RE: [balita-anda] Taman Safari

2001-03-23 Terurut Topik Seskayuni, Indri

Kalau gak salah (baru bulan lalu saya kesana).. sekitar 15 ribu perkepala
untuk yang diatas 2 tahun (tidak termasuk kendaraan)
Indri Seskayuni


-Original Message-
From:   prisca veronica [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Friday, March 23, 2001 11:18 AM
To: 'balita kita'; 'Balita anda'; 'anakku'
Subject:[balita-anda] Taman Safari

Bapak/Ibu,
Rencananya saya mau jalan jalan ke Taman Safari nih besok liburan.
Bisa kasih tahu nggak yah sekarang tiketnya udah berapa sih? (maklum
rombongan .. hehe).

Terima kasih yah.
Mama Lolo


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






















RE: [balita-anda] belajar minum pake sedotan ( was : Berhenti pakai Dot !!!)

2001-03-23 Terurut Topik Nancy Bustamam

mau nanya apa harus pake sedotan khusus..
seperti yang di paket mag mag pigeon itu??

kalo sedotan biasa??bisa??

On Thursday, March 22, 2001 7:41 AM, [EMAIL PROTECTED] 
[SMTP:[EMAIL PROTECTED]] wrote:
 Kalau dulu saya mengajarkan dengan cara memasukkan sedotan dalam air, lalu
 menutup ujung yang sebelahnya sehingga air tertinggal disedotan. Lalu
 sedotan tersebut dimasukkan kedalam mulut si anak. Nah dari sana dia
 mulai belajar menyedot sedikit demi sedikit. Lalu setelah melakukan beberapa
 kali, maka saya berikan cara menyedot dengan normal. Kalau bisa, sedotannya
 jangan terlalu panjang, sehingga sewaktu dia menyedot sedikit saja airnya
 sudah sampai dimulutnya. Oh ya, saya mengajar anak saya untuk minum dari
 sedotan ketika berusia 7 bulan.
 
 Regards
 Tommy
 
  Gimana yach ngajarin anak minum pake sedotan ?? padahal anak saya
  sekarang usianya sudah 13 bln. Mohon sharingnya.
 
 
 
  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC

2001-03-23 Terurut Topik Rahman

maimun utami yth,
saya atas nama admin dari milis ini, juga kami sekeluarga ikut berduka cita.
Semoga keluarga yang ditinggalkan di beri ketabahan dan si adek tenang di
pangkuanNya.


Wass,
[EMAIL PROTECTED] - BalitaAnda admin
ph:+6221-5742205 fax:+6221-5742206

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com


- Original Message -
From: maimun utami [EMAIL PROTECTED]


 Para netters tercinta, saya ingin bercurhat dan berbagi pengalaman kepada
 netter semua.
 Pada tanggal 9 Maret 2001 anak saya yang ke dua Sitti Fadilla Dwi Bachri
 (adek) yg berusia (4 bln) telah dipanggil Allah SWT. Saya akan mencoba
 menceritakan kronologis kepulanggannya agar dapat diambil pelajaran buat
 kita semua walaupun masih terasa berat dan menyesakkan dada saya tapi akan
 saya coba.
 2 minggu anak saya menderita batuk pilek dan selama itu telah dilakukan
 terapi selama 3 kali atas rekomendasi DSAnya dr. Yuli Yafri di RS.
 Bunda.Setelah dilakukan terapi alhamdulillah kondisinya sudah pulih
 (diperkuat dgn pemeriksaan DSAnya). Seminggu kemudian adek kembali batuk 
 pilek tepatnya tgl 5 Maret 01 (saat itu dia blm terlihat sesak), tgl 8
Maret
 saya putusin unt mengajaknya ke terapi kembali, dari sana dianjurkan unt
 melakukan terapi kembali besok  lusa. 9 Maret tepatnya jam 3.00 pagi dia
 menangis  tidak mau disusuin, melihat bibirnya sdh biru saya segera
 mengajaknya ke klinik 24 jam didekat rumah. Dokter jaga menganjurkan unt
 dibawa ke RS mengingat fasilitas disana tidak ada (alat bantu oksigen),
 segera saya larikan dia ke UGD RS. Mitra Jatinegara, disana dia lgs
 ditangani sama dr  suster yg jaga  lgs dipasang alat oksigen. Dokter
 disana menganjurkan unt dirawat inap disana. Mengingat jaminan kantor
suami
 ada di RS. MMC maka dgn surat pengantar dr tsb saya bawa ke RS. MMC.
 Sesampai disana ruangan UGDnya terlihat kosong sampai-sampai kita teriak
 panggil suster  DRnya. Baru kemudian susternya muncul, tapi tidak
 memberikan tindakan apa-apa sampai dokternya muncul. Dokternya pun tidak
 melakukan pertolongan pertama hanya periksa  mengomentari kalau bayi itu
 penyembuhannya hanya dgn terapi saja. Suami saya yg mutusin unt dirawat
inap
 saja si Dokter malah bilang oh boleh saja, saya lgs tanya kalau dirawat
inap
 apakah dikasih tindakan pertolongan (seperti pemasangan oksigen atau yg
 lainnya) si dokter bilang kalau nanti dokter jaga di kamar yg lebih tau
 (Apakah memang begitu tindakan seorang dokter jaga UGD). Si dr tanya
mau
 pake DSA siapa? karena saya  suami tdk kenal satupun DSA disana jadi kami
 pasrah mau dikasih siapa aja. Dr tsb merekomendasikan nama DSA dr. Semi
 Asti. Setelah mendapat kmr yg kosong jam 4.30 pagi, anak saya diperiksa
sama
 suster  dr piket. Saya malah minta tlg dr unt dibantu dgn oksigen melihat
 kondisi adek yg sdh semakin sesak. Akhirnya dipasanglah alat bantu oksigen

 dilakukan terapi uap, kondisinya mulai agak baikan  adek bisa tidur
 walaupun nafasnya masih berbunyi. Jam 7.00 pagi DSAnya dr. Semi Asti
datang
 unt periksa. Dia kaget melihat kondisi nafas si adek, dan dia lgs kasih
 intruksi pengobatan ke suster (hrs diinfus, diterapi, diambil drh 
difoto)
 juga menyuruh unt tidak disusuin (puasa). Stlh DSA tsb periksa sampai
kurang
 lebih 1,5 jam blm ada pengobatan apa-apa, sampai akhirnya saya tanya ke
 suster berapa lama adek hrs puasa melihat kondisi dia yg mulai lemah,
suster
 baru bergerak unt memasang infusnya (selalu hrs saya yg tanya). 2 jam kmd
 baru dilakukan terapi, terapi yg dilkk hanya penguapan, penyinaran saja
tapi
 tidak disedot berbeda dgn terapi yg slm ini dijalanin adek. Saya sdh
 tanyakan ini, tapi mereka menjawab itu semua atas intruksi DSAnya. Terapi
 kali ini berbeda si adek tidak sedikitpun menangis malah dia tidur 
 sesekali menjilat lidahnya (kehausan barangkali). Setelah terapi tidak
 dilakukan pemeriksaan sampai siang hari. Susternya yg kontrol pun hanya
 memeriksa infus atau oksigen saja, itupun krn permintaan saya. Saya
 beberapakali panggil dr jaga  bertanya kenapa tangan  kakinya dingin
 sementara kepalanya panas, si dr hanya menjawab itu pengaruh oksigen. Saya
 juga bertanya kapan mau difoto  dites darah, setelah ditanya baru ada
 tindakan (selalu begitu). Baru kemudian datang petugas unt ambil foto 
 ambil darah. Hampir setengah jam mencari pembuluh arteri akhirnya tidak
 dapat  petugas menyerah (dia bilang mungkin dr yg bisa cari). Sementara
itu
 kondisi si adek seperti mau tidur matanya seperti mata mengantuk. Saya
tanya
 juga kapan saya bisa susuin dia, suster bilang sampai DSAnya dateng
 (ternyata rencananya DSAnya baru dateng besok, jadi 1 hari cuma satu kali
 kontrol). Suami saya juga complain karena kamarnya berisik sementara si
adek
 tidak bisa istirahat. Setelah complain baru datang Manager duty
memberitahu
 kalo yg renovasi sdh distop, dia kaget liat bayi yg dirawat  dia juga lgs
 ngecek selang oksigen yg katanya kegedean (ini hrsnya yg dilkk suster!!!)
 dia juga pegang tangan  kaki adek dan dia sendiri kaget melihat kondisi
 adek 

Re: [balita-anda] Tempat Penitipan Anak

2001-03-23 Terurut Topik Rahman

saya belum pernah tahu penitipan ana seputar sudirman, tapi kalau yg di
gatot subroto (belakang gedung PLN) saya sudah pernah kesana.

Wass,
[EMAIL PROTECTED] - BalitaAnda admin
ph:+6221-5742205 fax:+6221-5742206

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com

- Original Message -
From: Yani-Prime Indonesia [EMAIL PROTECTED]


Rekan Netters,

Mohon informasi nama tempat dan nomor telpon tempat penitipan anak didaerah
Sudirman .

Regards,
Yani



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Psikolog Anak

2001-03-23 Terurut Topik salamah ummi

Ibu Lusie, 
Setahu saya ada biro konsultasi psikologi bernama
Psychological Practice di Jl. Kramat Pela. Disitu ada
banyak psikolog yang bisa ditemui. Tapi kalau Ibu
lebih dekat ke arah Ps. Minggu atau Depok, Fakultas
Psikologi UI Depok Bagian Perkembangan juga dapat
dihubungi dengan perjanjian. Semoga info ini
berguna...

Ummi Salamah


--- Lusie [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Rekan netters apakah ada yang mengetahui psikolog
 untuk anak yang prakteknya
 di sekitar Jak. Sel. ?
 Terimakasih atas info-nya.
 
 
 
  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
 http://www.indokado.com  
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


__
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail. 
http://personal.mail.yahoo.com/

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] ADMIN -- kebijaksanaan mailing list

2001-03-23 Terurut Topik Rahman

Rekan-rekan Balita-anda mailing list,
mohon informasi ini disimpan untuk referensi apabila anda membutuhkannya
kelak.

Kebijaksanaan Mailing List:

Subscribe dan Unsubscribe:
1. Setiap permintaan berlangganan tidak akan
   diperiksa dahulu oleh moderator.
2. Moderator diizinkan untuk melakukan subscribe/unsubscribe
   pelanggan mailing list dari alamat emailnya.
3. Mailing list ini terbuka, setiap user dapat mengajukan
   permintaan subscribe ke alamat [EMAIL PROTECTED],
   dan unsubscribe ke alamat [EMAIL PROTECTED]
4. Setiap permintaan subscribe harus mendapat konfirmasi
   dahulu oleh user yang bersangkutan.
5. Setiap permintaan unsubscribe akan langsung dilaksanakan tanpa
   konfirmasi terlebih dahulu.
6. Setiap permintaan unsubscribe akan dilaksanakan tanpa
   persetujuan moderator.
7. Moderator diizinkan untuk mengambil daftar anggota mailing list

Posting:
1. Posting yang berasal dari pelanggan mailing list akan
   diteruskan ke mailing list. Posting yang berasal dari
   non pelanggan akan diperiksa dahulu oleh moderator.
   User dapat melakukan posting ke alamat [EMAIL PROTECTED]
2. Posting yang tidak bersubject tidak akan diizinkan masuk
   ke mailing list.
3. Posting yang bersubjek perintah milis (subscribe, index, dll)
   tidak akan diizinkan.
4. Tidak diperkenankan melakukan posting ke mailing list dengan
   menggunakan field Bcc.
5. Ukuran email minimal yang diizinkan adalah 4 bytes,
   maksimal 4 bytes.
6. Posting yang berasal dari alamat yang terdapat di database
   extra akan selalu diterima.
7. Posting yang berasal dari alamat yang terdapat di database
   blacklist akan ditolak.

Pengiriman Email:
1. Mailing list ini dapat diset untuk menghapus header email
   yang tidak diperlukan dan menambah header yang diperlukan.
2. Mailing list ini dapat diset untuk menolak/menghapus
   attachment yang tidak diinginkan.
3. Nomor posting tidak ditampilkan di header email.
4. Pengirim mail ke mailing list akan mendapatkan email
   hasil postingnya.
5. Setiap posting akan ditambahkan prefiks [balita-anda] di subjeknya.
6. Setiap posting akan ditambahkan footer/trailer.

Digest:
1. Mailing list digest tidak diaktifkan.

Arsip dan Index:
1. Setiap posting ke mailing list ini tidak akan diarsipkan.
2. Program mailing list akan membuat index subjek dan
   pengirim dari setiap mail yang masuk.
3. Hanya moderator yang diizinkan untuk mengakses arsip mailing list.

Wass,
[EMAIL PROTECTED] - BalitaAnda admin
ph:+6221-5742205 fax:+6221-5742206

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] mencegah sembelit

2001-03-23 Terurut Topik Dina B

Makanan Mencegah Bayi Sembelit


satuwanita.com - Seperti orang dewasa, bayi juga bisa mengalami sembelit, yaitu 
kesulitan buang air besar. Banyak sebab yang menimbulkan bayi sembelit, walau faktor 
makanan adalah penyebab yang terbesar.

Biasanya jika bayi mulai mendapat makanan tambahan, kotorannya akan berubah warna dan 
bentuk. Dan perubahan ini tergantung pada makanan yang diberikan. 

Dan seiring dengan bertambahnya usia, bayi akan memiliki pola buang air besarnya. Bayi 
yang mendapat jatah makan normal (tiga kali sehari) bisa sekali atau dua kali dalam 
sehari atau bahkan dua hari sekali buang air besar.

Jangan mengubah pola yang sudah terbentuk, karena mengira anak sembelit. Karena anak 
yang sembelit akan mengeluarkan kotoran sangat sedikit. Dan saat mengeluarkan kotoran 
tersebut harus dengan kerja keras hingga terasa sakit waktu keluar. 

Untuk mengatasi hal itu sebagai orangtua Anda harus menyiapkan makanan berserat. Jika 
anak sembelit tambahkan bahan makanan yang berserat. Makanan berserat akan membentuk 
kotorannya dan menyebabkan usus besar bergerak dan mendorong kotoran keluar.

Di antara waktu makan, berilah anak buah- buahan seperti pir, apel dan pisang yang 
dipotong kecil-kecil. Tidak ada salahnya memberi buah kering seperti prem dan aprikot 
yang mengandung banyak serat dan disukai anak. 

Coba beri sayuran segar yang disukai anak seperti pure kentang dan brokoli. Cuci 
bersih sebelum dimasak. Sedangkan potongan seledri dan wortel dapat diberikan secara 
mentah. Demikian pula dengan pemberian roti gandum dan sereal akan sangat bermanfaat 
untuk sistem pencernaan anak. Bayi di bawah usia delapan bulan bisa diberi bubur 
gandum atau bubur sereal yang dihaluskan.




Re: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC

2001-03-23 Terurut Topik toto yulianto

mengucapkan belasungkawa yang sedalam - dalamnya atas
meninggalnya Adek, semoga ibu sekeluarga diberikan
kekuatan dan ketabahan menerima takdir yang telah
digariskanNya dan semoga surga menjadi tempat
peristirahatan terakhir Adek.
Terlepas bahwa musibah yang Ibu alami sudah merupakan
takdir yang tidak dapat di tawar-tawar lagi, namun
membaca cerita Ibu mengenai pelayanan RS.MMC kiranya
akan lebih bijaksana apabila Ibu melayangkan somasi
kepada RS.MMC supaya ada perhatian dan perbaikan di
kemudian hari dan kejadian seperti yang Ibu alami
tidak akan menimpa orang lain, terimakasih. 
--- maimun utami [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Para netters tercinta, saya ingin bercurhat dan
 berbagi pengalaman kepada 
 netter semua.
 Pada tanggal 9 Maret 2001 anak saya yang ke dua
 Sitti Fadilla Dwi Bachri 
 (adek) yg berusia (4 bln) telah dipanggil Allah SWT.
 Saya akan mencoba 
 menceritakan kronologis kepulanggannya agar dapat
 diambil pelajaran buat 
 kita semua walaupun masih terasa berat dan
 menyesakkan dada saya tapi akan 
 saya coba.
 2 minggu anak saya menderita batuk pilek dan selama
 itu telah dilakukan 
 terapi selama 3 kali atas rekomendasi DSAnya dr.
 Yuli Yafri di RS. 
 Bunda.Setelah dilakukan terapi alhamdulillah
 kondisinya sudah pulih 
 (diperkuat dgn pemeriksaan DSAnya). Seminggu
 kemudian adek kembali batuk  
 pilek tepatnya tgl 5 Maret 01 (saat itu dia blm
 terlihat sesak), tgl 8 Maret 
 saya putusin unt mengajaknya ke terapi kembali, dari
 sana dianjurkan unt 
 melakukan terapi kembali besok  lusa. 9 Maret
 tepatnya jam 3.00 pagi dia 
 menangis  tidak mau disusuin, melihat bibirnya sdh
 biru saya segera 
 mengajaknya ke klinik 24 jam didekat rumah. Dokter
 jaga menganjurkan unt 
 dibawa ke RS mengingat fasilitas disana tidak ada
 (alat bantu oksigen), 
 segera saya larikan dia ke UGD RS. Mitra Jatinegara,
 disana dia lgs 
 ditangani sama dr  suster yg jaga  lgs dipasang
 alat oksigen. Dokter 
 disana menganjurkan unt dirawat inap disana.
 Mengingat jaminan kantor suami 
 ada di RS. MMC maka dgn surat pengantar dr tsb saya
 bawa ke RS. MMC. 
 Sesampai disana ruangan UGDnya terlihat kosong
 sampai-sampai kita teriak 
 panggil suster  DRnya. Baru kemudian susternya
 muncul, tapi tidak 
 memberikan tindakan apa-apa sampai dokternya muncul.
 Dokternya pun tidak 
 melakukan pertolongan pertama hanya periksa 
 mengomentari kalau bayi itu 
 penyembuhannya hanya dgn terapi saja. Suami saya yg
 mutusin unt dirawat inap 
 saja si Dokter malah bilang oh boleh saja, saya lgs
 tanya kalau dirawat inap 
 apakah dikasih tindakan pertolongan (seperti
 pemasangan oksigen atau yg 
 lainnya) si dokter bilang kalau nanti dokter jaga di
 kamar yg lebih tau 
 (Apakah memang begitu tindakan seorang dokter jaga
 UGD). Si dr tanya mau 
 pake DSA siapa? karena saya  suami tdk kenal
 satupun DSA disana jadi kami 
 pasrah mau dikasih siapa aja. Dr tsb
 merekomendasikan nama DSA dr. Semi 
 Asti. Setelah mendapat kmr yg kosong jam 4.30 pagi,
 anak saya diperiksa sama 
 suster  dr piket. Saya malah minta tlg dr unt
 dibantu dgn oksigen melihat 
 kondisi adek yg sdh semakin sesak. Akhirnya
 dipasanglah alat bantu oksigen  
 dilakukan terapi uap, kondisinya mulai agak baikan 
 adek bisa tidur 
 walaupun nafasnya masih berbunyi. Jam 7.00 pagi
 DSAnya dr. Semi Asti datang 
 unt periksa. Dia kaget melihat kondisi nafas si
 adek, dan dia lgs kasih 
 intruksi pengobatan ke suster (hrs diinfus,
 diterapi, diambil drh  difoto) 
 juga menyuruh unt tidak disusuin (puasa). Stlh DSA
 tsb periksa sampai kurang 
 lebih 1,5 jam blm ada pengobatan apa-apa, sampai
 akhirnya saya tanya ke 
 suster berapa lama adek hrs puasa melihat kondisi
 dia yg mulai lemah, suster 
 baru bergerak unt memasang infusnya (selalu hrs saya
 yg tanya). 2 jam kmd 
 baru dilakukan terapi, terapi yg dilkk hanya
 penguapan, penyinaran saja tapi 
 tidak disedot berbeda dgn terapi yg slm ini
 dijalanin adek. Saya sdh 
 tanyakan ini, tapi mereka menjawab itu semua atas
 intruksi DSAnya. Terapi 
 kali ini berbeda si adek tidak sedikitpun menangis
 malah dia tidur  
 sesekali menjilat lidahnya (kehausan barangkali).
 Setelah terapi tidak 
 dilakukan pemeriksaan sampai siang hari. Susternya
 yg kontrol pun hanya 
 memeriksa infus atau oksigen saja, itupun krn
 permintaan saya. Saya 
 beberapakali panggil dr jaga  bertanya kenapa
 tangan  kakinya dingin 
 sementara kepalanya panas, si dr hanya menjawab itu
 pengaruh oksigen. Saya 
 juga bertanya kapan mau difoto  dites darah,
 setelah ditanya baru ada 
 tindakan (selalu begitu). Baru kemudian datang
 petugas unt ambil foto  
 ambil darah. Hampir setengah jam mencari pembuluh
 arteri akhirnya tidak 
 dapat  petugas menyerah (dia bilang mungkin dr yg
 bisa cari). Sementara itu 
 kondisi si adek seperti mau tidur matanya seperti
 mata mengantuk. Saya tanya 
 juga kapan saya bisa susuin dia, suster bilang
 sampai DSAnya dateng 
 (ternyata rencananya DSAnya baru dateng besok, jadi
 1 hari cuma satu kali 
 kontrol). Suami saya juga 

Re: [balita-anda] Plasenta Letak Rendah

2001-03-23 Terurut Topik Devi_Susanti


Apakah plasenta letak rendah itu sama dengan placenta previa  kalo iya,
ibu nggak usah kuatir ada kok sepupu saya yg seperti itu tapi dia nggak
pendarahan sampai melahirkan, asal jangan terlalu capek" dan banyak
istirahat.
Kalo enggak   mohon informasinya  dari rekan netters mengenai masalah
tsb. Thank's

Mamanya Gabby



   
 
"Lilik 
 
Kumalawati"  To: [EMAIL PROTECTED]  
 
lkumalawati@y   cc:   
 
ahoo.comSubject: [balita-anda] Plasenta Letak 
Rendah   
   
 
03/23/01 10:47 
 
AM 
 
Please respond 
 
to balita-anda 
 
   
 
   
 




Dear Netters,

Saat ini saya hamil menginjak minggu ke-31. Saat kontrol ke dokter kemaren
sore, DSOG saya bilang letak bayi normal  tidak ada kelainan apa2. Tapi
dari hasil USG kemaren juga saya lihat ada kalimat plasenta letak rendah,
berimplementasi di korpus depan, dengan derajat maturasi I.  Tapi tadi pagi
waktu baca majalah Ayahbunda terbaru pada kolom Ginekolog terdapat
pertanyaan ttg perdarahan pada waktu hamil  dijawab oleh dr H. Soepardiman
Sp.Og penyebabnya bisa karena plasenta letak rendah.

Karena artikel di AyahBunda itu membuat saya was-was juga, kemaren sih
karena DSOG saya bilang nggak ada masalah saya tidak menanyakan lebih
lanjut
ttg plasenta letak rendah tsb. Yang menjadi pertanyaan saya, apa sebenarnya
yg dimaksud  efek dari plasenta letak rendah tsb ? Selama kehamilan ini
saya belum pernah (semoga saja tidak) mengalami perdarahan atau keluhan
lain
yg serius.

Thanks atas sharingnya.

Lilik


_
Do You Yahoo!?
Get your free @yahoo.com address at http://mail.yahoo.com


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC-Imbauan utk dokter

2001-03-23 Terurut Topik Tayasmen Kaka

kalau ada netter yang tahu egroupsnya para dokter, harap e-mail ini di
forward:

Halo Pak Ibu dokter !
Jasa anda memang kami butuhkan. Anda juga perlu uang untuk hidup.
Tapi ya pikir-pikirlah jangan sembrono cari uang.
Kalau anda tidak mampu untuk menghandel di banyak tempat, ya jangan serakah
untuk cari uang
kasih job untuk dokter yang muda-muda.
masih banyak dokter-dokter muda yang butuh kerja.

harap anda ingat, hukum alam pasti berlaku
saat ini anda melalaikan nyawa manusia
mungkin keluarga anda juga akan mengalaminya

semoga tulisan ini menggugah anda


- Original Message -
From: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 23, 2001 11:44 AM
Subject: Re: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC-




 Rekan-rekan netter yang terhormat,

 kalo saya boleh usul utk meringankan beban Ibu Maimun, seandainya Ibu
 Maimun dan keluarga mau memperkarakan masalah ini ke pengadilan (krn
banyak
 yang mengusulkan demikian) , alangkah baiknya rekan-rekan mau memberikan
 referensi pengacara atau LBH yang bisa membantu beban Ibu Maimun dan
 keluarga derita.

 Salam

 Teny






  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] RE: Anakku meninggal di RS. MMC

2001-03-23 Terurut Topik NH Dewita

Innalillahi wa inailaihi roji'un.
Saya turut berduka cita yang sedalam-dalamnya, dan saya sangat sedih dan 
sangat mengerti bagaimana perasaan Ibu sekeluarga atas musibah yang sangat 
berat ini, semoga Ibu beserta seluruh keluarga diberi ketabahan dan 
keikhlasan, amien.

Wassalam,
Dewita
_
Get Your Private, Free E-mail from MSN Hotmail at http://www.hotmail.com.


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























RE: [balita-anda] Fw: [balita-anda] susah makan !....

2001-03-23 Terurut Topik Yenni Afrianti

Halo mamanya Abel, 
Saya baru mulai buka mail lagi hari ini (3 hari sebelumnya saya ada training
di luar kantor), jadi maaf kalau balesnya terlambat.  Saya juga sangat
senang kalau kita bisa saling bertukar informasi. Oya, dari posting teman"
dibalita-anda, kalau memang nanti Kiddi juga nggak mempan coba dikasi
curcuma plus, siapa tau abel cocok.  OKsemoga berhasil.
Yenni

 --
 From: Sarana Padang[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, March 20, 2001 11:56 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Cc:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Fw: [balita-anda] susah makan !
 
 Assalamualikum WW. WB.
 Terima kasih ya mbak yenni.atas sarannyasaya akan mencoba
 untuk
 memberi kiddi tersebut sesuai yang telah pernah mbak lakukan.. semoga
 anak saya dapat / mau makan seperti balita lainnya...disamping itu
 saya
 juga masih mengharapkan .masukan-masukan lainnya. baik dari
 balita-anda maupun dari pencinta internet yang kebetulan mengakses e-mail
 saya ini
 
 sebelumnya terima kasih...
 mama abel
 Erita NS
 
 - Original Message -
 From: Yenni Afrianti [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Cc: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, March 13, 2001 12:35 PM
 Subject: RE: [balita-anda] susah makan !
 
 
  Mbak Erita,
  Biasanya mulai usia setahun anak selalu susah makan, kadang seminggu
 mau,
  minggu depannya ngadat lagi, selalu begitu.  Dulu Naufal anak saya
 sebelum
  setahun makannya terbilang banyak dan selalu mau apa aja, tapi setelah
  setahun mulai agak susah, usaha yang saya coba agar dia makau makan,
 selain
  ngasih vitamin juga pernah dikasi cekok-an temu ireng, menurut saya
 dengan
  temu ireng ini lebih manjur, cuma karena pahit banget dan Naufal nangis
  kejer saya nggak tega ngasihnya.  Untuk tambahan vitamin biasanya saya
 kasih
  Kiddi, vitamin yang ini manjur, tapi nggak setiap hari dikasih, misal
 pas
  dia nggak mau makan dikasi Kiddi 3 hari pertama, setelah dia mulai mau
 makan
  pemberian Kiddi saya stop, paling seminggu kemudian dikasi lagi, vitamin
  lain yang pernah saya kasi Seven Seas tapi nggak berpengaruh pada nafsu
  makan Naufal.
  Usaha lain yang dilakukan seperti yang dikatakan mbak Rie P, kita
 buatkan
  variasi pada makanannya atau tampilannya dibuat semenarik mungkin, atau
  boleh juga sambil kita bercerita dan baca buku, atau dipancing dengan
  makanan kesukaannya, misalnya kerupuk, anak saya doyan kerupuk, jadi
 setelah
  nasinya masuk baru kerupuk, kita tekankan dari awal masuknya ke mulut
  gantian, biar nanti di perutnya nggak berantem,he.he...atau kalau
 udah
  parah sekali nggak mau makannya, anak dapat diajak jalan" ke tempat yang
 dia
  suka, misalnya ke taman, sambil main kita kasi makan.
  Selain itu mbak, coba perhatikan apakah anaknya suka batuk?  Bisa aja
 kena
  flek, karena biasanya anak yng kena flek di paru"nya suka susah makan
 dan
  BBnya nggak naik".  Mengenai yang satu ini harus dikonsultasikan ke
 dokter
  ahli, karena memang sayang mbak, mumpung saat ini adalah masa emas untuk
  pertumbuhan otaknya kita harus memberikan gizi yang baik.  Menurut saya
  untuk anak 18 bulan dengan BB 8.5 kg sangat kurang.  Sebagai patokan
 anak
  usia setahun BB normalnya 3 x berat lahir.
 
  Kalau minum susunya juga kurang coba diberikan pediasure, tapi ini juga
  kurang baik untuk pemberian secara terus menerus.  Buat mbak Erita
 sendiri,
  waktu memberi makan usahakan santai dan buat suasana seenak mungkin,
 jadi
  anak dan kita sendiri nggak stress.
 
  Segitu aja ya mbak sharing dari saya, semoga dapat membantu.
 
  mamanya Naufal
   --
   From: Sarana Padang[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
   Reply To: [EMAIL PROTECTED]
   Sent: Tuesday, March 13, 2001 12:24 AM
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Cc: Sarana Padang; [EMAIL PROTECTED]
   Subject: [balita-anda] susah makan !
  
   susah makan !
  
   tolong saya diberi solusi bagaimana menmbuat anak saya bisa mau makan,
   karena sekarang ini saban hari hanya minum susu saja itupun sedikit
 sekali
  
   padahal usianya sekarang sudah 18 bulan dengan berat 8,5 kg dan tinggi
 77
   cm sehingga timbul kekawatiran tidak terpenuhi kebutuhan untuk tumbuh
   kembangnya... semoga ada yang dapat memberikan solusinya kepada
 saya...
  
   ibunda yang sangat berharap...
  
   erita ns
   [EMAIL PROTECTED]
  
  
kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
   http://www.indokado.com
Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
   Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
 
 
  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
 http://www.indokado.com  
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, 

RE: [balita-anda] dukun pijat bayi

2001-03-23 Terurut Topik sukro

Bu Ari..
kalau anak umur 6 th..
bisa nggak..

Bapaknya ; FEBRI.

-Original Message-
From: ariesanthy [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, March 23, 2001 10:39 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] dukun pijat bayi


Pak coba ke Ibu Encang, Pasiennya mulai bayi baru lahir sampai balita,
bahkan dewasa pun bisa (tapi hari tertentu) untuk bayibalita bisa setiap
hari, mulai jam 7 pagi - 7 malam.
Untuk ancer-ancernya ada didekat Pemakaman Kalibata dari jl. Raya Pasar
Minggu, disebrang Makam kalibata ada show room furniture HAsta Karya (make a
U turn) terus masuk ke jalan disamping showroom tsb, dari situ +-200 m ada
gang kecil (nggak bisa masuk mobil/parkir aja didepan gang), dari gang itu
udah banyak yang tau, tinggl tanya aja dimana rumah Ibu Encang tk. urut
bayi.
Anak saya cocok pak kesitu, kalo panas, batuk, mencret, keseleo, mogok makan
de el el.
Ok selamat mencari.

Salam,

Arie

N.S. Sisworahardjo wrote:

 Dear balita-anda members,

 Please kindly inform me, if somebody knew there is 'dukun pijat bayi' in
 Jakarta area. I appreciate your help and information.

 Thank you in advance.

 regards,
 URL: http://ji-indonesia.com

  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com

 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com

 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























RE: [balita-anda] Taman Safari

2001-03-23 Terurut Topik Rukmi, Rukmini AIS

kemaren per orang Rp. 15000, -


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] FW: [balita-anda] Artikel: Latihan Memperlancar Persalinan bersama Pasangan

2001-03-23 Terurut Topik Nurul Ainiyah

Sorry banget rekan netters, gambarnya mental terus, pun setelah saya
kirimnya satu2 (ukuran gambar hanya 11-16 kb kok) bukan 3 sekaligus.
Untuk rekan yg bisa akses internet, gambar visualisasinya bisa langsung
dilihat di link yg telah saya kasih...
(http://www.satuwanita.com/index.html/kesehatan/0,6503,0/)
Untuk yg ngga bisa akses internet, saya kasih via japri aja ya... (tentunya
untuk yg minta ke japri saya di [EMAIL PROTECTED]), biar ngga ganggu rekan
lainnya
Okthanks

-Original Message-
From: Nurul Ainiyah 
Sent: March 23, 2001 10:42 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Artikel: Latihan Memperlancar Persalinan bersama
Pasangan


Dear netters...
saya menemukan artikel "Latihan Memperlancar Persalinan bersama Pasangan"
dari satuwanita.com
(http://www.satuwanita.com/index.html/kesehatan/0,6503,0/)... semoga berguna

Mama Ariq
(Untuk netters yg ngga bisa akses internet, gambar visualisasinya akan saya
kirimkan di mail saya selanjutnya...)
deleted
















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] FW: [obat-tradisional] simposium ttg batuk pada anak

2001-03-23 Terurut Topik haify


Bagi yang ikutan bagi2 informasinya dong.
Sebenarnya sih pengen ikutan, tapi sayang jauh banget sih.

Wassalam



  
Dwi Wahyu 
Julianto To:  
[EMAIL PROTECTED][EMAIL PROTECTED]   
o.idcc:  
 Subject: [balita-anda]   
03/23/01 FW: [obat-tradisional]   
10:02 AM simposium ttg batuk pada 
Please   anak 
respond to
balita-anda   
  
  




FYI

-Original Message-
From: Klinik Anakku [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, March 23, 2001 9:26 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [obat-tradisional] simposium ttg batuk pada anak


Klinik Anakku Green Ville akan mengadakan acara simposium awam :
"Batuk dan Alergi Saluran Napas pada Anak"
dengan pembicara dr.Hendratno Halim, Sp.A (spesialis anak) dan
dr.Stephanus
J.Sarmili, Sp.A (spesialis anak)

Acara diadakan di Klinik Anakku Green Ville, kompleks Green
Ville, blok BG no.14-15,
Tanjung Duren, Jakarta Barat, pada hari Sabtu 31 Maret 2001,
pukul 08.30 - 12.00
Biaya pendaftaran Rp. 25.000,- (mendapat makalah, snack,
doorprize,dll)

Pendaftaran dan informasi lebih lengkap, hubungi Sdri.Ayu / Irene
di no.telp:
021-7397069 atau kirimkan email ke [EMAIL PROTECTED]

admin
Klinik Anakku
http://www.anakku.net/

_
DISCLAIMER :
The information contained in this communication is intended solely for the
use of the individual or entity to whom it is addressed and others
authorized to receive it.   It may contain confidential or legally
privileged information.   If you are not the intended recipient you are
hereby notified that any disclosure, copying,  distribution or taking any
action in reliance on the contents of this information is strictly
prohibited and may be unlawful. Unless otherwise specifically stated by the
sender, any documents or views presented are solely those of the sender and
do not constitute official documents or views of  The Indonesian Bank
Restructuring Agency (IBRA).
If you have received this communication in error, please notify us
immediately by responding to this email and then delete it from your
system. IBRA is neither liable for the proper and complete transmission of
the information contained in this communication nor for any delay in its
receipt.


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC..Bagaimana kita menyikapinya

2001-03-23 Terurut Topik lgunarso


Saya ingin menyampaikan duka cita saya sedalam2nya untuk musibah yg dialami
oleh Ibu Maimun.  Semoga Ibu Maimun dan keluarga diberi penghiburan dan
kekuatan oleh Nya.

Di bawah ini ada kisah lain yang perlu juga kita simak untuk menjadi
pelajaran buat kita semua agar lebih berhati-hati.  Kisah ini dialami oleh
salah seorang teman saya dan mohon maaf apabila ada kata2 yg kurang sopan
karena mungkin teman saya ini emosi sekali waktu menceritakannya.  Saya
membagikan cerita ini agar kita sebagai ibu harus lebih peka terhadap anak
kita sehingga kesalahan diagnosa tidak terjadi.  Sekalipun seseorang itu
bergelar dokter, beliau juga manusia biasa sama seperti kita yang bisa
salah/keliru.

Lan, aku percaya kalau RS itu begitu.  Baru-baru ini aku juga mengalami
peristiwa yang hampir sama dengan kejadian seperti itu walaupun nggak
terlalu fatal.

Kejadiannya + 2 bulan yang lalu, anakku Doreen panas badannya hampir 40
(superscript: o)C. Biarpun badannya panas begitu tapi dia menggigil
kedinginan.  Terus aku selimutin dia dengan selimut tebal dengan harapan
supaya dia agak hangat, eh malahan muka dan terutama bibirnya jadi biru
kehitaman tapi untungnya nggak sampai step.  Karena waktu itu hari Minggu
akhirnya aku dan suami memutuskan untuk membawa Doreen ke RS Siloam
Gleneagles karena selain dekat dengan rumahku, aku pikir RS itukan RS
International karena ada kerja sama dengan RS yang sama dengan yang ada di
S'Pore.

Sampai di sana kemudian anakku langsung di infus dan dokter jaganya bilang
kalau anakku harus opname saat itu juga.  Coba bayangin gimana kasihannya
melihat dia kecil-kecil sudah ditusuk-tusuk dengan jarum.  Tapi demi
kebaikkannya akhirnya aku tega-tegain diri, kalau boleh memilih sih rasanya
pinginnya aku bisa menggantiin dia, karena aku nggak tega dia meraung-raung
karena ditusuk jarum infus.  Dan waktu itu nggak ada satupun DSA yang
datang.  Sampai besoknya sekitar jam 11 siang baru nongol DSAnya.

Terus dia memeriksa anakku sambil membaca status anakku, kemudian aku
tanyain ke dokter itu, sebenarnya anakku kenapa kok sampai hitam semua
wajahnya  dan panasnya juga nggak turun-turun juga.  Terus dokter itu
bilang kalau anakku sudah positif kena tiphus, aku jadi setengah kaget mana
mungkin anakku yang belum bisa makan apa-apa bisa kena tiphus, sesudah
bilang begitu kemudian dokternya pergi.  Karena aku penasaran terus,
akhirnya aku bilang ke susternya supaya anakku dicek sekali lagi darahnya
apa bener dia tiphus atau bukan.  Rupanya susternya menyampaikan
keinginanku  ke dokter yang menangani anakku itu, dan ternyata benar
ternyata dia salah diagnosa, sebenarnya anakku cuma kena radang
tenggorokan.  Coba dodol enggak itu dokter, aku sempat marah-marah dan
ngomelin dokter itu.  Aku bilang kok ceroboh sekali bisa salah mendiagnosa
pasien, masih bagus anakku belum sempat diberi obat untuk penyakit yang
sebenernya nggak diderita anakku.  Kamu tahu nggak Lan, ternyata dia
membaca diagnosa pasien yang sekamar dengan anakku.  Coba geblekkan dokter
kayak gitu itu.  Akhirnya aku ngotot untuk membawa anakku pulang besoknya,
kalau cuma sekedar radang tenggorokan aja aku yakin nggak harus sampai di
opname dan di infus segala.  Akibat kejadian itu sampai sekarang kalau
anakku mau vaksin dia sudah kayak orang ketakutan mungkin masih trauma
ditusukin jarum yang lumayan gedenya.  Di Jakarta ini sering kali terjadi
kejadian-kejadian seperti itu, ini hanya sebagian saja yang kita tahu, aku
yakin pasti banyak kejadian-kejadian lain yang nggak pernah diexpos.

==
Demikian kisah nyata yg dialami oleh teman saya tsb.  Semoga bermanfaat
bagi kita semua khususnya bagi ibu/bp yg mempunyai balita.

Salam balita,
Lana





 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] mencegah sembelit

2001-03-23 Terurut Topik Endra Wimajanti

Makanan Mencegah Bayi Sembelit

Di antara waktu makan, berilah anak buah- buahan seperti pir, apel dan
pisang yang dipotong kecil-kecil.

Demikian pula dengan pemberian roti gandum dan sereal akan sangat bermanfaat
untuk sistem pencernaan anak. Bayi di bawah usia delapan bulan bisa diberi
bubur gandum atau bubur sereal yang dihaluskan.

---

Kalau saya tidak salah, buah pisang dan apel digunakan justru untuk
mengurangi anak diare (kebalikan dari sembelit), sedang  pada artikel tsb
disebutkan kalau anak sembelit justru diberi apel dan pisang. Jadi mana yg
betul ya. Trus, kalau engga salah ingat juga mbak Quinike pernah memberi
singkatan BRAT (Banana, Rice, Apple, Toast) adalah makanan yg baik digunakan
saat anak diare. Bukankah toast itu juga bisa terbuat dari roti gandum? Jadi
mana yg benar ya? Apel, pisang, toast itu baiknya dimakan pada saat diare
atau sembelit ?

thx,
endra


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Mainan berbunyi utk balita

2001-03-23 Terurut Topik Menik Dyah Ayu W

Bener mbak Dini, mungkin Gabby lagi bosan.
Dulu waktu anak saya (Tita, 7,5 bln) usianya dibawah 6,5 suka sekali mainan
yg bunyi. Tapi sekarang kayaknya dia bosan dan mulai suka dengan mainan yg
bisa digigit-gigit dan bergerak-gerak. Waktu papanya beliin dia kangguru yg
bisa lompat-lompat dia senang sekali. Dan berusaha menggapaiudah dapet
langsung dech masuk mulut
Anak seusia anak-anak kita mungkin lagi seneng-senengnya gigit-gigit,
apa-apa dimasukin mulut mungkin  karena gusinya mo tumbuh gigidan seneng
sama mainan yg bergerak karena saatnya dia belajar berangkang (org jawa
bilang)/ merangkak.
Coba ibu beliin mainan yg bisa digigit, saya kemaren liat produk
pigeon/chicco ada mainan bentuknya buah yg bisa digigit-gigit.
Tapi jangan lupa disterill lo bu kalo abis dimainin.
Selamat bermain

Mamanya Tita.

- Original Message -
From: Dini Rahma Shanti [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, March 22, 2001 6:37 PM
Subject: Re: [balita-anda] Mainan berbunyi utk balita


 Mamanya Gabby,
 mungkin dia bosen saja dg mainan itu,
 kita sebagai ortu harus peka melihat reaksi si bayi,
 kalau misalnya dia menunjukan bahwa dia tidak suka / tidak tertarik,
 sebaiknya jg di paksa,
 karena biar masih bayi punya hak memilih mainan juga loh...

 kalau memang penyebabnya karena bosan,
 coba mbak umpetin dulu mainan itu , seminggu atau lebih,
 baru di coba di berikan lagi.

 untuk berjaga jaga, perhatikan juga reaksi pendengaran nya terhadap bunyi
 bunyian lain,
 saya soalnya pernah nonton film di mana si bayi tidak nengok kalo di
bunyiin
 mainan kerincingan, ternyata ada gangguan pada pendengarannya

 cheers,
 Dini






 - Original Message -
 From: [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, March 23, 2001 4:52 AM
 Subject: [balita-anda] Mainan berbunyi utk balita


 
  Dear Netters,
  Begini nich  , saya mau nanya anak saya Gabby (6,5 bulan) akhir" ini
  kalo dikasih mainan yg berbunyi ncit ... ncit...(mis. bebek, anjing dll
  ...) kok nggak mau yach ???!!, apa karena saya jarang sekali / kurang
 cepat
  memperkenalkannya, tapi waktu 1 bulan udah saya kasih mainan yg berbunyi
  kerincing" dan mainan pegangan yg berbunyi dan dia mau.
  Sekali mainan ncit ... ncit... itu dibunyikan didekat dia , dia pasti
 nggak
  akan mau lagi ama mainan itu (udah saya coba beberapa kali).
  Dan lagi kalo mainan berbunyi ncit ... ncit... itu dibunyikan dia pasti
  mengedip"kan matanya. Gimana yach ... cara mengatasinya ??? kan ...
  sekarang banyak mainan seperti itu dan saya ingin memberikannya.
  Mohon sharingnya dari rekan netters .
 
  Mamanya Gabby
 
 
   kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
 http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Tempat Penitipan Anak

2001-03-23 Terurut Topik Julio Sanjaya

Bisa tolong cerita lebih jauh mengenai tempat titip anak di Gatot Subroto,
mengenai biaya, prosedur, dan hal2 lain berkaitan dg keterjaminan anak
(keamanan dan kesehatan) disana ? Terima Kasih Sdr. Rahman
Best Regards, Julio Sanjaya
[EMAIL PROTECTED]
- Original Message -
From: Rahman [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 23, 2001 1:50 PM
Subject: Re: [balita-anda] Tempat Penitipan Anak


 saya belum pernah tahu penitipan ana seputar sudirman, tapi kalau yg di
 gatot subroto (belakang gedung PLN) saya sudah pernah kesana.

 Wass,
 [EMAIL PROTECTED] - BalitaAnda admin
 ph:+6221-5742205 fax:+6221-5742206

 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com

 - Original Message -
 From: Yani-Prime Indonesia [EMAIL PROTECTED]


 Rekan Netters,

 Mohon informasi nama tempat dan nomor telpon tempat penitipan anak
didaerah
 Sudirman .

 Regards,
 Yani



  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] BAB KERAS

2001-03-23 Terurut Topik Wulan

Ibu Mega Rahayu,

Wah kelihatannya malah sebaiknya jangan makan pisang ambon, sebaiknya pepaya  dan 
minum air putih  perlu diberikan untuk memper lancar BAB nya. Saya sendiri kurang 
pasti ya tapi pernah
dengar kalau pisang ambon malah memperkeras tinja.  Ya sekedar masukan saja, coba 
diberikan pure pepaya.

Mega Rahayu wrote:

 Netters...mau minta tolong nih, mungkin sebelumnya udah pernah dibahas tapi aku 
kebingungan cari file-nya nih masalah BAB anak yg keras.
 Soalnya anakku Syafa (4 bulan) hari ini BAB-nya keras, untuk informasi kemarin aku 
kasih pure buah pisang ambon+pepaya, padahal waktu aku kasih pisang cavendis dia 
lancar2 saja BAB-nya.
 Apa yg mesti saya lakukan agar BAB-nya gak keras mohon sharingnya soalnya dia nangis 
nihterima kasih sebelumnya.

 Salam ,

 Mama Syafa


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Re: [IDAI-OT] Pengalaman Buruk di MMC (Re: Fw: Anakku meninggal di RS. MMC)

2001-03-23 Terurut Topik Wawan

Ibu2, bapak2,
Segala pengalaman buruk tentang Jasa Dokter atau rumah sakit, nggak ada
salahnya namanya disebutin aja, baik nama dokter, perawat dll, nggak usah
takut...
Karena sebagai konsumen jasa kesehatan kita juga berhak tahu ! siapa-siapa
mereka ini yang benar-benar takabur dan hidup diatas kesakitan dan
penderitaan orang lain..,
Mungkin ibu Hanni Armansyah dan ibu Maimun Utami  tidak bisa menghakimi
mereka, biar publik yang menghakiminya 

Wawan


- Original Message -
From: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 23, 2001 3:41 PM
Subject: [IDAI-OT] Pengalaman Buruk di MMC (Re: Fw: Anakku meninggal di RS.
MMC)



 Do'a tulus saya, semoga Ibu Maimun Utami sekeluarga mendapatkan
 kekuatan lahir dan batin untuk menjalani masa-masa sulit ini. Kiranya
 kecintaan Allah yang begitu besar pada Adek telah menghadiahkan
 sejenak kehidupan duniawi yang indah untuk dibagi bersama kedua
 orangtua dan kakaknya. Innalillahi wainnailaihi roji'uun...

 Terimakasih dan penghargaan saya yang tak terhingga kepada Ibu Maimun
 Utami (dan Ibu Ningsih) yang telah membagi pengalaman pahit ini
 kepada kami di milis. Seperti layaknya melihat bekas luka yang dalam,
 saya tahu persis bagaimana perasaan Ibu Maimun sekeluarga, karena
 pada tahun 1995 saya mengalami hal serupa, juga di RS. MMC Jakarta.

 Sama persis seperti Ibu Maimun, saya dan keluarga pada saat itu
 dihadapkan pada kenyataan bahwa seolah-olah nyawa tidak ada harganya.
 Seorang Profesor Dokter dokter yang disebut-sebut sebagai Hematolog-
 Onkolog ternama di Indonesia yang saat itu merawat Ayah saya tidak
 berlaku sebagai manusia...tapi layaknya Dewa. Penanganan amat sangat
 lambat dan tidak responsif. Saat kami dengan naifnya bertanya kepada
 dr. tsb apakah sebaiknya kami mencari second opinion dan ke mana
 sebaiknya kami pergi dijawab dengan angkuhnya, "Wah maaf ya, saya
 bukan travel agent!".

 Lain kesempatan lagi, kami melaporkan jenis pengobatan yang diberikan
 kepada pasien pada salah seorang dr. kerabat kami di kota lain dan
 mendapat jawaban (tertulis) bahwa jenis pengobatan semacam itu harus
 diberikan secara sangat berhati-hati, setelah melalui serangkaian tes
 karena akibatnya bisa fatal jika pada saat diberikan ternyata ada
 infeksi di tubuh pasien. Kami lalu membawa masukan dari kerabat ini
 pada dr. tsb dan tanpa melihat kertasnya beliau berkata, "Kalau anda
 tidak percaya pada penanganan saya ya silakan saja cari dokter lain."
 Ketika akhirnya 2 hari setelah pengobatan tersebut usus buntu pasien
 meradang, (tentunya) dr. tsb tidak mengatakan bahwa ada akibat dari
 jenis pengobatan yang diberikan, tetapi justru berkata "tidak apa-apa
 kita akan operasi saja usus buntunya, ini operasi kecil kok".

 Alhamdulillah wa syukurilah... selepas operasi, setelah beberapa hari
 kesakitan yang luar biasa, Allah swt menjemput Ayah kami tercinta dan
 menyelesaikan penderitaannya. Sekali lagi, persis seperti yang
 dialami oleh Ibu Maimun Utami, si Profesor-Doktor-dokter tersebut
 tidak sekalipun menghampiri kami untuk menyampaikan rasa duka cita.
 Beliau lewat di depan kami yang sedang terduduk lemas di ruang tunggu
 ICU, tapi melirikpun tidak!

 Setelah saya membaca tulisan Ibu Maimun Utami dan juga pengalaman Ibu
 Asrijani Asrin, kejadian yang keluarga saya alami di RS. MMC hampir 6
 tahun silam itu jadi seperti film yang diputar berulang-ulang di
 kepala saya. Sungguh saya ingin mendengar apa dan bagaimana tanggapan
 yang akan diberikan oleh RS. MMC atas kasus almarhumah Adek.

 Memang benar apa kata Ibu Ningsih, sungguh akan berbeda kejadiannya
 jika saja dokter, perawat dan petugas RS bisa menempatkan diri
 sebagai kami, si pasien atau keluarga si pasien. Sayang belum banyak
 yang bisa berlaku begitu. Karena saya yakin, kalau mereka pernah
 berada di posisi diremehkan seperti itu, kalau ada anggota keluarga
 (dekat) mereka yang mengalami apa yang kami alami, apalagi yang
 sampai kehilangan nyawa orang terdekatnya, pasti mereka mengerti apa
 artinya sikap komunikatif, responsif dan sensitif terhadap kebutuhan
 pasien dan keluarganya. Kadang saya bertanya, bagaimana dokter-dokter
 seperti mereka itu bisa nyenyak tidurnya setelah memperlakukan pasien
 dan keluarganya secara tidak manusiawi begitu.

 Sungguh beruntung dokter yang menangani almarhumah Adek, seperti
 beruntungnya Prof. Dr. dr. yang menangani almarhum Ayah saya dulu,
 bahwa sebagai orang yang beriman kita menempatkan keikhlasan hati
 dalam menjalani takdir Ilahi di atas segala perasaan lainnya. Jika
 saja mereka jadi dokter di AS, misalnya.. kemungkinan besar sudah
 dituntut ke pengadilan untuk alasan malpraktek.

 Salam,
 Hanni Armansyah
 ~ibunya Najla

 CC: Ibu Maimun Utami ([EMAIL PROTECTED])


  Yahoo! Groups Sponsor -~-~
 Get great low international calling rates
 from Net2Phone! Click Here!
 http://us.click.yahoo.com/fBRVBB/kJXCAA/4ihDAA/IrJVlB/TM
 -_-

Re: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC..Bagaimana kitamenyikapinya

2001-03-23 Terurut Topik nana:)





Pak Basuki wrote :
 Di Bandung saya denger ada salah satu RS yang minta uang muka dulu
 apabila mau
 dirawat ,kaya penginapan saja.
rumah sakit apa ya Pak kalo saya boleh tau
untuk referensi

 Apa RS.MMC ini juga karna faktor uang juga ya yang menyebabkan dokter
 dan perawat
 merasa ogah-ogahan dalam menangani pasien. Atau memang (maaf) tolol
 saja mereka.
 Memang kalau dikembalikan lagi semuanya karna Takdir, tapi tindakan
 dokter dan
 perawat yang begitu lamban itu patut amat sangat sangat disayangkan.
 Maaf Pak Ruddy , "Rudy Sutadi, MD" [EMAIL PROTECTED](salah seorang
 dokter yang
 jadi member di milis ini) bisa ndak anda melaporkan peristiwa seperti
 yang di alami
 ibu Maimun itu ke IDI. Paling tidak pelayanan RS MMC terhadap seorang
 pasien bisa
 berubah

FYI
dari majalah Lisa Nomor 11/th II, 2001, saya kutipkan
menurut dr. Ratna Mardiati, staf Direktorat Medik Spesialistik Dept 
Kesehatan, standar umum yang dilakukan di ruang UGD biasanya adalah 
segera melakukan penyelamatan kehidupan. Paramedis harus memperhatikan 
kondisi pernafasan pasien. Jika kesulitan bernafas, si pasien harus 
diberi oksigen. Selain itu, tekanan darahnya juga harus diperhatikan. Dan 
jika kondisi jantung sempat terhenti, maka pasien harus dibantu agar 
detak jantungnya normal kembali.
Jika kondisi dari terpenting dari pasien sudah cukup stabil, dokter di 
ruang UGD bisa memberi rujukan kepada dokter spesialis sesuai dengan 
penyakit yang diderita pasien. 

menurut praktisi hukum Azet Hutabarat, Pasal 55 ayat 1 UU Kesehatan N0. 
32/1992 menyebutkan bahwa setiap orang berhak ganti rugi secara pidana 
dan perdata akibat kelalaian atau kesalahan yang dilakukan tenaga 
kesehatan (dokter, perawat, bidan, apoteker). Penentuan ada atau tidaknya 
kesalahan atau kelalaian yang dilakukan tenaga kesehatan ditentukan 
Majelis Disiplin Tenaga Kesehatan ( MDTK ), yang diselenggarakan oleh 
pemerintah. Keputusan yang dikeluarkan MDTK kemudian ditindaklanjuti ke 
penyidikan, yang dilakukan polisi atau pejabat pegawai negeri sipil 
tertentu. tuntutan juga bisa dilakukan pemerintah terhadap pihak rumah 
sakit jika sarana dan tenaga medis melakukan pelanggaran ketentuan UU 
tersebut.


nana



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Fw: [balita-anda] susah makan !....

2001-03-23 Terurut Topik Andriecht

Salam,

Anak saya, Didi, juga susah makan,..sepertinya hidupnya dari pagi dan malam
hanya terlihat sedang makan saja,.dan itupun hanya bisa masuk satu atau dua suap
saja,.

Teori-teori telah diterapkan, seperti meningkatkan frekuensi dari 3 menjadi 4 x
sehari, variasi makan juga sudah,.tapi tetap saja satu atau dua suap saja yang
masuk dengan lama waktu makan bisa sampai 3-4 jam. Yang lain dilepeh saja,.

Untung anak saya susu-nya kuat, sesuai iklan saya beri Pediasure,.dan scott
emulsion ternyata membantu, badan Didi cukup berisi,.
Tetapi yang dikuatirkan adalah masukan gizinya,.dari nakita terbaru, susu adalah
suplemen saja,.

Kiddi dan curcuma plus juga tidak ada pengaruhnya,.
Akhirnya di-cekok-i jamu (kasihan sekali melihatnya) hanya bagus selama tiga
hari, setelah itu kembali seperti semula
dan saya dan istri tidak tega untuk mencekok-i lagi,.

Mohon advice, buat Bapak dan Ibu yang punya masalah sama,.

Yang lagi bingung,.
Bapaknya Didi



Yenni Afrianti wrote:

 Halo mamanya Abel,
 Saya baru mulai buka mail lagi hari ini (3 hari sebelumnya saya ada training
 di luar kantor), jadi maaf kalau balesnya terlambat.  Saya juga sangat
 senang kalau kita bisa saling bertukar informasi. Oya, dari posting teman"
 dibalita-anda, kalau memang nanti Kiddi juga nggak mempan coba dikasi
 curcuma plus, siapa tau abel cocok.  OKsemoga berhasil.
 Yenni

  --
  From: Sarana Padang[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Reply To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Tuesday, March 20, 2001 11:56 AM
  To:   [EMAIL PROTECTED]
  Cc:   [EMAIL PROTECTED]
  Subject:  [balita-anda] Fw: [balita-anda] susah makan !
 
  Assalamualikum WW. WB.
  Terima kasih ya mbak yenni.atas sarannyasaya akan mencoba
  untuk
  memberi kiddi tersebut sesuai yang telah pernah mbak lakukan.. semoga
  anak saya dapat / mau makan seperti balita lainnya...disamping itu
  saya
  juga masih mengharapkan .masukan-masukan lainnya. baik dari
  balita-anda maupun dari pencinta internet yang kebetulan mengakses e-mail
  saya ini
 
  sebelumnya terima kasih...
  mama abel
  Erita NS
 
  - Original Message -
  From: Yenni Afrianti [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Cc: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Tuesday, March 13, 2001 12:35 PM
  Subject: RE: [balita-anda] susah makan !
 
 
   Mbak Erita,
   Biasanya mulai usia setahun anak selalu susah makan, kadang seminggu
  mau,
   minggu depannya ngadat lagi, selalu begitu.  Dulu Naufal anak saya
  sebelum
   setahun makannya terbilang banyak dan selalu mau apa aja, tapi setelah
   setahun mulai agak susah, usaha yang saya coba agar dia makau makan,
  selain
   ngasih vitamin juga pernah dikasi cekok-an temu ireng, menurut saya
  dengan
   temu ireng ini lebih manjur, cuma karena pahit banget dan Naufal nangis
   kejer saya nggak tega ngasihnya.  Untuk tambahan vitamin biasanya saya
  kasih
   Kiddi, vitamin yang ini manjur, tapi nggak setiap hari dikasih, misal
  pas
   dia nggak mau makan dikasi Kiddi 3 hari pertama, setelah dia mulai mau
  makan
   pemberian Kiddi saya stop, paling seminggu kemudian dikasi lagi, vitamin
   lain yang pernah saya kasi Seven Seas tapi nggak berpengaruh pada nafsu
   makan Naufal.
   Usaha lain yang dilakukan seperti yang dikatakan mbak Rie P, kita
  buatkan
   variasi pada makanannya atau tampilannya dibuat semenarik mungkin, atau
   boleh juga sambil kita bercerita dan baca buku, atau dipancing dengan
   makanan kesukaannya, misalnya kerupuk, anak saya doyan kerupuk, jadi
  setelah
   nasinya masuk baru kerupuk, kita tekankan dari awal masuknya ke mulut
   gantian, biar nanti di perutnya nggak berantem,he.he...atau kalau
  udah
   parah sekali nggak mau makannya, anak dapat diajak jalan" ke tempat yang
  dia
   suka, misalnya ke taman, sambil main kita kasi makan.
   Selain itu mbak, coba perhatikan apakah anaknya suka batuk?  Bisa aja
  kena
   flek, karena biasanya anak yng kena flek di paru"nya suka susah makan
  dan
   BBnya nggak naik".  Mengenai yang satu ini harus dikonsultasikan ke
  dokter
   ahli, karena memang sayang mbak, mumpung saat ini adalah masa emas untuk
   pertumbuhan otaknya kita harus memberikan gizi yang baik.  Menurut saya
   untuk anak 18 bulan dengan BB 8.5 kg sangat kurang.  Sebagai patokan
  anak
   usia setahun BB normalnya 3 x berat lahir.
  
   Kalau minum susunya juga kurang coba diberikan pediasure, tapi ini juga
   kurang baik untuk pemberian secara terus menerus.  Buat mbak Erita
  sendiri,
   waktu memberi makan usahakan santai dan buat suasana seenak mungkin,
  jadi
   anak dan kita sendiri nggak stress.
  
   Segitu aja ya mbak sharing dari saya, semoga dapat membantu.
  
   mamanya Naufal
--
From: Sarana Padang[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Reply To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, March 13, 2001 12:24 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Cc: Sarana Padang; [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] susah makan !
   
susah makan !
   

Re: [balita-anda] langkah awal kehamilan

2001-03-23 Terurut Topik Mamiek

Tambahan,
Pengalaman saya sendiri di kehamilan pertamapada usia 10 minggu saya
mengalami pendarahan sampe' seminggu dan akhirnya harus dikuret.
Menurut dokter untuk kehamilan sampai usia 3 bulan adalah masa paling rawan,
musti hati2xjangan terlalu cape', apalagi pada hamil pertama harus extra
hati2x...karena belum diketahui kandungan si ibu termasuk kuat apa nggak...
Saya juga dipeseni sama dokter sampai usia 3 bulan, Bapaknya mesti banyak
'puasa', frekuensinya dikurangi  dan si Ibu nggak boleh sampe' 'puncak'
untuk menghindari kontraksi perut.

Selamat P'Andridan semoga sehat ibu  adeknya


- Original Message -
From: Ana,AndrianiJKELL [EMAIL PROTECTED]
To: balita anda [EMAIL PROTECTED]; balita kita
[EMAIL PROTECTED]; aprianto dhn [EMAIL PROTECTED]; haryo
[EMAIL PROTECTED]; Budi Sutrisno [EMAIL PROTECTED]; Hery Budiarto - YBUL
[EMAIL PROTECTED]; 'adri' [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 23, 2001 9:25 AM
Subject: RE: [balita-anda] langkah awal kehamilan


 Selamat ya untuk P' Adri, pasti anak pertama ya
 Sebaiknya segera periksa ke dokter atau bidan itu terserah pda bapak/ibu
 Untuk kegiatan menurut saya tergantung dari pada kondisi si ibu sendiri,
 karena setiap ibu itu pasti berbeda, ada yang kuat ada juga yang lemah
 sampai harus bed rest segala
 Tapi kalau memang kondisi nya bagus tidak ada masalah apa pun bisa
dilakukan
 asal hati-hati,
 Itu dari saya P' adri semoga bayi yang dikandung dan ibunya sehat selalu

 Salam
 Ibunya Bana

 --
 From:  adri [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent:  Friday, March 23, 2001 1:03 AM
 To:  balita anda; balita kita; aprianto dhn; haryo; Budi Sutrisno;
 Hery Budiarto - YBUL
 Subject:  [balita-anda] langkah awal kehamilan

 dari adri,

 tadi pagi istri saya periksa di lab di RS di jl. juanda, Bdg, dan
 ternyata .. Positif euy (alhamdulillah).
 tapi saya jadi bingung,
 1. sekarang ini mesti ngapain ? just wait and see ?
 2. apakah suatu keharusan untuk memeriksakan kandungan tiap bulan ?
 apakah cukup di bidan atau mesti ke dokter ?
 3. apakah ada keterbatasan bagi istri saya dalam kegiatannya
 sehari-hari dan makanannya ?
 kaya'nya segitu dulu aja bingungnya.
 mohon pencerahannya.

 terima kasih
 adri354

 NB : bagi ibu-ibu muslim, begitu tau istri saya hamil, saya ingatkan
 dia tentang hadis nabi SAW dimana seorang wanita yang hamil akan
memperoleh
 pahala orang yang bangun / sholat malam dan puasa selama dia hamil tsb (+
9
 bulan, padahal kita puasa 1 bulan aja berat, bayangkan)
 dan masih banyak kefadholan lain bagi mereka yang hamil.


  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























RE: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC-Imbauan utk dokter

2001-03-23 Terurut Topik Misty A. Maitimoe

Halo, saya baru ikutan nih.

Turut berduka cita untuk ibu Maimun.

Baca cerita ini saya sampai merinding dan sedih banget. Soalnya anak saya
(baru ulangtahun pertama tanggal 11 Maret kemarin) sudah 2 kali dirawat di
rumah sakit. Dua-duanya karena diare dan muntah-muntah. Yang terakhir malah
sampai panas tinggi tapi tangan dan kakinya dingin.

Puji Tuhan dia sekarang sudah seperti sediakala.

Mamanya Kika
-Original Message-
From: Tayasmen Kaka [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, March 23, 2001 2:36 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC-Imbauan utk dokter


kalau ada netter yang tahu egroupsnya para dokter, harap e-mail ini di
forward:

Halo Pak Ibu dokter !
Jasa anda memang kami butuhkan. Anda juga perlu uang untuk hidup.
Tapi ya pikir-pikirlah jangan sembrono cari uang.
Kalau anda tidak mampu untuk menghandel di banyak tempat, ya jangan serakah
untuk cari uang
kasih job untuk dokter yang muda-muda.
masih banyak dokter-dokter muda yang butuh kerja.

harap anda ingat, hukum alam pasti berlaku
saat ini anda melalaikan nyawa manusia
mungkin keluarga anda juga akan mengalaminya

semoga tulisan ini menggugah anda


- Original Message -
From: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 23, 2001 11:44 AM
Subject: Re: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC-




 Rekan-rekan netter yang terhormat,

 kalo saya boleh usul utk meringankan beban Ibu Maimun, seandainya Ibu
 Maimun dan keluarga mau memperkarakan masalah ini ke pengadilan (krn
banyak
 yang mengusulkan demikian) , alangkah baiknya rekan-rekan mau memberikan
 referensi pengacara atau LBH yang bisa membantu beban Ibu Maimun dan
 keluarga derita.

 Salam

 Teny






  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























RE: [balita-anda] Taman Safari

2001-03-23 Terurut Topik Yenni Afrianti

Untuk dewasa 20.000/orang, anak" 5th 15.000/orang.  Selamat berlibur
ya..semoga semuanya senang.

Yenni

 --
 From: prisca veronica[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, March 23, 2001 11:18 AM
 To:   'balita kita'; 'Balita anda'; 'anakku'
 Subject:  [balita-anda] Taman Safari
 
 Bapak/Ibu,
 Rencananya saya mau jalan jalan ke Taman Safari nih besok liburan.
 Bisa kasih tahu nggak yah sekarang tiketnya udah berapa sih? (maklum
 rombongan .. hehe).
 
 Terima kasih yah.
 Mama Lolo
 
 
  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
 http://www.indokado.com  
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Mohon Maaf

2001-03-23 Terurut Topik Yenni Afrianti

Rekan semua, 
Mohon maaf, seharusnya mail saya dibawah ini japri ke Mamanya Abel tapi
terkirimkan ke balita-anda. Thanks.

Yenni

 --
 From: Yenni Afrianti[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, March 23, 2001 1:40 PM
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  RE: [balita-anda] Fw: [balita-anda] susah makan !
 
 Halo mamanya Abel, 
 Saya baru mulai buka mail lagi hari ini (3 hari sebelumnya saya ada
 training
 di luar kantor), jadi maaf kalau balesnya terlambat.  Saya juga sangat
 senang kalau kita bisa saling bertukar informasi. Oya, dari posting teman"
 dibalita-anda, kalau memang nanti Kiddi juga nggak mempan coba dikasi
 curcuma plus, siapa tau abel cocok.  OKsemoga berhasil.
 Yenni
 
  --
  From:   Sarana Padang[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Reply To:   [EMAIL PROTECTED]
  Sent:   Tuesday, March 20, 2001 11:56 AM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Cc: [EMAIL PROTECTED]
  Subject:[balita-anda] Fw: [balita-anda] susah makan !
  
  Assalamualikum WW. WB.
  Terima kasih ya mbak yenni.atas sarannyasaya akan mencoba
  untuk
  memberi kiddi tersebut sesuai yang telah pernah mbak lakukan..
 semoga
  anak saya dapat / mau makan seperti balita lainnya...disamping itu
  saya
  juga masih mengharapkan .masukan-masukan lainnya. baik dari
  balita-anda maupun dari pencinta internet yang kebetulan mengakses
 e-mail
  saya ini
  
  sebelumnya terima kasih...
  mama abel
  Erita NS
  
  - Original Message -
  From: Yenni Afrianti [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Cc: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Tuesday, March 13, 2001 12:35 PM
  Subject: RE: [balita-anda] susah makan !
  
  
   Mbak Erita,
   Biasanya mulai usia setahun anak selalu susah makan, kadang seminggu
  mau,
   minggu depannya ngadat lagi, selalu begitu.  Dulu Naufal anak saya
  sebelum
   setahun makannya terbilang banyak dan selalu mau apa aja, tapi setelah
   setahun mulai agak susah, usaha yang saya coba agar dia makau makan,
  selain
   ngasih vitamin juga pernah dikasi cekok-an temu ireng, menurut saya
  dengan
   temu ireng ini lebih manjur, cuma karena pahit banget dan Naufal
 nangis
   kejer saya nggak tega ngasihnya.  Untuk tambahan vitamin biasanya saya
  kasih
   Kiddi, vitamin yang ini manjur, tapi nggak setiap hari dikasih, misal
  pas
   dia nggak mau makan dikasi Kiddi 3 hari pertama, setelah dia mulai mau
  makan
   pemberian Kiddi saya stop, paling seminggu kemudian dikasi lagi,
 vitamin
   lain yang pernah saya kasi Seven Seas tapi nggak berpengaruh pada
 nafsu
   makan Naufal.
   Usaha lain yang dilakukan seperti yang dikatakan mbak Rie P, kita
  buatkan
   variasi pada makanannya atau tampilannya dibuat semenarik mungkin,
 atau
   boleh juga sambil kita bercerita dan baca buku, atau dipancing dengan
   makanan kesukaannya, misalnya kerupuk, anak saya doyan kerupuk, jadi
  setelah
   nasinya masuk baru kerupuk, kita tekankan dari awal masuknya ke mulut
   gantian, biar nanti di perutnya nggak berantem,he.he...atau kalau
  udah
   parah sekali nggak mau makannya, anak dapat diajak jalan" ke tempat
 yang
  dia
   suka, misalnya ke taman, sambil main kita kasi makan.
   Selain itu mbak, coba perhatikan apakah anaknya suka batuk?  Bisa aja
  kena
   flek, karena biasanya anak yng kena flek di paru"nya suka susah makan
  dan
   BBnya nggak naik".  Mengenai yang satu ini harus dikonsultasikan ke
  dokter
   ahli, karena memang sayang mbak, mumpung saat ini adalah masa emas
 untuk
   pertumbuhan otaknya kita harus memberikan gizi yang baik.  Menurut
 saya
   untuk anak 18 bulan dengan BB 8.5 kg sangat kurang.  Sebagai patokan
  anak
   usia setahun BB normalnya 3 x berat lahir.
  
   Kalau minum susunya juga kurang coba diberikan pediasure, tapi ini
 juga
   kurang baik untuk pemberian secara terus menerus.  Buat mbak Erita
  sendiri,
   waktu memberi makan usahakan santai dan buat suasana seenak mungkin,
  jadi
   anak dan kita sendiri nggak stress.
  
   Segitu aja ya mbak sharing dari saya, semoga dapat membantu.
  
   mamanya Naufal
--
From: Sarana Padang[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Reply To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, March 13, 2001 12:24 AM
To: [EMAIL PROTECTED]




Cc: Sarana Padang; [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] susah makan !
   
susah makan !
   
tolong saya diberi solusi bagaimana menmbuat anak saya bisa mau
 makan,
karena sekarang ini saban hari hanya minum susu saja itupun sedikit
  sekali
   
padahal usianya sekarang sudah 18 bulan dengan berat 8,5 kg dan
 tinggi
  77
cm sehingga timbul kekawatiran tidak terpenuhi kebutuhan untuk
 tumbuh
kembangnya... semoga ada yang dapat memberikan solusinya kepada
  saya...
   
ibunda yang sangat berharap...
   
erita ns
[EMAIL PROTECTED]
   
   
 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, 

RE: [balita-anda] Tempat Penitipan Anak

2001-03-23 Terurut Topik Misty A. Maitimoe

Maaf kalau boleh menambahkan, di Gedung Manggala Wanabakti (Blok 7) juga
ada. Namanya Taman BAlita Sylva.

-Original Message-
From: Rahman [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, March 23, 2001 1:50 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Tempat Penitipan Anak


saya belum pernah tahu penitipan ana seputar sudirman, tapi kalau yg di
gatot subroto (belakang gedung PLN) saya sudah pernah kesana.

Wass,
[EMAIL PROTECTED] - BalitaAnda admin
ph:+6221-5742205 fax:+6221-5742206

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com

- Original Message -
From: Yani-Prime Indonesia [EMAIL PROTECTED]


Rekan Netters,

Mohon informasi nama tempat dan nomor telpon tempat penitipan anak didaerah
Sudirman .

Regards,
Yani



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























RE: [balita-anda] Psikolog Anak

2001-03-23 Terurut Topik Misty A. Maitimoe

ADa Ibu Nuki Nurdadi MPsi. Beliau ini Ketua Jurusan Psikologi Perkembangan
di Fakultas Psikologi UI. Rumahnya di Kompleks SIaga Baru, Pejaten.

Kalau nggak salah beliau praktek di KElapa Gading. Tapi mungkin bisa hubungi
beliau di kampus: 7868280.

-Original Message-
From: salamah ummi [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, March 23, 2001 1:58 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Psikolog Anak


Ibu Lusie,
Setahu saya ada biro konsultasi psikologi bernama
Psychological Practice di Jl. Kramat Pela. Disitu ada
banyak psikolog yang bisa ditemui. Tapi kalau Ibu
lebih dekat ke arah Ps. Minggu atau Depok, Fakultas
Psikologi UI Depok Bagian Perkembangan juga dapat
dihubungi dengan perjanjian. Semoga info ini
berguna...

Ummi Salamah


--- Lusie [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Rekan netters apakah ada yang mengetahui psikolog
 untuk anak yang prakteknya
 di sekitar Jak. Sel. ?
 Terimakasih atas info-nya.



  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
 http://www.indokado.com
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]






















__
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail.
http://personal.mail.yahoo.com/

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Musik klasik bikin anak cerdas?

2001-03-23 Terurut Topik Misty A. Maitimoe

Halo semua

Ada nggak yang punya literatur mengenai hubungan musik klasik dan
perkembangan otak bayi dan balita? Kalau tidak salah, Enfa tahun lalu bikin
konser musik klasik deh. Ada nggak yang hadir di acara tersebut? Apa sih
yang dibahas?

Terima kasih ya.

Misty A. Maitimoe




 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC

2001-03-23 Terurut Topik Hardi Mardiana

mohon maaf juga sebelumnya,
kalo bisa, jika me-reply mail yg panjang dan isinya pun sudah cukup
familiar original messagenya dihapus saja.  Hemat kan pangkal kaya

*bapak*nya safina




 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] re;tempat penitipan anak

2001-03-23 Terurut Topik Grindto

assalamualaikum wr,wb

hi ...bapak-ibu  semua..
kalau mengenai penitipan anak di batam daerah mana yach...
maaf informasinya...
ayah ..faiza alfiyya rachmani 

wassalam

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC-

2001-03-23 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan


Dear rekan2,
sebetulnya sekarang ini dunia sudah transparan...
Kalau pun keluarga Maimun tidak ingin menggugat masalah ini ke pengadilan,
saya rasa... sang dokter, RS, perawat di MMC pun sudah "teradili".
Lihat saja, dari satu milis saja anggotanya ratusan orang. Saya rasa para
anggota milis ini pun mengikuti milis2 yang lain. Yg berhubungan dengan
balita atau dokter saja misalnya, ada balita-kita, balita-anda di egroups,
ada milis idai-ot, mldi, doctor-l, dan banyak lagi. Milis alumni, milis
keluarga, dan buanyak milis2 lain. Cerita ini pasti menyebar dengan sangat
cepat. Dalam satu jam saja bisa ribuan orang membaca kasus ini. Bayangkan
dalam sehari... seminggu jutaan masyarakat Indonesia, apalagi yg di
Jakarta, yg mempunyai akses internet, pasti sudah tahu masalah ini.
Dengan sendirinya, nama RS dan dokter pun akan mencuat dan mungkin
"tercoret". Coba, setelah membaca cerita ini... apa masih mau membawa
balitanya ke dokter itu? Rasanya ndak toh
Tapi, jika memang Kel. Maimun mau menggugat, Anda punya hak untuk itu kok!
Dan saya, juga rekan2 di milis ini pasti mendukung. Ini juga demi kebaikan
kita semua, spy nantinya (kalau bisa) kejadian2 ini tdk terulang lagi.
Rasanya bbrp wkt lalu di milis ini (atau milis sejenis), saya juga baca
posting mengenai bayi miskin di Jawa Timur yg akhirnya meninggal krn
ortunya tidak punya uang untuk bayar obat/RS. Ada yg ingat?

Beberapa waktu yg lalu, saya sempat baca di Kompas on line, ternyata
banyak para dokter yg tdk menepati masa kontrak, dan dokter bandel ini
akan sulit registrasi.
Ini artikelnya :
Dokter "Bandel" Akan Sulit Registrasi
(http://www.kompas.com/health/news/0103/08/823.htm)
Sejumlah Dokter Ikatan Dinas Tak Tepati Kontrak
(http://www.kompas.com/health/news/0103/06/817.htm)
"Kasus pelanggaran kontrak yang cukup berat adalah pemalsuan SK.
Yaitu, jangka waktu tugas ditutup tip ex, kemudian dokter bersangkutan
melamar ke rumah sakit pendidikan untuk menjadi staf pengajar di fakultas
kedokteran terkait dan diterima. Dalam hal ini Depkes sudah menegur rumah
sakit bersangkutan dan menyerahkan perkara ini ke Bagian Hukum Depkes
untuk diberi sanksi administratif," papar Koeswartini

Kalau rekan sempat membacanya... bayangkan, seorang dokter men-tip-ex
SK-nya!!! Kebayang ngga' sih??? Lah, gimana dia menghadapi pasien?
Akankah dia men-tip-ex pasiennya juga? Mis. dia salah mendiagnosa, salah
memberi obat... just use a tip-ex, and done?? 

Ya, memang ndak semua dokter seperti itu. Maaf lho buat para dokter yg
membaca tulisan saya ini... Cuman, kalau mis. para dokter yang "baik"
mengetahui kelakuan rekan dokter lainnya yang "tidak baik", kalau bisa ya
diingatkan... bahwa mereka jadi dokter kan untuk menolong orang, bukan
sekedar cari uang hayo, ingat2 "sumpah dokter" waktu dilantik!

Okay deh, begitu saja komentar saya... Mohon maaf jika ada yang kurang
berkenan dengan tulisan saya ini. 

best regards,
Quinike

--- [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 
 Rekan-rekan netter yang terhormat,
 
 kalo saya boleh usul utk meringankan beban Ibu Maimun, seandainya Ibu
 Maimun dan keluarga mau memperkarakan masalah ini ke pengadilan (krn
 banyak
 yang mengusulkan demikian) , alangkah baiknya rekan-rekan mau memberikan
 referensi pengacara atau LBH yang bisa membantu beban Ibu Maimun dan
 keluarga derita.
 
 Salam
 
 Teny
 
 

__
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail. 
http://personal.mail.yahoo.com/

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] BAB KERAS

2001-03-23 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan

Mama Syafa,
Syafa baru mulai dengan solid food ya...
Setahu saya, pisang memang bikin mampet (bab keras).
Untuk sementara, pisangnya distop dulu aja. Pepaya cukup membantu
melancarkan bab lagi. Kalau Mbak Mega sempat ke toko, beli Gerber 1st food
buah prune. Ini sangat membantu. Kalau perlu sediakan di rumah bbrp botol.
Jadi kalau sampai suatu saat, Syafa mengalami susah bab, berikan buah
prune ini. 
Dan sebaliknya, sediakan juga buah pisang, jadi kalau pas mencret, dikasih
buah pisang (rice cereal juga bisa) supaya mampet.

Yang membantu lagi, adalah jeruk (tapi saya lupa, apakah 4 bulan sudah
boleh minum jus jeruk belum ya..?). Dan jangan lupa, pemberian cairan
(susu dan air) juga diperbanyak supaya babnya jadi lembekan.

Lalu, jika Syafa sudah mulai ngeden mau bab, bisa juga lubang babnya (maaf
: anus), ditetesi baby oil, ini untuk memperlancar bab yg keras, dan
menjaga agar mucosa anusnya tidak lecet.

Ya, segitu sharing saya. Semoga bermanfaat!

rgds,
Quinike




--- Mega Rahayu [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Netters...mau minta tolong nih, mungkin sebelumnya udah pernah dibahas
 tapi aku kebingungan cari file-nya nih masalah BAB anak yg keras.
 Soalnya anakku Syafa (4 bulan) hari ini BAB-nya keras, untuk informasi
 kemarin aku kasih pure buah pisang ambon+pepaya, padahal waktu aku kasih
 pisang cavendis dia lancar2 saja BAB-nya.
 Apa yg mesti saya lakukan agar BAB-nya gak keras mohon sharingnya
 soalnya dia nangis nihterima kasih sebelumnya.
 
 
 Salam ,
 
 Mama Syafa 
 


__
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail. 
http://personal.mail.yahoo.com/

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC-Imbauan utk dokter

2001-03-23 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan

Pak Tayasmen,
bisa kirim langsung ke MLDI, doctor-l, idai-ot, idi.
Rasanya semua ada di yahoogroups tuh!

rgds,
Quinike

--- Tayasmen Kaka [EMAIL PROTECTED] wrote:
 kalau ada netter yang tahu egroupsnya para dokter, harap e-mail ini di
 forward:
 
 Halo Pak Ibu dokter !
 Jasa anda memang kami butuhkan. Anda juga perlu uang untuk hidup.
 Tapi ya pikir-pikirlah jangan sembrono cari uang.
 Kalau anda tidak mampu untuk menghandel di banyak tempat, ya jangan
 serakah
 untuk cari uang
 kasih job untuk dokter yang muda-muda.
 masih banyak dokter-dokter muda yang butuh kerja.
 
 harap anda ingat, hukum alam pasti berlaku
 saat ini anda melalaikan nyawa manusia
 mungkin keluarga anda juga akan mengalaminya
 
 semoga tulisan ini menggugah anda
 

__
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail. 
http://personal.mail.yahoo.com/

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Batuk rejan

2001-03-23 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan


Batuk rejan ini vaksinnya HiB itu bukan ?
Atau ada vaksin lain lagi?
Thx.

--- Debby [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
 Batuk rejan merupakan penyakit infeksi saluran pernapasan bagian atas,
 tepatnya pada batang tenggorokan. Penyebabnya kuman Hemophilus
 pertussis.
 Batuk rejan yang juga dikenal sebagai "batuk seratus hari" atau
 kinkhoest
 berlangsung selama dua bulan lebih, kalau tidak diobati dengan baik.
 Gejalanya mirip influenza, yaitu batuk dan pilek ringan serta menurunnya
 nafsu makan, yang berlangsung kira-kira 1 - 2 minggu.
 
 salam
 mama kevin
 
 -Original Message-
 From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
 Date: Friday, March 23, 2001 12:24 PM
 Subject: Re: [balita-anda] obat tradisional 2
 
 
 
 Batuk rejan itu apa ya ??
 
 Wass.
 

__
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail. 
http://personal.mail.yahoo.com/

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] belajar minum pake sedotan ( was : Berhenti pakai Dot !!!)

2001-03-23 Terurut Topik Tommy Sulianto

nggak juga, saya memberinya dengan sedotan yang biasa kita pakai, hanya saja
cari yang agak kurusan..
Regards
Tommy


 mau nanya apa harus pake sedotan khusus..
 seperti yang di paket mag mag pigeon itu??

 kalo sedotan biasa??bisa??

 On Thursday, March 22, 2001 7:41 AM, [EMAIL PROTECTED]
[SMTP:[EMAIL PROTECTED]] wrote:
  Kalau dulu saya mengajarkan dengan cara memasukkan sedotan dalam air,
lalu
  menutup ujung yang sebelahnya sehingga air tertinggal disedotan. Lalu
  sedotan tersebut dimasukkan kedalam mulut si anak. Nah dari sana dia
  mulai belajar menyedot sedikit demi sedikit. Lalu setelah melakukan
beberapa
  kali, maka saya berikan cara menyedot dengan normal. Kalau bisa,
sedotannya
  jangan terlalu panjang, sehingga sewaktu dia menyedot sedikit saja
airnya
  sudah sampai dimulutnya. Oh ya, saya mengajar anak saya untuk minum dari
  sedotan ketika berusia 7 bulan.



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] OOT**FACTORY OUTLET (FYI)

2001-03-23 Terurut Topik Mamiek.JM

Mba' Nike dan rekan netters yang lain,
Tidak semua tempat  lho... saya tahu...
Yang saya tahu seperti di Metro outlet ( Ciracas yah)
Di sana dijual baju anak 'HUSH PUPPIES' (karena  'HP' diproduksi langsung di
situ) 
yang harganya tentunya jauh lebih murah,tapi merk lain2 juga
ada(sptDalmatian,Mickey dll) 
Kalau yang di Milenia sepertinya miring  juga ya mba' dengan harga 20-70
ribuan (bervariasi). 
di sana pernah lihat baby-GAP,Mickey,Pooh dll, (tentunya ada rejected
quality) meski sedikit,
dan baranganya selalu ganti2 (mungkin tergantung 'sisa export atau season
style dari buyernya )

Salam, mungkin ada yang bisa tambahin...

MJM
Mama Ghfari 

-Original Message-
From: Quinike N. Sukirwan [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 24 Maret 2001 0:14
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] OOT**FACTORY OUTLET (FYI)


Mbak Mamiek,
kalau di factory outlet gitu, baju2nya bisa kena harga berapa sih?
Bedanya jauh ngga' sama harga aslinya?
Yg dijual di situ, baju sisa ekspor, atau baju2 miring (ngga' diterima u/
diekspor krn mis. kancing hilang, jahitan miring sedikit, dll.)?
Di sini ada tuh toko outlet juga, tapi biasanya krn barang miring. 'Kali
kalau sisa ekspor, barangnya lebih bagus ya...! 
Sebenarnya di sini, kalau mau sabar, tungguin season sale, bisa juga sih
dp murah. Bisa 50% off. Seperti sekarang ini, sdh spring, jadi baju2
winter diobralin. 
Saya pengen tahu, kalau di outlet di Jkt gitu, bisa kena berapa ya...?
Kalau bisa lebih murah 50%, aku mau aja... :-) he..he... bukannya pelit
lho...tapi ngirit!
Iya deh, Mbak Mamik, thanks infonya...

rgds,
Quinike

=
best regards,Quinike

__
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail. 
http://personal.mail.yahoo.com/

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC

2001-03-23 Terurut Topik mita prayogo

Turut berduka cita atas meninggalnya ananda Sitti Fadilla Dwi Bachri. Semoga
diterima di sisi Allah swt. Dan kepada ibu sekeluarga diberi keteguhan dan
ketaqwaan.


-Original Message-
From: maimun utami [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Thursday, March 22, 2001 12:53 PM
Subject: [balita-anda] Anakku meninggal di RS. MMC


Para netters tercinta, saya ingin bercurhat dan berbagi pengalaman kepada
netter semua.
Pada tanggal 9 Maret 2001 anak saya yang ke dua Sitti Fadilla Dwi Bachri
(adek) yg berusia (4 bln) telah dipanggil Allah SWT. Saya akan mencoba
menceritakan kronologis kepulanggannya agar dapat diambil pelajaran buat
kita semua walaupun masih terasa berat dan menyesakkan dada saya tapi akan
saya coba.
2 minggu anak saya menderita batuk pilek dan selama itu telah dilakukan
terapi selama 3 kali atas rekomendasi DSAnya dr. Yuli Yafri di RS.
Bunda.Setelah dilakukan terapi alhamdulillah kondisinya sudah pulih
(diperkuat dgn pemeriksaan DSAnya). Seminggu kemudian adek kembali batuk 
pilek tepatnya tgl 5 Maret 01 (saat itu dia blm terlihat sesak), tgl 8
Maret
saya putusin unt mengajaknya ke terapi kembali, dari sana dianjurkan unt
melakukan terapi kembali besok  lusa. 9 Maret tepatnya jam 3.00 pagi dia
menangis  tidak mau disusuin, melihat bibirnya sdh biru saya segera
mengajaknya ke klinik 24 jam didekat rumah. Dokter jaga menganjurkan unt
dibawa ke RS mengingat fasilitas disana tidak ada (alat bantu oksigen),
segera saya larikan dia ke UGD RS. Mitra Jatinegara, disana dia lgs
ditangani sama dr  suster yg jaga  lgs dipasang alat oksigen. Dokter
disana menganjurkan unt dirawat inap disana. Mengingat jaminan kantor suami
ada di RS. MMC maka dgn surat pengantar dr tsb saya bawa ke RS. MMC.
Sesampai disana ruangan UGDnya terlihat kosong sampai-sampai kita teriak
panggil suster  DRnya. Baru kemudian susternya muncul, tapi tidak
memberikan tindakan apa-apa sampai dokternya muncul. Dokternya pun tidak
melakukan pertolongan pertama hanya periksa  mengomentari kalau bayi itu
penyembuhannya hanya dgn terapi saja. Suami saya yg mutusin unt dirawat
inap
saja si Dokter malah bilang oh boleh saja, saya lgs tanya kalau dirawat
inap
apakah dikasih tindakan pertolongan (seperti pemasangan oksigen atau yg
lainnya) si dokter bilang kalau nanti dokter jaga di kamar yg lebih tau
(Apakah memang begitu tindakan seorang dokter jaga UGD). Si dr tanya
mau
pake DSA siapa? karena saya  suami tdk kenal satupun DSA disana jadi kami
pasrah mau dikasih siapa aja. Dr tsb merekomendasikan nama DSA dr. Semi
Asti. Setelah mendapat kmr yg kosong jam 4.30 pagi, anak saya diperiksa
sama
suster  dr piket. Saya malah minta tlg dr unt dibantu dgn oksigen melihat
kondisi adek yg sdh semakin sesak. Akhirnya dipasanglah alat bantu oksigen

dilakukan terapi uap, kondisinya mulai agak baikan  adek bisa tidur
walaupun nafasnya masih berbunyi. Jam 7.00 pagi DSAnya dr. Semi Asti datang
unt periksa. Dia kaget melihat kondisi nafas si adek, dan dia lgs kasih
intruksi pengobatan ke suster (hrs diinfus, diterapi, diambil drh  difoto)
juga menyuruh unt tidak disusuin (puasa). Stlh DSA tsb periksa sampai
kurang
lebih 1,5 jam blm ada pengobatan apa-apa, sampai akhirnya saya tanya ke
suster berapa lama adek hrs puasa melihat kondisi dia yg mulai lemah,
suster
baru bergerak unt memasang infusnya (selalu hrs saya yg tanya). 2 jam kmd
baru dilakukan terapi, terapi yg dilkk hanya penguapan, penyinaran saja
tapi
tidak disedot berbeda dgn terapi yg slm ini dijalanin adek. Saya sdh
tanyakan ini, tapi mereka menjawab itu semua atas intruksi DSAnya. Terapi
kali ini berbeda si adek tidak sedikitpun menangis malah dia tidur 
sesekali menjilat lidahnya (kehausan barangkali). Setelah terapi tidak
dilakukan pemeriksaan sampai siang hari. Susternya yg kontrol pun hanya
memeriksa infus atau oksigen saja, itupun krn permintaan saya. Saya
beberapakali panggil dr jaga  bertanya kenapa tangan  kakinya dingin
sementara kepalanya panas, si dr hanya menjawab itu pengaruh oksigen. Saya
juga bertanya kapan mau difoto  dites darah, setelah ditanya baru ada
tindakan (selalu begitu). Baru kemudian datang petugas unt ambil foto 
ambil darah. Hampir setengah jam mencari pembuluh arteri akhirnya tidak
dapat  petugas menyerah (dia bilang mungkin dr yg bisa cari). Sementara
itu
kondisi si adek seperti mau tidur matanya seperti mata mengantuk. Saya
tanya
juga kapan saya bisa susuin dia, suster bilang sampai DSAnya dateng
(ternyata rencananya DSAnya baru dateng besok, jadi 1 hari cuma satu kali
kontrol). Suami saya juga complain karena kamarnya berisik sementara si
adek
tidak bisa istirahat. Setelah complain baru datang Manager duty memberitahu
kalo yg renovasi sdh distop, dia kaget liat bayi yg dirawat  dia juga lgs
ngecek selang oksigen yg katanya kegedean (ini hrsnya yg dilkk suster!!!)
dia juga pegang tangan  kaki adek dan dia sendiri kaget melihat kondisi
adek (bukankah ini seharusnya tugas DSAnya unt melihat perubahan kondisi
pasien??) saya bilang 

Re: [balita-anda] FW: [obat-tradisional] simposium ttg batuk pada anak

2001-03-23 Terurut Topik Aries_Setyono


Sebenarnya saya pingin ikut, tapi karena tempat tinggal saya yang jauh,
maka tidak bisa jadinya.
Mungkin Bapak/ ibu yang ikut bisa saling sharing informasi.

Terima kasih




   
  
[EMAIL PROTECTED] 
  
om   To: [EMAIL PROTECTED]
  
 cc:   
  
03/23/01 03:23   Subject: Re: [balita-anda] FW:
  
PM[obat-tradisional] simposium ttg batuk pada  
  
Please respondanak 
  
to balita-anda 
  
   
  
   
  




Bagi yang ikutan bagi2 informasinya dong.
Sebenarnya sih pengen ikutan, tapi sayang jauh banget sih.

Wassalam




Dwi Wahyu
Julianto To:
[EMAIL PROTECTED][EMAIL PROTECTED]
o.idcc:
 Subject: [balita-anda]
03/23/01 FW: [obat-tradisional]
10:02 AM simposium ttg batuk pada
Please   anak
respond to
balita-anda






FYI

-Original Message-
From: Klinik Anakku [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, March 23, 2001 9:26 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [obat-tradisional] simposium ttg batuk pada anak


Klinik Anakku Green Ville akan mengadakan acara simposium awam :
"Batuk dan Alergi Saluran Napas pada Anak"
dengan pembicara dr.Hendratno Halim, Sp.A (spesialis anak) dan
dr.Stephanus
J.Sarmili, Sp.A (spesialis anak)

Acara diadakan di Klinik Anakku Green Ville, kompleks Green
Ville, blok BG no.14-15,
Tanjung Duren, Jakarta Barat, pada hari Sabtu 31 Maret 2001,
pukul 08.30 - 12.00
Biaya pendaftaran Rp. 25.000,- (mendapat makalah, snack,
doorprize,dll)

Pendaftaran dan informasi lebih lengkap, hubungi Sdri.Ayu / Irene
di no.telp:
021-7397069 atau kirimkan email ke [EMAIL PROTECTED]

admin
Klinik Anakku
http://www.anakku.net/

_
DISCLAIMER :
The information contained in this communication is intended solely for the
use of the individual or entity to whom it is addressed and others
authorized to receive it.   It may contain confidential or legally
privileged information.   If you are not the intended recipient you are
hereby notified that any disclosure, copying,  distribution or taking any
action in reliance on the contents of this information is strictly
prohibited and may be unlawful. Unless otherwise specifically stated by the
sender, any documents or views presented are solely those of the sender and
do not constitute official documents or views of  The Indonesian Bank
Restructuring Agency (IBRA).
If you have received this communication in error, please notify us
immediately by responding to this email and then delete it from your
system. IBRA is neither liable for the proper and complete transmission of
the information contained in this communication nor for any delay in its
receipt.


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Batuk rejan

2001-03-23 Terurut Topik Dini Rahma Shanti

mbak Nike,
bukan deh kayaknya, kalo HiB itu untuk meningitis
kalo batuk rejan ini ada vaksinnya kalo ngga salah typa bukan ya?

Dini

- Original Message -
From: "Quinike N. Sukirwan" [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 23, 2001 11:42 PM
Subject: Re: [balita-anda] Batuk rejan



 Batuk rejan ini vaksinnya HiB itu bukan ?
 Atau ada vaksin lain lagi?
 Thx.

 --- Debby [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  Batuk rejan merupakan penyakit infeksi saluran pernapasan bagian atas,
  tepatnya pada batang tenggorokan. Penyebabnya kuman Hemophilus
  pertussis.
  Batuk rejan yang juga dikenal sebagai "batuk seratus hari" atau
  kinkhoest
  berlangsung selama dua bulan lebih, kalau tidak diobati dengan baik.
  Gejalanya mirip influenza, yaitu batuk dan pilek ringan serta menurunnya
  nafsu makan, yang berlangsung kira-kira 1 - 2 minggu.
 
  salam
  mama kevin
 
  -Original Message-
  From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  Date: Friday, March 23, 2001 12:24 PM
  Subject: Re: [balita-anda] obat tradisional 2
 
 
  
  Batuk rejan itu apa ya ??
  
  Wass.


 __
 Do You Yahoo!?
 Get email at your own domain with Yahoo! Mail.
 http://personal.mail.yahoo.com/

  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Batuk yang tak kunjung reda

2001-03-23 Terurut Topik Aries_Setyono


Bapak, Ibu dan rekan netter sekalian.

Saya mempunyai masalah dengan putera kami yang berumur 1 tahun, setiap
malam mengalami batuk-batuk (padahal dari dulu belum pernah mengalami),
tapi kalau siang hari relatif reda (walaupun tidak hilang sama sekali).
Batuk ini disertai dengan gejala pilek berlendir dan badannya hangat, saya
sampai kasihan kalau melihat si kecil batuk, soalnya tiap dia batuk mesti
menangis (mungkin di tenggorokannya sakit ya ?), sudah saya bawa ke DSA 4
hari yang lalu, sampai saat ini belum sembuh dan kebetulan hari ini obatnya
habis, saya mau bawa ke DSA lagi tapi hari sabtu kan tutup.
Mungkin Bapak dan ibu mempunyai resep Tradisional/ Obat yang manjur, terima
kasih atas bantuannya, oh ya mungkin dulu sudah pernah dibicarakan mengenai
batuk, tapi saya gabung di miling list ini baru 2 hari yang lalu, jadinya
nggak sempat mengikuti diskusi Bapak/ ibu sekalian, Maaf.


Salam dan terima kasih.

Papanya Alifian




   
   
"Debby"
   
debby_kevin@y   To: [EMAIL PROTECTED]  
   
ahoo.comcc:   
   
 Subject: Re: [balita-anda] obat 
tradisional  
03/24/01 01:242
   
AM 
   
Please respond 
   
to balita-anda 
   
   
   
   
   




Batuk rejan merupakan penyakit infeksi saluran pernapasan bagian atas,
tepatnya pada batang tenggorokan. Penyebabnya kuman Hemophilus pertussis.
Batuk rejan yang juga dikenal sebagai "batuk seratus hari" atau kinkhoest
berlangsung selama dua bulan lebih, kalau tidak diobati dengan baik.
Gejalanya mirip influenza, yaitu batuk dan pilek ringan serta menurunnya
nafsu makan, yang berlangsung kira-kira 1 - 2 minggu.

salam
mama kevin

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Friday, March 23, 2001 12:24 PM
Subject: Re: [balita-anda] obat tradisional 2



Batuk rejan itu apa ya ??

Wass.






 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Batuk rejan

2001-03-23 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan

oh, iya ya...
Hib itu kan H. influenza ya...
Apa DPT itu 'kali ya vaksin u/ batuk rejan?
Thx.

Qunike

--- Dini Rahma Shanti [EMAIL PROTECTED] wrote:
 mbak Nike,
 bukan deh kayaknya, kalo HiB itu untuk meningitis
 kalo batuk rejan ini ada vaksinnya kalo ngga salah typa bukan ya?
 
 Dini
 
 - Original Message -
 From: "Quinike N. Sukirwan" [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Friday, March 23, 2001 11:42 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Batuk rejan
 
 
 
  Batuk rejan ini vaksinnya HiB itu bukan ?
  Atau ada vaksin lain lagi?
  Thx.
 
  --- Debby [EMAIL PROTECTED] wrote:

=
best regards,Quinike

__
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail. 
http://personal.mail.yahoo.com/

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Batuk rejan

2001-03-23 Terurut Topik Mamiek.JM

Halo mba' Nike dan mba' Dini,
Batuk rejan itu kalau tidak salah adalah batuk 100 hari(awamnya)/Pertusis
Jadi yah dengan vaksin DPT...mohon dikoreksi kalu salah

Salam,
MJM
Mama Ghifari dan Gaska

-Original Message-
From: Dini Rahma Shanti [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 24 Maret 2001 8:57
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Batuk rejan


mbak Nike,
bukan deh kayaknya, kalo HiB itu untuk meningitis
kalo batuk rejan ini ada vaksinnya kalo ngga salah typa bukan ya?

Dini

- Original Message -
From: "Quinike N. Sukirwan" [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 23, 2001 11:42 PM
Subject: Re: [balita-anda] Batuk rejan



 Batuk rejan ini vaksinnya HiB itu bukan ?
 Atau ada vaksin lain lagi?
 Thx.

 --- Debby [EMAIL PROTECTED] wrote:
 
  Batuk rejan merupakan penyakit infeksi saluran pernapasan bagian atas,
  tepatnya pada batang tenggorokan. Penyebabnya kuman Hemophilus
  pertussis.
  Batuk rejan yang juga dikenal sebagai "batuk seratus hari" atau
  kinkhoest
  berlangsung selama dua bulan lebih, kalau tidak diobati dengan baik.
  Gejalanya mirip influenza, yaitu batuk dan pilek ringan serta menurunnya
  nafsu makan, yang berlangsung kira-kira 1 - 2 minggu.
 
  salam
  mama kevin
 
  -Original Message-
  From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
  Date: Friday, March 23, 2001 12:24 PM
  Subject: Re: [balita-anda] obat tradisional 2
 
 
  
  Batuk rejan itu apa ya ??
  
  Wass.


 __
 Do You Yahoo!?
 Get email at your own domain with Yahoo! Mail.
 http://personal.mail.yahoo.com/

  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com

 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Manfaat Daun Gingseng

2001-03-23 Terurut Topik Menik Dyah Ayu W

Dear Netters,

Ada yg tau manfaat daun gingseng nggak..?
Katanya kalo dimasak enak. Boleh nggak ya untuk balita ?
Makasih untuk sharingnya.

Salam,
Menik



Re: [balita-anda] Batuk yang tak kunjung reda

2001-03-23 Terurut Topik Devi_Susanti


Papa Alifian, coba dech dikasih bunganya belimbing wuluh (mungkin ada
istilah lain, saya nggak tahu)  dan gula batu lalu dikukus (boleh juga
ditambah kayu manis kalo mau) trus diminumkan.
Semoga batuknya  si kecil cepat sembuh.

Mamanya Gabby



   
 
Aries_Setyono@ 
 
app.co.idTo: [EMAIL PROTECTED]
 
 cc:   
 
03/24/01 10:23   Subject: [balita-anda] Batuk yang tak 
kunjung  
PMreda 
 
Please respond 
 
to balita-anda 
 
   
 
   
 





Bapak, Ibu dan rekan netter sekalian.

Saya mempunyai masalah dengan putera kami yang berumur 1 tahun, setiap
malam mengalami batuk-batuk (padahal dari dulu belum pernah mengalami),
tapi kalau siang hari relatif reda (walaupun tidak hilang sama sekali).
Batuk ini disertai dengan gejala pilek berlendir dan badannya hangat, saya
sampai kasihan kalau melihat si kecil batuk, soalnya tiap dia batuk mesti
menangis (mungkin di tenggorokannya sakit ya ?), sudah saya bawa ke DSA 4
hari yang lalu, sampai saat ini belum sembuh dan kebetulan hari ini obatnya
habis, saya mau bawa ke DSA lagi tapi hari sabtu kan tutup.
Mungkin Bapak dan ibu mempunyai resep Tradisional/ Obat yang manjur, terima
kasih atas bantuannya, oh ya mungkin dulu sudah pernah dibicarakan mengenai
batuk, tapi saya gabung di miling list ini baru 2 hari yang lalu, jadinya
nggak sempat mengikuti diskusi Bapak/ ibu sekalian, Maaf.


Salam dan terima kasih.

Papanya Alifian





"Debby"

debby_kevin@y   To:
[EMAIL PROTECTED]
ahoo.comcc:

 Subject: Re: [balita-anda]
obat tradisional
03/24/01 01:242

AM

Please respond

to balita-anda







Batuk rejan merupakan penyakit infeksi saluran pernapasan bagian atas,
tepatnya pada batang tenggorokan. Penyebabnya kuman Hemophilus pertussis.
Batuk rejan yang juga dikenal sebagai "batuk seratus hari" atau kinkhoest
berlangsung selama dua bulan lebih, kalau tidak diobati dengan baik.
Gejalanya mirip influenza, yaitu batuk dan pilek ringan serta menurunnya
nafsu makan, yang berlangsung kira-kira 1 - 2 minggu.

salam
mama kevin

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Friday, March 23, 2001 12:24 PM
Subject: Re: [balita-anda] obat tradisional 2



Batuk rejan itu apa ya ??

Wass.






 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

























 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Psikolog Anak

2001-03-23 Terurut Topik Devi_Susanti

Dear Netters,
Saya pengin tahu informasi mengenai kapan atau dalam keadaan apa ??? kita
perlu membawa anak kita ke psikolog.
Dan apa" saja yg berhubungan dg anak yg perlu dikonsultasikan ke psikolog.
Thank's sebelumnya atas  informasinya.


Mamanya Gabby



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Selamat Tahun Baru Hijrah 1 Muharam 1422H

2001-03-23 Terurut Topik Rahman

Rekan-rekan balita-anda,
Sebelumnya mohon maaf buat anda yang tidak merayakan hari besar umat Islam.

Buat anda yang merayakan, atas nama pengurus milis ini saya mengucapkan
Selamat Tahun Baru Hijrah 1 Muharam 1422 H, semoga bertambah untuk lebih
baik lagi ke Imanan, ke Islaman serat Akhlak dan kita semua hendaknya
senantiasa di berikan kekuatan, ketabahan di dalam menghadapi segala cobaan
oleh Allah SWT.

Amin Ya Allah.

Wass,
[EMAIL PROTECTED] - BalitaAnda admin
ph:+6221-5742205 fax:+6221-5742206

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com




 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] BAB KERAS

2001-03-23 Terurut Topik dian

Kebetulan saya pernah mengalami kasus spt ini. Berikut inputs dari
rekan-rekan yg saya kumpulkan  simpan.

Semoga membantu.



Dear Ibu Dian,

Saya juga pernah mengalami apa yang dialami anak
Ibu.
Raisa, anak pertama kami, sejak lahir sampai
kira-kira umur 1 tahun (persisnya
lupa,
sekarang 2 tahun) pup-nya tidak teratur dan keras
membatu seperti (maaf) kotoran
kambing. Kadang 2 hari tidak poupi, dan kadang
satu hari dua kali poupi.

Menurut DSA-nya hal tersebut wajar saja, karena
menurut dia seringkali sistem
pencernaan dan pembuangan bayi belum sempurna,
terutama gerak peristaltik
ususnya. Sehingga bayi seperti ini baru pup 2
atau 3 hari sekali.

Selain mengatur jenis makanan, DSA juga
memberikan "microlax"
(obat yang dimasukkan kedalam anus bayi) bila
dalam dua hari anak kami
belum poupi juga. Obat yang berbentuk krim dan
dijual bebas di apotik ini
merangsang bayi untuk poupi. Obat ini kami
berikan ke Raiza bila pada hari
kedua dia belum poupi, sehingga pup-nya belum
terlalu keras.

Mungkin ibu bisa mencoba cara ini kepada Dinda.

Thanx,


Papa-nya - Raiza  Renzo
--
Mamanya Dinda,
Anak saya pernah mengalaminya, pada usia 6 bulan.
Bahkan sampe seminggu
enggak BAB. Kalo mau BAB ngeden banget, nangis,
yg keluar keras, berdarah
lagi (sorry ya). Saya sampe kasihan banget.
Akhirnya saya bawa ke dokter.
Dikasih microlac yg disuntikkan ke dubur. Begitu
disuntikkan +/- 5 menit
kemudian langsung keluar berupa bulatan-bulatan
hitam dan keras. Selanjutnya
dikasih obat cair dupalac yg berfungsi melunakkan
kotoran. Terus kata dokter
perbanyak minum air putih, makan sayuran dan
buahnya hanya jeruk dan pepaya.
Bagaimana kalo konsultasi dulu dengan dokternya ?
soalnya obat-obat tsb
harus resep dokter. Utk sementara ya perbanyak
minum air putih hangat dulu,
semoga berhasil.

-Original Message-
From:   dian indiastuti [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Friday, January 19, 2001 3:51 PM
To:[EMAIL PROTECTED]
Subject:[balita-anda] Bayi Susah B.A.B

Dear Netters,

Anak saya berumur 8 bulan. Sejak umur 7 bulan dia
susah sekali untuk buang air besar (B.A.B). Dua
hari
sekali baru bisa B.A.B. Padahal sudah saya beri
buah-buahan, seperti Pepaya, Melon, Jeruk. Dan
untuk
Nasi tim, saya sudah campur dengan sayuran yg
berserat, spt. Bayam dan kangkung.
Saya merasa kasihan sekali setiap dia "poupie"
(istilah di keluarga kami jika menyebut B.A.B),
karena
fesesnya sampai mengeras (membatu) dan
berdarah..:(

Adakah teman-teman yang punya pengalaman seperti
saya
ataupun masukan untuk masalah ini?
Your inputs would be appreciated:)

Terima kasih,
-Mamanya Dinda-


Saya setuju kalu BAB keras bisa dikarenakan susu
botol (mungkin tidak
cocok)bisa dicoba merk lain mba'/ kalau memang
sudah tidak diberi ASI.Karena
ini menurut pengalaman anak pertama saya (tapi
kalau sampai berdarah begitu)
sebaiknya dikonsultasikan ke DSA saja mba'

Salam,
Mamik J.Maddenuang
Mama Ghifari dan Gaska
*

Kemarin saya  isteri ke DSA, karena anak kami
susah juga BAB-nya ( sudah 5
hari tidak BAB ). DSA-nya memberi saran agar susu
botol dikurangi dan
memperbanyak memberi ASI, agar BAB-nya bisa
lancar.
Untuk kasus ibu, apakah mungkin karena terlalu
banyak fariasi makanan yang
diberikan ke bayi ibu ? Sehingga BAB-nya susah,
karena fesesnya sampai
mengeras (membatu).

---
Mbak,
bagaimana dg minumnya? Berapa banyak cairan yang
masuk seharinya?
Soalnya, meskipun makannya sudah bervariasi
(serat kasar), tapi kalau air
minumnya kurang, bisa bikin susah bab juga.
Kalau jumlah cairan ternyata sudah cukup, tapi
masih susah bab juga, saran
saya sebaiknya dibawa ke dokter, krn ada
kemungkinan penyerapan di ususnya
(terutama usus besar) ada yg ngga' betul --
mungkin usus besarnya tll byk
menyerap air.
Atau kalau dia sudah bisa duduk, coba setiap pagi
dudukkan di potty anak
kecil, mungkin ini bisa membantu.
Untuk sementara, jika pupnya masih keras, kalau
Mbak lihat dia sudah mulai
mau pup (ngeden), bisa dibantu dg memberikan baby
oil diteteskan di (maaf)
lubang anusnya -- jadi bisa licin, dan mencegah
pendarahan.
Segini dulu Mbak, semoga si kecil cepat sembuh!

rgds,
Quinike
---
mungkin minum air putihnya perlu diperbanyak lagi
... mudah-mudahan jadi
lancar.

Best regards,

Dian Pertiwi




Dian Indiastuti
ASEAN SECRETARIAT
Jl. Sisingamangaraja No. 70 A
Jakarta 12110
Tel.: (62-21) 726-2991/724-3372 ext. 268
Fax.: (62-21) 739-8234/724-3504



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL 

Re: [balita-anda] unscribe

2001-03-23 Terurut Topik Rahman

Ayoe Tria yth,
sebenarnya sih bisa anda lakukan sendiri, anda kirim email ke
[EMAIL PROTECTED]
kemudian nanti dari server kita akan konfirmasi lagi, setelah anda reply
kembali email tsb, baru keanggotaan anda bener-bener dilepas.

Wass,
[EMAIL PROTECTED] - BalitaAnda admin
ph:+6221-5742205 fax:+6221-5742206

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com

- Original Message -
From: Ayoe Tria S.C. (Amoseas Indonesia) [EMAIL PROTECTED]


 Dear Pak Admin,

 Mohon untuk saat ini saya di "unscribe" dulu.terima kasih.
 Regards,
 Ayoe Tria
 Medical Adm.
 T351-2141 ext. 53127
 "Employee fit by 2005"
 [EMAIL PROTECTED]
-del-



 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Selamat Tahun Baru Hijrah 1 Muharam 1422H

2001-03-23 Terurut Topik Mamiek.JM

Selamat tahun baru juga pak Rahman
juga buat seluruh rekan2 muslim
Semoga Berkah dan Hidayah-NYA selalu dilimpahkan
kepada kita semua.AMIN

Mamik J Maddenuang
*

-Original Message-
From: Rahman [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 24 Maret 2001 10:15
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Selamat Tahun Baru Hijrah 1 Muharam 1422H


Rekan-rekan balita-anda,
Sebelumnya mohon maaf buat anda yang tidak merayakan hari besar umat Islam.

Buat anda yang merayakan, atas nama pengurus milis ini saya mengucapkan
Selamat Tahun Baru Hijrah 1 Muharam 1422 H, semoga bertambah untuk lebih
baik lagi ke Imanan, ke Islaman serat Akhlak dan kita semua hendaknya
senantiasa di berikan kekuatan, ketabahan di dalam menghadapi segala cobaan
oleh Allah SWT.

Amin Ya Allah.

Wass,
[EMAIL PROTECTED] - BalitaAnda admin
ph:+6221-5742205 fax:+6221-5742206

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com




 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com

 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























RE: [balita-anda] BAB KERAS

2001-03-23 Terurut Topik Meri Rimba

saya pernah denger hanya pisang ambon perak yg bisa memperlembut tinja.
apa bener ? bentuknya seperti gimana kalo ada yg tau ?

 --
 From: Wulan[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Friday, March 23, 2001 4:39 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] BAB KERAS
 
 Ibu Mega Rahayu,
 
 Wah kelihatannya malah sebaiknya jangan makan pisang ambon, sebaiknya
 pepaya  dan minum air putih  perlu diberikan untuk memper lancar BAB nya.
 Saya sendiri kurang pasti ya tapi pernah
 dengar kalau pisang ambon malah memperkeras tinja.  Ya sekedar masukan
 saja, coba diberikan pure pepaya.
 
 Mega Rahayu wrote:
 
  Netters...mau minta tolong nih, mungkin sebelumnya udah pernah dibahas
 tapi aku kebingungan cari file-nya nih masalah BAB anak yg keras.
  Soalnya anakku Syafa (4 bulan) hari ini BAB-nya keras, untuk informasi
 kemarin aku kasih pure buah pisang ambon+pepaya, padahal waktu aku kasih
 pisang cavendis dia lancar2 saja BAB-nya.
  Apa yg mesti saya lakukan agar BAB-nya gak keras mohon sharingnya
 soalnya dia nangis nihterima kasih sebelumnya.
 
  Salam ,
 
  Mama Syafa
 
 
  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
 http://www.indokado.com  
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] Mogok Sekolah

2001-03-23 Terurut Topik Siswono


Mbak Yani,

sepertinya masalah mbak hampir sama dengan pengalaman saya
pada anak saya pertama (Steven). Saat itu Steven sudah saya ikut
sertakan dalam play group ketika berusia 2.5 tahun. Sampai akhirnya
ketika sudah mengikuti play group hampir 1 tahun. Steven melakukan
aksi mogok sekolah. Kami coba berbicara dengan gurunya siapa
tahu ada masalah di kelas bersama dengan teman atau pun gurunya.
Segalanya berjalan normal dan tidak ada masalah sama sekali.
Saya bersama istri hampir setiap hari mendampingi di sekolah sampai
steven masuk kelas, kami sering mengintip apa yang dikerjakan steven
di kelas bersama dengan teman dan gurunya. Segalanya kami anggap
tidak ada apa-apa yang mengherankan. Tapi mengapa 'mogok sekolah'
harus dilakukan oleh steven?
Akhirnya kami melakukan analisa terhadap kegiatan yang dilakukan
di sekolah maupun di rumah. Akhirnya kami melihat penyebabnya
(menurut kami), yaitu steven memang jenuh dengan aktivitas/pelajaran/
permainan yang diberikan di sekolah. Apa sebabnya? Sepertinya
yang menjadi penyebab utama adalah apa yang diperoleh di kelas
baginya sudah membosankan karena apa yang kami berikan di rumah
sudah jauh melebihi kebutuhannya yang dia peroleh di dalam kelas.
(Steven memang anak yang cerdas menurut kami - seperti yang pernah
saya sampaikan pada subject mengajar anak untuk membaca)
Sehingga, kami memutuskan anak saya untuk berhenti sekolah di play
group. Kemudian kami baru mendaftarkan kembali pada saat dia
harus masuk ke TK-A. Dan ternyata saat ini dia sudah menikmati sekolahnya
sampai saat ini.

Saran saya, sebaiknya mbak Yani bertemu dengan gurunya di sekolah
dan cobalah pelajari apa sesungguhnya penyebab utama atas aksi
mogok sekolah yang dilakukan oleh Farhan.
Semoga sharing dan saran ini bermanfaat.

Salam,
sw
[EMAIL PROTECTED]



   

"Yani-Prime

Indonesia"   To: [EMAIL PROTECTED]  

primein@cbn.cc:   

net.id  Subject: [balita-anda] Mogok Sekolah  

   

22/03/01   

16:24  

Please 

respond to 

balita-anda

   

   




Rekan Netters,

Anak pertama saya Farhan (4thn) tadi pagi mogok sekolah saat dibangunkan
disuruh mandi malah ngamuk teriak-teriak bilang "enggak mau sekolah..enggak
mau sekolah", ketika saya tanya kenapa ia tidak mau sekolah ia menjawab
"Aang capek perut Aang sakit nih..tapi lalu dilanjutkan Aang capek masih
ngantuk"

saya tahu sebenarnya ia tidak sakit perut (ia hanya ikut-ikutan pengasuhnya
karena kemarin Mbak nya mengeluh sakit perut)..karena keliatannya dia
enggan maka saya ijinkan ia hari ini untuk tidak sekolah..dan saya bilang
kepadanya kalau hanya hari ini ia boleh tidak sekolah tetapi besok dan hari
sabtu ia HARUS sekolah. Masalahnya suami saya kurang setuju dengan tindakan
saya menurutnya saya mengajarkan Farhan untuk tidak disiplin dengan
membolos.

Menurut saya mungkin ia jenuh harus bangun pagi (jemputannya datang jam
6:15) dan ia pulang jam 11:30..dan Farhan sudah mulai sekolah sejak umur
2.5 thn (play group)..bagaimana menurut rekan netters apakah tindakan saya
benar..karena saya tidak mau terlalu memaksakan Farhan untuk sekolah (ia
duduk di TK-A) ..takut ia stress..

Mohon sharing maaf kepanjangan...

Wassalam,
Ibu Farhan + Raihan





 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Fw: [balita-anda] Mainan berbunyi utk balita

2001-03-23 Terurut Topik tlj


- Original Message -
From: Menik Dyah Ayu W [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 23, 2001 4:06 PM
Subject: Re: [balita-anda] Mainan berbunyi utk balita


 Bener mbak Dini, mungkin Gabby lagi bosan.
 Dulu waktu anak saya (Tita, 7,5 bln) usianya dibawah 6,5 suka sekali
mainan
 yg bunyi. Tapi sekarang kayaknya dia bosan dan mulai suka dengan mainan yg
 bisa digigit-gigit dan bergerak-gerak. Waktu papanya beliin dia kangguru
yg
 bisa lompat-lompat dia senang sekali. Dan berusaha menggapaiudah dapet
 langsung dech masuk mulut
 Anak seusia anak-anak kita mungkin lagi seneng-senengnya gigit-gigit,
 apa-apa dimasukin mulut mungkin  karena gusinya mo tumbuh gigidan
seneng
 sama mainan yg bergerak karena saatnya dia belajar berangkang (org jawa
 bilang)/ merangkak.
 Coba ibu beliin mainan yg bisa digigit, saya kemaren liat produk
 pigeon/chicco ada mainan bentuknya buah yg bisa digigit-gigit.
 Tapi jangan lupa disterill lo bu kalo abis dimainin.
 Selamat bermain

 Mamanya Tita.

 - Original Message -
 From: Dini Rahma Shanti [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, March 22, 2001 6:37 PM
 Subject: Re: [balita-anda] Mainan berbunyi utk balita


  Mamanya Gabby,
  mungkin dia bosen saja dg mainan itu,
  kita sebagai ortu harus peka melihat reaksi si bayi,
  kalau misalnya dia menunjukan bahwa dia tidak suka / tidak tertarik,
  sebaiknya jg di paksa,
  karena biar masih bayi punya hak memilih mainan juga loh...
 
  kalau memang penyebabnya karena bosan,
  coba mbak umpetin dulu mainan itu , seminggu atau lebih,
  baru di coba di berikan lagi.
 
  untuk berjaga jaga, perhatikan juga reaksi pendengaran nya terhadap
bunyi
  bunyian lain,
  saya soalnya pernah nonton film di mana si bayi tidak nengok kalo di
 bunyiin
  mainan kerincingan, ternyata ada gangguan pada pendengarannya
 
  cheers,
  Dini
 
 
 
 
 
 
  - Original Message -
  From: [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Friday, March 23, 2001 4:52 AM
  Subject: [balita-anda] Mainan berbunyi utk balita
 
 
  
   Dear Netters,
   Begini nich  , saya mau nanya anak saya Gabby (6,5 bulan) akhir"
ini
   kalo dikasih mainan yg berbunyi ncit ... ncit...(mis. bebek, anjing
dll
   ...) kok nggak mau yach ???!!, apa karena saya jarang sekali / kurang
  cepat
   memperkenalkannya, tapi waktu 1 bulan udah saya kasih mainan yg
berbunyi
   kerincing" dan mainan pegangan yg berbunyi dan dia mau.
   Sekali mainan ncit ... ncit... itu dibunyikan didekat dia , dia pasti
  nggak
   akan mau lagi ama mainan itu (udah saya coba beberapa kali).
   Dan lagi kalo mainan berbunyi ncit ... ncit... itu dibunyikan dia
pasti
   mengedip"kan matanya. Gimana yach ... cara mengatasinya ??? kan ...
   sekarang banyak mainan seperti itu dan saya ingin memberikannya.
   Mohon sharingnya dari rekan netters .
  
   Mamanya Gabby
  
  
kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
  http://www.indokado.com
Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
   Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  
  
  
  
  sebaikya anak di stimulasi dengan mainan yang mendidik, untuk
merangsang kecerdasan anakita karena mainan yang bisa membentuk otak anak
kita dan anda bisa memetik hasilnya di kemudian hari

kami menyediakan mainan edukatif semua ini
The Learning Journey
PT TIGARAKSA SATRIA
Firdaus 526-3920  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
 
 
   kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
 http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


  kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






















 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] SUSAH MAKAN

2001-03-23 Terurut Topik Lily


Dear Netters,

Sejak berumur 4 bulan anak saya mulai diperkenalkan dengan makanan padat
tapi selalu menangis sambil meronta-ronta pada saat diberikan.
Pertama-tama kami menganggap mungkin baru pertama jadi dia menangis tapi
kejadian itu berlangsung terus sampai saat ini dimana dia sudah berumur 5
bulan.

Mohon advise dari netters yang pernah punya pengalaman yang sama.

Terima kasih.

Mama Garry

 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























Re: [balita-anda] dukun pijat bayi

2001-03-23 Terurut Topik N.S. Sisworahardjo

Dear Netters,

Saya sangat berterima atas informasi yang diberikan. hal ini sangat 
membantu kami. Sekali lagi terima kasih.

Wassalam,


 kirim bunga, pesan cake  balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























[balita-anda] Bayi

2001-03-23 Terurut Topik Muhammad_A_Yusuf

hikmah terpetik dengan adanya sang bayi.

M Amin Yusuf
321-361552 Ext. 4293
V-Team Dept.

- Forwarded by Muhammad A Yusuf/MJT/APP on 2001/03/24 12:31 PM -
   

Beny   

Suprapsono   To: Muhammad A Yusuf/MJT/APP@APP, Irdani  

 Wibowo/MJT/APP@APP, Herman 
Santoso/MJT/APP@APP, Arief 
2001/03/25   Pribadi/MJT/APP@APP, Tjiptono 
Kuntohadi/MJT/APP@APP,  
12:55 AM Pik-Fen The/MJT/APP@APP, Andy 
Soeprijo/MJT/APP@APP
 cc:   

 Subject: Bayi 

   









Best Regards,

Beny Suprapsono
TK V-TEAM Paper Division (ext.4292)
- Forwarded by Beny Suprapsono/MJT/APP on 03/24/01 12:04 PM -
   

FPurnomo@binus 

.ac.id   To: [EMAIL PROTECTED] 

 cc:   

03/24/01 11:32   Subject: Bayi 

AM 

   

   







  Hal-hal yang menakjubkan pada BAYI:

1.Mengendong  bayi  membuat  anda  merasa  besar,  kuat,   penting,
bertanggungjawab dan benar benar merasa dibutuhkan.


2.  Setiap bayi memiliki mujizat tersendiri.

3.   Seorang  bayi  melihat  dunia melalui mata kita, supaya kita dapat
menemukan kembali keindahan yang dianggap biasa.


4.   Bayi  terkenal  karena  kesabarannya.  Mereka  akan   menunggu dan
menunggu  dan  menunggu  sampai  akhirnya  kita  tertidur sebelum dia mulai
menangis lagi.


5.   Ketika  bayi  tidak  mau  berhenti  menangis,  ingatlah  bagaimana
senangnya kita mendengar suara tangisnya pertama kali.


6.   Beberapa  lembar  rambut  halus  di  kepala  bayi bisa menciptakan
keinginan  yang  tidak tertahankan untuk menghiasinya seperti mengikat pita
di sana.

7.   Amati  saat  bayi  tidur pada malam hari dan kita akan lupa betapa
letihnya kita.

8.   Suara  tawa  bayi  adalah  obat  manjur  untuk  stress  dan  suara
sendawanya memberikan kepuasan tertinggi.

9.   Senyuman  seorang  bayi bisa membuat kita lupa segala rencana kita
dan ketika ingat rencana tersebut rasanya sudah tidak penting lagi.

10.   Dikenali  seorang  bayi  bisa terasa lebih hebat dan membanggakan
daripada dikenal di seluruh kota bahkan mungkin dunia.

11.   Memandikan  bayi pertama kali adalah salah satu hal paling berani
yang pernah kita lakukan.

12.   Anda  akan  belajar  bahasa  baru  dengan bayi baru.  Apakah anda
pernah mengira bahwa ciluk-ba bisa menjadi permainan yang begitu hebat?

13.  Memasang popok bayi adalah latihan Geometri yang sangat logis.

14.   Jangan  mengabaikan  bakat  olahraga bayi anda - melempar makanan
melintasi  ruangan  mungkin menunjukan ia akan menjadi calon pemain basket,
memukul  mainan  keluar  dari boksnya bisa menjadi tanda calon juara tenis,
merangkak dengan kecepatan tinggi untuk mendorong jambangan kesayangan anda
dari  meja  tamu  mungkin berarti dia calon pelari lintas alam.  Ini adalah
beberapa  hal  yang  perlu dipikirkan ketika kita membersihkan tumpahan dan
pecahannya.

15.   Tidak  ada  mulut  yang lebih terkatup rapat dari pada mulut bayi
ketika  kita  mencoba memasukan makanan kedalamnya dan tidak ada yang lebih
akurat daripada semburan makanan bayi pada kita.

16.   Kata  pertama  dari  mulut bayi tidak selalu "Pa Pa" atau "Ma Ma"
Jangan merasa tersingung kalau itu "Guk guk" atau "Pus Pus".

17.   Seorang bayi bisa membuat Ibu anda mengira bisa mengurusnya lebih
baik daripada anda sendiri dan mereka dengan senang hati bersedia dititipi.

18.  Seorang bayi akan membuat ayah anda lupa bahasa aslinya.

19.   Seorang  bayi akan membuat kita memandang diri kita terus menerus
secara serius.

20.  Bayi sangat pemaaf, mereka senang mendengar kita menyanyi walaupun
suara  kita  sumbang  dan mereka akan tertawa mendengar lelucon kita, tidak
perduli berapa kali kita mengulanginya.

21.   Bayi  tidak  memerlukan kita menjadi sempurna, mereka hanya perlu
kita ada.

22.