RE: [balita-anda] Imunisasi TT pada ibu hamil

2002-07-24 Terurut Topik Enny Wisnu Anggraheni
Dear Mbak Yana, suntik TT itu diberikan agar ibu dan bayinya terhindar dari infeksi tetanus yg dapat mengakibatkan kematian baik ibu maupun bayi yg dilahirkan,itu menurut dokter saya, sekalipun kita melahirkan di RS yg baik/besar tetap saja dr tsb menyarankan untuk suntik TT, waktu itu saya

Re: [balita-anda] Imunisasi Campak

2002-06-15 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
Batas umur maksimum tidak ada. - Original Message - From: Dwi A Suyoso [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: 12 Juni 2002 8:55 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi Campak Maaf dokter, saya juga mengalami hal yang sama, anak saya batuk. Apakah ada batas maximum umur si

Re: [balita-anda] Imunisasi HiB

2002-06-14 Terurut Topik Dhani
Ibu, sekarang ini HIB bisa diberikan bersamaan dengan DPT ( 1 - 3 ). Menurut DSA saya baik diberikan sekalian, selain anak tidak panas juga lebih ekonomis ( rasanya pernah dibalas dimilis ini ). Bundanya Aldo, Dhani - Original Message - From: Yanti Abdi [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL

Re: [balita-anda] Imunisasi HiB

2002-06-13 Terurut Topik [tutin]
Ibunya Aliya, setahu saya, ada HIB yang dibarengin sama DPT dan ada yang HIB aja. Yang bareng DPT diberikan ke bayi sebelum bayi berusia 1 tahun, sebanyak 3 kali. Kalo mau lebih murah, bisa diberikan ke bayi setelah dia berusia 1 tahun. Yang ini hanya 1 kali. Bener nggak, Dok? [MamAin] -

Re: [balita-anda] Imunisasi Campak

2002-06-13 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
Boleh. Just do it (Nike) - Original Message - From: Masayu Nilawaty [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: 12 Juni 2002 14:42 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi Campak Dok, saya pengin nanya, anak saya sudah berumur 2 tahun 2 bulan, tapi belum di-imunisasi campak, apakah

RE: [balita-anda] Imunisasi Campak

2002-06-12 Terurut Topik Yenni Afrianti
: Wednesday, June 12, 2002 1:59 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi Campak Ikutan dong, mumpung bicarain campak... mbak yeni umur babynya brp diimunisasi campak ? panas nggak ? anak saya belum dikasih imunisasi campak tuh (8 month), pls sharing ya yg

RE: [balita-anda] Imunisasi Campak

2002-06-12 Terurut Topik Masayu Nilawaty
Dok, saya pengin nanya, anak saya sudah berumur 2 tahun 2 bulan, tapi belum di-imunisasi campak, apakah masih boleh diberikan ? Menurut jadwal, mestinya diberikan pada usia 9 bulan. Terima kasih, Kalau sesekali saja batuk, boleh dilakukan imunisasi. Kecuali pada pemeriksaan fisik ditemukan

Re: [balita-anda] Imunisasi Campak

2002-06-11 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
Kalau sesekali saja batuk, boleh dilakukan imunisasi. Kecuali pada pemeriksaan fisik ditemukan suatu kelainan, atau ada penyakit lain. - Original Message - From: Yenni Afrianti [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Cc: [EMAIL PROTECTED] Sent: 11 Juni 2002 10:53 Subject: [balita-anda]

RE: [balita-anda] Imunisasi Campak

2002-06-11 Terurut Topik Dwi A Suyoso
: Wednesday, June 12, 2002 8:25 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi Campak Kalau sesekali saja batuk, boleh dilakukan imunisasi. Kecuali pada pemeriksaan fisik ditemukan suatu kelainan, atau ada penyakit lain. - Original Message - From: Yenni Afrianti [EMAIL

Re: [balita-anda] imunisasi tetanus dan thypoid

2002-05-26 Terurut Topik mamanya Dafi
Mbak, Untuk tetanus imunisasinya bersamaan dengan Dhipteri dan Pertusis yaitu DPT sedangkan untuk demam Tiphoid namanya Typhim Vi (atau Typha atau yang lainnya) diberikan umur 2 tahun. Kalau Typha menyebabkan panas (sudah jarang dipakai) sedangkan Typhim tidak panas. Mamanya Dafi --- Ani

Re: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-19 Terurut Topik Dhani
:08 AM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi Hib ikutan sharing ya... anakku dimunisasi HIB ketika usia 8, 9 bulan dan 17 bulan. Setahu saya, Imunisasi HIB, kalo diberikan dibawah usia 6 bulan, diberikan 3 kali dalam setahun. 2 kali dalam setahun, apabila diberikan diatas usia 6 bulan. Dan

RE: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-16 Terurut Topik Dewi Shinta Savitri
memang beda-beda tergantung dari umur pertama kali diberikan kalo anakku dulu 3 kali.. karena dia pertama kali diimunisasi Hib umur 2 bulan. kalo pertama kali umur 1 tahun berarti cuma 1 kali aja... dan 2 kali kalo pertama kali umur 6 bulan... Bundanya Fatah -Original

Re: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-16 Terurut Topik rini manisss
Gammas, anak saya...pertama kali diimun HiB usia dua bulan, kemudian HiB II pd saat usia 3 bulan, dan HiB III pd saat usia 4 bulan (selang satu bulan) baru kemudian dilakukan imunisasi ulangan satu tahun kemudian (pd saat usia 16/17 bulan). Sekarang usia Gammas 27 bulan. Dan dia sehat-sehat aja

Re: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-16 Terurut Topik Sulis
bulan. Mamanya Alya - Original Message - From: rini manisss [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Friday, May 17, 2002 10:04 AM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi Hib Gammas, anak saya...pertama kali diimun HiB usia dua bulan, kemudian HiB II pd saat usia 3 bulan, dan HiB III

RE: [balita-anda] Imunisasi Hib

2002-05-16 Terurut Topik Siti Rochani
Mamanya Rafi, Aku coba sharring ttg Jadwal Imunisasi HIB ( dari tabloid Nakita ) Berdasarkan rekomendasi yg di keluarkan oleh Ikatan Dokter Anak Indonesia ( IDAI ) pemberian Imunisasi HIB ini di lakukan untuk anak usia di bawah 1 thn. Ada yg 2 kali dan ada yg 3 kali selama 1 thn, dan kemudian

RE: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek

2002-05-02 Terurut Topik mamanya Dafi
Kalau memang untuk cacar air (varilrix) sebenarnya bisa diulang kok mbak, bahkan dianjurkan jika wanita usia subur belum pernah kena cacar air sebaiknya pakai vaksin ini dengan syarat 3 bulan setalh vaksinasi belum boleh hamil. Jadi saya rasa vaksin tersebut tetap saja perlu diberikan untuk anak

Re: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek

2002-05-01 Terurut Topik mamanya Dafi
Betul pak, imunisasi tetap perlu dan tidak membedakan jenis kelamin. Yang benar justru, jika saat hamil ibu (yang tidak diimunisasi) terkena cacar maka akan berdampak buruk bagi bayinya. Memang cacar (air) termasuk penyakit yang ringan jika terkena pada masa kanak-kanak (meskipun ada juga yang

RE: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek

2002-05-01 Terurut Topik Ani Rachmawati
subur. salam ibunya nanda -Original Message- From: mamanya Dafi [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 01, 2002 4:53 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:Re: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek Betul pak, imunisasi tetap perlu dan tidak membedakan

RE: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek

2002-05-01 Terurut Topik Periplus Graphics
PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 01, 2002 4:53 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:Re: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek Betul pak, imunisasi tetap perlu dan tidak membedakan jenis kelamin. Yang benar justru, jika saat hamil ibu (yang tidak diimunisasi) terkena cacar maka akan berdampak

RE: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek

2002-05-01 Terurut Topik Ani Rachmawati
Dafi [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, May 01, 2002 4:53 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:Re: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek Betul pak, imunisasi tetap perlu dan tidak membedakan jenis kelamin. Yang benar justru, jika saat hamil ibu (yang tidak diimunisasi) terkena

Re: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek

2002-04-30 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
Pak, Kalo yg dimaksud Cacarnya adalah Cacar Air/Varicella, bulan lalu DSAnya Veya (2,5 tahun) bilang justru Imunisasi Varicella ini kebanyakan utk anak cewek, krn kalo (anak) cewek kena Cacar Air ini kan akan meninggalkan bekas yg 'nggak bagus'. Salam, BubunyaVeya - Original Message

Re: [balita-anda] Imunisasi cacar u/ cewek

2002-04-30 Terurut Topik Miladinne Inesza L
Rasanya sih imunisasi tetap perlu ya Pak, saya belum pernah tahu ada dokter yang menganjurkan tidak imunisasi. Saya sarankan Bapak coba cari second opinion dari dokter lain saja untuk dapat kepastiannya. Saalm, Mila. - Original Message - From: Meski Fakhri [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL

RE: [balita-anda] Imunisasi cacar umur 1 tahun ??

2002-04-22 Terurut Topik Vienna Prasetyo
Mba' Icah, Keponakanku, 15 bln, akhir Maret 2002 di- imunisasi cacar air. Disarankan oleh DSA nya. Maksudnya ingin imunisasi MMR, tapi DSA nya minta untuk ditunda, sampai keponakanku lancar bicara, dan sebagai gantinya di-imun cacar air. FYI, semoga bermanfaat. Salam, Vienna -Original

Re: [balita-anda] IMUNISASI

2002-04-16 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]
bu, ini saya copy paste imel saya terdahulu bubunya veya - Original Message - From: k.L.@.R.A [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, April 09, 2002 4:37 PM Subject: [balita-anda] compare biaya imunisasi stl 2 tahun pak ibu, aku mau compare harga imunisasi 'mahal' utk

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-10 Terurut Topik indri rais
mahal sekali ya... minggu lalu anak saya imunisasi HIB hanya 175 rb tp. di Bogor. Mungkin itu karena di RS, jadi harganya mahal. Kalau saya hanya ke tempat prakteknya (kebetulan di rumahnya) walaupun dia juga praktek di RS. indri On Tue, 5 Feb 2002 14:34:44 Dian Uki wrote: BISA TOLONG

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-06 Terurut Topik Siti Khodijah
To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita Anak saya, Cheryl ( 13 bulan ) tgl. 29 Jan 2002 kemarin baru saja di Imunisasi HIB di RS Gandaria. oleh DSA Wawan Hermawan (praktek setiap Sabtu Jam 09.00 - 10.00 WIB ) Biayanya Rp. 220.000,- ( untuk jenis Imunisasi HIB yang

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-06 Terurut Topik Sari
terlupakan...dan malah saling membanding bandingkan harga vaksin hib...mudah mudahan ada yg teringat awal dari pertanyaannya... -Original Message- From: Lisa Handayani [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, February 06, 2002 2:35 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-06 Terurut Topik Siti Khodijah
. eko belum terbaca oleh saya atau saya belum menjadi anggota milis ini pd bulan november. terima kasih, -Original Message- From: Sari [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, February 06, 2002 4:52 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita Dear Mbak

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-06 Terurut Topik Dwi Anggraini (Amoseas Indonesia)
Thiza - -- From: Siti Khodijah[SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Reply To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, February 06, 2002 4:44 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita kasihan sekali bapak eko santoso...pertanyaannya terlupakan

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Dian Uki
BISA TOLONG NGGAK DIMANA IMUNISASI HIB YANG BIAYANYA NGGAK TERLALU MAHAL. KARENA DI KLINIK ANAKKU SEKITAR RP. 325,000.00, DI MITRA KELUARGA SEKITAR RP. 350,000.00 -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Saturday, November 17,

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Julinorita Simatupang
kalo' ngga' salah di RS Puri Cinere ngga' sampai Rp. 200.000 dech. -Original Message- From: Dian Uki [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, February 06, 2002 1:33 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita BISA TOLONG NGGAK DIMANA

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Sulandari
To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita BISA TOLONG NGGAK DIMANA IMUNISASI HIB YANG BIAYANYA NGGAK TERLALU MAHAL. KARENA DI KLINIK ANAKKU SEKITAR RP. 325,000.00, DI MITRA KELUARGA SEKITAR RP. 350,000.00 -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik SARWORINI Iin
[EMAIL PROTECTED] 02/05/02 02:34 PM Please respond to balita-anda To: [EMAIL PROTECTED] cc: Subject:RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita BISA TOLONG NGGAK DIMANA IMUNISASI HIB YANG BIAYANYA NGGAK TERLALU MAHAL. KARENA DI KLINIK ANAKKU SEKITAR RP

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Fairliana Sundari
Di RSPC u/ Imunisasi HIB biayanya Rp. 150,000.00 + Biaya Dokter dll. Rp. 80,000.00 jadi Rp. 230,000.00 -Original Message- From: Julinorita Simatupang [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, February 06, 2002 13:37 To: '[EMAIL PROTECTED]' Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Siti Khodijah
: [balita-anda] Imunisasi bagi balita kalo' ngga' salah di RS Puri Cinere ngga' sampai Rp. 200.000 dech. -Original Message- From: Dian Uki [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, February 06, 2002 1:33 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:RE: [balita-anda] Imunisasi bagi

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik ARIFIN Rifqi
PROTECTED] 05/02/2002 03:34 PM Please respond to balita-anda To: [EMAIL PROTECTED] cc: Subject:RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita BISA TOLONG NGGAK DIMANA IMUNISASI HIB YANG BIAYANYA NGGAK TERLALU MAHAL. KARENA DI KLINIK ANAKKU SEKITAR RP. 325,000.00, DI

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Icah
Di RSAB Harapan Kita untuk HIB hanya Rp 150,000 plus periksa dokternya Rp 53,000. -Original Message- From: Dian Uki [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Tuesday, February 05, 2002 2:35 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita BISA TOLONG NGGAK DIMANA

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Ani Rachmawati
Uki [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Tuesday, February 05, 2002 2:35 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita BISA TOLONG NGGAK DIMANA IMUNISASI HIB YANG BIAYANYA NGGAK TERLALU MAHAL. KARENA DI KLINIK ANAKKU SEKITAR RP. 325,000.00, DI MITRA KELUARGA

Re: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Sandra
PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, February 06, 2002 1:49 PM Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita Mbak Dian, Bulan lalu saya imunisasi HIB di Mitra keluaga Bekasi, dengan harga obatnya Rp. 163.900 dan biaya suntik dokter Rp. 5.000 dan biaya ke dokternya /DSA kalau ngak

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik lie mei
Mbak Dian, Coba deh di Hermina Jatinegara, kayaknya nggak sampai 200 ribu... Salam, Bunda Sasha --- Dian Uki [EMAIL PROTECTED] wrote: BISA TOLONG NGGAK DIMANA IMUNISASI HIB YANG BIAYANYA NGGAK TERLALU MAHAL. KARENA DI KLINIK ANAKKU SEKITAR RP. 325,000.00, DI MITRA KELUARGA SEKITAR RP.

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Lisa Handayani
, Tks. -Original Message- From: Ani Rachmawati [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, February 06, 2002 2:11 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita Mbak dulu saya di Mitra Keluarga

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Sari
:35 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita BISA TOLONG NGGAK DIMANA IMUNISASI HIB YANG BIAYANYA NGGAK TERLALU MAHAL. KARENA DI KLINIK ANAKKU SEKITAR RP. 325,000.00, DI MITRA KELUARGA SEKITAR RP. 350,000.00 -Original Message- From: [EMAIL

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Resty Dwi Utami
mbak sari dirumah sakit mph dsa yang bagus siapa yach bisa tolong kasih info thanks ibunya nissa -Original Message- From: Sari [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Wednesday, February 06, 2002 2:51 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita Di RS Medika

RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2002-02-05 Terurut Topik Dwi Anggraini (Amoseas Indonesia)
: RE: [balita-anda] Imunisasi bagi balita BISA TOLONG NGGAK DIMANA IMUNISASI HIB YANG BIAYANYA NGGAK TERLALU MAHAL. KARENA DI KLINIK ANAKKU SEKITAR RP. 325,000.00, DI MITRA KELUARGA SEKITAR RP. 350,000.00 -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL

Re: [balita-anda] Imunisasi DPT...

2002-02-03 Terurut Topik Yosi
Sampai hari ini pun anak saya belum di DPT III selaang waktu dari DPT II sudah 1 bulan lebih 1 minggu. Jadi anak ku harus ulang dari DPT I lagi yah?... Mamanya kembar.. HARTINI GUSTIANI wrote: Kalo tidak salah jaraknya sebulan. Soalnya anakku juga begitu.menurut dokternya sich lebih baik

Re: [balita-anda] Imunisasi DPT...

2002-01-31 Terurut Topik HARTINI GUSTIANI
Kalo tidak salah jaraknya sebulan. Soalnya anakku juga begitu.menurut dokternya sich lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali. Ibunya Nisa - Original Message - From: "Yosi" [EMAIL PROTECTED] To: "balita-anda mailing list" [EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, January 28, 2002 11:25

RE: [balita-anda] imunisasi types

2002-01-02 Terurut Topik Yenni Afrianti
Pak Rifqi, setau saya anak dimunisasi Types (Thypim/Thypa) mulai usia 2 tahun, intinya setelah anak mulai mengkonsumsi berbagai macam makanan/jajanan. Waktu Naufal dulu setelah diuminisasi campak dia diimunisasi Hib (diatas setahun), baru setelah itu MMR dan kemudian Thypim. Sebenarnya masih ada

RE: [balita-anda] imunisasi types

2002-01-02 Terurut Topik Personnel
Pak Rifqi, setahu saya sih usia anak yang akan diimunisasi typus pada saat si anak berumur 2 tahun. Biasanya kita sebut imunisasi Thypoid. Rencananya anak saya juga mau imunisasi Thypoid nanti di bulan Februari (pada saat usia anak saya 2 tahun). Itu yang saya tau, mungkin bisa dikoreksi lagi

Re: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2001-11-19 Terurut Topik Catrien Lanny
Bapake Amira Zakiya, ada baiknya bapak beli buku mengenai bayi. Referensi saya sich, seri khusus 'ayah bunda'. untuk referensi lain bisa berlangganan tabloit Nakita atau bunda. Dan ada lagi nich yang bagus, 3 th. pertama yang menentukan (yang ini bisa contact Bp. Taufan, rekan milis juga)

Re: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2001-11-18 Terurut Topik Renny
bisa dilihat di sini bapake amira . http://www.balita-anda.indoglobal.com/imunisasi.html atau di http://www.dokteranak.or.id , di situ yang bapak butuhkan cukup lengkap.. mudah-mudahan membantu. -Original Message- From: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED]

Re: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2001-11-18 Terurut Topik Devi Susanti
Biasanya begitu keluar dari rumkit, si kecil akan sdh divaksin BCG oleh DSA-nya yg dari rumkit dan utk selanjutnya beliau akan menjadwalkan vaksin selanjutnya, atao kalo nggak Bapak bisa bawa ke DSA yg lain maka beliau juga akan menetapkan jadwalnya. Sebagai catatan saja ... ini adalah daftar

Re: [balita-anda] Imunisasi bagi balita

2001-11-18 Terurut Topik Margha Faruly Puteri
Hallo bapaknya Amira, bayi bapak sudah boleh di imunisasi BCG and hepatitis 1 and polio 1 memang sih beda rumah sakit akan beda pendapat, contohnya anak saya dia baru dapet setelah umurnya 1 bulan, tapi anak saudara kembar saya di surabaya sudah dapet tiga-tiganya pada usia 2 minggu, jadi di

RE: [balita-anda] imunisasi Hepatitis B yang ke 3

2001-10-31 Terurut Topik Any Susanti
Kalau menurut petunjuk yang pernah saya baca sih.. total waktu pemberian vaksin adalah 6 bulan, sebanyak 3 kali. Kali ke-1 adalah bulan ke-0 Kali ke-2 adalah bulan ke-1 (jadi jaraknya 1 bulan dari suntikan pertama) Kali ke-3 adalah bulan ke-6 (jari jaraknya 5 bulan dari suntikan kedua/6

Re: [balita-anda] imunisasi Hepatitis B yang ke 3

2001-10-31 Terurut Topik Edy Subrata
Memang jarak pemberian vaksin tergantung dari merk / pabrik pembuatnya. Sama seperti obat, vaksin juga ada petunjuk cara pemberian dan jarak (dosis)nya yang ada di kemasannya. Mudah-mudahan bisa lebih memperjelas. Salam. -

RE: [balita-anda] imunisasi Hepatitis B yang ke 3

2001-10-31 Terurut Topik Tri Haryanti
Hallo Mamanya Fiya, Jarak antara hepatitis 2 ke 3 memang betul 5 bulan sedangkan untuk hepatitis 1 ke 2 adalah 1 bulan. Regards, Bundanya Fauzan Fadhiella -Original Message- From: Yanti Apriansih [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Tuesday, October 30, 2001 11:40 AM To: 'babynews'

Re: [balita-anda] imunisasi Hepatitis B yang ke 3

2001-10-31 Terurut Topik Feni Novalina
Aku pernah tanya sama dokter, perbedaannya hanya pada caranya saja, memang kedua-duanya benar, tapi katanya yg baik hasilnya dan banyak dipergunakan oleh para dokter adalah yg jaraknya 5 bulan itu ... maaf kalau keterangan saya ada yg kurang mungkin ada rekan lain yg bisa menjelaskan ...

Re: [balita-anda] Imunisasi DPT + Polio

2001-10-02 Terurut Topik henny tan
ibu susanti, kalau anak saya sih suntik DPT + polio + Hib (digabung)waktu umur 2,5 bulan dan perlu diulang 2 bulan kemudian. tapi ada juga dokter yang tidak digabung jadi satu - satu. kayaknya kalu beratnya sih tidak ada masalah. cuma si bayi harus dalam keadaan tidak sakit pilek

Re: [balita-anda] Imunisasi DPT + Polio

2001-10-02 Terurut Topik Miladinne Inesza Lubis
Mbak Susanti, Biasanya kalau DPT yang penting badan si kecil sehat dan harus pas lagi fit, karena udahannya dia kan demam. Biasanya kalo lagi kurang sehat dokter akan tunda imunisasinya. Kalo badannya sehat demamnya paling hanya satu malem aja. Kalo anakku DPT I + Polio umur 5 bulan dan sempat

Re: [balita-anda] Imunisasi DPT + Polio

2001-10-01 Terurut Topik widodo
Bu.. any kalau anak saya sih DPT di bulan ke 4 dan kalau polionnya ke 3. - Original Message - From: Any Susanti [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, October 02, 2001 11:33 AM Subject: [balita-anda] Imunisasi DPT + Polio Dear all, Mau nanya, kalau imunisasi DPT

RE: [balita-anda] Imunisasi DPT + Polio

2001-10-01 Terurut Topik Rotasianto Tjahyono
panas. Bapaknya Dhito -Original Message- From: widodo [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Selasa, Oktober 02, 2001 2:05 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi DPT + Polio Bu.. any kalau anak saya sih DPT di bulan ke 4 dan kalau polionnya ke 3. - Original Message

RE: [balita-anda] imunisasi

2001-09-25 Terurut Topik Sutono Susanto
: [balita-anda] imunisasi Pak Dwi, Anak saya juga dulu Hepatitis1 duluan (usia 2 mg) baru kemudian BCG-nya di usia 1 bln barengan dengan Hepatitis2. kayaknya nggak apa-apa, karena di KMS memang terprogram begitu (KMS-nya RSAB Harapan Kita) salam, Ibunya Hafizh At 08:35 PM 9/20/01 -0700, you

Re: [balita-anda] imunisasi

2001-09-21 Terurut Topik Sari
Pak Dwi, Anak saya juga dulu Hepatitis1 duluan (usia 2 mg) baru kemudian BCG-nya di usia 1 bln barengan dengan Hepatitis2. kayaknya nggak apa-apa, karena di KMS memang terprogram begitu (KMS-nya RSAB Harapan Kita) salam, Ibunya Hafizh At 08:35 PM 9/20/01 -0700, you wrote: Abi-nya ICHI, dulu

Re: [balita-anda] imunisasi

2001-09-20 Terurut Topik Erillia Bonita
Abi-nya ICHI, dulu Firsya saya juga di Hep1 dulu baru di BCG (selang 2 minggu). Waktu itu menurut dsa karena liat kondisi Firsya. Atau mungkin karena dsa Firsya ahli darah/hepatolog makanya di hep dulu baru BCG kali ya...-:)). Tapi ampe sekarang alhamdulillah nggak apa2 kok. Coba dong mungkin

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-19 Terurut Topik Diana
Ibunya Tanaya, Anak saya juga baru hari ini imunisasi HIB 1. Yang ke dua jadwalnya malah taun depan. Mungkin tergantung dari usia berapa HIB 1 diberikan. Untuk anak usia dibawah 6 bulan diberikan 3 kali, di atas 6 bulan 2 kali, sedangkan usia 1 tahun hanya 1 kali (cmiiw). Mamanya Alexei At

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-19 Terurut Topik Rina Damayanti
To: [EMAIL PROTECTED] Subject:Re: [balita-anda] Imunisasi HIB Ibunya Tanaya, Anak saya juga baru hari ini imunisasi HIB 1. Yang ke dua jadwalnya malah taun depan. Mungkin tergantung dari usia berapa HIB 1 diberikan. Untuk anak usia dibawah 6

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-19 Terurut Topik Diana
Oya? Adit waktu imunisasi HIB 1 usia berapa? Koq DSA saya kasih jadwal HIB 2 taun depan? (FYI : HIB 1 hari ini) Mohon sharingnya rekan netters. Mamanya Alexei At 03:32 PM 9/19/01 +0700, you wrote: Anak saya, adit, sekarang 1 thn, sewaktu umurnya 9 bulan, sudah lengkap imunisasi HIBnya ( 3X)

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-19 Terurut Topik Rina Damayanti
Message- From: Diana Sent: Wednesday, September 19, 2001 6:02 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:RE: [balita-anda] Imunisasi HIB Oya? Adit waktu imunisasi HIB 1 usia berapa? Koq DSA saya kasih jadwal HIB 2 taun depan? (FYI : HIB 1

Re: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-18 Terurut Topik Erillia Bonita
Mbak Fitri, Kalo Firsya (13 bln) imunisasi Hib-nya cuma sekali pada waktu umur kira2 9.5 bulan. Pada waktu itu saya juga bingung soalnya temen2 dikantor anak-nya ada yg udah 2x padahal umurnya sama ama Firsya. Pas aku tanya ke dsa-nya, katanya karena yg dianjurkan oleh IDAI hanya 1 kali.

RE: [balita-anda] Imunisasi HIB

2001-09-18 Terurut Topik Product Management Retail
: Wednesday, September 19, 2001 11:02 AM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HIB Mbak Fitri, Kalo Firsya (13 bln) imunisasi Hib-nya cuma sekali pada waktu umur kira2 9.5 bulan. Pada waktu itu saya juga bingung soalnya temen2 dikantor anak-nya ada yg udah 2x padahal

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR -Reply

2001-09-05 Terurut Topik inev
- Original Message - From: Retno Adriani [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Tuesday, August 28, 2001 10:31 AM Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR -Reply Setahu saya yang ada vaksin M, M dan R terpisah baru di Jepang. Di Indonesia sih belum ada .. Tapi kalau kita tunda

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-09-05 Terurut Topik Rames Sitorus
-rekan. salam, Papanya Theresa - Original Message - From: inev [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, September 05, 2001 1:35 PM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR -Reply mau ikutan nih... maaf kalau telat... kebetulan saya sedang berada di jepang sekarang

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-09-05 Terurut Topik azri athirah
sebelumnya adalah seperti berita yg ada di republika tsb. tks, papanya Azri - Original Message - From: Rames Sitorus [EMAIL PROTECTED] To: Balita ML [EMAIL PROTECTED] Sent: Thursday, September 06, 2001 8:24 AM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR Kok belum ada kesimpulan yang pasti

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik wenny . handoyo
Iya nihnetter semuanya Kok sampai sekarang belum ada kejelasan banget yahbener atau nggak penyebab/pemicu autis adalah murni vaksin MMR. Malah saya denger dari temen sekantor saya, malah anak DSA nya juga kena autis gara2 MMR, makanya dia nggak recommend untuk vaksin itu. Nah

RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik dian . rahmawati
]] Sent: Monday, August 27, 2001 2:20 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR Iya nihnetter semuanya Kok sampai sekarang belum ada kejelasan banget yahbener atau nggak penyebab/pemicu autis adalah murni vaksin MMR. Malah saya denger dari temen sekantor saya

RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik Julinorita Simatupang
Hallo Rames, Selamat bergabung...apa khabar si Theresia? Saya juga menunggu anak saya sampai berusia 1,5 tahun baru mau diimunisasi MMR, malah kalau bisa saya mau tanya DSA-nya untuk suntiknya dipisah (masing -masing M sendiri dan R sendiri) karena ini bisa mencegah/memperkecil resiko

RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik Dewi Shinta Savitri
:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Monday, August 27, 2001 2:20 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:Re: [balita-anda] Imunisasi MMR Iya nihnetter semuanya Kok sampai sekarang belum ada kejelasan banget yahbener atau nggak penyebab/pemicu autis adalah murni vaksin MMR. Malah saya denger

RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik Rita,SatriaJKEAA
: [EMAIL PROTECTED][SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Reply To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, August 27, 2001 3:20 PM To: [EMAIL PROTECTED] Subject:Re: [balita-anda] Imunisasi MMR Iya nihnetter semuanya Kok sampai sekarang belum ada

RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik reinierclaudia
Dear Parents, apakah pernah mendengar bahwa imunisasi MMR bisa menyebabkan impoten untuk anak laki-laki? Kok saya baru denger nih dari teman saya. Apa iya dokter Rudy? Terima kasih. bundanya Carissa Pierre Perusahaan Anda mau kirim bunga papan? Klik, http://www.indokado.com/papan.html

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-08-27 Terurut Topik Rames Sitorus
Bundanya Haekal, Tabloid Nakita edisi 125/TH.III/25 Agustus 2001 salam, Papanya Theresa - Original Message - From: [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Monday, August 27, 2001 3:00 PM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR Pak Rames, Kalo boleh tahu, Nakita edisi yang

RE: [balita-anda] Imunisasi MMR -Reply

2001-08-27 Terurut Topik Retno Adriani
Setahu saya yang ada vaksin M, M dan R terpisah baru di Jepang. Di Indonesia sih belum ada .. Tapi kalau kita tunda pemberian MMR apa tidak jadi buah simalakama ya ? Soalnya temen kantorku ada yang kena Mumps dan sudah satu minggu nggak masuk nih. Kasian kan kalau anak kita nggak kita vaksin,

RE: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-26 Terurut Topik Budiyanto
Maaf tolong di ralat juga kalau tidak salah setahu saya HiB itu untuk imunisasi radang selaput otak -Original Message- From: Erien [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: 26 Juli 2001 11:15 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] imunisasi influenza Importance

Re: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-26 Terurut Topik mamanya Dafi
Sepertinya perlu diluruskan nih mbak informasinya, Yang dimaksud imunisasi influenza itu biasanya ya untuk menghindari diri dari kena influenza yang biasa (pilek/flu). Memang imunisasi ini belum lazim di Indonesia, tetapi di negara 4 musim cukup membantu pada saat musin dingin. Imunisasi ini

RE: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-26 Terurut Topik Tri Retno Herdiana
influenza di majalah femina (lupa tanggalnya). Gitu aja info saya, kalo ada yang tahu lebih banyak mungkin bisa share. Thanks Bunda Alsa +Dean -Original Message- From: Erien [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: 26 July 2001 11:15 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] imunisasi

RE: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-26 Terurut Topik Tri Retno Herdiana
influenza di majalah femina (lupa tanggalnya). Gitu aja info saya, kalo ada yang tahu lebih banyak mungkin bisa share. Thanks Bunda Alsa +Dean -Original Message- From: Erien [mailto:[EMAIL PROTECTED]] Sent: 26 July 2001 11:15 To: [EMAIL PROTECTED] Subject: Re: [balita-anda] imunisasi

Re: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-26 Terurut Topik Devi Susanti
Mba' Erien nggak salah tah ... ???!!!??? Seinget dan setahuku HiB itu utk radang selaput otak / meningtis. Kalo vaksin influenza sendiri lagi yg fungsinya utk mencegah penyakit flu dan temennya yg termasuk di influenza tsb. Memang ada DSA yg menganjurkan tapi ada DSA lain juga yg tdk

RE: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-26 Terurut Topik Dewi Shinta Savitri
Iya HiB itu untuk radang selaput otak.. Shinta Tedjakusumah -Original Message- From: Budiyanto [SMTP:[EMAIL PROTECTED]] Sent: Thursday, July 26, 2001 1:55 PM To: '[EMAIL PROTECTED]' Subject:RE: [balita-anda] imunisasi influenza Maaf tolong di ralat juga kalau

Re: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-26 Terurut Topik Devi Susanti
Memang utk imunisasi influenza ini tdk terlalu disosialisasikan krn memang bukan imunisasi wajib. Dan tdk semua DSA menawarkannya, disamping biayanya cukup mahal juga tdk semua anak memerlukannya. Biasanya imunisasi ini diperlukan bagi anak yg mempunyai riwayat (mungkin salah satu ortunya) ada

RE: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-25 Terurut Topik Suryani
Maaf sebelumnya, Saya mau nanya donk...dijadwalnya imunisasi anak-2ku kaya'nya engga ada imunisasi influenza. Dan Dokternya juga engga pernah menyarankan/menawarkan imunisasi ini. Dan saya juga baru tau'k sekarang ini (setelah baca e-mail dari Mba' Merie), trus saya hubung-2kan dgn seringnya

RE: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-25 Terurut Topik merie . boenawan
Kata dsa, itu untuk cegah virus burung yang di s'pore/Hongkong. Mungkin yang lain bisa membantu saya... tx sebelumnya. Suryani [EMAIL PROTECTED] on 07/26/2001 11:01:11 AM Please respond to [EMAIL PROTECTED] To: '[EMAIL PROTECTED]' [EMAIL PROTECTED] cc: Subject: RE: [balita-anda

Re: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-25 Terurut Topik Erien
kondisinya sedang tidak fit sekali, si anak malah sakit. Salam Erien Mamanya Diaz Regan -- From: Suryani [EMAIL PROTECTED] To: '[EMAIL PROTECTED]' Subject: RE: [balita-anda] imunisasi influenza Date: 26 Juli 2001 10:01 Maaf sebelumnya, Saya mau nanya donk...dijadwalnya imunisasi anak-2ku

Re: [balita-anda] imunisasi influenza

2001-07-25 Terurut Topik merie . boenawan
Mbak Erien, makasih ya sarannya Merie Mamanya Natasha Rayakan ultah putra/i Anda dengan kue Teletubbies dll! Klik, http://www.indokado.com/kueultah.html Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED] Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL

RE: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-07-12 Terurut Topik Dewi Intan Wulandari
] Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR Yth. Ibu Dewi Intan Wulandari (Mamanya Shiddiq), Dengan tidak diberikannya vaksin MMR, maka risiko tertularnya penyakit mumps dan rubella akan meningkat (measles telah diberikan pada usia 9 bulan). Namun dikenal suatu hal yang disebut herd-immunity. Yaitu

Re: [balita-anda] imunisasi MMR, badan tdk hangat?

2001-07-09 Terurut Topik Rien
Andrew C.T wrote: anak saya habis di imunisasi MMR minggu lalu, dan sampai skarang temperatur badannya biasa2 saja/tidak hangat. padahal setahu saya badan anak akan hangat kira2 seminggu setelah di imun MMR.. benarkan demikian? Kalo saya dulu diberitahu DSA, bahwa MMR panasnya lebih rendah

Re: [balita-anda] Imunisasi Cacar Air

2001-07-08 Terurut Topik Catrien Lanny
Dr. Rudy, Kebetulan dr.Rudy lagi muncul, saya butuh advise ...mengenai cacar air Andrew-1thn belum imunisasi cacar air, dan saat ini suami saya lagi kena cacar air, hari ini hari ke-4 setelah timbul bintik.. Saya sudah konsultasikan dengan DSAnya Andrew, beliau katakan pasti anak saya sudah

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-07-07 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
banyak sekali permintaan). Demikian sementara, semoga bermanfaat. Dr. Rudy Sutadi, SpA - Original Message - From: agus priambodo [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: 26 Juni 2001 8:25 Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR Kepada Yth. Bapak Rudy Sutadi, MD Re : Imunisasi

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-07-07 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: 26 Juni 2001 9:17 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR Yth. P' Dokter Rudy. Mengenai kontroversi pemberian MMR ini..dapatkah Bapak memberi penjelasan mengenai akibat yg akan timbul jika anak tidak diimunisasai MMR mengingat di Indonesia belum tersedia

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-25 Terurut Topik agus priambodo
Faithfully Ayahnya Rafi - Original Message - From: Rudy Sutadi, MD [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: Wednesday, June 20, 2001 6:39 PM Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi MMR Yth. Bundanya Carissa dan Pierre, Imunisasi terhadap measles, mumps, dan rubella perlu diberikan

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
Yth. Bundanya Carissa dan Pierre, Imunisasi terhadap measles, mumps, dan rubella perlu diberikan kepada anak-anak. Gunanya untuk mencegah terhadap ketiga penyakit tersebut. Adanya fakta bahwa sejumlah anak mengalami regressi autistik setelah mendapat vaksin MMR, tentunya tidak dapat

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
, SpA - Original Message - From: Florina, Ika [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: 08 Juni 2001 11:13 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR Saya juga sudah pernah ber-konsultasi dgn dr.Rudy Sutadi mengenai hal ini. Beliau bilang, semuanya terserah keputusan orang tua masing2

Re: [balita-anda] Imunisasi MMR

2001-06-20 Terurut Topik Rudy Sutadi, MD
Betul Bapak Taufan, seratus untuk anda. Dr. Rudy Sutadi, SpA - Original Message - From: Taufan Surana [EMAIL PROTECTED] To: [EMAIL PROTECTED] Sent: 08 Juni 2001 13:43 Subject: RE: [balita-anda] Imunisasi MMR Boleh saya menanggapi sedikit ttg masalah mercury ini supaya tidak terlanjur

  1   2   3   >