kaga panas, saya sedih banget koq bisa
anak sekecil itu kejang

mohon bantuannya n saran,

thanks,
Denah




--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] KEJANG

2007-07-10 Terurut Topik Jusuf


Ibu... itu ada kemungkinan anak ibu terinfeksi bakteri pnemocokus..
bakteri ini bisa menyebabkan kejang tanpa demam.

kalau air galonnya bermerk, atau yg isi ulang ?

klo saya sebaiknya semua air harus dimasak dengan mendidih...sebelum di 
minum..


ada kemungkinan gejala epilepsi juga..( btw ada riwayat ngga bu di keluarga 
?)



re-send :

Menangkal Bakteri Pneumokokus, Pembunuh Anak Bawah Lima Tahun




Hampir 75 persen anak kecil dan bayi punya kandungan bakteri pneumokokus
dalam saluran pernapasan mereka. Bakteri tersebut secara lebih khusus
ditemukan pada bayi yang tidak mendapat air susu ibu (ASI), menderita
infeksi virus dalam saluran pernapasan, perokok pasif akibat buruknya
lingkungan sekitar.

Badan Kesehatan Dunia (WHO) telah mengumumkan adanya ancaman tersembunyi
yang bisa sangat mencemaskan tersebut. Dipastikan, satu juta bayi di bawah
usia 2 tahun di negara berkembang meninggal akibat infeksi yang diakibatkan
oleh bakteri tersebut.

Sering tanpa bisa terdeteksi secara cermat, infeksi pneumokokus kemudian
menyerang beragam bagian tubuh. Jika masuk ke aliran darah disebut
pneumokokus bakteremia. Kalau ke otak jadi meningitis (infeksi selaput
otak). Jika menerobos ke paru disebut pneumonia, dan bila ke telinga
menyebabkan otitis media akut.

Lebih mencemaskan lagi, pada kasus meningitis kematian akan menyerang 17
persen penderita hanya dalam waktu 48 jam, kata Sri Rezeki Hadinegoro,
Ketua Satgas Imunisasi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI).

Survei kesehatan yang dilakukan di Indonesia tahun 2001 juga menempatkan
pneumonia sebagai pembunuh anak balita nomor satu di negara kita. Dengan
catatan angka 23 persen, maka pneumonia jauh mengungguli diare (13 persen),
neurologi (12 persen), dan tipus yang hanya tujuh persen sebagai penyebab
kematian anak balita.

Mudah menular

Bahkan, kalau tidak meninggal dan kemudian bayi tersebut sudah bisa
dinyatakan sembuh, umumnya bakteri tadi tetap meninggalkan cacat permanen.
Selain itu, juga bisa menyisakan ancaman pada gangguan pendengaran dan
gangguan saraf yang akan memunculkan gangguan motorik, kejang tanpa demam,
keterbelakangan mental berikut ancaman kelumpuhan.

Memang, pada dasarnya anak-anak lebih mudah tertular penyakit yang populer
disebut dengan istilah invasive pneumoccoccal disease (IPD) ini, sebab
mereka masih belum punya kekebalan alamiah untuk bisa ikut membentengi diri.
Selain itu, anak kecil senang bermain berkelompok, sehingga malah semakin
menularkan kontak langsung dengan pembawa bakteri, bahkan hanya melalui
batuk ringan atau bersin.

Bakteri pembunuh bayi tersebut sebenarnya sudah ditemukan Pasteur sejak
tahun 1881, terdiri atas 90 stereotype, dan hanya sekitar 10 jenis
dinyatakan berbahaya. Akan tetapi, meski sedikit, jenis yang berbahaya
tersebut justru mampu menginfeksi secara cepat ke sirkulasi darah dan
bersifat merusak. Sayangnya, penyakit ini sering terlewatkan dalam
pengamatan lantaran gejalanya mirip demam biasa atau sifat rewel seorang
bayi.

Penelitian di Amerika Serikat menunjukkan, setiap tahun ditemukan 175.000
kasus IPD. Di Filipina, 35 persen bayi terkena IPD meninggal dunia.
Sedangkan di Hongkong, lebih dari 19 persen anak membawa bakteri pneumokokus
berbahaya pada saluran pernapasan mereka.

Menyadari gawatnya IPD dan kenyataan bahwa pengobatannya bisa dipersulit
dengan terjadinya peningkatan ketahanan bakteri terhadap sejumlah
antibiotik, tidak ada jalan lain untuk mencegahnya kecuali dengan melakukan
vaksinasi. Langkah tersebut sejalan dengan telah ditemukannya vaksin
pneumokokus, yang telah dipasarkan di AS sejak tahun 2000-an, dan sejak awal
2006 juga telah beredar di Indonesia.

Mengungkapkan persoalan ini ketika berbicara di muka Muktamar IDI di
Semarang, pekan lalu, Sri Rezeki menegaskan, Kami telah merekomendasikan
upaya preventif sedini mungkin dengan vaksinasi pneumokokus kepada semua
bayi dan anak di bawah usia dua tahun.

Vaksin termaksud memang belum dimasukkan dalam pengembangan program
imunisasi nasional yang dilakukan secara rutin, yaitu BCG, polio, Hepatitis
B, DPT, dan campak.

Sementara di AS, Australia, Eropa, dan Meksiko, penggunaan vaksin termaksud
telah diwajibkan. Sri Rezeki mengakui, Semuanya serba dilematis. Idealnya,
oleh karena besarnya ancaman kematian terhadap bayi, vaksin ini harus bisa
dimasukkan dalam program imunisasi nasional. Tetapi, jika pemerintah harus
menanggung semuanya, anggarannya masih belum tersedia.

Mengingat kenyataan bahwa mengobati akan memakan biaya lebih mahal dan
belum semuanya dipastikan berhasil, maka sebaiknya jangan mengambil risiko.
Begitu bayi lahir, langsung saja dilakukan vaksinasi pneumokokus, yang
memang bisa dilakukan berbarengan dengan pemberian vaksin lain, ungkap Sri
Rezeki.

Julius Pour, Wartawan, Tinggal di Tangerang



Sumber: Kompas

- Original Message - 
From: Denah [EMAIL PROTECTED]

To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Wednesday, July 11, 2007 10:46 AM
Subject: Re: [balita-anda] KEJANG



air galon langsung emang kenapa

[balita-anda] kejang demam

2007-03-25 Terurut Topik Lasmaida Purba


Buat yg bertanya ttg kejang demam

Saya coba cari di google, ketemu artikel kejang demam
Saya coba copy mengenai penanganannya
Mohon maaf tidak banyak Bantu

Dibawah ini penjelasannya :



Penanganan kejang demam  

Dalam penanganan kejang demam, orang tua harus mengupayakan diri setenang
mungkin dalam mengobservasi anak. Beberapa hal yang harus diperhatikan
adalah sebagai berikut (2,3): 

Anak harus dibaringkan di tempat yang datar dengan posisi menyamping, bukan
terlentang, untuk menghindari bahaya tersedak. 
Jangan meletakkan benda apapun dalam mulut si anak seperti sendok atau
penggaris, karena justru benda tersebut dapat menyumbat jalan napas. 
Jangan memegangi anak untuk melawan kejang. 
Sebagian besar kejang berlangsung singkat dan tidak memerlukan penanganan
khusus. 
Jika kejang terus berlanjut selama 10 menit, anak harus segera dibawa ke
fasilitas kesehatan terdekat. Sumber lain menganjurkan anak untuk dibawa ke
fasilitas kesehatan jika kejang masih berlanjut setelah 5 menit. Ada pula
sumber yang menyatakan bahwa penanganan lebih baik dilakukan secepat mungkin
tanpa menyatakan batasan menit (4). 
Setelah kejang berakhir (jika  10 menit), anak perlu dibawa menemui dokter
untuk meneliti sumber demam, terutama jika ada kekakuan leher, muntah-muntah
yang berat, atau anak terus tampak lemas.   
Jika anak dibawa ke fasilitas kesehatan, penanganan yang akan dilakukan
selain poin-poin di atas adalah sebagai berikut (3,4): 

Memastikan jalan napas anak tidak tersumbat 
Pemberian oksigen melalui face mask 
Pemberian diazepam 0,5 mg/kg berat badan per rektal (melalui anus) atau jika
telah terpasang selang infus 0,2 mg/kg per infus 
Pengawasan tanda-tanda depresi pernapasan 
Sebagian sumber menganjurkan pemeriksaan kadar gula darah untuk meneliti
kemungkinan hipoglikemia. Namun sumber lain hanya menganjurkan pemeriksaan
ini pada anak yang mengalami kejang cukup lama atau keadaan pasca kejang
(mengantuk, lemas) yang berkelanjutan (1).



--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Kejang [was] panas mendadak tinggi kenapa yah ????

2006-03-15 Terurut Topik mama kavindra
Esp Bunda Uci...
klo Dinda punya riwayat kejang sebaiknya sedia dizepam/stesolid yg
dimskkan lewat anus saat anak kejang..lengkapnya baca artikel ini yah..

Apakah kejang demam itu ?

Kejang demam adalah kejang yang terjadi pada saat seorang bayi atau
anak mengalami demam tanpa infeksi sistem saraf pusat (1,2). Hal ini
dapat terjadi pada 2-5 % populasi anak. Umumnya kejang demam ini
terjadi pada usia 6 bulan ¨C 5 tahun dan jarang sekali terjadi untuk 
pertama kalinya pada usia  6 bulan atau  3 tahun.

Tidak ada nilai ambang suhu untuk dapat terjadinya kejang demam (2).
Selama anak mengalami kejang demam, ia dapat kehilangan kesadaran
disertai gerakan lengan dan kaki, atau justru disertai dengan
kekakuan tubuhnya. Kejang demam ini secara umum dapat dibagi dalam
dua jenis yaitu (1,2):

Simple febrile seizures : kejang menyeluruh yang berlangsung  15
menit dan tidak berulang dalam 24 jam.
Complex febrile seizures / complex partial seizures : kejang fokal
(hanya melibatkan salah satu bagian tubuh), berlangsung  15 menit,
dan atau berulang dalam waktu singkat (selama demam berlangsung).
Risiko berulangnya kejang demam

Simple febrile seizures tidak meningkatkan risiko kematian,
kelumpuhan, atau retardasi mental. Risiko epilepsi pada golongan ini
adalah 1%, hanya sedikit lebih besar daripada populasi umum. Risiko
yang dimiliki hanyalah berulangnya kejang demam tersebut pada 1/3
anak yang mengalaminya. Beberapa hal yang merupakan faktor risiko
berulangnya kejang demam adalah (1,2):

Usia  15 bulan saat kejang demam pertama
Riwayat kejang demam dalam keluarga
Kejang demam terjadi segera setelah mulai demam atau saat suhu sudah
relatif normal
Riwayat demam yang sering
Kejang pertama adalah complex febrile seizure
Risiko berulangnya kejang demam adalah 10% tanpa faktor risiko, 25%
dengan 1 faktor risiko, 50% dengan 2 faktor risiko, dan dapat
mencapai 100% dengan ¡¯ 3 faktor risiko.

Penanganan kejang demam

Dalam penanganan kejang demam, orang tua harus mengupayakan diri
setenang mungkin dalam mengobservasi anak. Beberapa hal yang harus
diperhatikan adalah sebagai berikut (2,3):

Anak harus dibaringkan di tempat yang datar dengan posisi
menyamping, bukan terlentang, untuk menghindari bahaya tersedak.
Jangan meletakkan benda apapun dalam mulut si anak seperti sendok
atau penggaris, karena justru benda tersebut dapat menyumbat jalan
napas.
Jangan memegangi anak untuk melawan kejang.
Sebagian besar kejang berlangsung singkat dan tidak memerlukan
penanganan khusus.
Jika kejang terus berlanjut selama 10 menit, anak harus segera
dibawa ke fasilitas kesehatan terdekat. Sumber lain menganjurkan
anak untuk dibawa ke fasilitas kesehatan jika kejang masih berlanjut
setelah 5 menit. Ada pula sumber yang menyatakan bahwa penanganan
lebih baik dilakukan secepat mungkin tanpa menyatakan batasan menit
(4).
Setelah kejang berakhir (jika  10 menit), anak perlu dibawa menemui
dokter untuk meneliti sumber demam, terutama jika ada kekakuan
leher, muntah-muntah yang berat, atau anak terus tampak lemas.
Jika anak dibawa ke fasilitas kesehatan, penanganan yang akan
dilakukan selain poin-poin di atas adalah sebagai berikut (3,4):

Memastikan jalan napas anak tidak tersumbat
Pemberian oksigen melalui face mask
Pemberian diazepam 0,5 mg/kg berat badan per rektal (melalui anus)
atau jika telah terpasang selang infus 0,2 mg/kg per infus
Pengawasan tanda-tanda depresi pernapasan
Sebagian sumber menganjurkan pemeriksaan kadar gula darah untuk
meneliti kemungkinan hipoglikemia. Namun sumber lain hanya
menganjurkan pemeriksaan ini pada anak yang mengalami kejang cukup
lama atau keadaan pasca kejang (mengantuk, lemas) yang berkelanjutan
(1).
Berikut adalah tabel dosis diazepam yang diberikan :

Terapi awal dengan diazepam

Usia
 Dosis IV (infus)
(0.2mg/kg)
 Dosis per rektal
(0.5mg/kg)

 1 tahun
 1¨C2 mg
 2.5¨C5 mg

1¨C5 tahun
 3 mg
 7.5 mg

5¨C10 tahun
 5 mg
 10 mg

 10 years
 5¨C10 mg
 10¨C15 mg




Jika kejang masih berlanjut :

¡°Ë Pemberian diazepam 0,2 mg/kg per infus diulangi. Jika
belum terpasang selang infus, 0,5 mg/kg per rektal

¡°Ë Pengawasan tanda-tanda depresi pernapasan

Jika kejang masih berlanjut :

¡°Ë Pemberian fenobarbital 20-30 mg/kg per infus dalam 30
menit atau fenitoin 15-20 mg/kg per infus dalam 30 menit.

¡°Ë Pemberian fenitoin hendaknya disertai dengan monitor EKG
(rekam jantung).

Jika kejang masih berlanjut, diperlukan penanganan lebih lanjut di
ruang perawatan intensif dengan thiopentone dan alat bantu
pernapasan.

Perlu tidaknya pemeriksaan lanjutan

Setelah penanganan akut kejang demam, sumber demam perlu diteliti.
Dalam sebuah penelitian, sumber demam pada kejang demam antara lain
infeksi virus (tersering), otitis media, tonsilitis, ISK,
gastroenteritis, infeksi paru2 (saluran napas bagian bawah),
meningitis, dan pasca imunisasi.

Beberapa pemeriksaan lanjutan hanya diperlukan jika didapatkan
karakteristik khusus pada anak.

¡°Ë Pungsi lumbar (1)

Pungsi lumbar adalah 

Re: [balita-anda] kejang was: LanjutanCerita n sharing keracunan... thx all!!

2006-01-11 Terurut Topik Verawaty
Dear Mbak Uci...

Vera bisa join lagi nih...tapi mugkin cuma sebentar
Mbak...aku mau donk info ttg kejang ato biasa di sebut 'step'
penyebab step itu apa sih mba..? dan efek jangka panjang nya gimana...?
pokoknya semua ttg step itu...
masalahnya kemarin senin , anak ke tiga tetangga saya umur 1 tahun 4 bulan
meninggal
karena panas tinggi dan sempat kejang juga...
kira2 gimana ya ..kejang itu bisa bikin bayi sampe ga kuat dan meninggal...

mohon sharing dan infonya ya mom..dad,,,

thanks a lot
Vera mama arya
- Original Message -
From: Mama Kavindra [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Cc: [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED];
[EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED];
[EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, January 12, 2006 8:20 AM
Subject: [balita-anda] LanjutanCerita n sharing keracunan... thx all!!


 Dear all..

 Mo nyambung sharing kmaren yah.
 Eh seblmnya makasih bgt yah yg udah japri nanyain
 kabar Kavin selanjutnya.sori kmaren aku pulang cepet..

 Pulang kantor aku nyari Kavin ternyata udah main di
 kebun belakang ngliat ayam2 tetangga yg lagi ngeramin
 telor..he..he..he..sambil nyanyi tek ko tek kotek.
 Masih rada lemes nih..gendongan aja..

 Begitu ngliat aku pulang Kavinnya minta mandi busa...
 ya wis mandiin aja nih berendem main busa sabun..

 Habis mandi minta makan.laper tuh.. Krn bubur ayam yg
 tak buatin td pagi ga dimakan..maunya cuman minum susu
 Uht n jus alpukat aja.. Tau gak minta havermut pake
 keju..he..he..he.. ya wis lsg ke dapur bikin..masih
 panas2 udah gak sabar Kavin mo makan..mana maunya
 makan sendiri...so, jejeritan nih kepanasan.. Lsg aja
 deh ambilin kipas angin biar cepet dingin
 havermuthnya. begitu dingin lsg tandas 1/4 jam
 semangkok.

 Acara makan slesai minta main bola di depan..  sekitar
 1/2 jam main bola ujan deres bgt..minta ujan2an tuh.ga
 aku kasih. so lanjut dah main2 bolanya di dlm rumah.

 Malemnya tidur masih nenen Asi.. but rada demam nih.
 aku cek suhunya 38,3 der.. Ga aku kasih apapun..
 Tambah malem tambah panas aku raba..but kepala aja yg
 panas badannya ga.. aku ukur lagi suhunya tetep 38,3..
 Jam 4 pagi ngigau Kavinnya.. Kali ini pake demam juga.
 38,7 der.. aku kasih parasetamol.. Puji Tuhan td pagi
 udah ga demam.. Masih lemes maunya dibacain cerita
 sambil tiduran.. Sempet sih jalan2 pagi sambil makan
 roti tawar 2 setangkep.
 Sampe aku brangkat kantor tadi Kavin masih sibuk
 ndengerin crita mbak pengasuhnya.. Udah crewet sih ..
 Smoga aja tambah baikan yah Kavinku. sptnya sih
 mau pilek..krn kan pengasuhnya jg br sembuh dr flu n
 panas...

 Ok, dehhh segini sharingnya yah.. Sori buat yg  gak
 berkenan.


 Uci mamaKavin


 Send instant messages to your online friends http://uk.messenger.yahoo.com


 
 Kirim bunga, http://www.indokado.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]







Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Kejang pada bayi usia 3 hari

2005-06-27 Terurut Topik melisa
Tolong buat Parents yg ada info mengenai kejang.

Diforward dari Mbak Penny.

Melisa

- Original Message -
From: Anick Wen [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, June 29, 2005 10:46 AM
Subject: RE: [balita-anda] mohon sharing engenai step


Dear Melisa,

Saya tertarik demgan penjelasannya nich terutama pada point kejang satu sisi
tubuh .
Karna baby saya mengalami kejang sebelah badan kiri pada umur 3 hari
(sekarang umurnya baru 2 minggu) dan baru keluar rs sesudah perawatan sejak
lahir.
Mungkin ada informasi yang bisa membantu saya atau mengetahui pengalaman
baby lain yang mengalami kejadian sama, atau informasi dokter2 spesialis yg
berkaitan dengan kejang sebalah badan tsb,

Minta tolong juga dong mbak Mel, e-mail aku ini tolong postingin ke balita
milis(sku sdh coba tapi sering direject, maklum newcomer)
Tks atas bantuannya.

E-mail balasan tolong diaddress ke [EMAIL PROTECTED]

Tks berat, salam.




AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] kejang

2004-12-15 Terurut Topik omi_misd

Wah, waktu Dilla pernah demam tinggi kemarin pas abis mudik itu, sama mertua malah di pakein jaket,kaus kaki plus selimut tebal, pokoknya rapet gitu.
Terus waktu demamnya udah agak turun dikit, saya mau mandiin pake air anget (direndam gitu) malah dimarahin..hik..hik...katanya anak demam kok malah pake air hangat. Padahal seingat saya, dapet ilmu dari milis ini, kalo demam justru pake air angetyah kalah deh sama ilmu orang jaman dulu ya..hehehe. Oh ya, jadi inget malah waktu itu kakinya Dilla dikasih garam halus, saya sempet bengong. Kata mertua sih buat ngusir something bad yg suka dateng kalo anak lagi demam tinggi. Percaya gak percaya, saya sih geleng-geleng kepala aja hehehe.
But, next time kalo ada kejadian lagi (semoga aja enggak) musti gigih nihtidak mengulang hal yg sama(meskipun harus beda pendapat ama mertua)

Maaf ya Ibu-Bapakbukannya ngebantu malah curhat. Tapi saya jadi yakin tuh kalo anak demam malah jangan dijauhin sama air anget

Salam,
Wonda - Umminya Dilla


MIS Department
PT Omron Manufacturing Of Indonesia
Tel. 62-21-8970111  ext. 513
Fax. 62-21-8970121
e-mail :  [EMAIL PROTECTED]

[EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]








[EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] 
12/15/2004 02:09 PM

Please respond to
[EMAIL PROTECTED]








To
[EMAIL PROTECTED]


cc



Subject
Re: [balita-anda] kejang








Berdasarkan petunjuk Bapak Presiden, eh dsa-nya irfan yg dulu nanganin waktu
rawat inap, kompresnya pakai air hangat pak. Caranya, si irfan kita
telanjangin, terus ambil air anget, terus siapkan waslap (handuk kecil)
beberap buah dan dicelup-clupin ke air anget itu. diperes, terus ditempelin
di kening, pergelangan tangan, pangkal paha, leher, dan punggungnya sekali2
diusap pakai waslap yg udh dicelupin air anget ini.Beberapa menit sekali
waslap2 tsb kita celup ulang di air anget. Kalo airnya udh dingin, silahkan
siapkan air anget yg baru lagi. Begitu sterusnya. Dan ini sudah beberapa
kali saya lakukan pas irfan badannya panas. Seringnya sich kita semalaman
suntuk ngompres beliau ini.

rgrd
-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Cc: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, December 15, 2004 1:54 PM
Subject: Re: [balita-anda] kejang



Maaf ..sekalian mo tanya..kalu anak kita panas boleh tidak dikompres pake
air es? atau air biasa saja??

Best Regards,

Bams
PT. A V O N Indonesia
Phone : (021)7801200 ext 4309
Fax   : (021)7800754









Re: [balita-anda] kejang

2004-12-15 Terurut Topik Hapiyanto Abeng
Pakai air hangat saja Pak, karena kalau pakai air dingin tubuh menganggap 
suhu diluar dingin, 
lalu tubuh bereaksi untukmeningkatkan suhunya, sehingga malah jadi tambah 
panas,

Mom  Dad pls koreksinya ya..?

Tks,
Bunda Azzam



[EMAIL PROTECTED] 
12/15/2004 01:49 PM
Please respond to
[EMAIL PROTECTED]


To
[EMAIL PROTECTED]
cc
[EMAIL PROTECTED]
Subject
Re: [balita-anda] kejang







Maaf ..sekalian mo tanya..kalu anak kita panas boleh tidak dikompres pake
air es? atau air biasa saja??

Best Regards,

Bams
PT. A V O N  Indonesia
Phone : (021)7801200 ext 4309
Fax  : (021)7800754


  
  [EMAIL PROTECTED]  
  scorpmale   To: 
[EMAIL PROTECTED] 
   cc:   
  15/12/2004 01:42 Subject:  Re: [balita-anda] 
kejang 
  PM  
  Please respond to  
  balita-anda  
  
  




Stesolidnya yg 5 ml aja bu,  disimpennya  di kulkas buat persediaan.
Dikasihinnya cuma kalo si anak udh mulai mau kejang (biasanya udh agak2
kaku
badannya, n matanya agak ngelihat ke atas).

Yang paling penting sich kalau ngadepin anak yg sering kejang tuch harus
tenang ya. Pengalaman saya waktu irfan beberapa kali dulu tiap kali kejang
isteri saya malah nangis sendiri.  Bagusnya sich buat yg sdh punya riwayat
kejang (anak laki2 lebih 'beresiko' daripada anak perempuan dan juga ada
faktor ketutunannya juga dari ortu) supaya lebih waspada lagi kalu anaknya
panas. Kompres jangan berenti. Jangan sampe suhu badannya naik terus, 
terus
kejang.

rgrd

-Original Message-
From: PSM Pakpahan [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, December 15, 2004 12:40 PM
Subject: RE: [balita-anda] kejang


penglaman anak kami juga sering megalami kejang panas (stuip) sd umur 4
thn
dan tiap bulan kejadian, umumnya panas timbul krn radang tenggorokan atau
habis makan chiki, chitato atau sejenisnya dan oleh dokter anak kami, 
kami
disarankan menyediakan Stezolid tube yg 10 atau 20 ml (dimasukkan lewat
anus), termometer pasti, bawang merah parut + minyak telon untuk kompres.
Jadi kalau temp sdh mencapai 39*C langsung deh Stezolidnya saya masukkan
lewat anusnya, ttp jangan kaget penampilan anak spt org Fly 3 hr.

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:07 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] kejang


 Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
 masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
 Tgl 3 dec, jam  22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya 
langsung
 memberikan susu.  Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
 Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya
 langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
 rumah tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah
 sakit.
 Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan 
langsung
 kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres...
 tapi
 panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
 jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah
tidak
 kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
 menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para
tim
 medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
 khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya 
ikho
 nangis lagi.
 Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba
denyut
 nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat
 ikho.
 Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
 Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
 demam.  Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu...
Setelah
 seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
 diperbolehkan pulang.
 Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau
 dari
 makanan atau pernah jatuh.  Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
 jatuh.
 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
 ===
 Dear all ..

 Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya
itu
 dia masih sehat..walaupun panas sedikit.
 Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia
 seperti kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac
 dan
 aku selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

 Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil
 kedinginan tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah
sakit.

 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja

Re[2]: [balita-anda] kejang

2004-12-15 Terurut Topik Asri Mas'ud
Hello Bambang,
Kalau anak panas, jangan dikompres pake air es, Bapak kompres dengan
air hangat, semakin tinggi suhu anak, semakin hangat air kompresnya.
Bagian yang dikompres adalah ketiak, selangkang dan leher. Ini saya
sudah terpkan ke anak saya ketika kena demam.

Ayah Inas
Wednesday, December 15, 2004, 1:49:20 PM, you wrote:


 Maaf ..sekalian mo tanya..kalu anak kita panas boleh tidak dikompres pake
 air es? atau air biasa saja??

 Best Regards,

 Bams
 PT. A V O N  Indonesia
 Phone : (021)7801200 ext 4309
 Fax  : (021)7800754



   
   [EMAIL PROTECTED] 
   scorpmale   To:  
 [EMAIL PROTECTED]   
cc:   
   15/12/2004 01:42 Subject:  Re:
 [balita-anda] kejang  
   PM 
   Please respond to  
   balita-anda

   

   




 Stesolidnya yg 5 ml aja bu,  disimpennya  di kulkas buat persediaan.
 Dikasihinnya cuma kalo si anak udh mulai mau kejang (biasanya udh agak2
 kaku
 badannya, n matanya agak ngelihat ke atas).

 Yang paling penting sich kalau ngadepin anak yg sering kejang tuch harus
 tenang ya. Pengalaman saya waktu irfan beberapa kali dulu tiap kali kejang
 isteri saya malah nangis sendiri.  Bagusnya sich buat yg sdh punya riwayat
 kejang (anak laki2 lebih 'beresiko' daripada anak perempuan dan juga ada
 faktor ketutunannya juga dari ortu) supaya lebih waspada lagi kalu anaknya
 panas. Kompres jangan berenti. Jangan sampe suhu badannya naik terus, terus
 kejang.

 rgrd

 -Original Message-
 From: PSM Pakpahan [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 Date: Wednesday, December 15, 2004 12:40 PM
 Subject: RE: [balita-anda] kejang


penglaman anak kami juga sering megalami kejang panas (stuip) sd umur 4
 thn
dan tiap bulan kejadian, umumnya panas timbul krn radang tenggorokan atau
habis makan chiki, chitato atau sejenisnya dan oleh dokter anak kami, kami
disarankan menyediakan Stezolid tube yg 10 atau 20 ml (dimasukkan lewat
anus), termometer pasti, bawang merah parut + minyak telon untuk kompres.
Jadi kalau temp sdh mencapai 39*C langsung deh Stezolidnya saya masukkan
lewat anusnya, ttp jangan kaget penampilan anak spt org Fly 3 hr.

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:07 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] kejang


 Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
 masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
 Tgl 3 dec, jam  22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
 memberikan susu.  Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
 Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya
 langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
 rumah tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah
 sakit.
 Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan langsung
 kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres...
 tapi
 panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
 jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah
 tidak
 kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
 menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para
 tim
 medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
 khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
 nangis lagi.
 Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba
 denyut
 nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat
 ikho.
 Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
 Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
 demam.  Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu...
 Setelah
 seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
 diperbolehkan pulang.
 Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau
 dari
 makanan atau pernah jatuh.  Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
 jatuh.
 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
 ===
 Dear all ..

 Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya
 itu
 dia masih sehat..walaupun panas sedikit

Re: [balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik Kevin's Mum
Maaf ya susah lama nga ikutan nimbrung karena alasan tertentu tapi saya tau 
gimana stressnya kalau anak ngalami kejang, anak saya juga pernah kejang 2 kali 
dan mungkin pengalaman ini sedikit banyak dapat membantu.
 
Kevin, anak saya lumayan montok dan jarang sakit, bahkan di-imun pun tidak 
sampai demam. tetapi setelah umurnya masuk sekitar 15 bulan dia ngalamin kejang 
yang pertama jam 7 malam dan yang kedua subuh jam 3:30. 
kejang yang pertama memang badannya demam dan saya sedang dikantor sedangkan BS 
maupun mertua saya tidak memberitahukan saya kalau kevin demam sehingga 
malamnya suhunya semakin naik dan kejang tetapi kejang nya cepat berakhir.
kejang yang kedua, badannya tidak demam cuman sedikit lesu sewaktu mau bobo 
sehingga saya tetap menjaganya sampai pagi. yang kedua ini kejangnya 
berlangsung cukup lama dan lebih parah.
 
Dari kedua pengalaman itu yang saya pelajari adalah :
 
1. selalu waspada kalau kevin demam. biasanya kejang itu terjadi kalau demam 
atau suhu antara badan dan kepala tidak merata. perhatikan pada suhu brapa 
derajat anak biasanya kejang, usahakan suhu jangan sampai mencapai batas 
tersebut.
 
2. selalu sediakan sendok dengan gagang yang bukan semuanya stainless serta 
obat kejang dari dokter yang selalu saya simpan di kulkas (kulkas kecil saya 
siapkan di kamar).
 
3. pada saat kejang yang dilakukan agar kevin sadar dan kejangnya tidak terlalu 
lama adalah menekan telapak kakinya (dekat bagian jari kaki) sekuat mungkin 
sampai kevin menangis, biasanya ini cukup efektif. kalau terjadinya bukan 
dimalam hari badannya saya gosok dengan bawang merah dan minyak kayu putih 
sampai merah, kalau malam hari di kompres dengan air yang lebih dingin sedikit 
dari suhu badannya (jangan menggunakan kompress jelly yg biasanya disimpan 
dalam freezer karena kalau terlalu dingin bisa nyebabkan anak syok atau kaget 
juga sakit kepala, seperti minyak panas yg diberi air dingin) 

4. diskusikan dengan DSOGnya, minta dokter untuk memberi resep anti kejang 
untuk berjaga-jaga (sebisa mungkin obat ini jangan diberikan kalau suhu nya 
belum mencapai batas yg menghawatirkan, kalau demamnya masih jauh dibawah batas 
kejang, cukup beri penurun panas yg biasa dikonsumsi anak)
 
maaf ya kalau terlalu panjang, saya berharap semoga bisa membantu.
 
Restianni
 

[EMAIL PROTECTED] wrote:

Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
Tgl 3 dec, jam 22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
memberikan susu. Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan. Saya
langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
rumah tapi semua udah pada tutup. Dan kami langsung larikan kerumah sakit.
Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 . Dan langsung
kejang. Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres... tapi
panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah tidak
kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
menangis. Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para tim
medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
nangis lagi.
Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba denyut
nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat ikho.
Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
demam. Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu... Setelah
seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
diperbolehkan pulang.
Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau dari
makanan atau pernah jatuh. Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
jatuh.
Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
===
Dear all ..

Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu
dia masih sehat..walaupun panas sedikit.
Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia
seperti kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac dan
aku selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil
kedinginan tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah sakit.

Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
penyebab, cara mencegah atau apa aja.\


thanks



DISCLAIMER :

The information contained in this communication (including any attachments) is 
privileged and confidential, and may be legally exempt from disclosure under 
applicable law. It is intended 

RE: [balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik Juli Muliyanto
Mbak Theresia, ini bbrp waktu lalu ada postingan dari mbak Ayu, saya
forwardkan.
Semoga bermanfaat



Kejang Pada Anak

Kejang disebabkan oleh pelepasan hantaran listrik yang abnormal di otak.
Gejala-gejala yang timbul dapat bermacam-macam tergantung pada  bagian
otak yang terpengaruh, tetapi umumnya kejang berkaitan dengan suatu
sensasi aneh, kekakuan otot yang tidak terkendali, dan hilangnya
kesadaran.



Kejang dapat terjadi akibat adanya kelainan medis. Rendahnya kadar gula
darah, infeksi, cedera kepala, keracunan, atau overdosis obat-obatan
dapat menyebabkan kejang. Selain itu, kejang juga dapat disebabkan oleh
tumor otak atau kelainan saraf lainnya. Kurangnya oksigen ke otak juga
dapat menyebabkan kejang. Pada beberapa kasus, penyebab kejang mungkin
tidak diketahui. Kejang yang terjadi berulang mungkin merupakan suatu
indikasi akan adanya suatu kondisi kronik yang dikenal sebagai epilepsi.



Kejang demam merupakan kejang yang cukup sering dijumpai pada anak-anak
yang berusia dibawah 5 tahun. Kejang demam dapat timbul bila seorang
anak mengalami demam tinggi, biasanya suhu tubuh meningkat dengan cepat
mencapai 39 derajat Celsius atau lebih. Walaupun hal ini sangat
mengkhawatirkan bagi orang tua, kejang seperti ini umumnya terjadi
singkat dan jarang menimbulkan masalah, kecuali bila demam yang terjadi
berkaitan dengan infeksi serius seperti meningitis. Anak yang mengalami
kejang demam tidak mempunyai kecenderungan untuk mengalami epilepsi.




Apa Yang harus Dilakukan


Anak yang mengalami kejang harus dibaringkan di tempat yang aman agar
tidak ada kemungkinan jatuh. Jauhkan benda-benda disekitarnya agar tidak
mengganggu. Longgarkan pakaiannya di sekitar kepala dan leher.
Hati-hati bila memasukkan benda-benda di antara gigi anak karena benda
tersebut dapat masuk dan membuntu jalan nafas anak. Jangan menahan
gerakan-gerakan anak seperti memegangi tangan atau kakinya. Segera
miringkan anak apabila kejang telah berhenti.

Selain itu segera hubungi dokter terutama bila:

- anak tampak kesulitan bernafas

- anak tampak berwarna kebiruan

- anak mengalami cedera pada kepalanya

- anak tampak sakit

- anak memiliki suatu penyakit bawaan yang mungkin
membahayakan seperti kelainan jantung

- anak sebelumnya dicurigai telah menelan zat-zat
tertentu yang dapat menyebabkan keracunan

Jika anak tampak bernafas dengan normal dan kejang hanya terjadi
beberapa menit saja, anda dapat menghubungi dokter setelah kejang
selesai. Jika seorang anak baru sekali mengalami kejang, segera hubungi
dokter bila hal ini terjadi. Sedangkan bila seorang anak sebelumnya
pernah mengalami kejang, hubingi dokter bila kejang terjadi lebih dari 5
menit, atau bila kejang yang timbul lain dari kejang yang biasanya
timbul.

Umumnya setelah kejang, anak akan tidur dengan nyenyak. Periode ini
merupakan suatu periode yang dikenal sebagai periode postictal. Hal ini
merupakan hal yang normal, dan sebaiknya anak tidak usah berusaha
dibangunkan. Jangan memberikan makan atau minum kepada anak bila anak
belum benar-benar terbangun dan sadar.

Bila anak memang dinyatakan mengalami kejang demam oleh dokter, umumnya
dokter akan menyarankan  agar anak diberi obat penurun panas bila anak
demam agar demam dapat terkendali sehingga kejang dapat dicegah. Selain
itu, dokter juga akan menyarankan untuk mengkompres anak dengan kain
basah untuk membantu mendinginkan anak.

(cfs/kidshealth.org)


-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:07 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] kejang


Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
Tgl 3 dec, jam  22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
memberikan susu.  Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya
langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
rumah tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah sakit.
Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan langsung
kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres... tapi
panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah tidak
kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para tim
medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
nangis lagi.
Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba denyut
nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat ikho.
Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah

RE: [balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik PSM Pakpahan
penglaman anak kami juga sering megalami kejang panas (stuip) sd umur 4 thn
dan tiap bulan kejadian, umumnya panas timbul krn radang tenggorokan atau
habis makan chiki, chitato atau sejenisnya dan oleh dokter anak kami, kami
disarankan menyediakan Stezolid tube yg 10 atau 20 ml (dimasukkan lewat
anus), termometer pasti, bawang merah parut + minyak telon untuk kompres.
Jadi kalau temp sdh mencapai 39*C langsung deh Stezolidnya saya masukkan
lewat anusnya, ttp jangan kaget penampilan anak spt org Fly 3 hr.

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:07 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] kejang
 
 
 Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
 masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
 Tgl 3 dec, jam  22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
 memberikan susu.  Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
 Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya
 langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
 rumah tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah
 sakit.
 Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan langsung
 kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres...
 tapi
 panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
 jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah tidak
 kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
 menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para tim
 medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
 khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
 nangis lagi.
 Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba denyut
 nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat
 ikho.
 Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
 Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
 demam.  Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu... Setelah
 seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
 diperbolehkan pulang.
 Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau
 dari
 makanan atau pernah jatuh.  Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
 jatuh.
 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
 ===
 Dear all ..
 
 Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu
 dia masih sehat..walaupun panas sedikit.
 Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia
 seperti kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac
 dan
 aku selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.
 
 Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil
 kedinginan tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah sakit.
 
 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
 
 
 thanks
 
 
 
 DISCLAIMER :
 
 The information contained in this communication (including any
 attachments) is privileged and confidential, and may be legally exempt
 from disclosure under applicable law. It is intended only for the specific
 purpose of being used by the individual or entity to whom it is addressed.
 If you are not the addressee indicated in this message (or are responsible
 for delivery of the message to such person), you must not disclose,
 disseminate, distribute, deliver, copy, circulate, rely on or use any of
 the information contained in this transmission.
 
 We apologize if you have received this communication in error; kindly
 inform the sender accordingly. Please also ensure that this original
 message and any record of it is permanently deleted from your computer
 system. We do not give or endorse any opinions, conclusions and other
 information in this message that do not relate to our official business.
 
 
 
 -
 
 DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita  Anak 2004-2005
 versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
 ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
 Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10
 paket merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung.
 Satu nomor ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap
 kategorinya. Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun
 Excelcom dengan tarif Rp 1.500. 
 
 -
  Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED

Re: [balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik Bambang . Suseno

Maaf ..sekalian mo tanya..kalu anak kita panas boleh tidak dikompres pake
air es? atau air biasa saja??

Best Regards,

Bams
PT. A V O N  Indonesia
Phone : (021)7801200 ext 4309
Fax  : (021)7800754



   
  [EMAIL PROTECTED]   

  scorpmale   To:   
[EMAIL PROTECTED]   
   cc:  
   
  15/12/2004 01:42 Subject:  Re: [balita-anda] 
kejang  
  PM
   
  Please respond to 
   
  balita-anda   
   

   

   




Stesolidnya yg 5 ml aja bu,  disimpennya  di kulkas buat persediaan.
Dikasihinnya cuma kalo si anak udh mulai mau kejang (biasanya udh agak2
kaku
badannya, n matanya agak ngelihat ke atas).

Yang paling penting sich kalau ngadepin anak yg sering kejang tuch harus
tenang ya. Pengalaman saya waktu irfan beberapa kali dulu tiap kali kejang
isteri saya malah nangis sendiri.  Bagusnya sich buat yg sdh punya riwayat
kejang (anak laki2 lebih 'beresiko' daripada anak perempuan dan juga ada
faktor ketutunannya juga dari ortu) supaya lebih waspada lagi kalu anaknya
panas. Kompres jangan berenti. Jangan sampe suhu badannya naik terus, terus
kejang.

rgrd

-Original Message-
From: PSM Pakpahan [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, December 15, 2004 12:40 PM
Subject: RE: [balita-anda] kejang


penglaman anak kami juga sering megalami kejang panas (stuip) sd umur 4
thn
dan tiap bulan kejadian, umumnya panas timbul krn radang tenggorokan atau
habis makan chiki, chitato atau sejenisnya dan oleh dokter anak kami, kami
disarankan menyediakan Stezolid tube yg 10 atau 20 ml (dimasukkan lewat
anus), termometer pasti, bawang merah parut + minyak telon untuk kompres.
Jadi kalau temp sdh mencapai 39*C langsung deh Stezolidnya saya masukkan
lewat anusnya, ttp jangan kaget penampilan anak spt org Fly 3 hr.

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:07 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] kejang


 Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
 masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
 Tgl 3 dec, jam  22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
 memberikan susu.  Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
 Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya
 langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
 rumah tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah
 sakit.
 Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan langsung
 kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres...
 tapi
 panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
 jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah
tidak
 kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
 menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para
tim
 medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
 khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
 nangis lagi.
 Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba
denyut
 nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat
 ikho.
 Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
 Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
 demam.  Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu...
Setelah
 seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
 diperbolehkan pulang.
 Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau
 dari
 makanan atau pernah jatuh.  Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
 jatuh.
 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
 ===
 Dear all ..

 Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya
itu
 dia masih sehat..walaupun panas sedikit.
 Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia
 seperti kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac
 dan
 aku

Re: [balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
Stesolidnya yg 5 ml aja bu,  disimpennya  di kulkas buat persediaan.
Dikasihinnya cuma kalo si anak udh mulai mau kejang (biasanya udh agak2 kaku
badannya, n matanya agak ngelihat ke atas).

Yang paling penting sich kalau ngadepin anak yg sering kejang tuch harus
tenang ya. Pengalaman saya waktu irfan beberapa kali dulu tiap kali kejang
isteri saya malah nangis sendiri.  Bagusnya sich buat yg sdh punya riwayat
kejang (anak laki2 lebih 'beresiko' daripada anak perempuan dan juga ada
faktor ketutunannya juga dari ortu) supaya lebih waspada lagi kalu anaknya
panas. Kompres jangan berenti. Jangan sampe suhu badannya naik terus, terus
kejang.

rgrd

-Original Message-
From: PSM Pakpahan [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, December 15, 2004 12:40 PM
Subject: RE: [balita-anda] kejang


penglaman anak kami juga sering megalami kejang panas (stuip) sd umur 4 thn
dan tiap bulan kejadian, umumnya panas timbul krn radang tenggorokan atau
habis makan chiki, chitato atau sejenisnya dan oleh dokter anak kami, kami
disarankan menyediakan Stezolid tube yg 10 atau 20 ml (dimasukkan lewat
anus), termometer pasti, bawang merah parut + minyak telon untuk kompres.
Jadi kalau temp sdh mencapai 39*C langsung deh Stezolidnya saya masukkan
lewat anusnya, ttp jangan kaget penampilan anak spt org Fly 3 hr.

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:07 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] kejang


 Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
 masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
 Tgl 3 dec, jam  22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
 memberikan susu.  Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
 Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya
 langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
 rumah tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah
 sakit.
 Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan langsung
 kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres...
 tapi
 panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
 jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah tidak
 kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
 menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para
tim
 medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
 khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
 nangis lagi.
 Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba denyut
 nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat
 ikho.
 Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
 Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
 demam.  Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu... Setelah
 seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
 diperbolehkan pulang.
 Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau
 dari
 makanan atau pernah jatuh.  Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
 jatuh.
 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
 ===
 Dear all ..

 Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu
 dia masih sehat..walaupun panas sedikit.
 Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia
 seperti kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac
 dan
 aku selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

 Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil
 kedinginan tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah
sakit.

 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja.\


 thanks



 DISCLAIMER :

 The information contained in this communication (including any
 attachments) is privileged and confidential, and may be legally exempt
 from disclosure under applicable law. It is intended only for the
specific
 purpose of being used by the individual or entity to whom it is
addressed.
 If you are not the addressee indicated in this message (or are
responsible
 for delivery of the message to such person), you must not disclose,
 disseminate, distribute, deliver, copy, circulate, rely on or use any of
 the information contained in this transmission.

 We apologize if you have received this communication in error; kindly
 inform the sender accordingly. Please also ensure that this original
 message and any record of it is permanently deleted from your computer
 system. We do not give or endorse any opinions, conclusions and other
 information in this message that do not relate to our official business

Re: [balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
Berdasarkan petunjuk Bapak Presiden, eh dsa-nya irfan yg dulu nanganin waktu
rawat inap, kompresnya pakai air hangat pak. Caranya, si irfan kita
telanjangin, terus ambil air anget, terus siapkan waslap (handuk kecil)
beberap buah dan dicelup-clupin ke air anget itu. diperes, terus ditempelin
di kening, pergelangan tangan, pangkal paha, leher, dan punggungnya sekali2
diusap pakai waslap yg udh dicelupin air anget ini.Beberapa menit sekali
waslap2 tsb kita celup ulang di air anget. Kalo airnya udh dingin, silahkan
siapkan air anget yg baru lagi. Begitu sterusnya. Dan ini sudah beberapa
kali saya lakukan pas irfan badannya panas. Seringnya sich kita semalaman
suntuk ngompres beliau ini.

rgrd
-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Cc: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, December 15, 2004 1:54 PM
Subject: Re: [balita-anda] kejang



Maaf ..sekalian mo tanya..kalu anak kita panas boleh tidak dikompres pake
air es? atau air biasa saja??

Best Regards,

Bams
PT. A V O N  Indonesia
Phone : (021)7801200 ext 4309
Fax  : (021)7800754



  [EMAIL PROTECTED]
  scorpmale   To:
[EMAIL PROTECTED]
   cc:
  15/12/2004 01:42 Subject:  Re: [balita-anda]
kejang
  PM
  Please respond to
  balita-anda






Stesolidnya yg 5 ml aja bu,  disimpennya  di kulkas buat persediaan.
Dikasihinnya cuma kalo si anak udh mulai mau kejang (biasanya udh agak2
kaku
badannya, n matanya agak ngelihat ke atas).

Yang paling penting sich kalau ngadepin anak yg sering kejang tuch harus
tenang ya. Pengalaman saya waktu irfan beberapa kali dulu tiap kali kejang
isteri saya malah nangis sendiri.  Bagusnya sich buat yg sdh punya riwayat
kejang (anak laki2 lebih 'beresiko' daripada anak perempuan dan juga ada
faktor ketutunannya juga dari ortu) supaya lebih waspada lagi kalu anaknya
panas. Kompres jangan berenti. Jangan sampe suhu badannya naik terus, terus
kejang.

rgrd

-Original Message-
From: PSM Pakpahan [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, December 15, 2004 12:40 PM
Subject: RE: [balita-anda] kejang


penglaman anak kami juga sering megalami kejang panas (stuip) sd umur 4
thn
dan tiap bulan kejadian, umumnya panas timbul krn radang tenggorokan atau
habis makan chiki, chitato atau sejenisnya dan oleh dokter anak kami, kami
disarankan menyediakan Stezolid tube yg 10 atau 20 ml (dimasukkan lewat
anus), termometer pasti, bawang merah parut + minyak telon untuk kompres.
Jadi kalau temp sdh mencapai 39*C langsung deh Stezolidnya saya masukkan
lewat anusnya, ttp jangan kaget penampilan anak spt org Fly 3 hr.

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:07 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] kejang


 Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
 masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
 Tgl 3 dec, jam  22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
 memberikan susu.  Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
 Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya
 langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
 rumah tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah
 sakit.
 Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan langsung
 kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres...
 tapi
 panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
 jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah
tidak
 kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
 menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para
tim
 medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
 khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
 nangis lagi.
 Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba
denyut
 nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat
 ikho.
 Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
 Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
 demam.  Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu...
Setelah
 seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
 diperbolehkan pulang.
 Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau
 dari
 makanan atau pernah jatuh.  Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
 jatuh.
 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
 ===
 Dear all ..

 Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya
itu
 dia

RE: [balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik Yanti
Pak Bambang,

kalo DSA-nya anak saya sih menyarankan kompres anak kalo sedang panas sebaik 
pakai air hangat ( suam2 kuku ) 

Maaf klo tdk membantu

Mama Dea



-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, December 15, 2004 1:49 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Cc: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] kejang



Maaf ..sekalian mo tanya..kalu anak kita panas boleh tidak dikompres pake
air es? atau air biasa saja??

Best Regards,

Bams
PT. A V O N  Indonesia
Phone : (021)7801200 ext 4309
Fax  : (021)7800754



   
  [EMAIL PROTECTED]   

  scorpmale   To:   
[EMAIL PROTECTED]   
   cc:  
   
  15/12/2004 01:42 Subject:  Re: [balita-anda] 
kejang  
  PM
   
  Please respond to 
   
  balita-anda   
   

   

   




Stesolidnya yg 5 ml aja bu,  disimpennya  di kulkas buat persediaan.
Dikasihinnya cuma kalo si anak udh mulai mau kejang (biasanya udh agak2
kaku
badannya, n matanya agak ngelihat ke atas).

Yang paling penting sich kalau ngadepin anak yg sering kejang tuch harus
tenang ya. Pengalaman saya waktu irfan beberapa kali dulu tiap kali kejang
isteri saya malah nangis sendiri.  Bagusnya sich buat yg sdh punya riwayat
kejang (anak laki2 lebih 'beresiko' daripada anak perempuan dan juga ada
faktor ketutunannya juga dari ortu) supaya lebih waspada lagi kalu anaknya
panas. Kompres jangan berenti. Jangan sampe suhu badannya naik terus, terus
kejang.

rgrd

-Original Message-
From: PSM Pakpahan [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, December 15, 2004 12:40 PM
Subject: RE: [balita-anda] kejang


penglaman anak kami juga sering megalami kejang panas (stuip) sd umur 4
thn
dan tiap bulan kejadian, umumnya panas timbul krn radang tenggorokan atau
habis makan chiki, chitato atau sejenisnya dan oleh dokter anak kami, kami
disarankan menyediakan Stezolid tube yg 10 atau 20 ml (dimasukkan lewat
anus), termometer pasti, bawang merah parut + minyak telon untuk kompres.
Jadi kalau temp sdh mencapai 39*C langsung deh Stezolidnya saya masukkan
lewat anusnya, ttp jangan kaget penampilan anak spt org Fly 3 hr.

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:07 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] kejang


 Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
 masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
 Tgl 3 dec, jam  22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
 memberikan susu.  Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
 Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya
 langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
 rumah tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah
 sakit.
 Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan langsung
 kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres...
 tapi
 panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
 jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah
tidak
 kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
 menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para
tim
 medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
 khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
 nangis lagi.
 Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba
denyut
 nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat
 ikho.
 Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
 Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
 demam.  Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu...
Setelah
 seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
 diperbolehkan pulang.
 Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau
 dari
 makanan atau pernah jatuh.  Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
 jatuh.
 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau

RE: [balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik Herman
maaf, kejang-kejang seperti yang dialami tsb sama nggak dengan stuip (cmiiw) ya 
?
alhamdulillah anak saya sampe sekarang (15 bulan) belum pernah kejang kalo lagi 
demam.
makanya perlu jaga-jaga nih.

salam
herman

-Original Message-
From: Kevin's Mum [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:46 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] kejang


Maaf ya susah lama nga ikutan nimbrung karena alasan tertentu tapi saya tau 
gimana stressnya kalau anak ngalami kejang, anak saya juga pernah kejang 2 kali 
dan mungkin pengalaman ini sedikit banyak dapat membantu.
 
Kevin, anak saya lumayan montok dan jarang sakit, bahkan di-imun pun tidak 
sampai demam. tetapi setelah umurnya masuk sekitar 15 bulan dia ngalamin kejang 
yang pertama jam 7 malam dan yang kedua subuh jam 3:30. 
kejang yang pertama memang badannya demam dan saya sedang dikantor sedangkan BS 
maupun mertua saya tidak memberitahukan saya kalau kevin demam sehingga 
malamnya suhunya semakin naik dan kejang tetapi kejang nya cepat berakhir.
kejang yang kedua, badannya tidak demam cuman sedikit lesu sewaktu mau bobo 
sehingga saya tetap menjaganya sampai pagi. yang kedua ini kejangnya 
berlangsung cukup lama dan lebih parah.
 
Dari kedua pengalaman itu yang saya pelajari adalah :
 
1. selalu waspada kalau kevin demam. biasanya kejang itu terjadi kalau demam 
atau suhu antara badan dan kepala tidak merata. perhatikan pada suhu brapa 
derajat anak biasanya kejang, usahakan suhu jangan sampai mencapai batas 
tersebut.
 
2. selalu sediakan sendok dengan gagang yang bukan semuanya stainless serta 
obat kejang dari dokter yang selalu saya simpan di kulkas (kulkas kecil saya 
siapkan di kamar).
 
3. pada saat kejang yang dilakukan agar kevin sadar dan kejangnya tidak terlalu 
lama adalah menekan telapak kakinya (dekat bagian jari kaki) sekuat mungkin 
sampai kevin menangis, biasanya ini cukup efektif. kalau terjadinya bukan 
dimalam hari badannya saya gosok dengan bawang merah dan minyak kayu putih 
sampai merah, kalau malam hari di kompres dengan air yang lebih dingin sedikit 
dari suhu badannya (jangan menggunakan kompress jelly yg biasanya disimpan 
dalam freezer karena kalau terlalu dingin bisa nyebabkan anak syok atau kaget 
juga sakit kepala, seperti minyak panas yg diberi air dingin) 

4. diskusikan dengan DSOGnya, minta dokter untuk memberi resep anti kejang 
untuk berjaga-jaga (sebisa mungkin obat ini jangan diberikan kalau suhu nya 
belum mencapai batas yg menghawatirkan, kalau demamnya masih jauh dibawah batas 
kejang, cukup beri penurun panas yg biasa dikonsumsi anak)
 
maaf ya kalau terlalu panjang, saya berharap semoga bisa membantu.
 
Restianni
 

[EMAIL PROTECTED] wrote:

Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
Tgl 3 dec, jam 22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
memberikan susu. Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan. Saya
langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
rumah tapi semua udah pada tutup. Dan kami langsung larikan kerumah sakit.
Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 . Dan langsung
kejang. Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres... tapi
panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah tidak
kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
menangis. Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para tim
medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
nangis lagi.
Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba denyut
nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat ikho.
Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
demam. Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu... Setelah
seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
diperbolehkan pulang.
Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau dari
makanan atau pernah jatuh. Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
jatuh.
Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
===
Dear all ..

Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu
dia masih sehat..walaupun panas sedikit.
Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia
seperti kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac dan
aku selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil

[balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik Theresia_Limbong

Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung baru
masuk kerja nih...setelah cuti panjang)
Tgl 3 dec, jam  22.30 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung
memberikan susu.  Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e.
Ternyata mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya
langsung khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat
rumah tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah sakit.
Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan langsung
kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres... tapi
panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah tidak
kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti
menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung para tim
medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan
khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya ikho
nangis lagi.
Saya sangat bahagia . padahal dokter sudah meraba raba denyut
nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat ikho.
Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat lemah.
Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun ikho tidak
demam.  Baru kali ini demam dan langsung kejang begitu... Setelah
seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan
diperbolehkan pulang.
Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa karena pergantian cuaca atau dari
makanan atau pernah jatuh.  Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
jatuh.
Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
===
Dear all ..

Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu
dia masih sehat..walaupun panas sedikit.
Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia
seperti kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac dan
aku selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil
kedinginan tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah sakit.

Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
penyebab, cara mencegah atau apa aja.\


thanks



DISCLAIMER :

The information contained in this communication (including any attachments) is 
privileged and confidential, and may be legally exempt from disclosure under 
applicable law. It is intended only for the specific purpose of being used by 
the individual or entity to whom it is addressed. If you are not the addressee 
indicated in this message (or are responsible for delivery of the message to 
such person), you must not disclose, disseminate, distribute, deliver, copy, 
circulate, rely on or use any of the information contained in this transmission.

We apologize if you have received this communication in error; kindly inform 
the sender accordingly. Please also ensure that this original message and any 
record of it is permanently deleted from your computer system. We do not give 
or endorse any opinions, conclusions and other information in this message that 
do not relate to our official business.



-

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita  Anak 2004-2005 
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10 paket 
merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung. Satu nomor 
ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap kategorinya. 
Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun Excelcom dengan 
tarif Rp 1.500. 

-
 Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


RE: [balita-anda] kejang

2004-12-14 Terurut Topik Lulu
Kalo masih bayi kompresnya jgn pake air dingin pak tapi air hangat. Dan bayi
jgn malah dibulen (he..he. Pake bhs dewa als sunda) pake baju tebal dan
hangat ...harusnya malahan pake baju biasa yg wajar..katanya ini malahan
mengganggu sirkulasi udara dr bodynya bayi keterangan lengkapnnya saya lupa
...saya baca di ayah bunda..moga2 bantu

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Wednesday, December 15, 2004 1:49 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Cc: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] kejang



Maaf ..sekalian mo tanya..kalu anak kita panas boleh tidak dikompres pake
air es? atau air biasa saja??

Best Regards,

Bams
PT. A V O N  Indonesia
Phone : (021)7801200 ext 4309
Fax  : (021)7800754


 

  [EMAIL PROTECTED]

  scorpmale   To:
[EMAIL PROTECTED]   
   cc:

  15/12/2004 01:42 Subject:  Re: [balita-anda]
kejang  
  PM

  Please respond to

  balita-anda

 

 





Stesolidnya yg 5 ml aja bu,  disimpennya  di kulkas buat persediaan.
Dikasihinnya cuma kalo si anak udh mulai mau kejang (biasanya udh agak2 kaku
badannya, n matanya agak ngelihat ke atas).

Yang paling penting sich kalau ngadepin anak yg sering kejang tuch harus
tenang ya. Pengalaman saya waktu irfan beberapa kali dulu tiap kali kejang
isteri saya malah nangis sendiri.  Bagusnya sich buat yg sdh punya riwayat
kejang (anak laki2 lebih 'beresiko' daripada anak perempuan dan juga ada
faktor ketutunannya juga dari ortu) supaya lebih waspada lagi kalu anaknya
panas. Kompres jangan berenti. Jangan sampe suhu badannya naik terus, terus
kejang.

rgrd

-Original Message-
From: PSM Pakpahan [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Wednesday, December 15, 2004 12:40 PM
Subject: RE: [balita-anda] kejang


penglaman anak kami juga sering megalami kejang panas (stuip) sd umur 4
thn
dan tiap bulan kejadian, umumnya panas timbul krn radang tenggorokan 
atau habis makan chiki, chitato atau sejenisnya dan oleh dokter anak 
kami, kami disarankan menyediakan Stezolid tube yg 10 atau 20 ml 
(dimasukkan lewat anus), termometer pasti, bawang merah parut + minyak 
telon untuk kompres. Jadi kalau temp sdh mencapai 39*C langsung deh 
Stezolidnya saya masukkan lewat anusnya, ttp jangan kaget penampilan 
anak spt org Fly 3 hr.

 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Wednesday, December 15, 2004 11:07 AM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] kejang


 Iya nih... sharing seputar kejang yoo.(sorry baru nimbrung 
 baru masuk kerja nih...setelah cuti panjang) Tgl 3 dec, jam  22.30 
 putraku Yerikho nangis seperti biasa saya langsung memberikan susu.  
 Tapi kemudian saya lihat dia ngeden seperti mau e'e. Ternyata 
 mencret... dan kemudian susu yang diminum dimuntahkan.  Saya langsung 
 khawatir dan membawa ikho malam itu juga ke dr. praktek dekat rumah 
 tapi semua udah pada tutup.  Dan kami langsung larikan kerumah sakit.
 Kemudian jam 4.30 paginya badannya semakin panas 390 .  Dan langsung
 kejang.  Kemudian oleh pihak medis ikho ditelanjangi dan di kompres...
 tapi
 panas tidak turun dan ikho kejang lagi sampai hampir 10 x dalam waktu 3
 jam.. sampai pada puncaknya mungkin ikho sudah capek, dia sudah
tidak
 kuat lagi, kejang sampai membiru seluruh badannya dan dia berhenti 
 menangis.  Saya dan suami langsung nangis menjerit jerit.. untung 
 para
tim
 medis dan dokter bertindak cepat... langsung dibawa keruang perawatan 
 khusus dan dadanya dipompa oksigen sampai 10 menit akhirnya 
 ikho nangis lagi. Saya sangat bahagia . 
 padahal dokter sudah meraba raba
denyut
 nadinya ikho.. Tapi Puji Tuhan, keselamatan diberikanNYA buat 
 ikho. Akhirnya ikho dioksigen seharian karena kondisinya sangat 
 lemah. Selama ini ikho tidak pernah demam, bahkan diimunisasi pun 
 ikho tidak demam.  Baru kali ini demam dan langsung kejang 
 begitu...
Setelah
 seminggu dirumah sakit, tanggal 11 dec ikho dinyatakan sehat dan 
 diperbolehkan pulang. Saya juga tidak tahu apa penyebabnya, apa 
 karena pergantian cuaca atau dari
 makanan atau pernah jatuh.  Tapi saya tanya Pengasuhnya tidak pernah
 jatuh.
 Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
 penyebab, cara mencegah atau apa aja.\
 ===
 Dear all ..

 Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya
itu
 dia masih sehat..walaupun panas sedikit.
 Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 
 dia seperti kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku 
 matikan ac dan aku selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu 
 dia kembali tidur.

 Jam setengah empat pagi dia nangis, dan

[balita-anda] kejang

2004-12-09 Terurut Topik Dahlia
Dear all ..

Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu dia 
masih sehat..walaupun panas sedikit. 
Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia seperti 
kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac dan aku 
selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil kedinginan 
tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah sakit.

Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh, penyebab, 
cara mencegah atau apa aja.\


thanks


[balita-anda] kejang

2004-12-09 Terurut Topik Evi Eryani

Return Receipt
   
Your  [balita-anda] kejang 
document   
:  
   
was   Evi Eryani/TAX/JIEP/PAMA 
received   
by:
   
at:   12/10/2004 10:00:10  
   




RE: [balita-anda] kejang

2004-12-09 Terurut Topik Sekr. RM Jatim (Sulistyawati)
 sebagai tindakan pencegahan pada anak-anak
yang sering mengalami kejang demam. Tetapi hal ini sekarang sudah jarang
dilakukan. 
Kepada anak-anak yang cenderung mengalami kejang demam, pada saat mereka
menderita demam, bisa diberikan diazepam (baik yang melalui mulut maupun
melalui rektal).
 

Sulis
PT. BENTOEL PRIMA
Jl. Susanto 2 A Malang
Phone : 0341-359621-20
Fax : 0341-359621
E-mail : [EMAIL PROTECTED] mailto:[EMAIL PROTECTED]  


-Original Message-
From: Dahlia [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, December 10, 2004 9:34 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] kejang


Dear all ..

Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu
dia masih sehat..walaupun panas sedikit. 
Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia
seperti kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac dan
aku selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil
kedinginan tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah sakit.

Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh, penyebab,
cara mencegah atau apa aja.\


thanks

-

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita  Anak 2004-2005 
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10 paket 
merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung. Satu nomor 
ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap kategorinya. 
Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun Excelcom dengan 
tarif Rp 1.500. 

-
 Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] kejang

2004-12-09 Terurut Topik Permata . Sari

Dear Mbak Dahlia,

Anak sepupuku (Amalia, 10 bulan) juga pernah kejang (pas kebetulan lagi main
dirumahku),,
waktu itu dia lagi nangis sebentar terus tiba2 langsung kejang,matanya
terbelalak keatas
(padahal sebelumnya sehat walafiat, lagi main  ketawa/i sama BS nya),
langsung mamaku masukin tangannya ke dalam mulut Amalia, katanya sih biar
mulutnya ga terkunci,
terus dibaringin ditempat yg datar, tapi ga lama dia sadar, terus jadi kayak
orang pusing, mungkin lemes kali ya...

Dan kejadian itu berulang sampai 3x, kata DSA nya ga apa2,
akhirnya diperiksa ke RS. Pertamina, dan harus menjalani Rontgen Kepala
(istilahnya apa ya ?),
ternyata hasilnya Amalia menderita penyempitan pada pembuluh darah dikepala
(mungkin kalo orang dewasa disebut ayan)
tapi setelah beberapa kali berobat  dirawat di RS. Pertamina, Alhamdullilah
Amalia dinyatakan sembuh total,
dan sekarang sudah kelas 2 SD, sehat, lincah  centil..

jadi kesimpulanku, mbak bisa cari second opinion,
mumpung belum parah, kasihan Athiyya ..

Sorry kalo ndak membantu...
Salam,
Ari





  

  

  




Dear all ..

Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu dia
masih sehat..walaupun panas sedikit.
Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia seperti
kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac dan aku selimuti
dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil kedinginan
tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah sakit.

Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh, penyebab,
cara mencegah atau apa aja.\


 thanks





-

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita  Anak 2004-2005 
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10 paket 
merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung. Satu nomor 
ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap kategorinya. 
Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun Excelcom dengan 
tarif Rp 1.500. 

-
 Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] kejang

2004-12-09 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
 your child arrives at the emergency
room, a doctor may order medication administered either through your child’s
rectum or intravenously to stop the seizure.

It’s possible that the doctor will want your child to stay in the hospital
briefly for further observation.  But a hospital stay isn’t always
necessary.

PREVENTION

If your child is susceptible to febrile seizures, it may be possible to
prevent these seizures by taking quick  action to control fever when your
child has an illness.

Most of the time, a febrile seizure occurs during the first day of an
illness.  By giving your child acetaminophen (Tylenol, others) or ibuprofen
(Advil, Motrin, others) at the first indication of fever, you may reduce the
chance of a febrile seizure.  But don’t give aspirin to children.  Aspirin
may trigger a rare but potentially fatal disorder known as Reye’s syndrome.
Also, don’t bundle up your child too much at night, and make sure your child
drinks plenty of fluids.

It also is possible to prevent febrile seizures by having your child take a
prescription anticonvulsant medication until age 3 or 4.  However, doctors
rarely prescribe these medications because most febrile seizures are
harmless and most children outgrow them without any problems.

Medicatons that prevent seizures have drawbacks.  Anticonvulsant medications
such as valproic acid (Depakene) and divalproex (Depakote) are effective in
preventing febrile seizures, but they carry a significant risk of serious
side effects in young children.  Children who have frequent or prolonged
febrile seizures might benefit from preventive treatment with oral or rectal
diazepam (Valium, Diastat).

SELF-CARE

Although febrile seizures are usually harmless, these steps can help your
child avoid injury during the seizure:

· Place your child on his or her side, somewhere where they won’t
fall.

· Stay close beside to watch and comfort your child

· Remove any hard or sharp objects near your child

· Loosen tight or restrictive clothing

· Don’t restrain your child or interfere with your child’s movements

· Don’t attempt to put anything in your child’s mouth

Within 1 to 2 hours of a febrile seizure, many children are back on their
feet, running around the doctor’s office or playing safely at home.  By
staying calm, observing your child and knowing when to call the doctor, you’
re doing everything that’s needed to take care of your child.


-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Friday, December 10, 2004 10:28 AM
Subject: Re: [balita-anda] kejang



Dear Mbak Dahlia,

Anak sepupuku (Amalia, 10 bulan) juga pernah kejang (pas kebetulan lagi
main
dirumahku),,
waktu itu dia lagi nangis sebentar terus tiba2 langsung kejang,matanya
terbelalak keatas
(padahal sebelumnya sehat walafiat, lagi main  ketawa/i sama BS nya),
langsung mamaku masukin tangannya ke dalam mulut Amalia, katanya sih biar
mulutnya ga terkunci,
terus dibaringin ditempat yg datar, tapi ga lama dia sadar, terus jadi
kayak
orang pusing, mungkin lemes kali ya...

Dan kejadian itu berulang sampai 3x, kata DSA nya ga apa2,
akhirnya diperiksa ke RS. Pertamina, dan harus menjalani Rontgen Kepala
(istilahnya apa ya ?),
ternyata hasilnya Amalia menderita penyempitan pada pembuluh darah dikepala
(mungkin kalo orang dewasa disebut ayan)
tapi setelah beberapa kali berobat  dirawat di RS. Pertamina,
Alhamdullilah
Amalia dinyatakan sembuh total,
dan sekarang sudah kelas 2 SD, sehat, lincah  centil..

jadi kesimpulanku, mbak bisa cari second opinion,
mumpung belum parah, kasihan Athiyya ..

Sorry kalo ndak membantu...
Salam,
Ari











Dear all ..

Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu
dia
masih sehat..walaupun panas sedikit.
Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia
seperti
kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac dan aku
selimuti
dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil
kedinginan
tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah sakit.

Please sharingnya mengenai kejang ini dong, informasi apa aja deh,
penyebab,
cara mencegah atau apa aja.\


 thanks





-

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita  Anak 2004-2005
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10
paket merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung.
Satu nomor ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap
kategorinya. Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun
Excelcom dengan tarif Rp 1.500.

-
 Kirim bunga, buket balon atau

Re: [balita-anda] kejang

2004-12-09 Terurut Topik Sylvia Radjawane
Hi mbak Dahlia,
Bagaimana kabar Athiyya?  Semoga sudah membaik sekarang.
 
Baca dari e-mail nya mbak, apa benar Athiyya kejang/kejang demam?  Seperti 
artikel yang sudah diposting oleh parents lain, ciri-cirinya kejang itu di 
antaranya: tangan dan kaki kaku dan mengejang, bola mata mendelik ke atas, dan 
hilang kesadaran.  Dan kalau kejang demam selalu diawali dengan demam tinggi 
(yang bisa saja dimulai dari yang 'hangat'/suhu 38 der. C terus menanjak dengan 
sangat cepat/sekitar 40 der. C). Mungkin menggigil kedinginan sambil menangis 
belum termasuk kategori kejang. Suhu sekitar 40 der. C memang bisa buat anak 
seperti tidak sadar, mimisan, mengigau, menggigil, rewel berat, menangis, dll 
-- tapi tidak kejang. 
Sempat diukur suhu-nya, mbak?  Atau tidak ada demam tinggi sama sekali? Kalau 
tidak ada demam sama sekali, memang perlu penanganan medis untuk mengetahui 
penyebabnya.
 
Cukup lama juga Athiyya dirawat di RS, ya mbak.  Apa memang ada indikasi 
penyakit lainnya selain kemungkinan kejang tadi atau ada pemeriksaan dengan 
scan?
 
Untuk mengantisipasi kejadian berulang nanti, setiap Athiyya mengalami demam 
ringan, mbak atau orang di rumah bisa monitor khususnya peningkatan suhunya.  
Siap sedia selalu termometer, obat penurun panas (mis. jenis Paracetamol), 
kompres air hangat dan kalau perlu catat data suhunya setiap kali mengukur 
dengan termometer.  Dari data itu kita bisa kira-kira tahu pola kenaikan suhu 
tubuh anak saat demam atau kapa kira-kira dia ada di 'ambang kejang'.  
 
Biasanya kalau memang dokter mendiagnosa Athiyya mengalami kejang demam, beliau 
mungkin membekali mbak dengan resep obat stesolid (obat anti kejang). Siap 
sedia obat ini dan hanya berikan kalau anak memang menunjukkan gejala akan 
kejang.  Biasanya setelah diberikan obat ini, anak agak lemas karena obat tsb. 
mengandung diazepam (untuk melemaskan otot).
 
Nggak perlu cemas, mbak.  Kejang demam memang cukup umum untuk anak balita.  
Jika tidak sering kejadiannya, atau saat kejang berlangsungnya lama, atau dalam 
kurun waktu 24 jam kejangnya berulang, seharusnya yang seperti itu hanya 
bersifat temporer dan akan hilang setelah anak semakin besar.  Kalau mau 
imunisasi, jangan lupa beri tahu dokter untuk history ini, kalau belum tuntas 
seri imunisasi DPT-nya, bisa minta yang DPaT (yang efek demamnya minimum).
Yang penting, lakukan pencegahan saat anak sedang demam agar tidak demamnya 
tidak terlalu tinggi.
 
Salam manis buat Athiyya, ya mbak,
Sylvia - Jovan's mum
 
 


Dahlia [EMAIL PROTECTED] wrote:

Hari senin kemarin, anakku athiyya 20 bulan kejang, padahal siang nya itu dia 
masih sehat..walaupun panas sedikit. 
Sorenya dia berenang dan mulai jam 6 sampai 10 malam tidur. Jam 12 dia seperti 
kedinginan, aku pikir ac nya terlalu dingin lalu aku matikan ac dan aku 
selimuti dia dan dia nya minum susu. Setelah itu dia kembali tidur.

Jam setengah empat pagi dia nangis, dan kemudian seperti menggigil kedinginan 
tapi ga sadar. Dan selama 4 hari harus di rawat di rumah sakit.

Please sharingnya mengenai kejang ini dong, 

deleted


-
Do you Yahoo!?
 Yahoo! Mail - Helps protect you from nasty viruses.

[balita-anda] Kejang Pada Anak

2004-08-25 Terurut Topik Ayu_Samantha
Saya postingkan dari pediatrik.com

 

Rabu, 24-April-2004 20:43 WIB 


Kejang Pada Anak


 

Kejang disebabkan oleh pelepasan hantaran listrik yang abnormal di otak.
Gejala-gejala yang timbul dapat bermacam-macam tergantung pada  bagian
otak yang terpengaruh, tetapi umumnya kejang berkaitan dengan suatu
sensasi aneh, kekakuan otot yang tidak terkendali, dan hilangnya
kesadaran.

 

Kejang dapat terjadi akibat adanya kelainan medis. Rendahnya kadar gula
darah, infeksi, cedera kepala, keracunan, atau overdosis obat-obatan
dapat menyebabkan kejang. Selain itu, kejang juga dapat disebabkan oleh
tumor otak atau kelainan saraf lainnya. Kurangnya oksigen ke otak juga
dapat menyebabkan kejang. Pada beberapa kasus, penyebab kejang mungkin
tidak diketahui. Kejang yang terjadi berulang mungkin merupakan suatu
indikasi akan adanya suatu kondisi kronik yang dikenal sebagai epilepsi.

 

Kejang demam merupakan kejang yang cukup sering dijumpai pada anak-anak
yang berusia dibawah 5 tahun. Kejang demam dapat timbul bila seorang
anak mengalami demam tinggi, biasanya suhu tubuh meningkat dengan cepat
mencapai 39 derajat Celsius atau lebih. Walaupun hal ini sangat
mengkhawatirkan bagi orang tua, kejang seperti ini umumnya terjadi
singkat dan jarang menimbulkan masalah, kecuali bila demam yang terjadi
berkaitan dengan infeksi serius seperti meningitis. Anak yang mengalami
kejang demam tidak mempunyai kecenderungan untuk mengalami epilepsi.

 


Apa Yang harus Dilakukan


Anak yang mengalami kejang harus dibaringkan di tempat yang aman agar
tidak ada kemungkinan jatuh. Jauhkan benda-benda disekitarnya agar tidak
mengganggu. Longgarkan pakaiannya di sekitar kepala dan leher.
Hati-hati bila memasukkan benda-benda di antara gigi anak karena benda
tersebut dapat masuk dan membuntu jalan nafas anak. Jangan menahan
gerakan-gerakan anak seperti memegangi tangan atau kakinya. Segera
miringkan anak apabila kejang telah berhenti. 

Selain itu segera hubungi dokter terutama bila:

- anak tampak kesulitan bernafas

- anak tampak berwarna kebiruan

- anak mengalami cedera pada kepalanya

- anak tampak sakit

- anak memiliki suatu penyakit bawaan yang mungkin
membahayakan seperti kelainan jantung

- anak sebelumnya dicurigai telah menelan zat-zat
tertentu yang dapat menyebabkan keracunan 

Jika anak tampak bernafas dengan normal dan kejang hanya terjadi
beberapa menit saja, anda dapat menghubungi dokter setelah kejang
selesai. Jika seorang anak baru sekali mengalami kejang, segera hubungi
dokter bila hal ini terjadi. Sedangkan bila seorang anak sebelumnya
pernah mengalami kejang, hubingi dokter bila kejang terjadi lebih dari 5
menit, atau bila kejang yang timbul lain dari kejang yang biasanya
timbul.

Umumnya setelah kejang, anak akan tidur dengan nyenyak. Periode ini
merupakan suatu periode yang dikenal sebagai periode postictal. Hal ini
merupakan hal yang normal, dan sebaiknya anak tidak usah berusaha
dibangunkan. Jangan memberikan makan atau minum kepada anak bila anak
belum benar-benar terbangun dan sadar.

Bila anak memang dinyatakan mengalami kejang demam oleh dokter, umumnya
dokter akan menyarankan  agar anak diberi obat penurun panas bila anak
demam agar demam dapat terkendali sehingga kejang dapat dicegah. Selain
itu, dokter juga akan menyarankan untuk mengkompres anak dengan kain
basah untuk membantu mendinginkan anak.

(cfs/kidshealth.org)

 

  

 



RE: [balita-anda] kejang demam (stuip)

2004-08-16 Terurut Topik Mira Martanti
Wah, apa emang ada hubungan antara stuip sama jurusan
pendidikan anak? Kayaknya kok gak ada, ya Pak.
Buktinya adik saya (maaf, bukannya sombong) dari bayi
paling sering masuk rumah sakit, dan sering stuip
juga. Pernah sampe nafasnya berhenti dan kulitnya udah
biru.
Ternyata setelah gede dia pinter kok, bisa masuk SMA
favorit di Bandung dan ambil jurusan A1. Di tempat
bimbingan belajar pun dapet rangking 10 besar. Waktu
SPMB kemaren, dia coba ikut ujian di UGM, STT Telkom,
dan ITB, Alhamdulillah diterima tiga-tiganya, di
jurusan teknik semua. 
Jadi, jangan takut ya, Pak... Insya Allah kalo
stuipnya tidak berkaitan dengan kelainan di otaknya,
saya rasa sih gak berpengaruh ke intelejensinya.

Tapi kalo soal masuk jurusan IPA atau IPS kan
tergantung kesukaan anak, Pak. Banyak kok anak pinter
yang memang sengaja ambil jurusan IPS karena dia suka
dengan bidang studi itu, atau memang dia berbakat di
ilmu-ilmu sosial.


--- PSM Pakpahan [EMAIL PROTECTED]
wrote:

 yaaa...nggak gituu tha mbak...??? mrovokasra
 ilok...
 
  -Original Message-
  From:   intan dima [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
  Sent:   Monday, August 16, 2004 12:44 PM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject:Re: [balita-anda] kejang demam (stuip)
  
  ehhehe, jgn jgn anak sos yg sekarang bekasnya
 anak2 stuip yah pak ehhehhe
  
  
  intan
  *anaksostapigakpernahstuip*
  
  
  - Original Message - 
  From: PSM Pakpahan
 [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Monday, August 16, 2004 12:40 PM
  Subject: [balita-anda] kejang demam (stuip)
  
  
   seberapa jauh stuip (kejang demam) pada bayi
 bisa berpengaruh saat
  dewasa
   nanti / gangguan inetelensianya /
   dan apa pasti masuk SMA IPS gituuu...pls ..help
 me..
   
   Regards,
   psm pakpahan
   
  
  
  
 

-
   Kirim bunga, buket balon atau cake,
 klik,http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.com
   Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  
  
 The information contained in this e-mail is intended
 only for the individual
 or entity to whom it is addressed.  Its contents
 (including any attachments)
 are confidential and may contain privileged
 information.
 
 If you are not an intended recipient you must not
 use, disclose,
 disseminate, copy or print its contents.  If you
 receive this e-mail in
 error, please delete and destroy the message and
 notify the sender by reply
 e-mail.
 
 

-
  Kirim bunga, buket balon atau cake,
 klik,http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.com
  Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 




__
Do you Yahoo!?
Yahoo! Mail - 50x more storage than other providers!
http://promotions.yahoo.com/new_mail

-
 Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] kejang

2003-03-11 Terurut Topik Yeni Suryasusanti
Jadwal Dr. Ferdy Harahap di RS Harapan Kita :
Setiap pagi  Senin s.d Jumat mulai jam 08.00 di Poli 127
Setiap sore Kamis pk 17.00 s.d 19.00 di Bagian Dokter Spesialis Anak

Untuk jelasnya, bisa telp ke RS Harapan Kita di 566-8284

- Original Message -
From: Poppy [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, March 11, 2003 2:43 PM
Subject: Re: [balita-anda] kejang


 Thanks mbak yeni,
 kalau bleh bantu ada yang tau ga ya jadwal Dr.Ferdy di Harapan Kita

 - Original Message -
 From: Yeni Suryasusanti [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, March 11, 2003 1:51 PM
 Subject: Re: [balita-anda] kejang


  Anak saya (Ifan 2th 4 bln) juga ditangani oleh Dr. Ferdy Harahap dari
 mulai
  lahir sampai sekarang, tapi jadwal prakteknya di RS Harapan Kita. Memang
  kalau sore dia di Bintaro. Berkat Dr Ferdy keterlambatan Ifan dalam hal
  bicara dan konsentrasi dapat diketahui lebih dini, dan dia kasih rujukan
 ke
  Poli Tumbuh Kembang. Menurut saya, Dr Ferdy sudah bagus kog...
 
  - Original Message -
  From: Poppy [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Monday, March 10, 2003 4:40 PM
  Subject: [balita-anda] kejang
 
 
   Duh mbak Dewi
   thanks loh buat sarannya, ngebantu banget nih...
  
   untuk Netters yang lain, mohon informasinya dong untuk anak yang
kejang
   biasanya sampai umur berapa???untuk DSA di RS Bintaro yang paling
bagus
   siapa yah?biasanya saya dengan Dr. Ferdy Harahap, tapi saya butuh
second
   opinion, ada yang bisa bantu ga?soalnya kemaren anak saya yang besar
  sakit,
   berhubung DSAnya ga ada, saya ke Dr.Lola (DSA juga) tapi saya kurang
 sreg
   kayaknya ngga helpful banget, judes lagi (ups sorry).  Terima kasih
   sebelumnya
  
  
   - Original Message -
   From: Dewi Angga [EMAIL PROTECTED]
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Sent: Monday, March 10, 2003 3:16 PM
   Subject: Re: [balita-anda] Ulang tahun anak
  
  
Hi Ibu Poppy,
   
Mudah-mudahan saya reply-nya ngga telat..
Kalo ngga ya mudah-mudahan bermanfaat untuk yang lain :
   
Sebenernya buat ngerencanain pesta ultah anak sangat
tergantung sama budget kita juga.
Kalo budget lumayan, variasi menu dan acara bisa lebih
bervariasi.
   
Untuk contoh pesta ultah anak usia 7 tahun :
   
Menu makanan (Pilih) :
1. Mie goreng telur puyuh
2. Sate Sosis (sosis dibuat 2 macam : ayam dan sapi
ditusuk pake tusuk sate diseling sama nenas dan cabe
paprika)
3. Kentang goreng
4. Ayam goreng kentucky (bumbunya bisa dibeli di
supermarket)
5. Nasi kuning variasi (piring untuk setiap anak bisa
dihias sama daun pisang/alas), perkedelnya dihias sama
tusuk gigi yang ada bendera-nya. Lauk nasi kuning :
perkedel, ayam goreng, telur dadar, kering tempe, irisan
tomat/timun + daun kemangi, abon.
6. Nasi goreng : bisa dikasih sosis, ayam, kacang polong,
jagung, wortel, atau sesuai selera.
7. Corn Soup yang dimakan sama Garlic Bread
8. Baso Tahu (untuk bumbu kacang jangan terlalu pedas)
   
Minuman (pilih ):
1. Punch : nenas diblender (1 buah) campur sama sprite, 4
sdm sunquick dan 1 kaleng fruit cocktail
2. Sirup melon campur sama nata de coco atau agar-agar
yang diparut.
3. Es Teler
   
Snack (Pilih) :
1. Potato Chips
2. Puding (Coklat, Buah atau Vanilla)
3. Agar agar Nutri jelly
4. Jacob Crackers
5. Aneka Permen ( beli 3 macam dan beraneka warna kemudian
dicampur)
   
Lain-lain :
1. Taart ulang tahun (jangan lupa lilinnya, soalnya banyak
yang sering kelupaan beli lilinnya)
2. Tissue yang bergambar happy birthday
3. Gelas plastik
4. Balon yang tanpa/bergagang
5. Topi ulang tahun
   
Souvenir :
Untuk souvenir bisa variasi dari yang mahal sampai yang
murah, misalnya :
1. campuran coklat Oreo, permen, Loli pop,  crackers dan
minuman dus (ultra, jus buah), agar-agar jelly
2. mug
3. tempat pensil
   
Permainan :
1. Main saputangan yang dipegang bergilir diiringi lagu,
saat lagu dimatikan , yang pegang saputangan terakhir
disuruh nyanyi.
2. Main game : suruh ngeja kata yang sulit
secepat-cepatnya.
   
Untuk permainan ada yang mau nambahkan ?
   
Demikian share saya semoga bermanfaat...
   
Salam,
   
Magali's Mom
   
   
  
 -
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
   
   
  
  
  
   -
Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
  
  
  
  
 
 
 
  -
   Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
   Info balita, http

Re: [balita-anda] Kejang Demam

2003-03-11 Terurut Topik Rosmaida Haloho


Siti Aida wrote:

 KEJANG-KEJANG
 Topik:Pertolongan Pertama
 

 infokes.com

 Kejang adalah istilah awam untuk konvulsi, yaitu suatu seri gerakan otot yang tidak 
 terkontrol secara tiba-tiba dan kuat. Anak-anak kecil dengan demam tinggi ( 39 
 derajat C ke atas) bisa timbul kejang. Meskipun kelihatan sangat mengkhawatirkan 
 tetapi kejang yang menyertai demam biasanya tidak berbahaya. Tetapi penting sekali 
 untuk segera menurunkan panas supaya mencegah kejang-kejang dan kerusakan otak.
 Gejala-gejala
 Tidak sadar, mata membalik ke atas.
 Kedua kaki dan tangan kaku kemudian timbul gerakan-gerakan kejut yang kuat dan 
 kejang-kejang selama 5 menit.
 Pada beberapa kasus tidak bisa mengontrol pengeluaran buang air besar/kecil.

 Setelah sadar, penderita mungkin muntah, gelisah/mengantuk, atau tidur. Setelah 
 bangun, penderita normal kembali.

 Komplikasi
 Cedera fisik.
 Tertelan cairan muntah sendiri.
 Kerusakan otak, bila kejang-kejang terlalu lama atau sering.
 Penyebab umum
 Panas tinggi.
 Epilepsi (kecenderungan untuk terkena serangan kejang yang berulang), yang mungkin 
 disebabkan oleh penyebab yang tidak diketahui, jaringan parut pada otak karena 
 cedera kepala atau tumor otak.

 Yang dapat anda lakukan
 Penolong :
 Pindahkan benda-benda tajam/keras dari sekitar penderita untuk mencegah cedera.
 Penderita jangan ditahan/diikat, atau gigitkan suatu benda diantara giginya (jarang 
 sekali penderita kejang menggigit lidah sendiri).
 Ketika kejang berhenti, miringkan penderita supaya tidak menelan cairan muntahnya 
 sendiri. Jangan memberikan minuman/makanan segera setelah berhenti kejang.

 Setelah kejang, bila ada demam, kompres selama 15 menit atau sampai suhu tubuh 
 kurang dari 38 derajat C.
 Bawa ke dokter bila penderita anak-anak, atau kejang untuk pertama kali.
 Panggil dokter/ambulan terdekat bila kejang-kejang lebih dari 15 menit.

 Tindakan dokter anda
 Mengobati dengan suntikan penenang (tranquilizer).
 Menentukan penyebab.
 Merujuk ke rumah sakit bila diperlukan.

 Pencegahan
 Cegah demam tinggi pada anak-anak, dengan cara memberikan obat demam dan kompres 
 hangat selama 15 menit bila demam mencapai 38.5 derajat C atau lebih.
 Penderita epilepsy harus minum obat menurut resep dokter secara teratur.

  BSI, Finance [EMAIL PROTECTED] wrote:Moms,

 Mau ikutan juga
 Kalau anak 'step' karena panasnya terlalu tinggi bagaimana cara menanganinya
 yah ?
 Kebayang belum paniknya lagi
 Katanya ada yg saranin di balur pake alkohol, bener ngga sih ?
 Mungkin ada yg punya pengalaman and bisa sharing.

 Salam
 Mama Arum

 -
 Do you Yahoo!?
 Yahoo! Tax Center - forms, calculators, tips, and more


-
 Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Kejang Demam

2003-03-10 Terurut Topik Siti Aida

KEJANG-KEJANG
Topik:Pertolongan Pertama

 
infokes.com
 
Kejang adalah istilah awam untuk konvulsi, yaitu suatu seri gerakan otot yang tidak 
terkontrol secara tiba-tiba dan kuat. Anak-anak kecil dengan demam tinggi ( 39 derajat 
C ke atas) bisa timbul kejang. Meskipun kelihatan sangat mengkhawatirkan tetapi kejang 
yang menyertai demam biasanya tidak berbahaya. Tetapi penting sekali untuk segera 
menurunkan panas supaya mencegah kejang-kejang dan kerusakan otak.
Gejala-gejala
Tidak sadar, mata membalik ke atas.
Kedua kaki dan tangan kaku kemudian timbul gerakan-gerakan kejut yang kuat dan 
kejang-kejang selama 5 menit.
Pada beberapa kasus tidak bisa mengontrol pengeluaran buang air besar/kecil.


Setelah sadar, penderita mungkin muntah, gelisah/mengantuk, atau tidur. Setelah 
bangun, penderita normal kembali.


Komplikasi
Cedera fisik.
Tertelan cairan muntah sendiri.
Kerusakan otak, bila kejang-kejang terlalu lama atau sering.
Penyebab umum
Panas tinggi.
Epilepsi (kecenderungan untuk terkena serangan kejang yang berulang), yang mungkin 
disebabkan oleh penyebab yang tidak diketahui, jaringan parut pada otak karena cedera 
kepala atau tumor otak.

Yang dapat anda lakukan
Penolong :
Pindahkan benda-benda tajam/keras dari sekitar penderita untuk mencegah cedera.
Penderita jangan ditahan/diikat, atau gigitkan suatu benda diantara giginya (jarang 
sekali penderita kejang menggigit lidah sendiri).
Ketika kejang berhenti, miringkan penderita supaya tidak menelan cairan muntahnya 
sendiri. Jangan memberikan minuman/makanan segera setelah berhenti kejang.


Setelah kejang, bila ada demam, kompres selama 15 menit atau sampai suhu tubuh kurang 
dari 38 derajat C.
Bawa ke dokter bila penderita anak-anak, atau kejang untuk pertama kali.
Panggil dokter/ambulan terdekat bila kejang-kejang lebih dari 15 menit.


Tindakan dokter anda
Mengobati dengan suntikan penenang (tranquilizer).
Menentukan penyebab.
Merujuk ke rumah sakit bila diperlukan.


Pencegahan
Cegah demam tinggi pada anak-anak, dengan cara memberikan obat demam dan kompres 
hangat selama 15 menit bila demam mencapai 38.5 derajat C atau lebih.
Penderita epilepsy harus minum obat menurut resep dokter secara teratur. 


 BSI, Finance [EMAIL PROTECTED] wrote:Moms,

Mau ikutan juga
Kalau anak 'step' karena panasnya terlalu tinggi bagaimana cara menanganinya
yah ?
Kebayang belum paniknya lagi
Katanya ada yg saranin di balur pake alkohol, bener ngga sih ?
Mungkin ada yg punya pengalaman and bisa sharing.

Salam
Mama Arum




-
Do you Yahoo!?
Yahoo! Tax Center - forms, calculators, tips, and more