RE: [balita-anda] HIDUNG TERSUMBAT

2000-03-20 Terurut Topik helian.cairisma

Dear Ibu Sinta

Coba tidurnya dipakaikan bantal sehingga posisi kepala lebih tinggi dari
badan. Juga sering2 saya sedot ingus di hidungnya dengan mulut saya.
Usahakan sesering mungkin menyeka ingusnya yang keluar dari hidung dengan
lap handuk basah (jangan dengan lap handuk  kering atau tissue karena bisa
menimbulkan lecet).  Juga saya kasih transpulmin BB, kalau sudah agak
besaran bisa dikasih balsem Copal. Salah satu rekan netters disini pernah
menyarankan bawang merah diparut dicampur dengan minyak telon/tawon di
balurkan di badan dan dada.

salam buat si kecil dan semoga cepat sembuh

mamanya Irvan

The information transmitted is intended only for the person or entity to
which it is addressed and may contain confidential and/or privileged
material.  Any review, retransmission, dissemination or other use of, or
taking of any action in reliance upon, this information by persons or
entities other than the intended recipient is prohibited.   If you received
this in error, please contact the sender and delete the material from any
computer.



Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













RE: [balita-anda] HIDUNG TERSUMBAT

2000-03-20 Terurut Topik Patria, Diah

Kemarin Sulthan saya kasih Nipe dan badannya digosokan balsem Transplumin BB

Salam
Ibunya Sulthan

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED]
[mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 21 March 2000 13:31
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] HIDUNG TERSUMBAT


 
 
 
 Dear rekan netters,
 
 Anak saya (10bln)sedang flu dan rupanya dia tidak bisa tidur krn 
 hidung nya tersumbat alias tidak bisa bernafas melalui hidung.
 Kalau ada pengalaman rekan2 cara mengatasi hidung tersumbat ini,
 atau mungkin ada informasi mengenai obat apa yg bisa membantu utk
 menghilangkan tersumbat tsb saya mohon sharing nya.
 
 Terimakasih banyak,
 Bundanya Salmadita.

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]









**
This e-mail and any attachment contains information which is private
and confidential and is intended for the addressee only.
If you are not an addressee, you are not authorised to read, copy or 
use the e-mail or any attachment.  
If you have received this e-mail in error, please notify the sender 
by return e-mail and then destroy it.
**

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













[balita-anda] HIDUNG TERSUMBAT

2000-03-20 Terurut Topik sinta . triprianandi

 
 
 
 Dear rekan netters,
 
 Anak saya (10bln)sedang flu dan rupanya dia tidak bisa tidur krn 
 hidung nya tersumbat alias tidak bisa bernafas melalui hidung.
 Kalau ada pengalaman rekan2 cara mengatasi hidung tersumbat ini,
 atau mungkin ada informasi mengenai obat apa yg bisa membantu utk
 menghilangkan tersumbat tsb saya mohon sharing nya.
 
 Terimakasih banyak,
 Bundanya Salmadita.

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Re: [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!!!!!

2000-03-20 Terurut Topik mamanya Dafi

Papa Edwin,
Sebelumnya terima kasih atas sharing pengalamannya,
tentunya sangat berguna bagi kita semua.
Namun saya ingin memberi tambahan dalam memilih
pelampung yang cocok bagi anak :
1. Penggunaan pelampung rompi dan pelampung lengan
cocok bagi anak yang masih sangat kecil yang belum
dapat mengangkat kepala dan lengannya dalam air. Lebih
baik kalau anak dimasukkan dalam ban renang yang
sesuai dan dipasang pelampung lengan.
2. Pemakaian pelampung rompi saja cocok untuk anak
yang sudah relatif kuat mengangkat kepala dan
lengannya dalam air di atas 3 tahun). perlu dipilih
rompi yang tidak terlalu panjang dan berat sehingga
anak leluasa menggerakkan/membalikkan badan.
4. Pemakaian pelampung lengan saja cocok untuk anak
yang sudah lebih besar yang sudah memiliki dasar
berenang.
Dari kejadian di atas kemungkinan anak bapak masih
belum bisa mengangkat kepala dan lengannya sehingga
posisinya ditentukan oleh berat pelampung tersebut.
Penggunaan pelampung tangan juga agak riskan karena
untuk tempat yang airnya agak tinggi kepala anak bisa
terbenam sedangkan tangannya mengapung karena bantuan
pelampung. Namun apa pun pilihan kita yang terbaik
dari semua pilihan tentu saja pengawasan yang ketat
dari orang tua, pengajar dan pengasuh.
Demikian dari saya.

Mamanya Dafi


--- Thomas Haryanto <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> Saya mau berbagi pengalaman dengan semua rekan di
> Balita:
> 
> Anak saya, laki-laki umur 3th, ada pelajaran EksKul
> berenang di Playgroup
> nya, karenanya saya belikan dia pelampung merk
> "Wet..." saya lupa
> lengkapnya, saya belikan dia model pelampung seperti
> yang ada di kapal,
> kayak rompi yang dikenakanan dibadannya seperti baju
> / rompi. Dia berenang
> sama teman-temannya dan gurunya dikolam anak, tinggi
> airnya kurang lebih
> cuma sebatas perut dia, ketika asyik maen air,
> rupanya dia berusaha jalan di
> air dan suatu ketika dia rupanya akan jatuh kedepan
> sehingga kaki-kakinya
> mulai kehilangan kontak dengan dasar kolam, apa yang
> terjadi kemudian,
> karena ada pelampung tsb perlahan-lahan badan dia
> mulai terangkat dengan
> posisi telungkup, mukanya menghadap ke air dan kaki
> terangkat, beruntung
> saya tidak lepas perhatian, ketika tanganya mulai
> menggapai-gapai, saya
> sadar bahwa anak saya sedang kesulitan bernapas
> karena muka dan badannya
> telungkup di air dan terapung karena pelampung,
> segera saya angkat dari
> kolam dan benar saja dia menangis tidak bisa
> bernapas dan pasti sudah
> meminum air kolam.
> 
> Saya segera belikan dia pelampung yang cuma seperti
> balon yang dipasang di
> kedua lengan atas, rasanya ini lebih aman dari model
> rompi / pelampung
> kapal. Semoga hal ini tidak menimpa rekan-rekan
> sekalian. Hati..hati...
> 
> Salam,
> Papanya Edwin


__
Do You Yahoo!?
Talk to your friends online with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













Re: [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!!!!!

2000-03-20 Terurut Topik Tommy Sulianto

From: Thomas Haryanto <[EMAIL PROTECTED]>


> kayak rompi yang dikenakanan dibadannya seperti baju / rompi. Dia berenang
> sama teman-temannya dan gurunya dikolam anak, tinggi airnya kurang lebih
> cuma sebatas perut dia, ketika asyik maen air, rupanya dia berusaha jalan
di
> air dan suatu ketika dia rupanya akan jatuh kedepan sehingga kaki-kakinya
> mulai kehilangan kontak dengan dasar kolam, apa yang terjadi kemudian,
> karena ada pelampung tsb perlahan-lahan badan dia mulai terangkat dengan
> posisi telungkup, mukanya menghadap ke air dan kaki terangkat, beruntung
> saya tidak lepas perhatian, ketika tanganya mulai menggapai-gapai, saya
> sadar bahwa anak saya sedang kesulitan bernapas karena muka dan badannya
> telungkup di air dan terapung karena pelampung, segera saya angkat dari
> kolam dan benar saja dia menangis tidak bisa bernapas dan pasti sudah
> meminum air kolam.

Benar, waktu anak saya berumur 1,5 tahun, saya juga membelikan pelampung
sejenis, dan memang masih saya jaga, tetapi sewaktu saya mencoba melepas
tangan saya, ternyata langsung membalik. Untung saya masih dekat dia dan
segera menangkapnya. Sejak itu saya nggak pernah membiarkan dia menggunakan
pelampung sejenis itu. Sekarang (3 tahun), saya menggunakan pelampung kayak
Ban, dan dia bisa enjoy dan bisa belajar berenang sendiri dengan cepat. Tapi
tetap dalam pengawasan kita, yaitu tidak terlalu membiarkan dia bermain
sendiri.

Regards



Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













Re: [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!!!!!

2000-03-20 Terurut Topik Thomas Haryanto

Kalau anak saya, saya ganti pake pelampung yang dipasang di kedua lengan
atas, rasanya itu lebih aman sih karena nggak mungkin terapung dalam kondisi
tengkurap gitu.

Papanya Edwin


- Original Message -
From: "Sugiarti" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Tuesday, March 21, 2000 10:18 AM
Subject: RE: [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!


> Lalu sebaiknya pelampung yang baik dan tidak terlalu berbahaya itu
pelampung
> yang seperti apa ya?
> Padahal saya sudah yakin aja mau beli pelampung duduk, karena ada rencana
> membawa si kecil berenang.
> Mohon saran dan sharingnya dong
>
> salam
> ibunya Laras
>
> -Original Message-
> From: Asrita Kinipulu [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
> Sent: Tuesday, March 21, 2000 10:15 AM
> To: [EMAIL PROTECTED]
> Subject: RE: [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!
>
>
> Menyambung tentang pelampung,
> Dulu waktu saya masih kecil, pelatih saya wanti-wanti ama ortu saya agar
> tidak membelikan pelampung untuk kami.
>
> Ada beberapa pertimbangan, antara lain 'biasanya' orang tua/pengawas  akan
> berkurang perhatiannya karena 'percaya' pada si pelampung. Hal lain, tidak
> semua pelampung di desain untuk semua umur, kualitas pelampung juga belum
> standar.
> Disamping itu, anak yang biasa menggunakan pelampung nggak PD kalo
berenang
> tanpa pelampung.
>
> Paling aman sih, pegangin tangannya(ketiak), dan selalu ada orang
> tua/pengawas jika anak berenang, walaupun airnya cuman setinggi 40 cm.
>
> Saya juga punya pengalaman waktu ngajak bayi saya berenang dengan
pelampung
> duduk (melanggar perintah pelatih saya dulu..:-((
> Waktu itu anak saya mencoba meraih mainan di sampingnya dengan menjulurkan
> tangan dan badannya, uppsss hampir aja kejungkel (apa sih basa
indonesianya
> kejungkel ya :-))
> Jadi sekarang kami lebih extra awas lagi deh kalo ngajak Gilang berenang
> :-))
> Lagian ntar lagi plampungnya udah expired, udah kekecilan sih :-))
>
> Wasalam and best regards,
> Ita-bundanya Gilang
>
> > --
> > From: Thomas Haryanto[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> > Reply To: [EMAIL PROTECTED]
> > Sent: Tuesday, March 21, 2000 9:31 AM
> > To: [EMAIL PROTECTED]
> > Subject: [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!
> > Importance: High
> >
> > Saya mau berbagi pengalaman dengan semua rekan di Balita:
> >
> > Anak saya, laki-laki umur 3th, ada pelajaran EksKul berenang di
Playgroup
> > nya, karenanya saya belikan dia pelampung merk "Wet..." saya lupa
> > lengkapnya, saya belikan dia model pelampung seperti yang ada di kapal,
> > kayak rompi yang dikenakanan dibadannya seperti baju / rompi. Dia
berenang
> > sama teman-temannya dan gurunya dikolam anak, tinggi airnya kurang lebih
> > cuma sebatas perut dia, ketika asyik maen air, rupanya dia berusaha
jalan
> di
> > air dan suatu ketika dia rupanya akan jatuh kedepan sehingga
kaki-kakinya
> > mulai kehilangan kontak dengan dasar kolam, apa yang terjadi kemudian,
> > karena ada pelampung tsb perlahan-lahan badan dia mulai terangkat dengan
> > posisi telungkup, mukanya menghadap ke air dan kaki terangkat, beruntung
> > saya tidak lepas perhatian, ketika tanganya mulai menggapai-gapai, saya
> > sadar bahwa anak saya sedang kesulitan bernapas karena muka dan badannya
> > telungkup di air dan terapung karena pelampung, segera saya angkat dari
> > kolam dan benar saja dia menangis tidak bisa bernapas dan pasti sudah
> > meminum air kolam.
> >
> > Saya segera belikan dia pelampung yang cuma seperti balon yang dipasang
di
> > kedua lengan atas, rasanya ini lebih aman dari model rompi / pelampung
> > kapal. Semoga hal ini tidak menimpa rekan-rekan sekalian. Hati..hati...
> >
> > Salam,
> > Papanya Edwin
> >
> >
> -deleted by ita-
>
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













RE: Re[2]: [balita-anda] Susah Makan

2000-03-20 Terurut Topik Sonya

Pa' Doddy, biolycin bisa dikomsumsi oleh anak dibawah 1 tahun engga ?
anak saya ( 8 bulan jalan ) lagi susah nich makannya...

Salam,
Mamanya Satrio
> -Original Message-
> From: Doddy Hendarto [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Sent: Monday, March 20, 2000 9:36 PM
> To:   [EMAIL PROTECTED]; Mia & Mahaendra Gofar
> Subject:  Re[2]: [balita-anda] Susah Makan
> 
>  dear Pa' Rudi,
>  
>  anak saya, Maheswarafi, saat ini berusia 14 bulan mempunyai berat
> 
>  badan 12 kg, pada saat lahir beratnya hanya 2,95 kg. beberapa
> bulan 
>  yang lalu si Rafi susah sekali makannya, saya sudah mengakali
> dengan 
>  memberinya beberapa multivitamin pemberi nafsu makan namun nggak 
>  mempan juga (misal : becombion, elkana, abdec bahkan scott
> emultion 
>  pada usia pas 12 bulan). 
>  
>  berkat informasi dari salah satu netters beberapa waktu lalu
> (terima 
>  kasih ibu...), bahwa agar mencoba multivitamin "biolycin" dan 
>  alhamdulillah cocok, nafsu makannya jadi bertambah (ini bukan
> promosi 
>  hlo). silakan dicoba, barangkali cocok.
>  
>  namun berapa lama multivitamin tsb harus dikonsumsi, mungkin ada
> rekan 
>  netters yang bisa sharing...
>  
>  regards,
>  ayahnya Rafi
> 
> >> Transferred via Mail system of Information System & Technology
> Group <<
> 
> 
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta
> http://www.indokado.com 
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:
> [EMAIL PROTECTED]
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













RE: [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!!!!!

2000-03-20 Terurut Topik Sugiarti

Lalu sebaiknya pelampung yang baik dan tidak terlalu berbahaya itu pelampung
yang seperti apa ya?
Padahal saya sudah yakin aja mau beli pelampung duduk, karena ada rencana
membawa si kecil berenang.
Mohon saran dan sharingnya dong

salam
ibunya Laras

-Original Message-
From: Asrita Kinipulu [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Tuesday, March 21, 2000 10:15 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!


Menyambung tentang pelampung,
Dulu waktu saya masih kecil, pelatih saya wanti-wanti ama ortu saya agar
tidak membelikan pelampung untuk kami.

Ada beberapa pertimbangan, antara lain 'biasanya' orang tua/pengawas  akan
berkurang perhatiannya karena 'percaya' pada si pelampung. Hal lain, tidak
semua pelampung di desain untuk semua umur, kualitas pelampung juga belum
standar.
Disamping itu, anak yang biasa menggunakan pelampung nggak PD kalo berenang
tanpa pelampung.

Paling aman sih, pegangin tangannya(ketiak), dan selalu ada orang
tua/pengawas jika anak berenang, walaupun airnya cuman setinggi 40 cm.

Saya juga punya pengalaman waktu ngajak bayi saya berenang dengan pelampung
duduk (melanggar perintah pelatih saya dulu..:-((
Waktu itu anak saya mencoba meraih mainan di sampingnya dengan menjulurkan
tangan dan badannya, uppsss hampir aja kejungkel (apa sih basa indonesianya
kejungkel ya :-))
Jadi sekarang kami lebih extra awas lagi deh kalo ngajak Gilang berenang
:-))
Lagian ntar lagi plampungnya udah expired, udah kekecilan sih :-))

Wasalam and best regards,
Ita-bundanya Gilang

> --
> From: Thomas Haryanto[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Reply To: [EMAIL PROTECTED]
> Sent: Tuesday, March 21, 2000 9:31 AM
> To:   [EMAIL PROTECTED]
> Subject:  [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!
> Importance:   High
>
> Saya mau berbagi pengalaman dengan semua rekan di Balita:
>
> Anak saya, laki-laki umur 3th, ada pelajaran EksKul berenang di Playgroup
> nya, karenanya saya belikan dia pelampung merk "Wet..." saya lupa
> lengkapnya, saya belikan dia model pelampung seperti yang ada di kapal,
> kayak rompi yang dikenakanan dibadannya seperti baju / rompi. Dia berenang
> sama teman-temannya dan gurunya dikolam anak, tinggi airnya kurang lebih
> cuma sebatas perut dia, ketika asyik maen air, rupanya dia berusaha jalan
di
> air dan suatu ketika dia rupanya akan jatuh kedepan sehingga kaki-kakinya
> mulai kehilangan kontak dengan dasar kolam, apa yang terjadi kemudian,
> karena ada pelampung tsb perlahan-lahan badan dia mulai terangkat dengan
> posisi telungkup, mukanya menghadap ke air dan kaki terangkat, beruntung
> saya tidak lepas perhatian, ketika tanganya mulai menggapai-gapai, saya
> sadar bahwa anak saya sedang kesulitan bernapas karena muka dan badannya
> telungkup di air dan terapung karena pelampung, segera saya angkat dari
> kolam dan benar saja dia menangis tidak bisa bernapas dan pasti sudah
> meminum air kolam.
>
> Saya segera belikan dia pelampung yang cuma seperti balon yang dipasang di
> kedua lengan atas, rasanya ini lebih aman dari model rompi / pelampung
> kapal. Semoga hal ini tidak menimpa rekan-rekan sekalian. Hati..hati...
>
> Salam,
> Papanya Edwin
>
>
-deleted by ita-

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













RE: [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!!!!!

2000-03-20 Terurut Topik Asrita Kinipulu

Menyambung tentang pelampung,
Dulu waktu saya masih kecil, pelatih saya wanti-wanti ama ortu saya agar tidak 
membelikan pelampung untuk kami.

Ada beberapa pertimbangan, antara lain 'biasanya' orang tua/pengawas  akan berkurang 
perhatiannya karena 'percaya' pada si pelampung. Hal lain, tidak semua pelampung di 
desain untuk semua umur, kualitas pelampung juga belum standar.
Disamping itu, anak yang biasa menggunakan pelampung nggak PD kalo berenang tanpa 
pelampung.

Paling aman sih, pegangin tangannya(ketiak), dan selalu ada orang tua/pengawas jika 
anak berenang, walaupun airnya cuman setinggi 40 cm.

Saya juga punya pengalaman waktu ngajak bayi saya berenang dengan pelampung duduk 
(melanggar perintah pelatih saya dulu..:-((
Waktu itu anak saya mencoba meraih mainan di sampingnya dengan menjulurkan tangan dan 
badannya, uppsss hampir aja kejungkel (apa sih basa indonesianya kejungkel ya :-))
Jadi sekarang kami lebih extra awas lagi deh kalo ngajak Gilang berenang :-))
Lagian ntar lagi plampungnya udah expired, udah kekecilan sih :-))

Wasalam and best regards,
Ita-bundanya Gilang

> --
> From: Thomas Haryanto[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Reply To: [EMAIL PROTECTED]
> Sent: Tuesday, March 21, 2000 9:31 AM
> To:   [EMAIL PROTECTED]
> Subject:  [balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!
> Importance:   High
> 
> Saya mau berbagi pengalaman dengan semua rekan di Balita:
> 
> Anak saya, laki-laki umur 3th, ada pelajaran EksKul berenang di Playgroup
> nya, karenanya saya belikan dia pelampung merk "Wet..." saya lupa
> lengkapnya, saya belikan dia model pelampung seperti yang ada di kapal,
> kayak rompi yang dikenakanan dibadannya seperti baju / rompi. Dia berenang
> sama teman-temannya dan gurunya dikolam anak, tinggi airnya kurang lebih
> cuma sebatas perut dia, ketika asyik maen air, rupanya dia berusaha jalan di
> air dan suatu ketika dia rupanya akan jatuh kedepan sehingga kaki-kakinya
> mulai kehilangan kontak dengan dasar kolam, apa yang terjadi kemudian,
> karena ada pelampung tsb perlahan-lahan badan dia mulai terangkat dengan
> posisi telungkup, mukanya menghadap ke air dan kaki terangkat, beruntung
> saya tidak lepas perhatian, ketika tanganya mulai menggapai-gapai, saya
> sadar bahwa anak saya sedang kesulitan bernapas karena muka dan badannya
> telungkup di air dan terapung karena pelampung, segera saya angkat dari
> kolam dan benar saja dia menangis tidak bisa bernapas dan pasti sudah
> meminum air kolam.
> 
> Saya segera belikan dia pelampung yang cuma seperti balon yang dipasang di
> kedua lengan atas, rasanya ini lebih aman dari model rompi / pelampung
> kapal. Semoga hal ini tidak menimpa rekan-rekan sekalian. Hati..hati...
> 
> Salam,
> Papanya Edwin
> 
> 
-deleted by ita-

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













[balita-anda] Mead & Johnson

2000-03-20 Terurut Topik Masayu Nilawaty

para netters,
mohon bantuannya, apakah ada yang tahu alamat e-mail Mead & Johnson di
Indonesia , atau telepon bebas pulsanya  ? 
Terima kasih dan Salam,

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













Re: Re[2]: [balita-anda] Susah Makan

2000-03-20 Terurut Topik Rudiyanto

Thanks atas tips/trik serta solusinya
saya akan cobakan semuanya mudah-mudahan manjur...
i wish

rudi

- Original Message -
From: Doddy Hendarto <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>; Mia & Mahaendra Gofar
<[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Monday, March 20, 2000 9:36 PM
Subject: Re[2]: [balita-anda] Susah Makan


>  dear Pa' Rudi,
>
>  anak saya, Maheswarafi, saat ini berusia 14 bulan mempunyai berat
>  badan 12 kg, pada saat lahir beratnya hanya 2,95 kg. beberapa bulan
>  yang lalu si Rafi susah sekali makannya, saya sudah mengakali dengan
>  memberinya beberapa multivitamin pemberi nafsu makan namun nggak
>  mempan juga (misal : becombion, elkana, abdec bahkan scott emultion
>  pada usia pas 12 bulan).
>
>  berkat informasi dari salah satu netters beberapa waktu lalu (terima
>  kasih ibu...), bahwa agar mencoba multivitamin "biolycin" dan
>  alhamdulillah cocok, nafsu makannya jadi bertambah (ini bukan promosi
>  hlo). silakan dicoba, barangkali cocok.
>
>  namun berapa lama multivitamin tsb harus dikonsumsi, mungkin ada
rekan
>  netters yang bisa sharing...
>
>  regards,
>  ayahnya Rafi
>
> >> Transferred via Mail system of Information System & Technology Group <<
>
>
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













Re[2]: [balita-anda] Susah Makan

2000-03-20 Terurut Topik Doddy Hendarto

 dear Pa' Rudi,
 
 anak saya, Maheswarafi, saat ini berusia 14 bulan mempunyai berat 
 badan 12 kg, pada saat lahir beratnya hanya 2,95 kg. beberapa bulan 
 yang lalu si Rafi susah sekali makannya, saya sudah mengakali dengan 
 memberinya beberapa multivitamin pemberi nafsu makan namun nggak 
 mempan juga (misal : becombion, elkana, abdec bahkan scott emultion 
 pada usia pas 12 bulan). 
 
 berkat informasi dari salah satu netters beberapa waktu lalu (terima 
 kasih ibu...), bahwa agar mencoba multivitamin "biolycin" dan 
 alhamdulillah cocok, nafsu makannya jadi bertambah (ini bukan promosi 
 hlo). silakan dicoba, barangkali cocok.
 
 namun berapa lama multivitamin tsb harus dikonsumsi, mungkin ada rekan 
 netters yang bisa sharing...
 
 regards,
 ayahnya Rafi

>> Transferred via Mail system of Information System & Technology Group <<


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













[balita-anda] Hati..hati Pelampung Rompi..!!!!!!

2000-03-20 Terurut Topik Thomas Haryanto

Saya mau berbagi pengalaman dengan semua rekan di Balita:

Anak saya, laki-laki umur 3th, ada pelajaran EksKul berenang di Playgroup
nya, karenanya saya belikan dia pelampung merk "Wet..." saya lupa
lengkapnya, saya belikan dia model pelampung seperti yang ada di kapal,
kayak rompi yang dikenakanan dibadannya seperti baju / rompi. Dia berenang
sama teman-temannya dan gurunya dikolam anak, tinggi airnya kurang lebih
cuma sebatas perut dia, ketika asyik maen air, rupanya dia berusaha jalan di
air dan suatu ketika dia rupanya akan jatuh kedepan sehingga kaki-kakinya
mulai kehilangan kontak dengan dasar kolam, apa yang terjadi kemudian,
karena ada pelampung tsb perlahan-lahan badan dia mulai terangkat dengan
posisi telungkup, mukanya menghadap ke air dan kaki terangkat, beruntung
saya tidak lepas perhatian, ketika tanganya mulai menggapai-gapai, saya
sadar bahwa anak saya sedang kesulitan bernapas karena muka dan badannya
telungkup di air dan terapung karena pelampung, segera saya angkat dari
kolam dan benar saja dia menangis tidak bisa bernapas dan pasti sudah
meminum air kolam.

Saya segera belikan dia pelampung yang cuma seperti balon yang dipasang di
kedua lengan atas, rasanya ini lebih aman dari model rompi / pelampung
kapal. Semoga hal ini tidak menimpa rekan-rekan sekalian. Hati..hati...

Salam,
Papanya Edwin


- Original Message -
From: "Papi Matthew" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Monday, March 20, 2000 8:22 AM
Subject: Re: [balita-anda] renang untuk Balita


> Dear Ima
>
> Saya pakai gendongan itu sejal Matthew berumur +/- 3
> bulan. Gendongannya itu tidak pakai headrest, tetapi
> di bagian punggungnya ada semacam karton agak tebal
> yang dilapisi oleh busa agak tebal sehingga tidak
> membuat capek atau bengkok.
> Lagi pula, saya tidak terlalu percaya dengan gendongan
> tsb, karenanya kepala dan bawahnya selalu saya pegang,
> seperti tidak pakai gendongan, cuma beban berat
> badannya saja yang berkurang.
>
> Karena saya pernah dengan pengalaman orang, kancing
> gendongannya terbuka sehingga anaknya jatuh.
> Untuk itu saya juga berpesan untuk kita semua, jangan
> terlalu percaya, yah cukup hati-hati saja dengan
> barang yang digunakan oleh anak kita.
>
> Regards
>
> Papi Matthew
>
> --- Christina Luh Primasari <[EMAIL PROTECTED]>
> wrote:
> > Dear Mbak Ika,
> >
> > Kalau saya boleh tahu membeli gendongan seperti
> > ransel gunung (6 bulan ke
> > atas) dimana yach..soalnya saya sudah cek ke Makro
> > maupun dept. store
> > kebanyakan yang mereka jual adalah yg made in Disney
> > atau Elegance + ada
> > headrestnya, kebetulan anak saya sudah 5 bulan tapi
> > dia sudah kuat
> > mengangkat leher maupun kepalanya.
> >
> > Thanks,
> > -i m a - mamanya Hanin
> >
> > At 04:48 PM 3/11/00 +0700, you wrote:
> > >Dear bapak.
> > >
> > >Saya mulai memakai gendongan ransel saat anak saya
> > usia 1 bulan. Ada saat
> > >tertentu saya rasa lebif efektif  memakai itu
> > daripada menggunakan
> > >stroller. Apabila bapak ingin menggunakan gendongan
> > seperti itu, tolong
> > >dicek untuk usia bayi berapa alat itu digunakan.
> > Sebab range usia dan
> > >modelnya cukup banyak. Untuk anak di bawah usia 6
> > bulan, sebaiknya
> > >digendong disebelah depan (bukan belakang) dan
> > harus memiliki headrest, kan
> > >mereka belum cukup kuat menyanggah kepalanya. Dan
> > ada juga alat seperti
> > >ransel gunung bisa digunakan sampai usia anak 4
> > tahun. Jadi.tolong
> > >periksa dulu sebelum beli dan menggunakannya.
> > >
> > >Moga-moga bermanfaat,
> > >
> > >Ika-Mamanya Ariel
> >
> > Christina Luh Primasari
> > Secretary to Deputy Chief
> > Corporate Information Technology
> > PT Astra International Tbk.
> >
> > Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> > Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta
> > http://www.indokado.com
> > Situs sulap pertama di Indonesia
> > http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> > Etika berinternet, kirim email ke:
> > [EMAIL PROTECTED]
> > Berhenti berlangganan, e-mail ke:
> > [EMAIL PROTECTED]
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
> >
>
> __
> Do You Yahoo!?
> Talk to your friends online with Yahoo! Messenger.
> http://im.yahoo.com
>
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













RE: [balita-anda] Bayi Matematika

2000-03-20 Terurut Topik Sugiarti

Halo ibu Gaiea

Saya tertarik sekali dengan artikel tersebut, ada yang menjualnya dalam
bentuk buku ?
Kalau memang ada dimana membelinya?

Salam
ibunya laras

-Original Message-
From: gaiea sukhsmasharira [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, March 20, 2000 2:52 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Bayi Matematika


Dear Netter,

Saya menemukan sebuah artikel tentang Kiat Mengajarkan Matematika untuk Bayi
antara 0 - 1 tahun.

Semoga bermanfaat,

+Bunda Gaiea+

KIAT MENGAJARKAN MATEMATIKA
KEPADA BAYI BERUSIA O - 1 TAHUN

OLEH : NASRULLAH IDRIS

bidang studi reformasi Sains/Matematika/Teknologi
P.O.Box 1380 - Bandung 40252 - INDONESIA
e-mail : [EMAIL PROTECTED]



PENDAHULUAN

Bersamaan mulai berfungsinya mata seorang bayi dengan normal, sekaligus
melihat fisik sekitarnya,  proses pengajaran matematika sesungguhnya sedang
berlangsung. Karena apa yang dilihatnya jelas berkaitan batasan-batasan
benda, yang gilirannya pada ukuran dan satuan.

Kemudian diperkuat sikap bermanja sang ibu dengan memperlihatkan benda-benda
ke hadapannya, sebagaimana dalam usaha membuat si bayi beraksi.

Namun mengingat pamor matematika cenderung untuk konsumsi usia sekolah,
sehingga apa yang dilakukan mereka itu seakan- akan tidak berkaitan dengan
matematika.

Akibatnya mereka tidak serius, dalam arti, bila ada kesempatan saja. Apalagi
adanya predikat jelimet, komplek, dan susah yang dilekatkan pada tubuh
matematika, tentu semakin membuat ibu tidak memprioritaskannya dalam jadwal
pengasuhan.

Bila seorang ibu sudah bisa menerima perilakunya seperti itu sebagai proses
pengajaran matematika juga, tentu akan semakin terangsang memberikan input
kepada bayinya.

Sekarang tinggal pada metode, bagaimana urutan prioritasnya ? Jangan sampai
yang lambat dicerna didulukan ketimbang yang cepat ditangkap, karena itu
namanya meloncat.

Nah berikut ini akan disampaikan beberapa kiatnya (kita batasi pada
aritmatika : salah satu cabang dari Matematika)

MEMPERLIHATKAN BOLA

Perlihatkanlah sejumlah bola dengan beberapa kali +pindah posisi, yang
berwarna gelap dan berbahan sama.

Diameternya lima ukuran saja dulu, 1 cm s/d 5 cm, yang rasanya standar
dengan daya penglihatannya. Bukankah puting susu dan daerah hitam pada
payudara, yang umumnya sering dilihat bayi ketika mulai menyusu, sekitar itu
juga ?

Penampilan awalnya hendaknya berurutan dengan selisih waktu yang cukup.
Tampilan  acak dilakukan bila bayi sudah akrab.

Pada waktunya timbul kesan adanya perbedaan dan persamaan, yakni ketika
semuanya diperlihatkan, serta membandingkan besar kecilnya.

Dipilih lingkaran mengingat kesempurnaan, kesederhanaan, dan keteraturannya,
meskipun
diproyeksikan ke bidang, sifat yang tidak dimiliki bangun lainnya.

Satu ukuran yang warnanya berlainan pun boleh, asal tajam serta sudah
populer pada diri manusia sepanjang hidupnya. Hitam, hijau, merah, biru, dan
kuning, misalkan.

Mana sajalah dulu yang dipakai. Substansinya hampir sama juga, hanya
jenisnya lain.

Ketika tahap sekaligus, pengertian lainnya muncul pada bayi, tepatnya kaitan
warna, ukuran, dan satuan melalui penggabungan dua macam input monumental
yang sudah dikuasainya.

Pakailah lima bola berdiameter sama serta bisa digenggam. Sebanyak lima kali
diperlihatkan, yang masing-masing diambil satu dan lima. Ini untuk
pengurangan. Sebaliknya penjumlahan dengan menambahkan satu, sampai empat
pada bola yang tergenggam.

Mengingat cirikhas pada setiap jumlah bola yang sering dilihatnya, bayi pun
akan melihat
kejanggalannya ketika dikurangi atau ditambah. Intersan serupa yang muncul
sebentar-sebentar membuatnya semakin memahami hakikat bertambah dan
berkurang, yang ditandai perubahan luas kelompok.

Apalagi pada peragaan bola yang diameter dan warnanya beragam. Pemahamannya
tidak lagi terikat dengan ukuran, tetapi pada jumlah bola yang tampak.

Adanya perasaan terpisah bila sendiri dan bersama saat digendong, yang sudah
muncul sebelumnya, sedikit-banyak ikut mempercepat pemahaman tersebut.

Bila sudah maksimal barulah bangun lain dilibatkan yang kerumitannya
setingkat di atas bola, yaitu kubus, mengingat ketiga sifat bola tersebut
masih terkandung juga di dalamnya.

Proses pengajarannya sama. Hanya waktunya semakin pendek karena formulanya
sudah terjaring pada otak bayi dalam pengajaran bola. Tinggal
mengaplikasikanya pada kubus. Bak mudahnya siswa SD menjawab 2 mangga + 3
mangga di rumah hanya karena sudah memahami hakikat 4 permen + 1 permen di
sekolah.

Bisa diteruskan dengan menampilkan keduanya, kotak dan bola, dalam setiap
peragaan. Ukuran dan warna tidak perlu dipersoalkan lagi, karena yang
dibahas terbatas pada Aritmatika. Masalah jumlah sebaiknya tidak beranjak
dari lima, agar semakin memperkuat basis intelektualnya. Toh nanti akan
terangsang untuk mempertanyakan objek dengan jumlah berikutnya.

Akhirnya bayi akan benar-benar menganggap gabungan dan pisahan bisa
dilakukan dengan benda apa saja. Terutama setelah bangun-bangun lainnya
diperagakan. Pengertiannya tidak akan terpaku p

RE: [balita-anda] Bayi Matematika

2000-03-20 Terurut Topik Nining

Bu Gaiea,

Saya tertarik juga dengan artikel tersebut. Bisa engak saya dapat dalam
bentuk buku, atau memang ada penerbit yang menerbitkan buku ini. Kalau ada
dimana saya bisa mendapatkannya.
Terima kasih atas bantuan dan informasinya.

Mama Nisa.


-Original Message-
From: Yendra Herry S. [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Tuesday, March 21, 2000 12:01 AM
To: gaiea sukhsmasharira
Subject: Re: [balita-anda] Bayi Matematika


 Bu Gaiea saya tertarik dengan artikel tersebut, bisakah saya 
 mendapatkannya dari ibu ?
 
 Terima kasih atas bantuannya.


__ Reply Separator
_
Subject: [balita-anda] Bayi Matematika
Author:  [EMAIL PROTECTED] (gaiea sukhsmasharira) at bngtw
Date:3/20/00 2:52 PM


Dear Netter,
 
Saya menemukan sebuah artikel tentang Kiat Mengajarkan Matematika untuk Bayi
ant
ara 0 - 1 tahun.
 
Semoga bermanfaat,
 
+Bunda Gaiea+
 
KIAT MENGAJARKAN MATEMATIKA
KEPADA BAYI BERUSIA O - 1 TAHUN
 
OLEH : NASRULLAH IDRIS
 
bidang studi reformasi Sains/Matematika/Teknologi 
P.O.Box 1380 - Bandung 40252 - INDONESIA
e-mail : [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
PENDAHULUAN
 
Bersamaan mulai berfungsinya mata seorang bayi dengan normal, sekaligus
melihat 
fisik sekitarnya,  proses pengajaran matematika sesungguhnya sedang
berlangsung.
 Karena apa yang dilihatnya jelas berkaitan batasan-batasan benda, yang
gilirann
ya pada ukuran dan satuan.
 
Kemudian diperkuat sikap bermanja sang ibu dengan memperlihatkan benda-benda
ke 
hadapannya, sebagaimana dalam usaha membuat si bayi beraksi.
 
Namun mengingat pamor matematika cenderung untuk konsumsi usia sekolah,
sehingga
 apa yang dilakukan mereka itu seakan- akan tidak berkaitan dengan
matematika.
 
Akibatnya mereka tidak serius, dalam arti, bila ada kesempatan saja. Apalagi
ada
nya predikat jelimet, komplek, dan susah yang dilekatkan pada tubuh
matematika, 
tentu semakin membuat ibu tidak memprioritaskannya dalam jadwal pengasuhan.
 
Bila seorang ibu sudah bisa menerima perilakunya seperti itu sebagai proses
peng
ajaran matematika juga, tentu akan semakin terangsang memberikan input
kepada ba
yinya.
 
Sekarang tinggal pada metode, bagaimana urutan prioritasnya ? Jangan sampai
yang
 lambat dicerna didulukan ketimbang yang cepat ditangkap, karena itu namanya
mel
oncat.
 
Nah berikut ini akan disampaikan beberapa kiatnya (kita batasi pada
aritmatika :
 salah satu cabang dari Matematika)
 
MEMPERLIHATKAN BOLA
 
Perlihatkanlah sejumlah bola dengan beberapa kali +pindah posisi, yang
berwarna 
gelap dan berbahan sama.
 
Diameternya lima ukuran saja dulu, 1 cm s/d 5 cm, yang rasanya standar
dengan da
ya penglihatannya. Bukankah puting susu dan daerah hitam pada payudara, yang
umu
mnya sering dilihat bayi ketika mulai menyusu, sekitar itu juga ?
 
Penampilan awalnya hendaknya berurutan dengan selisih waktu yang cukup.
Tampilan
  acak dilakukan bila bayi sudah akrab.
 
Pada waktunya timbul kesan adanya perbedaan dan persamaan, yakni ketika
semuanya
 diperlihatkan, serta membandingkan besar kecilnya.
 
Dipilih lingkaran mengingat kesempurnaan, kesederhanaan, dan keteraturannya,
mes
kipun
diproyeksikan ke bidang, sifat yang tidak dimiliki bangun lainnya.
 
Satu ukuran yang warnanya berlainan pun boleh, asal tajam serta sudah
populer pa
da diri manusia sepanjang hidupnya. Hitam, hijau, merah, biru, dan kuning,
misal
kan.
 
Mana sajalah dulu yang dipakai. Substansinya hampir sama juga, hanya
jenisnya la
in.
 
Ketika tahap sekaligus, pengertian lainnya muncul pada bayi, tepatnya kaitan
war
na, ukuran, dan satuan melalui penggabungan dua macam input monumental yang
suda
h dikuasainya.
 
Pakailah lima bola berdiameter sama serta bisa digenggam. Sebanyak lima kali
dip
erlihatkan, yang masing-masing diambil satu dan lima. Ini untuk pengurangan.
Seb
aliknya penjumlahan dengan menambahkan satu, sampai empat pada bola yang
tergeng
gam.
 
Mengingat cirikhas pada setiap jumlah bola yang sering dilihatnya, bayi pun
akan
 melihat
kejanggalannya ketika dikurangi atau ditambah. Intersan serupa yang muncul
seben
tar-sebentar membuatnya semakin memahami hakikat bertambah dan berkurang,
yang d
itandai perubahan luas kelompok.
 
Apalagi pada peragaan bola yang diameter dan warnanya beragam. Pemahamannya
tida
k lagi terikat dengan ukuran, tetapi pada jumlah bola yang tampak.
 
Adanya perasaan terpisah bila sendiri dan bersama saat digendong, yang sudah
mun
cul sebelumnya, sedikit-banyak ikut mempercepat pemahaman tersebut.
 
Bila sudah maksimal barulah bangun lain dilibatkan yang kerumitannya
setingkat d
i atas bola, yaitu kubus, mengingat ketiga sifat bola tersebut masih
terkandung 
juga di dalamnya.
 
Proses pengajarannya sama. Hanya waktunya semakin pendek karena formulanya
sudah
 terjaring pada otak bayi dalam pengajaran bola. Tinggal mengaplikasikanya
pada
kubus. Bak mudahnya siswa SD menjawab 2 mangga

Re: [balita-anda] Bayi Matematika

2000-03-20 Terurut Topik Yendra Herry S.

 Bu Gaiea saya tertarik dengan artikel tersebut, bisakah saya 
 mendapatkannya dari ibu ?
 
 Terima kasih atas bantuannya.


__ Reply Separator _
Subject: [balita-anda] Bayi Matematika
Author:  [EMAIL PROTECTED] (gaiea sukhsmasharira) at bngtw
Date:3/20/00 2:52 PM


Dear Netter,
 
Saya menemukan sebuah artikel tentang Kiat Mengajarkan Matematika untuk Bayi ant
ara 0 - 1 tahun.
 
Semoga bermanfaat,
 
+Bunda Gaiea+
 
KIAT MENGAJARKAN MATEMATIKA
KEPADA BAYI BERUSIA O - 1 TAHUN
 
OLEH : NASRULLAH IDRIS
 
bidang studi reformasi Sains/Matematika/Teknologi 
P.O.Box 1380 - Bandung 40252 - INDONESIA
e-mail : [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
PENDAHULUAN
 
Bersamaan mulai berfungsinya mata seorang bayi dengan normal, sekaligus melihat 
fisik sekitarnya,  proses pengajaran matematika sesungguhnya sedang berlangsung.
 Karena apa yang dilihatnya jelas berkaitan batasan-batasan benda, yang gilirann
ya pada ukuran dan satuan.
 
Kemudian diperkuat sikap bermanja sang ibu dengan memperlihatkan benda-benda ke 
hadapannya, sebagaimana dalam usaha membuat si bayi beraksi.
 
Namun mengingat pamor matematika cenderung untuk konsumsi usia sekolah, sehingga
 apa yang dilakukan mereka itu seakan- akan tidak berkaitan dengan matematika.
 
Akibatnya mereka tidak serius, dalam arti, bila ada kesempatan saja. Apalagi ada
nya predikat jelimet, komplek, dan susah yang dilekatkan pada tubuh matematika, 
tentu semakin membuat ibu tidak memprioritaskannya dalam jadwal pengasuhan.
 
Bila seorang ibu sudah bisa menerima perilakunya seperti itu sebagai proses peng
ajaran matematika juga, tentu akan semakin terangsang memberikan input kepada ba
yinya.
 
Sekarang tinggal pada metode, bagaimana urutan prioritasnya ? Jangan sampai yang
 lambat dicerna didulukan ketimbang yang cepat ditangkap, karena itu namanya mel
oncat.
 
Nah berikut ini akan disampaikan beberapa kiatnya (kita batasi pada aritmatika :
 salah satu cabang dari Matematika)
 
MEMPERLIHATKAN BOLA
 
Perlihatkanlah sejumlah bola dengan beberapa kali +pindah posisi, yang berwarna 
gelap dan berbahan sama.
 
Diameternya lima ukuran saja dulu, 1 cm s/d 5 cm, yang rasanya standar dengan da
ya penglihatannya. Bukankah puting susu dan daerah hitam pada payudara, yang umu
mnya sering dilihat bayi ketika mulai menyusu, sekitar itu juga ?
 
Penampilan awalnya hendaknya berurutan dengan selisih waktu yang cukup. Tampilan
  acak dilakukan bila bayi sudah akrab.
 
Pada waktunya timbul kesan adanya perbedaan dan persamaan, yakni ketika semuanya
 diperlihatkan, serta membandingkan besar kecilnya.
 
Dipilih lingkaran mengingat kesempurnaan, kesederhanaan, dan keteraturannya, mes
kipun
diproyeksikan ke bidang, sifat yang tidak dimiliki bangun lainnya.
 
Satu ukuran yang warnanya berlainan pun boleh, asal tajam serta sudah populer pa
da diri manusia sepanjang hidupnya. Hitam, hijau, merah, biru, dan kuning, misal
kan.
 
Mana sajalah dulu yang dipakai. Substansinya hampir sama juga, hanya jenisnya la
in.
 
Ketika tahap sekaligus, pengertian lainnya muncul pada bayi, tepatnya kaitan war
na, ukuran, dan satuan melalui penggabungan dua macam input monumental yang suda
h dikuasainya.
 
Pakailah lima bola berdiameter sama serta bisa digenggam. Sebanyak lima kali dip
erlihatkan, yang masing-masing diambil satu dan lima. Ini untuk pengurangan. Seb
aliknya penjumlahan dengan menambahkan satu, sampai empat pada bola yang tergeng
gam.
 
Mengingat cirikhas pada setiap jumlah bola yang sering dilihatnya, bayi pun akan
 melihat
kejanggalannya ketika dikurangi atau ditambah. Intersan serupa yang muncul seben
tar-sebentar membuatnya semakin memahami hakikat bertambah dan berkurang, yang d
itandai perubahan luas kelompok.
 
Apalagi pada peragaan bola yang diameter dan warnanya beragam. Pemahamannya tida
k lagi terikat dengan ukuran, tetapi pada jumlah bola yang tampak.
 
Adanya perasaan terpisah bila sendiri dan bersama saat digendong, yang sudah mun
cul sebelumnya, sedikit-banyak ikut mempercepat pemahaman tersebut.
 
Bila sudah maksimal barulah bangun lain dilibatkan yang kerumitannya setingkat d
i atas bola, yaitu kubus, mengingat ketiga sifat bola tersebut masih terkandung 
juga di dalamnya.
 
Proses pengajarannya sama. Hanya waktunya semakin pendek karena formulanya sudah
 terjaring pada otak bayi dalam pengajaran bola. Tinggal mengaplikasikanya pada
kubus. Bak mudahnya siswa SD menjawab 2 mangga + 3 mangga di rumah hanya karena 
sudah memahami hakikat 4 permen + 1 permen di sekolah.
 
Bisa diteruskan dengan menampilkan keduanya, kotak dan bola, dalam setiap peraga
an. Ukuran dan warna tidak perlu dipersoalkan lagi, karena yang dibahas terbatas
 pada Aritmatika. Masalah jumlah sebaiknya tidak beranjak dari lima, agar semaki
n memperkuat basis intelektualnya. Toh nanti akan terangsang untuk mempertanyaka
n objek dengan

RE: [balita-anda] Informasi TORCH

2000-03-20 Terurut Topik Elida Basaria

Saya ucapkan terima kasih banyak untuk rekan-rekan yang telah mensharingkan
informasinya kepada saya. Saya sudah berikan kepada rekan saya. Semoga
informasi tsb bermanfaat bagi keluarganya.

Terima kasih,
Salam,
Mamanya Arya 

-Original Message-
From:   fatimah [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   21 Maret 2000 6:50
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:Re: [balita-anda] Informasi TORCH

 << Message: [balita-anda] ARTIKEL TOXOPLASMA >>  << File:
ATT14161.txt >> mamanya Arya kebetulan ini saya punya artikel tersebut.
kalo engga' salah mungkin ini yang ibu maksud, semoga bermanfaat buat temen
ibu.
salam
fatimah
>

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













[balita-anda] perkembangan bayi

2000-03-20 Terurut Topik Sugiarti

Dear all netters,

Kalau diperhatikan teori dari buku atau majalah kok kayaknya ada perbedaan
dengan prakteknya atau kenyataannya. Khususnya mengenai perkembangan anak.
Saya jadi bingung. Sebenarnya bayi itu apakah bisa :
a. Duduk dulu, baru merangkak, trus berdiri, baru belajar berjalan.
b. atau belajar berdiri dulu, baru duduk, baru merangkak, lalu berdiri lagi
baru belajar berjalan?
Saya jadi suka sekali mengamati perkembangan anak saya, setiap hari. Makin
diamati kok malah bingung sendiri :-) maklumlah anak pertama.
Pada dasarnya saya tidak begitu khawatir kalaupun perkembangannya tidak
sesuai dengan buku atau majalah yang saya baca, namun sering bertanya-tanya
saja.
Anak saya sekarang berusia 5 bulan 2 hari. Maunya itu kok seperti mau
berdiri terus pada saat digendong, ngangkat badannya ke atas, padahal duduk
juga belum bisa sendiri.
Kira-kira rekan netters mau berbagi pengalaman dengan saya atau ada juga
yang ikut bingung seperti saya :-)

Salam
ibunya Laras


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













Re: [balita-anda] kebutuhan tidur bayi

2000-03-20 Terurut Topik Vera Supati


ibunya Dira,
seperti semua anak yang sudah bisa bergerak dalam arti bisa merangkak,
berdiri atau berjalan, susah deh utk tidur siang, soalnya saya juga
mengalami itu, tapi sekarang selalu saya akalin, kalo abis makan siang
kurang lebih satu atau setengah jam, Marchel saya bawa ke kamar, matiin
lampu, minum susu, nyalain AC, setel musik, bobo deh dia bisa sampai satu
atau dua jam, lumayan lah, daripada dia melek terus, tapi kan malam harinya
dia tidur drai jam 8 malam sampai jam 5 pagi, jadi saya rasa cukup deh acara
tidurnya, selama tidak ada keluhan dan aktif terus saya jadi tidak khawatir
lagi
sekian dari saya

Mama Marchel
-Original Message-
From: Elsasmita R <[EMAIL PROTECTED]>
To: [EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]>;
[EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]>
Date: Monday, March 20, 2000 12:24 AM
Subject: [balita-anda] kebutuhan tidur bayi


rekan netter,

Saya mau "sharing" dari rekans tentang jam tidur balita.
Anak saya sekarang berumur 8 bulan 2 minggu, waktu tidur malamnya mulai dari
sekitar jam 20.30 , bangun sekitar jam 04.30 pagi ( 8 jam ) setelah itu
(siang) anak saya hanya tidur sekitar 2 jam, masing-masing hanya setengah
jam dengan selang waktu sekitar 3 jam. Saya merasa waktu tidurnya sedikit
sekali.
Mengenai pertumbuhan fisik dan motoriknya bagus. Sekarang sudah dapat
berdiri sendiri, tatah, udah tumbuh gigi 4 (dua atas dan dua bawah). Nafsu
makannya juga bagus.
Tapi saya khawatir dengan jumlah waktu tidurnya, apakah sudah cukup untuk
anak seusia dia ?
Apakah ada cara aman untuk membuat waktu tidur siangnya agar lebih lama ?

salam
Ibunya Dira







Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












[balita-anda] Re: sikap seorang dokter anak yang cukup mengecewakan :-(

2000-03-20 Terurut Topik Imelda Pasni



Saya hanya ingin berbagi pengalaman (bagus) ttg DSA anak saya.
Sejak lahir di RS Dharma Nugraha di Rawamangun, Raissa mendapat DSA yg baik. Dia
baik dalam arti tidak berkeberatan bila kita ingin konsultasi di hari libur
(pernah saya alami) atau 'sekedar' menelpon untuk mendapat penjelasan ttg suatu
obat bagi bay i di tengah malam. Dokter tidak segan-segan memberikan no. telpon
rumahnya, bahkan handphone-nya kepada ortu pasiennya. Dia juga dengan senang
hati memberikan penjelasan ttg imunisasi, penyakit atau bagaimana kelakuan anak
kecil kepada ortu pasien. (Waduh promosi nih... :-) )
Saya percaya masih banyak dokter-dokter pintar dan baik yg mempunyai jiwa
menolong seperti itu.
(Aduh rasanya kok saya mau jadi dokter, trus nolong orang .. biar dapet
pahala dehh...)



Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Re: [balita-anda] Susah Makan

2000-03-20 Terurut Topik Mia & Mahaendra Gofar

Dear Pak Rudi,

Mungkin anak bapak termasuk 'picky eater'.  Makannya milih-milih dan
semaunya waktunya. Anak saya sempat begitu, akhirnya saya ngalah. Kalau
waktunya dia makan dan dia nolak, saya coba kasih alternatif makanannya,
misalnya harusnya bubur nasi, saya kasih bubur susu, kalau tetap gak mau,
mungkin dia masih kenyang, jadi saya tunggu 30 menit baru saya coba kasih
lagi, dan biasanya dia mau. Dan usahain dia duduk dan dikasih kesibukan,
ntah dengan tontonan ataupun mainan. Kalau dia bosan dengan mainan dia,
kasih barang baru yang belum pernah dilihat, misalnya sendok atau apalah,
asal dia sibuk. Biasanya kalau dia sibuk, makannya lancar.

Kalau masalah gak suka susu formula, anak saya (12 bulan) juga gak mau sama
sekali susu formula. Tadinya saya paksain walaupun sedikit, asal masuk ke
perut dia setiap hari. tapi belakangan malah jadi muntah, jadi saya hentikan
sama sekali pemberian susu formulanya. Memang sampai sekarang dia masih ASI
juga.

Kemudian saya diskusikan dengan DSA anak saya, menurut beliau gak papa kalau
dia gak mau susu formula, asalkan saya kasih alternatif sumber kalsium buat
bayi saya, dengan memberikan produk susu dalam menu sehari-harinya. Akhirnya
sekarang setiap kali makan, bubur nasi ataupun bubur susunya selalu saya
tambahkan susu formulanya dalam bentuk bubuk ataupun saya campur keju krim.
Selain itu saya selalu kasih selingan yoghurt disela-sela acara makannya,
dan saya kasih keju krim baik sebagai selingan (dengan sayuran rebus)
ataupun sebagai side dish disamping bubur nasinya.

Sepengalaman saya, anak saya gak mau susu formula karena aromanya. Dulu
sempat saya akalin di formulanya saya kasih eskrim atau juice buahnya
sehingga aromanya tersamar, dan anak saya mau. Cuma saya gak terusin karena
waktu itu anak saya belum 1 tahun, dan saya takut  protein dari eskrimnya
(susu sapi)  terlalu tinggi buat anak saya.
Dan sekarang saya udah ngerelain anak saya gak minum susu formula dari
botol, tapi saya kasih susu beraroma (khusus buat anak diatas 1-3 thn)
sebagai penggantinya.

Demikian semoga bisa membantu,

Mia, mamanya Kay

-Ursprüngliche Nachricht-
Von: Rudiyanto <[EMAIL PROTECTED]>
An: [EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]>
Datum: Montag, 20. März 2000 03:45
Betreff: [balita-anda] Susah Makan


>DH, ikutan gabung...
>Saya punya baby perempuan, umur 15 bulan, berat cuma +/- 9 kilo, itulah
>masalahnyamakannya super susah. Sehari-hari aktifitasnya normal saja
>malah terlihat aktif bergerak. Sudah sering ke dokter untuk diperiksa,
>paling-paling hanya diberi vitamin. Dan parahnya lagi anak saya tidak suka
>sama susu formula (selama ini dari lahir sampe sekarang cuma pake ASI).
Yang
>saya khawatirkan adalah masalah gizi-nya.
>Gimana nich Bapak/Ibumungkin punya pengalaman atau tips/trik untuk
>masalah anak saya ini.sekalian gimana caranya supaya anak doyan susu
>formula..
>
>Regards,
>Rudi
>
>
>Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
>Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
>Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
>Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
>Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>



Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Re: [balita-anda] Makanan Padat vs ASI

2000-03-20 Terurut Topik Ummu Syauqi

Papi Matthew,
Memang kalau anak sudah makan makanan padat, akan berkurang minum ASI-nya.  Satu porsi 
makanan padat akan menggantikan satu kali minum ASI.  Menurut saya, berhubung Matthew 
masih 4 bulan sebaiknya minum ASI yang diutamakan.  Bahkan saat ini sedang digalakkan 
untuk ASI eksklusif sampai umur 6 bulan.

Pengalaman saya, waktu Syauqi umur 4 bulan 1 pekan ( sekarang 5 bulan 1 pekan ) mulai 
saya perkenalkan buah pisang sedikit.  Porsi  tersebut hanya untuk perkenalan ( 
belajar menelan ) paling banyak 2-3 sendok sedang porsi ASI harus habis ( selama 
ditinggal kantor, 3 botol @ 120 ml ).  Bahkan bila libur, seharian dia ASI terus, cuma 
bila terlihat masih lapar saya tambah buah paling hanya 40 ml.

Sekarang setelah 5 bulan mulai saya buatkan bubur susu ( bikin dari 90 ml susu formula 
), tetapi tetap porsi ASI harus habis ( sehari saya cuma bisa memerah sekitar 350 ml 
).  Yang jelas ASI harus diutamakan sedang makanan padat hanya sebagai perkenalan.  
Bila makanan pendamping diberikan dalam porsi besar, takutnya jadi kurang minum ASI 
padahal saat ini yang dibutuhkan hanya ASI.  Nanti umur 6 bulan makanan pendamping 
sesuai porsinya ( sudah harus malah ).

Untuk biskuit sementara ini belum saya berikan ( nanti 6 bulan ) karena menurut yang 
saya baca gluten dalam gandum ( bahan dasar biskuit ) sering menyebabkan malabsorsi 
dan gangguan pencernaan pada bayi dibawah 6 bulan.

mudah - mudahan berguna,

Umminya Syauqi

*** REPLY SEPARATOR  ***

On 3/19/2000 at 9:59 PM Papi Matthew wrote:

>Dear Rekan-rekan ...
>
>Matthew sekarang sudah masuk 4 bulan lebih. Dan mulai
>mencoba makanan padatnya, seperti bubur, biskuit dan
>buah. Tetapi setelah menu makannya berubah seperti
>ini, kok minum ASI nya jadi sedikit, dan banyak
>main-main kalau minum ASI. Apa sudah kenyang karena
>makanan padatnya, atau memang lagi umur-umur malas
>minum ASI ?
>Ada yang punya pengalaman ? boleh dong sharing ?
>
>Regards
>
>Papi Matthew
>
>
>__
>Do You Yahoo!?
>Talk to your friends online with Yahoo! Messenger.
>http://im.yahoo.com
>
>Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
>Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
>Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
>Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
>Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]




Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Re: [balita-anda] sikap seorang dokter anak yang cukup mengecewakan :-(

2000-03-20 Terurut Topik Tjandra J

Salam,

Tidak usah heran Mbak, jaman sekarang profesi dokter digunakan bukan untuk
menolong tetapi untuk
mencari duit semata-mata (sebagian besar lho), tetapi masih ada yang baik
dan sangat baik dengan
memberi gratis bagi orang tidak mampu.

Saya malah pernah ke dokter ahli kandungan di jalan Bali Surabaya, sewaktu
itu istri saya mens tetapi
nggak berhenti,berhenti saya dan istri lalu ke dokter tersebut.
Setiap kali saya datang , saya selalu tanya apa penyebabnya dan  mengapa,
tetapi selalu dijawab
tidak apa-apa.

Nah pada suatu saat, saya tanya lagi, ternyata jawabannya sangat
mengangetkan saya
"bapak sekolah dokter saja, biar bapak tahu", nah lho.
Maksud saya biar dokter itu cerita apa adanya dengan bahasa awam.

Setelah itu saya nggak pernah nongol lagi di sana, dan saya cari dokter
lain.
Akhirnya saya dapat dokter yang sangat baik dan jelas menerangkannya di
jalan diponegoro
kalau nggak salah dr. Agus Abadi.

Sekian pengalaman saya.
Terima-kasih

-Original Message-
From: Wahyu Tri Handayani <[EMAIL PROTECTED]>
To: [EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]>
Date: Monday, March 20, 2000 3:02 PM
Subject: Re: [balita-anda] sikap seorang dokter anak yang cukup mengecewakan
:-(


>mbak sugiarti,
>saya juga pernah diperlakukan seperti itu oleh dokter terkenal yang praktek
>di RSPI, anak saya panas selama sepuluh hari turun naik minum obat dokter
>tersebut, pada saat saya mau tanya kenapa kok tidak turun-turun (karena
>waktu itu anak pertama dan saya nervous sekali), ehhh, macem-macem aja
>jawaban dari anggota rumah, dan sepertinya dokter tersebut juga nggak pay
>attention to what I said about my baby at that time. selanjutnya, waktu
saya
>nervous lagi karena anak saya panas, saya telpon rumahnya (karena hari
>minggu), yang jawab answering machine terus.
>akhirnya sekarang saya pakai dokter khusus-khusus aja, kalau radang
>tenggorokan saya bawa ke THT, kalau sakit batuk pilek ke dokter khusus
>pulmonologi, kalau sakit perut ke dokter ahli pencernaan, kalau sakit biasa
>ya saya bawa ke dokter sebelah kamarnya dokter yang dulu, karena ternyata
>dokter ini lumayanan bisa diajak bicara, dan bersedia menelpon saya kembali
>waktu panas anak saya tidak turun-turun, dan mau menjelaskan obat-obatan
>yang dia berikan. pokoknya lain sekali dengan dokter terdahulu.
>Jadi tidak ada jaminan dokter terkenal pasti tokcer, jangan percaya karena
>anak kita akan bolak-balik datang ke dia, dan yang pasti karena sudah
>bernama pasti arogan. that's true.
>
>selamat mencari dokter baru, semoga mendapat ganti dokter yang cocok.



Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












[balita-anda] FW: TORCH

2000-03-20 Terurut Topik Nining

 
judulnya: Apa sih TORCH ? 

TORCH itu singkatan dari TOKSOPLASMOSIS, OTHER (bisa HIV, Sipilis, Klamidia,
dll) RUBELLA, CYTOMEGALOVIRUS, HERPES. 

Kalo org hamil terinfeksi oleh salah satu dari torch diatas, efek nya bisa
keguguran, janin tdk bisa berkembang dg baik, atau bayi bisa lahir dlm
keadaan meninggal, lahir prematur, atau cacat bawaan. Makin dini infeksi itu
tertular, makin berat kerusakan/cacat yg dialami janin. Sayangnya, sebagian
besar infeksi ini tidak menunjukkan gejala klinis jelas pd ibu hamil.

TOKSOPLASMOSIS

Adl. infeksi yg diakibatkan oleh sejenis parasit, yg biasanya ditemukan pd
kucing (atau juga bulu hewan lain, anjing misalnya). Kita bisa terinfeksi
kuman ini melalui:

1.  makan daging/telur setengah matang, atau makan buah2an/sayur2an yg
tercemar tinja kucing. 

2.  Transfusi darah 

3.  Melalui transplantasi organ

Infeksi ini bisa mengakibatkan keguguran (abortus), lahir mati, cacat otak,
kelainan mata atau pertumbuhan janin terhambat. Disini, tidak menunjukkan
gejala klinik, satu2nya cara apakah si ibu terinfeksi atau tidak, adalah
melalui pemeriksaan darah.

Pencegahan, a.l. jangan sekali2 membersihkan kotoran kucing, cuci
buah/sayuran mentah dg air mengalir.

OTHERS (bisa HIV, Sipilis, Klamidia, dll)

Ini penyakit2 akibat hubungan sexual

RUBELLA (Campak Jerman)

Penyebabnya ad. virus rubella. Penyakit ini tergolong ringan,tapi sangat
menular, biasanya menyerang anak2. Ditandai dg timbul bintik2 merah pada
kulit, pembesaran kelenjar getah bening, pd org dewasa disertai nyeri pada
persendian.

Efek: dpt menyebabkan ketidak normalan pd janin, spt, kebutaan/katarak,
tuli, cacat jantung, keterbelakangan mental.

Pencegahan: bisa vaksinasi rubella atau tes darah.

CYTOMEGALOVIRUS (CMV)

Gejala terinfeksi CMV sama dengan spt kena serangan flu biasa. Sumber
infeksi dpt berasal dari tenggorokan, ludah, lendir mulut rahim, sprema,
urin (terutama pd anak2) atau melalui transfusi darah dan transplantasi
organ.

Efek: keguguran spontan, keterbelakangan mental, hidrosefalus, mikrosefalus
(kepalanya kecil), dll ... tanya dokter ...

Pencegahan: tes, lewat pemeriksaan imunoglobulin M (IgM), CMV kultur.

 

HERPES SIMPLEX VIRUS (HSV)

Menular melalui hubungan sexual, ditandai dg bintil2 kecil berisi cairan
kemerahan dan sakit pd alat kelamin.

Efek: bisa buta, krn kornea matanya terinfeksi HSV pd saat proses kelahiran.

 

Nah itu penjelasan ttg TORCH. Jangan bilang ini penyakit negara berkembang!!
Ini universal. Kasus di indonesia yg sangat sering terjadi adalah infeksi
toksoplasma, krn di sini banyak org piara kucing. Jika terkena kuman ini,
kehamilan selanjutnya potensial terinfeksi lagi, bisa keguguran lagi.

Tes TORCH ini biayanya muahaaa kayaknya.

Ini ada satu lagi artikel bagus, ttg PREEKLAMPSIA (bhs kedokterannya
gestosis)

Preeklampsia atau penyakit keracunan kehamilan ad. penyakit khusus org
hamil. (tdk terjd pd org yg tdk hamil)

Setiap ibu hamil dpt kena ini, terutama:

1.  ibu yg hamil pertama kali 

2.  kehamilan bayi kembar 

3.  sebelum hamil kena hypertensi 

4.  ibu yg bermasalah dg ginjal nya 

5.  hamil pertama dibawah 20 th atau diatas 35 th (mayumi umurnya berapa
sih?)

penyebabnya masih merupakan misteri

Gejala yg muncul secara klinis:

1.  tekanan darah yg tinggi atau peningkatan tekanan darah dari
biasanya. Batasannya 130/90 

2.  bengkak di seputar kaki / tungkai. Pd keadaan yg lebih berat
didapatkan bengkak di sluruh tubuh. Pembengkakan terjadi akibat pembuluh
kapiler bocor, shg air yg merupakan bagian dari sel, merembes keluar dan
masuk ke dlm jaringan tubuh dan tertimbun di bagian tsb. 

3.  Terdapat kadar protein tinggi dlm urine karena gangguan pd ginjal.
Gejala preeklampsia ringan mrnunjukkan angka kadar protein urine lebih
tinggi dari 500 mg per 24 jam. Yang parah dapat mencapai angka 5 gram dlm 24
jam. Pengeluaran urine pun kurang dari 400 ml per 24 jam. 

4.  Kenaikan berat badan lebih dari 1,36 kg setiap minggu selama
trimester kedua dan lebih dari 0,45 setiap minggu pd trimester ketiga.

Organ tubuh yg dpt terpengaruh oleh preeklampsia:

1.  otak 


dpat terjadi pembengkakan diotak shg timbul kejang, dg penurunan
kesadaran yg disebut eklampsia. Dpt juga terjadi pecahnya pembuluh darah di
otak akibat hypertensi.

2.  paru2 


bengkak yg terjadi di paru2 dpt menyebabkan sesak napas hebat.

3.  jantung 


terjadi payah jantung

4.  ginjal 


gagal ginjal

5.  mata 


bisa terjadi kebutaan akibat penekanan saraf mata yg disebabkan
bengkak maupun lepasnya selaput retina mata.

6.  sistem darah

terjadi pecahnya sel darah merah dg penurunan kadar zat pembekuan
darah.

 

AKIBAT PADA JANIN

Janin akan hidup dengan nutrisi dan oksigen dibawah normal (krn pembuluh
darah yg meyalurkan darah ke plasenta menyempit). Krn buruk nutrisi,
pertumbuhan janin terhambat, nanti bisa berat lahir rendah, lahir prematur,
biru saat dilahirkan (asf

RE: [balita-anda] Informasi TORCH

2000-03-20 Terurut Topik Nining

Mama Arya,

Saya forward aja deh e-mailnya.
Terima kasih.

Mama Nisa.


-Original Message-
From: Elida Basaria [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, March 20, 2000 4:55 PM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: RE: [balita-anda] Informasi TORCH


Bu, saya kok tidak bisa buka ?

Mamanya Arya

-Original Message-
From:   Nining [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   20 Maret 2000 15:49
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject:RE: [balita-anda] Informasi TORCH

 << File: ATT14169.txt >> Mamanya Arya,

Saya masih menyimpan di e-mail mengenai penyakit TORCH ini
saya sertakan
bersamaan dengan e-mail ini. Semoga dapat membantu.

Mama Nisa.



-Original Message-
From: Elida Basaria [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, March 20, 2000 3:44 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Informasi TORCH


Rekan-rekan, adakah yang menyimpan mail yang memberikan
informasi ttg
penyakit TORCH terutama ttg Toscoplasma (kalau tidak salah
nulis, ya.)
soalnya saat ini istri teman saya sedang mengandung dan
dinyatakan oleh
dokter dia terserang penyakit tsb. 
Kalau ada mohon dikirimin ke japri saya ,ya.

Terima kasih, sebelumnya ya.

Mamanya Arya

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta
http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia
http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]












Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]










Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












RE: [balita-anda] Informasi TORCH

2000-03-20 Terurut Topik Elida Basaria

Bu, saya kok tidak bisa buka ?

Mamanya Arya

-Original Message-
From:   Nining [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   20 Maret 2000 15:49
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject:RE: [balita-anda] Informasi TORCH

 << File: ATT14169.txt >> Mamanya Arya,

Saya masih menyimpan di e-mail mengenai penyakit TORCH ini
saya sertakan
bersamaan dengan e-mail ini. Semoga dapat membantu.

Mama Nisa.



-Original Message-
From: Elida Basaria [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, March 20, 2000 3:44 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Informasi TORCH


Rekan-rekan, adakah yang menyimpan mail yang memberikan
informasi ttg
penyakit TORCH terutama ttg Toscoplasma (kalau tidak salah
nulis, ya.)
soalnya saat ini istri teman saya sedang mengandung dan
dinyatakan oleh
dokter dia terserang penyakit tsb. 
Kalau ada mohon dikirimin ke japri saya ,ya.

Terima kasih, sebelumnya ya.

Mamanya Arya

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta
http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia
http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]












Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












[balita-anda] Anak Ogah Makan

2000-03-20 Terurut Topik gaiea sukhsmasharira





Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]











Re: [balita-anda] Informasi TORCH

2000-03-20 Terurut Topik fatimah

Kucing adalah binatang yg sangat lucu sekali, dan anak2 biasanya sangat
menyukainya
Tapi kalau membaca artikel yg saya kirim tadi, kita tahu bahwa kucing adalah
salah satu binatang sangat mudah sekali dihinggapi toxoplasma gandi (parasit
bersel satu )
dari dari kotorannya itu mudah sekali berkembang , jadi kemungkinan sangat
berbahaya bagi manusia.
maka sebaiknya hati2 saja, jangan terlalu disayang2 sekali kucingnya.

Cuman..., memang ada juga org yg senang memelihara kucing sampai  berpuluh2,
tapi juga engga' apa2.
kadang  saya juga bingung dengan masalah ini, maka lewat ini pula saya
pingin tahu. apakah yg kena toxoplasma itu memang bawaan orgnya atau karena
ssuatu, seperti binatang2 tertentu itu.
trus. apakah toxoplasma itu bisa jangkit ke semua org, maksud saya
 baik laki2 atau perempuan )
mohon sharing dari rekan2


- Original Message -
From: BKC1153 Sulhiyah <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: 20 March 2000 1:08 AM
Subject: Re: [balita-anda] Informasi TORCH


>
>
> Assalamualaikum Wr. Wb.
>
> Mba Fatimah, terima kasih untuk informasinya.
> Sebetulnya, saya sudah membacanya juga dari millis balita anda
> beberapa bulan yang lalu tetapi sudah ter-delete.
> Sekarang rekan-rekan, bisa ngga virus tersebut menyerang balita ?
> Anak saya (21 bulan, laki-laki) senang bermain dengan kucing, karena
> kucing dirumah kami ngga nakal ?
> Bahaya ngga ya .
> Mohon sharingnya ... Trim's
>
>
> Wassalam,
> Suly
>
>
>
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












[balita-anda] Informasi TORCH

2000-03-20 Terurut Topik surii



Mamanya Arya kebetulan saya masih simpan artikel TORCH dari Mamanya Dafi

Toxoplasmosis

Why is it dangerous to change my cat's litter now that
I'm pregnant?

Cat feces can carry a parasite that causes
toxoplasmosis, an infection that isn't serious for you
but can pose a danger to your developing baby. Some
birds and other animals, as well as some raw meats,
can also carry the parasite.
Toxoplasmosis causes most severe damage to the fetus
if a woman comes down with it in her first trimester.

Happily, the odds of contracting toxoplasmosis during
pregnancy are low--only about one in 1,000 women do
so. Studies also indicate that about one-third of
American women are immune to toxoplasmosis altogether.
And if you live with cats the likelihood is even
higher that you've already contracted the disease and
developed an immunity to it.

What are the symptoms of toxoplasmosis?

The symptoms in adults are fairly mild: Swollen lymph
glands in the neck, fever, chills, headache, muscle
aches, and fatigue. They usually appear about two to
three weeks after you've been exposed. But some
infected adults show no symptoms at all.

For a fetus, the effects of toxoplasmosis are more
dire. It can result in low birthweight, fever,
jaundice, and seizures, as well as long-term health
conditions such as mental retardation, and vision
problems.

I'm still worried--what can I do to make sure I don't
have it?

You can take a blood test that measures whether or not
you're immune to the parasite. If you have no
antibodies, you're not immune. The recommended
procedure is to repeat the antibody test every month
or so until you deliver. Should the tests become
positive along the way, it's likely you're infected.
Treatment involves taking special antibiotics over a
period of several months, and greatly reduces the risk
that the baby will be born with any serious problems.

Another option is to test whether your fetus is
infected. This can be done through amniocentesis, as
well as by examining a fetal blood and/or amniotic
fluid sample. Babies at risk can also be tested after
delivery. If a baby does show signs of the infection,
he'll receive long-term antibiotic treatment and be
followed closely. It's reassuring to know that only
one baby in 10,000 is born with severe congenital
toxoplasmosis.

How can I avoid getting it in the first place?

Since the parasite can be found in raw or undercooked
meat, eat your burger or steak well-done. And when
you're handling raw meat, wash your hands thoroughly
afterward. If you're gardening where there might be
cat feces, wear rubber gloves, and wash your hands
well after touching the soil.

As for your cat, feed him storebought pet food to be
sure he's not eating undercooked meat. And rein him
in. Keep him inside, if possible, to prevent him from
hunting mice, since they can harbor the parasite. If
you can't keep your cat from prowling the
neighborhood, don't hold him close to your face, or
share your bed, sheets, pillows, or blankets with him.
Always wash your hands thoroughly after playing with
him. Use gloves when emptying the litter and wash your
hands when you're finished. Better yet, have someone
else take over cat-box duty for the duration of your
pregnancy--something you surely won't miss.

If, after all this, you're still worried, you can have
your cat tested by a veterinarian to see if he has an
infection. And if he does, you should board him with
someone else for six weeks or so until the infection
can no longer be passed along.

German Measles (Rubella)

What is rubella?

Rubella, or German measles, is an infection
characterized by a pink-red rash that first appears on
the face and later spreads to other parts of the body,
a mild fever, and swollen lymph nodes. The virus runs
its course in about three days. Although rubella is a
relatively mild illness, it's very dangerous for a
pregnant woman as it can cause birth defects from
deafness to encephalitis (inflammation of the brain)
and heart defects. Fortunately, at least 75 percent of
women in their childbearing years are immune to the
disease, either from a childhood vaccination or a bout
with German measles as a child.

What if I'm not immune? What can I do?

Ideally, you should get vaccinated before you get
pregnant and then wait three months before trying to
conceive. This gives your body enough time to
completely kill off the injected virus so you won't be
in danger of passing it to your baby. If you got the
vaccine in the early weeks of your pregnancy before
you knew you were carrying a child, don't worry; the
chances it will harm your baby are very low. Still,
your doctor may recommend a detailed ultrasound at 18
weeks to give you some reassurance.

If you become infected with German measles during
pregnancy, the risk to your baby depends on when you
contracted the infection. If it happens during the
first month, there's a one in two chance your baby
will be affected. By the third month, the risk drops
to one in 10. Unfortunately,

Re: [balita-anda] Informasi TORCH

2000-03-20 Terurut Topik BKC1153 Sulhiyah



Assalamualaikum Wr. Wb.

Mba Fatimah, terima kasih untuk informasinya.
Sebetulnya, saya sudah membacanya juga dari millis balita anda
beberapa bulan yang lalu tetapi sudah ter-delete.
Sekarang rekan-rekan, bisa ngga virus tersebut menyerang balita ?
Anak saya (21 bulan, laki-laki) senang bermain dengan kucing, karena
kucing dirumah kami ngga nakal ?
Bahaya ngga ya .
Mohon sharingnya ... Trim's


Wassalam,
Suly



Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












RE: [balita-anda] kebutuhan tidur bayi

2000-03-20 Terurut Topik Asrita Kinipulu

Gilang juga sama aja deh , kayanya Qta kompakan ni ya...
mlahirinnya pas bulan Juli ya :-))

Saya juga sempet kuatir, tapi  sapa sih yang mau tidur, sementara tantangan di luar 
ternyata banyak dan mengasikan :-)) Kan skarang udah bisa merangkak, bediri sendiri, 
'merambat' di meja,narik segala macem benda, maenin remote..

Tapi selama si kecil tenang-tenang aja, nggak cepat marah, tidak terlihat cape terus, 
ibu masih bisa tenang :-)

Ato kalo masih mo nyoba juga, coba deh ciptain suasana 'bobo' pada jam-jam tertentu. 
Biasanya anak saya kalo jam 1 sesudah nyusu dan minum sari buah saring langsung deh 
dimasukin ke kamar, gordennya ditutup, maenannya dijauhin, dibaringkan lalu 
ditepuk-tepuk belakang nya. Biasanya kalo lagi 'beruntung' dia mau tidur, 

Kalo saya sih justru lagi was-was ama keamanan rumah dan sekitarnya. Saya pernah 
nemuin anak saya ngebongkar lemari, maen di halaman waktu pengasuhnya lupa nutup pintu 
keluar, makan segala macem barang yang ditemuin, ...ehm..saya jadi mikir..what next ya 
he..he..he..


wasalam,
ita-bundanya Gilang
> --
> From: Patria, 
>Diah[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Reply To: [EMAIL PROTECTED]
> Sent: Monday, March 20, 2000 3:24 PM
> To:   '[EMAIL PROTECTED]'
> Subject:  RE: [balita-anda] kebutuhan tidur bayi
> 
> Dear Ibunya Dira,
> Anak saya juga sekarang seusia anak ibu dan sudah tumbuh gigi 4bh, sudah
> bisa berdiri sendiri dan maunya ditatah.. trus jam tidurnya juga sama..(koq
> bisa ya..???) tapi saya pikir hal itu wajar koq bu, dia sekarang khan udah
> mulai aktif, maunya main terus, ngelancarin tatahnya, jadi saya rasa itu
> engga masalah, khan tidur malamnya juga cukup, walau kadang kita masih
> ngantuk dia udah bangun ya...jadi selama makan dan aktifitasnya bagus engga
> usah khawatir koq bu...mungkin dia emang lagi doyan main aja kalau siang...
> 
> Salam 
> Ibunya Sulthan
> 
> -Original Message-
> From: Elsasmita R [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
> Sent: 20 March 2000 15:12
> To: [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
> Subject: [balita-anda] kebutuhan tidur bayi
> 
> 
> rekan netter,
> 
> Saya mau "sharing" dari rekans tentang jam tidur balita.
> Anak saya sekarang berumur 8 bulan 2 minggu, waktu tidur malamnya mulai dari
> sekitar jam 20.30 , bangun sekitar jam 04.30 pagi ( 8 jam ) setelah itu
> (siang) anak saya hanya tidur sekitar 2 jam, masing-masing hanya setengah
> jam dengan selang waktu sekitar 3 jam. Saya merasa waktu tidurnya sedikit
> sekali. 
> Mengenai pertumbuhan fisik dan motoriknya bagus. Sekarang sudah dapat
> berdiri sendiri, tatah, udah tumbuh gigi 4 (dua atas dan dua bawah). Nafsu
> makannya juga bagus.
> Tapi saya khawatir dengan jumlah waktu tidurnya, apakah sudah cukup untuk
> anak seusia dia ?
> Apakah ada cara aman untuk membuat waktu tidur siangnya agar lebih lama ?
> 
> salam
> Ibunya Dira
> 
> 
>   
> **
> This e-mail and any attachment contains information which is private
> and confidential and is intended for the addressee only.
> If you are not an addressee, you are not authorised to read, copy or 
> use the e-mail or any attachment.  
> If you have received this e-mail in error, please notify the sender 
> by return e-mail and then destroy it.
> **
> 
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Re: [balita-anda] Informasi TORCH

2000-03-20 Terurut Topik fatimah

mamanya Arya
kebetulan ini saya punya artikel tersebut.
kalo engga' salah mungkin ini yang ibu maksud, semoga bermanfaat buat temen
ibu.
salam
fatimah
- Original Message -
From: Elida Basaria <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: 20 March 2000 12:44 AM
Subject: [balita-anda] Informasi TORCH


> Rekan-rekan, adakah yang menyimpan mail yang memberikan informasi ttg
> penyakit TORCH terutama ttg Toscoplasma (kalau tidak salah nulis, ya.)
> soalnya saat ini istri teman saya sedang mengandung dan dinyatakan oleh
> dokter dia terserang penyakit tsb.
> Kalau ada mohon dikirimin ke japri saya ,ya.
>
> Terima kasih, sebelumnya ya.
>
> Mamanya Arya
>
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>



Dear Netters,

Kebetulan aku berlangganan majalah AyahBunda, dibawah ini aku kirimkan
artikel mengenai TOKSOPLASMA, mudah-mudah bermanfaat bagi semua.

Wassalam,
Nova 

++
WASPADA BAHAYA TOKSOPLASMA

Barangkali bukan hal baru bila mendengar binatang kesayangan anda sejak
kecil, yaitu kuching ternyata bisa menjadi penyebar infeksi. Kucing ternyata
bisa menjadi sumber parasit Toxoplasma gondii, penyakit infeksi yang dikenal
dengan nama Toksoplasmosis. Penyakit infeksi ini termasuk dalam kelompok
TORCH ( Toxoplasma, Rubela, Cytomegalo virus, dan Herpes simplex ). Umumnya,
wanita yang menderita salah satu dari penyakit ini, akan mengalami kesulitan
bila ingin hamil.

KUCING, biang keladinya

Toxoplasma gondii merupakan parasit bersel satu yang hidup dan berkembang di
dalam sel inang, yaitu kucing, tikus dan burung, yang menjadi tempat bagi
parasit ini utk berkembang. Kucing mendapatkan infeksi ini akibat memangsa
binatang seperti tikus dan burung yang sudah terkena parasit Toxoplasma
gondii terlebih dahulu. Dalam usus kucing, parasit tadi akan berkembang biak
dan telur-telurnya akan keluar bersama kotoran kucing. Seekor kuning dapat
mengeluarkan berjuta-juta telur parasit Toxoplasma gondii dalam sehari
selama kurun waktu dua minggu. Bayangkan, betapa banyak telur parasit ini
bisa menulari keluarga anda.

Mengingat kucing banyak dipelihara oleh keluarga, kemungkinan tanah
pekarangan rumah bisa rtercemar parasit Toxopslama gondii pun cukup besar.
Burung atau tikus yan g berkeliaran disekitar rumah bisa jadi juga akan
terkena parasit ini. Karena kedua binatang ini merupakan mangsa kucing, maka
bukan tdk mungkin parasit ini akan kembali ke kucing.

Selain tikus dan burung, tanah yang sudah tercemar kotoran kucing yang
mengandung parasit ini juga bisa menjadi sumber penularan pada hewan ternak
seperti Sapi, Kambing serta Babi. Dalam tubuh hewan ini, parasit dapat
menyelinap di antara serat-serat daging.

Demikian pula dengan anak-anak, sebaiknya berhati-hati bila terbiasa bermain
dengan tanah. Bila tanah tsb sudah tercemar kotoran kucing yg mengandung
parasit Toxoplasma gondii, sementara kebersihan tubuh anak tdk dijaga, maka
merekapun bisa terinfeksi.

TIDAK bergejala

Telur parasit Toxoplasma gondii (ookista) memiliki dinding sel pelindung,
sehingga tahan terhadap perubahan lingkungan. Itu sebabnya, ia mampu hidup
sampai berbulan-bulan di tanah terutama yang lembab, pepohonan, bahkan juga
ditanaman sayuran dan buah-buahan.

Ookista yang berhasil menginfeksi manusia, dalam usu halus akan berubah
bentuknya menjadi trofozoit. Trofozoit merupakan bentuk yang aktif menyerang
sel-sel tubuh karena berkembang biak dan menyebar didalam darah serta
jaringan sel. Dalam tubuh manusia, sekumpulan trofozoit akan membentuk kista
yang berdinding tebal. Dinding ini berfungsi melindungi diri dari serangan
sistem kekebalan tubuh manusia.

Untungnya, perubahan ini akan terjadi bila kondisi kekebalan tubuh manusia
yang bersangkutan kurang baik. Pada manusia yang sehat, ookista tdk akan
berubah bentuk dan berkembang biak serta tdk juga berakibat buruk bagi yg
bersangkutan.

Pada awal terjadi infeksi, umumnya penderita tdk memperlihatkan gejala
apa-apa. Kalaupun ada, gejala yang muncul mirip dgn gejala penyakit flu,
seperti badan pegal-pegal, pusing, demam, dan hilang nafsu makan. tdk heran
kalau penderita biasanya hanya akan mengkonsumsi obat flu.

Bila sistem imunitas penderita menurun, maka gejala lainnya akan muncul,
seperti lemas dan mudah lelah yang berkepanjangan. Bila dilakukan
pemeriksaan lebih lanjut, seperti melalui pemeriksaan darah, barulah
diketahui kalau tubuh sudah terinfeksi parasit Toxoplasma gondii. Tdk ada
gejala yang khas seperti ini sebenarnya bisa berbahaya, karena diagnosis
akan sulit dilakukan sementara bibit penyakit terus berkembang.

UPAYA Pencegahan

Jenis pengobatan yang dilakukan sebenarnya bergantung pada keadaan klinis

RE: [balita-anda] Informasi TORCH

2000-03-20 Terurut Topik Nining

Mamanya Arya,

Saya masih menyimpan di e-mail mengenai penyakit TORCH ini saya sertakan
bersamaan dengan e-mail ini. Semoga dapat membantu.

Mama Nisa.



-Original Message-
From: Elida Basaria [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, March 20, 2000 3:44 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Informasi TORCH


Rekan-rekan, adakah yang menyimpan mail yang memberikan informasi ttg
penyakit TORCH terutama ttg Toscoplasma (kalau tidak salah nulis, ya.)
soalnya saat ini istri teman saya sedang mengandung dan dinyatakan oleh
dokter dia terserang penyakit tsb. 
Kalau ada mohon dikirimin ke japri saya ,ya.

Terima kasih, sebelumnya ya.

Mamanya Arya

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]











[balita-anda] Informasi TORCH

2000-03-20 Terurut Topik Elida Basaria

Rekan-rekan, adakah yang menyimpan mail yang memberikan informasi ttg
penyakit TORCH terutama ttg Toscoplasma (kalau tidak salah nulis, ya.)
soalnya saat ini istri teman saya sedang mengandung dan dinyatakan oleh
dokter dia terserang penyakit tsb. 
Kalau ada mohon dikirimin ke japri saya ,ya.

Terima kasih, sebelumnya ya.

Mamanya Arya

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












RE: [balita-anda] kebutuhan tidur bayi

2000-03-20 Terurut Topik Patria, Diah

Dear Ibunya Dira,
Anak saya juga sekarang seusia anak ibu dan sudah tumbuh gigi 4bh, sudah
bisa berdiri sendiri dan maunya ditatah.. trus jam tidurnya juga sama..(koq
bisa ya..???) tapi saya pikir hal itu wajar koq bu, dia sekarang khan udah
mulai aktif, maunya main terus, ngelancarin tatahnya, jadi saya rasa itu
engga masalah, khan tidur malamnya juga cukup, walau kadang kita masih
ngantuk dia udah bangun ya...jadi selama makan dan aktifitasnya bagus engga
usah khawatir koq bu...mungkin dia emang lagi doyan main aja kalau siang...

Salam 
Ibunya Sulthan

-Original Message-
From: Elsasmita R [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 20 March 2000 15:12
To: [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] kebutuhan tidur bayi


rekan netter,

Saya mau "sharing" dari rekans tentang jam tidur balita.
Anak saya sekarang berumur 8 bulan 2 minggu, waktu tidur malamnya mulai dari
sekitar jam 20.30 , bangun sekitar jam 04.30 pagi ( 8 jam ) setelah itu
(siang) anak saya hanya tidur sekitar 2 jam, masing-masing hanya setengah
jam dengan selang waktu sekitar 3 jam. Saya merasa waktu tidurnya sedikit
sekali. 
Mengenai pertumbuhan fisik dan motoriknya bagus. Sekarang sudah dapat
berdiri sendiri, tatah, udah tumbuh gigi 4 (dua atas dan dua bawah). Nafsu
makannya juga bagus.
Tapi saya khawatir dengan jumlah waktu tidurnya, apakah sudah cukup untuk
anak seusia dia ?
Apakah ada cara aman untuk membuat waktu tidur siangnya agar lebih lama ?

salam
Ibunya Dira


  
**
This e-mail and any attachment contains information which is private
and confidential and is intended for the addressee only.
If you are not an addressee, you are not authorised to read, copy or 
use the e-mail or any attachment.  
If you have received this e-mail in error, please notify the sender 
by return e-mail and then destroy it.
**

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












RE: [balita-anda] Batuk & Sakit Mata

2000-03-20 Terurut Topik Nining

Mba Ira,

Thank's ya buat anak saya yang disebut saritaduri. Oh ya saya lahir normal
tuch habis udah enggak keburu mau pakai operasi2an soalnya anaknya udah
minta keluar sih...he...hehe
Untuk konsepsinya sih kayanya bulan april tgl 8 bukan tgl 9 loh . Memangnya
Mba Ira sedang ada planning untuk punya baby yang lahir tahun baru ? Soalnya
saya enggak direncanakan,orang saya mau malam tahun baruan kok sama suami,
jadi malam tahun baru di rumah sakit.
Sekali lagi thank's ya buat saritadurinya.

Mama Nisa.

-Original Message-
From: Ira Mashura
[mailto:[EMAIL PROTECTED]
]
Sent: Monday, March 20, 2000 2:52 PM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: RE: [balita-anda] Batuk & Sakit Mata


Wah.. setahu saya malah mata anak kebiruan itu yang bagus. Katanya itu
pertanda cukup gizi/ASI.
Nggak usah diapa2in lagi, deh..

Btw, Nisa itu bayi saritaduri (satu januari tahun dua ribu), yah...??
Asyik juga, mbak.. punya bayi saritaduri, nggak susah ngingat hari
lahirnya...
O..ya, normal atau operasi ?? Boleh tau dong.., apa benar konsepsinya
sekitar tgl 9 April ?

Rgds - IRA


-Original Message-
From: Nining [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 20 Maret 2000 13:42
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: RE: [balita-anda] Batuk & Sakit Mata


DH netters,

Kalo mata anak kita agak kebiruan tuch kenapa sih ? Bisa enggak pakai cara
netesin asi biar agak putih and jernih? 
Tapi anak saya baru berusia 2 bulan 20 hari ( lahir 01-01-2000 )apa enggak
bahaya untuk anak diusia ini ?

Mama Nisa.
-Original Message-
From: Yani Karmilayanti [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, March 20, 2000 1:37 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Batuk & Sakit Mata


Iyo, betul loo...
cara itu juga diturunkan ibu saya pada saya, waktu itu sih katanya supaya
mata anak saya putih-jernih-berseri-kinclong!!
emang agak serem sih netesinnya, cuma biasanya saya suka nggak sengaja
ketetes, pas baru mau ng-ASI-in anak saya, lagi di massage tau2 mancur
(sorry...).

rgrds,
mama ryan


> -Original Message-
> From: Syamsumarlin (kem) [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> Sent: Monday, March 20, 2000 1:24 PM
> To:   '[EMAIL PROTECTED]'
> Subject:  RE: [balita-anda] Batuk & Sakit Mata
> 
> Anak saya sudah dua, laki semua dan no problem dengan metode tsb. Asal di
> jaga jangan sampai masuk ke kuping. Itu oleh-oleh dari kakek nenek lho,
> secara medis saya juga awam.
> 
> Salam
> 
> > -Original Message-
> > From:   Herlina, Irma [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
> > Sent:   Senin, 20 Maret, 2000 13:11
> > To: '[EMAIL PROTECTED]'
> > Subject:RE: [balita-anda] Batuk & Sakit Mata
> > Importance: High
> > 
> > Pak apa nggak bahaya ya kalo' ASI di teteskan ke mata ? Apa sudah
> > pengalaman ya...
> > 

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]










Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]










Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]










Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Re: [balita-anda] sikap seorang dokter anak yang cukup mengecewakan :-(

2000-03-20 Terurut Topik Diah Andriani Lestari

From: Wahyu Tri Handayani <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Monday, March 20, 2000 2:53 PM
Subject: Re: [balita-anda] sikap seorang dokter anak yang cukup mengecewakan
:-(

   - HAPUS -

   kalau sakit biasa ya saya bawa ke dokter sebelah kamarnya dokter yang
  dulu, karena ternyata dokter ini lumayanan bisa diajak bicara, dan
bersedia
   menelpon saya kembali waktu panas anak saya tidak turun-turun, dan mau
   menjelaskan obat-obatan yang dia berikan

   - HAPUS -


Mbak Wahyu ,
boleh tau nggak nama DSA nya (seperti yang dimaksud diatas). Enak ... yach
bila DSAnya perhatian. Terima Kasih sebelumnya.

Salam,

Andri - Ibunya Syifa


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Re: [balita-anda] DPT Polio & BCG

2000-03-20 Terurut Topik Eka Ratnasari

Assalamualaikum wr wb

Mbak ikutan nimbrung ya
Anak saya di imunisasi BCG nya umur 2,5 bulan 
kata DSA nya supaya tidak berbekas dan waktu itu di
suntiknya di paha sebelah kanan dan ternyata betul
sampai sekarang (anak saya sekarang 18 bulan)ngga ada
bekasnya sama sekali, begitu juga imunisasi DPT 1,2
dan 3 semuanya di suntik di paha.
Kalo imunisasi DPT 1 anak saya tidak panas, DPT 2 & 3
panas, kaya-nya panas tidaknya anak setelah di
imunisasi tergantung dari fisik si anak dech mba
soalnya anaknya teman saya diimunisasi DPT 1 sampai 3
ngga ada panasnya.

Demikian sharing dari saya.
 

 

--- Ummu Hilmi <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> 
> 
> Assalamualaikum Wr. Wb.
> 
> mbak sanya, anak saya juga mengalami hal yang sama
> utk imunisasi BCG
> dengan putranya mbak vera tapi DPT I ada panasnya
> dan DPT 2,3 nggak ada
> panasnya. Selain itu saya juga mau tanya apa benar
> BCG itu ada suntikan
> yang baru yang nggak berbekas dan tempatnya di paha
> soalnya anak temen
> saya katanya BCG nya di paha dan nggak berbekas?
>  
> Wassalamualaikum Wr.Wb.
> Ibunya Hilmi
> 
> 
> 
> On Fri, 10 Mar 2000, Vera Supati wrote:
> 
> > 
> > mba Sanya,
> > 
> > saya jadi mau bertanya nih, waktu anak saya
> imunisasi BCG memang ada tanda
> > merah kecil di lengannya dan sampai sekarang,
> apakah benar ? sedangkan
> > imunisasi DPT Polio dari yang 1-3 tidak ada tanda
> benjolan merah atau badan
> > panas dan sebagainya, apakah itu menandakan
> imunisasi anak saya tidak
> > berhasil ? saya jadi bingung nih tolong
> penjelasannya yah mba
> > 
> > salam
> > Vera - mama Marchel
> > -Original Message-
> > From: Sanya <[EMAIL PROTECTED]>
> > To: [EMAIL PROTECTED]
> <[EMAIL PROTECTED]>
> > Date: Thursday, March 09, 2000 5:19 PM
> > Subject: [balita-anda] DPT Polio & BCG
> > 
> > 
> > >Mama Vadi:
> > >Saya cuma mau bagi pengalaman aja waktu anak saya
> di imunisasi DPT dulu.
> > >Menurut susternya imunisasi DPT Polio itu di
> anggap bagus bila setelah
> > >beberapa hari muncul bulatan seperti bisul (agak
> merah).
> > >
> > >Sanya:
> > >Pada suntikan DPT memang bisa timbul bengkak,
> merah, sakit, tapi ini masih
> > >dalam batas normal, karena reaksi tubuh
> masing-masing anak berbeda.
> > Benjolan
> > >yang timbul kadang-kadang baru hilang setelah
> beberapa minggu. Hal ini juga
> > >dialami anak saya, setiap kali menerima suntikan
> DPT, timbul benjolan
> > dengan
> > >diameter ± 5 cm, memang cukup meresahkan, tetapi
> benjolan ini hilang
> > setelah
> > >4 minggu, saya hanya berikan kompres hangat
> setelah meyakinkan tidak ada
> > >infeksi.
> > >Bedanya suntikan DPT dan BCG, suntikan BCG yang
> dianggap berhasil, justru
> > >harus timbul benjolan dan akhirnya terbentuk
> scar. Suntikan BCG harus
> > >diulang jika scar
> > >ini tidak terbentuk.
> > >
> > >Salam,
> > >Sanya
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >
> > >Info balita,
> http://www.balita-anda.indoglobal.com
> > >Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di
> jakarta http://www.indokado.com
> > >Situs sulap pertama di Indonesia
> http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> > >Etika berinternet, kirim email ke:
> [EMAIL PROTECTED]
> > >Berhenti berlangganan, e-mail ke: 
> [EMAIL PROTECTED]
> > >
> > >
> > 
> > 
> > 
> > Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> > Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta
> http://www.indokado.com 
> > Situs sulap pertama di Indonesia
> http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> > Etika berinternet, kirim email ke:
> [EMAIL PROTECTED]
> > Berhenti berlangganan, e-mail ke: 
> [EMAIL PROTECTED]
> > 
> > 
> > 
> > 
> > 
> > 
> > 
> > 
> > 
> > 
> > 
> 
> 
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta
> http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia
> http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke:
> [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke: 
> [EMAIL PROTECTED]
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 
> 

__
Do You Yahoo!?
Talk to your friends online with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












[balita-anda] kebutuhan tidur bayi

2000-03-20 Terurut Topik Elsasmita R

rekan netter,

Saya mau "sharing" dari rekans tentang jam tidur balita.
Anak saya sekarang berumur 8 bulan 2 minggu, waktu tidur malamnya mulai dari sekitar 
jam 20.30 , bangun sekitar jam 04.30 pagi ( 8 jam ) setelah itu (siang) anak saya 
hanya tidur sekitar 2 jam, masing-masing hanya setengah jam dengan selang waktu 
sekitar 3 jam. Saya merasa waktu tidurnya sedikit sekali. 
Mengenai pertumbuhan fisik dan motoriknya bagus. Sekarang sudah dapat berdiri sendiri, 
tatah, udah tumbuh gigi 4 (dua atas dan dua bawah). Nafsu makannya juga bagus.
Tapi saya khawatir dengan jumlah waktu tidurnya, apakah sudah cukup untuk anak seusia 
dia ?
Apakah ada cara aman untuk membuat waktu tidur siangnya agar lebih lama ?

salam
Ibunya Dira


  



[balita-anda] Anak Ogah Makan, Salah Ortu

2000-03-20 Terurut Topik gaiea sukhsmasharira





Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]











Re: [balita-anda] Makanan Padat vs ASI

2000-03-20 Terurut Topik surii



Papi Matthew,
Nggak usah kuatir, memang bayi yang sudah makan makanan padat akan berkurang
pulang minum ASInya. Saya pernah diberitahu oleh DSAnya Hana, ASI bisa memenuhi
kebutuhan bayi hanya hingga berumur kurang lebih 6 bulan. Setelah berumur 6
bulan ASI hanya bisa memenuhi 60% dari kebutuhan bayi (mudah2an tidak salah).
Dan bayi akan lebih suka jika diberi susu formula ataupun makanan padat karena
lebih mengenyangkan. Selain itu sejalan dengan jarangnya bayi menyusu dari
ibunya maka produksi ASI sang ibu juga lama lama akan berkurang sehingga bayi
tersebut agak malas untuk menyusu ASI karena usahanya harus lebih kuat dibanding
dengan menyusu susu ataupun makan makanan padat.
Hal ini juga saya alami dengan anak saya Hana. Awalnya dia lebih suka menyusu
ASI walaupun saya sudah bekerja, jadi kalau saya ada di rumah dia tidak akan mau
menyusu dari botol. Lama kelamaan setelah dia juga makan makanan padat dia jadi
agak malas menyusu dari saya. Sekarang dia sudah berumur 15,5 bulan, sudah agak
jarang menyusu ASI (hanya malam hari atau kalau lagi kolokan), dia lebih senang
dengan susu botol dan makanan padat. Jika dia lapar di luar jadwal makan atau
pemberian susu formula, dia suka ngemil biskuit ataupun cornflake. Tapi kalau
Matthew masih berumur 4 bulan, saya rasa ibunya harus telaten tuch menyusui
karena dia masih butuh ASI ibunya. Mungkin rekan netter ada yang ingin
memberikan masukan lainnya.

Salam, semoga berguna.

Mamanya Hana




Papi Matthew <[EMAIL PROTECTED]> on 03/20/2000 12:59:05 PM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   [EMAIL PROTECTED]
cc:(bcc: Intan Suri/BASF-INDONESIA/BASF)
Subject:  [balita-anda] Makanan Padat vs ASI



Dear Rekan-rekan ...

Matthew sekarang sudah masuk 4 bulan lebih. Dan mulai
mencoba makanan padatnya, seperti bubur, biskuit dan
buah. Tetapi setelah menu makannya berubah seperti
ini, kok minum ASI nya jadi sedikit, dan banyak
main-main kalau minum ASI. Apa sudah kenyang karena
makanan padatnya, atau memang lagi umur-umur malas
minum ASI ?
Ada yang punya pengalaman ? boleh dong sharing ?

Regards

Papi Matthew


__
Do You Yahoo!?
Talk to your friends online with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com

Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]

















Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Re: [balita-anda] sikap seorang dokter anak yang cukup mengecewakan :-(

2000-03-20 Terurut Topik Wahyu Tri Handayani

mbak sugiarti,
saya juga pernah diperlakukan seperti itu oleh dokter terkenal yang praktek
di RSPI, anak saya panas selama sepuluh hari turun naik minum obat dokter
tersebut, pada saat saya mau tanya kenapa kok tidak turun-turun (karena
waktu itu anak pertama dan saya nervous sekali), ehhh, macem-macem aja
jawaban dari anggota rumah, dan sepertinya dokter tersebut juga nggak pay
attention to what I said about my baby at that time. selanjutnya, waktu saya
nervous lagi karena anak saya panas, saya telpon rumahnya (karena hari
minggu), yang jawab answering machine terus.
akhirnya sekarang saya pakai dokter khusus-khusus aja, kalau radang
tenggorokan saya bawa ke THT, kalau sakit batuk pilek ke dokter khusus
pulmonologi, kalau sakit perut ke dokter ahli pencernaan, kalau sakit biasa
ya saya bawa ke dokter sebelah kamarnya dokter yang dulu, karena ternyata
dokter ini lumayanan bisa diajak bicara, dan bersedia menelpon saya kembali
waktu panas anak saya tidak turun-turun, dan mau menjelaskan obat-obatan
yang dia berikan. pokoknya lain sekali dengan dokter terdahulu.
Jadi tidak ada jaminan dokter terkenal pasti tokcer, jangan percaya karena
anak kita akan bolak-balik datang ke dia, dan yang pasti karena sudah
bernama pasti arogan. that's true.

selamat mencari dokter baru, semoga mendapat ganti dokter yang cocok.

- Original Message -
From: Sugiarti <[EMAIL PROTECTED]>
To: Balita-Anda <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Monday, March 20, 2000 1:59 PM
Subject: [balita-anda] sikap seorang dokter anak yang cukup mengecewakan :-(


> Salam sejahtera,
>
> Saya kemaren berbicara dengan seorang dokter anak yang cukup ketus
> ngomongnya.
> Melalui mailing list ini saya ingin menyampaikan, syukur alhamdulillah
jika
> dokter tersebut juga aktif di mailing list ini.
> Tolong diperhatikan aja deh, bukan karena rakyat biasa langsung bisa
> diketus-ketusin.
> Saya telah daftar ke GMM (Grup Medik Meruya)di jakarta barat untuk
> konsultasi mengenai kesehatan anak saya, pada hari sabtu tanggal 18 Maret
> 2000, dengan nomor urut 2. Mendaftar melalui telepon. Menurut jadwal yang
> tertera, dokter anak tersebut praktek dari jam 18:00 - 20:00 - SABTU. Saya
> sudah siap-siap berangkat tinggal menunggu suami saya, karena kalau sudah
> malam begitu saya tidak berani sendirian membawa anak saya. Karena memang
> tidak mempunyai kendaraan pribadi. Saya menunggu hingga malam, badan anak
> saya tambah panas, saya beri obat penurun panas, alhamdulillah panasnya
> turun. Karena sudah larut malam, dan anak saya sudah tidur, saya putuskan
> untuk 'mencoba' esok hari ke rumah dokter anak tersebut. Esok harinya,
saya
> telepon rumah dokter anak itu, dan saya malah di-omelin katanya saya tidak
> memberitahu pihak GMM jika membatalkan pendaftaran saya sabtu malam, dan
> dengan suara ketus dan sedikit arogan, mengatakan bahwa hari ini akan
pergi
> (hari minggu).
> Kalau saja memang saya sempat menelepon, padahal kondisinya saya panik
> karena anak saya menangis terus.
> Saya tahu kalau minggu itu bukan jam praktek dokter, namun rasanya tidak
> salah kalau saya sekedar menanyakan tentang kesediaan waktu dari dokter
> tersebut, jika tidak ada waktunya juga tidak masalah.
> Yang saya sesalkan, kok sebegitu ketusnya untuk seorang yang telah
mendapat
> gelar dokter dan spesialis anak lagi.
> Pada mulanya saya simpatik dengan dokter anak tersebut, namun rasa
simpatik
> saya jadi hilang sama sekali.
> Dan saya juga berpikir, masih banyak kok dokter anak yang lain, mungkin
yang
> lebih baik dan cukup sopan.
>
> Untuk rekan2x netters yang lain ada yang menemukan dokter anak kayak gini
> nggak sich?
> Rasanya kok saya kesel sekali.
>
> Salam
> sugiarti
>
>
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]